SlideShare a Scribd company logo
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
 Analisis dan Perancangan Sistem Informasi
Manajemen Gudang pada PT Mitra Pinasthika Mulia
Surabaya
Fakultas
Program
Studi
Mata
Kuliah
Disusun Oleh
FEB AKUNTANSI Sistem
Informasi
Manajemen
IMEL AISYAH AMINI
43215010055
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Gudang pada
PT Mitra Pinasthika Mulia Surabaya
Profil PT Mitra Pinasthika Mulia Surabaya
PT Mitra Pinasthika Mulia adalah distributor tunggal dan
terpercaya, penyedia pelayanan purna jual dan suku cadang
sepeda motor HONDA, untuk wilayah Jawa Timur dan Nusa
Tenggara Timur.
Hingga saat ini, MPM Motor telah didukung oleh 272
showroom penjualan (H1), 602 bengkel AHASS atau Astra
Honda Authorized Service Station (H2) dan 932 gerai penjualan
suku cadang (H3) yang siap melayani jutaan pelanggan dan
pengguna sepeda motor HONDA di wilayah Jawa Timur dan
NTT.
Visi dan Misi PT Mitra Pinasthika Mulia Surabaya
MPM Mission
To provide high quality and friendly transportation products and services that make our
customers happy.
MISI
Menyediakan produk dan layanan transportasi berkualitas prima dan ramah sehingga
menyenangkan para pelanggan.
MPM Vision
Become a friendly household name through resourceful and passionate people led by
respectable and humble leaders.
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
VISI
Menjadi perusahaan ternama yang digemari setiap insan yang diciptakan oleh sumber daya
manusia yang terampil dan penuh semangat dibawah para pemimpin yang berwibawa dan
bersahaja.
Definisi dan Manfaat Analisa Sistem Informasi
1. Analisis
Analisis adalah suatu upaya untuk melakukan penelaahan atau pemahaman tentang suatu
masalah yang dilakukan pengkajian, yang bertujuan untuk mendapatkan pemahaman
tertentu tentang suatu masalah yang dikaji tersebut.
Pengertian Analisa Menurut Para Ahli :
a. Menurut Mc Leod :Analisa Sistem Adalah Suatu studi dari sistem yang telah ada
dengan tujuan untuk merancang sistem yang baru atau memperbaiki kekurangan dari
sistem yang telah ada.
b. Menurut Pressman : Analisa Sistem Adalah Kegiatan menemukan atau
mengidentifikasikan masalah, mengevaluasi, membuat model serta membuat
spesifikasi sistem.
c. Menurut Yourdan : Analisa Sistem Adalah Suatu kegiatan mentransformasikan dua
masukan utama, yaitu kebijaksanaan pemakai dan anggaran proyek kedalam
spesifikasi yang terstruktur. Kegiatan tersebut melibatkan alat dan model diagram
aliran data, diagram antar entitas dan komunikasi data.
d. Analisa Sistem Secara Umum :adalah Memandang, Pengamatan dan menyimpulkan
konsep sistem berdasarkan Sistem Informasi secara fisik dan konseptual.
2. Perancangan
Perancangan adalah merupakan suatu usaha atau tindakan untuk merancang atau
membangun sesuatu guna menghasilkan suatu tujuan tertentu. Dalam hal ini sebuah
sistem yang dimaksud.
3. Sistem
Sistem adalah suatu proses yang terangkai atau terbangun dari berbagai komponen yang
menjadi satu kesatuan sehingga dapat mencapai suatu tujuan tertentu. Dari setiap
komponen yang ada dalam memangun sebuah sistem merupakan satu-kesatuan yang
saling terkait dan terintegrasi ataupun terhubung.
4. Informasi
Informasi adalah data yang sudah di proses sehingga menghasilkan atau menjadi suatu
yang berguna dan di konsumsi bagi pihak yang membutuhkannya.
Pengertian Analis Sistem
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
Suatu sistem akan dirancang oleh satu orang atau sekelompok orang yang membentuk tim.
Orang yang merancang sistem ini disebut Sistem Analis. Ada yang mendefinisikan sistem
analis sebagai :
1. Seorang yang menggunakan pengetahuan aplikasi komputer yang dimilikinya untuk
memecahkan masalah-masalah bisnis dibawah petunjuk manajer sistem.
2. Seorang yang bertanggung jawab menterjemahkan kebutuhan-kebutuhan si pemakai
sistem (user) kedalam spesifikasi teknik yang diperlukan oleh programmer dan diawasi oleh
manajemen.
Dengan demikian analisis dan desain sistem informasi (ANSI) bisa di defenisikan sebagai
proses organisasional kompleks di mana sistem informasi berbasis komputer di
implementasikan.
Sistem analisis adalah profesi yg menantang karena menggabungkan banyak keahlian seperti
keahlian analisis,teknis,interpersonal,dan manajerial. Hal ini bisa di lihat dari tanggung jawab
seorang analis berdasarkan pendekatan ANSI yang meliputi:
a. Bagaimana membangun sistem informasi
b. Bagaimana menganalisis kebutuhan diri sistem informasi
c. Bagaimana merancang sebuah sistem informasi berbasis komputer
d. Bagaimana memecahkan masalah dalam organisasi melalui sistem informasi
Fungsi Sistem Analisis
Fungsi Sistem Analisis adalah:
1. Mengidentifikasikan masalah-masalah dari pemakai (user).
2. Menyatakan secara spesifik sasaran yang harus dicapai untuk memenuhi kebutuhan
user.
3. Memilih alternatif-alternatif metode pemecahan masalah.
4. Merencanakan dan menerapkan rancangan sistemnya sesuai dengan permintaan user.
Tanggung jawab sistem analis
Tanggung jawab dari seorang sistem analis, diantaranya meliputi:
 Pengambilan data yang efektif dari sumbernya.
 Aliran data pada sistem.
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
 Pemerosesan dan penyimpanan data.
 Aliran dari informasi yang berguna kembali pada proses maupun penggunanya.
Tugas umum dan teknis dari sistem analis
Beberapa tugas umum yang dilakukan oleh sistem analis, yang diantaranya meliputi:
 Mengumpulkan dan menganalisis dokumen maupun file yang ada hubungannya
dengan sistem yang sedang berjalan.
 Menyusun dan menyajikan laporan untuk perbaikan sistem yang sedang berjalan
kepada pemakai.
 Merancang suatu sistem perbaikan dan menidentifikasi aplikasi-aplikasi untuk
penerapannya pada komputer.
 Melakukan analisis, menyusun biaya maupun keuntungan yang didapatkan pada
sistem yang baru.
 Dan mengawasi berbagai aktivitas pada sistem yang baru dibuat.
Dan inilah tugas teknis dari sistem analis, yang diantaranya meliputi:
 Menyiapkan gambaran kerja dalam menerapkan sistem yang baru.
 Melakukan penyusunan prosedur untuk pengawasan kerja.
 Melakukan penyusunan DFD (Data Flow Diagram), SADT (Structured Analysis and
Design Technique) maupun FlowChart untuk melakukan perancangan pada sistem
yang baru secara lebih detail.
 Melakukan perancangan pola pengawasan pada data yang sifatnya dianggap penting
sekali.
 Melakukan penyusunan terhadap dokumen maupun file-file untuk dapat digunakan
pada komputer supaya sistem yang baru dibuat dapat berjalan secara lancar dan
efektif.
 Melakukan perancangan pada bentuk input dan output supaya mudah dibaca dan
dipahami oleh pemakai.
 Dan melakukan penyusunan dokumentasi yang berkaitan dengan pekerjaan yang
dilakukan oleh sistem analis dalam merancang suatu sistem yang baru..
Inilah langkah kerja dari sistem analis
Langkah-langkah kerja dari sistem analis, diantaranya meliputi:
 Yang pertama, tahap melakukan identifikasi permasalahan pada sistem.
 Yang kedua, tahap melakukan studi kelayakan dan memahami kinerja dari sistem
yang ada.
 Yang ketiga, tahap melakukan analisis dan perancangan sistem.
 Yang keempat, tahap melakukan penerapan sistem.
 Yang kelima, tahap melakukan evaluasi dan pemeliharaan pada sistem.
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
Pribadi dari sistem analis
Adapun beberapa pribadi yang perlu dimiliki oleh seorang sistem analis, diantaranya meliputi:
 Dapat bekerjasama dalam suatu tim.
 Dapat berkomunikasi dengan baik.
 Selalu bersikap sopan dan santun.
 Menghargai pendapat teman yang dalam tim.
 Memiliki sikap yang tegas.
 Mempunyai kreativitas dan inovasi yang tinggi, dan lain-lain.
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
Analalisis dan Perancangan PT MPM
PT. MPM berencana untuk membangun fasilitas gudang dan sistem manajemen gudang baru
untuk meningkatkan kapasitas gudang serta kualitas kinerja dari sistem gudang. Menurut
bisnis analis PT MPM saat ini sistem manajemen gudang yang dimiiliki belum menunjang /
mempermudah operasional.
Salah satu metode pengembangan sistem yang umum digunakan untuk pengembangan sistem
adalah metode FAST (Framework for the Application of System Thinking). Metode FAST
merupakan metode gabungan praktikpraktik terbaik dalam beberapa metodologi yang
dikemas dalam kerangka kerja cerdas yang cukup fleksible untuk menyediakan tipe-tipe
berbeda strategi proyek. FAST didukung oleh kerangka kerja PIECES yang digunakan untuk
mengidentifikasi permasalahan pada sistem lama dan memetakan permasalahan yang ada
berdasarkan kategori yang disebutkan dalam tiap hurufnya Performance, Information,
Economic, Control, Efficiency, Service. (Whitten, Bentley, & Dittman, 2007).
FAST terdiri dari beberapa fase, tiap fase menghasilkan produk jadi yang selanjutnya
digunakan dalam mengerjakan fase berikutnya. Produk yang dihasilkan pada tiap fase
didokumentasikan untuk membantu proses pengembangan. Jumlah fase yang digunakan
sebanyak 8 fase meliputi, Fase Analisis dan Perancangan (Definisi Lingkup, analisis masalah,
analisis kebutuhan/persyaratan, desain logis), fase peralihan (analisis keputusan), dan fase
implementasi (desain dan integrasi fisik, konstruksi dan pengujian, dan instalasi dan
pengiriman).
1) Scope Definition
Fase pertama pada metode FAST yaitu Definisi Lingkup atau Scope Definition. Fase
ini menentukan ukuran dan batas batas proyek, visi proyek, semua batasan atau limit,
partisipan
proyek yang dibutuhkan, anggaran, dan jadwal (Whitten, et al., 2007).
2) PIECES
Metode PIECES merupakan kerangka kerja yang digunakan untuk klasifikasi
permasalahan
yang ada berdasarkan kategori yang disebutkan dalam tiap hurufnya Performance,
Information, Economic, Control, Efficiency, Service. (Whitten & Bentley, 2007).
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
3) Problem Analysis
Problem analysis atau analisis masalah merupakan fase selanjutnya dari definisi
lingkup. Fase analisis masalah mempelajari sistem yang ada dan menganalisa temuan
–temuan untuk menyediakan tim proyek dengan pemahaman yang lebih mendalam
akan masalah masalah yang akan memicu proyek (Whitten, et al., 2007).
4) Requirement Analysis
Fase selanjutnya setelah analisis masalah adalah analisis persyaratan/ kebutuhan atau
requirements analysis. Fase ini sangat penting dalam menciptakan sistem informasi
baru. Sistem baru akan selalu dievaluasi, terutama seberapa besar persyaratan yang
telah dipenuhi oleh sistem tersebut. Oleh karena itu, fase ini dapat menentukan
persyaratan dalam sebuah sistem baru.
5) Logical Design
Fase logical design atau desain logis merupakan aktifitas lebih lanjut mengenai
dokumen kebutuhan bisnis menggunakan model sistem yang menggambarkan struktur
data, bisnis proses, alur data, dan antar muka pengguna. Dengan kata lain fase ini
memvalidasi kebutuhan yang ditetapkan pada fase analisis kebutuhan (Whitten, et al.,
2007).
6) UML (Unified Modelling Language)
UML merupakan bahasa visual untuk pemodelan dan komunikasi mengenai sebuah
sistem dengan menggunakan diagram dan teks teks pendukung (Sukamto &
Shalahuddin,
2014). Pemodelan yang digunakan pada penelitian ini meliputi usecase, activity
diagram, sequence diagram, class diagram, Conceptual Data Model, Physical Data
Model,
dan wireframe.
7) Conceptual Data Model
CDM (Conceptual Data Model) atau model konsep data adalah konsep yang
berhubungan
dengan sudut pandang pengguna dalam menyimpan data pada tabel dalam basis data.
CDM digambarkan dalam bentuk tabel dan relasi pada setiap tabel (Sukamto &
Shalahuddin, 2014).
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
8) Physical Data Model
PDM (Physical Data Model) adalah model yang menggunakan tabel untuk
menjelaskan
data serta hubungan antar data. Setiap table memiliki sejumlah atribut dimana setiap
atribut
pada tabel terdiri dari atribut unik dan tipe data dari setiap atribut. PDM merupakan
konsep
yang menjelaskan detail dari bagaimana data disimpan dalam basis data. PDM juga
merupakan bentuk fisik perancangan basis data yang siap untuk di implementasi ke
dalam
DBMS (Sukamto & Shalahuddin, 2014).
9) Consistency Analysis
Requirement consistency analysis merupakan metode untuk melakukan analisis
konsistensi pada hasil perancangan sistem dengan pemanfaatan hubungan antar
elemen perancangan (Nistala & Kumari, 2013).
10) Correctness
Pengujian kesesuaian berfokus pada kebutuhan dan perancangan sistem yang akan
dikembangkan dengan memeriksa apakah komponen fungsi pada sistem yang telah di
rancang sesuai dengan spesifikasinya.
Evaluasi ini bertujuan untuk memastikan bahwasannya setiap kebutuhan yang dimiliki
pada sistem sudah sesuai (correctness) terhadap kebutuhan dan perancangan dari PT
MPM. Analisis kandidat program juga untuk melakukan kesesuaian perilaku program
dalam mengaasi permasalahan yang dialami sistem manajemen gudang yang lama.
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
Hasil dari kebutuhan fungsional sistem manajemen gudang akan di transformasikan ke dalam
bentuk diagram use case untuk mengetahui perilaku dari user terhadap sistem dan sistem
terhadap user. Gambar 1 merupakan diagram usecase dari sistem manajemen gudang PT
MPM.
Gambar 1 usecase sistem manajemen gudang
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
KESIMPULAN
1. Hasil dari 3 fase awal adalah spesifikasi kebutuhan. Fase pertama menentukan batasan
lingkungan sistem dari sistem manajemen gudang PT MPM dan mengklasifikasi setiap
permasalahan dengan menggunakan framework PIECES yang melakukan klasifikasi maslaah
berdasarkan kinerja, informasi atau data yang digunakan, ekonomi, kontrol sistem, efisiensi
dan layanan sistem yang akan dikembangkan. Fase kedua menganalisis setiap permasalahan
yang ditemui dan memberikan solusi dengan membuat sistem manajemen gudang baru seperti
apa. Fase ketiga melakukan analisis kebutuhan yang telah ditentukan berdasarkan solusi yang
telah diberkan untuk selanjutnya di buat daftar spesifikasi kebutuhan terhadap sistem baru
yang dapat mengatasi permasalahan dari sistem lama.
2. Hasil dari fase keempat adalah pemodelan sistem manajemen gudang yang baru terhadap
spesifikasi kebutuhan sehingga terbentuk perancangan sistem manajemen gudang baru.
perancangan sistem ini mencakup pemodelan dari analisis usecase, analisis aktifitas sistem
dengan pengguna dalam activity diagram, analisis alur sistem dalam sequence diagram.
Analisis kelas pada class diagram, analisis database dalam CDM serta PDM dan wireframe
sistem manajemen gudang.
3. Sedangkan hasil evaluasi sistem menggunakan uji correctness menjelaskan bahwa setiap
kebutuhan yang terdapat pada spesifikasi kebutuhan sudah sesuai atau tepat pada setiap fitur
yang akan dimiliki oleh sistem manajemen gudang.
2017
04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning
Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id
DAFTAR PUSTAKA
Lucky,Khoirudin,2015 http://pensillucky.blogspot.co.id/2015/11/pengertian-analisa-atau-
analisis-dan.html (Rabu,13 Desember 2017, Jam 11.10)
Damayanti,Dyah Ayu,2014 https://www.slideshare.net/DyahAyuDamayanti/analisis-dan-
perancangan-sistem-informasi (Rabu,13 Desember 2017, Jam 11.12)
Arel Riedsa Adiguna , Mochamad Chandra Saputra,Fajar Pradana,2017. Jurnal
Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, Malang
Mansyur,2015 http://blogmansyur.blogspot.co.id/2015/01/makalah-apsi_2.html (Rabu,13
Desember 2017, Jam 11.12)

More Related Content

What's hot

Makalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Makalah analisis dan perancangan Sistem InformasiMakalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Makalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Asenah20
 
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Analisa Perancangan Sistem Informasi Pada ...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Analisa  Perancangan Sistem Informasi Pada ...SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Analisa  Perancangan Sistem Informasi Pada ...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Analisa Perancangan Sistem Informasi Pada ...
Aflita Anggraini
 
Analisa masukan dan keluaran 2
Analisa masukan dan keluaran 2Analisa masukan dan keluaran 2
Analisa masukan dan keluaran 2Fera Aghvor
 
Analisis sistem-informasi
Analisis sistem-informasiAnalisis sistem-informasi
Analisis sistem-informasiryanprasetya
 
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
tri yunny kartika
 
Sim15, mutia nabila, hapzi ali, analisis sim pada gudang, universitas mercu b...
Sim15, mutia nabila, hapzi ali, analisis sim pada gudang, universitas mercu b...Sim15, mutia nabila, hapzi ali, analisis sim pada gudang, universitas mercu b...
Sim15, mutia nabila, hapzi ali, analisis sim pada gudang, universitas mercu b...
Mutia Nabila
 
Bab2
Bab2Bab2
Bab2
Judie4
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
DhitaAyuAnggreany
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
sevrindaanggia
 
Power Point - Sistem Informasi Manajemen - PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDI...
Power Point - Sistem Informasi Manajemen - PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDI...Power Point - Sistem Informasi Manajemen - PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDI...
Power Point - Sistem Informasi Manajemen - PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDI...
Fajar Jabrik
 
Perencanaan sistem informasi
Perencanaan sistem informasiPerencanaan sistem informasi
Perencanaan sistem informasi
Kus Naeni
 
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan SistemLangkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
Retrina Deskara
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
RinaHandayani20
 
Analisis pieces pada sistem informasi kepegawaian dinas pendidikan kab sleman
Analisis pieces pada sistem informasi kepegawaian dinas pendidikan kab slemanAnalisis pieces pada sistem informasi kepegawaian dinas pendidikan kab sleman
Analisis pieces pada sistem informasi kepegawaian dinas pendidikan kab sleman
Mr Arieve
 
Sim , yuliana devi, hapzli ali, analissi dan perencanan sistem informasi pada...
Sim , yuliana devi, hapzli ali, analissi dan perencanan sistem informasi pada...Sim , yuliana devi, hapzli ali, analissi dan perencanan sistem informasi pada...
Sim , yuliana devi, hapzli ali, analissi dan perencanan sistem informasi pada...
Yuliana Devi
 
Proposal Pernacangan Sistem Informasi Perusahaan
Proposal Pernacangan Sistem Informasi PerusahaanProposal Pernacangan Sistem Informasi Perusahaan
Proposal Pernacangan Sistem Informasi Perusahaan
M.Hafizhul afiq
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
kairunnisa
 
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
Octhaviani Arbaniya
 
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIMMetode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Fahmi Hakam
 
Power Point Sistem Informasi Manajemen
Power Point Sistem Informasi ManajemenPower Point Sistem Informasi Manajemen
Power Point Sistem Informasi Manajemen
nailaalfi
 

What's hot (20)

Makalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Makalah analisis dan perancangan Sistem InformasiMakalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Makalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
 
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Analisa Perancangan Sistem Informasi Pada ...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Analisa  Perancangan Sistem Informasi Pada ...SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Analisa  Perancangan Sistem Informasi Pada ...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Analisa Perancangan Sistem Informasi Pada ...
 
Analisa masukan dan keluaran 2
Analisa masukan dan keluaran 2Analisa masukan dan keluaran 2
Analisa masukan dan keluaran 2
 
Analisis sistem-informasi
Analisis sistem-informasiAnalisis sistem-informasi
Analisis sistem-informasi
 
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
 
Sim15, mutia nabila, hapzi ali, analisis sim pada gudang, universitas mercu b...
Sim15, mutia nabila, hapzi ali, analisis sim pada gudang, universitas mercu b...Sim15, mutia nabila, hapzi ali, analisis sim pada gudang, universitas mercu b...
Sim15, mutia nabila, hapzi ali, analisis sim pada gudang, universitas mercu b...
 
Bab2
Bab2Bab2
Bab2
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
 
Power Point - Sistem Informasi Manajemen - PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDI...
Power Point - Sistem Informasi Manajemen - PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDI...Power Point - Sistem Informasi Manajemen - PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDI...
Power Point - Sistem Informasi Manajemen - PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDI...
 
Perencanaan sistem informasi
Perencanaan sistem informasiPerencanaan sistem informasi
Perencanaan sistem informasi
 
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan SistemLangkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
 
Analisis pieces pada sistem informasi kepegawaian dinas pendidikan kab sleman
Analisis pieces pada sistem informasi kepegawaian dinas pendidikan kab slemanAnalisis pieces pada sistem informasi kepegawaian dinas pendidikan kab sleman
Analisis pieces pada sistem informasi kepegawaian dinas pendidikan kab sleman
 
Sim , yuliana devi, hapzli ali, analissi dan perencanan sistem informasi pada...
Sim , yuliana devi, hapzli ali, analissi dan perencanan sistem informasi pada...Sim , yuliana devi, hapzli ali, analissi dan perencanan sistem informasi pada...
Sim , yuliana devi, hapzli ali, analissi dan perencanan sistem informasi pada...
 
Proposal Pernacangan Sistem Informasi Perusahaan
Proposal Pernacangan Sistem Informasi PerusahaanProposal Pernacangan Sistem Informasi Perusahaan
Proposal Pernacangan Sistem Informasi Perusahaan
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
 
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
 
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIMMetode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
 
Power Point Sistem Informasi Manajemen
Power Point Sistem Informasi ManajemenPower Point Sistem Informasi Manajemen
Power Point Sistem Informasi Manajemen
 

Similar to Sim, imel aisyah, hapzi ali, analisa dan perancangan si pada pt.mpm,universitas mercu buana,2017

SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
PutriSari0697
 
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Alexanderliman728
 
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
ika kartika
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
AyuEndahLestari
 
Design Software
Design SoftwareDesign Software
Makalah pendekatan sistem
Makalah pendekatan sistemMakalah pendekatan sistem
Makalah pendekatan sistem
nessa_ti
 
330 p03
330 p03330 p03
Sim15, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Analisis SIM Pada Gudang, Universitas Mercu B...
Sim15, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Analisis SIM Pada Gudang, Universitas Mercu B...Sim15, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Analisis SIM Pada Gudang, Universitas Mercu B...
Sim15, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Analisis SIM Pada Gudang, Universitas Mercu B...
Mutia Nabila
 
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Pratiwi Rosantry
 
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
ummi1206
 
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
Indri Novika Sari
 
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Indah Herlina
 
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
Afifah Luthfiah
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
Siti Maesaroh
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru 05, Univ...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru 05, Univ...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru 05, Univ...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru 05, Univ...
Siti Maesaroh
 
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
Siti Maesaroh
 
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Bayu-86
 
Membangun Sistem Informasi untuk Perubahan Model Bisnis dan Digitalisasi Peru...
Membangun Sistem Informasi untuk Perubahan Model Bisnis dan Digitalisasi Peru...Membangun Sistem Informasi untuk Perubahan Model Bisnis dan Digitalisasi Peru...
Membangun Sistem Informasi untuk Perubahan Model Bisnis dan Digitalisasi Peru...
AzhyqaRereanticaMart
 
Meeting 2 pengembangan sistem
Meeting 2   pengembangan sistemMeeting 2   pengembangan sistem
Meeting 2 pengembangan sistem
Universitas Teknokrat Indonesia
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
DedenKrisdyanto
 

Similar to Sim, imel aisyah, hapzi ali, analisa dan perancangan si pada pt.mpm,universitas mercu buana,2017 (20)

SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
 
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
 
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
 
Design Software
Design SoftwareDesign Software
Design Software
 
Makalah pendekatan sistem
Makalah pendekatan sistemMakalah pendekatan sistem
Makalah pendekatan sistem
 
330 p03
330 p03330 p03
330 p03
 
Sim15, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Analisis SIM Pada Gudang, Universitas Mercu B...
Sim15, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Analisis SIM Pada Gudang, Universitas Mercu B...Sim15, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Analisis SIM Pada Gudang, Universitas Mercu B...
Sim15, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Analisis SIM Pada Gudang, Universitas Mercu B...
 
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
 
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
 
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
SIM-4, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisa Sistem Informasi dan Allternatif...
 
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
 
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru 05, Univ...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru 05, Univ...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru 05, Univ...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru 05, Univ...
 
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
05 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Infrastruktur TI Dan Teknologi Baru, Univ...
 
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
 
Membangun Sistem Informasi untuk Perubahan Model Bisnis dan Digitalisasi Peru...
Membangun Sistem Informasi untuk Perubahan Model Bisnis dan Digitalisasi Peru...Membangun Sistem Informasi untuk Perubahan Model Bisnis dan Digitalisasi Peru...
Membangun Sistem Informasi untuk Perubahan Model Bisnis dan Digitalisasi Peru...
 
Meeting 2 pengembangan sistem
Meeting 2   pengembangan sistemMeeting 2   pengembangan sistem
Meeting 2 pengembangan sistem
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
 

More from Imel Aisyah Amini

Sim 13, imel aisyah, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirka...
Sim 13, imel aisyah, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirka...Sim 13, imel aisyah, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirka...
Sim 13, imel aisyah, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirka...
Imel Aisyah Amini
 
Sim 12, imel aisyah, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan,univer...
Sim 12, imel aisyah, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan,univer...Sim 12, imel aisyah, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan,univer...
Sim 12, imel aisyah, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan,univer...
Imel Aisyah Amini
 
Sim 9, imel aisyah, hapzi ali, customer relationship management (crm),univers...
Sim 9, imel aisyah, hapzi ali, customer relationship management (crm),univers...Sim 9, imel aisyah, hapzi ali, customer relationship management (crm),univers...
Sim 9, imel aisyah, hapzi ali, customer relationship management (crm),univers...
Imel Aisyah Amini
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. payfazz t...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. payfazz t...Sim, imel aisyah, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. payfazz t...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. payfazz t...
Imel Aisyah Amini
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Imel Aisyah Amini
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Imel Aisyah Amini
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Imel Aisyah Amini
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Imel Aisyah Amini
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, kantor maya dan office automatitation,universita...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, kantor maya dan office automatitation,universita...Sim, imel aisyah, hapzi ali, kantor maya dan office automatitation,universita...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, kantor maya dan office automatitation,universita...
Imel Aisyah Amini
 
Penganggaran Perusahaan
Penganggaran PerusahaanPenganggaran Perusahaan
Penganggaran Perusahaan
Imel Aisyah Amini
 

More from Imel Aisyah Amini (10)

Sim 13, imel aisyah, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirka...
Sim 13, imel aisyah, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirka...Sim 13, imel aisyah, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirka...
Sim 13, imel aisyah, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirka...
 
Sim 12, imel aisyah, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan,univer...
Sim 12, imel aisyah, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan,univer...Sim 12, imel aisyah, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan,univer...
Sim 12, imel aisyah, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan,univer...
 
Sim 9, imel aisyah, hapzi ali, customer relationship management (crm),univers...
Sim 9, imel aisyah, hapzi ali, customer relationship management (crm),univers...Sim 9, imel aisyah, hapzi ali, customer relationship management (crm),univers...
Sim 9, imel aisyah, hapzi ali, customer relationship management (crm),univers...
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. payfazz t...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. payfazz t...Sim, imel aisyah, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. payfazz t...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. payfazz t...
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, database management system dan implementasinya,u...
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, kantor maya dan office automatitation,universita...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, kantor maya dan office automatitation,universita...Sim, imel aisyah, hapzi ali, kantor maya dan office automatitation,universita...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, kantor maya dan office automatitation,universita...
 
Penganggaran Perusahaan
Penganggaran PerusahaanPenganggaran Perusahaan
Penganggaran Perusahaan
 

Recently uploaded

705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 

Recently uploaded (20)

705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 

Sim, imel aisyah, hapzi ali, analisa dan perancangan si pada pt.mpm,universitas mercu buana,2017

  • 1. SISTEM INFORMASI MANAJEMEN  Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Gudang pada PT Mitra Pinasthika Mulia Surabaya Fakultas Program Studi Mata Kuliah Disusun Oleh FEB AKUNTANSI Sistem Informasi Manajemen IMEL AISYAH AMINI 43215010055
  • 2. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Gudang pada PT Mitra Pinasthika Mulia Surabaya Profil PT Mitra Pinasthika Mulia Surabaya PT Mitra Pinasthika Mulia adalah distributor tunggal dan terpercaya, penyedia pelayanan purna jual dan suku cadang sepeda motor HONDA, untuk wilayah Jawa Timur dan Nusa Tenggara Timur. Hingga saat ini, MPM Motor telah didukung oleh 272 showroom penjualan (H1), 602 bengkel AHASS atau Astra Honda Authorized Service Station (H2) dan 932 gerai penjualan suku cadang (H3) yang siap melayani jutaan pelanggan dan pengguna sepeda motor HONDA di wilayah Jawa Timur dan NTT. Visi dan Misi PT Mitra Pinasthika Mulia Surabaya MPM Mission To provide high quality and friendly transportation products and services that make our customers happy. MISI Menyediakan produk dan layanan transportasi berkualitas prima dan ramah sehingga menyenangkan para pelanggan. MPM Vision Become a friendly household name through resourceful and passionate people led by respectable and humble leaders.
  • 3. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id VISI Menjadi perusahaan ternama yang digemari setiap insan yang diciptakan oleh sumber daya manusia yang terampil dan penuh semangat dibawah para pemimpin yang berwibawa dan bersahaja. Definisi dan Manfaat Analisa Sistem Informasi 1. Analisis Analisis adalah suatu upaya untuk melakukan penelaahan atau pemahaman tentang suatu masalah yang dilakukan pengkajian, yang bertujuan untuk mendapatkan pemahaman tertentu tentang suatu masalah yang dikaji tersebut. Pengertian Analisa Menurut Para Ahli : a. Menurut Mc Leod :Analisa Sistem Adalah Suatu studi dari sistem yang telah ada dengan tujuan untuk merancang sistem yang baru atau memperbaiki kekurangan dari sistem yang telah ada. b. Menurut Pressman : Analisa Sistem Adalah Kegiatan menemukan atau mengidentifikasikan masalah, mengevaluasi, membuat model serta membuat spesifikasi sistem. c. Menurut Yourdan : Analisa Sistem Adalah Suatu kegiatan mentransformasikan dua masukan utama, yaitu kebijaksanaan pemakai dan anggaran proyek kedalam spesifikasi yang terstruktur. Kegiatan tersebut melibatkan alat dan model diagram aliran data, diagram antar entitas dan komunikasi data. d. Analisa Sistem Secara Umum :adalah Memandang, Pengamatan dan menyimpulkan konsep sistem berdasarkan Sistem Informasi secara fisik dan konseptual. 2. Perancangan Perancangan adalah merupakan suatu usaha atau tindakan untuk merancang atau membangun sesuatu guna menghasilkan suatu tujuan tertentu. Dalam hal ini sebuah sistem yang dimaksud. 3. Sistem Sistem adalah suatu proses yang terangkai atau terbangun dari berbagai komponen yang menjadi satu kesatuan sehingga dapat mencapai suatu tujuan tertentu. Dari setiap komponen yang ada dalam memangun sebuah sistem merupakan satu-kesatuan yang saling terkait dan terintegrasi ataupun terhubung. 4. Informasi Informasi adalah data yang sudah di proses sehingga menghasilkan atau menjadi suatu yang berguna dan di konsumsi bagi pihak yang membutuhkannya. Pengertian Analis Sistem
  • 4. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id Suatu sistem akan dirancang oleh satu orang atau sekelompok orang yang membentuk tim. Orang yang merancang sistem ini disebut Sistem Analis. Ada yang mendefinisikan sistem analis sebagai : 1. Seorang yang menggunakan pengetahuan aplikasi komputer yang dimilikinya untuk memecahkan masalah-masalah bisnis dibawah petunjuk manajer sistem. 2. Seorang yang bertanggung jawab menterjemahkan kebutuhan-kebutuhan si pemakai sistem (user) kedalam spesifikasi teknik yang diperlukan oleh programmer dan diawasi oleh manajemen. Dengan demikian analisis dan desain sistem informasi (ANSI) bisa di defenisikan sebagai proses organisasional kompleks di mana sistem informasi berbasis komputer di implementasikan. Sistem analisis adalah profesi yg menantang karena menggabungkan banyak keahlian seperti keahlian analisis,teknis,interpersonal,dan manajerial. Hal ini bisa di lihat dari tanggung jawab seorang analis berdasarkan pendekatan ANSI yang meliputi: a. Bagaimana membangun sistem informasi b. Bagaimana menganalisis kebutuhan diri sistem informasi c. Bagaimana merancang sebuah sistem informasi berbasis komputer d. Bagaimana memecahkan masalah dalam organisasi melalui sistem informasi Fungsi Sistem Analisis Fungsi Sistem Analisis adalah: 1. Mengidentifikasikan masalah-masalah dari pemakai (user). 2. Menyatakan secara spesifik sasaran yang harus dicapai untuk memenuhi kebutuhan user. 3. Memilih alternatif-alternatif metode pemecahan masalah. 4. Merencanakan dan menerapkan rancangan sistemnya sesuai dengan permintaan user. Tanggung jawab sistem analis Tanggung jawab dari seorang sistem analis, diantaranya meliputi:  Pengambilan data yang efektif dari sumbernya.  Aliran data pada sistem.
  • 5. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id  Pemerosesan dan penyimpanan data.  Aliran dari informasi yang berguna kembali pada proses maupun penggunanya. Tugas umum dan teknis dari sistem analis Beberapa tugas umum yang dilakukan oleh sistem analis, yang diantaranya meliputi:  Mengumpulkan dan menganalisis dokumen maupun file yang ada hubungannya dengan sistem yang sedang berjalan.  Menyusun dan menyajikan laporan untuk perbaikan sistem yang sedang berjalan kepada pemakai.  Merancang suatu sistem perbaikan dan menidentifikasi aplikasi-aplikasi untuk penerapannya pada komputer.  Melakukan analisis, menyusun biaya maupun keuntungan yang didapatkan pada sistem yang baru.  Dan mengawasi berbagai aktivitas pada sistem yang baru dibuat. Dan inilah tugas teknis dari sistem analis, yang diantaranya meliputi:  Menyiapkan gambaran kerja dalam menerapkan sistem yang baru.  Melakukan penyusunan prosedur untuk pengawasan kerja.  Melakukan penyusunan DFD (Data Flow Diagram), SADT (Structured Analysis and Design Technique) maupun FlowChart untuk melakukan perancangan pada sistem yang baru secara lebih detail.  Melakukan perancangan pola pengawasan pada data yang sifatnya dianggap penting sekali.  Melakukan penyusunan terhadap dokumen maupun file-file untuk dapat digunakan pada komputer supaya sistem yang baru dibuat dapat berjalan secara lancar dan efektif.  Melakukan perancangan pada bentuk input dan output supaya mudah dibaca dan dipahami oleh pemakai.  Dan melakukan penyusunan dokumentasi yang berkaitan dengan pekerjaan yang dilakukan oleh sistem analis dalam merancang suatu sistem yang baru.. Inilah langkah kerja dari sistem analis Langkah-langkah kerja dari sistem analis, diantaranya meliputi:  Yang pertama, tahap melakukan identifikasi permasalahan pada sistem.  Yang kedua, tahap melakukan studi kelayakan dan memahami kinerja dari sistem yang ada.  Yang ketiga, tahap melakukan analisis dan perancangan sistem.  Yang keempat, tahap melakukan penerapan sistem.  Yang kelima, tahap melakukan evaluasi dan pemeliharaan pada sistem.
  • 6. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id Pribadi dari sistem analis Adapun beberapa pribadi yang perlu dimiliki oleh seorang sistem analis, diantaranya meliputi:  Dapat bekerjasama dalam suatu tim.  Dapat berkomunikasi dengan baik.  Selalu bersikap sopan dan santun.  Menghargai pendapat teman yang dalam tim.  Memiliki sikap yang tegas.  Mempunyai kreativitas dan inovasi yang tinggi, dan lain-lain.
  • 7. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id Analalisis dan Perancangan PT MPM PT. MPM berencana untuk membangun fasilitas gudang dan sistem manajemen gudang baru untuk meningkatkan kapasitas gudang serta kualitas kinerja dari sistem gudang. Menurut bisnis analis PT MPM saat ini sistem manajemen gudang yang dimiiliki belum menunjang / mempermudah operasional. Salah satu metode pengembangan sistem yang umum digunakan untuk pengembangan sistem adalah metode FAST (Framework for the Application of System Thinking). Metode FAST merupakan metode gabungan praktikpraktik terbaik dalam beberapa metodologi yang dikemas dalam kerangka kerja cerdas yang cukup fleksible untuk menyediakan tipe-tipe berbeda strategi proyek. FAST didukung oleh kerangka kerja PIECES yang digunakan untuk mengidentifikasi permasalahan pada sistem lama dan memetakan permasalahan yang ada berdasarkan kategori yang disebutkan dalam tiap hurufnya Performance, Information, Economic, Control, Efficiency, Service. (Whitten, Bentley, & Dittman, 2007). FAST terdiri dari beberapa fase, tiap fase menghasilkan produk jadi yang selanjutnya digunakan dalam mengerjakan fase berikutnya. Produk yang dihasilkan pada tiap fase didokumentasikan untuk membantu proses pengembangan. Jumlah fase yang digunakan sebanyak 8 fase meliputi, Fase Analisis dan Perancangan (Definisi Lingkup, analisis masalah, analisis kebutuhan/persyaratan, desain logis), fase peralihan (analisis keputusan), dan fase implementasi (desain dan integrasi fisik, konstruksi dan pengujian, dan instalasi dan pengiriman). 1) Scope Definition Fase pertama pada metode FAST yaitu Definisi Lingkup atau Scope Definition. Fase ini menentukan ukuran dan batas batas proyek, visi proyek, semua batasan atau limit, partisipan proyek yang dibutuhkan, anggaran, dan jadwal (Whitten, et al., 2007). 2) PIECES Metode PIECES merupakan kerangka kerja yang digunakan untuk klasifikasi permasalahan yang ada berdasarkan kategori yang disebutkan dalam tiap hurufnya Performance, Information, Economic, Control, Efficiency, Service. (Whitten & Bentley, 2007).
  • 8. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id 3) Problem Analysis Problem analysis atau analisis masalah merupakan fase selanjutnya dari definisi lingkup. Fase analisis masalah mempelajari sistem yang ada dan menganalisa temuan –temuan untuk menyediakan tim proyek dengan pemahaman yang lebih mendalam akan masalah masalah yang akan memicu proyek (Whitten, et al., 2007). 4) Requirement Analysis Fase selanjutnya setelah analisis masalah adalah analisis persyaratan/ kebutuhan atau requirements analysis. Fase ini sangat penting dalam menciptakan sistem informasi baru. Sistem baru akan selalu dievaluasi, terutama seberapa besar persyaratan yang telah dipenuhi oleh sistem tersebut. Oleh karena itu, fase ini dapat menentukan persyaratan dalam sebuah sistem baru. 5) Logical Design Fase logical design atau desain logis merupakan aktifitas lebih lanjut mengenai dokumen kebutuhan bisnis menggunakan model sistem yang menggambarkan struktur data, bisnis proses, alur data, dan antar muka pengguna. Dengan kata lain fase ini memvalidasi kebutuhan yang ditetapkan pada fase analisis kebutuhan (Whitten, et al., 2007). 6) UML (Unified Modelling Language) UML merupakan bahasa visual untuk pemodelan dan komunikasi mengenai sebuah sistem dengan menggunakan diagram dan teks teks pendukung (Sukamto & Shalahuddin, 2014). Pemodelan yang digunakan pada penelitian ini meliputi usecase, activity diagram, sequence diagram, class diagram, Conceptual Data Model, Physical Data Model, dan wireframe. 7) Conceptual Data Model CDM (Conceptual Data Model) atau model konsep data adalah konsep yang berhubungan dengan sudut pandang pengguna dalam menyimpan data pada tabel dalam basis data. CDM digambarkan dalam bentuk tabel dan relasi pada setiap tabel (Sukamto & Shalahuddin, 2014).
  • 9. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id 8) Physical Data Model PDM (Physical Data Model) adalah model yang menggunakan tabel untuk menjelaskan data serta hubungan antar data. Setiap table memiliki sejumlah atribut dimana setiap atribut pada tabel terdiri dari atribut unik dan tipe data dari setiap atribut. PDM merupakan konsep yang menjelaskan detail dari bagaimana data disimpan dalam basis data. PDM juga merupakan bentuk fisik perancangan basis data yang siap untuk di implementasi ke dalam DBMS (Sukamto & Shalahuddin, 2014). 9) Consistency Analysis Requirement consistency analysis merupakan metode untuk melakukan analisis konsistensi pada hasil perancangan sistem dengan pemanfaatan hubungan antar elemen perancangan (Nistala & Kumari, 2013). 10) Correctness Pengujian kesesuaian berfokus pada kebutuhan dan perancangan sistem yang akan dikembangkan dengan memeriksa apakah komponen fungsi pada sistem yang telah di rancang sesuai dengan spesifikasinya. Evaluasi ini bertujuan untuk memastikan bahwasannya setiap kebutuhan yang dimiliki pada sistem sudah sesuai (correctness) terhadap kebutuhan dan perancangan dari PT MPM. Analisis kandidat program juga untuk melakukan kesesuaian perilaku program dalam mengaasi permasalahan yang dialami sistem manajemen gudang yang lama.
  • 10. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id Hasil dari kebutuhan fungsional sistem manajemen gudang akan di transformasikan ke dalam bentuk diagram use case untuk mengetahui perilaku dari user terhadap sistem dan sistem terhadap user. Gambar 1 merupakan diagram usecase dari sistem manajemen gudang PT MPM. Gambar 1 usecase sistem manajemen gudang
  • 11. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id KESIMPULAN 1. Hasil dari 3 fase awal adalah spesifikasi kebutuhan. Fase pertama menentukan batasan lingkungan sistem dari sistem manajemen gudang PT MPM dan mengklasifikasi setiap permasalahan dengan menggunakan framework PIECES yang melakukan klasifikasi maslaah berdasarkan kinerja, informasi atau data yang digunakan, ekonomi, kontrol sistem, efisiensi dan layanan sistem yang akan dikembangkan. Fase kedua menganalisis setiap permasalahan yang ditemui dan memberikan solusi dengan membuat sistem manajemen gudang baru seperti apa. Fase ketiga melakukan analisis kebutuhan yang telah ditentukan berdasarkan solusi yang telah diberkan untuk selanjutnya di buat daftar spesifikasi kebutuhan terhadap sistem baru yang dapat mengatasi permasalahan dari sistem lama. 2. Hasil dari fase keempat adalah pemodelan sistem manajemen gudang yang baru terhadap spesifikasi kebutuhan sehingga terbentuk perancangan sistem manajemen gudang baru. perancangan sistem ini mencakup pemodelan dari analisis usecase, analisis aktifitas sistem dengan pengguna dalam activity diagram, analisis alur sistem dalam sequence diagram. Analisis kelas pada class diagram, analisis database dalam CDM serta PDM dan wireframe sistem manajemen gudang. 3. Sedangkan hasil evaluasi sistem menggunakan uji correctness menjelaskan bahwa setiap kebutuhan yang terdapat pada spesifikasi kebutuhan sudah sesuai atau tepat pada setiap fitur yang akan dimiliki oleh sistem manajemen gudang.
  • 12. 2017 04 Sistem Informasi Manajemen Pusat Bahan Ajar dan eLearning Dosen : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA http://www.mercubuana.ac.id DAFTAR PUSTAKA Lucky,Khoirudin,2015 http://pensillucky.blogspot.co.id/2015/11/pengertian-analisa-atau- analisis-dan.html (Rabu,13 Desember 2017, Jam 11.10) Damayanti,Dyah Ayu,2014 https://www.slideshare.net/DyahAyuDamayanti/analisis-dan- perancangan-sistem-informasi (Rabu,13 Desember 2017, Jam 11.12) Arel Riedsa Adiguna , Mochamad Chandra Saputra,Fajar Pradana,2017. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, Malang Mansyur,2015 http://blogmansyur.blogspot.co.id/2015/01/makalah-apsi_2.html (Rabu,13 Desember 2017, Jam 11.12)