SlideShare a Scribd company logo
R
BADAN RISET DAN INOVASI NASIONAL
Jakarta, 20 Desember 2022
Daftar Isi
Profil BRIN , Capaian Bidang IPTEK, Potensi dan Permasalahan
Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran BRIN
Target Kinerja dan Kerangka Pendanaan BRIN
Arah Kebijakan dan Strategi BRIN
Kerangka Regulasi dan Kerangka Kelembagaan
Dokumen Pendukung Renstra BRIN 2022-2024
Profil BRIN
BRIN adalah lembaga pemerintah yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden.
1) Tugas, fungsi, dan kewenangan pada unit kerja yang melaksanakan penelitian, pengembangan,
dan penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi di lingkungan kementerian/lembaga dialihkan
menjadi tugas, fungsi dan kewenangan BRIN.
2) Pengalihan tugas, fungsi, dan kewenangan dimaksud pada ayat (1) diikuti dengan pengalihan
pegawai negeri sipil, perlengkapan, pembiayaan dan aset yang dipergunakan untuk
melaksanakan tugas dan fungsi tersebut, dan menjadi pegawai negeri sipil, perlengkapan,
pembiayaan dan aset BRIN.
Perpres No. 78 Tahun 2021
Pasal 65
BRIN mempunyai tugas menyelenggarakan tugas pemerintahan di bidang penelitian,
pengembangan, pengkajian, dan penerapan, serta invensi dan inovasi, penyelenggaraan
ketenaganukliran, dan penyelenggaraan keantariksaan secara nasional yang yang terintegrasi...
Pasal 2
Pasal 3
Capaian Bidang IPTEK
Level Indikator Baseline
2019
Capaian
2020
Capaian
2021
Target
2022
Target
2023
Target
2024
PN Peringkat Global Innovation Index 85 85 87 80-85 75-80 75-80
PP Jumlah produk inovasi dari tenant
Perusahaan Pemula Berbasis
Teknologi (PPBT) yang dibina
143 158 139 400 550 600
PP Jumlah produk inovasi yang
dimanfaatkan industry/badan usaha
52 46 129 150 180 210
PP Permohonan Paten yang Memenuhi
Syarat Administrasi Formalitas KI
(Domestik)
1.362 1.278 4.456 2.500 2.750 3.000
PP Pemberian Paten Granted (Domestik) 790 1.218 4.450 900 950 1.000
PP Prosentase SDM Iptek Berkualifikasi
S3 (dosen, peneliti, perekayasa)
Berkualifikasi S3)
13,73 14,14 14,79 14,96 17,00 20,00
PP Jumlah Pusat Unggulan Iptek yang
ditetapkan (PUI)
81 109 114 126 132 138
PP Jumlah Infrastruktur Iptek Strategis
yang dikembangkan (infrastruktur)
6 2 4 11 13 10
PP Jumlah Science Techno Park yang
ada yang dikembangkan
45 4 6 8 8 8
PP Jumlah produk inovasi dan produk
riset Prioritas Riset Nasional yang
dihasilkan (produk)
N/A 0 1 1 10 40
Poin yang di Highlight
1. Global Innovation Index Indonesia turun dari peringkat 85
ke peringkat 87 (dari 129 negara)
2. Diperlukan koordinasi secara intens dan terpusat terhadap
strategi pencapaian beberapa indikator yang sebelumnya
dilaksanakan oleh beberapa KL, seperti:
• Prosentase SDM Iptek Berkualifikasi S3
• Jumlah Science Techno Park yang ada yang dikembangkan
• Jumlah publikasi ilmiah dan sitasi di jurnal internasional
• Jumlah produk inovasi da Jumlah produk inovasi dan
produk riset Prioritas Riset Nasional yang dihasilkan
produk riset Prioritas Riset Nasional yang dihasilkan
3. Indikator yang dipertimbangkan untuk ditiadakan:
• Pranata Litbang -> kegiatan kelitbangan menjadi terpusat
di BRIN sehingga aktivitas yang terkait dengan akreditasi
sudah tidak perlu dilakukan lagi
• Indikator Pusat Unggulan Iptek (PUI) dirubah menjadi Pusat
Kolaborasi Riset (PKR)
Level Indikator Baseline
2019
Capaian
2020
Capaian
2021
Target
2022
Target
2023
Target
2024
PP Jumlah penerapan teknologi untuk
mendukung pembangunan yang
berkelanjutan
Penerapan teknologi untuk
keberlanjutan pemanfaatan sumber
daya alam (teknologi)
12 14 5 15 20 24
Penerapan teknologi untuk pencegahan
dan mitigasi pasca bencana (teknologi)
35 35 42 35 35 35
KP Jumlah publikasi ilmiah dan sitasi di
jurnal internasional:
Jumlah publikasi (artikel) internasional 14.606 50.590 34.079 24.536 27.846 31.159
Jumlah sitasi di Jurnal Internasional 38.082 43.692 21.519 51.291 55.526 59.770
Sumber: Permen PPN/Ka Bappenas No. 4 Tahun 2022 Tentang Rancangan Rencana Kerja Pemerintah Tahun 2023
Potensi dan Permasalahan
Kuantitas dan Kualitas SDM 1
Infrastruktur Riset dan Inovasi 2
Anggaran Riset dan Inovasi 3
( - )
( + )
• Rendahnya kualitas SDM dan kesenjangan Pendidikan bidang IPTEK
→ Indonesia hanya memiliki 14.08% SDM Iptek kualifikasi S3
• Belum berkembangnya budaya iptek di Kalangan masyarakat
→ lebih suka membeli daripada menciptakan teknologi
( - )
• Perekrutan peneliti tingkat awal yang berkualifikasi doctoral
• Peningkatan kapasitas dengan skema visiting professor, postdoctoral fellow,
Degree by research dan research assistant
( + )
• Sarana dan prasarana riset mengalami penuaan
→ Utilitasi infrastruktur riset jauh dibawah kondisi ideal
• Rendahnya jumlah pengguna infrastruktur riset
( - )
• Adanya skema ‘infrastruktur riset terbuka’
→ Platform terbuka untuk kolaborasi dalam negeri dan luar negeri
• Infrastruktur BRIN telah terakreditasi dan tersertifikasi
• Terus mengembangka infrastruktur riset terkait teknologi terapan,
keantariksaan dan ketenaganukliran
( + )
• Rasio belanja litbang terhadap GDP hanya berkisar 0.23%
→ Mengikuti standar UNESCO, GERD ideal adalah 2% dari GDP negara
• Terjadinya pemborosan anggaran, akibat adanya tumpang tindih penelitian
( - )
• Anggaran lebih efektif karena tidak ada lagi pemborosan anggaran sebagai
akibat dari duplikasi penelitian
• BRIN Mendorong keterlibatan swasta di dunia riset → mekanisme kolaborasi
( + )
Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran BRIN
VISI 2022 - 2024
TERWUJUDNYA BADAN RISET DAN INOVASI
NASIONAL YANG ANDAL, PROFESIONAL, INOVATIF,
DAN BERINTEGRITAS DALAM PELAYANAN KEPADA
PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN UNTUK
MEWUJUDKAN VISI DAN MISI PRESIDEN DAN WAKIL
PRESIDEN : “INDONESIA MAJU YANG BERDAULAT,
MANDIRI, DAN BERKEPRIBADIAN BERLANDASKAN
GOTONG ROYONG”.
MISI 2022 - 2024:
Badan Riset dan Inovasi Nasioanl melaksanakan Misi Presiden dan
Wakil Presiden, dengan uraian sebagai berikut:
Memberikan dukungan teknis dan administrasi serta analisis yang
cepat, akurat dan responsif, kepada Presiden dan Wakil Presiden
dalam menyelenggarakan penelitian, pengembangan, pengkajian dan
penerapan, serta invensi dan inovasi, penyelenggaraan
ketenaganukliran, dan penyelenggaraan keantariksaan secara
nasional yang terintegrasi serta melakukan monitoring pengendalian
dan evaluasi terhadap pelaksanaan tugas dan fungsi BRIDA
Menyelenggarakan pelayanan yang efektif dan efisien di
bidang pengawasan, administrasi umum, informasi, dan
hubungan kelembagaan
1
2
*sesuai dengan Surat Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Nomor B.899/M.PPN/SES/PP.03.02/12/2019 tentang Penyelarasan
Visi dan Misi Presiden dan Wakil Presiden dalam Dokumen Renstra Kementerian/Lembaga 2020-2024
Tujuan
Sasaran
Terwujudknya ekosistem riset dan
inovasi Indonesia yang berdaya saing
1
2
Terwujudnya Tata Kelola Pemerintahan di
Badan Riset dan Inovasi Nasional yang baik
dan bersih
1
2
Penguatan ekosistem riset dan inovasi
untuk meningkatkan produktivitas dan daya
saing yang selaras dengan arah
pembangunan berkelanjutan
Tata kelola BRIN yang efektif,
efisien dan akuntabel
Gambaran keterkaitan visi misi hingga indikator kinerja
sehingga dapat terlihat pola hubungannya
Arah Kebijakan dan Strategi BRIN
Fokus Utama Iptek dalam Pilar Pembangunan Indonesia 2045
Peningkatan Kontribusi BRIN Dalam
Ekosistem Riset dan Inovasi
Indonesia yang Berdaya Saing
Implementasi Reformasi Birokrasi
BRIN sesuai roadmap Reformasi
Birokrasi Nasional menuju Tata
Kelola Pemerintah yang baik dan
bersih
Arah Kebijakan 1 :
Peningkatan Kontribusi BRIN Dalam Ekosistem Riset dan Inovasi Indonesia yang Berdaya Saing
Strategi #1 : Meningkatkan riset dan inovasi ilmu pengetahuan dan teknologi unggul
Strategi ini merupakan upaya untuk meningkatkan kualitas hasil riset dan inovasi melalui peningkatan publikasi dan sitasi. Banyak jurnal
ilmiah yang dihasilkan oleh peneliti-peneliti Indonesia yang mampu menembus berbagai jurnal internasional. Hanya saja, jurnal ilmiah karya
peneliti Indonesia masih kalah dalam pencapaian indeks sitasi dibanding dengan negara lain. Indeks sitasi merupakan salah satu indikator
dari kualitas publikasi. Banyak tidaknya peneliti lain yang mengutip publikasi jurnal ilmiah tersebut menjadi cerminan dari tingkat kualitas
sebuah riset. Kedepannya peningkatan jumlah publikasi dan sitasi menjadi prioritas sehingga mampu menguatkan kualitas dari litbangjirap
Iptek.
BRIN berkomitmen meningkatkan daya saing bangsa melalui peningkatan kualitas hasil riset dan inovasi pada bidang-bidang riset berikut:
Riset Bidang Hayati dan Lingkungan
Riset Bidang Pertanian dan Pangan
Riset Bidang Kesehatan
Riset Bidang Penerbangan dan Antariksa
Riset Bidang Arkeologi, Bahasa dan Sastra
Riset Bidang Ilmu Pengetahuan Sosial dan Humaniora
Riset Bidang Tata Kelola Pemerintahan, Ekonomi dan
Kesejahteraan Masyarakat
Riset Bidangn Kebumian dan Maritim
Riset Bidang Teknologi Nuklir
Riset Bidang Energi dan Manufaktur
Riset Bidang Nanoteknologi dan Material
Riset Bidang Elektronika dan Informatika
Strategi #2 : Meningkatkan kolaborasi dalam pengembangan dan pemanfaatan produk ilmu pengetahuan
Strategi ini merupakan upaya untuk meningkatkan peran serta masyarakat, pemerintah, perguruan tinggi dan industri/badan usaha dalam
riset dan inovasi. Beberapa upaya yang dilakukan yakni melalui peningkatan produk inovasi dari tenant PPBR yang dibina, peningkatan jumlah
inovasi yang dimanfaatkan industri/badan usaha dan peningkatan patent. Kunci untuk meningkatkan peran dari masyarakat, perguruan tinggi
dan industri/badan usaha adalah dengan kolaborasi. Kolaborasi riset dengan para pemangku kepentingan baik dalam maupun luar negeri
tentunya akan memperkuat ekosistem riset di Indonesia melalui mekanisme fasilitasi.
BRIN berupaya meningkatkan keterlibatan swasta pada riset
di Indonesia, dimulai dari menginisiasi skema yang
menawarkan pendanaan dan fasilitasi. Pendanaan dan
fasilitasi tersebut tidak sekedar membiayai kegiatan riset bagi
periset yang ada di BRIN, namun dibuka dan dapat diakses
oleh seluruh pihak secara kompetitif (periset di lembaga riset,
perguruan tinggi dan industri).
Dosen + Mahasiswa (pasca)
Swasta Industri
(DN/LN)
Anggaran
Infrastruktur
SDM Unggul
➲
➲
Sumber
Pendanaan
Dana Abadi Penelitian
APBN BRIN
Penanganan COVID-19 Prioritas Riset Nasional
Pusat Kolaborasi Riset Hari Layar
Pengujian Produk
Kesehatan
Ekspedisi
Akuisisi
Pengetahuan Lokal
PPBR
Strategi #3 : Meningkatkan produktivitas dan daya saing sumber daya riset dan inovasi
Strategi ini merupakan upaya untuk meningkatkan research power house yang unggul dan mandiri melalui peningkatan kompetensi SDM iptek,
peningkatan infrastruktur iptek dan pengembangan Science Techno Park sehingga mampu berkontribusi dalam menghasilkan produk inovasi
unggulan. Strategi ini juga bertujuan untuk meningkatkan jumlah dan kualitas kerjasama dan kemitraan riset dan inovasi melalui peningkatan
kerjasama pendanaan dengan pihak diluar pemerintah.
Ekonomi Kreatif
Memfasilitasi mitra, merangsang munculnya
inno-preneur dari keterlibatan dalam proses
penelitian (sains murni/masalah industri, dll).
Pelaku usaha (DN/LN)
- Bebas biaya untuk mitra
- Fasilitasi litbang industri
- Kolaborasi solusi masalah industri
Dosen + Mahasiswa (pasca)
- Bebas biaya untuk kolaborator
- RA (Research Assistantship) mahasiswa
- Fasilitasi startup (Tenant, HKI..)
Open Platform
(SDM, infrastruktur, jejaring) Kolaborasi Global
“Skema open platform” “Manajemen Talenta Nasional bidang Riset dan Inovasi”
Platform dasar untuk peningkatan kapasitas dan mobilitas periset
Lampiran Infrastruktur
Strategis BRIN
Arah Kebijakan 2 : Implementasi Reformasi Birokrasi BRIN sesuai roadmap Reformasi Birokrasi Nasional
menuju Tata Kelola Pemerintahan yang baik dan bersih
Strategi #4 : Mengoptimalkan Tata Kelola BRIN yang efektif, efisien dan akuntabel
Strategi ini merupakan upaya BRIN dalam mewujudkan tata kelola ekosistem riset yang sesuai dengan kaidah tata kelola organisasi yang baik
(good corporate governance) melalui pencapaian (outcome) yaitu indeks reformasi birokrasi, akuntabilitas kinerja, opini atas laporan
keuangan, kinerja pelaksanaan anggaran serta level maturitas SPIP sebagai wujud pelaksanaan sistem pengendalian intern yang
diselenggarakan secara menyeluruh di lingkungan pemerintah yang baik
Perwujudan tata kelola organisasi yang baik tentunya tetap didukung melalui implementasi kerangka reformasi birokrasi serta
kerangka regulasi yang kuat. Fokus pelaksanaannya dipusatkan pada akar permasalahan terkait dengan tata kelola
pemerintahan terutama pada sektor iptek atau manajemen pelaksanaan aktivitas riset dan inovasi yang juga disesuaikan
dengan karakteristik sumber daya serta tantangan yang dihadapi sehingga diharapkan dapat menciptakan tata kelola
manajemen Iptek yang efektif dan efisien.
Peran BRIN dalam Rencana Aksi Nasional
BRIN terlibat dalam beberapa Rencana Aksi
Nasional (RAN) yang diinisiasi pemerintah. Hal
ini didasarkan pada kekuatan yang dimiliki
BRIN sebagai lembaga riset dan inovasi
pemerintah utama di Indonesia dan juga
sebagai penyedia rumusan kebijakan nasional
di bidang ilmu pengetahuan.
RAN yang berpengaruh langsung terhadap
Program BRIN
RAN yang tidak berpengaruh langsung
terhadap Program BRIN
Terdapat 23 RAN yang Berpengaruh langsung
terhadap Program BRIN, diantaranya:
✓ Kebijakan Kelautan Indonesia (KKI)
✓ Rencana Umum Energi Nasional
✓ Rencana Induk Pengembangan Ekonomi Kreatif
✓ Pengembangan Ekonomi Syariah
✓ Rencana Induk Penanggulangan Bencana , dll
Terdapat 7 RAN yang tidak berpengaruh langsung
antara lain :
✓ Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan
Peredaran Gelap Narkotika dan Prekursor Narkotika
(P4GN)
✓ Percepatan Penurunan Stunting
✓ Pembinaan Kesadaran Bela Negara, dll
Kerangka Regulasi
Kerangka regulasi BRIN Tahun 2022-2024 disusun dan ditetapkan ungtuk mendukung
tercapainya visi, misi, tujuan dan sasaran strategis yang ditetapkan BRIN. Kerangka
regulasi ini juga akan mendukung BRIN menjadi lembaga riset yang berdaya saing di
kancah global, mampu berkontribusi untuk kemajuan, kemandirian, dan kesejahtaraan
bangsa serta kebermanfaatan bagi masyarakat. Regulasi yang dikeluarkan harus
mendukung terciptanya iklim inovasi yang kondusif, memberikan kemudahan bagi
penyelenggaraan iptek, dan tidak menghambat dalam pelaksanaannya.
BRIN menetapkan 6 (enam) Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP),
15 (lima belas) Rancangan Peraturan Presiden (RPerpres), 37 (tiga
puluh tujuh) Rancangan Peraturan Badan berlaku nasional, dan 25
(dua puluh lima) Rancangan Peraturan Badan berlaku internal.
Lampiran Matriks
Kerangka Regulasi
Kerangka Kelembagaan
BRIDA
KEMENTERIAN/ LEMBAGA
PERGURUAN TINGGI
BRIN
KEMENDIKBUD RISTEK
Penguatan ekosistem
pengetahuan dan inovasi
yang kuat sehingga setiap
elelmen dapat terlibat
secara aktif, berkolaborasi
dan berkontribusi secara
optimal
Perumusan dan penetapan kebijakan di bidang iptek
( Perpres No. 62 Tahun 2021, Pasal 5 huruf b)
• Pelaksana dan penghasil produk riset strategis (invensi dan inovasi)
• Penciptaan ekosistem riset dan inovasi
• Perumusan dan penetapan kebijakan di bidang riset dan inovasi
( Perpres No. 78 Tahun 2021, Pasal 4)
Pemanfaatan produk riset
dan inovasi di daerah Pemanfaatan produk riset inovasi dalam mendukung
penyusunan kebijakan (evidence based policy)
• Research university, teaching university, vocational university
• Produsen iptek-inovasi dan pusat keunggulan (center of excellence)
yang mencakup penguatan fokus bidang ilmu sesuai potensi
daerah setempat
Kerangka Kelembagaan
Sektor Publik Bidang Riset dan Inovasi di Indonesia
BRIN membagi struktur kelembagaannya kedalam 3 fungsi utama:
▪ Penyelenggaraan administrasi dan layanan internal dikelola dibawah koordinasi
Sekretariat utama.
▪ Fungsi pelaksanaan audit kinerja dan anggaran yang berada dibawah koordinasi
Inspektorat Utama
▪ Fungsi pengembangan di bidang sistem informasi, teknologi informasi, sistem
komunikasi data yang berada dibawah koordinasi Pusat Data dan Informasi.
Fungsi Penyelenggaraan Layanan Internal
Fungsi Penyelenggaraan Layanan Riset dan Inovasi
▪ Tujuh Kedeputian BRIN, Poltek Nuklir dan Pusyantek berkontribusi memberikan
layanan kepada eksternal stakeholders dan internal BRIN. Layanan eksternal ini
melaksanakan fasilitasi dan pemanfaatan riset dan inovasi mulai dari
pendanaan, layanan kemitraan, promosi, diseminasi terhadap hasil-hasil riset
inovasi serta adanya layanan infrastruktur dan fasilitas riset yang dapat
dimanfaatkan oleh mitra dalam negeri maupun internasional.
Fungsi KegiatanTeknis Riset
▪ Penyelenggaraan kegiatan riset dan inovasi hanya dilakukan di 12
organisasi riset.
Proses Bisnis Internal
★ Pemisahan fungsi: layanan administratif, layanan
eksternal, teknis riset.
★ Pemisahan “pengampu fungsi”:
○ Layanan administratif:Settama, Pusdatin, Irtama
○ Layanan eksternal: Deputi, Pusyantek
○ Teknis riset: OR, PR
★ Alokasi program dan anggaran sesuai fungsi.
★ KPA (Kuasa Pengguna Anggaran): Settama, Irtama,
Deputi, OR, Pusdatin, Pusyantek.
Prinsip Dasar
❑ Efisiensi dan optimalisasi sumber daya (manusia, infrastruktur, anggaran) ↦ penurunan biaya di
semua struktur pembiayaan.
❑ Integrasi aktivitas terkait lebih kolaboratif dan relasi antar unit cair.
❑ Peningkatan mobilitas SDM antar unit di internal.
❑ Sistem kontrol internal dapat dijalankan dan berjalan secara berkesinambungan.
❑ Peningkatan kemampuan dan kapasitas untuk melayani publik (akademisi, K/L dan pelaku usaha).
Peta SDM BRIN
Perbandingan
Jabatan Fungsional dengan Non Fungsional
Jabatan fungsional tertentu : 10.668 (79%)
Jabatan non fungsional : 2.727 (20.23%)
Pegawai structural : 88 (0.7 %)
Perbandingan
SDM Manajemen IPTEK VS SDM IPTEK
SDM Manajemen IPTEK : SDM IPTEK
4.994 Orang : 8.401 orang
1 : 2
Perekayasa, 2314
Litkayasa, 803
Peneliti, 4324 Pengembang
Teknologi Nuklir, 5
Pranata Nuklir, 870
Analis Data Ilmiah,
12
Analis
Perkebunrayaan, 10
Analis Pemanfaatan Iptek, 41
Penata Penerbitan
Ilmiah, 22
Jabatan Fungsional SDM IPTEK
Tingkat Pendidikan
Jabatan Fungsional
S3 (12.7%)
S2 (34.56%)
S1 (35.7 %)
< S1 ( 17.04%)
S3 (0.84%)
S2 (16.01%)
S1 (37 %)
< S1 ( 46.09%)
Tingkat Pendidikan
Jabatan non Fungsional
Target Kinerja
Sasaran Strategis dan Indikator Kinerja Satuan 2022 2023 2024
Penguatan ekosistem riset dan inovasi untuk meningkatkan produktivitas dan daya saing yang selaras
dengan arah pembangunan berkelanjutan (SS1)
1 . Inovasi yang dimanfaatkan masyarakat, Industri
dan badan usaha
Inovasi yang
dimanfaatkan
150 200 250
2. Rasio Jumlah Periset per sejuta penduduk Persentase 2.240 2.580 2.880
3. Rasio anggaran riset non pemerintah terhadap
anggaran riset pemerintah
Persentase 0.25 0.30 0.35
Tata Kelola BRIN yang efektif, efisien dan akuntabel (SS2)
5. Indeks Reformasi Birokrasi BRIN Indeks 83 85 86
6. Opini penilaian Laporan Keuangan Opini WTP WTP WTP
Program
Alokasi (dalam milyar rupiah)
2022 2023 2024
Program Dukungan
Manajemen
284 355 357
Program Riset dan Inovasi
Ilmu Pengetahuan dan
Teknologi
5.251 6.589 7.754
Lampiran
Kerangka Pendanaan
Total Anggaran
Rp. 18,433,000,000,000
Rp. 18,068,000,000,000
Program Riset dan Inovasi IPTEK
Rp. 365,000,000,000
Program Dukungan Manajemen* *Indikasi pendanaan tidak
memeperhitungkan biaya operasional seperti
layanan perkantoran dan belanja gaji
Indikasi Pendanaan Non Operasional BRIN sampai tahun 2024
Kerangka Pendanaan
Program
Alokasi (dalam milyar rupiah)
2022 2023 2024
Program Dukungan Manajemen 215 75 75
Program Riset dan Inovasi Ilmu
Pengetahuan dan Teknologi
4.988 5.621 7.459
KERJASAMA LAINNYA
KPBU
(Kerjasama Pemerintah
dengan Badan Usaha)
SBSN
(Surat Berharga Syariah
Negara)
Rupiah Murni, PNBP, PLN
BLU
(Badan Layanan Umum)
DANA ABADI PENELITIAN
Mitra Industri memberi
dukungan incash & inkind
Program
Alokasi (dalam milyar rupiah)
2022 2023 2024
Program Dukungan
Manajemen
284 355 357
Program Riset dan Inovasi
Ilmu Pengetahuan dan
Teknologi
5.251 6.589 7.754
Dokumen Pendukung RENSTRA BRIN
Surat Keputusan Kepala BRIN tentang Penyelerasan
Indikator Kinerja RPJMN 2020-2024 dengan RENSTRA BRIN 2022-2024
Data Baseline Indikator Kinerja BRIN
Pedoman Pengukuran Kinerja ( MANUAL IKU, IKP , IKK)
Dokumen Hasil Evaluasi Prioritas Riset Nasional
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

logo BUMN
logo BUMNlogo BUMN
logo BUMN
Yogie Mahendra
 
MOGOK KERJA
MOGOK KERJAMOGOK KERJA
MOGOK KERJA
Fardalaw Labor
 
Contoh risalah-surat-perjanjian-kerja-harian-lepas Fenti Anita Sari
Contoh risalah-surat-perjanjian-kerja-harian-lepas Fenti Anita SariContoh risalah-surat-perjanjian-kerja-harian-lepas Fenti Anita Sari
Contoh risalah-surat-perjanjian-kerja-harian-lepas Fenti Anita Sari
Fenti Anita Sari
 
Surat perjanjian kontrak kerja freelance 2013 CDS Worldwide
Surat perjanjian kontrak kerja freelance 2013 CDS WorldwideSurat perjanjian kontrak kerja freelance 2013 CDS Worldwide
Surat perjanjian kontrak kerja freelance 2013 CDS Worldwide
Ramanda Hadi
 
CONTOH/TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN BERDASARKAN UU KETENAGAKERJAAN
CONTOH/TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN BERDASARKAN UU KETENAGAKERJAANCONTOH/TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN BERDASARKAN UU KETENAGAKERJAAN
CONTOH/TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN BERDASARKAN UU KETENAGAKERJAAN
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
Contoh Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Penilaian Kinerja KaryawanContoh Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Penilaian Kinerja Karyawan
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General AffairSOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
Aswel Darussamin
 
Format kenaikan Gaji berkala
Format kenaikan Gaji berkalaFormat kenaikan Gaji berkala
Format kenaikan Gaji berkala
Lissa Parista
 
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
WardatulJamilah1
 
CONTOH SOP SDM Perusahaan (Best Practise)
CONTOH SOP SDM Perusahaan (Best Practise)CONTOH SOP SDM Perusahaan (Best Practise)
CONTOH SOP SDM Perusahaan (Best Practise)
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
Peran dan Fungsi Pemda dan DPRD dalam Penyusunan APBD berbasis Kinerja
Peran dan Fungsi Pemda dan DPRD dalam Penyusunan APBD berbasis Kinerja Peran dan Fungsi Pemda dan DPRD dalam Penyusunan APBD berbasis Kinerja
Peran dan Fungsi Pemda dan DPRD dalam Penyusunan APBD berbasis Kinerja
Dadang Solihin
 
pengawasan dan pemeriksaan pengelolaan keuangan negara
pengawasan dan pemeriksaan pengelolaan keuangan negarapengawasan dan pemeriksaan pengelolaan keuangan negara
pengawasan dan pemeriksaan pengelolaan keuangan negara
Ary Efendi
 
Sosialisasi PMK Nomor 62 Tahun 2023.pdf
Sosialisasi PMK Nomor 62 Tahun 2023.pdfSosialisasi PMK Nomor 62 Tahun 2023.pdf
Sosialisasi PMK Nomor 62 Tahun 2023.pdf
KanwilYogya
 
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Alfrianty Sauran
 
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAANCONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
Rencana Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Puslatbang KMP LA...
Rencana Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Puslatbang KMP LA...Rencana Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Puslatbang KMP LA...
Rencana Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Puslatbang KMP LA...
Ardi Susanto
 
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
Rian Saifulloh
 
Draft surat perjanjian kontrak kerja
Draft surat perjanjian kontrak kerjaDraft surat perjanjian kontrak kerja
Draft surat perjanjian kontrak kerja
Eli Andri
 
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Dr. Zar Rdj
 

What's hot (20)

logo BUMN
logo BUMNlogo BUMN
logo BUMN
 
MOGOK KERJA
MOGOK KERJAMOGOK KERJA
MOGOK KERJA
 
Contoh risalah-surat-perjanjian-kerja-harian-lepas Fenti Anita Sari
Contoh risalah-surat-perjanjian-kerja-harian-lepas Fenti Anita SariContoh risalah-surat-perjanjian-kerja-harian-lepas Fenti Anita Sari
Contoh risalah-surat-perjanjian-kerja-harian-lepas Fenti Anita Sari
 
Surat perjanjian kontrak kerja freelance 2013 CDS Worldwide
Surat perjanjian kontrak kerja freelance 2013 CDS WorldwideSurat perjanjian kontrak kerja freelance 2013 CDS Worldwide
Surat perjanjian kontrak kerja freelance 2013 CDS Worldwide
 
CONTOH/TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN BERDASARKAN UU KETENAGAKERJAAN
CONTOH/TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN BERDASARKAN UU KETENAGAKERJAANCONTOH/TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN BERDASARKAN UU KETENAGAKERJAAN
CONTOH/TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN BERDASARKAN UU KETENAGAKERJAAN
 
Contoh Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Penilaian Kinerja KaryawanContoh Penilaian Kinerja Karyawan
Contoh Penilaian Kinerja Karyawan
 
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General AffairSOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
 
Format kenaikan Gaji berkala
Format kenaikan Gaji berkalaFormat kenaikan Gaji berkala
Format kenaikan Gaji berkala
 
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
 
CONTOH SOP SDM Perusahaan (Best Practise)
CONTOH SOP SDM Perusahaan (Best Practise)CONTOH SOP SDM Perusahaan (Best Practise)
CONTOH SOP SDM Perusahaan (Best Practise)
 
Peran dan Fungsi Pemda dan DPRD dalam Penyusunan APBD berbasis Kinerja
Peran dan Fungsi Pemda dan DPRD dalam Penyusunan APBD berbasis Kinerja Peran dan Fungsi Pemda dan DPRD dalam Penyusunan APBD berbasis Kinerja
Peran dan Fungsi Pemda dan DPRD dalam Penyusunan APBD berbasis Kinerja
 
pengawasan dan pemeriksaan pengelolaan keuangan negara
pengawasan dan pemeriksaan pengelolaan keuangan negarapengawasan dan pemeriksaan pengelolaan keuangan negara
pengawasan dan pemeriksaan pengelolaan keuangan negara
 
Sosialisasi PMK Nomor 62 Tahun 2023.pdf
Sosialisasi PMK Nomor 62 Tahun 2023.pdfSosialisasi PMK Nomor 62 Tahun 2023.pdf
Sosialisasi PMK Nomor 62 Tahun 2023.pdf
 
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
 
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAANCONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
CONTOH JOBDES LENGKAP UNTUK PERUSAHAAN
 
Rencana Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Puslatbang KMP LA...
Rencana Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Puslatbang KMP LA...Rencana Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Puslatbang KMP LA...
Rencana Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Puslatbang KMP LA...
 
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
 
Draft surat perjanjian kontrak kerja
Draft surat perjanjian kontrak kerjaDraft surat perjanjian kontrak kerja
Draft surat perjanjian kontrak kerja
 
Pph 22
Pph 22Pph 22
Pph 22
 
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
 

Similar to PPT renstra_201222_draft.pdf

Mekanisme Pembentukan BRIDA 25 Juli 2022.ppt
Mekanisme Pembentukan BRIDA 25 Juli 2022.pptMekanisme Pembentukan BRIDA 25 Juli 2022.ppt
Mekanisme Pembentukan BRIDA 25 Juli 2022.ppt
LitbangBappedaKotaDe
 
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
stikesby kebidanan
 
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
Departemen Manajemen Sumberdaya Perairan, FPIK IPB
 
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012bapakfian
 
Materi Deputi RID-Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 14 Juni 2023-1.pdf
Materi Deputi RID-Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 14 Juni 2023-1.pdfMateri Deputi RID-Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 14 Juni 2023-1.pdf
Materi Deputi RID-Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 14 Juni 2023-1.pdf
ArisIrawan6
 
Kolaboratif Riset (agustinus_lan_we-id#20)
Kolaboratif Riset (agustinus_lan_we-id#20)Kolaboratif Riset (agustinus_lan_we-id#20)
Kolaboratif Riset (agustinus_lan_we-id#20)
National Institute of Public Administration
 
Panduan diseminasi-2018
Panduan diseminasi-2018Panduan diseminasi-2018
Panduan diseminasi-2018
Satrijo Saloko FATEPA UNRAM
 
strategi lolos peandanaan_UM Surabaya.pdf
strategi lolos peandanaan_UM Surabaya.pdfstrategi lolos peandanaan_UM Surabaya.pdf
strategi lolos peandanaan_UM Surabaya.pdf
MHanifuddinHakim
 
pokja 1 renstra konsi tugu 27sd 29 aug 2014-rev2.pptx
pokja 1 renstra konsi tugu 27sd 29 aug 2014-rev2.pptxpokja 1 renstra konsi tugu 27sd 29 aug 2014-rev2.pptx
pokja 1 renstra konsi tugu 27sd 29 aug 2014-rev2.pptx
YanuarPramana1
 
Pengalihan JF Peneliti ke JF Analis Kebijakan
Pengalihan JF Peneliti ke JF Analis KebijakanPengalihan JF Peneliti ke JF Analis Kebijakan
Pengalihan JF Peneliti ke JF Analis Kebijakan
Tri Widodo W. UTOMO
 
PetunjukTeknis.pdf
PetunjukTeknis.pdfPetunjukTeknis.pdf
PetunjukTeknis.pdf
Said878643
 
Zoom tematik penyusunan Renduk PJPID Kab Simalungun 24 Mei 2023.pdf
Zoom tematik penyusunan Renduk PJPID Kab Simalungun 24 Mei 2023.pdfZoom tematik penyusunan Renduk PJPID Kab Simalungun 24 Mei 2023.pdf
Zoom tematik penyusunan Renduk PJPID Kab Simalungun 24 Mei 2023.pdf
AtangSulaeman
 
Stakeholder Meeting II 2020
Stakeholder Meeting II 2020Stakeholder Meeting II 2020
Stakeholder Meeting II 2020
Tri Widodo W. UTOMO
 
Panduan ppttg-2018
Panduan ppttg-2018Panduan ppttg-2018
Panduan ppttg-2018
ROPIUDIN ROPIUDIN
 
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
dhanu6
 
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi RI
 
APTISI Jakarta 15112017.pptx
APTISI Jakarta 15112017.pptxAPTISI Jakarta 15112017.pptx
APTISI Jakarta 15112017.pptx
ftiuid
 
Final - Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 - Rinduk - Pangkalpinang 17 Okt.pptx
Final - Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 - Rinduk - Pangkalpinang 17 Okt.pptxFinal - Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 - Rinduk - Pangkalpinang 17 Okt.pptx
Final - Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 - Rinduk - Pangkalpinang 17 Okt.pptx
fenikurnia2
 
Kolaboratif riset (agustinus lan we-id#20)
Kolaboratif riset (agustinus lan we-id#20)Kolaboratif riset (agustinus lan we-id#20)
Kolaboratif riset (agustinus lan we-id#20)
National Institute of Public Administration
 
Permasalahan Dana Penelitian 2014-2016
Permasalahan Dana Penelitian 2014-2016Permasalahan Dana Penelitian 2014-2016
Permasalahan Dana Penelitian 2014-2016
Lestari Moerdijat
 

Similar to PPT renstra_201222_draft.pdf (20)

Mekanisme Pembentukan BRIDA 25 Juli 2022.ppt
Mekanisme Pembentukan BRIDA 25 Juli 2022.pptMekanisme Pembentukan BRIDA 25 Juli 2022.ppt
Mekanisme Pembentukan BRIDA 25 Juli 2022.ppt
 
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
 
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
 
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
 
Materi Deputi RID-Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 14 Juni 2023-1.pdf
Materi Deputi RID-Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 14 Juni 2023-1.pdfMateri Deputi RID-Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 14 Juni 2023-1.pdf
Materi Deputi RID-Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 14 Juni 2023-1.pdf
 
Kolaboratif Riset (agustinus_lan_we-id#20)
Kolaboratif Riset (agustinus_lan_we-id#20)Kolaboratif Riset (agustinus_lan_we-id#20)
Kolaboratif Riset (agustinus_lan_we-id#20)
 
Panduan diseminasi-2018
Panduan diseminasi-2018Panduan diseminasi-2018
Panduan diseminasi-2018
 
strategi lolos peandanaan_UM Surabaya.pdf
strategi lolos peandanaan_UM Surabaya.pdfstrategi lolos peandanaan_UM Surabaya.pdf
strategi lolos peandanaan_UM Surabaya.pdf
 
pokja 1 renstra konsi tugu 27sd 29 aug 2014-rev2.pptx
pokja 1 renstra konsi tugu 27sd 29 aug 2014-rev2.pptxpokja 1 renstra konsi tugu 27sd 29 aug 2014-rev2.pptx
pokja 1 renstra konsi tugu 27sd 29 aug 2014-rev2.pptx
 
Pengalihan JF Peneliti ke JF Analis Kebijakan
Pengalihan JF Peneliti ke JF Analis KebijakanPengalihan JF Peneliti ke JF Analis Kebijakan
Pengalihan JF Peneliti ke JF Analis Kebijakan
 
PetunjukTeknis.pdf
PetunjukTeknis.pdfPetunjukTeknis.pdf
PetunjukTeknis.pdf
 
Zoom tematik penyusunan Renduk PJPID Kab Simalungun 24 Mei 2023.pdf
Zoom tematik penyusunan Renduk PJPID Kab Simalungun 24 Mei 2023.pdfZoom tematik penyusunan Renduk PJPID Kab Simalungun 24 Mei 2023.pdf
Zoom tematik penyusunan Renduk PJPID Kab Simalungun 24 Mei 2023.pdf
 
Stakeholder Meeting II 2020
Stakeholder Meeting II 2020Stakeholder Meeting II 2020
Stakeholder Meeting II 2020
 
Panduan ppttg-2018
Panduan ppttg-2018Panduan ppttg-2018
Panduan ppttg-2018
 
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
 
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
 
APTISI Jakarta 15112017.pptx
APTISI Jakarta 15112017.pptxAPTISI Jakarta 15112017.pptx
APTISI Jakarta 15112017.pptx
 
Final - Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 - Rinduk - Pangkalpinang 17 Okt.pptx
Final - Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 - Rinduk - Pangkalpinang 17 Okt.pptxFinal - Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 - Rinduk - Pangkalpinang 17 Okt.pptx
Final - Paparan Per BRIN No 5 Tahun 2023 - Rinduk - Pangkalpinang 17 Okt.pptx
 
Kolaboratif riset (agustinus lan we-id#20)
Kolaboratif riset (agustinus lan we-id#20)Kolaboratif riset (agustinus lan we-id#20)
Kolaboratif riset (agustinus lan we-id#20)
 
Permasalahan Dana Penelitian 2014-2016
Permasalahan Dana Penelitian 2014-2016Permasalahan Dana Penelitian 2014-2016
Permasalahan Dana Penelitian 2014-2016
 

Recently uploaded

PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHANPAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
AnandaFitriaRahmadan
 
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage TheoryMateri Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
NizaNurAzizah
 
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
sigitpurwanto62
 
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New HotKumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
MuhammadZufaldi
 
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptxPPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
shiran23
 
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptxakreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
badzwow1
 
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptxMateri Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
nurmaladewiwatukila
 

Recently uploaded (7)

PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHANPAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB), BEA PEROLEHAN
 
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage TheoryMateri Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
 
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
 
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New HotKumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
 
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptxPPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
 
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptxakreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
 
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptxMateri Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
 

PPT renstra_201222_draft.pdf

  • 1. R BADAN RISET DAN INOVASI NASIONAL Jakarta, 20 Desember 2022
  • 2. Daftar Isi Profil BRIN , Capaian Bidang IPTEK, Potensi dan Permasalahan Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran BRIN Target Kinerja dan Kerangka Pendanaan BRIN Arah Kebijakan dan Strategi BRIN Kerangka Regulasi dan Kerangka Kelembagaan Dokumen Pendukung Renstra BRIN 2022-2024
  • 3. Profil BRIN BRIN adalah lembaga pemerintah yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden. 1) Tugas, fungsi, dan kewenangan pada unit kerja yang melaksanakan penelitian, pengembangan, dan penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi di lingkungan kementerian/lembaga dialihkan menjadi tugas, fungsi dan kewenangan BRIN. 2) Pengalihan tugas, fungsi, dan kewenangan dimaksud pada ayat (1) diikuti dengan pengalihan pegawai negeri sipil, perlengkapan, pembiayaan dan aset yang dipergunakan untuk melaksanakan tugas dan fungsi tersebut, dan menjadi pegawai negeri sipil, perlengkapan, pembiayaan dan aset BRIN. Perpres No. 78 Tahun 2021 Pasal 65 BRIN mempunyai tugas menyelenggarakan tugas pemerintahan di bidang penelitian, pengembangan, pengkajian, dan penerapan, serta invensi dan inovasi, penyelenggaraan ketenaganukliran, dan penyelenggaraan keantariksaan secara nasional yang yang terintegrasi... Pasal 2 Pasal 3
  • 4. Capaian Bidang IPTEK Level Indikator Baseline 2019 Capaian 2020 Capaian 2021 Target 2022 Target 2023 Target 2024 PN Peringkat Global Innovation Index 85 85 87 80-85 75-80 75-80 PP Jumlah produk inovasi dari tenant Perusahaan Pemula Berbasis Teknologi (PPBT) yang dibina 143 158 139 400 550 600 PP Jumlah produk inovasi yang dimanfaatkan industry/badan usaha 52 46 129 150 180 210 PP Permohonan Paten yang Memenuhi Syarat Administrasi Formalitas KI (Domestik) 1.362 1.278 4.456 2.500 2.750 3.000 PP Pemberian Paten Granted (Domestik) 790 1.218 4.450 900 950 1.000 PP Prosentase SDM Iptek Berkualifikasi S3 (dosen, peneliti, perekayasa) Berkualifikasi S3) 13,73 14,14 14,79 14,96 17,00 20,00 PP Jumlah Pusat Unggulan Iptek yang ditetapkan (PUI) 81 109 114 126 132 138 PP Jumlah Infrastruktur Iptek Strategis yang dikembangkan (infrastruktur) 6 2 4 11 13 10 PP Jumlah Science Techno Park yang ada yang dikembangkan 45 4 6 8 8 8 PP Jumlah produk inovasi dan produk riset Prioritas Riset Nasional yang dihasilkan (produk) N/A 0 1 1 10 40 Poin yang di Highlight 1. Global Innovation Index Indonesia turun dari peringkat 85 ke peringkat 87 (dari 129 negara) 2. Diperlukan koordinasi secara intens dan terpusat terhadap strategi pencapaian beberapa indikator yang sebelumnya dilaksanakan oleh beberapa KL, seperti: • Prosentase SDM Iptek Berkualifikasi S3 • Jumlah Science Techno Park yang ada yang dikembangkan • Jumlah publikasi ilmiah dan sitasi di jurnal internasional • Jumlah produk inovasi da Jumlah produk inovasi dan produk riset Prioritas Riset Nasional yang dihasilkan produk riset Prioritas Riset Nasional yang dihasilkan 3. Indikator yang dipertimbangkan untuk ditiadakan: • Pranata Litbang -> kegiatan kelitbangan menjadi terpusat di BRIN sehingga aktivitas yang terkait dengan akreditasi sudah tidak perlu dilakukan lagi • Indikator Pusat Unggulan Iptek (PUI) dirubah menjadi Pusat Kolaborasi Riset (PKR)
  • 5. Level Indikator Baseline 2019 Capaian 2020 Capaian 2021 Target 2022 Target 2023 Target 2024 PP Jumlah penerapan teknologi untuk mendukung pembangunan yang berkelanjutan Penerapan teknologi untuk keberlanjutan pemanfaatan sumber daya alam (teknologi) 12 14 5 15 20 24 Penerapan teknologi untuk pencegahan dan mitigasi pasca bencana (teknologi) 35 35 42 35 35 35 KP Jumlah publikasi ilmiah dan sitasi di jurnal internasional: Jumlah publikasi (artikel) internasional 14.606 50.590 34.079 24.536 27.846 31.159 Jumlah sitasi di Jurnal Internasional 38.082 43.692 21.519 51.291 55.526 59.770 Sumber: Permen PPN/Ka Bappenas No. 4 Tahun 2022 Tentang Rancangan Rencana Kerja Pemerintah Tahun 2023
  • 6. Potensi dan Permasalahan Kuantitas dan Kualitas SDM 1 Infrastruktur Riset dan Inovasi 2 Anggaran Riset dan Inovasi 3 ( - ) ( + ) • Rendahnya kualitas SDM dan kesenjangan Pendidikan bidang IPTEK → Indonesia hanya memiliki 14.08% SDM Iptek kualifikasi S3 • Belum berkembangnya budaya iptek di Kalangan masyarakat → lebih suka membeli daripada menciptakan teknologi ( - ) • Perekrutan peneliti tingkat awal yang berkualifikasi doctoral • Peningkatan kapasitas dengan skema visiting professor, postdoctoral fellow, Degree by research dan research assistant ( + ) • Sarana dan prasarana riset mengalami penuaan → Utilitasi infrastruktur riset jauh dibawah kondisi ideal • Rendahnya jumlah pengguna infrastruktur riset ( - ) • Adanya skema ‘infrastruktur riset terbuka’ → Platform terbuka untuk kolaborasi dalam negeri dan luar negeri • Infrastruktur BRIN telah terakreditasi dan tersertifikasi • Terus mengembangka infrastruktur riset terkait teknologi terapan, keantariksaan dan ketenaganukliran ( + ) • Rasio belanja litbang terhadap GDP hanya berkisar 0.23% → Mengikuti standar UNESCO, GERD ideal adalah 2% dari GDP negara • Terjadinya pemborosan anggaran, akibat adanya tumpang tindih penelitian ( - ) • Anggaran lebih efektif karena tidak ada lagi pemborosan anggaran sebagai akibat dari duplikasi penelitian • BRIN Mendorong keterlibatan swasta di dunia riset → mekanisme kolaborasi ( + )
  • 7. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran BRIN VISI 2022 - 2024 TERWUJUDNYA BADAN RISET DAN INOVASI NASIONAL YANG ANDAL, PROFESIONAL, INOVATIF, DAN BERINTEGRITAS DALAM PELAYANAN KEPADA PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN UNTUK MEWUJUDKAN VISI DAN MISI PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN : “INDONESIA MAJU YANG BERDAULAT, MANDIRI, DAN BERKEPRIBADIAN BERLANDASKAN GOTONG ROYONG”. MISI 2022 - 2024: Badan Riset dan Inovasi Nasioanl melaksanakan Misi Presiden dan Wakil Presiden, dengan uraian sebagai berikut: Memberikan dukungan teknis dan administrasi serta analisis yang cepat, akurat dan responsif, kepada Presiden dan Wakil Presiden dalam menyelenggarakan penelitian, pengembangan, pengkajian dan penerapan, serta invensi dan inovasi, penyelenggaraan ketenaganukliran, dan penyelenggaraan keantariksaan secara nasional yang terintegrasi serta melakukan monitoring pengendalian dan evaluasi terhadap pelaksanaan tugas dan fungsi BRIDA Menyelenggarakan pelayanan yang efektif dan efisien di bidang pengawasan, administrasi umum, informasi, dan hubungan kelembagaan 1 2 *sesuai dengan Surat Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Nomor B.899/M.PPN/SES/PP.03.02/12/2019 tentang Penyelarasan Visi dan Misi Presiden dan Wakil Presiden dalam Dokumen Renstra Kementerian/Lembaga 2020-2024
  • 8. Tujuan Sasaran Terwujudknya ekosistem riset dan inovasi Indonesia yang berdaya saing 1 2 Terwujudnya Tata Kelola Pemerintahan di Badan Riset dan Inovasi Nasional yang baik dan bersih 1 2 Penguatan ekosistem riset dan inovasi untuk meningkatkan produktivitas dan daya saing yang selaras dengan arah pembangunan berkelanjutan Tata kelola BRIN yang efektif, efisien dan akuntabel Gambaran keterkaitan visi misi hingga indikator kinerja sehingga dapat terlihat pola hubungannya
  • 9. Arah Kebijakan dan Strategi BRIN Fokus Utama Iptek dalam Pilar Pembangunan Indonesia 2045 Peningkatan Kontribusi BRIN Dalam Ekosistem Riset dan Inovasi Indonesia yang Berdaya Saing Implementasi Reformasi Birokrasi BRIN sesuai roadmap Reformasi Birokrasi Nasional menuju Tata Kelola Pemerintah yang baik dan bersih
  • 10. Arah Kebijakan 1 : Peningkatan Kontribusi BRIN Dalam Ekosistem Riset dan Inovasi Indonesia yang Berdaya Saing Strategi #1 : Meningkatkan riset dan inovasi ilmu pengetahuan dan teknologi unggul Strategi ini merupakan upaya untuk meningkatkan kualitas hasil riset dan inovasi melalui peningkatan publikasi dan sitasi. Banyak jurnal ilmiah yang dihasilkan oleh peneliti-peneliti Indonesia yang mampu menembus berbagai jurnal internasional. Hanya saja, jurnal ilmiah karya peneliti Indonesia masih kalah dalam pencapaian indeks sitasi dibanding dengan negara lain. Indeks sitasi merupakan salah satu indikator dari kualitas publikasi. Banyak tidaknya peneliti lain yang mengutip publikasi jurnal ilmiah tersebut menjadi cerminan dari tingkat kualitas sebuah riset. Kedepannya peningkatan jumlah publikasi dan sitasi menjadi prioritas sehingga mampu menguatkan kualitas dari litbangjirap Iptek. BRIN berkomitmen meningkatkan daya saing bangsa melalui peningkatan kualitas hasil riset dan inovasi pada bidang-bidang riset berikut: Riset Bidang Hayati dan Lingkungan Riset Bidang Pertanian dan Pangan Riset Bidang Kesehatan Riset Bidang Penerbangan dan Antariksa Riset Bidang Arkeologi, Bahasa dan Sastra Riset Bidang Ilmu Pengetahuan Sosial dan Humaniora Riset Bidang Tata Kelola Pemerintahan, Ekonomi dan Kesejahteraan Masyarakat Riset Bidangn Kebumian dan Maritim Riset Bidang Teknologi Nuklir Riset Bidang Energi dan Manufaktur Riset Bidang Nanoteknologi dan Material Riset Bidang Elektronika dan Informatika
  • 11. Strategi #2 : Meningkatkan kolaborasi dalam pengembangan dan pemanfaatan produk ilmu pengetahuan Strategi ini merupakan upaya untuk meningkatkan peran serta masyarakat, pemerintah, perguruan tinggi dan industri/badan usaha dalam riset dan inovasi. Beberapa upaya yang dilakukan yakni melalui peningkatan produk inovasi dari tenant PPBR yang dibina, peningkatan jumlah inovasi yang dimanfaatkan industri/badan usaha dan peningkatan patent. Kunci untuk meningkatkan peran dari masyarakat, perguruan tinggi dan industri/badan usaha adalah dengan kolaborasi. Kolaborasi riset dengan para pemangku kepentingan baik dalam maupun luar negeri tentunya akan memperkuat ekosistem riset di Indonesia melalui mekanisme fasilitasi. BRIN berupaya meningkatkan keterlibatan swasta pada riset di Indonesia, dimulai dari menginisiasi skema yang menawarkan pendanaan dan fasilitasi. Pendanaan dan fasilitasi tersebut tidak sekedar membiayai kegiatan riset bagi periset yang ada di BRIN, namun dibuka dan dapat diakses oleh seluruh pihak secara kompetitif (periset di lembaga riset, perguruan tinggi dan industri). Dosen + Mahasiswa (pasca) Swasta Industri (DN/LN) Anggaran Infrastruktur SDM Unggul ➲ ➲ Sumber Pendanaan Dana Abadi Penelitian APBN BRIN Penanganan COVID-19 Prioritas Riset Nasional Pusat Kolaborasi Riset Hari Layar Pengujian Produk Kesehatan Ekspedisi Akuisisi Pengetahuan Lokal PPBR
  • 12. Strategi #3 : Meningkatkan produktivitas dan daya saing sumber daya riset dan inovasi Strategi ini merupakan upaya untuk meningkatkan research power house yang unggul dan mandiri melalui peningkatan kompetensi SDM iptek, peningkatan infrastruktur iptek dan pengembangan Science Techno Park sehingga mampu berkontribusi dalam menghasilkan produk inovasi unggulan. Strategi ini juga bertujuan untuk meningkatkan jumlah dan kualitas kerjasama dan kemitraan riset dan inovasi melalui peningkatan kerjasama pendanaan dengan pihak diluar pemerintah. Ekonomi Kreatif Memfasilitasi mitra, merangsang munculnya inno-preneur dari keterlibatan dalam proses penelitian (sains murni/masalah industri, dll). Pelaku usaha (DN/LN) - Bebas biaya untuk mitra - Fasilitasi litbang industri - Kolaborasi solusi masalah industri Dosen + Mahasiswa (pasca) - Bebas biaya untuk kolaborator - RA (Research Assistantship) mahasiswa - Fasilitasi startup (Tenant, HKI..) Open Platform (SDM, infrastruktur, jejaring) Kolaborasi Global “Skema open platform” “Manajemen Talenta Nasional bidang Riset dan Inovasi” Platform dasar untuk peningkatan kapasitas dan mobilitas periset Lampiran Infrastruktur Strategis BRIN
  • 13. Arah Kebijakan 2 : Implementasi Reformasi Birokrasi BRIN sesuai roadmap Reformasi Birokrasi Nasional menuju Tata Kelola Pemerintahan yang baik dan bersih Strategi #4 : Mengoptimalkan Tata Kelola BRIN yang efektif, efisien dan akuntabel Strategi ini merupakan upaya BRIN dalam mewujudkan tata kelola ekosistem riset yang sesuai dengan kaidah tata kelola organisasi yang baik (good corporate governance) melalui pencapaian (outcome) yaitu indeks reformasi birokrasi, akuntabilitas kinerja, opini atas laporan keuangan, kinerja pelaksanaan anggaran serta level maturitas SPIP sebagai wujud pelaksanaan sistem pengendalian intern yang diselenggarakan secara menyeluruh di lingkungan pemerintah yang baik Perwujudan tata kelola organisasi yang baik tentunya tetap didukung melalui implementasi kerangka reformasi birokrasi serta kerangka regulasi yang kuat. Fokus pelaksanaannya dipusatkan pada akar permasalahan terkait dengan tata kelola pemerintahan terutama pada sektor iptek atau manajemen pelaksanaan aktivitas riset dan inovasi yang juga disesuaikan dengan karakteristik sumber daya serta tantangan yang dihadapi sehingga diharapkan dapat menciptakan tata kelola manajemen Iptek yang efektif dan efisien.
  • 14. Peran BRIN dalam Rencana Aksi Nasional BRIN terlibat dalam beberapa Rencana Aksi Nasional (RAN) yang diinisiasi pemerintah. Hal ini didasarkan pada kekuatan yang dimiliki BRIN sebagai lembaga riset dan inovasi pemerintah utama di Indonesia dan juga sebagai penyedia rumusan kebijakan nasional di bidang ilmu pengetahuan. RAN yang berpengaruh langsung terhadap Program BRIN RAN yang tidak berpengaruh langsung terhadap Program BRIN Terdapat 23 RAN yang Berpengaruh langsung terhadap Program BRIN, diantaranya: ✓ Kebijakan Kelautan Indonesia (KKI) ✓ Rencana Umum Energi Nasional ✓ Rencana Induk Pengembangan Ekonomi Kreatif ✓ Pengembangan Ekonomi Syariah ✓ Rencana Induk Penanggulangan Bencana , dll Terdapat 7 RAN yang tidak berpengaruh langsung antara lain : ✓ Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan Prekursor Narkotika (P4GN) ✓ Percepatan Penurunan Stunting ✓ Pembinaan Kesadaran Bela Negara, dll
  • 15. Kerangka Regulasi Kerangka regulasi BRIN Tahun 2022-2024 disusun dan ditetapkan ungtuk mendukung tercapainya visi, misi, tujuan dan sasaran strategis yang ditetapkan BRIN. Kerangka regulasi ini juga akan mendukung BRIN menjadi lembaga riset yang berdaya saing di kancah global, mampu berkontribusi untuk kemajuan, kemandirian, dan kesejahtaraan bangsa serta kebermanfaatan bagi masyarakat. Regulasi yang dikeluarkan harus mendukung terciptanya iklim inovasi yang kondusif, memberikan kemudahan bagi penyelenggaraan iptek, dan tidak menghambat dalam pelaksanaannya. BRIN menetapkan 6 (enam) Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP), 15 (lima belas) Rancangan Peraturan Presiden (RPerpres), 37 (tiga puluh tujuh) Rancangan Peraturan Badan berlaku nasional, dan 25 (dua puluh lima) Rancangan Peraturan Badan berlaku internal. Lampiran Matriks Kerangka Regulasi
  • 16. Kerangka Kelembagaan BRIDA KEMENTERIAN/ LEMBAGA PERGURUAN TINGGI BRIN KEMENDIKBUD RISTEK Penguatan ekosistem pengetahuan dan inovasi yang kuat sehingga setiap elelmen dapat terlibat secara aktif, berkolaborasi dan berkontribusi secara optimal Perumusan dan penetapan kebijakan di bidang iptek ( Perpres No. 62 Tahun 2021, Pasal 5 huruf b) • Pelaksana dan penghasil produk riset strategis (invensi dan inovasi) • Penciptaan ekosistem riset dan inovasi • Perumusan dan penetapan kebijakan di bidang riset dan inovasi ( Perpres No. 78 Tahun 2021, Pasal 4) Pemanfaatan produk riset dan inovasi di daerah Pemanfaatan produk riset inovasi dalam mendukung penyusunan kebijakan (evidence based policy) • Research university, teaching university, vocational university • Produsen iptek-inovasi dan pusat keunggulan (center of excellence) yang mencakup penguatan fokus bidang ilmu sesuai potensi daerah setempat Kerangka Kelembagaan Sektor Publik Bidang Riset dan Inovasi di Indonesia
  • 17. BRIN membagi struktur kelembagaannya kedalam 3 fungsi utama: ▪ Penyelenggaraan administrasi dan layanan internal dikelola dibawah koordinasi Sekretariat utama. ▪ Fungsi pelaksanaan audit kinerja dan anggaran yang berada dibawah koordinasi Inspektorat Utama ▪ Fungsi pengembangan di bidang sistem informasi, teknologi informasi, sistem komunikasi data yang berada dibawah koordinasi Pusat Data dan Informasi. Fungsi Penyelenggaraan Layanan Internal Fungsi Penyelenggaraan Layanan Riset dan Inovasi ▪ Tujuh Kedeputian BRIN, Poltek Nuklir dan Pusyantek berkontribusi memberikan layanan kepada eksternal stakeholders dan internal BRIN. Layanan eksternal ini melaksanakan fasilitasi dan pemanfaatan riset dan inovasi mulai dari pendanaan, layanan kemitraan, promosi, diseminasi terhadap hasil-hasil riset inovasi serta adanya layanan infrastruktur dan fasilitas riset yang dapat dimanfaatkan oleh mitra dalam negeri maupun internasional. Fungsi KegiatanTeknis Riset ▪ Penyelenggaraan kegiatan riset dan inovasi hanya dilakukan di 12 organisasi riset.
  • 18. Proses Bisnis Internal ★ Pemisahan fungsi: layanan administratif, layanan eksternal, teknis riset. ★ Pemisahan “pengampu fungsi”: ○ Layanan administratif:Settama, Pusdatin, Irtama ○ Layanan eksternal: Deputi, Pusyantek ○ Teknis riset: OR, PR ★ Alokasi program dan anggaran sesuai fungsi. ★ KPA (Kuasa Pengguna Anggaran): Settama, Irtama, Deputi, OR, Pusdatin, Pusyantek. Prinsip Dasar ❑ Efisiensi dan optimalisasi sumber daya (manusia, infrastruktur, anggaran) ↦ penurunan biaya di semua struktur pembiayaan. ❑ Integrasi aktivitas terkait lebih kolaboratif dan relasi antar unit cair. ❑ Peningkatan mobilitas SDM antar unit di internal. ❑ Sistem kontrol internal dapat dijalankan dan berjalan secara berkesinambungan. ❑ Peningkatan kemampuan dan kapasitas untuk melayani publik (akademisi, K/L dan pelaku usaha).
  • 19. Peta SDM BRIN Perbandingan Jabatan Fungsional dengan Non Fungsional Jabatan fungsional tertentu : 10.668 (79%) Jabatan non fungsional : 2.727 (20.23%) Pegawai structural : 88 (0.7 %) Perbandingan SDM Manajemen IPTEK VS SDM IPTEK SDM Manajemen IPTEK : SDM IPTEK 4.994 Orang : 8.401 orang 1 : 2 Perekayasa, 2314 Litkayasa, 803 Peneliti, 4324 Pengembang Teknologi Nuklir, 5 Pranata Nuklir, 870 Analis Data Ilmiah, 12 Analis Perkebunrayaan, 10 Analis Pemanfaatan Iptek, 41 Penata Penerbitan Ilmiah, 22 Jabatan Fungsional SDM IPTEK Tingkat Pendidikan Jabatan Fungsional S3 (12.7%) S2 (34.56%) S1 (35.7 %) < S1 ( 17.04%) S3 (0.84%) S2 (16.01%) S1 (37 %) < S1 ( 46.09%) Tingkat Pendidikan Jabatan non Fungsional
  • 20. Target Kinerja Sasaran Strategis dan Indikator Kinerja Satuan 2022 2023 2024 Penguatan ekosistem riset dan inovasi untuk meningkatkan produktivitas dan daya saing yang selaras dengan arah pembangunan berkelanjutan (SS1) 1 . Inovasi yang dimanfaatkan masyarakat, Industri dan badan usaha Inovasi yang dimanfaatkan 150 200 250 2. Rasio Jumlah Periset per sejuta penduduk Persentase 2.240 2.580 2.880 3. Rasio anggaran riset non pemerintah terhadap anggaran riset pemerintah Persentase 0.25 0.30 0.35 Tata Kelola BRIN yang efektif, efisien dan akuntabel (SS2) 5. Indeks Reformasi Birokrasi BRIN Indeks 83 85 86 6. Opini penilaian Laporan Keuangan Opini WTP WTP WTP
  • 21. Program Alokasi (dalam milyar rupiah) 2022 2023 2024 Program Dukungan Manajemen 284 355 357 Program Riset dan Inovasi Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 5.251 6.589 7.754 Lampiran Kerangka Pendanaan Total Anggaran Rp. 18,433,000,000,000 Rp. 18,068,000,000,000 Program Riset dan Inovasi IPTEK Rp. 365,000,000,000 Program Dukungan Manajemen* *Indikasi pendanaan tidak memeperhitungkan biaya operasional seperti layanan perkantoran dan belanja gaji Indikasi Pendanaan Non Operasional BRIN sampai tahun 2024 Kerangka Pendanaan Program Alokasi (dalam milyar rupiah) 2022 2023 2024 Program Dukungan Manajemen 215 75 75 Program Riset dan Inovasi Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 4.988 5.621 7.459 KERJASAMA LAINNYA KPBU (Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha) SBSN (Surat Berharga Syariah Negara) Rupiah Murni, PNBP, PLN BLU (Badan Layanan Umum) DANA ABADI PENELITIAN Mitra Industri memberi dukungan incash & inkind
  • 22. Program Alokasi (dalam milyar rupiah) 2022 2023 2024 Program Dukungan Manajemen 284 355 357 Program Riset dan Inovasi Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 5.251 6.589 7.754 Dokumen Pendukung RENSTRA BRIN Surat Keputusan Kepala BRIN tentang Penyelerasan Indikator Kinerja RPJMN 2020-2024 dengan RENSTRA BRIN 2022-2024 Data Baseline Indikator Kinerja BRIN Pedoman Pengukuran Kinerja ( MANUAL IKU, IKP , IKK) Dokumen Hasil Evaluasi Prioritas Riset Nasional