SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Silabus Training:
MANAGERIAL & COACHING SKILL
to Improve Employee Performance
di Era Digital 4.0 dan Generasi Millenial
Salah satu fungsi dari seorang manager adalah mengelola tim kerjanya agar
mampu mencapai target yang ditetapkan oleh perusahaan sebaik mungkin. Cara
yang terbukti paling efektif dalam mengelola tim keja adalah dengan melakukan
coaching yang berkesinambungan.
Coaching merupakan proses mengarahkan yang dilakukan oleh seorang Atasan
untuk melatih dan memberikan orientasi kepada seorang karyawan, tentang
realitas di tempat kerja dan membantu mengatasi hambatan dalam mencapai
prestasi kerja yang optimal. Coaching seyogyanya bukan berfokus diri para
karyawan, melainkan pada masalah atau perilaku yang perlu diperbaiki dari para
karyawan. Empat hambatan umum: waktu, pelatihan, alat, dan temperamen
yang seringkali menjadi masalah dan membatasi kemampuan karyawan untuk
melakukan tugas atau mencapai tujuan dengan kinerja yang optimal.
Atasan akan memetik berbagai manfaat jika coaching dapat dilakukan dengan
baik, antara lain: penghargaan dan umpan balik yang positif akan meningkatkan
motivasi dan inisiatif karyawan, meningkatnya produktivitas kerja karyawan,
pendelegasian akan lebih banyak dilakukan yang sekaligus sebagai upaya
transfer of knowledge dan kaderisasi bagi karyawan, tanggung jawab bersama
bisa dikembangkan, kohesivitas kelompok akan lebih tinggi, dan dapat dengan
mudah dilakukan penilaian prestasi karyawan. Melalui coaching dapat
ditingkatkan rasa percaya diri karyawan pada kemauan dan kemampuannya
untuk mengatasi dan memecahkan berbagai masalah yang dihadapi di tempat
kerja.
Dengan mengikuti pelatihan ini, diharapkan para peserta dapat mempersiapkan
perencanaan dan melaksanakan program coaching secara komprehensif,
reliable, akuntabel, efektif, dan efisien, terutama dalam menghadapi era digital
4.0 dan keberadaan Generasi Millenial saat ini.
Melalui pelatihan ini para peserta diberikan pengetahuan secara komprehensif
materi terkait dan memiliki kemampuan dalam:
 Mampu mengidentifikasikan peran pribadinya sebagai manager.
 Mampu menerapkan konsep dan teknik coaching secara sistematis.
 Mampu bertindak sebagai seorang pembina dan pembimbing bagi tim
kerjanya dalam melakukan tugas yang menantang atau mencapai tujuan
dengan hasil kinerja yang optimal.
 Mampu memahami kepribadian para anggota tim kerja dan strategi
coaching untuk kepribadian anggota tim yang berbeda-beda.
Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka
digunakan beberapa aspek metodologi pembelajaran, antara lain :
1. Secara Online Training, dilakukan :
 Penyajian/penyampaian materi secara online training,
 Dengan dukungan multimedia dan aplikasi tertentu,
 Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case
study & discussion, yang terkait dengan Managerial & Coaching Skill to Improve
Employee Performance di Era Digital 4.0 dan keberadaan Millenial Generation.
 Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat &
efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta.
2. Secara Offline Training, dilakukan :
 Penyajian/penyampaian materi di dalam kelas,
 Dengan dukungan multimedia, games & simulation/role-play,
 Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case
study & discussion, yang terkait dengan Managerial & Coaching Skill to Improve
Employee Performance di Era Digital 4.0 dan keberadaan Millenial Generation.
 Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat &
efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta.
Pelatihan ini cocok bagi para Manajer, Supervisor, Staf yang menangani program
coaching and conselling, serta personil lainnya yang ingin meningkatkan kemampuan
dalam melaksanakan coaching yang efektif sebagai upaya peningkatan kinerja
karyawan dan keberhasilan pencapaian tujuan organisasi/perusahaan, terutama dalam
menghadapi era digital 4.0 dan keberadaan Generasi Millenial saat ini.
Materi bahasan pada pelatihan ini, meliputi:
1. Managerial role (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial).
 Basics Management Skill.
 Peran pribadi manager sebagai pembina dan pembimbing bagi tim kerja
 Upaya pencapaian high performance team.
 Cara membangun hubungan kerja yang baik.
2. Coaching Technique
 Coaching philosophy.
 Manfaat dari coaching.
 Perilaku kunci coaching.
 Tahapan dan langkah-langkah coaching.
 Karakteristik coaching yang baik (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial).
3. Objective formulation & alignment
 Definisi Goal dan Goal setting.
 Tipe-tipe goals.
 Karakteristik goal yang baik.
 Why goals fail.
 Keselarasan goal individu dengan tujuan organisasi/perusahaan.
 Seven goal area (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial).
4. Source identification
 Kecakapan berpikir dan bernalar (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial).
 Kecakapan komunikasi: Mendengar, Berbicara, Membaca dan Menulis.
 Elemen-elemen sesi coaching.
 Penggalian dan sumber informasi.
 Umpan balik dan karakteristik feedback.
5. Journey planning
 Teknik pengajuan pertanyaan yang efektif: Singkat, Fokus, Relevan dan
Membangun.
 Kebiasaan yang baik sebagai pendengar yang efektif dan empatik.
 Identifikasi penyebab masalah.
 Diagnosa permasalahan kinerja.
 Identifikasi solusi yang memungkinkan.
 Rencana tindakan yang spesifik.
 Pengaturan sesi lanjutan.
6. Coaching Strategies for Different Personalities
 Mengenali kepribadian anggota tim.
 Memahami perbedaan karakter kepribadian anggota tim.
 Strategi coaching untuk kepribadian dominance, influencing, steadiness dan
compliance (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial).
7. Review, evaluation dan monitoring
 Makna review, evaluation dan monitoring.
 Mengapa evaluasi diperlukan.
 Pengukuran efektivitas program coaching.
 Kriteria pemilihan program coaching terkait dengan 5 level evaluasi.
8. Growth planning
 Siklus growth planning.
 Berbagai kemampuan yang dibutuhkan.
 Penyusunan growth planning.
 Hal-hal yang menjadi pertimbangan dalam growth planning (di Era Digital 4.0 &
Generasi Millenial).
KANAIDI, SE., M.Si., cSAP
adalah seorang yang enerjik, humoris, dan sangat memotivasi. Berjiwa muda, sukses
beberapa kali sebagai Dosen Favorite di beberapa Perguruan Tinggi. Beliau suka
menulis dan sudah berhasil menerbitkan beberapa buku hasil karya beliau dan telah
berhasil dipublikasikan. Terlebih lagi beliau adalah seorang yang Certified di Bidang
Enterprise Resources Planning (ERP) & System, Applications, and Product in Data
Processing (SAP).
Di samping itu, beliau adalah seorang praktisi yang berpengalaman lebih dari 30-an
tahun berkerja di salah satu Perusahaan BUMN, dengan berbagai posisi jabatan: mulai dari
Manajer UPT, Kepala Kantor di beberapa Kota di Indonesia s.d di tingkat Kantor Pusat.
Beliau juga menggeluti beberapa jenis bisnis yang juga sangat inten dengan Managerial &
Coaching Skill, dengan berbagai dilema dan tantangan yang dihadapi, terkait juga adanya
Revolusi Industri 4.0 dan Keberadaan Generasi Milennial. Beliau juga seorang Blogger yang
rajin mengelola sedemikian banyak Blog dan website komersial, yang menghasilkan
passive income yang cukup spektakuler.
Beliau seorang Trainer dan Pemateri/Instruktur/Narasumber yang sudah digeluti
selama 20-an tahun dan telah sukses di beberapa kegiatan Training dan Workshop/Seminar
di berbagai Perusahaan di Indonesia. Terlebih lagi, beliau adalah seorang konsultan dan
peneliti marketing yang berdedikasi dengan sedemikian banyak karya ilmiah yang beliau
hasilkan dan publikasikan.
-----------------------------------------
Info LENGKAP (Narasumber):
Kanaidi, SE., M.Si., cSAP
HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905
email : kanaidi63@gmail.com
=========================
Pelatihan Terkait lainnya:
-----------------------------------------------------
Info LENGKAP (Narasumber):
Kanaidi, SE., M.Si., cSAP
e-mail : kanaidi63@gmail.com
HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905
===============================================================

More Related Content

Similar to Silabus Training _"MANAGERIAL & COACHING SKILL_to Improve Employee Performance" di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial.

Similar to Silabus Training _"MANAGERIAL & COACHING SKILL_to Improve Employee Performance" di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial. (20)

(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
 
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
 
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...
 
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
 
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja  yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja  yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...
 
Silabus Training _"Change in Roles of HR MANAGEMENT and HCM Challenges"_ di E...
Silabus Training _"Change in Roles of HR MANAGEMENT and HCM Challenges"_ di E...Silabus Training _"Change in Roles of HR MANAGEMENT and HCM Challenges"_ di E...
Silabus Training _"Change in Roles of HR MANAGEMENT and HCM Challenges"_ di E...
 
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
 
(2022) Silabus Pelatihan "Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE"
(2022) Silabus Pelatihan "Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE"(2022) Silabus Pelatihan "Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE"
(2022) Silabus Pelatihan "Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE"
 
Silabus Training _"Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE".
Silabus Training _"Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE".Silabus Training _"Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE".
Silabus Training _"Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE".
 
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
 
(2022) Silabus Training "Effective BUILDING COLLABORATION & RELATIONSHIPS" di...
(2022) Silabus Training "Effective BUILDING COLLABORATION & RELATIONSHIPS" di...(2022) Silabus Training "Effective BUILDING COLLABORATION & RELATIONSHIPS" di...
(2022) Silabus Training "Effective BUILDING COLLABORATION & RELATIONSHIPS" di...
 
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...
 
Silabus Training _"Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE".
Silabus Training _"Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE".Silabus Training _"Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE".
Silabus Training _"Successfully CHARACTER BUILDING and MOTIVATING PEOPLE".
 
(2021) Silabus Training "Best Practice MENTORING SKILL"
(2021) Silabus Training "Best Practice MENTORING SKILL"(2021) Silabus Training "Best Practice MENTORING SKILL"
(2021) Silabus Training "Best Practice MENTORING SKILL"
 
(2021) Silabus Training "Best Practice MENTORING SKILL"
(2021) Silabus Training  "Best Practice MENTORING SKILL"(2021) Silabus Training  "Best Practice MENTORING SKILL"
(2021) Silabus Training "Best Practice MENTORING SKILL"
 
(2022) Silabus Pelatihan_ "Effective CORPORATE COMMUNICATION SKILLS"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Effective CORPORATE COMMUNICATION SKILLS"(2022) Silabus Pelatihan_ "Effective CORPORATE COMMUNICATION SKILLS"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Effective CORPORATE COMMUNICATION SKILLS"
 
Silabus Pelatihan "Effective PERSONAL GROOMING (Penampilan Diri) dalam Menu...
Silabus Pelatihan  "Effective  PERSONAL GROOMING (Penampilan Diri) dalam Menu...Silabus Pelatihan  "Effective  PERSONAL GROOMING (Penampilan Diri) dalam Menu...
Silabus Pelatihan "Effective PERSONAL GROOMING (Penampilan Diri) dalam Menu...
 
(2022) Silabus Training "SMART INTERPERSONAL SKILLS" di Era Digital 4.0 dan ...
(2022) Silabus Training "SMART INTERPERSONAL SKILLS" di Era Digital 4.0 dan  ...(2022) Silabus Training "SMART INTERPERSONAL SKILLS" di Era Digital 4.0 dan  ...
(2022) Silabus Training "SMART INTERPERSONAL SKILLS" di Era Digital 4.0 dan ...
 
(2022) Silabus Pelatihan "Becoming an AGILITY and Great LEADERSHIP" For Mark...
(2022) Silabus Pelatihan  "Becoming an AGILITY and Great LEADERSHIP" For Mark...(2022) Silabus Pelatihan  "Becoming an AGILITY and Great LEADERSHIP" For Mark...
(2022) Silabus Pelatihan "Becoming an AGILITY and Great LEADERSHIP" For Mark...
 
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...
 

More from Kanaidi ken

More from Kanaidi ken (20)

RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
 
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
 
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
 

Recently uploaded

Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
saptari3
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Recently uploaded (20)

vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 

Silabus Training _"MANAGERIAL & COACHING SKILL_to Improve Employee Performance" di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial.

  • 1. Silabus Training: MANAGERIAL & COACHING SKILL to Improve Employee Performance di Era Digital 4.0 dan Generasi Millenial Salah satu fungsi dari seorang manager adalah mengelola tim kerjanya agar mampu mencapai target yang ditetapkan oleh perusahaan sebaik mungkin. Cara yang terbukti paling efektif dalam mengelola tim keja adalah dengan melakukan coaching yang berkesinambungan. Coaching merupakan proses mengarahkan yang dilakukan oleh seorang Atasan untuk melatih dan memberikan orientasi kepada seorang karyawan, tentang realitas di tempat kerja dan membantu mengatasi hambatan dalam mencapai prestasi kerja yang optimal. Coaching seyogyanya bukan berfokus diri para karyawan, melainkan pada masalah atau perilaku yang perlu diperbaiki dari para karyawan. Empat hambatan umum: waktu, pelatihan, alat, dan temperamen yang seringkali menjadi masalah dan membatasi kemampuan karyawan untuk melakukan tugas atau mencapai tujuan dengan kinerja yang optimal. Atasan akan memetik berbagai manfaat jika coaching dapat dilakukan dengan baik, antara lain: penghargaan dan umpan balik yang positif akan meningkatkan motivasi dan inisiatif karyawan, meningkatnya produktivitas kerja karyawan,
  • 2. pendelegasian akan lebih banyak dilakukan yang sekaligus sebagai upaya transfer of knowledge dan kaderisasi bagi karyawan, tanggung jawab bersama bisa dikembangkan, kohesivitas kelompok akan lebih tinggi, dan dapat dengan mudah dilakukan penilaian prestasi karyawan. Melalui coaching dapat ditingkatkan rasa percaya diri karyawan pada kemauan dan kemampuannya untuk mengatasi dan memecahkan berbagai masalah yang dihadapi di tempat kerja. Dengan mengikuti pelatihan ini, diharapkan para peserta dapat mempersiapkan perencanaan dan melaksanakan program coaching secara komprehensif, reliable, akuntabel, efektif, dan efisien, terutama dalam menghadapi era digital 4.0 dan keberadaan Generasi Millenial saat ini. Melalui pelatihan ini para peserta diberikan pengetahuan secara komprehensif materi terkait dan memiliki kemampuan dalam:  Mampu mengidentifikasikan peran pribadinya sebagai manager.  Mampu menerapkan konsep dan teknik coaching secara sistematis.  Mampu bertindak sebagai seorang pembina dan pembimbing bagi tim kerjanya dalam melakukan tugas yang menantang atau mencapai tujuan dengan hasil kinerja yang optimal.
  • 3.  Mampu memahami kepribadian para anggota tim kerja dan strategi coaching untuk kepribadian anggota tim yang berbeda-beda. Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka digunakan beberapa aspek metodologi pembelajaran, antara lain : 1. Secara Online Training, dilakukan :  Penyajian/penyampaian materi secara online training,  Dengan dukungan multimedia dan aplikasi tertentu,  Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study & discussion, yang terkait dengan Managerial & Coaching Skill to Improve Employee Performance di Era Digital 4.0 dan keberadaan Millenial Generation.  Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta. 2. Secara Offline Training, dilakukan :  Penyajian/penyampaian materi di dalam kelas,  Dengan dukungan multimedia, games & simulation/role-play,  Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study & discussion, yang terkait dengan Managerial & Coaching Skill to Improve Employee Performance di Era Digital 4.0 dan keberadaan Millenial Generation.  Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta. Pelatihan ini cocok bagi para Manajer, Supervisor, Staf yang menangani program coaching and conselling, serta personil lainnya yang ingin meningkatkan kemampuan dalam melaksanakan coaching yang efektif sebagai upaya peningkatan kinerja karyawan dan keberhasilan pencapaian tujuan organisasi/perusahaan, terutama dalam menghadapi era digital 4.0 dan keberadaan Generasi Millenial saat ini. Materi bahasan pada pelatihan ini, meliputi: 1. Managerial role (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial).  Basics Management Skill.  Peran pribadi manager sebagai pembina dan pembimbing bagi tim kerja  Upaya pencapaian high performance team.  Cara membangun hubungan kerja yang baik. 2. Coaching Technique  Coaching philosophy.
  • 4.  Manfaat dari coaching.  Perilaku kunci coaching.  Tahapan dan langkah-langkah coaching.  Karakteristik coaching yang baik (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial). 3. Objective formulation & alignment  Definisi Goal dan Goal setting.  Tipe-tipe goals.  Karakteristik goal yang baik.  Why goals fail.  Keselarasan goal individu dengan tujuan organisasi/perusahaan.  Seven goal area (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial). 4. Source identification  Kecakapan berpikir dan bernalar (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial).  Kecakapan komunikasi: Mendengar, Berbicara, Membaca dan Menulis.  Elemen-elemen sesi coaching.  Penggalian dan sumber informasi.  Umpan balik dan karakteristik feedback. 5. Journey planning  Teknik pengajuan pertanyaan yang efektif: Singkat, Fokus, Relevan dan Membangun.  Kebiasaan yang baik sebagai pendengar yang efektif dan empatik.  Identifikasi penyebab masalah.  Diagnosa permasalahan kinerja.  Identifikasi solusi yang memungkinkan.  Rencana tindakan yang spesifik.  Pengaturan sesi lanjutan. 6. Coaching Strategies for Different Personalities  Mengenali kepribadian anggota tim.  Memahami perbedaan karakter kepribadian anggota tim.  Strategi coaching untuk kepribadian dominance, influencing, steadiness dan compliance (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial). 7. Review, evaluation dan monitoring  Makna review, evaluation dan monitoring.  Mengapa evaluasi diperlukan.  Pengukuran efektivitas program coaching.  Kriteria pemilihan program coaching terkait dengan 5 level evaluasi. 8. Growth planning  Siklus growth planning.  Berbagai kemampuan yang dibutuhkan.  Penyusunan growth planning.  Hal-hal yang menjadi pertimbangan dalam growth planning (di Era Digital 4.0 & Generasi Millenial).
  • 5. KANAIDI, SE., M.Si., cSAP adalah seorang yang enerjik, humoris, dan sangat memotivasi. Berjiwa muda, sukses beberapa kali sebagai Dosen Favorite di beberapa Perguruan Tinggi. Beliau suka menulis dan sudah berhasil menerbitkan beberapa buku hasil karya beliau dan telah berhasil dipublikasikan. Terlebih lagi beliau adalah seorang yang Certified di Bidang Enterprise Resources Planning (ERP) & System, Applications, and Product in Data Processing (SAP). Di samping itu, beliau adalah seorang praktisi yang berpengalaman lebih dari 30-an tahun berkerja di salah satu Perusahaan BUMN, dengan berbagai posisi jabatan: mulai dari Manajer UPT, Kepala Kantor di beberapa Kota di Indonesia s.d di tingkat Kantor Pusat. Beliau juga menggeluti beberapa jenis bisnis yang juga sangat inten dengan Managerial & Coaching Skill, dengan berbagai dilema dan tantangan yang dihadapi, terkait juga adanya Revolusi Industri 4.0 dan Keberadaan Generasi Milennial. Beliau juga seorang Blogger yang rajin mengelola sedemikian banyak Blog dan website komersial, yang menghasilkan passive income yang cukup spektakuler. Beliau seorang Trainer dan Pemateri/Instruktur/Narasumber yang sudah digeluti selama 20-an tahun dan telah sukses di beberapa kegiatan Training dan Workshop/Seminar di berbagai Perusahaan di Indonesia. Terlebih lagi, beliau adalah seorang konsultan dan peneliti marketing yang berdedikasi dengan sedemikian banyak karya ilmiah yang beliau hasilkan dan publikasikan. ----------------------------------------- Info LENGKAP (Narasumber): Kanaidi, SE., M.Si., cSAP HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905 email : kanaidi63@gmail.com =========================
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18.
  • 19. ----------------------------------------------------- Info LENGKAP (Narasumber): Kanaidi, SE., M.Si., cSAP e-mail : kanaidi63@gmail.com HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905 ===============================================================