SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
SINTESIS ASPIRIN 
Senin, 13 Mei 2013 
I. TUJUAN 
Mempelajari reaksi anhidrida asam karboksilat dengan gugus hidroksi fenolik dari 
asam salisilat. 
II. DASAR TEORI 
Aspirin atau asam asetlsalisilat (asetosal) adalah suatu jenis obat dari keluarga 
salisilat yang sering digunkan sebagai analgesic (terhadap rasa sakit atau nyeri minor), 
antipiretik (terhadap demam) dan anti inflamasi. Aspirin juga memilki anti koagulan 
dan digunakan dalam dosis rendah dalam tempo lama untuk mencegah serangan 
jantung. 
Aspirin dapat disentesis dengan cara mereaksikan asam salisilat dengan 
anhidrida asetat. Reaksi dengan anhidrida asetat akan mengubah gugus hidroksi 
fenolik dari asam salisilat menjadi asam asetil salisilat atau ester asetil atau aspirin 
karena reaksi berkatalis asam dari suatu anhidrida dengan lakohol atau fenol akan 
menghasilkan ester. 
Kemurnian aspirin bisa diuiji dengan menggunakan besi(III) klorida. Besi(III) 
klorida bereaksi dengan gugus fenol membentuk kompleks ungu. Asam Laporan 
Praktikum Sintesis Senyawa Organik salisilat (murni) akan berubah menjadi ungu jika 
FeCl3 ditambahkan, karena asam salisilat mempunyai gugus fenol.Selain itu 
kemurnian aspirin juga dapat ditentukan dengan uji titik leleh,dimana seharusnya 
titik leleh aspirin murni adalah 136oC. Sedangkan untuk kandungan analisis aspirin 
dapat digunakan titrasi asam basa menggunakan NaOHsetelah kristal aspirin 
dilarutkan dalam etanol (pelarut organik). 
III. ALAT DAN BAHAN 
Alat: 
Gelas kimia 
Bantang pengaduk 
Penangas air 
Bahan: 
Asam salisilat 
Asetat glacial 
Asam sulfat pekat 
IV. PROSEDUR KERJA
1. Dimasukkan 2.5 gram asam salisilat dan 3.75 gram asetat glacial ke dalam gelas 
kimia kemudian ditambahkan 3 tetes asam sulfat pekat 
2. Campuran dikocok kemudian dipanaskan dengan penangas air pada suhu 50 – 60 
oC sambil diaduk selama 15 menit. 
3. Didinginkan sambil diaduk dan ditambahkan 35 mL akuades kemudian disaring 
dengan penyaring Buncher 
4. Hasil yang diperoleh dimurnikan dengan menggunakanpelarut akuades panas 
V. HASIL PENGAMATAN 
Aspirin yang didapatkan sebanyak 1,19 gram. 
VI. PEMBAHASAN 
Percobaan ini melalkukan pembuatan aspirin. Sintesis aspirin merupakan proses 
esterifikasi antara asam karboksilat dengan suatu alkohol dengan menggunakan asam 
asetat (memiliki gugus COOH) dan asam karboksilat (memiliki gugus OH). Reaksi 
dalam praktikum ini digunakan asam asetat glacial sebagai asam karboksilat yang 
akan beraksi dengan asam salisilat sebagai alkohol karena mengandung gugus OH. 
Reaksi ini berjalan pada suhu 60 oC dengan katalis berupa asam sulfat pekat yang 
berfungsi sebagai zat penghidrasi. Pada reaksi ini, terlihat asam salisilat sebagai bahan 
utama dalam pembentukan aspirin dan ion CHCOO- dari asam asetat sebagai bagian 
dari gugus aspirin. Sedangkan gugus OH- dan H+ dari masing-masing pereaksi akan 
membentuk produk samping berupa H2O dan didapatkan aspirin sebanyak 1,19 gram. 
VII. KESIMPULAN 
1. Reaksi anhidrida asam karboksilat terjadi karena lepasnya molekul air dari 
2 asam karboksilat. 
2. Aspirin yang didapat sebanyak 1,19 gram. 
DAFTAR PUSTAKA 
Harold, H. 2003. Kimia Organik Kuliah Singkat. Jakarta: Erlangga 
Hart, L. E. Craine dan Harold. 2003. Kimia Organik. Jakarta: Erlangga 
Riyadhi, adi.2013. Standar Operation Prosedur Praktikum Kimia Organik II. 
Jakarta: FST UIN Syarif Hidayatullah
LAMPIRAN FOTO 
Proses pembuatan aspirin 
Nama: Tiah Maharani (1111096000059) 
Kimia 4B

More Related Content

What's hot

laporan praktikum penentuan gugus fungsi
laporan praktikum penentuan gugus fungsilaporan praktikum penentuan gugus fungsi
laporan praktikum penentuan gugus fungsi
Wd-Amalia Wd-Amalia
 
Rekristalisasi
RekristalisasiRekristalisasi
Rekristalisasi
Tillapia
 
SINTESIS ORANGE II DENGAN REAKSI KOPLING DIAZO
SINTESIS ORANGE II DENGAN REAKSI KOPLING DIAZOSINTESIS ORANGE II DENGAN REAKSI KOPLING DIAZO
SINTESIS ORANGE II DENGAN REAKSI KOPLING DIAZO
Kania Setianti
 
Uji kation anion
Uji kation   anionUji kation   anion
Uji kation anion
Tillapia
 
Bab iv asidi alkalimetri
Bab iv asidi alkalimetriBab iv asidi alkalimetri
Bab iv asidi alkalimetri
Andreas Cahyadi
 
Penetuan kadar na2 co3 dalam soda abu asidimetri
Penetuan kadar na2 co3 dalam soda abu asidimetriPenetuan kadar na2 co3 dalam soda abu asidimetri
Penetuan kadar na2 co3 dalam soda abu asidimetri
UNIMUS
 
Identifikasi aldehida dan keton
Identifikasi aldehida dan ketonIdentifikasi aldehida dan keton
Identifikasi aldehida dan keton
muhlisun_azim
 
laporan praktikum analisis gravimetri
laporan praktikum analisis gravimetrilaporan praktikum analisis gravimetri
laporan praktikum analisis gravimetri
wd_amaliah
 

What's hot (20)

Laporan praktikum uji asam amino
Laporan praktikum uji asam aminoLaporan praktikum uji asam amino
Laporan praktikum uji asam amino
 
Laporan resmi unguentum
Laporan resmi unguentumLaporan resmi unguentum
Laporan resmi unguentum
 
identifikasi senyawa golongan alkohol ,fenol dan asam karboksilat
identifikasi senyawa golongan alkohol ,fenol dan asam karboksilatidentifikasi senyawa golongan alkohol ,fenol dan asam karboksilat
identifikasi senyawa golongan alkohol ,fenol dan asam karboksilat
 
laporan praktikum penentuan gugus fungsi
laporan praktikum penentuan gugus fungsilaporan praktikum penentuan gugus fungsi
laporan praktikum penentuan gugus fungsi
 
Alkalimetri
AlkalimetriAlkalimetri
Alkalimetri
 
Rekristalisasi
RekristalisasiRekristalisasi
Rekristalisasi
 
SINTESIS ORANGE II DENGAN REAKSI KOPLING DIAZO
SINTESIS ORANGE II DENGAN REAKSI KOPLING DIAZOSINTESIS ORANGE II DENGAN REAKSI KOPLING DIAZO
SINTESIS ORANGE II DENGAN REAKSI KOPLING DIAZO
 
Uji kation anion
Uji kation   anionUji kation   anion
Uji kation anion
 
Bab iv asidi alkalimetri
Bab iv asidi alkalimetriBab iv asidi alkalimetri
Bab iv asidi alkalimetri
 
Penetuan kadar na2 co3 dalam soda abu asidimetri
Penetuan kadar na2 co3 dalam soda abu asidimetriPenetuan kadar na2 co3 dalam soda abu asidimetri
Penetuan kadar na2 co3 dalam soda abu asidimetri
 
Vitamin kel 2
Vitamin kel 2Vitamin kel 2
Vitamin kel 2
 
Asam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannyaAsam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannya
 
amina & amida
amina & amidaamina & amida
amina & amida
 
nitrimetri
nitrimetrinitrimetri
nitrimetri
 
Laporan praktikum nitrobenzen
Laporan praktikum nitrobenzen Laporan praktikum nitrobenzen
Laporan praktikum nitrobenzen
 
Laporan praktikum asidi alkalimetri doc
Laporan praktikum asidi alkalimetri docLaporan praktikum asidi alkalimetri doc
Laporan praktikum asidi alkalimetri doc
 
Laporan lengkap ekstraksi
Laporan lengkap ekstraksiLaporan lengkap ekstraksi
Laporan lengkap ekstraksi
 
Identifikasi aldehida dan keton
Identifikasi aldehida dan ketonIdentifikasi aldehida dan keton
Identifikasi aldehida dan keton
 
95394 aspirin dan metil salisilat amel
95394 aspirin dan metil salisilat amel95394 aspirin dan metil salisilat amel
95394 aspirin dan metil salisilat amel
 
laporan praktikum analisis gravimetri
laporan praktikum analisis gravimetrilaporan praktikum analisis gravimetri
laporan praktikum analisis gravimetri
 

Recently uploaded

Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
NurindahSetyawati1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 

Recently uploaded (20)

Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 

Sintesis aspirin

  • 1. SINTESIS ASPIRIN Senin, 13 Mei 2013 I. TUJUAN Mempelajari reaksi anhidrida asam karboksilat dengan gugus hidroksi fenolik dari asam salisilat. II. DASAR TEORI Aspirin atau asam asetlsalisilat (asetosal) adalah suatu jenis obat dari keluarga salisilat yang sering digunkan sebagai analgesic (terhadap rasa sakit atau nyeri minor), antipiretik (terhadap demam) dan anti inflamasi. Aspirin juga memilki anti koagulan dan digunakan dalam dosis rendah dalam tempo lama untuk mencegah serangan jantung. Aspirin dapat disentesis dengan cara mereaksikan asam salisilat dengan anhidrida asetat. Reaksi dengan anhidrida asetat akan mengubah gugus hidroksi fenolik dari asam salisilat menjadi asam asetil salisilat atau ester asetil atau aspirin karena reaksi berkatalis asam dari suatu anhidrida dengan lakohol atau fenol akan menghasilkan ester. Kemurnian aspirin bisa diuiji dengan menggunakan besi(III) klorida. Besi(III) klorida bereaksi dengan gugus fenol membentuk kompleks ungu. Asam Laporan Praktikum Sintesis Senyawa Organik salisilat (murni) akan berubah menjadi ungu jika FeCl3 ditambahkan, karena asam salisilat mempunyai gugus fenol.Selain itu kemurnian aspirin juga dapat ditentukan dengan uji titik leleh,dimana seharusnya titik leleh aspirin murni adalah 136oC. Sedangkan untuk kandungan analisis aspirin dapat digunakan titrasi asam basa menggunakan NaOHsetelah kristal aspirin dilarutkan dalam etanol (pelarut organik). III. ALAT DAN BAHAN Alat: Gelas kimia Bantang pengaduk Penangas air Bahan: Asam salisilat Asetat glacial Asam sulfat pekat IV. PROSEDUR KERJA
  • 2. 1. Dimasukkan 2.5 gram asam salisilat dan 3.75 gram asetat glacial ke dalam gelas kimia kemudian ditambahkan 3 tetes asam sulfat pekat 2. Campuran dikocok kemudian dipanaskan dengan penangas air pada suhu 50 – 60 oC sambil diaduk selama 15 menit. 3. Didinginkan sambil diaduk dan ditambahkan 35 mL akuades kemudian disaring dengan penyaring Buncher 4. Hasil yang diperoleh dimurnikan dengan menggunakanpelarut akuades panas V. HASIL PENGAMATAN Aspirin yang didapatkan sebanyak 1,19 gram. VI. PEMBAHASAN Percobaan ini melalkukan pembuatan aspirin. Sintesis aspirin merupakan proses esterifikasi antara asam karboksilat dengan suatu alkohol dengan menggunakan asam asetat (memiliki gugus COOH) dan asam karboksilat (memiliki gugus OH). Reaksi dalam praktikum ini digunakan asam asetat glacial sebagai asam karboksilat yang akan beraksi dengan asam salisilat sebagai alkohol karena mengandung gugus OH. Reaksi ini berjalan pada suhu 60 oC dengan katalis berupa asam sulfat pekat yang berfungsi sebagai zat penghidrasi. Pada reaksi ini, terlihat asam salisilat sebagai bahan utama dalam pembentukan aspirin dan ion CHCOO- dari asam asetat sebagai bagian dari gugus aspirin. Sedangkan gugus OH- dan H+ dari masing-masing pereaksi akan membentuk produk samping berupa H2O dan didapatkan aspirin sebanyak 1,19 gram. VII. KESIMPULAN 1. Reaksi anhidrida asam karboksilat terjadi karena lepasnya molekul air dari 2 asam karboksilat. 2. Aspirin yang didapat sebanyak 1,19 gram. DAFTAR PUSTAKA Harold, H. 2003. Kimia Organik Kuliah Singkat. Jakarta: Erlangga Hart, L. E. Craine dan Harold. 2003. Kimia Organik. Jakarta: Erlangga Riyadhi, adi.2013. Standar Operation Prosedur Praktikum Kimia Organik II. Jakarta: FST UIN Syarif Hidayatullah
  • 3. LAMPIRAN FOTO Proses pembuatan aspirin Nama: Tiah Maharani (1111096000059) Kimia 4B