SlideShare a Scribd company logo
dr. ADHININGSIH YULIANTI, M.Gizi
 Sistem imun spesifik → suatu sistem yang dapat
mengenali substansi asing yang masuk ke dalam
tubuh dan dapat memacu perkembangan respon imun
yang spesifik terhadap substansi tersebut.
 Sistem imun spesifik disebut juga dengan sistem
imun yang didapat (adaptive immunity)
 Sel-sel imun yang berperan penting → sel limfosit B
(humoral) dan sel limfosit T (selular)
 Sel limfosit B → melepas antibodi untuk menyingkirkan
mikroba ekstraselular.
 Sel limfosit T → mengaktifkan makrofag sebagai efektor untuk
menghancurkan mikroba / mengaktifkan sel Tc sebagai efektor
yang menghancurkan sel terinfeksi.
 Substansi yang dapat merangsang terjadinya respon imun
spesifik disebut antigen
 Limfosit B → sel yang berasal dari sel induk di
dalam sumsum tulang → proliferasi, diferensiasi,
berkembang → sel plasma → menghasilkan antibodi
→ destruksi benda asing.
 Jika dirangsang oleh suatu antigen, limfosit B akan
mengalami pematangan → menghasilkan antibodi
(imunoglobulin)
 Limfosit T → sel yang berasal dari sel induk di
dalam sumsum tulang → proliferasi dan diferensiasi,
di timus → 90-95% mati, 5-10% matur →
meninggalkan timus → sirkulasi.
 Fungsi → pertahanan terhadap bakteri yang hidup
intraselular, virus, jamur, parasit dan keganasan.
Sel T teraktivasi membentuk :
 Sel T sitotoksik
Membunuh patogen dan sel tubuh yang terinfeksi
virus
 Sel T helper
Memberikan sinyal tambahan untuk aktivasi sel B,
sel makrofaag
 Sel T regulatory
Menekan aktivitas sistem imun sel limfosit agar
reaksi imunologis tidak terjadi berlebihan
HUMORAL SELULAR
Mikroba Mikroba ekstrselular Fagositosis makrofag
(ekstraselular), Mikroba
intraselular berkembang
biak dalam sel terinfeksi
(intraselular)
Respon limfosit Limfosit B Th (ekstraselular), CTL
(intraselular)
Mekanisme efektor dan
fungsi
Antibodi cegah infeksi dan
menyingkirkan mikroba
ekstraselular
Makrofag yang diaktifkan
memusnahkan mikroba
yang dimakan
(ekstraselular), CTL
memusnahkan sel terinfeksi
da mnyingkirkan sumber
infeksi
NON SPESIFIK SPESIFIK
Resistensi Tidak berubah oleh infeksi Membaik oleh infeksi
berulang
Spesifisitas Efektif semua mikroba,
spesifik untuk molekul dan
pola molekular
berhubungan dengan
patogen
Spesifik untuk
mikrobayang mensensitasi
sebelumnya, sangat spesifik
, mampu membedakan
perbedaan minor dalam
strukturmolekul, detail
struktur mikroba / non
mikroba
Sel penting Fgosit, sel NK, monosit /
makrofag, eosinofil,
basofil, sel mast, eosinofil,
sel dendritik
Sel B ,sel T
NON SPESIFIK SPESIFIK
Molekul penting Lisozim, sitokin,
komplemen, APP lisozim,
CRP, kolektin, molekul
adhesi
Antibodi, sitokin, mediator,
molekul adhesi
Waktu respons Menit/jam,selalu siap Hari (lambat), tidak siap
sampai terpajan antigen
Pajanan Tidak perlu Harus ada pajanan
sebelumnya
Respon memori Tidak ada Memorri menetap, respon
lebih cepat pada infeksi
serupa berikutnya sehingga
perlindungan lebih baik
pada pajanan ulang
 Organ limfatik : limfoid primer (sum-sum tulang dan
timus), limfoid sekunder (limpa dan kelenjar getah
bening).
 Sistem limfatik – resirkulasi limfosit
1. HEV / Hight Endothelial Venule → tempat
ekstravasasi limfosit
2. Homing / trafficking
Organ limfoid primer / sentral
 Sum-sum tulang → jaringan kompleks tempat
hematopoiesis dan depot lemak.
 Tempat pematangan, diferensiasi dan proliferasi sel
B dan sel T → mengenali antigen
Organ limfoid sekunder
 Limpa dan KGB → organ limfoid sekunder
terorganisasi tinggi
 Ditemukan sepanjang sistem pembuluh limfe
 Jaringan limfoid yang kurang terorganisasi →
MALT (Mucosal Associated Lymphoid Tissue)
Organ limfoid sekunder
 MALT meliputi jaringan limfoid ektranodul yang
berhubungan dengan mukosa di berbagai lokasi, seperti
SALT di kulit, BALT di bronkus, GALT disaluran cerna
(plak peyer di usus kecil, apendiks, folikel limfoid lamina
propria usus), mukosa hidung, tonsil, mamae, serviks uterus,
membran mukosa saluran napas atas, bronkus, dan saluran
kemih.
 Terdiri atas zona sel T (senter germinal) dan zona
sel B (zona folikel)
 Arteriol berakhir dalam sinusoid vaskular yang
mengandung eritrosit, makrofag, dendritik, limfosit
dan sel plasma.
 Antigen dibawa APC → limpa melalui sinusoid
vaskular
 Limpa → tempat respon imun utama yang
merupakan saringan terhadap antigen asal darah
 Mikroba dalam darah dibersihkan makrofag dalam
limpa (fagosit mikroba yang diikat antibodi →
opsonisasi)
 Agregat nodular jaringan limfoid yang terletak
sepanjang jalur limfe diseluruh tubuh.
 Sel dendritik membawa antigen mikroba dari epitel
→ KGB → peningkatan limfosit berupa nodus
tempat proliferasi limfosit sebagai respons terhadap
antigen.
 Sawar fisik terhadap lingkungan
 Pertahanan pejamu, reaksi imun dan inflamasi lokal
.
 MALT → imunitas lokal
 Agregat jaringan limfoid / limfosit dekat permukaan mukosa
 IgA sekretori dan sel limfosit → respons imun spesifik
 Ditemukan di jaringan mukosa saluran napas bagian atas,
saluran cerna, saluran urogenital, kelenjar mamae →
jaringan limfoid tanpa kapsul, mengandung sel limfosit dan
APC .
.
 Struktur berupa cincin berisikan nodul yang terletak
disekitar bronkus dan berhubungan dengan epitel (plak sel
limfoid)
 Sel BALT memiliki kemampuan pergantian yang tinggi dan
tidak memproduksi IgG
 Berperan dalam respons terhadap antigen kuman yang
terhirup
.
HEV
 Sel khusus, gemk dan tinggi yang terdapat diendotel
 Mengekspresikan sejumlah besar molekul adhesi
HOMING
 Lintas arus limfosit aktif terus menerus dalam KGB tp akan
berhnti sementara bila ntigen masuk
 Sel antigen spesifik masuk akan ditahan KGB → kelenjar
bengkak → limfosit migrasi
 Homing mukosa → kembalinya sel limfoid reaktif
imunologis ke asalanya di folikel mukosa yang
diatur oleh profil reseptor dan inyal
TERIMA KASIH
SEMOGA BERMANFAAT

More Related Content

What's hot

Bioenergitika
BioenergitikaBioenergitika
BioenergitikaAinur
 
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)Welly Andrei
 
Memahami Autoimun
Memahami AutoimunMemahami Autoimun
Memahami Autoimun
Lestari Moerdijat
 
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
novipridayantiii
 
Pengolahan Limbah Laboratorium
Pengolahan Limbah LaboratoriumPengolahan Limbah Laboratorium
Pengolahan Limbah LaboratoriumYoussii Ajaahh
 
komplemen dan sitokin imunoserologi
komplemen dan sitokin imunoserologikomplemen dan sitokin imunoserologi
komplemen dan sitokin imunoserologi
afifahirbah
 
Sistem imun
Sistem imunSistem imun
Sistem imun
Jumatil Fajar
 
Parasitologi
ParasitologiParasitologi
Parasitologi
Widdya Anggraini
 
Penanganan, penyimpanan, dan pemusnahan sampel
Penanganan, penyimpanan, dan pemusnahan sampelPenanganan, penyimpanan, dan pemusnahan sampel
Penanganan, penyimpanan, dan pemusnahan sampel
AhmadPurnawarmanFais
 
Teknik pembuatan preparat histologi dengan pewarnaan hematoksilin eosin
Teknik pembuatan preparat histologi dengan pewarnaan hematoksilin eosinTeknik pembuatan preparat histologi dengan pewarnaan hematoksilin eosin
Teknik pembuatan preparat histologi dengan pewarnaan hematoksilin eosin
ariindrawati2
 
Trichomonas vaginalis
Trichomonas vaginalisTrichomonas vaginalis
Trichomonas vaginalis
Valentina Frebianti
 
Pemeriksaan Tinja : Parasit Cacing
 Pemeriksaan Tinja : Parasit Cacing  Pemeriksaan Tinja : Parasit Cacing
Pemeriksaan Tinja : Parasit Cacing
pjj_kemenkes
 
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode ImunokromatografiPemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
PatriciaGitaNaully
 
Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
Ratnawati Sigamma
 
Hormon dan enzim (2)
Hormon dan enzim (2)Hormon dan enzim (2)
Hormon dan enzim (2)
adeputra93
 
PPT immunoserologi - Antibodi
PPT immunoserologi - AntibodiPPT immunoserologi - Antibodi
PPT immunoserologi - Antibodi
Riskymessyana99
 
Kel 3 perbedaan transkripsi dan translasi pada prokariot dan eukariot
Kel 3 perbedaan transkripsi dan translasi pada prokariot dan eukariotKel 3 perbedaan transkripsi dan translasi pada prokariot dan eukariot
Kel 3 perbedaan transkripsi dan translasi pada prokariot dan eukariot
Sumayyah Nida Azizah
 

What's hot (20)

Bioenergitika
BioenergitikaBioenergitika
Bioenergitika
 
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
 
Memahami Autoimun
Memahami AutoimunMemahami Autoimun
Memahami Autoimun
 
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
 
Pengolahan Limbah Laboratorium
Pengolahan Limbah LaboratoriumPengolahan Limbah Laboratorium
Pengolahan Limbah Laboratorium
 
Hipersensitivitas
HipersensitivitasHipersensitivitas
Hipersensitivitas
 
komplemen dan sitokin imunoserologi
komplemen dan sitokin imunoserologikomplemen dan sitokin imunoserologi
komplemen dan sitokin imunoserologi
 
Sistem imun
Sistem imunSistem imun
Sistem imun
 
Parasitologi
ParasitologiParasitologi
Parasitologi
 
Komunikasi Sel
Komunikasi SelKomunikasi Sel
Komunikasi Sel
 
Penanganan, penyimpanan, dan pemusnahan sampel
Penanganan, penyimpanan, dan pemusnahan sampelPenanganan, penyimpanan, dan pemusnahan sampel
Penanganan, penyimpanan, dan pemusnahan sampel
 
Teknik pembuatan preparat histologi dengan pewarnaan hematoksilin eosin
Teknik pembuatan preparat histologi dengan pewarnaan hematoksilin eosinTeknik pembuatan preparat histologi dengan pewarnaan hematoksilin eosin
Teknik pembuatan preparat histologi dengan pewarnaan hematoksilin eosin
 
Trichomonas vaginalis
Trichomonas vaginalisTrichomonas vaginalis
Trichomonas vaginalis
 
Pemeriksaan Tinja : Parasit Cacing
 Pemeriksaan Tinja : Parasit Cacing  Pemeriksaan Tinja : Parasit Cacing
Pemeriksaan Tinja : Parasit Cacing
 
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode ImunokromatografiPemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
 
Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
 
Hormon dan enzim (2)
Hormon dan enzim (2)Hormon dan enzim (2)
Hormon dan enzim (2)
 
Komunikasi sel
Komunikasi selKomunikasi sel
Komunikasi sel
 
PPT immunoserologi - Antibodi
PPT immunoserologi - AntibodiPPT immunoserologi - Antibodi
PPT immunoserologi - Antibodi
 
Kel 3 perbedaan transkripsi dan translasi pada prokariot dan eukariot
Kel 3 perbedaan transkripsi dan translasi pada prokariot dan eukariotKel 3 perbedaan transkripsi dan translasi pada prokariot dan eukariot
Kel 3 perbedaan transkripsi dan translasi pada prokariot dan eukariot
 

Similar to Sistem imun spesifik

Imunologi
ImunologiImunologi
Imunologi
Cahya
 
3 BAB III. GAMBARAN UMUM SISTEM IMUN.ppt
3 BAB III. GAMBARAN UMUM SISTEM IMUN.ppt3 BAB III. GAMBARAN UMUM SISTEM IMUN.ppt
3 BAB III. GAMBARAN UMUM SISTEM IMUN.ppt
ssuser297c991
 
(1) sistem imun
(1) sistem imun(1) sistem imun
(1) sistem imun
Siti Aliana
 
sistem pertahanan tubuh
sistem pertahanan tubuhsistem pertahanan tubuh
sistem pertahanan tubuh
marisamizani25
 
Sistem imun akper
Sistem imun akperSistem imun akper
Sistem imun akper
materi-x2
 
Bab 11 Sistem Pertahanan Tubuh bailmu.pptx
Bab 11 Sistem Pertahanan Tubuh bailmu.pptxBab 11 Sistem Pertahanan Tubuh bailmu.pptx
Bab 11 Sistem Pertahanan Tubuh bailmu.pptx
Cindi Tri Fitikasari
 
imunologi-dasar dr yunisa dwi angganis.ppt
imunologi-dasar dr yunisa dwi angganis.pptimunologi-dasar dr yunisa dwi angganis.ppt
imunologi-dasar dr yunisa dwi angganis.ppt
ayupamilih
 
Marlovud
MarlovudMarlovud
Marlovud
fatmawatibandi
 
Sistem perkemihan
Sistem perkemihanSistem perkemihan
Sistem perkemihan
AgusMardiyanto3
 
Sistem perkemihan
Sistem perkemihanSistem perkemihan
Sistem perkemihan
AgusMardiyanto3
 
Materi Perkuliahan KONSEP DASAR IMUNOLOGI
Materi Perkuliahan KONSEP DASAR IMUNOLOGIMateri Perkuliahan KONSEP DASAR IMUNOLOGI
Materi Perkuliahan KONSEP DASAR IMUNOLOGI
Septi Purnamasari
 
Pptotunsistemimunitas 160520162028
Pptotunsistemimunitas 160520162028Pptotunsistemimunitas 160520162028
Pptotunsistemimunitas 160520162028
trimardiyono1
 
Diagram Sistem Pertahanan Tubuh + Script for Audio
Diagram Sistem Pertahanan Tubuh + Script for AudioDiagram Sistem Pertahanan Tubuh + Script for Audio
Diagram Sistem Pertahanan Tubuh + Script for Audio
Salsabila Azzahra
 
bahan ppt imunologi.pdf
bahan ppt imunologi.pdfbahan ppt imunologi.pdf
bahan ppt imunologi.pdf
trirahmi1
 
Imunologi das12
Imunologi das12Imunologi das12
Imunologi das12
lilin rosyanti
 
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuhBahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
desiaulia7
 
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuhBahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
desiaulia7
 
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM_IMUN DAN HEMATOLOGI.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM_IMUN DAN HEMATOLOGI.pptANATOMI FISIOLOGI SISTEM_IMUN DAN HEMATOLOGI.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM_IMUN DAN HEMATOLOGI.ppt
rabiatulkhafifah2
 
desa imunology dan imunitas pada trauma.pptx
desa imunology dan imunitas pada trauma.pptxdesa imunology dan imunitas pada trauma.pptx
desa imunology dan imunitas pada trauma.pptx
ArfiantoNur1
 
Sistem imun dan peradangan 1
Sistem imun dan peradangan 1Sistem imun dan peradangan 1
Sistem imun dan peradangan 1
ADRYAN LANGIT
 

Similar to Sistem imun spesifik (20)

Imunologi
ImunologiImunologi
Imunologi
 
3 BAB III. GAMBARAN UMUM SISTEM IMUN.ppt
3 BAB III. GAMBARAN UMUM SISTEM IMUN.ppt3 BAB III. GAMBARAN UMUM SISTEM IMUN.ppt
3 BAB III. GAMBARAN UMUM SISTEM IMUN.ppt
 
(1) sistem imun
(1) sistem imun(1) sistem imun
(1) sistem imun
 
sistem pertahanan tubuh
sistem pertahanan tubuhsistem pertahanan tubuh
sistem pertahanan tubuh
 
Sistem imun akper
Sistem imun akperSistem imun akper
Sistem imun akper
 
Bab 11 Sistem Pertahanan Tubuh bailmu.pptx
Bab 11 Sistem Pertahanan Tubuh bailmu.pptxBab 11 Sistem Pertahanan Tubuh bailmu.pptx
Bab 11 Sistem Pertahanan Tubuh bailmu.pptx
 
imunologi-dasar dr yunisa dwi angganis.ppt
imunologi-dasar dr yunisa dwi angganis.pptimunologi-dasar dr yunisa dwi angganis.ppt
imunologi-dasar dr yunisa dwi angganis.ppt
 
Marlovud
MarlovudMarlovud
Marlovud
 
Sistem perkemihan
Sistem perkemihanSistem perkemihan
Sistem perkemihan
 
Sistem perkemihan
Sistem perkemihanSistem perkemihan
Sistem perkemihan
 
Materi Perkuliahan KONSEP DASAR IMUNOLOGI
Materi Perkuliahan KONSEP DASAR IMUNOLOGIMateri Perkuliahan KONSEP DASAR IMUNOLOGI
Materi Perkuliahan KONSEP DASAR IMUNOLOGI
 
Pptotunsistemimunitas 160520162028
Pptotunsistemimunitas 160520162028Pptotunsistemimunitas 160520162028
Pptotunsistemimunitas 160520162028
 
Diagram Sistem Pertahanan Tubuh + Script for Audio
Diagram Sistem Pertahanan Tubuh + Script for AudioDiagram Sistem Pertahanan Tubuh + Script for Audio
Diagram Sistem Pertahanan Tubuh + Script for Audio
 
bahan ppt imunologi.pdf
bahan ppt imunologi.pdfbahan ppt imunologi.pdf
bahan ppt imunologi.pdf
 
Imunologi das12
Imunologi das12Imunologi das12
Imunologi das12
 
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuhBahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
 
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuhBahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
Bahan ajar 2 imunitas dalam tubuh
 
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM_IMUN DAN HEMATOLOGI.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM_IMUN DAN HEMATOLOGI.pptANATOMI FISIOLOGI SISTEM_IMUN DAN HEMATOLOGI.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM_IMUN DAN HEMATOLOGI.ppt
 
desa imunology dan imunitas pada trauma.pptx
desa imunology dan imunitas pada trauma.pptxdesa imunology dan imunitas pada trauma.pptx
desa imunology dan imunitas pada trauma.pptx
 
Sistem imun dan peradangan 1
Sistem imun dan peradangan 1Sistem imun dan peradangan 1
Sistem imun dan peradangan 1
 

Recently uploaded

Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
NathanielIbram
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
FazaKhilwan1
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 

Recently uploaded (10)

Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 

Sistem imun spesifik

  • 2.  Sistem imun spesifik → suatu sistem yang dapat mengenali substansi asing yang masuk ke dalam tubuh dan dapat memacu perkembangan respon imun yang spesifik terhadap substansi tersebut.  Sistem imun spesifik disebut juga dengan sistem imun yang didapat (adaptive immunity)
  • 3.  Sel-sel imun yang berperan penting → sel limfosit B (humoral) dan sel limfosit T (selular)  Sel limfosit B → melepas antibodi untuk menyingkirkan mikroba ekstraselular.  Sel limfosit T → mengaktifkan makrofag sebagai efektor untuk menghancurkan mikroba / mengaktifkan sel Tc sebagai efektor yang menghancurkan sel terinfeksi.  Substansi yang dapat merangsang terjadinya respon imun spesifik disebut antigen
  • 4.  Limfosit B → sel yang berasal dari sel induk di dalam sumsum tulang → proliferasi, diferensiasi, berkembang → sel plasma → menghasilkan antibodi → destruksi benda asing.  Jika dirangsang oleh suatu antigen, limfosit B akan mengalami pematangan → menghasilkan antibodi (imunoglobulin)
  • 5.  Limfosit T → sel yang berasal dari sel induk di dalam sumsum tulang → proliferasi dan diferensiasi, di timus → 90-95% mati, 5-10% matur → meninggalkan timus → sirkulasi.  Fungsi → pertahanan terhadap bakteri yang hidup intraselular, virus, jamur, parasit dan keganasan.
  • 6. Sel T teraktivasi membentuk :  Sel T sitotoksik Membunuh patogen dan sel tubuh yang terinfeksi virus  Sel T helper Memberikan sinyal tambahan untuk aktivasi sel B, sel makrofaag  Sel T regulatory Menekan aktivitas sistem imun sel limfosit agar reaksi imunologis tidak terjadi berlebihan
  • 7. HUMORAL SELULAR Mikroba Mikroba ekstrselular Fagositosis makrofag (ekstraselular), Mikroba intraselular berkembang biak dalam sel terinfeksi (intraselular) Respon limfosit Limfosit B Th (ekstraselular), CTL (intraselular) Mekanisme efektor dan fungsi Antibodi cegah infeksi dan menyingkirkan mikroba ekstraselular Makrofag yang diaktifkan memusnahkan mikroba yang dimakan (ekstraselular), CTL memusnahkan sel terinfeksi da mnyingkirkan sumber infeksi
  • 8. NON SPESIFIK SPESIFIK Resistensi Tidak berubah oleh infeksi Membaik oleh infeksi berulang Spesifisitas Efektif semua mikroba, spesifik untuk molekul dan pola molekular berhubungan dengan patogen Spesifik untuk mikrobayang mensensitasi sebelumnya, sangat spesifik , mampu membedakan perbedaan minor dalam strukturmolekul, detail struktur mikroba / non mikroba Sel penting Fgosit, sel NK, monosit / makrofag, eosinofil, basofil, sel mast, eosinofil, sel dendritik Sel B ,sel T
  • 9. NON SPESIFIK SPESIFIK Molekul penting Lisozim, sitokin, komplemen, APP lisozim, CRP, kolektin, molekul adhesi Antibodi, sitokin, mediator, molekul adhesi Waktu respons Menit/jam,selalu siap Hari (lambat), tidak siap sampai terpajan antigen Pajanan Tidak perlu Harus ada pajanan sebelumnya Respon memori Tidak ada Memorri menetap, respon lebih cepat pada infeksi serupa berikutnya sehingga perlindungan lebih baik pada pajanan ulang
  • 10.
  • 11.  Organ limfatik : limfoid primer (sum-sum tulang dan timus), limfoid sekunder (limpa dan kelenjar getah bening).  Sistem limfatik – resirkulasi limfosit 1. HEV / Hight Endothelial Venule → tempat ekstravasasi limfosit 2. Homing / trafficking
  • 12. Organ limfoid primer / sentral  Sum-sum tulang → jaringan kompleks tempat hematopoiesis dan depot lemak.  Tempat pematangan, diferensiasi dan proliferasi sel B dan sel T → mengenali antigen
  • 13. Organ limfoid sekunder  Limpa dan KGB → organ limfoid sekunder terorganisasi tinggi  Ditemukan sepanjang sistem pembuluh limfe  Jaringan limfoid yang kurang terorganisasi → MALT (Mucosal Associated Lymphoid Tissue)
  • 14. Organ limfoid sekunder  MALT meliputi jaringan limfoid ektranodul yang berhubungan dengan mukosa di berbagai lokasi, seperti SALT di kulit, BALT di bronkus, GALT disaluran cerna (plak peyer di usus kecil, apendiks, folikel limfoid lamina propria usus), mukosa hidung, tonsil, mamae, serviks uterus, membran mukosa saluran napas atas, bronkus, dan saluran kemih.
  • 15.
  • 16.  Terdiri atas zona sel T (senter germinal) dan zona sel B (zona folikel)  Arteriol berakhir dalam sinusoid vaskular yang mengandung eritrosit, makrofag, dendritik, limfosit dan sel plasma.  Antigen dibawa APC → limpa melalui sinusoid vaskular
  • 17.  Limpa → tempat respon imun utama yang merupakan saringan terhadap antigen asal darah  Mikroba dalam darah dibersihkan makrofag dalam limpa (fagosit mikroba yang diikat antibodi → opsonisasi)
  • 18.  Agregat nodular jaringan limfoid yang terletak sepanjang jalur limfe diseluruh tubuh.  Sel dendritik membawa antigen mikroba dari epitel → KGB → peningkatan limfosit berupa nodus tempat proliferasi limfosit sebagai respons terhadap antigen.
  • 19.  Sawar fisik terhadap lingkungan  Pertahanan pejamu, reaksi imun dan inflamasi lokal .
  • 20.  MALT → imunitas lokal  Agregat jaringan limfoid / limfosit dekat permukaan mukosa  IgA sekretori dan sel limfosit → respons imun spesifik  Ditemukan di jaringan mukosa saluran napas bagian atas, saluran cerna, saluran urogenital, kelenjar mamae → jaringan limfoid tanpa kapsul, mengandung sel limfosit dan APC . .
  • 21.  Struktur berupa cincin berisikan nodul yang terletak disekitar bronkus dan berhubungan dengan epitel (plak sel limfoid)  Sel BALT memiliki kemampuan pergantian yang tinggi dan tidak memproduksi IgG  Berperan dalam respons terhadap antigen kuman yang terhirup .
  • 22. HEV  Sel khusus, gemk dan tinggi yang terdapat diendotel  Mengekspresikan sejumlah besar molekul adhesi HOMING  Lintas arus limfosit aktif terus menerus dalam KGB tp akan berhnti sementara bila ntigen masuk  Sel antigen spesifik masuk akan ditahan KGB → kelenjar bengkak → limfosit migrasi
  • 23.  Homing mukosa → kembalinya sel limfoid reaktif imunologis ke asalanya di folikel mukosa yang diatur oleh profil reseptor dan inyal