SlideShare a Scribd company logo
IRNA YUNITA (202127048)
MPI (UNIT 2)
RESUME FILSAFAT PENDIDIKAN
Kelompok 2
Terminologi Pendidikan Dalam Islam
Beberapa Ahli Pendidikan Banyak Menjelaskan Tentang Pengertian Pendidikan, Seperti
Beberapa Ahli Ki Hajar Dewantara (Abu Ahmadi Dan Nur Ukhbiyanti 1991: 69),
Pendidikan Adalah Tuntutan Segala Kekuatan Kodrat Yang Ada Pada Anak Agar Mereka
Kelak Menjadi Manusia Dan Anggota Masyarakat Yang Dapat Mencapai Keselamatan Dan
Kebahagiaan Yang Setinggi Tingginya. Yang Dimaksud Dengan Pendidikan Islam Adalah
Suatu Usaha Untuk Membina Dan Mengasuh Peserta Didik Agar Senantiasa Dapat
Memahami Ajaran Islam Secara Menyeluruh, Menghayati Tujuannya, Yang Pada Akhirnya
Dapat Mengamalkan Serta Menjadikan Islam Sebagai Pandangan Hidup.
Pertama, Penggunaan Istilah Al-Tarbiyah Berasal Dari Kata Rabb, Yang Sering Dimaknai
Dengan Tumbuh, Berkembang, Memelihara, Merawat, Mengatur, Dan Menjaga Kelestarian
Dan Eksistensinya.
Kedua, Istilah Al-Ta'lîm Mempunyai Arti Pengajaran Yang Bersifat Pemberian Atau
Penyampaian Pengertian, Pengetahuan, Dan Keterampilan. Adalah Serangkaian Proses
Pembinaan Pengetahuan, Pemahaman, Intelektualitas, Dan Tanggung Jawab Yang
Ditujukan Kepada Manusia Yang Dilakukan Secara Berkelanjutan.Ketiga, Istilah Al-Ta'dîb
Mempunyai Arti Sesuai Dengan Hadis Nabi Saw.
Artinya: Tuhan Telah Mendidikku, Maka Ia Sempurnakan Pendidikanku (H.R. Al-'Asykary
Dari Ali
Berdasarkan Hadis Diatas, Al-Ta'dîb Bisa Berarti "Tuhanku Telah Membuatku Mengenali
Dan Mengakui Dengan Adab Yang Dilakukan Secara Berangsur-Angsur Ditanamkan-Nya
Kedalam Diriku, Tempat-Tempat Yang Tepat Bagi Segala Sesuatu Didalam Penciptaan,
Sehingga Hal Itu Membimbingku Kearah Pengenalan Dan Pengakuan Tempat-Nya Yang
Tepat Didalam Tatanan Wujud Dan Kepribadian, Dan Sebagai Akibatnya Ia Telah Membuat
Pendidikanku Yang Paling Baik.
Berikut Beberapa Pendapat Para Ahli Pendidikan Islam Dalam Mendefinisikan Istilah
Pendidikan Islam;
A. Muhammad Athiyah Al Abrasyi; “Pendidikan Islam (Al Tarbiyah Al Islamiyah) Adalah
Usaha Untuk Menyiapkan Manusia Agar Hidup Dengan Sempurna Dan Bahagia, Mencintai
Tanah Air, Sempurna Budi Pekertinya, Teratur Pikirannya, Halus Perasaannya, Mahir
Dalam Pekerjaan, Manis Tutur Katanya Baik Lisan Maupun Tulisan.
B. D. Marimba; Pendidikan Islam Merupakan Bimbingan Jasmani Dan Rohani Berdasarkan
Hukum Agama Islam Menuju Kepada Terbentuknya Kepribadian Utama Menurut Ukuran-
Ukuran Islam.
C. M. Yusuf Al Qardawi; Pendidikan Islam Adalah Pendidikan Manusia Seutuhnya, Akal
Dan Hatinya, Rohani Dan Jasmaninya, Akhlak Dan Ketrampilannya.
Berdasarkan Beberapa Pengertian Di Atas, Maka Yang Dimaksud Dengan Pendidikan Islam
Adalah Proses Bimbingan Kepada Manusia Yang Mencakup Jasmani Dan Rohani Yang
Berdasarkan Pada Ajaran Dan Dogma Agama (Islam) Agar Terbentuk Kepribadian Yang
Utama Menurut Aturan Islam Dalam Kehidupannya Sehingga Kelak Memperoleh
Kebahagiaan Di Akhirat Nanti.

More Related Content

Similar to RESUM 2 IRNA.docx

Terminologi pendidikan dalam islam
Terminologi pendidikan dalam islamTerminologi pendidikan dalam islam
Terminologi pendidikan dalam islamRaihanFahira2
 
Pendidikan dalam islam .pptx
Pendidikan dalam islam .pptxPendidikan dalam islam .pptx
Pendidikan dalam islam .pptxRaihanEgina
 
ResumellMateri I-rahmawps.docx
ResumellMateri I-rahmawps.docxResumellMateri I-rahmawps.docx
ResumellMateri I-rahmawps.docxRahmaWati413908
 
Terminologi Pendidikan dalam Islam
Terminologi Pendidikan dalam IslamTerminologi Pendidikan dalam Islam
Terminologi Pendidikan dalam IslamNurul Safiqa
 
resume kelompok 2.docx
resume kelompok 2.docxresume kelompok 2.docx
resume kelompok 2.docxssuser7e718f
 
Sumber Dasar Pendidikan Islam
Sumber Dasar Pendidikan IslamSumber Dasar Pendidikan Islam
Sumber Dasar Pendidikan IslamAmeilya P P
 
Filsafat pendidikan jajal
Filsafat pendidikan jajalFilsafat pendidikan jajal
Filsafat pendidikan jajalHida II
 
RESUME NUR TASYA 3.docx
RESUME NUR TASYA 3.docxRESUME NUR TASYA 3.docx
RESUME NUR TASYA 3.docxNurTasya9
 
2. Terminologi pendidikan dalam islam
2. Terminologi pendidikan dalam islam2. Terminologi pendidikan dalam islam
2. Terminologi pendidikan dalam islamRiska Affriany
 
Pendidikan anak usia dini dalam perspektif islam
Pendidikan anak usia dini dalam perspektif islamPendidikan anak usia dini dalam perspektif islam
Pendidikan anak usia dini dalam perspektif islamlizelwati
 
RESUME MATERI II.docx
RESUME MATERI II.docxRESUME MATERI II.docx
RESUME MATERI II.docxIrdayantiIrda
 
resume kelompok 2.pdf
resume kelompok 2.pdfresume kelompok 2.pdf
resume kelompok 2.pdfMuksal Mina
 
DOC-20230406-WA0023..docx
DOC-20230406-WA0023..docxDOC-20230406-WA0023..docx
DOC-20230406-WA0023..docxRahmaWati413908
 

Similar to RESUM 2 IRNA.docx (20)

Terminologi pendidikan dalam islam
Terminologi pendidikan dalam islamTerminologi pendidikan dalam islam
Terminologi pendidikan dalam islam
 
Pendidikan dalam islam .pptx
Pendidikan dalam islam .pptxPendidikan dalam islam .pptx
Pendidikan dalam islam .pptx
 
ResumellMateri I-rahmawps.docx
ResumellMateri I-rahmawps.docxResumellMateri I-rahmawps.docx
ResumellMateri I-rahmawps.docx
 
Ss
SsSs
Ss
 
Ipi
IpiIpi
Ipi
 
Terminologi Pendidikan dalam Islam
Terminologi Pendidikan dalam IslamTerminologi Pendidikan dalam Islam
Terminologi Pendidikan dalam Islam
 
resume kelompok 2.docx
resume kelompok 2.docxresume kelompok 2.docx
resume kelompok 2.docx
 
Sumber Dasar Pendidikan Islam
Sumber Dasar Pendidikan IslamSumber Dasar Pendidikan Islam
Sumber Dasar Pendidikan Islam
 
Filsafat pendidikan jajal
Filsafat pendidikan jajalFilsafat pendidikan jajal
Filsafat pendidikan jajal
 
RESUME FILSAFAT 2.pdf
RESUME FILSAFAT 2.pdfRESUME FILSAFAT 2.pdf
RESUME FILSAFAT 2.pdf
 
Peran pendidikan bagi peserta didik
Peran pendidikan bagi peserta didikPeran pendidikan bagi peserta didik
Peran pendidikan bagi peserta didik
 
RESUME NUR TASYA 3.docx
RESUME NUR TASYA 3.docxRESUME NUR TASYA 3.docx
RESUME NUR TASYA 3.docx
 
Kelompok 1 (IPI).pptx
Kelompok 1 (IPI).pptxKelompok 1 (IPI).pptx
Kelompok 1 (IPI).pptx
 
Bab ii editan me
Bab ii editan meBab ii editan me
Bab ii editan me
 
2. Terminologi pendidikan dalam islam
2. Terminologi pendidikan dalam islam2. Terminologi pendidikan dalam islam
2. Terminologi pendidikan dalam islam
 
Pendidikan anak usia dini dalam perspektif islam
Pendidikan anak usia dini dalam perspektif islamPendidikan anak usia dini dalam perspektif islam
Pendidikan anak usia dini dalam perspektif islam
 
RESUME MATERI II.docx
RESUME MATERI II.docxRESUME MATERI II.docx
RESUME MATERI II.docx
 
Falsafah pddkn islam
Falsafah pddkn islamFalsafah pddkn islam
Falsafah pddkn islam
 
resume kelompok 2.pdf
resume kelompok 2.pdfresume kelompok 2.pdf
resume kelompok 2.pdf
 
DOC-20230406-WA0023..docx
DOC-20230406-WA0023..docxDOC-20230406-WA0023..docx
DOC-20230406-WA0023..docx
 

Recently uploaded

KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfSEMUELSAMBOKARAENG
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdferlita3
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxKurnia Fajar
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt xjohan199969
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024SABDA
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxaristasaputri46
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..widyakusuma99
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)saritharamadhani03
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 

Recently uploaded (20)

KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 

RESUM 2 IRNA.docx

  • 1. IRNA YUNITA (202127048) MPI (UNIT 2) RESUME FILSAFAT PENDIDIKAN Kelompok 2 Terminologi Pendidikan Dalam Islam Beberapa Ahli Pendidikan Banyak Menjelaskan Tentang Pengertian Pendidikan, Seperti Beberapa Ahli Ki Hajar Dewantara (Abu Ahmadi Dan Nur Ukhbiyanti 1991: 69), Pendidikan Adalah Tuntutan Segala Kekuatan Kodrat Yang Ada Pada Anak Agar Mereka Kelak Menjadi Manusia Dan Anggota Masyarakat Yang Dapat Mencapai Keselamatan Dan Kebahagiaan Yang Setinggi Tingginya. Yang Dimaksud Dengan Pendidikan Islam Adalah Suatu Usaha Untuk Membina Dan Mengasuh Peserta Didik Agar Senantiasa Dapat Memahami Ajaran Islam Secara Menyeluruh, Menghayati Tujuannya, Yang Pada Akhirnya Dapat Mengamalkan Serta Menjadikan Islam Sebagai Pandangan Hidup. Pertama, Penggunaan Istilah Al-Tarbiyah Berasal Dari Kata Rabb, Yang Sering Dimaknai Dengan Tumbuh, Berkembang, Memelihara, Merawat, Mengatur, Dan Menjaga Kelestarian Dan Eksistensinya. Kedua, Istilah Al-Ta'lîm Mempunyai Arti Pengajaran Yang Bersifat Pemberian Atau Penyampaian Pengertian, Pengetahuan, Dan Keterampilan. Adalah Serangkaian Proses Pembinaan Pengetahuan, Pemahaman, Intelektualitas, Dan Tanggung Jawab Yang Ditujukan Kepada Manusia Yang Dilakukan Secara Berkelanjutan.Ketiga, Istilah Al-Ta'dîb Mempunyai Arti Sesuai Dengan Hadis Nabi Saw. Artinya: Tuhan Telah Mendidikku, Maka Ia Sempurnakan Pendidikanku (H.R. Al-'Asykary Dari Ali Berdasarkan Hadis Diatas, Al-Ta'dîb Bisa Berarti "Tuhanku Telah Membuatku Mengenali Dan Mengakui Dengan Adab Yang Dilakukan Secara Berangsur-Angsur Ditanamkan-Nya Kedalam Diriku, Tempat-Tempat Yang Tepat Bagi Segala Sesuatu Didalam Penciptaan, Sehingga Hal Itu Membimbingku Kearah Pengenalan Dan Pengakuan Tempat-Nya Yang
  • 2. Tepat Didalam Tatanan Wujud Dan Kepribadian, Dan Sebagai Akibatnya Ia Telah Membuat Pendidikanku Yang Paling Baik. Berikut Beberapa Pendapat Para Ahli Pendidikan Islam Dalam Mendefinisikan Istilah Pendidikan Islam; A. Muhammad Athiyah Al Abrasyi; “Pendidikan Islam (Al Tarbiyah Al Islamiyah) Adalah Usaha Untuk Menyiapkan Manusia Agar Hidup Dengan Sempurna Dan Bahagia, Mencintai Tanah Air, Sempurna Budi Pekertinya, Teratur Pikirannya, Halus Perasaannya, Mahir Dalam Pekerjaan, Manis Tutur Katanya Baik Lisan Maupun Tulisan. B. D. Marimba; Pendidikan Islam Merupakan Bimbingan Jasmani Dan Rohani Berdasarkan Hukum Agama Islam Menuju Kepada Terbentuknya Kepribadian Utama Menurut Ukuran- Ukuran Islam. C. M. Yusuf Al Qardawi; Pendidikan Islam Adalah Pendidikan Manusia Seutuhnya, Akal Dan Hatinya, Rohani Dan Jasmaninya, Akhlak Dan Ketrampilannya. Berdasarkan Beberapa Pengertian Di Atas, Maka Yang Dimaksud Dengan Pendidikan Islam Adalah Proses Bimbingan Kepada Manusia Yang Mencakup Jasmani Dan Rohani Yang Berdasarkan Pada Ajaran Dan Dogma Agama (Islam) Agar Terbentuk Kepribadian Yang Utama Menurut Aturan Islam Dalam Kehidupannya Sehingga Kelak Memperoleh Kebahagiaan Di Akhirat Nanti.