SlideShare a Scribd company logo
SIFAT KOLIGATIF
LARUTAN
DISUSUN OLEH : VINA MALIHAH, S.Pd
Tujuan
Pembelajaran
Apa itu Sifat
Koligatif
Larutan?
Konsentrasi
zat terlarut
Refleksi
CONTENTS
Materi 1
Tujuan Pembelajaran
1. Mengidentifikasi fenomena dalam kehidupan sehari hari
tentang sifat koligatif larutan
2. Menjelaskan sifat koligatif larutan
3. Menghitung konsentrasi zat terlarut
4. Menjelaskan penurunan tekanan uap jenuh (∆𝑷)
Pelarut, Larutan, dan Zat Terlarut
Larutan adalah campuran
homogen antara zat terlarut
dan pelarut
Apa itu Sifat
Koligatif Larutan
Jika volume dan suhu
keduanya sama, manakah
yang lebih cepat mendidih?
Pelarut murni akan lebih cepat mendidih
karen tidak ada partikel yang
menghalangi, sedangkan larutan akan
lebih sulit karena partikel zat terlarut akan
menghalanginya untuk mendidih
Sifat Koligatif Larutan
Sifat Koligatif Larutan
1. Sifat koligatif ialah sifat khas yang dimiliki oleh suatu
larutan.
2. Sifat koligatif larutan tidak bergantung pada jenis zat
terlarut, tetapi hanya bergantung pada jumlah partikel zat
terlarut dalam larutan
3. Sifat koligatif larutan juga dipengaruhi bagaimana suatu
larutan mampu terionisasi
4. Semakin tinggi ionisasinya maka akan semakin banyak
juga partikel yang berserakan dalam larutan yang
menyebabkan akan memperbesar sifat koligatif larutannya
Sifat Koligatif Larutan
Sifat Koligatif Larutan
KONSENTRASI
KONSENTRASI ZAT TERLARUT
2. Molaritas (M)
Kemolaran atau molaritas menyatakan jumlah mol (n) zat terlarut dalam 1 kg (= 1.000 g) larutan.
dengan, m = kemolalan larutan
n = jumlah mol zat terlarut
p = massa pelarut (dalam kg)
m=
𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡×1000
𝑀𝑟 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡 ×𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑝𝑒𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡
1. Molalitas (m)
Kemolalan atau molalitas menyatakan jumlah mol (n) zat terlarut dalam 1 kg (= 1.000 g) pelarut.
M=
𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡×1000
𝑀𝑟 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡 ×𝑣𝑜𝑙𝑢𝑚𝑒 𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡𝑎𝑛
M=
𝑛
𝑉
KONSENTRASI ZAT TERLARUT
3. Fraksi Mol (x)
Fraksi mol menyatakan perbandingan mol suatu zat dengan jumlah mol campuran
Jika jumlah mol zat pelarut adalah np, dan jumlah mol zat terlarut adalah nt, maka fraksi mol pelarut dan zat terlarut adalah:
Xpelarut =
𝑛𝑝
𝑛𝑝
+
𝑛𝑡
Xterlarut =
𝑛𝑡
𝑛𝑝
+
𝑛𝑡
Xpelarut + Xterlarut = 1
CONTOH
1. Sebanyak 1,8 gram glukosa C6H12O6 dilarutkan dalam 100 gram air (Ar C=12, H=1, O=16). Tentukan
molalitas larutan glukosa tersebut!
m=
𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡×1000
𝑀𝑟 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡 ×𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑝𝑒𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡
m=
1,8 ×1000
180×100
m= 0,1
Jadi molalitas glukosa adalah 0,1 m
2. Berapa fraksi mol 46 gram toluene (C7H8) dan 117 gram benzene (C6H6) dalam larutan?
(Ar C= 12, H=1)
n (C7H8) =
46 𝑔𝑟𝑎𝑚
92 𝑔𝑟𝑎𝑚/𝑚𝑜𝑙
= 0,5 mol
n (C6H6) =
117 𝑔𝑟𝑎𝑚
72 𝑔𝑟𝑎𝑚/𝑚𝑜𝑙
= 1,5 mol
X (C7H8) =
0,5 𝑚𝑜𝑙
0.5 𝑚𝑜𝑙+1,5 𝑚𝑜𝑙
=
0,5 𝑚𝑜𝑙
2 𝑚𝑜𝑙
=
1
4
X (C6H6) = 1-
1
4
=
3
4
TUGAS 1
1. Sebanyak 3,6 gram glukosa C6H12O6 dilarutkan dalam 250 mL air (Ar C=12, H=1, O=16). Tentukan
molalitas larutan glukosa tersebut!
2. Sebanyak 90 gram glukosa C6H12O6 dilarutkan dalam 360 ml air. Tentukan fraksi mol masing-masing
zat!
1. Penurunan Tekanan Uap
 Tekanan uap yang
ditimbulkan pada saat
tercapai kondisi
kesetimbangan dinamakan
tekanan uap jenuh
 Partikel zat terlarut akan
menghalangi gerak
molekul- molekul pelarut
untuk berubah menjadi
bentuk gas (uap)
 Makin lemah gaya tarik
menarik molekul-molekul
zat cair, makin mudah zat
cair menguap, maka
makin besar pula tekanan
uap jenuhnya
 Sukar menguap= kecil
tekanan uapnya
Penurunan Tekanan Uap Jenuh
(∆𝑷) = 𝑷° − 𝑷 …….(1)
P = Xpelarut . 𝑷° …….(2)
(∆𝑷) = 𝑷° − 𝑷
(∆𝑷) = 𝑷° − (Xpelarut . 𝑷°)
(∆𝑷) = 𝑷° − (Xpelarut . 𝑷°)
(∆𝑷) = 𝑷° − (1 − Xpelarut)
(∆𝑷) = 𝑷° . Xterlarut
dengan, ∆𝑷 = penurunan tekanan uap jenuh
𝑷° = tekanan uap jenuh pelarut murni
𝑷= tekanan uap jenuh larutan
Xpelarut= fraksi mol zat pelarut
Xterlarut= fraksi mol zat terlarut
Penurunan Tekanan Uap Jenuh
1. Tekanan uap jenuh air pada suhu 100℃ adalah 72 cmHg. Berapa tekanan uap jenuh larutan urea, CO(NH2)2
40% pada suhu yang sama, bila diketahui massa molar urea adalah 60 gram/mol dan massa molar air adalah 18
gram/mol?
reflection
Thank you

More Related Content

Similar to SIFAT KOLIGATIF 1.pptx

Larutan
LarutanLarutan
Sifat koligatif larutan
Sifat  koligatif larutanSifat  koligatif larutan
Sifat koligatif larutan
yendri59
 
Bab 1 sifat koligatif larutan
Bab 1  sifat koligatif larutanBab 1  sifat koligatif larutan
Bab 1 sifat koligatif larutan
1habib
 
pembuatan larutan.docx
pembuatan larutan.docxpembuatan larutan.docx
pembuatan larutan.docx
DiniTienMutiara
 
Kelarutan 1.pdf
Kelarutan 1.pdfKelarutan 1.pdf
Kelarutan 1.pdf
DonaPiter
 
Laporan praktikum kimia dasar
Laporan praktikum kimia dasarLaporan praktikum kimia dasar
Laporan praktikum kimia dasar
ilmanafia13
 
Bab5. konsep larutan
Bab5. konsep larutanBab5. konsep larutan
Bab5. konsep larutan
Imo Priyanto
 
kd_4_larutan-dan-koligatif.ppt
kd_4_larutan-dan-koligatif.pptkd_4_larutan-dan-koligatif.ppt
kd_4_larutan-dan-koligatif.ppt
SuhartiSuharti16
 
PPT_Larutan dan Sifat Koligatif Larutan_KIMIA FISIKA.pptx
PPT_Larutan dan Sifat Koligatif Larutan_KIMIA FISIKA.pptxPPT_Larutan dan Sifat Koligatif Larutan_KIMIA FISIKA.pptx
PPT_Larutan dan Sifat Koligatif Larutan_KIMIA FISIKA.pptx
aliandosaputra
 
Rekristalisasi
RekristalisasiRekristalisasi
RekristalisasiTillapia
 
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani ganiLaporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Operator Warnet Vast Raha
 
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani ganiLaporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Operator Warnet Vast Raha
 
Laporan standar sekunder
Laporan standar sekunderLaporan standar sekunder
Laporan standar sekunder
aji indras
 
ppt_stoi_zoom_210422_154239.pptx
ppt_stoi_zoom_210422_154239.pptxppt_stoi_zoom_210422_154239.pptx
ppt_stoi_zoom_210422_154239.pptx
KaylaArwen
 
Larutan Dan Konsentrasi
Larutan Dan KonsentrasiLarutan Dan Konsentrasi
Larutan Dan Konsentrasi
Iwan Setiawan
 
Larutan
LarutanLarutan
Larutan
dwi sheva
 
Percobaan iv
Percobaan ivPercobaan iv
Percobaan iv
Prasetyo Bondan
 
Sifat Kologatif Larutan
Sifat Kologatif LarutanSifat Kologatif Larutan
Sifat Kologatif Larutan
Abulkhair Abdullah
 
LARUTAN+koligatif+(7).pdf
LARUTAN+koligatif+(7).pdfLARUTAN+koligatif+(7).pdf
LARUTAN+koligatif+(7).pdf
ssuser8cafc5
 

Similar to SIFAT KOLIGATIF 1.pptx (20)

4.konsentrasi larutan
4.konsentrasi larutan4.konsentrasi larutan
4.konsentrasi larutan
 
Larutan
LarutanLarutan
Larutan
 
Sifat koligatif larutan
Sifat  koligatif larutanSifat  koligatif larutan
Sifat koligatif larutan
 
Bab 1 sifat koligatif larutan
Bab 1  sifat koligatif larutanBab 1  sifat koligatif larutan
Bab 1 sifat koligatif larutan
 
pembuatan larutan.docx
pembuatan larutan.docxpembuatan larutan.docx
pembuatan larutan.docx
 
Kelarutan 1.pdf
Kelarutan 1.pdfKelarutan 1.pdf
Kelarutan 1.pdf
 
Laporan praktikum kimia dasar
Laporan praktikum kimia dasarLaporan praktikum kimia dasar
Laporan praktikum kimia dasar
 
Bab5. konsep larutan
Bab5. konsep larutanBab5. konsep larutan
Bab5. konsep larutan
 
kd_4_larutan-dan-koligatif.ppt
kd_4_larutan-dan-koligatif.pptkd_4_larutan-dan-koligatif.ppt
kd_4_larutan-dan-koligatif.ppt
 
PPT_Larutan dan Sifat Koligatif Larutan_KIMIA FISIKA.pptx
PPT_Larutan dan Sifat Koligatif Larutan_KIMIA FISIKA.pptxPPT_Larutan dan Sifat Koligatif Larutan_KIMIA FISIKA.pptx
PPT_Larutan dan Sifat Koligatif Larutan_KIMIA FISIKA.pptx
 
Rekristalisasi
RekristalisasiRekristalisasi
Rekristalisasi
 
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani ganiLaporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
 
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani ganiLaporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
Laporan praktikum kimia tri rahmatiani gani
 
Laporan standar sekunder
Laporan standar sekunderLaporan standar sekunder
Laporan standar sekunder
 
ppt_stoi_zoom_210422_154239.pptx
ppt_stoi_zoom_210422_154239.pptxppt_stoi_zoom_210422_154239.pptx
ppt_stoi_zoom_210422_154239.pptx
 
Larutan Dan Konsentrasi
Larutan Dan KonsentrasiLarutan Dan Konsentrasi
Larutan Dan Konsentrasi
 
Larutan
LarutanLarutan
Larutan
 
Percobaan iv
Percobaan ivPercobaan iv
Percobaan iv
 
Sifat Kologatif Larutan
Sifat Kologatif LarutanSifat Kologatif Larutan
Sifat Kologatif Larutan
 
LARUTAN+koligatif+(7).pdf
LARUTAN+koligatif+(7).pdfLARUTAN+koligatif+(7).pdf
LARUTAN+koligatif+(7).pdf
 

Recently uploaded

FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 

Recently uploaded (20)

FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 

SIFAT KOLIGATIF 1.pptx

  • 3. Tujuan Pembelajaran 1. Mengidentifikasi fenomena dalam kehidupan sehari hari tentang sifat koligatif larutan 2. Menjelaskan sifat koligatif larutan 3. Menghitung konsentrasi zat terlarut 4. Menjelaskan penurunan tekanan uap jenuh (∆𝑷)
  • 4. Pelarut, Larutan, dan Zat Terlarut Larutan adalah campuran homogen antara zat terlarut dan pelarut
  • 5. Apa itu Sifat Koligatif Larutan Jika volume dan suhu keduanya sama, manakah yang lebih cepat mendidih? Pelarut murni akan lebih cepat mendidih karen tidak ada partikel yang menghalangi, sedangkan larutan akan lebih sulit karena partikel zat terlarut akan menghalanginya untuk mendidih
  • 7. Sifat Koligatif Larutan 1. Sifat koligatif ialah sifat khas yang dimiliki oleh suatu larutan. 2. Sifat koligatif larutan tidak bergantung pada jenis zat terlarut, tetapi hanya bergantung pada jumlah partikel zat terlarut dalam larutan 3. Sifat koligatif larutan juga dipengaruhi bagaimana suatu larutan mampu terionisasi 4. Semakin tinggi ionisasinya maka akan semakin banyak juga partikel yang berserakan dalam larutan yang menyebabkan akan memperbesar sifat koligatif larutannya
  • 11. KONSENTRASI ZAT TERLARUT 2. Molaritas (M) Kemolaran atau molaritas menyatakan jumlah mol (n) zat terlarut dalam 1 kg (= 1.000 g) larutan. dengan, m = kemolalan larutan n = jumlah mol zat terlarut p = massa pelarut (dalam kg) m= 𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡×1000 𝑀𝑟 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡 ×𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑝𝑒𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡 1. Molalitas (m) Kemolalan atau molalitas menyatakan jumlah mol (n) zat terlarut dalam 1 kg (= 1.000 g) pelarut. M= 𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡×1000 𝑀𝑟 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡 ×𝑣𝑜𝑙𝑢𝑚𝑒 𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡𝑎𝑛 M= 𝑛 𝑉
  • 12. KONSENTRASI ZAT TERLARUT 3. Fraksi Mol (x) Fraksi mol menyatakan perbandingan mol suatu zat dengan jumlah mol campuran Jika jumlah mol zat pelarut adalah np, dan jumlah mol zat terlarut adalah nt, maka fraksi mol pelarut dan zat terlarut adalah: Xpelarut = 𝑛𝑝 𝑛𝑝 + 𝑛𝑡 Xterlarut = 𝑛𝑡 𝑛𝑝 + 𝑛𝑡 Xpelarut + Xterlarut = 1
  • 13. CONTOH 1. Sebanyak 1,8 gram glukosa C6H12O6 dilarutkan dalam 100 gram air (Ar C=12, H=1, O=16). Tentukan molalitas larutan glukosa tersebut! m= 𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡×1000 𝑀𝑟 𝑧𝑎𝑡 𝑡𝑒𝑟𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡 ×𝑚𝑎𝑠𝑠𝑎 𝑝𝑒𝑙𝑎𝑟𝑢𝑡 m= 1,8 ×1000 180×100 m= 0,1 Jadi molalitas glukosa adalah 0,1 m 2. Berapa fraksi mol 46 gram toluene (C7H8) dan 117 gram benzene (C6H6) dalam larutan? (Ar C= 12, H=1) n (C7H8) = 46 𝑔𝑟𝑎𝑚 92 𝑔𝑟𝑎𝑚/𝑚𝑜𝑙 = 0,5 mol n (C6H6) = 117 𝑔𝑟𝑎𝑚 72 𝑔𝑟𝑎𝑚/𝑚𝑜𝑙 = 1,5 mol X (C7H8) = 0,5 𝑚𝑜𝑙 0.5 𝑚𝑜𝑙+1,5 𝑚𝑜𝑙 = 0,5 𝑚𝑜𝑙 2 𝑚𝑜𝑙 = 1 4 X (C6H6) = 1- 1 4 = 3 4
  • 14. TUGAS 1 1. Sebanyak 3,6 gram glukosa C6H12O6 dilarutkan dalam 250 mL air (Ar C=12, H=1, O=16). Tentukan molalitas larutan glukosa tersebut! 2. Sebanyak 90 gram glukosa C6H12O6 dilarutkan dalam 360 ml air. Tentukan fraksi mol masing-masing zat!
  • 15. 1. Penurunan Tekanan Uap  Tekanan uap yang ditimbulkan pada saat tercapai kondisi kesetimbangan dinamakan tekanan uap jenuh  Partikel zat terlarut akan menghalangi gerak molekul- molekul pelarut untuk berubah menjadi bentuk gas (uap)  Makin lemah gaya tarik menarik molekul-molekul zat cair, makin mudah zat cair menguap, maka makin besar pula tekanan uap jenuhnya  Sukar menguap= kecil tekanan uapnya
  • 16. Penurunan Tekanan Uap Jenuh (∆𝑷) = 𝑷° − 𝑷 …….(1) P = Xpelarut . 𝑷° …….(2) (∆𝑷) = 𝑷° − 𝑷 (∆𝑷) = 𝑷° − (Xpelarut . 𝑷°) (∆𝑷) = 𝑷° − (Xpelarut . 𝑷°) (∆𝑷) = 𝑷° − (1 − Xpelarut) (∆𝑷) = 𝑷° . Xterlarut dengan, ∆𝑷 = penurunan tekanan uap jenuh 𝑷° = tekanan uap jenuh pelarut murni 𝑷= tekanan uap jenuh larutan Xpelarut= fraksi mol zat pelarut Xterlarut= fraksi mol zat terlarut
  • 17. Penurunan Tekanan Uap Jenuh 1. Tekanan uap jenuh air pada suhu 100℃ adalah 72 cmHg. Berapa tekanan uap jenuh larutan urea, CO(NH2)2 40% pada suhu yang sama, bila diketahui massa molar urea adalah 60 gram/mol dan massa molar air adalah 18 gram/mol?