SlideShare a Scribd company logo
MEMORI DAN PROSES
BERPIKIR
Nama : Astri Amalia Amir
Npm : 05180300001
Studi : Psikologi Komunikasi
MEMORI
Memori adalah sistem yang sangat berstruktur,
yang menyebabkan organisme sanggup
merekam fakta tentang dunia dan menggunakan
pengetahuannya untuk membimbing
perilakunya.
Memori melewati 3
proses
Perekaman Penyimpanan Pemanggilan
Pencatatan informasi
melalui reseptor indera
Berapa lama informasi itu
berada beserta kita.
Mengingat lagi,
menggunakan informasi yang
disimpan
Jenis-jenis Memori
• Pengingat (recall)
Proses aktif menghasilkan fakta dan informasi
secara verbal, tanpa petunjuk yang jelas
• Pengenalan (recognition)
Lebih mudah mengenali, daripada mengingat
kembali – misal, multiple choice test
• Belajar lagi (relearning)
Menguasai kembali pelajaran yang sudah kita
peroleh.
Contoh: mengulang / menghafal sesuatu
yang pernah didengar.
• Redintegrasi (redintegration)
Merekonstruksi masa lalu dari satu petunjuk
memori kecil.
Contoh: bau, warna, tempat, suara terentu
dan lain-lain.
Mekanisme Memori
1. Teori Aus (Disuse Theory)
Memori menghilang atau memudar karena
waktu. Memori kita baru kuat, jika dilatih
terus-menerus
2. Teori Interferensi (Interference Theory)
Menurut teori ini, memori merupakan meja
lilin / kanvas, interferensi terjadi, ketika
‘ingatan kedua’ akan menyebabkan
terhapusnya ‘rekaman pertama’ atau
mengaburkannya.
3. Teori Pengolahan Informasi (Information
Processing Theory)
Dalam teori ini, otak manusia dianalogikan
seperti komputer.
Jadi informasi, mula-mula disimpan pada
sensory storage (gudang inderawi) – short-
term memory (memori jangka pendek), lalu
dicoding untuk dimasukkan kedalam long-
term memory (memori jangka panjang)
Berpikir
• Berpikir mempengaruhi penafsiran. Berpikir,
melibatkan semua proses sensasi, persepsi
dan memori.
• Berpikir melibatkan lambang, visual dan grafis.
• Berpikir untuk memahami realitas, dalam
rangka mengambil keputusan, memecahkan
persoalan dan menghasilkan yang baru.
Tanda-tanda umum dalam pengambilan
keputusan
 Merupakan hasil berpikir & usaha intelektual
 Melibatkan pilihan dari berbagai alternatif
 Melibatkan tindakan nyata, walaupun
pelaksanaanya ditangguhkan / dilupakan
Proses Memecahkan Persoalan
Perilaku yang biasa dihambat karena sebab
tertentu – mengatasi dengan pemecahan rutin.
Contoh: kendaraan mogok, anak rewel
Menggali memori, cara-cara yang efektif pada
masa lalu.
Mencoba seluruh kemungkinan yang pernah
diingan dan dipikirkan – trial and error
Menggunakan lambang verbal atau grafis –
misal menggunakan analogi, memahami
situasi, mencari jawaban dan menyimpulkan
Insight solution – terlintas dalam pikiran suatu
pemecahan masalah
Faktor-faktor yang mempengaruhi
proses pemecahan masalah
• Motivasi
Motivasi rendah mengalihkan perhatian.
Motivasi tinggi, membatasi fleksibilitas
• Kepercayaan dan sikap yang salah
Kerangka rujukan yang tidak cermat,
menghambat efektivitas solusi
• Kebiasaan
Kecenderungan mempertahankan pola pikir dari
satu sisi, akan menghambat solusi
• Emosi
Emosi mewarnai cara berpikir. Jika intensitas
emosi tinggi, akan sulit berpikir efisien
Bagaimana Orang Berpikir ?
Berpikir Autistik
Atau disebut dengan melamun.
Fantasi, mengkhayal, wishful
thinking. Dengan berpikir
autistik orang melarikan diri
dari kenyataan dan melihat
hidup sebagai gambar-gambar
fantastis.
Berpikir Realistik
Disebut juga nalar (reasoning)
adalah menyesuaikan diri
dengan dunia nyata
 Deduktif
 Induktif
 Evaluatif – berpikir kritis,
memberi penilaian
menurut kriteria tertentu

More Related Content

Similar to Ppt astri amalia - Psikologi Komunikasi

Pb 9. proses berpikir dan pm
Pb 9. proses berpikir dan pmPb 9. proses berpikir dan pm
Pb 9. proses berpikir dan pm
Operator Warnet Vast Raha
 
Memori dan berpikir
Memori dan berpikirMemori dan berpikir
Memori dan berpikir
AhmadMuzaqi5
 
Pb 9. proses berpikir dan pm AKPER PEMKAB MUNA
Pb 9. proses berpikir dan pm AKPER PEMKAB MUNAPb 9. proses berpikir dan pm AKPER PEMKAB MUNA
Pb 9. proses berpikir dan pm AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Information-Processing-and-Cognitive-Theories-of-Learning-Kelompok-4.pptx
Information-Processing-and-Cognitive-Theories-of-Learning-Kelompok-4.pptxInformation-Processing-and-Cognitive-Theories-of-Learning-Kelompok-4.pptx
Information-Processing-and-Cognitive-Theories-of-Learning-Kelompok-4.pptx
cipta73
 
141353672 makalah-memory-and-forgetting
141353672 makalah-memory-and-forgetting141353672 makalah-memory-and-forgetting
141353672 makalah-memory-and-forgetting
Wirhan Karwa
 
#10 Berpikir dan Menalar.pdf
#10 Berpikir dan Menalar.pdf#10 Berpikir dan Menalar.pdf
#10 Berpikir dan Menalar.pdf
LuckyAdeSessiani1
 
2.3 ingatan dan lupaan
2.3 ingatan dan lupaan2.3 ingatan dan lupaan
2.3 ingatan dan lupaan
Farah Husna
 
Belajar Teori Belajar.docx
Belajar Teori Belajar.docxBelajar Teori Belajar.docx
Belajar Teori Belajar.docx
SandyaSarr
 
Komuiksi intraprsonal ppt
Komuiksi intraprsonal  pptKomuiksi intraprsonal  ppt
Komuiksi intraprsonal ppt
elmakrufi
 
Sistem Intrapersonal "Memori dan Berpikir"
Sistem Intrapersonal "Memori dan Berpikir"Sistem Intrapersonal "Memori dan Berpikir"
Sistem Intrapersonal "Memori dan Berpikir"
STIKOM Indonesia Maju
 
keterampilan belajar
keterampilan belajarketerampilan belajar
keterampilan belajar
Fitri Indahsari
 
Teori belajar kognitif kel 1.pptx
Teori belajar kognitif kel 1.pptxTeori belajar kognitif kel 1.pptx
Teori belajar kognitif kel 1.pptx
OtariNurhalizah
 
Ingatan
IngatanIngatan
Memori dan berpikir (1)
Memori dan berpikir (1)Memori dan berpikir (1)
Memori dan berpikir (1)
SufitaSari
 
Memori dan berpikir.m.imran
Memori dan berpikir.m.imranMemori dan berpikir.m.imran
Memori dan berpikir.m.imran
Muhammad Clovius
 
Proses Berfikir dan Pemecahan Masalah
Proses Berfikir dan Pemecahan MasalahProses Berfikir dan Pemecahan Masalah
Proses Berfikir dan Pemecahan Masalah
pjj_kemenkes
 

Similar to Ppt astri amalia - Psikologi Komunikasi (20)

Pb 9. proses berpikir dan pm
Pb 9. proses berpikir dan pmPb 9. proses berpikir dan pm
Pb 9. proses berpikir dan pm
 
Memori dan berpikir
Memori dan berpikirMemori dan berpikir
Memori dan berpikir
 
Pb 9. proses berpikir dan pm AKPER PEMKAB MUNA
Pb 9. proses berpikir dan pm AKPER PEMKAB MUNAPb 9. proses berpikir dan pm AKPER PEMKAB MUNA
Pb 9. proses berpikir dan pm AKPER PEMKAB MUNA
 
Information-Processing-and-Cognitive-Theories-of-Learning-Kelompok-4.pptx
Information-Processing-and-Cognitive-Theories-of-Learning-Kelompok-4.pptxInformation-Processing-and-Cognitive-Theories-of-Learning-Kelompok-4.pptx
Information-Processing-and-Cognitive-Theories-of-Learning-Kelompok-4.pptx
 
141353672 makalah-memory-and-forgetting
141353672 makalah-memory-and-forgetting141353672 makalah-memory-and-forgetting
141353672 makalah-memory-and-forgetting
 
R
RR
R
 
#10 Berpikir dan Menalar.pdf
#10 Berpikir dan Menalar.pdf#10 Berpikir dan Menalar.pdf
#10 Berpikir dan Menalar.pdf
 
2.3 ingatan dan lupaan
2.3 ingatan dan lupaan2.3 ingatan dan lupaan
2.3 ingatan dan lupaan
 
Memorya
MemoryaMemorya
Memorya
 
Belajar Teori Belajar.docx
Belajar Teori Belajar.docxBelajar Teori Belajar.docx
Belajar Teori Belajar.docx
 
Pemikiran dalam Psikologi Pendidikan
Pemikiran dalam Psikologi PendidikanPemikiran dalam Psikologi Pendidikan
Pemikiran dalam Psikologi Pendidikan
 
Komuiksi intraprsonal ppt
Komuiksi intraprsonal  pptKomuiksi intraprsonal  ppt
Komuiksi intraprsonal ppt
 
Sistem Intrapersonal "Memori dan Berpikir"
Sistem Intrapersonal "Memori dan Berpikir"Sistem Intrapersonal "Memori dan Berpikir"
Sistem Intrapersonal "Memori dan Berpikir"
 
keterampilan belajar
keterampilan belajarketerampilan belajar
keterampilan belajar
 
Teori Pembelajaran Kognitif
Teori Pembelajaran Kognitif Teori Pembelajaran Kognitif
Teori Pembelajaran Kognitif
 
Teori belajar kognitif kel 1.pptx
Teori belajar kognitif kel 1.pptxTeori belajar kognitif kel 1.pptx
Teori belajar kognitif kel 1.pptx
 
Ingatan
IngatanIngatan
Ingatan
 
Memori dan berpikir (1)
Memori dan berpikir (1)Memori dan berpikir (1)
Memori dan berpikir (1)
 
Memori dan berpikir.m.imran
Memori dan berpikir.m.imranMemori dan berpikir.m.imran
Memori dan berpikir.m.imran
 
Proses Berfikir dan Pemecahan Masalah
Proses Berfikir dan Pemecahan MasalahProses Berfikir dan Pemecahan Masalah
Proses Berfikir dan Pemecahan Masalah
 

Recently uploaded

FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 

Recently uploaded (20)

FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 

Ppt astri amalia - Psikologi Komunikasi

  • 1. MEMORI DAN PROSES BERPIKIR Nama : Astri Amalia Amir Npm : 05180300001 Studi : Psikologi Komunikasi
  • 2. MEMORI Memori adalah sistem yang sangat berstruktur, yang menyebabkan organisme sanggup merekam fakta tentang dunia dan menggunakan pengetahuannya untuk membimbing perilakunya.
  • 3. Memori melewati 3 proses Perekaman Penyimpanan Pemanggilan Pencatatan informasi melalui reseptor indera Berapa lama informasi itu berada beserta kita. Mengingat lagi, menggunakan informasi yang disimpan
  • 4. Jenis-jenis Memori • Pengingat (recall) Proses aktif menghasilkan fakta dan informasi secara verbal, tanpa petunjuk yang jelas • Pengenalan (recognition) Lebih mudah mengenali, daripada mengingat kembali – misal, multiple choice test
  • 5. • Belajar lagi (relearning) Menguasai kembali pelajaran yang sudah kita peroleh. Contoh: mengulang / menghafal sesuatu yang pernah didengar. • Redintegrasi (redintegration) Merekonstruksi masa lalu dari satu petunjuk memori kecil. Contoh: bau, warna, tempat, suara terentu dan lain-lain.
  • 6. Mekanisme Memori 1. Teori Aus (Disuse Theory) Memori menghilang atau memudar karena waktu. Memori kita baru kuat, jika dilatih terus-menerus 2. Teori Interferensi (Interference Theory) Menurut teori ini, memori merupakan meja lilin / kanvas, interferensi terjadi, ketika ‘ingatan kedua’ akan menyebabkan terhapusnya ‘rekaman pertama’ atau mengaburkannya.
  • 7. 3. Teori Pengolahan Informasi (Information Processing Theory) Dalam teori ini, otak manusia dianalogikan seperti komputer. Jadi informasi, mula-mula disimpan pada sensory storage (gudang inderawi) – short- term memory (memori jangka pendek), lalu dicoding untuk dimasukkan kedalam long- term memory (memori jangka panjang)
  • 8. Berpikir • Berpikir mempengaruhi penafsiran. Berpikir, melibatkan semua proses sensasi, persepsi dan memori. • Berpikir melibatkan lambang, visual dan grafis. • Berpikir untuk memahami realitas, dalam rangka mengambil keputusan, memecahkan persoalan dan menghasilkan yang baru.
  • 9. Tanda-tanda umum dalam pengambilan keputusan  Merupakan hasil berpikir & usaha intelektual  Melibatkan pilihan dari berbagai alternatif  Melibatkan tindakan nyata, walaupun pelaksanaanya ditangguhkan / dilupakan
  • 10. Proses Memecahkan Persoalan Perilaku yang biasa dihambat karena sebab tertentu – mengatasi dengan pemecahan rutin. Contoh: kendaraan mogok, anak rewel Menggali memori, cara-cara yang efektif pada masa lalu. Mencoba seluruh kemungkinan yang pernah diingan dan dipikirkan – trial and error
  • 11. Menggunakan lambang verbal atau grafis – misal menggunakan analogi, memahami situasi, mencari jawaban dan menyimpulkan Insight solution – terlintas dalam pikiran suatu pemecahan masalah
  • 12. Faktor-faktor yang mempengaruhi proses pemecahan masalah • Motivasi Motivasi rendah mengalihkan perhatian. Motivasi tinggi, membatasi fleksibilitas • Kepercayaan dan sikap yang salah Kerangka rujukan yang tidak cermat, menghambat efektivitas solusi
  • 13. • Kebiasaan Kecenderungan mempertahankan pola pikir dari satu sisi, akan menghambat solusi • Emosi Emosi mewarnai cara berpikir. Jika intensitas emosi tinggi, akan sulit berpikir efisien
  • 14. Bagaimana Orang Berpikir ? Berpikir Autistik Atau disebut dengan melamun. Fantasi, mengkhayal, wishful thinking. Dengan berpikir autistik orang melarikan diri dari kenyataan dan melihat hidup sebagai gambar-gambar fantastis. Berpikir Realistik Disebut juga nalar (reasoning) adalah menyesuaikan diri dengan dunia nyata  Deduktif  Induktif  Evaluatif – berpikir kritis, memberi penilaian menurut kriteria tertentu

Editor's Notes

  1. P