SlideShare a Scribd company logo
Refarat
“Sindrom de Quervain”
Nur Syahrul Ramadhan NR (70700122003)
Dibawakan DalamRangka TugasKepaniteraan Klinik Pada Departemen Neurologi
Pendidikan Profesi Dokter Fakultas Kedokteran Dan IlmuKesehatan UIN Alauddin Makassar
2022
Definisi
Sindrom De Quervain adalah suatu
peradangan disertai nyeri dari selaput
tendon yang berada di ruang sinovial, yang
menyelubungi otot extensor pollicis
brevis dan abductor pollicis longus.
Anatomi
m. extensor policis brevis
m. abductor policis longus
=> mengontrol posisi, orientasi, pertahanan
beban, dan menjaga stabilitas sendi ibu jari
Tendon adalah jaringan tebal yang berfungsi
menempelkan otot ke tulang
Epidemiologi
 Prevalensi tertinggi: 30 – 55 tahun
 Wanita : pria = 8 : 1
 Banyak ditemukan pada ibu hamil
Etiologi
Penyebab belum diketahui pasti, namun beberapa faktor yang
dianggap menjadi penyebab:
1. Overuse
2. Trauma langsung
3. Radang sendi
Patofisiologi
Penggunaan tangan dan ibu jari secara berulang => Gerakan dan beban berlebihan pada
sekitar sendi carpometacarpal I => menimbulkan efek gesekan, tekanan, sampai iskemik
=> efeknya berlangsung terus menerus => microtrauma kumulatif => Trauma minor
repetitif atau penggunaan berlebihan jari-jari tangan (overuse) menyebabkan malfungsi
pembungkus tendon => pembungkus tendon akan mengalami penurunan produksi dan
kualitas cairan synovial => kasus tertentu terjadi perlengketan tendon dengan
pembungkusnya => Proses gesekan yang terus-menerus akan mengakibatkan inflamasi
pembungkus tendon, diikuti proliferasi jaringan ikat fibrosa => Gesekan otot-otot ini
akan merangsang saraf di sekitar otot, sehingga menimbulkan nyeri saat ibu jari
digerakkan
Penegakan Diagnosis
Sindrom De Quervain ditegakkan berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik:
1. Rasa nyeri sekitar ibu jari
2. Bengkak pergelangan tangan sisi ibu jari
3. Rasa tebal sekitar ibu jari
4. Penumpukan cairan pada daerah yang bengkak
5. Krepitasi saat menggerakkan ibu jari
6. Penurunan lingkup gerak sendi carpometacarpal
Tanyakan pula pekerjaan pasien untuk mengidentifikasi faktor risiko
Penegakan Diagnosis
Pemeriksaan Fisik: Tes Finkesltein
Nyeri hebat sepanjang radius distal (+) => Sindrom de quirvan
Penegakan Diagnosis
Palpasi styloid radial
Terdapat nyeri tekan local pada palpasi styloid radial
Penegakan Diagnosis
Pem. Penunjang
 USG potongan aksial dan koronal => penebalan dan edema
pembungkus tendon
 MRI : penebalan pembungkus tendon otot abductor pollicis longus
dan extensor pollicis brevi
Diagnosis Banding
1. Carpal Tunnel Syndrome
2. Intersection Syndrome
3. Selulitis
4. Rheumatoid artritis
5. Penyakit Kienbock
Tatalaksana
1. Non bedah => Edukasi & Medikamentosa
 Imobilisasi (4-6 minggu) => mencegah edema lebih lanjut
 Kompress dingin => mengurangi edema
 NSAID: Ibuprofen
 Kortikosteroid => kasus berat
2. Pembedahan
Prognosis
Prognosis umumnya baik.
 Kasus-kasus dini biasanya berespons baik pada terapi nonbedah.
 Pada kasus-kasus lanjut dan tidak merespons baik dengan terapi non-bedah, maka dilakukan
pembedahan dekompresi kompartemen dorsal pertama pergelangan tangan.
Edukasi
 Menghindari aktivitas yang repetitif atau overuse pergelangan tangan.
 Selama perawatan: hindari aktivitas yang memperburuk gejala
Integrasi
QS. al-Furqan: 47
Terjemah Kemenag 2019
47. Dialah yang menjadikan malam untukmu (sebagai) pakaian dan tidur untuk
istirahat. Dia menjadikan siang untuk bangkit berusaha.
َّ‫ن‬‫ال‬ َّ‫و‬ ‫ا‬ً‫س‬‫ا‬َ‫ب‬ِ‫ل‬ َ‫ل‬ْ‫ي‬َّ‫ال‬ ُ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ل‬ َ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ج‬ ْ‫ِي‬‫ذ‬َّ‫ال‬ َ‫و‬ُ‫ه‬ َ‫و‬
ُُُ‫ن‬ ََ‫ا‬َََّ‫ن‬‫ال‬ َ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ج‬ َّ‫و‬ ‫ا‬ًً‫ا‬َ‫ب‬ُ‫س‬ َ‫م‬ ْ‫و‬
‫ا‬ًَ ْ‫و‬
٤٧
Terima Kasih.
Refarat
“Sindrom de Quirvan”

More Related Content

Similar to Referat - Sindrom de Quirvan.pptx

391082079 cts-ppt
391082079 cts-ppt391082079 cts-ppt
391082079 cts-ppt
RizwandhaAzmi
 
ppt APPENDIC PADA PASIEN RAWAT INAP.pptx
ppt APPENDIC PADA PASIEN RAWAT INAP.pptxppt APPENDIC PADA PASIEN RAWAT INAP.pptx
ppt APPENDIC PADA PASIEN RAWAT INAP.pptx
faisalkurniawan12
 
10-Article Text-21-2-10-20200930.pdf
10-Article Text-21-2-10-20200930.pdf10-Article Text-21-2-10-20200930.pdf
10-Article Text-21-2-10-20200930.pdf
MuhammadSyarif783439
 
Trauma muskuloskeletal
Trauma  muskuloskeletalTrauma  muskuloskeletal
Trauma muskuloskeletal
Army Of God
 
Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
 Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
pjj_kemenkes
 
Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
 Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
pjj_kemenkes
 
Dislokasi keperawatanhhhhggfffttttfffrrrr
Dislokasi keperawatanhhhhggfffttttfffrrrrDislokasi keperawatanhhhhggfffttttfffrrrr
Dislokasi keperawatanhhhhggfffttttfffrrrr
TeGuh38
 
PPT_SKOLIOSIS_FIX.pptx
PPT_SKOLIOSIS_FIX.pptxPPT_SKOLIOSIS_FIX.pptx
PPT_SKOLIOSIS_FIX.pptx
Sehan9
 
ppt kompartemen sindrom.pptx
ppt kompartemen sindrom.pptxppt kompartemen sindrom.pptx
ppt kompartemen sindrom.pptx
aishadhiyas
 
Chapter ii 9
Chapter ii 9Chapter ii 9
Chapter ii 9
Yabniel Lit Jingga
 
Spondilitis tb
Spondilitis tbSpondilitis tb
Spondilitis tb
benyrw
 
Makalah kompetensi detal
Makalah kompetensi detalMakalah kompetensi detal
Makalah kompetensi detal
Septian Muna Barakati
 
ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FRAKTUR CRURIS
ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FRAKTUR CRURIS ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FRAKTUR CRURIS
ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FRAKTUR CRURIS
ssuserf778e8
 
Askep chikungunya
Askep chikungunyaAskep chikungunya
Askep chikungunya
Muhammad Kamil
 
asuhan fisioterapi frozen shoulder
asuhan fisioterapi frozen shoulderasuhan fisioterapi frozen shoulder
asuhan fisioterapi frozen shoulder
Nining Mulyana Sari
 
Asuhan keperawatan apendisitis
Asuhan keperawatan apendisitisAsuhan keperawatan apendisitis
Asuhan keperawatan apendisitis
Arief Yanto
 
Case report sa pd decom n sirosis
Case report sa pd decom n sirosisCase report sa pd decom n sirosis
Case report sa pd decom n sirosis
Sydney Sitohang
 
Meningitis in paediatrik
Meningitis in paediatrikMeningitis in paediatrik
Meningitis in paediatrik
nurul shuhada
 

Similar to Referat - Sindrom de Quirvan.pptx (20)

391082079 cts-ppt
391082079 cts-ppt391082079 cts-ppt
391082079 cts-ppt
 
ppt APPENDIC PADA PASIEN RAWAT INAP.pptx
ppt APPENDIC PADA PASIEN RAWAT INAP.pptxppt APPENDIC PADA PASIEN RAWAT INAP.pptx
ppt APPENDIC PADA PASIEN RAWAT INAP.pptx
 
10-Article Text-21-2-10-20200930.pdf
10-Article Text-21-2-10-20200930.pdf10-Article Text-21-2-10-20200930.pdf
10-Article Text-21-2-10-20200930.pdf
 
Trauma muskuloskeletal
Trauma  muskuloskeletalTrauma  muskuloskeletal
Trauma muskuloskeletal
 
Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
 Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
 
Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
 Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
Asuhan Keperawatan Akibat Peradangan Muskuluskeletal
 
Dislokasi keperawatanhhhhggfffttttfffrrrr
Dislokasi keperawatanhhhhggfffttttfffrrrrDislokasi keperawatanhhhhggfffttttfffrrrr
Dislokasi keperawatanhhhhggfffttttfffrrrr
 
PPT_SKOLIOSIS_FIX.pptx
PPT_SKOLIOSIS_FIX.pptxPPT_SKOLIOSIS_FIX.pptx
PPT_SKOLIOSIS_FIX.pptx
 
ppt kompartemen sindrom.pptx
ppt kompartemen sindrom.pptxppt kompartemen sindrom.pptx
ppt kompartemen sindrom.pptx
 
Chapter ii 9
Chapter ii 9Chapter ii 9
Chapter ii 9
 
Spondilitis tb
Spondilitis tbSpondilitis tb
Spondilitis tb
 
Makalah kompetensi detal
Makalah kompetensi detalMakalah kompetensi detal
Makalah kompetensi detal
 
ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FRAKTUR CRURIS
ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FRAKTUR CRURIS ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FRAKTUR CRURIS
ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FRAKTUR CRURIS
 
Askep chikungunya
Askep chikungunyaAskep chikungunya
Askep chikungunya
 
asuhan fisioterapi frozen shoulder
asuhan fisioterapi frozen shoulderasuhan fisioterapi frozen shoulder
asuhan fisioterapi frozen shoulder
 
Asuhan keperawatan apendisitis
Asuhan keperawatan apendisitisAsuhan keperawatan apendisitis
Asuhan keperawatan apendisitis
 
Makalah kompetensi detal
Makalah kompetensi detalMakalah kompetensi detal
Makalah kompetensi detal
 
Case report sa pd decom n sirosis
Case report sa pd decom n sirosisCase report sa pd decom n sirosis
Case report sa pd decom n sirosis
 
Meningitis in paediatrik
Meningitis in paediatrikMeningitis in paediatrik
Meningitis in paediatrik
 
Makalah kompetensi detal
Makalah kompetensi detalMakalah kompetensi detal
Makalah kompetensi detal
 

Recently uploaded

PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
pkmcinagara
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
zalfazulfa174
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
ImanChimonxNurjaman
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
lala263132
 
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptxAsuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
hosnuinayati1
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan JiwaSejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
BayuEkaKurniawan1
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
haniekusuma
 
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdfPencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
PramitaHertasning
 
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
hendityas
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
Hamzi Hadi
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
FredyMaringga1
 

Recently uploaded (17)

PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
 
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptxAsuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan JiwaSejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
 
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdfPencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
 
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
 

Referat - Sindrom de Quirvan.pptx

  • 1. Refarat “Sindrom de Quervain” Nur Syahrul Ramadhan NR (70700122003) Dibawakan DalamRangka TugasKepaniteraan Klinik Pada Departemen Neurologi Pendidikan Profesi Dokter Fakultas Kedokteran Dan IlmuKesehatan UIN Alauddin Makassar 2022
  • 2. Definisi Sindrom De Quervain adalah suatu peradangan disertai nyeri dari selaput tendon yang berada di ruang sinovial, yang menyelubungi otot extensor pollicis brevis dan abductor pollicis longus.
  • 3. Anatomi m. extensor policis brevis m. abductor policis longus => mengontrol posisi, orientasi, pertahanan beban, dan menjaga stabilitas sendi ibu jari Tendon adalah jaringan tebal yang berfungsi menempelkan otot ke tulang
  • 4. Epidemiologi  Prevalensi tertinggi: 30 – 55 tahun  Wanita : pria = 8 : 1  Banyak ditemukan pada ibu hamil
  • 5. Etiologi Penyebab belum diketahui pasti, namun beberapa faktor yang dianggap menjadi penyebab: 1. Overuse 2. Trauma langsung 3. Radang sendi
  • 6. Patofisiologi Penggunaan tangan dan ibu jari secara berulang => Gerakan dan beban berlebihan pada sekitar sendi carpometacarpal I => menimbulkan efek gesekan, tekanan, sampai iskemik => efeknya berlangsung terus menerus => microtrauma kumulatif => Trauma minor repetitif atau penggunaan berlebihan jari-jari tangan (overuse) menyebabkan malfungsi pembungkus tendon => pembungkus tendon akan mengalami penurunan produksi dan kualitas cairan synovial => kasus tertentu terjadi perlengketan tendon dengan pembungkusnya => Proses gesekan yang terus-menerus akan mengakibatkan inflamasi pembungkus tendon, diikuti proliferasi jaringan ikat fibrosa => Gesekan otot-otot ini akan merangsang saraf di sekitar otot, sehingga menimbulkan nyeri saat ibu jari digerakkan
  • 7. Penegakan Diagnosis Sindrom De Quervain ditegakkan berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik: 1. Rasa nyeri sekitar ibu jari 2. Bengkak pergelangan tangan sisi ibu jari 3. Rasa tebal sekitar ibu jari 4. Penumpukan cairan pada daerah yang bengkak 5. Krepitasi saat menggerakkan ibu jari 6. Penurunan lingkup gerak sendi carpometacarpal Tanyakan pula pekerjaan pasien untuk mengidentifikasi faktor risiko
  • 8. Penegakan Diagnosis Pemeriksaan Fisik: Tes Finkesltein Nyeri hebat sepanjang radius distal (+) => Sindrom de quirvan
  • 9. Penegakan Diagnosis Palpasi styloid radial Terdapat nyeri tekan local pada palpasi styloid radial
  • 10. Penegakan Diagnosis Pem. Penunjang  USG potongan aksial dan koronal => penebalan dan edema pembungkus tendon  MRI : penebalan pembungkus tendon otot abductor pollicis longus dan extensor pollicis brevi
  • 11. Diagnosis Banding 1. Carpal Tunnel Syndrome 2. Intersection Syndrome 3. Selulitis 4. Rheumatoid artritis 5. Penyakit Kienbock
  • 12. Tatalaksana 1. Non bedah => Edukasi & Medikamentosa  Imobilisasi (4-6 minggu) => mencegah edema lebih lanjut  Kompress dingin => mengurangi edema  NSAID: Ibuprofen  Kortikosteroid => kasus berat 2. Pembedahan
  • 13. Prognosis Prognosis umumnya baik.  Kasus-kasus dini biasanya berespons baik pada terapi nonbedah.  Pada kasus-kasus lanjut dan tidak merespons baik dengan terapi non-bedah, maka dilakukan pembedahan dekompresi kompartemen dorsal pertama pergelangan tangan.
  • 14. Edukasi  Menghindari aktivitas yang repetitif atau overuse pergelangan tangan.  Selama perawatan: hindari aktivitas yang memperburuk gejala
  • 15. Integrasi QS. al-Furqan: 47 Terjemah Kemenag 2019 47. Dialah yang menjadikan malam untukmu (sebagai) pakaian dan tidur untuk istirahat. Dia menjadikan siang untuk bangkit berusaha. َّ‫ن‬‫ال‬ َّ‫و‬ ‫ا‬ً‫س‬‫ا‬َ‫ب‬ِ‫ل‬ َ‫ل‬ْ‫ي‬َّ‫ال‬ ُ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ل‬ َ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ج‬ ْ‫ِي‬‫ذ‬َّ‫ال‬ َ‫و‬ُ‫ه‬ َ‫و‬ ُُُ‫ن‬ ََ‫ا‬َََّ‫ن‬‫ال‬ َ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ج‬ َّ‫و‬ ‫ا‬ًً‫ا‬َ‫ب‬ُ‫س‬ َ‫م‬ ْ‫و‬ ‫ا‬ًَ ْ‫و‬ ٤٧

Editor's Notes

  1. m. extensor policis brevis Eksteksi phalanx distal ibu jari pada art. carpometacarpea m. abductor policis longus Abduksi + ekstensi ibu jari pada art. Carpometacarpea
  2. Tenosynovitis de Quervain dikaitkan dengan penggunaan berlebih pergelangan tangan, terutama pada sisi radial. Penggunaan berlebih akan menyebabkan mikrotrauma yang mengakibatkan kelainan fungsi selaput pembungkus tendon, seperti penurunan produksi dan kualitas cairan sinovial. Gangguan produksi dan kualitas cairan sinovial menyebabkan gesekan berulang antara tendon dan selaput pembungkus tendon. Gesekan berulang ini akan mengakibatkan peradangan selaput tendon yang diikuti proliferasi jaringan ikat. Proliferasi jaringan ikat akan menyebabkan penyempitan kompartemen akibat pembengkakan selaput pembungkus tendon. Pembengkakan selaput pembungkus tendon akan membatasi gerakan otot yang tendonnya melewati kompartemen ini, yaitu m. extensor pollicis brevis dan m. abductor pollicis longus. Pada beberapa kasus, dapat terjadi perlengketan antara tendon kedua otot ini dan selaput pembungkusnya. Pergerakan otot yang terbatas ini menyebabkan gesekan tendon terhadap pembungkus, yang menimbulkan keluhan nyeri bila pergelangan tangan digerakkan, terutama ibu jari.
  3. Pemeriksa dengan lembut memutar pergelangan tangan pasien ke arah ulnaris (panah) sementara jari-jari pasien dilipat di atas ibu jari
  4. Carpal tunnel syndrome terjadi akibat kompresi nervus medianus yang menyebabkan nyeri maupun kesemutan pada jari tangan, termasuk ibu jari. Carpal tunnel syndrome dapat dibedakan dari tenosynovitis de Quervain dari nyeri dan kesemutan yang tidak terbatas pada ibu jari saja, melainkan melibatkan jari telunjuk dan tengah, serta didapatkannya hasil positif pada tes Tinnel dan hasil negatif pada tes Finkelstein. Intersection syndrome ditandai dengan tenosynovitis yang tidak hanya melibatkan tendon otot pada kompartemen dorsal pertama saja, namun juga melibatkan kompartemen dorsal kedua yang berisi tendon otot m. extensor carpi radialis longus dan m. extensor carpi radialis brevis. Intersection syndrome dapat dibedakan dari tenosynovitis de Quervain dari lokasi nyerinya yang lebih proximal. Selulitis adalah peradangan kulit dan jaringan subkutan akibat infeksi bakteri. Selulitis dapat dibedakan dari tenosynovitis de Quervain dari adanya gejala sistemik infeksi, seperti demam dan meriang, maupun dari pemeriksaan pencitraan yang tidak menunjukkan penebalan pada selaput tendon. Rheumatoid arthritis adalah peradangan sendi akibat penyakit autoimun. Rheumatoid arthritis dapat dibedakan dari tenosynovitis de Quervain dari keterlibatan sendi, seperti poliarthritis, adanya deformitas ekstremitas, termasuk deviasi ulnar, deformitas swan-neck, dan hammer toes. Penyakit Kienböck adalah kondisi terganggunya perdarahan ke os. lunatum, salah satu tulang penyusun telapak tangan. Penyakit Kienböck dapat dibedakan dengan tenosynovitis de Quervain dari pemeriksaan penunjang pencitraan radiologi yang menunjukkan kerusakan pada os. lunatum.
  5. Ibuprofren yang merupakan obat pilihan (drug of choice) untuk nyeri sedang. Ibuprofen bekerja dengan menghambat sintesis prostaglandin. Dosis ibuprofen untuk pasien dewasa 200-800 mg, untuk anak-anak usia 6-12 tahun 4-10 mg/kgBB/hari. Kontraindikasi obat ini adalah adanya riwayat hipersensitif terhadap ibuprofen, ulkus peptikum, pendarahan gastrointestinal atau perforasi, dan insufisiensi ginjal. Kortikosteroid dapat menekan migrasi sel-sel polimorfonuklear dan mencegah peningkatan permeabilitas kapiler.
  6. Hal ini mencakup mengasuh bayi baru lahir, atlet olahraga yang melibatkan raket, dan pekerjaan yang melibatkan pertukangan.
  7. Ayat di atas, konteksnya adalah menjelaskan nikmat Allah berupa adanya waktu siang dan malam, sehingga mereka bisa beraktivitas sesuai kondisinya masing-masing. ketika orang melakukan aktivitas yang sesuai, hidupnya akan bisa berjalan lebih normal. Karena itu sesuai kodratnya. Pada konteks lain Islam tidak menganjurkan kita melakukan sessuatu yang berlebihan, baik dalam aktifitas dan pekerjaan, melakukan sekadarnya dan dalam batas wajar saja. Dari sisi Kesehatan kita dapat mengistirahatkan tubuh dan menghindari komplikasi-komplikasi yang mungkin terjadi