SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Universitas Ngusuwaru Biim
2024a
Pengelolaan Program PAUD
Disusun Oleh :
Nurjanah (231040022)
Mata Kuliah : Konsep Dasar Paud
Dosen : Sri Nurhayati, M.Pd
Pengelolaan atau manajemen adalah
kemampuan dan keterampilan untuk
melakukan suatu kegiatan, bersama
orang lain atau melalui orang lain dalam
mencapai tujuan organisasi. Pengelolaan
program PAUD artinya mengatur agar
seluruh yang terkait dengan program
PAUD tersebut berfungsi secara optimal
dalam mendukung tercapainya program
lembaga yang meliputi : perencanaan,
pengorganisasian, pelaksanaan dan
evaluasi.
Universitas ngusuwaru Bima
Pengelolaan
Program
PAUD
Penyusunan kegiatan lembaga PAUD dalam mencapai visi, misi,
tujuan lembaga
Perencanaan Program
01
Pengaturan seluruh komponen untuk mencapai tujuan.
Pengorganisasian
02
Kegiatan pelaksanaan program kerja yang sudah direncanakan
Pelaksanaan Rencana kerja
03
Pemantauan, supervisi, evaluasi, pelaporan, dan tindak lanjut
hasilpengawasan guna menjamin terpenuhinya hak dan
kebutuhan anak serta kesinambungan program
PAUD.
Pengawasan
04
Standar
Pengelolaan
PAUD
Pasal 33, Permendikbud 137,
2014
Standar pengelolaan PAUD
merupakan pelaksanaan yang
mengacu pada standar isi, proses,
pendidik dan tenaga kependidikan,
sarana dan prasarana, serta
pembiayaan.
Tujuan Utama Pengelolaan Program
PAUD
untuk memastikan anak usia dini di Indonesia agar
mendapatkan pertumbuhan dan perkembangan
yang maksimal. Adapun pertumbuhan dan
perkembangan tersebut adalah dalam hal:
a. Perkembangan fisik yang baik (koordinasi
motorik halus dan kasar)
b. Perkembangan kecerdasan kognitif (daya pikir,
daya cipta)
c. Perkembangan sosio emosional (sikap dan
emosi)
d. Perkembangan komunikasi dan bahasa
Landan tujuan dari
penyelenggaraan program PAUD
1. memberikan layanan pendidikan anak usia dini yang berbasis
kemasyarakatan,
2. memberikan pengetahuan bagi orangtua,
3. mengisi waktu luang dengan kegiatan yang postif bagi orangtua
dan anak,
4. menciptakan generasi yang tangguh,
5. memiliki visi dan misi yang sesuai dengan keinginan orang tua
peserta didik,
6. menerima kekurangan peserta didik yang mengalami
berkebutuhan khusus,
7. pembelajarannya tidak mengutamakan membaca, menulis, dan
berhitung (CALISTUNG).
THANK YOU
Any question?

More Related Content

Similar to ppt pengelolaan program Paud.pptx

7.vina serevina andry fitrian
7.vina serevina andry fitrian7.vina serevina andry fitrian
7.vina serevina andry fitrian
vinaserevina
 
2012 1-87201-231408028-bab2-08082012125931
2012 1-87201-231408028-bab2-080820121259312012 1-87201-231408028-bab2-08082012125931
2012 1-87201-231408028-bab2-08082012125931
Lelianamarlinto Wuda
 

Similar to ppt pengelolaan program Paud.pptx (20)

Ppt administrasi pendidikan
Ppt administrasi pendidikanPpt administrasi pendidikan
Ppt administrasi pendidikan
 
artikel_DAVID FITRIANTO.pdf
artikel_DAVID FITRIANTO.pdfartikel_DAVID FITRIANTO.pdf
artikel_DAVID FITRIANTO.pdf
 
Perencanaan Pendidikan
Perencanaan PendidikanPerencanaan Pendidikan
Perencanaan Pendidikan
 
7.vina serevina andry fitrian
7.vina serevina andry fitrian7.vina serevina andry fitrian
7.vina serevina andry fitrian
 
Supervisi pendidikan by Rahayu Mega Yuliana
Supervisi pendidikan by Rahayu Mega Yuliana Supervisi pendidikan by Rahayu Mega Yuliana
Supervisi pendidikan by Rahayu Mega Yuliana
 
Tugas PPT Evaluasi Komunikasi Pendidikan.pdf
Tugas PPT Evaluasi Komunikasi Pendidikan.pdfTugas PPT Evaluasi Komunikasi Pendidikan.pdf
Tugas PPT Evaluasi Komunikasi Pendidikan.pdf
 
Evaluasi Komunikasi dalam Konteks Pendidikan
Evaluasi Komunikasi dalam Konteks PendidikanEvaluasi Komunikasi dalam Konteks Pendidikan
Evaluasi Komunikasi dalam Konteks Pendidikan
 
Administrasi pendidikan
Administrasi pendidikanAdministrasi pendidikan
Administrasi pendidikan
 
Pelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikanPelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikan
 
Bidang Garapan Administrasi
Bidang Garapan AdministrasiBidang Garapan Administrasi
Bidang Garapan Administrasi
 
Pengawasan Supervisi Pendidikan.pdf
Pengawasan Supervisi Pendidikan.pdfPengawasan Supervisi Pendidikan.pdf
Pengawasan Supervisi Pendidikan.pdf
 
2012 1-87201-231408028-bab2-08082012125931
2012 1-87201-231408028-bab2-080820121259312012 1-87201-231408028-bab2-08082012125931
2012 1-87201-231408028-bab2-08082012125931
 
Artikel Pembiayaan Pendidikan Kelompok 11 (Sudarsih dkk).docx
Artikel Pembiayaan Pendidikan Kelompok 11 (Sudarsih dkk).docxArtikel Pembiayaan Pendidikan Kelompok 11 (Sudarsih dkk).docx
Artikel Pembiayaan Pendidikan Kelompok 11 (Sudarsih dkk).docx
 
Bidang Garapan Kurikulum
Bidang Garapan KurikulumBidang Garapan Kurikulum
Bidang Garapan Kurikulum
 
Pengawasan Supervisi Pendidikan.docx
Pengawasan Supervisi Pendidikan.docxPengawasan Supervisi Pendidikan.docx
Pengawasan Supervisi Pendidikan.docx
 
Kelompok 2 - Perencanaan Pendidikan.pptx
Kelompok 2 - Perencanaan Pendidikan.pptxKelompok 2 - Perencanaan Pendidikan.pptx
Kelompok 2 - Perencanaan Pendidikan.pptx
 
ADMINISTRASI KURIKULUM.pptx
ADMINISTRASI KURIKULUM.pptxADMINISTRASI KURIKULUM.pptx
ADMINISTRASI KURIKULUM.pptx
 
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAHPENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH
 
5-dasar2-manajemen (1).ppt
5-dasar2-manajemen (1).ppt5-dasar2-manajemen (1).ppt
5-dasar2-manajemen (1).ppt
 
Adm kurikulum & guru
Adm kurikulum & guruAdm kurikulum & guru
Adm kurikulum & guru
 

ppt pengelolaan program Paud.pptx

  • 1. Universitas Ngusuwaru Biim 2024a Pengelolaan Program PAUD Disusun Oleh : Nurjanah (231040022) Mata Kuliah : Konsep Dasar Paud Dosen : Sri Nurhayati, M.Pd
  • 2. Pengelolaan atau manajemen adalah kemampuan dan keterampilan untuk melakukan suatu kegiatan, bersama orang lain atau melalui orang lain dalam mencapai tujuan organisasi. Pengelolaan program PAUD artinya mengatur agar seluruh yang terkait dengan program PAUD tersebut berfungsi secara optimal dalam mendukung tercapainya program lembaga yang meliputi : perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan evaluasi. Universitas ngusuwaru Bima
  • 3. Pengelolaan Program PAUD Penyusunan kegiatan lembaga PAUD dalam mencapai visi, misi, tujuan lembaga Perencanaan Program 01 Pengaturan seluruh komponen untuk mencapai tujuan. Pengorganisasian 02 Kegiatan pelaksanaan program kerja yang sudah direncanakan Pelaksanaan Rencana kerja 03 Pemantauan, supervisi, evaluasi, pelaporan, dan tindak lanjut hasilpengawasan guna menjamin terpenuhinya hak dan kebutuhan anak serta kesinambungan program PAUD. Pengawasan 04
  • 4. Standar Pengelolaan PAUD Pasal 33, Permendikbud 137, 2014 Standar pengelolaan PAUD merupakan pelaksanaan yang mengacu pada standar isi, proses, pendidik dan tenaga kependidikan, sarana dan prasarana, serta pembiayaan.
  • 5. Tujuan Utama Pengelolaan Program PAUD untuk memastikan anak usia dini di Indonesia agar mendapatkan pertumbuhan dan perkembangan yang maksimal. Adapun pertumbuhan dan perkembangan tersebut adalah dalam hal: a. Perkembangan fisik yang baik (koordinasi motorik halus dan kasar) b. Perkembangan kecerdasan kognitif (daya pikir, daya cipta) c. Perkembangan sosio emosional (sikap dan emosi) d. Perkembangan komunikasi dan bahasa
  • 6. Landan tujuan dari penyelenggaraan program PAUD 1. memberikan layanan pendidikan anak usia dini yang berbasis kemasyarakatan, 2. memberikan pengetahuan bagi orangtua, 3. mengisi waktu luang dengan kegiatan yang postif bagi orangtua dan anak, 4. menciptakan generasi yang tangguh, 5. memiliki visi dan misi yang sesuai dengan keinginan orang tua peserta didik, 6. menerima kekurangan peserta didik yang mengalami berkebutuhan khusus, 7. pembelajarannya tidak mengutamakan membaca, menulis, dan berhitung (CALISTUNG).
  • 7.
  • 8.