SlideShare a Scribd company logo
LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN
SNI AWARD 2016
KATEGORI ORGANISASI KECIL
BARANG DAN JASA
Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3
Revisi : 0
Tanggal Terbit : 28/03/2016
Halaman : 1 dari 6
LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN
SNI AWARD 2016
KATEGORI ORGANISASI
KECIL BARANG DAN JASA
1
LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN
SNI AWARD 2016
KATEGORI ORGANISASI KECIL
BARANG DAN JASA
Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3
Revisi : 0
Tanggal Terbit : 28/03/2016
Halaman : 2 dari 6
NO KODE PERTANYAAN JAWABAN
A. KEPEMIMPINAN
A.1 Visi, Misi dan Tata Nilai
1. Apa visi organisasi anda?
2. Apa misi organisasi anda?
3. Apa nilai-nilai budaya organisasi yang
dikembangkan untuk mendukung etos
kerja organisasi?
4. Bagaimana visi, misi dan nilai-nilai
budaya ditetapkan?
5. Bagaimana pimpinan mensosialisasikan
visi, misi, nilai-nilai budaya kepada
seluruh lapisan organisasi termasuk
kepada pelanggan, pemasok, mitra dan
pihak-pihak yang berkepentingan?
6. Bagaimana organisasi memantau dan
mengevaluasi pencapaian visi misi dan
nilai-nilai budaya ?
A.2 Tanggung Jawab Sosial
1. Apa kebijakan tanggung jawab sosial
organisasi?
2. Bagaimana kebijakan organisasi terkait
tanggung jawab sosial ditetapkan?
3. Jabarkan program, rencana tindak
(action plan), dan anggaran dari
tanggung jawab sosial organisasi.
4. Bagaimana organisasi
mengimplementasikan butir A.3.3 di
atas?
5. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut
dari kegiatan tanggung jawab sosial?
2
LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN
SNI AWARD 2016
KATEGORI ORGANISASI KECIL
BARANG DAN JASA
Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3
Revisi : 0
Tanggal Terbit : 28/03/2016
Halaman : 3 dari 6
NO KODE PERTANYAAN JAWABAN
B. PERENCANAAN STRATEGIS
B.1 Rencana Kerja Strategis Organisasi
1. Apa rencana kerja dan sasaran strategis
organisasi?
2. Bagaimana organisasi menetapkan
rencana kerja dan sasaran strategis
termasuk hal-hal terkait dengan
standardisasi/SNI dan pemenuhan
regulasi?
3. Bagaimana organisasi
mengimplementasikan seluruh tahapan
penyusunan rencana kerja dan sasaran
strategis?
4. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut
dari rencana kerja dan sasaran
strategis?
B.2 Pelaksanaan Rencana Kerja Tahunan
1. Apa rencana kerja tahunan organisasi?
2. Bagaimana organisasi
menurunkan/menjabarkan rencana kerja
dan sasaran strategis ke dalam rencana
kerja tahunan termasuk rencana
pengembangan dan penerapan
standar/SNI?
3. Bagaimana organisasi menetapkan
sumber daya yang diperlukan untuk
mencapai rencana kerja tahunan di
atas?
4. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut
dari implementasi rencana kerja
tahunan?
C. FOKUS PADA PELANGGAN
C.1 Pengetahuan Pelanggan
1. Bagaimana organisasi mendengarkan,
berinteraksi dan mengamati kebutuhan
dan harapan pelanggan?
2. Uraikan tindakan-tindakan organisasi
untuk memenuhi kebutuhan dan
harapan pelanggan pada seluruh bagian
dari organisasi.
3. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut
hasil mendengarkan, berinteraksi dan
mengamati kebutuhan dan harapan
3
LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN
SNI AWARD 2016
KATEGORI ORGANISASI KECIL
BARANG DAN JASA
Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3
Revisi : 0
Tanggal Terbit : 28/03/2016
Halaman : 4 dari 6
NO KODE PERTANYAAN JAWABAN
pelanggan?
C.2 Komunikasi dengan Pelanggan
1. Bagaimana cara organisasi membangun
komunikasi dengan pelanggan termasuk
keluhan pelanggan, pengukuran
kepuasan pelanggan, edukasi dan
promosi standar/SNI secara efektif?
2. Lampirkan bukti-bukti implementasi
komunikasi dengan pelanggan termasuk
penanganan keluhan pelanggan,
pengukuran kepuasan pelanggan,
edukasi dan promosi standar/SNI.
3. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut
dari pengukuran komunikasi dengan
pelanggan termasuk penanganan
keluhan pelanggan, pengukuran
kepuasan pelanggan, edukasi dan
promosi standar/SNI?
D. PENGELOLAAN SUMBER DAYA
D.1 Pengelolaan Sumber Daya Manusia
(SDM)
1. Bagaimana tahapan pengelolaan SDM
organisasi mulai rekrutmen hingga
pensiun?
2. Apa indikator keberhasilan pengelolaan
SDM organisasi?
3. Jelaskan pelaksanaan tahapan
pengelolaan SDM.
4. Bagaimana organisasi memantau dan
mengevaluasi pelaksanaan pengelolaan
SDM?
D.2 Pengelolaan Sarana dan Prasarana,
serta Lingkungan Kerja
1. Uraikan program pengelolaan Sarana
dan prasarana, serta lingkungan kerja
yang dilakukan organisasi.
2. Lampirkan bukti-bukti implementasi
pengelolaan sarana dan prasarana,
serta lingkungan kerja yang dilakukan
organisasi.
3. Bagaimana organisasi memantau dan
mengevaluasi pelaksanaan pengelolaan
4
LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN
SNI AWARD 2016
KATEGORI ORGANISASI KECIL
BARANG DAN JASA
Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3
Revisi : 0
Tanggal Terbit : 28/03/2016
Halaman : 5 dari 6
NO KODE PERTANYAAN JAWABAN
sarana dan prasarana, serta lingkungan
kerja?
E. PROSES PRODUKSI
E.1 Perencanaan dan Pengendalian
Proses dan Produk
1. Bagaimana organisasi merencanakan
proses dan produk untuk memenuhi
seluruh persyaratan (pelanggan, SNI,
regulasi, dan IPTEK)?
2. Jelaskan proses/produk dan bahan baku
yang menggunakan SNI dan sebutkan
SNI yang digunakan untuk mendukung
kegiatan perencanaan dan pengendalian
proses dan produk.
3. Bagaimana organisasi mengendalikan
proses dan produk sehari-hari untuk
memastikan bahwa seluruh persyaratan
proses dan produk telah dipenuhi?
4. Bagaimana organisasi memantau dan
mengevaluasi proses dan produk untuk
meninjau efektifitas perencanaan dan
pengendalian proses dan produk?
E.2 Pengembangan Pemasok
1. Bagaimana sistem pengadaan barang
dan jasa di organisasi anda?
2. Bagaimana organisasi
mengimplementasikan persyaratan SNI
dan regulasi dalam kontrak pengadaan
barang/jasa?
3. Bagaimana organisasi mengevaluasi
dan meningkatkan kesadaran,
kemampuan dan kinerja pemasok
terutama dalam hal mutu (persyaratan
SNI), keamanan dan lingkungan hidup,
termasuk edukasi kepada pemasok
terkait penggunaan SNI?
F. ANALISIS DAN EVALUASI
F.1 Analisa dan Evaluasi Kinerja
Organisasi
1. Bagaimana organisasi memilih dan
menggunakan data dan informasi untuk
mengukur kinerja/target organisasi?
2. Lampirkan bukti-bukti implementasi butir
F.1.1.
5
LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN
SNI AWARD 2016
KATEGORI ORGANISASI KECIL
BARANG DAN JASA
Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3
Revisi : 0
Tanggal Terbit : 28/03/2016
Halaman : 6 dari 6
NO KODE PERTANYAAN JAWABAN
3. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut
dari cara pengumpulan data dan
informasi?
F.2 Pembelajaran Organisasi dan Inovasi.
1. Bagaimana organisasi menggunakan
hasil pengukuran data dan informasi
untuk peningkatan pembelajaran
organisasi dan inovasi?
2. Lampirkan bukti-bukti kegiatan
pembelajaran organisasi dan inovasi
butir F.2.1.
3. Bagaimana organisasi memantau dan
mengevaluasi sistem pembelajaran
organisasi dan inovasi?
G. HASIL BISNIS
G.1 Kinerja Non Keuangan
1. Bagaimana pencapaian kinerja non
keuangan organisasi selama minimal 3
(tiga) tahun terakhir terhadap kriteria
kepemimpinan, pengembangan strategi,
fokus kepada pelanggan, manajemen
sumber daya, realisasi produk,
pembelajaran organisasi dan inovasi?
2. Bagaimana pencapaian organisasi
terkait dengan pengembangan,
penerapan, penilaian kesesuaian,
budaya standar dalam 3 (tiga) tahun
terakhir?
3. Sebutkan penghargaan yang diperoleh
organisasi berkaitan dengan bisnis
organisasi.
G.2 Kinerja Keuangan
1. Bagaimana pencapaian kinerja
keuangan organisasi selama minimal 3
(tiga) tahun terakhir?
6
LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN
SNI AWARD 2016
KATEGORI ORGANISASI KECIL
BARANG DAN JASA
Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3
Revisi : 0
Tanggal Terbit : 28/03/2016
Halaman : 6 dari 6
NO KODE PERTANYAAN JAWABAN
3. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut
dari cara pengumpulan data dan
informasi?
F.2 Pembelajaran Organisasi dan Inovasi.
1. Bagaimana organisasi menggunakan
hasil pengukuran data dan informasi
untuk peningkatan pembelajaran
organisasi dan inovasi?
2. Lampirkan bukti-bukti kegiatan
pembelajaran organisasi dan inovasi
butir F.2.1.
3. Bagaimana organisasi memantau dan
mengevaluasi sistem pembelajaran
organisasi dan inovasi?
G. HASIL BISNIS
G.1 Kinerja Non Keuangan
1. Bagaimana pencapaian kinerja non
keuangan organisasi selama minimal 3
(tiga) tahun terakhir terhadap kriteria
kepemimpinan, pengembangan strategi,
fokus kepada pelanggan, manajemen
sumber daya, realisasi produk,
pembelajaran organisasi dan inovasi?
2. Bagaimana pencapaian organisasi
terkait dengan pengembangan,
penerapan, penilaian kesesuaian,
budaya standar dalam 3 (tiga) tahun
terakhir?
3. Sebutkan penghargaan yang diperoleh
organisasi berkaitan dengan bisnis
organisasi.
G.2 Kinerja Keuangan
1. Bagaimana pencapaian kinerja
keuangan organisasi selama minimal 3
(tiga) tahun terakhir?
6

More Related Content

Viewers also liked

Modulo 2 actividad 1 domingo mistrorigo
Modulo 2 actividad 1 domingo mistrorigo Modulo 2 actividad 1 domingo mistrorigo
Modulo 2 actividad 1 domingo mistrorigo
domingomistro
 
09 03
09 0309 03
Esp 7 - IT
Esp 7 - ITEsp 7 - IT
Esp 7 - IT
Roberta Gomez
 
Lean Six Sigma-Case study
Lean Six Sigma-Case studyLean Six Sigma-Case study
Lean Six Sigma-Case study
sourov_das
 
bully3
bully3bully3
bully3
sierrarazz
 
Tempe and its development in Indonesia (standardization and report on nationa...
Tempe and its development in Indonesia (standardization and report on nationa...Tempe and its development in Indonesia (standardization and report on nationa...
Tempe and its development in Indonesia (standardization and report on nationa...
ICTempe
 
Cultural and Historical Aspect of Tempe
Cultural and Historical Aspect of TempeCultural and Historical Aspect of Tempe
Cultural and Historical Aspect of Tempe
ICTempe
 
Taberna mylaensis
Taberna mylaensisTaberna mylaensis
Taberna mylaensis
Resurgera
 
Tempe Semangit and Umami Flavor
Tempe Semangit and Umami FlavorTempe Semangit and Umami Flavor
Tempe Semangit and Umami Flavor
ICTempe
 
Syamsir abduh-cv (english version)-2013
Syamsir abduh-cv (english version)-2013Syamsir abduh-cv (english version)-2013
Syamsir abduh-cv (english version)-2013
Trisakti University
 
Latihan 3
Latihan 3Latihan 3
Latihan 3
emidhian
 
5. pt mutuagung lestari (1)
5. pt mutuagung lestari (1)5. pt mutuagung lestari (1)
5. pt mutuagung lestari (1)
Instansi
 
Metagenomic and Nutrigenomics of Indonesian Tempe
Metagenomic and Nutrigenomics of Indonesian TempeMetagenomic and Nutrigenomics of Indonesian Tempe
Metagenomic and Nutrigenomics of Indonesian Tempe
ICTempe
 
Developing Standards Education in Indonesia
Developing Standards Education in IndonesiaDeveloping Standards Education in Indonesia
Developing Standards Education in Indonesia
National Standardization Agency of Indonesia
 
Cara membuat flowchart
Cara membuat flowchartCara membuat flowchart
Cara membuat flowchart
Instansi
 
Bachelors in Nursing for Registered Nurses (RN to BSN)
Bachelors in Nursing for Registered Nurses (RN to BSN)Bachelors in Nursing for Registered Nurses (RN to BSN)
Bachelors in Nursing for Registered Nurses (RN to BSN)
education news
 
Ukrainian websites-february 2015
Ukrainian websites-february 2015Ukrainian websites-february 2015
Ukrainian websites-february 2015Watcher
 
4 slamet-s-kesuburan-tanah
4 slamet-s-kesuburan-tanah4 slamet-s-kesuburan-tanah
4 slamet-s-kesuburan-tanah
jufrikarim
 

Viewers also liked (18)

Modulo 2 actividad 1 domingo mistrorigo
Modulo 2 actividad 1 domingo mistrorigo Modulo 2 actividad 1 domingo mistrorigo
Modulo 2 actividad 1 domingo mistrorigo
 
09 03
09 0309 03
09 03
 
Esp 7 - IT
Esp 7 - ITEsp 7 - IT
Esp 7 - IT
 
Lean Six Sigma-Case study
Lean Six Sigma-Case studyLean Six Sigma-Case study
Lean Six Sigma-Case study
 
bully3
bully3bully3
bully3
 
Tempe and its development in Indonesia (standardization and report on nationa...
Tempe and its development in Indonesia (standardization and report on nationa...Tempe and its development in Indonesia (standardization and report on nationa...
Tempe and its development in Indonesia (standardization and report on nationa...
 
Cultural and Historical Aspect of Tempe
Cultural and Historical Aspect of TempeCultural and Historical Aspect of Tempe
Cultural and Historical Aspect of Tempe
 
Taberna mylaensis
Taberna mylaensisTaberna mylaensis
Taberna mylaensis
 
Tempe Semangit and Umami Flavor
Tempe Semangit and Umami FlavorTempe Semangit and Umami Flavor
Tempe Semangit and Umami Flavor
 
Syamsir abduh-cv (english version)-2013
Syamsir abduh-cv (english version)-2013Syamsir abduh-cv (english version)-2013
Syamsir abduh-cv (english version)-2013
 
Latihan 3
Latihan 3Latihan 3
Latihan 3
 
5. pt mutuagung lestari (1)
5. pt mutuagung lestari (1)5. pt mutuagung lestari (1)
5. pt mutuagung lestari (1)
 
Metagenomic and Nutrigenomics of Indonesian Tempe
Metagenomic and Nutrigenomics of Indonesian TempeMetagenomic and Nutrigenomics of Indonesian Tempe
Metagenomic and Nutrigenomics of Indonesian Tempe
 
Developing Standards Education in Indonesia
Developing Standards Education in IndonesiaDeveloping Standards Education in Indonesia
Developing Standards Education in Indonesia
 
Cara membuat flowchart
Cara membuat flowchartCara membuat flowchart
Cara membuat flowchart
 
Bachelors in Nursing for Registered Nurses (RN to BSN)
Bachelors in Nursing for Registered Nurses (RN to BSN)Bachelors in Nursing for Registered Nurses (RN to BSN)
Bachelors in Nursing for Registered Nurses (RN to BSN)
 
Ukrainian websites-february 2015
Ukrainian websites-february 2015Ukrainian websites-february 2015
Ukrainian websites-february 2015
 
4 slamet-s-kesuburan-tanah
4 slamet-s-kesuburan-tanah4 slamet-s-kesuburan-tanah
4 slamet-s-kesuburan-tanah
 

Similar to SNI Awards 2016

Sistem riset pemasaran
Sistem riset pemasaranSistem riset pemasaran
Sistem riset pemasaran
soki leonardi
 
Materi Pelatihan ISO 9001 2015
Materi Pelatihan ISO 9001 2015Materi Pelatihan ISO 9001 2015
Materi Pelatihan ISO 9001 2015
SoniAditiaAbdullah1
 
Materi-Pelatihan-ISO-9001-2015-MAS.ppt
Materi-Pelatihan-ISO-9001-2015-MAS.pptMateri-Pelatihan-ISO-9001-2015-MAS.ppt
Materi-Pelatihan-ISO-9001-2015-MAS.ppt
MTaufik23
 
LAN Menatap Masa Depan
LAN Menatap Masa DepanLAN Menatap Masa Depan
LAN Menatap Masa Depan
Tri Widodo W. UTOMO
 
PERTEMUAN 6 BSC.ppt
PERTEMUAN 6 BSC.pptPERTEMUAN 6 BSC.ppt
PERTEMUAN 6 BSC.ppt
smk methodist-8
 
Tugas presentasi malcolm baldridge kelompok 6
Tugas presentasi malcolm baldridge kelompok 6Tugas presentasi malcolm baldridge kelompok 6
Tugas presentasi malcolm baldridge kelompok 6
Prahara Lukito Effendi
 
Balance Score Card Concept
Balance Score Card ConceptBalance Score Card Concept
Balance Score Card Concept
Lili Fajri Dailimi
 
Lpm 2 sosialisasi-apt_3_0_ban_pt_led
Lpm 2 sosialisasi-apt_3_0_ban_pt_ledLpm 2 sosialisasi-apt_3_0_ban_pt_led
Lpm 2 sosialisasi-apt_3_0_ban_pt_led
malinajeny
 
Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"
Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"
Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"
krisnasagita
 
3. PAPARAN_INSTRUMEN AKREDITASI PROGRAM STUDI 4.0_LED-Solo Maret 2019.pdf
3. PAPARAN_INSTRUMEN AKREDITASI PROGRAM STUDI 4.0_LED-Solo Maret 2019.pdf3. PAPARAN_INSTRUMEN AKREDITASI PROGRAM STUDI 4.0_LED-Solo Maret 2019.pdf
3. PAPARAN_INSTRUMEN AKREDITASI PROGRAM STUDI 4.0_LED-Solo Maret 2019.pdf
asephamdan2
 
Tujuan pemasaran melalui sosial media adalah untuk.docx
Tujuan pemasaran melalui sosial media adalah untuk.docxTujuan pemasaran melalui sosial media adalah untuk.docx
Tujuan pemasaran melalui sosial media adalah untuk.docx
SMAN1DUKUNGRESIK
 
kelompok 1 informasi proses bisnis
kelompok 1 informasi proses bisniskelompok 1 informasi proses bisnis
kelompok 1 informasi proses bisnis
Defarlina
 
Syllabus training dd consulting (bsc manajemen kinerja strategis
Syllabus training dd consulting (bsc manajemen kinerja strategisSyllabus training dd consulting (bsc manajemen kinerja strategis
Syllabus training dd consulting (bsc manajemen kinerja strategisD&D Consulting
 
Malcom Baldrige Awards
Malcom Baldrige AwardsMalcom Baldrige Awards
Malcom Baldrige Awards
Lady Lady
 
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
QualityManagementSys6
 
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
HILMANRSAFF
 
Link-Link MATERI Training "Pengukuran Kinerja (dengan BALANCED SCORECARD - BSC)"
Link-Link MATERI Training "Pengukuran Kinerja (dengan BALANCED SCORECARD - BSC)"Link-Link MATERI Training "Pengukuran Kinerja (dengan BALANCED SCORECARD - BSC)"
Link-Link MATERI Training "Pengukuran Kinerja (dengan BALANCED SCORECARD - BSC)"
Kanaidi ken
 
Pengembangan indikator
Pengembangan indikatorPengembangan indikator
Pengembangan indikator
Siti Mugi Rahayu
 
OPERATION tm-2-perencanaan-strategik2.pdf
OPERATION tm-2-perencanaan-strategik2.pdfOPERATION tm-2-perencanaan-strategik2.pdf
OPERATION tm-2-perencanaan-strategik2.pdf
Djula1
 
Laporan 1 kegiatan maret 2011
Laporan 1 kegiatan maret 2011Laporan 1 kegiatan maret 2011
Laporan 1 kegiatan maret 2011
masterbu
 

Similar to SNI Awards 2016 (20)

Sistem riset pemasaran
Sistem riset pemasaranSistem riset pemasaran
Sistem riset pemasaran
 
Materi Pelatihan ISO 9001 2015
Materi Pelatihan ISO 9001 2015Materi Pelatihan ISO 9001 2015
Materi Pelatihan ISO 9001 2015
 
Materi-Pelatihan-ISO-9001-2015-MAS.ppt
Materi-Pelatihan-ISO-9001-2015-MAS.pptMateri-Pelatihan-ISO-9001-2015-MAS.ppt
Materi-Pelatihan-ISO-9001-2015-MAS.ppt
 
LAN Menatap Masa Depan
LAN Menatap Masa DepanLAN Menatap Masa Depan
LAN Menatap Masa Depan
 
PERTEMUAN 6 BSC.ppt
PERTEMUAN 6 BSC.pptPERTEMUAN 6 BSC.ppt
PERTEMUAN 6 BSC.ppt
 
Tugas presentasi malcolm baldridge kelompok 6
Tugas presentasi malcolm baldridge kelompok 6Tugas presentasi malcolm baldridge kelompok 6
Tugas presentasi malcolm baldridge kelompok 6
 
Balance Score Card Concept
Balance Score Card ConceptBalance Score Card Concept
Balance Score Card Concept
 
Lpm 2 sosialisasi-apt_3_0_ban_pt_led
Lpm 2 sosialisasi-apt_3_0_ban_pt_ledLpm 2 sosialisasi-apt_3_0_ban_pt_led
Lpm 2 sosialisasi-apt_3_0_ban_pt_led
 
Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"
Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"
Manajemen kualitas "Balanced Scorecard"
 
3. PAPARAN_INSTRUMEN AKREDITASI PROGRAM STUDI 4.0_LED-Solo Maret 2019.pdf
3. PAPARAN_INSTRUMEN AKREDITASI PROGRAM STUDI 4.0_LED-Solo Maret 2019.pdf3. PAPARAN_INSTRUMEN AKREDITASI PROGRAM STUDI 4.0_LED-Solo Maret 2019.pdf
3. PAPARAN_INSTRUMEN AKREDITASI PROGRAM STUDI 4.0_LED-Solo Maret 2019.pdf
 
Tujuan pemasaran melalui sosial media adalah untuk.docx
Tujuan pemasaran melalui sosial media adalah untuk.docxTujuan pemasaran melalui sosial media adalah untuk.docx
Tujuan pemasaran melalui sosial media adalah untuk.docx
 
kelompok 1 informasi proses bisnis
kelompok 1 informasi proses bisniskelompok 1 informasi proses bisnis
kelompok 1 informasi proses bisnis
 
Syllabus training dd consulting (bsc manajemen kinerja strategis
Syllabus training dd consulting (bsc manajemen kinerja strategisSyllabus training dd consulting (bsc manajemen kinerja strategis
Syllabus training dd consulting (bsc manajemen kinerja strategis
 
Malcom Baldrige Awards
Malcom Baldrige AwardsMalcom Baldrige Awards
Malcom Baldrige Awards
 
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
 
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
1575277967_Awareness ISO 90012015, SOP dan Bisnis Proses .pptx
 
Link-Link MATERI Training "Pengukuran Kinerja (dengan BALANCED SCORECARD - BSC)"
Link-Link MATERI Training "Pengukuran Kinerja (dengan BALANCED SCORECARD - BSC)"Link-Link MATERI Training "Pengukuran Kinerja (dengan BALANCED SCORECARD - BSC)"
Link-Link MATERI Training "Pengukuran Kinerja (dengan BALANCED SCORECARD - BSC)"
 
Pengembangan indikator
Pengembangan indikatorPengembangan indikator
Pengembangan indikator
 
OPERATION tm-2-perencanaan-strategik2.pdf
OPERATION tm-2-perencanaan-strategik2.pdfOPERATION tm-2-perencanaan-strategik2.pdf
OPERATION tm-2-perencanaan-strategik2.pdf
 
Laporan 1 kegiatan maret 2011
Laporan 1 kegiatan maret 2011Laporan 1 kegiatan maret 2011
Laporan 1 kegiatan maret 2011
 

More from Roelly Syafarul

check sheet 2
check sheet 2check sheet 2
check sheet 2
Roelly Syafarul
 
flow check sheet 2
flow check sheet 2flow check sheet 2
flow check sheet 2
Roelly Syafarul
 
Larangan mobil proye_my_task_internal_2016_ok
Larangan mobil proye_my_task_internal_2016_okLarangan mobil proye_my_task_internal_2016_ok
Larangan mobil proye_my_task_internal_2016_ok
Roelly Syafarul
 
Norma Kaidah
Norma KaidahNorma Kaidah
Norma Kaidah
Roelly Syafarul
 
Mengelola kelompok kerja
Mengelola kelompok kerjaMengelola kelompok kerja
Mengelola kelompok kerja
Roelly Syafarul
 
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_okKoperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Roelly Syafarul
 
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_okKoperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_okRoelly Syafarul
 

More from Roelly Syafarul (7)

check sheet 2
check sheet 2check sheet 2
check sheet 2
 
flow check sheet 2
flow check sheet 2flow check sheet 2
flow check sheet 2
 
Larangan mobil proye_my_task_internal_2016_ok
Larangan mobil proye_my_task_internal_2016_okLarangan mobil proye_my_task_internal_2016_ok
Larangan mobil proye_my_task_internal_2016_ok
 
Norma Kaidah
Norma KaidahNorma Kaidah
Norma Kaidah
 
Mengelola kelompok kerja
Mengelola kelompok kerjaMengelola kelompok kerja
Mengelola kelompok kerja
 
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_okKoperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
 
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_okKoperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
Koperasi laporan bp_thn_buku2011_ok
 

Recently uploaded

MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
DebiCarolina2
 
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptxPPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
azfikar96
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
ErvinYogi
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
Good Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run withGood Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run with
ssuser781f6d1
 
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptxPPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
nugrohoaditya12334
 
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptxANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
AnisaSyahfitri1
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 

Recently uploaded (12)

MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
 
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptxPPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
Good Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run withGood Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run with
 
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptxPPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
 
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptxANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 

SNI Awards 2016

  • 1. LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN SNI AWARD 2016 KATEGORI ORGANISASI KECIL BARANG DAN JASA Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3 Revisi : 0 Tanggal Terbit : 28/03/2016 Halaman : 1 dari 6 LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN SNI AWARD 2016 KATEGORI ORGANISASI KECIL BARANG DAN JASA 1
  • 2. LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN SNI AWARD 2016 KATEGORI ORGANISASI KECIL BARANG DAN JASA Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3 Revisi : 0 Tanggal Terbit : 28/03/2016 Halaman : 2 dari 6 NO KODE PERTANYAAN JAWABAN A. KEPEMIMPINAN A.1 Visi, Misi dan Tata Nilai 1. Apa visi organisasi anda? 2. Apa misi organisasi anda? 3. Apa nilai-nilai budaya organisasi yang dikembangkan untuk mendukung etos kerja organisasi? 4. Bagaimana visi, misi dan nilai-nilai budaya ditetapkan? 5. Bagaimana pimpinan mensosialisasikan visi, misi, nilai-nilai budaya kepada seluruh lapisan organisasi termasuk kepada pelanggan, pemasok, mitra dan pihak-pihak yang berkepentingan? 6. Bagaimana organisasi memantau dan mengevaluasi pencapaian visi misi dan nilai-nilai budaya ? A.2 Tanggung Jawab Sosial 1. Apa kebijakan tanggung jawab sosial organisasi? 2. Bagaimana kebijakan organisasi terkait tanggung jawab sosial ditetapkan? 3. Jabarkan program, rencana tindak (action plan), dan anggaran dari tanggung jawab sosial organisasi. 4. Bagaimana organisasi mengimplementasikan butir A.3.3 di atas? 5. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut dari kegiatan tanggung jawab sosial? 2
  • 3. LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN SNI AWARD 2016 KATEGORI ORGANISASI KECIL BARANG DAN JASA Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3 Revisi : 0 Tanggal Terbit : 28/03/2016 Halaman : 3 dari 6 NO KODE PERTANYAAN JAWABAN B. PERENCANAAN STRATEGIS B.1 Rencana Kerja Strategis Organisasi 1. Apa rencana kerja dan sasaran strategis organisasi? 2. Bagaimana organisasi menetapkan rencana kerja dan sasaran strategis termasuk hal-hal terkait dengan standardisasi/SNI dan pemenuhan regulasi? 3. Bagaimana organisasi mengimplementasikan seluruh tahapan penyusunan rencana kerja dan sasaran strategis? 4. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut dari rencana kerja dan sasaran strategis? B.2 Pelaksanaan Rencana Kerja Tahunan 1. Apa rencana kerja tahunan organisasi? 2. Bagaimana organisasi menurunkan/menjabarkan rencana kerja dan sasaran strategis ke dalam rencana kerja tahunan termasuk rencana pengembangan dan penerapan standar/SNI? 3. Bagaimana organisasi menetapkan sumber daya yang diperlukan untuk mencapai rencana kerja tahunan di atas? 4. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut dari implementasi rencana kerja tahunan? C. FOKUS PADA PELANGGAN C.1 Pengetahuan Pelanggan 1. Bagaimana organisasi mendengarkan, berinteraksi dan mengamati kebutuhan dan harapan pelanggan? 2. Uraikan tindakan-tindakan organisasi untuk memenuhi kebutuhan dan harapan pelanggan pada seluruh bagian dari organisasi. 3. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut hasil mendengarkan, berinteraksi dan mengamati kebutuhan dan harapan 3
  • 4. LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN SNI AWARD 2016 KATEGORI ORGANISASI KECIL BARANG DAN JASA Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3 Revisi : 0 Tanggal Terbit : 28/03/2016 Halaman : 4 dari 6 NO KODE PERTANYAAN JAWABAN pelanggan? C.2 Komunikasi dengan Pelanggan 1. Bagaimana cara organisasi membangun komunikasi dengan pelanggan termasuk keluhan pelanggan, pengukuran kepuasan pelanggan, edukasi dan promosi standar/SNI secara efektif? 2. Lampirkan bukti-bukti implementasi komunikasi dengan pelanggan termasuk penanganan keluhan pelanggan, pengukuran kepuasan pelanggan, edukasi dan promosi standar/SNI. 3. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut dari pengukuran komunikasi dengan pelanggan termasuk penanganan keluhan pelanggan, pengukuran kepuasan pelanggan, edukasi dan promosi standar/SNI? D. PENGELOLAAN SUMBER DAYA D.1 Pengelolaan Sumber Daya Manusia (SDM) 1. Bagaimana tahapan pengelolaan SDM organisasi mulai rekrutmen hingga pensiun? 2. Apa indikator keberhasilan pengelolaan SDM organisasi? 3. Jelaskan pelaksanaan tahapan pengelolaan SDM. 4. Bagaimana organisasi memantau dan mengevaluasi pelaksanaan pengelolaan SDM? D.2 Pengelolaan Sarana dan Prasarana, serta Lingkungan Kerja 1. Uraikan program pengelolaan Sarana dan prasarana, serta lingkungan kerja yang dilakukan organisasi. 2. Lampirkan bukti-bukti implementasi pengelolaan sarana dan prasarana, serta lingkungan kerja yang dilakukan organisasi. 3. Bagaimana organisasi memantau dan mengevaluasi pelaksanaan pengelolaan 4
  • 5. LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN SNI AWARD 2016 KATEGORI ORGANISASI KECIL BARANG DAN JASA Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3 Revisi : 0 Tanggal Terbit : 28/03/2016 Halaman : 5 dari 6 NO KODE PERTANYAAN JAWABAN sarana dan prasarana, serta lingkungan kerja? E. PROSES PRODUKSI E.1 Perencanaan dan Pengendalian Proses dan Produk 1. Bagaimana organisasi merencanakan proses dan produk untuk memenuhi seluruh persyaratan (pelanggan, SNI, regulasi, dan IPTEK)? 2. Jelaskan proses/produk dan bahan baku yang menggunakan SNI dan sebutkan SNI yang digunakan untuk mendukung kegiatan perencanaan dan pengendalian proses dan produk. 3. Bagaimana organisasi mengendalikan proses dan produk sehari-hari untuk memastikan bahwa seluruh persyaratan proses dan produk telah dipenuhi? 4. Bagaimana organisasi memantau dan mengevaluasi proses dan produk untuk meninjau efektifitas perencanaan dan pengendalian proses dan produk? E.2 Pengembangan Pemasok 1. Bagaimana sistem pengadaan barang dan jasa di organisasi anda? 2. Bagaimana organisasi mengimplementasikan persyaratan SNI dan regulasi dalam kontrak pengadaan barang/jasa? 3. Bagaimana organisasi mengevaluasi dan meningkatkan kesadaran, kemampuan dan kinerja pemasok terutama dalam hal mutu (persyaratan SNI), keamanan dan lingkungan hidup, termasuk edukasi kepada pemasok terkait penggunaan SNI? F. ANALISIS DAN EVALUASI F.1 Analisa dan Evaluasi Kinerja Organisasi 1. Bagaimana organisasi memilih dan menggunakan data dan informasi untuk mengukur kinerja/target organisasi? 2. Lampirkan bukti-bukti implementasi butir F.1.1. 5
  • 6. LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN SNI AWARD 2016 KATEGORI ORGANISASI KECIL BARANG DAN JASA Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3 Revisi : 0 Tanggal Terbit : 28/03/2016 Halaman : 6 dari 6 NO KODE PERTANYAAN JAWABAN 3. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut dari cara pengumpulan data dan informasi? F.2 Pembelajaran Organisasi dan Inovasi. 1. Bagaimana organisasi menggunakan hasil pengukuran data dan informasi untuk peningkatan pembelajaran organisasi dan inovasi? 2. Lampirkan bukti-bukti kegiatan pembelajaran organisasi dan inovasi butir F.2.1. 3. Bagaimana organisasi memantau dan mengevaluasi sistem pembelajaran organisasi dan inovasi? G. HASIL BISNIS G.1 Kinerja Non Keuangan 1. Bagaimana pencapaian kinerja non keuangan organisasi selama minimal 3 (tiga) tahun terakhir terhadap kriteria kepemimpinan, pengembangan strategi, fokus kepada pelanggan, manajemen sumber daya, realisasi produk, pembelajaran organisasi dan inovasi? 2. Bagaimana pencapaian organisasi terkait dengan pengembangan, penerapan, penilaian kesesuaian, budaya standar dalam 3 (tiga) tahun terakhir? 3. Sebutkan penghargaan yang diperoleh organisasi berkaitan dengan bisnis organisasi. G.2 Kinerja Keuangan 1. Bagaimana pencapaian kinerja keuangan organisasi selama minimal 3 (tiga) tahun terakhir? 6
  • 7. LEMBAR ISIAN KRITERIA PENILAIAN SNI AWARD 2016 KATEGORI ORGANISASI KECIL BARANG DAN JASA Nomor Dokumen : DP.PSPS.14.2.4.3 Revisi : 0 Tanggal Terbit : 28/03/2016 Halaman : 6 dari 6 NO KODE PERTANYAAN JAWABAN 3. Bagaimana evaluasi dan tindak lanjut dari cara pengumpulan data dan informasi? F.2 Pembelajaran Organisasi dan Inovasi. 1. Bagaimana organisasi menggunakan hasil pengukuran data dan informasi untuk peningkatan pembelajaran organisasi dan inovasi? 2. Lampirkan bukti-bukti kegiatan pembelajaran organisasi dan inovasi butir F.2.1. 3. Bagaimana organisasi memantau dan mengevaluasi sistem pembelajaran organisasi dan inovasi? G. HASIL BISNIS G.1 Kinerja Non Keuangan 1. Bagaimana pencapaian kinerja non keuangan organisasi selama minimal 3 (tiga) tahun terakhir terhadap kriteria kepemimpinan, pengembangan strategi, fokus kepada pelanggan, manajemen sumber daya, realisasi produk, pembelajaran organisasi dan inovasi? 2. Bagaimana pencapaian organisasi terkait dengan pengembangan, penerapan, penilaian kesesuaian, budaya standar dalam 3 (tiga) tahun terakhir? 3. Sebutkan penghargaan yang diperoleh organisasi berkaitan dengan bisnis organisasi. G.2 Kinerja Keuangan 1. Bagaimana pencapaian kinerja keuangan organisasi selama minimal 3 (tiga) tahun terakhir? 6