SlideShare a Scribd company logo
1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : SDN 3 Klangenan
Kelas/Semester : V/1
Tema : 3 (Kerukunan Dalam Bermasyarakat)
Sub Tema : 1. Bentuk-bentuk Kerukunan
Pembelajaran : 6
Alokasi Waktu : 1 x 35 menit (1 pertemuan)
A. KOMPETENSI INTI (KI)
1. Menerima menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilakujujur,disiplin,tanggung jawab,santun,peduli danpercayadiri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan factual dengancaramengamatidanmenanyaberdasarkan rasaingintahunya
tentang dirinya, makhlukciptaantuhandankegiatannya,danbenda-bendayangdijumpainya di rumah,
di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak.
B. KOMPETENSI DASAR dan INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menguraikan isi teks paparan iklan tentang
ekspor impor sebagai kegiatan ekonomi antar
bangsadenganbantuan guru dan teman dalam
bahasaindonesialisandantulisdenganmemilih
dan memilah kosakata baku
3.3.1 Mengidentifikasi unsur-unsur dalam iklan
4.3 Menyajikan teks paparan iklan tentang
ekspor impor sebagai kegiatan ekonomi antar
bangsasecaramandiridalambahasaindonesia
lisan dan tulis dengan memilih dan memilah
kosa kata baku
4.3.1 Menyajikan iklan ekspor impor
PPKn
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4 Memahami nilai-nilai persatuan dan
kesatuan di rumah, sekolah dan masyarakat
3.4.1 Mengelompokkan contoh dan bukan contoh
tentang perilaku yang mencerminkan persatuan dan
kesatuan di masyarakat
4.4 Menerapkan nilai-nilai persatuan dan
kesatuan di rumah, sekolah dan masyarakat
4.4.1 Memperagakan aktivitas warga masyarakat yang
mencerminkan penerapan nilai-nilai persatuan dan
kesatuan
IPS
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4 Memahami manusia indonesia dalam
aktivitas yang terkait dengan fungsi dan pesan
kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya
dalam masyarakat indonesia
3.4.1 Mengenal bentuk, fungsi dan pesan lembaga
budaya yang ada di masyarakat
2
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
4.4 Melestarikan secara tertulis pemahaman
tentang manusia indonesia dan aktivitasnya
yang terkait dengan fungsi dan pesan
kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya
dalam masyarakat indonesia
4.4.1 Membuat artikel sederhana mengenai manusia
indonesia dan aktivitasnya yang terkait dengan fungsi
dan pesannya di lembaga sosial, ekonomi dan budaya
SBdP
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2 Mengenal harmoni musik dan lagu daerah 3.2.1 Memahami harmoni musik
4.6 Memainkan alat musik ritmis secara
berkelompok dengan iringan vokal lagu anak-
anak
4.6.1 Bermain alat musik ritmis secara berkelompok
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Bahasa Indonesia
3.3.1.1Dengan kegiatan mengamati gambar iklan dari beberapa sumber, siswa dapat mengidentifikasi
unsur-unsur yang ada dalam iklan.
4.3.1.1Dengan melakukan presentasi tentang hasil proyek iklan, siswa dapat menyajikan hasil kerjanya
dengan percaya diri
PPKn
3.4.1.1Dengan menggali informasi dari teks bacaan dan pengamatan, siswa dapat mengelompokkan
contoh dan bukan contoh tentang perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di
masyarakat dengan cermat
4.4.1.1Dengan praktik, siswa dapat memperagakan aktivitas warga masyarakat yang mencerminkan
penerapan nilai-nilai persatuan dan kesatuan dengan percaya diri
4.4.1.2Dengan menceritakan hasil pengamatan tentang kegiatan masyarakat yang mencerminkan
penerapan nilai-nilai persatuan dan kesatuan, siswa dapat menjelaskan pentingnya kerjasama
dalam kelompok dengan teliti
IPS
3.4.1.1Dengan kegiatan diskusi tentang kekayaan budaya indonesia dan mengamati video salah satu
jenistarian tradisional,siswadapatmengenalbentuk,fungsidanpesanlembagabudayayang ada
di masyarakat
4.4.1.1Dengan praktik, siswa dapat membuat artikel sederhana mengenai manusia indonesia dan
aktivitasnya yang terkait dengan fungsi dan pesannya di lembaga sosial, ekonomi dan budaya
dengan teliti
SBdP
3.2.1.1Denganmengamativideosalahsatu jenistariantradisionaldenganiringan lagu daerahnya, siswa
dapat memahami harmoni musik
4.6.1.1Dengan praktik secara berkelompok, siswa dapat memainkan alat musik ritmis dengan percaya
diri.
4.6.1.2Denganpraktiksecaraberkelompok,siswadapatmenyanyikanlaguanak-anakdenganintonasi
yang benar dan percayadiri
3
D. MATERI PEMBELAJARAN
- Contoh-contoh iklan
- Gambar yang menunjukkan kekayaan budaya indonesia (tarian, adat istiadat dan musik tradisional)
- Gambar dan beberapa contoh alat musik ritmis sederhana
- Gambar yang menunjukkan nilai persatuan dan kesatuan di masyarakat
- Teks bacaan tentang ekspor dan impor
E. STRATEGI PEMBELAJARAN
Model : CTL, Cooperative Learning
Pendekatan : Saintifik
Metode : Tanya Jawab, Kerja Kelompok, Pemberian Tugas
F. MEDIA PEMBELAJARAN
Contoh-contoh iklan, contoh-contoh alat musik ritmis sederhana yang ada di lingkungan sekitar
G. SUMBER BELAJAR
Buku GuruTema3:Kerukunandalam BermasyarakatkelasV (Buku TematikTerpaduKurikulum2013).
Jakarta
Buku Siswa Tema 3: Kerukunan dalam Bermasyarakat kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013). Jakarta
H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Awal (Membuka Pelajaran)
Kegiatan Langkah-Langkah Pembelajaran
Alokasi
waktu
Etika
Pembuka
a. Siswamenjawabsalam yangdiucapkanguru
b. Kelasdilanjutkandengandoadipimpinolehsiswa,siswayang dimintamembaca
doaadalahsiswayang hariitu hadirpalingawal(menghargai disiplinsiswa)
c. Siswadiingatkanuntukselalumengutamakansikapdisiplinsetiapsaatdan
manfaatnyabagitercapainyacita-cita
d. Menyanyikanlaguindonesiaraya danguru memberikan penguatantentang
pentingnyamenanamkansemangatnasionalime
e. Siswadimintauntukmemeriksakerapihandiridankebersihankelas
f. Siswamemperhatikanpenjelasangurutentangtujuan,manfaatdanaktifitas
pembelajaranyangakandilakukan
3 menit
Apersepsi
dan Motivasi
a. Siswamenyimakpenjelasangurutentangpentingnyasikapdisiplin,kerjasama,
danmandiriyang akandikembangkandalam pembelajaran
b. Pembiasaanmembacadimulaidengangurumenceritakantentangkisahsalah
satu tokoh dunia/pahlawannasional
c. Sebelum membacabuku,gurumenjelaskantujuankegiatanliterasidan
mengajaksiswamendiskusikanpertanyaan-pertanyaanberikut:
- “Apa yang tergambar padasampul buku?”
- “Apa judul buku?”
- “Kira-kirabukuitumenceritakanapa?”
- “Pernahkah kamumembacajudul sepertiitu?”
- “Apa saja yang inginkamu ketahui dari bukuini?”
d. Gurumembacakanceritapadabukudanmenunjukkanekspresidanintonasi
yang sesuai
e. Siswamenyimakdenganseksama
f. Siswadimintamenuliskankesimpulan/ringkasanceritapadaselembarkertas
5 menit
4
Kegiatan Inti (Mengembangkan Pelajaran)
Kegiatan Langkah-Langkah Pembelajaran
Kode
Tujuan
Alokasi
waktu
Mengamati a. Di awalpembelajaransiswamengumpulkaniklan-iklandariberbagai
sumber,majalah,suratkabaratau internet. Alternatif: guru
menyediakancontoh-contohiklan
b. Siswamemperhatikaniklan-iklanyangtelahterkumpulataudisajikan
olehguru
3.3.1.1
3.3.1.1
3 menit
Menanya Siswamenjelaskankembalipemahamannyatentangiklan,untuk
kegiataniniguru dapatmenunjukberapasiswa secaraacak,
selanjutnyasiswa lainyang tidak ditunjukdapatmelengkapi
3.3.1.1
4.3.1.1
Mengumpulk
an Data
a. Siswamenjawabbeberapapertanyaanuntukmenstimulus
pengetahuansiswa,diantaranya:
- “Apa yang dimaksud denganiklan?”
- “Unsur-unsur apasaja yang terdapatdi dalamiklan?”
- “Mengapaiklanharusdibuatmenarik.”
b. Siswamenceritakanpendapatnyatentangiklan-iklanyangdisajikan
c. Siswamelakukandiskusimengenaikekayaanbudayaindonesia,
misalnyatarian, adatistiadat, dan musiktradisional
d. Siswamengingatkembali beritayangtermuatdalam pembelajaran4
tentangpertunjukkantari saman.Dalam ceritatersebutdijelaskan
mengenaikekompakkanparapenarisaatmempertunjukkantari
saman.
Alternatif:
Jika memungkinkan,gurudapatmenyediakanvideotari samandan
mengajakparasiswamenontonvideotersebut
3.3.1.1
4.3.1.1
3.4.1.1
3.2.1.1
4 menit
Mengasosiasi a. Siswamenjelaskanpendapatnyamengenaisikap-sikapyangdapat
di contohdaripenarisaatmenarikantarisamandanhubungannya
dengansila-siladalam pancasiladansikapmenjagapersatuandan
kesatuan
b. Siswamenulispendapatnyatersebutdalam lembartugasyang
disediakanpadabukusiswa
c. Siswadiingatkanuntukmenulismenggunakankalimatyangbenar
danbahasayang baku
d. Siswamembuatartikeltentanghasilpengamatantentangtarisaman
3.4.1.1
3.2.1.1
4.4.1.1
8 menit
Merumuskan
Kesimpulan
a. Siswamempraktikkansecaraberkelompokuntukmenyanyikanlagu
anakdengannotasiyang benardanpercaya diri
b. Siswamempraktikanaktivitas wargamasyarakat yang
mencerminkanpenerapannilai-nilaipersatuandankesatuandengan
percayadiri
c. Siswamenceritakanhasilpengamatantentangaktivitas warga
masyarakat tentangpentingnyakerjasamadalam kelompok
d. Siswamempraktikansecaraberkelompokuntukmemainkanalat
musikritmisdenganpercayadiri
3.2.1.1
4.4.1.1
4.4.1.2
4.6.1.1
4.6.1.2
7 menit
Kegiatan Penutup (Menutup Pelajaran)
Kegiatan Langkah-Langkah Pembelajaran
Alokasi
waktu
Evaluasi a. Siswabersamagurumelakukanrefleksiatas pembelajaranyangtelah
berlangsung
- “Apa saja yang telah dipahami siswa?”
- “Apa yang belumdipahami siswa?”
- “Bagaimana perasaanselamapembelajaran?”
b. Siswabersamagurumenyimpulkanhasilpembelajaran
2 menit
5
Kegiatan Langkah-Langkah Pembelajaran
Alokasi
waktu
c. Siswamelaksanakanevaluasiyangtelah disiapkanoleh guru
Pemberian
Tugas
Siswamendapattugasdari gurutentangaktivitas yang harusdikerjakandirumah 1 menit
Etika
Penutup
a. Siswamenyanyikan laguwajibnasional
b. Siswasecarabersama-samamembacadoasebagai penutupkegiatan
pembelajaranyang dipimpinolehsalahsatusiswa
2 menit
Total 35 menit
I. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Rubrik Artikel
Kompetensi yang dinilai:
Pengetahuan siswa tetang materi artikel
Keterampilan siswa dalam menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam menyajikan
informasi
Sikap kemandirian siswa
Kriteria Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2) Perlu Bimbingan (1)
Pengetahuan Siswamenunjukkan
pemahamanmateri
yang sangat tinggi
Siswa
menunjukkan
pemahamanmateri
cukuptinggi
Siswamenunjukkan
pemahamanmateri
yang cukuptinggi
namun
membutuhkansedikit
bantuangurudalam
pengerjaannya
Siswamenunjukkan
pemahamanmateri
yang kurang dan
membutuhkan
banyak bantuanguru
dalam
pengerjaannya
Kemandirian&
Manajemen
Waktu
(attitude)
Sangatmandiri
mengerjakantugas
bahkanselesai
sebelum waktunya
Mandiri
mengerjakantugas
danselesaitepat
waktu
Masihperlu
diingatkansesekali
untuk menyelesaikan
tugas
Tidakmenyelesaikan
tugas tepat pada
waktunya
Keterampilan Artikel disampaikan
denganmenggunakan
tata bahasaIndonesia
yang baik danbaku
Terdapatsatuatau
duakesalahan
dalam tata bahasa
Indonesiayang
baikdan baku
Terdapattigaatau
empatkesalahan
dalam tata bahasa
Indonesiayang baik
danbaku
Terdapatlebihdari
empatkesalahan
dalam tata bahasa
Indonesiayang baik
danbaku
Rubrik Menyanyi
Kompetensi yang dinilai:
Pengetahuan siswa tetang materi lagu
Keterampilan siswa dalam menyanyikan lagu
Sikap percaya diri siswa
6
Kriteria Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2) Perlu Bimbingan (1)
Pengetahuan
lagu
Siswahafal seluruh
syair lagu,iramatepat
Siswahafal seluruh
syair lagu,irama
kurangtepat atau
sebaliknya
Siswahafal sebagian
kecilsyair lagu
Siswabelum hafal
syair lagu
Penguasaan
tinggirendah
danpanjang
pendeknada
Siswadapat
menyanyikanlagu
denganintonasinada
yang tepat dandapat
mengikutiirama
Siswadapat
menyanyikanlagu
denganintonasi
nadayang tepat
dankurang dapat
mengikutiirama
atau sebaliknya
Siswadapat
menyanyikanlagu
denganintonasi
nadayang kurang
tepat dan kurang
dapatmengikuti
irama
Siswabelum dapat
menyanyikanlagu
denganintonasi
nadayang tepat
serta mengikuti
irama
Alternatif Format Penilaian
Hasil Penilaian Tugas : _____________________________________
Kelas : _____________________________________
Nama Guru : _____________________________________
Nama Siswa Aspek 1 Aspek 2 Aspek 3 Aspek 4
Keterangan :
Kolom aspek diisi dengan jenis aspek/kompetensi yang dinilai
Hasil pencapaian siswa pada setiap aspek diisi dengan angka 1-4 sesuai dengan pencapaian siswa di
setiap aspek/kompetensi
Rubrik-rubrikyang disajikanpadabukugurudigunakansebagaiacuandalampengisianformatpenilaian ini.
Cirebon,……………………….
Mengetahui,
KepalaSekolah, Guru KelasV
SUKARDI,SPd.,M.Pd Hj. ULAELA,S.Pd. SD.
NIP19670804200121002 NIP197006202006042005
7
Lampiran-1
Refleksi
 Hal-hal yang perlu menjadi perhatian
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
 Siswa yang perlu mendapat perhatian khusus
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
 Hal-hal yang menjadi catatan keberhasilan
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
 Hal-hal yang harus diperbaiki dan ditingkatkan
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
Remedial
Memberikan remedial bagi siswa yang belum mencapai kompetensi yang ditetapkan.
Pengayaan
Memberikan kegiatan pengayaan bagi siswa yang melebihi target kompetensi.
Lampiran-2
EVALUASI
Jawabalah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Sebutkan dua unsur dalam iklan
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
2. Mengapa kita harus rukun
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
3. Bagaimana cara kamu melestarikan budaya nasional
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
4. Darimanakah tari saman
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
5. Sebutkan tiga kegiatan yang menunjukkan kerjasama
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
6. Sebutkan tiga tarian daerah yang kamu ketahui
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
8
Kunci Jawaban EVALUASI
1. Sebutkan dua unsur dalam iklan (skor 2)
a. Kalimat deskriptif
b. Kalimat persuasif
c. Minat, Keinginan
2. Mengapa kita harus rukun (skor 2)
Agar tercipta kehidupan yang aman dan tentram
3. Bagaimana cara kamu melestarikan budaya nasional (skor 2)
a. Memperkenalkan kepada generasi muda
b. Menerapkan dalam kehidupan sehari-hari
4. Darimanakah tari saman (skor 2)
Provinsi Nanggro Aceh Darussalam
5. Sebutkan kegiatan yang menunjukkan kerjasama (skor 3)
a. Tolong menolong
b. Gotong royong
c. Belajar kelompok
d. Kerja bakti atau membersihkan rumah
6. Sebutkan tarian daerah yang kamu ketahui (skor 3)
a. TariJaipong
b. TariKecak
c. TariPendet
d. TariSaman
e. TariTopeng
SKOR PENILAIAN
Nilai Akhir =
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝐾𝑒𝑠𝑒𝑙𝑢𝑟𝑢ℎ𝑎𝑛 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖
X 100
9
LAMPIRAN MATERI PEMBELAJARAN
1. CONTOH IKLAN TENTANG EKSPOR IMPOR
10
2. CONTOH GAMBAR KEGIATAN YANG MENCERMINKAN NILAI PERSATUAN DAN KESATUAN
DAN SEBALIKNYA.
3. KEKAYAAN BUDAYA INDONESIA
1
2
3 4
11
4. CONTOH ALAT MUSIK RITMIS
DRUM KASTANYET
KENDANG KONGA
MARAKAS REBANA
SIMBAL TANGAN TAMBORIN
TIFA TIMPANI
TRIANGLE
12
LEMBAR KEGIATAN
No.
Perilaku Sehari-hari
Contoh Perilaku yang Mencerminkan Persatuan
dan Kesatuan
Contoh Perilaku yang Tidak Mencerminkan
Persatuan dan Kesatuan
13
EVALUASI
Jawabalah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Sebutkan dua unsur dalam iklan
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
2. Mengapa kita harus rukun
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
3. Bagaimana cara kamu melestarikan budaya nasional
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
4. Darimanakah tari saman
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
5. Sebutkan tiga kegiatan yang menunjukkan kerjasama
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................
6. Sebutkan tiga tarian daerah yang kamu ketahui
................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................

More Related Content

What's hot

RPP K13 Kelas 4 Revisi Terbaru Semester 2 Tahun 2018 tema 6
RPP K13 Kelas 4 Revisi Terbaru Semester 2 Tahun 2018 tema 6RPP K13 Kelas 4 Revisi Terbaru Semester 2 Tahun 2018 tema 6
RPP K13 Kelas 4 Revisi Terbaru Semester 2 Tahun 2018 tema 6
Chusnul Labib
 
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
dimaschoirul1
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
mutia171878
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docxMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
Modul Guruku
 
Lembar observasi siswa
Lembar observasi siswaLembar observasi siswa
Lembar observasi siswa
Alby Alyubi
 
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
Muhammad Iqbal
 
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1Tjoetnyak Izzatie
 
[1] rpp sd kelas 4 semester 1 indahnya kebersamaan
[1] rpp sd kelas 4 semester 1   indahnya kebersamaan[1] rpp sd kelas 4 semester 1   indahnya kebersamaan
[1] rpp sd kelas 4 semester 1 indahnya kebersamaan
eli priyatna laidan
 
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxDiskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
UlfahWulandari2
 
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docxPerencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
MNurulKafid
 
Rpp menggunakan metode pemecahan masalah
Rpp menggunakan metode pemecahan masalahRpp menggunakan metode pemecahan masalah
Rpp menggunakan metode pemecahan masalahIdha Chomel
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
RestuPranantyo1
 
RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2
Ghian Velina
 
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 20131. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013Drs Sukarma
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
erica233597
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
steffaniemalauhollo
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 BAB 4 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 BAB 4 KURIKULUM MERDEKA.docxMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 BAB 4 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 BAB 4 KURIKULUM MERDEKA.docx
Modul Guruku
 
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptxBab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
zhenkekamahendra
 
Tema 1, diriku (kelas 1)
Tema 1, diriku (kelas 1)Tema 1, diriku (kelas 1)
Tema 1, diriku (kelas 1)
Khoiruddin Ahmuatd
 

What's hot (20)

RPP K13 Kelas 4 Revisi Terbaru Semester 2 Tahun 2018 tema 6
RPP K13 Kelas 4 Revisi Terbaru Semester 2 Tahun 2018 tema 6RPP K13 Kelas 4 Revisi Terbaru Semester 2 Tahun 2018 tema 6
RPP K13 Kelas 4 Revisi Terbaru Semester 2 Tahun 2018 tema 6
 
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docxMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
 
Lembar observasi siswa
Lembar observasi siswaLembar observasi siswa
Lembar observasi siswa
 
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
 
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
 
[1] rpp sd kelas 4 semester 1 indahnya kebersamaan
[1] rpp sd kelas 4 semester 1   indahnya kebersamaan[1] rpp sd kelas 4 semester 1   indahnya kebersamaan
[1] rpp sd kelas 4 semester 1 indahnya kebersamaan
 
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxDiskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
 
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docxPerencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
 
Rpp menggunakan metode pemecahan masalah
Rpp menggunakan metode pemecahan masalahRpp menggunakan metode pemecahan masalah
Rpp menggunakan metode pemecahan masalah
 
Rpp pkn kelas 5 semester 1
Rpp pkn kelas 5 semester 1Rpp pkn kelas 5 semester 1
Rpp pkn kelas 5 semester 1
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
 
RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2
 
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 20131. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 BAB 4 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 BAB 4 KURIKULUM MERDEKA.docxMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 BAB 4 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 BAB 4 KURIKULUM MERDEKA.docx
 
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptxBab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
 
Tema 1, diriku (kelas 1)
Tema 1, diriku (kelas 1)Tema 1, diriku (kelas 1)
Tema 1, diriku (kelas 1)
 

Similar to rpp kelas 5 tema 3 subtema 1 pembelajaran 6

Silabus K13 Kelas 5 Tema 9.doc
Silabus K13 Kelas 5 Tema 9.docSilabus K13 Kelas 5 Tema 9.doc
Silabus K13 Kelas 5 Tema 9.doc
DewiKamida1
 
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpRpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Diva Pendidikan
 
02 pk bg pp pp kn smp 3
02 pk bg pp pp kn smp 302 pk bg pp pp kn smp 3
02 pk bg pp pp kn smp 3
sitizaharajamil
 
Rpp kls iv tema 6 subtema 1 pb 2
Rpp kls iv tema 6 subtema 1 pb 2 Rpp kls iv tema 6 subtema 1 pb 2
Rpp kls iv tema 6 subtema 1 pb 2
Tjoetnyak Izzatie
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
eli priyatna laidan
 
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitarRPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitarAmalia si amal
 
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
dym2018
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
Diva Pendidikan
 
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
Sanjaya Ops
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
eli priyatna laidan
 
Silabus Kelas 3 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
Silabus Kelas 3 Tema 8 ( datadikdasmen.com).docSilabus Kelas 3 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
Silabus Kelas 3 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
InarotulUliyyah1
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Diva Pendidikan
 
4. pbb
4. pbb4. pbb
4. pbb
Ressa
 
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
University of lampung
 
Rpp kelas xi sma kurikulum 2013
Rpp kelas xi sma kurikulum 2013Rpp kelas xi sma kurikulum 2013
Rpp kelas xi sma kurikulum 2013
Misdianto Misdi
 
Rpp muatan_ppk_literasi_4_c_dan_hots_rp
 Rpp muatan_ppk_literasi_4_c_dan_hots_rp Rpp muatan_ppk_literasi_4_c_dan_hots_rp
Rpp muatan_ppk_literasi_4_c_dan_hots_rp
wagimanwagiman5
 
Rpp pathway unit 3
Rpp pathway  unit 3Rpp pathway  unit 3
Rpp pathway unit 3
eli priyatna laidan
 

Similar to rpp kelas 5 tema 3 subtema 1 pembelajaran 6 (20)

Silabus K13 Kelas 5 Tema 9.doc
Silabus K13 Kelas 5 Tema 9.docSilabus K13 Kelas 5 Tema 9.doc
Silabus K13 Kelas 5 Tema 9.doc
 
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpRpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
 
K4 t cita citaku
K4 t cita citakuK4 t cita citaku
K4 t cita citaku
 
02 pk bg pp pp kn smp 3
02 pk bg pp pp kn smp 302 pk bg pp pp kn smp 3
02 pk bg pp pp kn smp 3
 
Rpp kls iv tema 6 subtema 1 pb 2
Rpp kls iv tema 6 subtema 1 pb 2 Rpp kls iv tema 6 subtema 1 pb 2
Rpp kls iv tema 6 subtema 1 pb 2
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
 
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitarRPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
 
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
 
About12
About12About12
About12
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
 
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
 
Silabus Kelas 3 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
Silabus Kelas 3 Tema 8 ( datadikdasmen.com).docSilabus Kelas 3 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
Silabus Kelas 3 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
 
Rpp deskripsi 1
Rpp deskripsi 1Rpp deskripsi 1
Rpp deskripsi 1
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
 
4. pbb
4. pbb4. pbb
4. pbb
 
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
 
Rpp kelas xi sma kurikulum 2013
Rpp kelas xi sma kurikulum 2013Rpp kelas xi sma kurikulum 2013
Rpp kelas xi sma kurikulum 2013
 
Rpp muatan_ppk_literasi_4_c_dan_hots_rp
 Rpp muatan_ppk_literasi_4_c_dan_hots_rp Rpp muatan_ppk_literasi_4_c_dan_hots_rp
Rpp muatan_ppk_literasi_4_c_dan_hots_rp
 
Rpp pathway unit 3
Rpp pathway  unit 3Rpp pathway  unit 3
Rpp pathway unit 3
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 

rpp kelas 5 tema 3 subtema 1 pembelajaran 6

  • 1. 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : SDN 3 Klangenan Kelas/Semester : V/1 Tema : 3 (Kerukunan Dalam Bermasyarakat) Sub Tema : 1. Bentuk-bentuk Kerukunan Pembelajaran : 6 Alokasi Waktu : 1 x 35 menit (1 pertemuan) A. KOMPETENSI INTI (KI) 1. Menerima menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilakujujur,disiplin,tanggung jawab,santun,peduli danpercayadiri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya. 3. Memahami pengetahuan factual dengancaramengamatidanmenanyaberdasarkan rasaingintahunya tentang dirinya, makhlukciptaantuhandankegiatannya,danbenda-bendayangdijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak. B. KOMPETENSI DASAR dan INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.3 Menguraikan isi teks paparan iklan tentang ekspor impor sebagai kegiatan ekonomi antar bangsadenganbantuan guru dan teman dalam bahasaindonesialisandantulisdenganmemilih dan memilah kosakata baku 3.3.1 Mengidentifikasi unsur-unsur dalam iklan 4.3 Menyajikan teks paparan iklan tentang ekspor impor sebagai kegiatan ekonomi antar bangsasecaramandiridalambahasaindonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosa kata baku 4.3.1 Menyajikan iklan ekspor impor PPKn Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.4 Memahami nilai-nilai persatuan dan kesatuan di rumah, sekolah dan masyarakat 3.4.1 Mengelompokkan contoh dan bukan contoh tentang perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di masyarakat 4.4 Menerapkan nilai-nilai persatuan dan kesatuan di rumah, sekolah dan masyarakat 4.4.1 Memperagakan aktivitas warga masyarakat yang mencerminkan penerapan nilai-nilai persatuan dan kesatuan IPS Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.4 Memahami manusia indonesia dalam aktivitas yang terkait dengan fungsi dan pesan kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya dalam masyarakat indonesia 3.4.1 Mengenal bentuk, fungsi dan pesan lembaga budaya yang ada di masyarakat
  • 2. 2 Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 4.4 Melestarikan secara tertulis pemahaman tentang manusia indonesia dan aktivitasnya yang terkait dengan fungsi dan pesan kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya dalam masyarakat indonesia 4.4.1 Membuat artikel sederhana mengenai manusia indonesia dan aktivitasnya yang terkait dengan fungsi dan pesannya di lembaga sosial, ekonomi dan budaya SBdP Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.2 Mengenal harmoni musik dan lagu daerah 3.2.1 Memahami harmoni musik 4.6 Memainkan alat musik ritmis secara berkelompok dengan iringan vokal lagu anak- anak 4.6.1 Bermain alat musik ritmis secara berkelompok C. TUJUAN PEMBELAJARAN Bahasa Indonesia 3.3.1.1Dengan kegiatan mengamati gambar iklan dari beberapa sumber, siswa dapat mengidentifikasi unsur-unsur yang ada dalam iklan. 4.3.1.1Dengan melakukan presentasi tentang hasil proyek iklan, siswa dapat menyajikan hasil kerjanya dengan percaya diri PPKn 3.4.1.1Dengan menggali informasi dari teks bacaan dan pengamatan, siswa dapat mengelompokkan contoh dan bukan contoh tentang perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di masyarakat dengan cermat 4.4.1.1Dengan praktik, siswa dapat memperagakan aktivitas warga masyarakat yang mencerminkan penerapan nilai-nilai persatuan dan kesatuan dengan percaya diri 4.4.1.2Dengan menceritakan hasil pengamatan tentang kegiatan masyarakat yang mencerminkan penerapan nilai-nilai persatuan dan kesatuan, siswa dapat menjelaskan pentingnya kerjasama dalam kelompok dengan teliti IPS 3.4.1.1Dengan kegiatan diskusi tentang kekayaan budaya indonesia dan mengamati video salah satu jenistarian tradisional,siswadapatmengenalbentuk,fungsidanpesanlembagabudayayang ada di masyarakat 4.4.1.1Dengan praktik, siswa dapat membuat artikel sederhana mengenai manusia indonesia dan aktivitasnya yang terkait dengan fungsi dan pesannya di lembaga sosial, ekonomi dan budaya dengan teliti SBdP 3.2.1.1Denganmengamativideosalahsatu jenistariantradisionaldenganiringan lagu daerahnya, siswa dapat memahami harmoni musik 4.6.1.1Dengan praktik secara berkelompok, siswa dapat memainkan alat musik ritmis dengan percaya diri. 4.6.1.2Denganpraktiksecaraberkelompok,siswadapatmenyanyikanlaguanak-anakdenganintonasi yang benar dan percayadiri
  • 3. 3 D. MATERI PEMBELAJARAN - Contoh-contoh iklan - Gambar yang menunjukkan kekayaan budaya indonesia (tarian, adat istiadat dan musik tradisional) - Gambar dan beberapa contoh alat musik ritmis sederhana - Gambar yang menunjukkan nilai persatuan dan kesatuan di masyarakat - Teks bacaan tentang ekspor dan impor E. STRATEGI PEMBELAJARAN Model : CTL, Cooperative Learning Pendekatan : Saintifik Metode : Tanya Jawab, Kerja Kelompok, Pemberian Tugas F. MEDIA PEMBELAJARAN Contoh-contoh iklan, contoh-contoh alat musik ritmis sederhana yang ada di lingkungan sekitar G. SUMBER BELAJAR Buku GuruTema3:Kerukunandalam BermasyarakatkelasV (Buku TematikTerpaduKurikulum2013). Jakarta Buku Siswa Tema 3: Kerukunan dalam Bermasyarakat kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013). Jakarta H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan Awal (Membuka Pelajaran) Kegiatan Langkah-Langkah Pembelajaran Alokasi waktu Etika Pembuka a. Siswamenjawabsalam yangdiucapkanguru b. Kelasdilanjutkandengandoadipimpinolehsiswa,siswayang dimintamembaca doaadalahsiswayang hariitu hadirpalingawal(menghargai disiplinsiswa) c. Siswadiingatkanuntukselalumengutamakansikapdisiplinsetiapsaatdan manfaatnyabagitercapainyacita-cita d. Menyanyikanlaguindonesiaraya danguru memberikan penguatantentang pentingnyamenanamkansemangatnasionalime e. Siswadimintauntukmemeriksakerapihandiridankebersihankelas f. Siswamemperhatikanpenjelasangurutentangtujuan,manfaatdanaktifitas pembelajaranyangakandilakukan 3 menit Apersepsi dan Motivasi a. Siswamenyimakpenjelasangurutentangpentingnyasikapdisiplin,kerjasama, danmandiriyang akandikembangkandalam pembelajaran b. Pembiasaanmembacadimulaidengangurumenceritakantentangkisahsalah satu tokoh dunia/pahlawannasional c. Sebelum membacabuku,gurumenjelaskantujuankegiatanliterasidan mengajaksiswamendiskusikanpertanyaan-pertanyaanberikut: - “Apa yang tergambar padasampul buku?” - “Apa judul buku?” - “Kira-kirabukuitumenceritakanapa?” - “Pernahkah kamumembacajudul sepertiitu?” - “Apa saja yang inginkamu ketahui dari bukuini?” d. Gurumembacakanceritapadabukudanmenunjukkanekspresidanintonasi yang sesuai e. Siswamenyimakdenganseksama f. Siswadimintamenuliskankesimpulan/ringkasanceritapadaselembarkertas 5 menit
  • 4. 4 Kegiatan Inti (Mengembangkan Pelajaran) Kegiatan Langkah-Langkah Pembelajaran Kode Tujuan Alokasi waktu Mengamati a. Di awalpembelajaransiswamengumpulkaniklan-iklandariberbagai sumber,majalah,suratkabaratau internet. Alternatif: guru menyediakancontoh-contohiklan b. Siswamemperhatikaniklan-iklanyangtelahterkumpulataudisajikan olehguru 3.3.1.1 3.3.1.1 3 menit Menanya Siswamenjelaskankembalipemahamannyatentangiklan,untuk kegiataniniguru dapatmenunjukberapasiswa secaraacak, selanjutnyasiswa lainyang tidak ditunjukdapatmelengkapi 3.3.1.1 4.3.1.1 Mengumpulk an Data a. Siswamenjawabbeberapapertanyaanuntukmenstimulus pengetahuansiswa,diantaranya: - “Apa yang dimaksud denganiklan?” - “Unsur-unsur apasaja yang terdapatdi dalamiklan?” - “Mengapaiklanharusdibuatmenarik.” b. Siswamenceritakanpendapatnyatentangiklan-iklanyangdisajikan c. Siswamelakukandiskusimengenaikekayaanbudayaindonesia, misalnyatarian, adatistiadat, dan musiktradisional d. Siswamengingatkembali beritayangtermuatdalam pembelajaran4 tentangpertunjukkantari saman.Dalam ceritatersebutdijelaskan mengenaikekompakkanparapenarisaatmempertunjukkantari saman. Alternatif: Jika memungkinkan,gurudapatmenyediakanvideotari samandan mengajakparasiswamenontonvideotersebut 3.3.1.1 4.3.1.1 3.4.1.1 3.2.1.1 4 menit Mengasosiasi a. Siswamenjelaskanpendapatnyamengenaisikap-sikapyangdapat di contohdaripenarisaatmenarikantarisamandanhubungannya dengansila-siladalam pancasiladansikapmenjagapersatuandan kesatuan b. Siswamenulispendapatnyatersebutdalam lembartugasyang disediakanpadabukusiswa c. Siswadiingatkanuntukmenulismenggunakankalimatyangbenar danbahasayang baku d. Siswamembuatartikeltentanghasilpengamatantentangtarisaman 3.4.1.1 3.2.1.1 4.4.1.1 8 menit Merumuskan Kesimpulan a. Siswamempraktikkansecaraberkelompokuntukmenyanyikanlagu anakdengannotasiyang benardanpercaya diri b. Siswamempraktikanaktivitas wargamasyarakat yang mencerminkanpenerapannilai-nilaipersatuandankesatuandengan percayadiri c. Siswamenceritakanhasilpengamatantentangaktivitas warga masyarakat tentangpentingnyakerjasamadalam kelompok d. Siswamempraktikansecaraberkelompokuntukmemainkanalat musikritmisdenganpercayadiri 3.2.1.1 4.4.1.1 4.4.1.2 4.6.1.1 4.6.1.2 7 menit Kegiatan Penutup (Menutup Pelajaran) Kegiatan Langkah-Langkah Pembelajaran Alokasi waktu Evaluasi a. Siswabersamagurumelakukanrefleksiatas pembelajaranyangtelah berlangsung - “Apa saja yang telah dipahami siswa?” - “Apa yang belumdipahami siswa?” - “Bagaimana perasaanselamapembelajaran?” b. Siswabersamagurumenyimpulkanhasilpembelajaran 2 menit
  • 5. 5 Kegiatan Langkah-Langkah Pembelajaran Alokasi waktu c. Siswamelaksanakanevaluasiyangtelah disiapkanoleh guru Pemberian Tugas Siswamendapattugasdari gurutentangaktivitas yang harusdikerjakandirumah 1 menit Etika Penutup a. Siswamenyanyikan laguwajibnasional b. Siswasecarabersama-samamembacadoasebagai penutupkegiatan pembelajaranyang dipimpinolehsalahsatusiswa 2 menit Total 35 menit I. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN Rubrik Artikel Kompetensi yang dinilai: Pengetahuan siswa tetang materi artikel Keterampilan siswa dalam menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam menyajikan informasi Sikap kemandirian siswa Kriteria Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2) Perlu Bimbingan (1) Pengetahuan Siswamenunjukkan pemahamanmateri yang sangat tinggi Siswa menunjukkan pemahamanmateri cukuptinggi Siswamenunjukkan pemahamanmateri yang cukuptinggi namun membutuhkansedikit bantuangurudalam pengerjaannya Siswamenunjukkan pemahamanmateri yang kurang dan membutuhkan banyak bantuanguru dalam pengerjaannya Kemandirian& Manajemen Waktu (attitude) Sangatmandiri mengerjakantugas bahkanselesai sebelum waktunya Mandiri mengerjakantugas danselesaitepat waktu Masihperlu diingatkansesekali untuk menyelesaikan tugas Tidakmenyelesaikan tugas tepat pada waktunya Keterampilan Artikel disampaikan denganmenggunakan tata bahasaIndonesia yang baik danbaku Terdapatsatuatau duakesalahan dalam tata bahasa Indonesiayang baikdan baku Terdapattigaatau empatkesalahan dalam tata bahasa Indonesiayang baik danbaku Terdapatlebihdari empatkesalahan dalam tata bahasa Indonesiayang baik danbaku Rubrik Menyanyi Kompetensi yang dinilai: Pengetahuan siswa tetang materi lagu Keterampilan siswa dalam menyanyikan lagu Sikap percaya diri siswa
  • 6. 6 Kriteria Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2) Perlu Bimbingan (1) Pengetahuan lagu Siswahafal seluruh syair lagu,iramatepat Siswahafal seluruh syair lagu,irama kurangtepat atau sebaliknya Siswahafal sebagian kecilsyair lagu Siswabelum hafal syair lagu Penguasaan tinggirendah danpanjang pendeknada Siswadapat menyanyikanlagu denganintonasinada yang tepat dandapat mengikutiirama Siswadapat menyanyikanlagu denganintonasi nadayang tepat dankurang dapat mengikutiirama atau sebaliknya Siswadapat menyanyikanlagu denganintonasi nadayang kurang tepat dan kurang dapatmengikuti irama Siswabelum dapat menyanyikanlagu denganintonasi nadayang tepat serta mengikuti irama Alternatif Format Penilaian Hasil Penilaian Tugas : _____________________________________ Kelas : _____________________________________ Nama Guru : _____________________________________ Nama Siswa Aspek 1 Aspek 2 Aspek 3 Aspek 4 Keterangan : Kolom aspek diisi dengan jenis aspek/kompetensi yang dinilai Hasil pencapaian siswa pada setiap aspek diisi dengan angka 1-4 sesuai dengan pencapaian siswa di setiap aspek/kompetensi Rubrik-rubrikyang disajikanpadabukugurudigunakansebagaiacuandalampengisianformatpenilaian ini. Cirebon,………………………. Mengetahui, KepalaSekolah, Guru KelasV SUKARDI,SPd.,M.Pd Hj. ULAELA,S.Pd. SD. NIP19670804200121002 NIP197006202006042005
  • 7. 7 Lampiran-1 Refleksi  Hal-hal yang perlu menjadi perhatian ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................  Siswa yang perlu mendapat perhatian khusus ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................  Hal-hal yang menjadi catatan keberhasilan ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................  Hal-hal yang harus diperbaiki dan ditingkatkan ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ Remedial Memberikan remedial bagi siswa yang belum mencapai kompetensi yang ditetapkan. Pengayaan Memberikan kegiatan pengayaan bagi siswa yang melebihi target kompetensi. Lampiran-2 EVALUASI Jawabalah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Sebutkan dua unsur dalam iklan ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 2. Mengapa kita harus rukun ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 3. Bagaimana cara kamu melestarikan budaya nasional ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 4. Darimanakah tari saman ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 5. Sebutkan tiga kegiatan yang menunjukkan kerjasama ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 6. Sebutkan tiga tarian daerah yang kamu ketahui ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................
  • 8. 8 Kunci Jawaban EVALUASI 1. Sebutkan dua unsur dalam iklan (skor 2) a. Kalimat deskriptif b. Kalimat persuasif c. Minat, Keinginan 2. Mengapa kita harus rukun (skor 2) Agar tercipta kehidupan yang aman dan tentram 3. Bagaimana cara kamu melestarikan budaya nasional (skor 2) a. Memperkenalkan kepada generasi muda b. Menerapkan dalam kehidupan sehari-hari 4. Darimanakah tari saman (skor 2) Provinsi Nanggro Aceh Darussalam 5. Sebutkan kegiatan yang menunjukkan kerjasama (skor 3) a. Tolong menolong b. Gotong royong c. Belajar kelompok d. Kerja bakti atau membersihkan rumah 6. Sebutkan tarian daerah yang kamu ketahui (skor 3) a. TariJaipong b. TariKecak c. TariPendet d. TariSaman e. TariTopeng SKOR PENILAIAN Nilai Akhir = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝐾𝑒𝑠𝑒𝑙𝑢𝑟𝑢ℎ𝑎𝑛 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 X 100
  • 9. 9 LAMPIRAN MATERI PEMBELAJARAN 1. CONTOH IKLAN TENTANG EKSPOR IMPOR
  • 10. 10 2. CONTOH GAMBAR KEGIATAN YANG MENCERMINKAN NILAI PERSATUAN DAN KESATUAN DAN SEBALIKNYA. 3. KEKAYAAN BUDAYA INDONESIA 1 2 3 4
  • 11. 11 4. CONTOH ALAT MUSIK RITMIS DRUM KASTANYET KENDANG KONGA MARAKAS REBANA SIMBAL TANGAN TAMBORIN TIFA TIMPANI TRIANGLE
  • 12. 12 LEMBAR KEGIATAN No. Perilaku Sehari-hari Contoh Perilaku yang Mencerminkan Persatuan dan Kesatuan Contoh Perilaku yang Tidak Mencerminkan Persatuan dan Kesatuan
  • 13. 13 EVALUASI Jawabalah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Sebutkan dua unsur dalam iklan ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 2. Mengapa kita harus rukun ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 3. Bagaimana cara kamu melestarikan budaya nasional ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 4. Darimanakah tari saman ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 5. Sebutkan tiga kegiatan yang menunjukkan kerjasama ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................ 6. Sebutkan tiga tarian daerah yang kamu ketahui ................................................................................................................................................................................................ ................................................................................................................................................................................................