SlideShare a Scribd company logo
Bahan Ajar
BIOTEKNOLOGI
Kelas XII MA HUSNUL
KHOTIMAH
Tujuan Pembelajaran
Setelah melakukan seluruh kegiatan proses pembelajaran dengan
pendekatan Saintifik melalui model pembelajaran PJBL (Project
Based Learning) metode diskusi, tugas kelompok, tanya jawab, dan
presentasi diharapkan :
 Peserta didik mampu mengklasifikasikan jenis-jenis
bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern
dengan tepat
 Peserta didik mampu menganalisis peranan
mikroorganisme dalam proses bioteknologi dan
menjelaskan tentang proses fermentasi dengan baik
 Peserta didik mampu melakukan pembuatan produk
bioteknologi konvensional dengan terampil
 Peserta didik mampu menyajikan hasil analisis
berdasarkan studi literatur dengan tepat
MOTIVASI / STIMULASI
Tahukah kalian…produk apakah ini?
Ya…benar. Ini merupakan salah satu produk bioteknologi
konvensional. Peyeum ketan. Salah satu produk unggulan
dari Kabupaten Kuningan
TAPE KETAN (PEYEUM KETAN)
Tape merupakan makanan tradisional
yang banyak dikonsumsi oleh
masyarakat. Tape dibuat dengan bantuan
jamur saccharomyces cerivisiae (ragi).
Tape ini dibuat dengan cara
difermentasikan selama 2-3 hari, dengan
bantuan bakteri Endomycopsis fibuligera.
Pembuatan tape ketan ini dibantu dengan
ragi tape.
RAGI TAPE
 Ragi/fermen merupakan zat yang biasa
dimanfaatkan untuk fermentasi. Ragi biasanya
mengandung mikroorganisme seperti
saccharomyces cereviciae. Ada dua jenis ragi
yang ada di pasaran yaitu padat dan kering.
Jenis ragi kering ini berbentuk butiran-butiran
kecil dan ada juga yang berupa bubuk
halus.Jenis ragi yang butirannya halus dan
berwarna kecoklatan ini umumnya di gunakan
dalam pembuatan kue. Sedangkan ragi padat
biasanya bentuknya bulat pipih dan biasanya
sering di gunakan dalam pembuatan tape.
RAGI TAPE
 Reproduksi dari ragi yaitu dengan cara seksual dan
aseksual.Secara seksual reproduksi ragi di lakukan
dengan membentuk ascapora.
 Akspora adalah spora seksual yang terbentuk di dalam
askus. Askus terdapat di dalam badan buah yang di
sebut askokarp.
 Secara aseksual ragi berproduksi dengan cara
membentuk tunas (bundding) tunas yang telah masak
akan terlepas dari sel induknya dan tumbuh menjadi
indifidu baru.
 Mikroorganisme yang di gunakan dalam ragi umumnya
terdiri atas berbagai bakteri dan fungi(khomir)
yaiturhizopus, aspergillus, mucor, amylomyces,
endaucopsis, saccharomyces Hancenula, anomala,
lactobacillus,acetobacur .
RAGI TAPE
 Agar ragi tahan lama sebaiknya tagi di simpan dengan
baik yaitu dalam keadaan tidak terpakai, ragi
membutuhkan suasana hangat dan kering agar sel-sel
nabatinya tetap hidup untuk mengaktifkan kerjanya. Ragi
dalam keadaan normal lebih cepat rusak dan akan ke
hilangan daya peragiannya jika disimpan dalam suhu 2
derajat celcius selama 4-5 minggu. Suhu ideal untuk
menyimpan ragi agar awet dalam jangka waktu panjang
adalah 7 derajat celcius.
 Supaya tidak terlalu keras.Pemberian ragi di lakukan
pada keadaan ketan dingin.Supaya kerja ragi berjalan
optimal, sebab jika di berikan pada saat ketan masih
panas, akan mempengaruhi rasa tape tersebut.
CARA PEMBUATAN PEYEUM
KETAN
A. Alat dan Bahan
Alat yang digunakan : Bahan yang dibutuhkan :
a. Dandang
b. Kompor
c. Panci
d. Pisau
e. Sendok
f. entong
g. Tampah
h. Gunting
i. Staples / lidi
a. Ketan 2 kg
b. Ragi 10 biji
c. Air secukupnya
d. Daun pisang secukupnya
KETAN
B. Langkah – langkah pembuatan
1. Cuci beras ketan sampai bersih
2. rendam selama kurang lebih 2 jam, setelah itu tiriskan sampai
kisat
3. Kukus beras ketan sampai matang
4. setelah matang angkat dan dinginkan.
5. Sambil menunggu beras ketan yang didinginkan, haluskan ragi,
5 biji ragi untuk 1 kg beras ketan.
6. Taburkan ragi yang sudah dihancurkan ke ketan yang sudah
dingin. Campur sampai benar-benar rata.
7. Bungkus beras ketan yang sudah dicampur ragi tadi
menggunakan daun pisang atau daun jambu. Beras ketan yang
sudah dibungkus daun dijepit dengan cara memakai setaples
ataupun memakai lidi.
8. Setelah dibungkus, masukan ketempat penyimpanan dan ditata
berdiri, agar saat sudah matang air tape tidak tumpah.
9. Selanjutnya, Diamkan tape yang belum jadi tersebut selama
kurang lebih 2 hari. Usahakan simpan pada tempat yang
tertutup
10.Setelah 2 -3 hari atau jika sudah tercium bau khas tape ketan
artinya tape sudah siap dihidangkan.
LAPORAN PROYEK PEYEUM
KETAN
LATIHAN SOAL
1.Berikut ini adalah aplikasi bioteknologi.
1.Fertilisasi infitro
2.Teknik kultur jaringan
3.Teknologi hybridoma
4.Bioremidasi
5.Teknologi transgenic
aplikasi bioteknologi dibidang lingkungan dan pertanian
berturut-turut adalah….
A. 1 dan2
B. 1 dan 3
C. 2 dan3
D. 3 dan 4
E. 4 dan 5
LATIHAN SOAL
2.Keberhasilan rekayasa genetika menghasilkan tumbuhan
unggul dan pengembangan hasilnya terus menerus telah
meningkatkan kekhawatiran banyak kalangan terutama ahli
biologi karena…..
A.Menurunkan populasi plasma nutfah
B.Memberikan keunggulan sesaat pada manusia
C. Sifat unggul tidak dapat dipertanyakan
D. Sifat unggul memiliki toleransi yang tingi terhadap
lingkungan
E.Gen-gen unggul plasma nutfah menjadi inaktif
LATIHAN SOAL
3. Salah satu terapan penting di bidang kedokteran adalah
pembuatan antibody monoclonal terobosan bioteknologi ini
didasarkan pada…..
A.Teknologi hybridoma
B.teknologi plasmid
C.Pencakokan Gen
D.Pencakokan nucleus
E. Teknik kultur jaringan
LATIHAN SOAL
4.Tumpahan minyak di lautan dapat menyebabkan
terputusnya rantai makanan,jenis bioteknologi yang dapat
diterapkan untuk mengatasi tumpahan minyak tersebut
adalah..
A. Hibrodoma
B.Transplantasi inti
C.Rekombinasi gen
D.Kloning bakteri
E.Bioremidiasi
LATIHAN SOAL
5. Berikut ini merupakan prinsip-prinsip dasar Bioteknologi
1. memanfaatkan mikroorganisme
2. modifikasi molekul DNA
3. menggunakan proses biokimia
4. memerlukan enzim pemotong DNA
5. proses genetic terjadi alami
Prinsip dasar bioteknologi konvensional adalah…
A. 1,2 dan 3
B. 1,3,dan 5
C. 2,3,dan 4
D. 2,3,dan 5
E. 3,4 dan 5
LATIHAN SOAL
6.Pada proses bioteknologi konvensional bahan baku
kacang kedelei yang difermentasikan dapt dibuat seperti
tauco,tempe,kecap mengapa hal itu terjadi?
7. Tanaman transgenic umumnya memiliki sifat unggul yang
diinginkan tetapi ternyata tanaman tersebut dapat merusak
ekosistem, misalnya penanaman transgenic tahan hama
dapat menyebabkan….
8. Pasangan suami istri yang tidak dapat menghasilkan
keturunan karena sesuatu hal dapat ditanggulangi dengan
memanfaatkan….
LATIHAN SOAL
9. Suatu perkebunan membutuhkan tanaman yang memiliki
kemampuan atau daya tahan terhadap serangan hama dan
penyakit Teknik bioteknologi yang dapat dilakukan untuk
memenuhi kebutuhan tersebut adalah….
10. Melalui Teknik transplantasi inti diperoleh domba Dolly
yang memiliki sifat-sifat unggul dari induk yang
mendonorkan inti sel yang disisipkan pada sel Ovum, apa
prinsip-prinsip dasar teknik tersebut?
DAFTAR PUSTAKA
Campbell, N.A., Reece,J.B dan Mitchell. L.G. 2012. Biologi
edisi 8 jilid 1. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Dampak negatif bioteknologi. Diakses 27 Mei 2020 dari
https://www.ebiologi.net/2015/11/8-dampak-negatif-
bioteknologi.html
Lalu Abd.Rahman. 2019. Dampak Bioteteknologi Bagi
Khidupan Manusia. Diakses 26 Mei 2020 dari
https://kerajaanbiologi.com/kloning-inti-dan-kloning-gen
https://youtu.be/D8qPwpKCxEQ
https://youtu.be/iqRHmdULKKQ
Irnaningtyas. 2013. Biologi untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta:
Penerbit Erlangga.
Irnaningtyas. 2013. Biologi untuk SMA/MA Kelas XII. Jakarta:
Penerbit Erlangga. Indrianto, Ari. 2002. Kultur Jaringan
Tumbuhan (Bahan Ajar). Yogyakarta: Fakultas
PPL 2 Bahan Ajar Bioteknologi.pptx

More Related Content

Similar to PPL 2 Bahan Ajar Bioteknologi.pptx

Bioteknologi
Bioteknologi Bioteknologi
Bioteknologi
Desty Erni
 
BIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.pptBIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.ppt
luvioletlufina
 
BIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.pptBIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.ppt
Atinniezt
 
BIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.pptBIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.ppt
SyamsurizalSyamsuriz5
 
Lap3 pembuatan tempe
Lap3  pembuatan tempeLap3  pembuatan tempe
Lap3 pembuatan tempe
Reenha Trisnawati
 
PPT bioteknoloi salmi.ppt
PPT bioteknoloi salmi.pptPPT bioteknoloi salmi.ppt
PPT bioteknoloi salmi.ppt
salmijulita1
 
BIOTEKNOLOGI.pptx
BIOTEKNOLOGI.pptxBIOTEKNOLOGI.pptx
BIOTEKNOLOGI.pptx
RickyPrasetyoPutro1
 
BAB_2_BIOTEKNOLOGI_OK.pptx
BAB_2_BIOTEKNOLOGI_OK.pptxBAB_2_BIOTEKNOLOGI_OK.pptx
BAB_2_BIOTEKNOLOGI_OK.pptx
SitiAisah225683
 
Bioteknologi
BioteknologiBioteknologi
Bioteknologi
Anik Yudianto
 
Bioteknologi (2)
Bioteknologi (2)Bioteknologi (2)
Bioteknologi (2)
astutirisa
 
Materi IPA Bab 6 Bioteknologi kelas IX H Kelompok Amelia SMPN264 Jakarta
Materi IPA Bab 6 Bioteknologi kelas IX H Kelompok Amelia SMPN264 JakartaMateri IPA Bab 6 Bioteknologi kelas IX H Kelompok Amelia SMPN264 Jakarta
Materi IPA Bab 6 Bioteknologi kelas IX H Kelompok Amelia SMPN264 Jakarta
Liana Susanti SMPN 248
 
Bioteknologi
Bioteknologi Bioteknologi
Bioteknologi
Anisa II
 
Kelompok mawar 9i kelas (i smpn264 jakarta
Kelompok mawar 9i kelas (i smpn264 jakartaKelompok mawar 9i kelas (i smpn264 jakarta
Kelompok mawar 9i kelas (i smpn264 jakarta
Liana Susanti SMPN 248
 
Kelompok mawar 9i SMPN 264 Jakarta " BAB 6 BIOTEKNOLOGI "
Kelompok mawar 9i SMPN 264 Jakarta " BAB 6 BIOTEKNOLOGI "Kelompok mawar 9i SMPN 264 Jakarta " BAB 6 BIOTEKNOLOGI "
Kelompok mawar 9i SMPN 264 Jakarta " BAB 6 BIOTEKNOLOGI "
Liana Susanti SMPN 248
 
APLIKASI-FERMENTASI-DAN-ILMU-BIOKIMIA-DI-BIDANG-TEKNOLOGI-PANGAN-2020.pdf
APLIKASI-FERMENTASI-DAN-ILMU-BIOKIMIA-DI-BIDANG-TEKNOLOGI-PANGAN-2020.pdfAPLIKASI-FERMENTASI-DAN-ILMU-BIOKIMIA-DI-BIDANG-TEKNOLOGI-PANGAN-2020.pdf
APLIKASI-FERMENTASI-DAN-ILMU-BIOKIMIA-DI-BIDANG-TEKNOLOGI-PANGAN-2020.pdf
sukmiyatiagustin
 
BIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.pptBIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.ppt
FiaKusumaHersiPermat
 
Bioteknologi by Nafi'ah Ema Suryani
Bioteknologi by Nafi'ah Ema SuryaniBioteknologi by Nafi'ah Ema Suryani
Bioteknologi by Nafi'ah Ema Suryani
Ema Cenut
 
07 rpp-ipa-9-2-4-bioteknologi 9 smp
07 rpp-ipa-9-2-4-bioteknologi 9 smp07 rpp-ipa-9-2-4-bioteknologi 9 smp
07 rpp-ipa-9-2-4-bioteknologi 9 smp
Sunaryo Romli
 

Similar to PPL 2 Bahan Ajar Bioteknologi.pptx (20)

Bioteknologi
Bioteknologi Bioteknologi
Bioteknologi
 
BIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.pptBIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.ppt
 
BIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.pptBIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.ppt
 
BIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.pptBIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.ppt
 
Lap3 pembuatan tempe
Lap3  pembuatan tempeLap3  pembuatan tempe
Lap3 pembuatan tempe
 
PPT bioteknoloi salmi.ppt
PPT bioteknoloi salmi.pptPPT bioteknoloi salmi.ppt
PPT bioteknoloi salmi.ppt
 
BIOTEKNOLOGI.pptx
BIOTEKNOLOGI.pptxBIOTEKNOLOGI.pptx
BIOTEKNOLOGI.pptx
 
BAB_2_BIOTEKNOLOGI_OK.pptx
BAB_2_BIOTEKNOLOGI_OK.pptxBAB_2_BIOTEKNOLOGI_OK.pptx
BAB_2_BIOTEKNOLOGI_OK.pptx
 
Bioteknologi
BioteknologiBioteknologi
Bioteknologi
 
Bioteknologi (2)
Bioteknologi (2)Bioteknologi (2)
Bioteknologi (2)
 
Materi IPA Bab 6 Bioteknologi kelas IX H Kelompok Amelia SMPN264 Jakarta
Materi IPA Bab 6 Bioteknologi kelas IX H Kelompok Amelia SMPN264 JakartaMateri IPA Bab 6 Bioteknologi kelas IX H Kelompok Amelia SMPN264 Jakarta
Materi IPA Bab 6 Bioteknologi kelas IX H Kelompok Amelia SMPN264 Jakarta
 
Bioteknologi
Bioteknologi Bioteknologi
Bioteknologi
 
Bab 6 kls 9i
Bab 6 kls 9iBab 6 kls 9i
Bab 6 kls 9i
 
Kelompok mawar 9i kelas (i smpn264 jakarta
Kelompok mawar 9i kelas (i smpn264 jakartaKelompok mawar 9i kelas (i smpn264 jakarta
Kelompok mawar 9i kelas (i smpn264 jakarta
 
Kelompok mawar 9i SMPN 264 Jakarta " BAB 6 BIOTEKNOLOGI "
Kelompok mawar 9i SMPN 264 Jakarta " BAB 6 BIOTEKNOLOGI "Kelompok mawar 9i SMPN 264 Jakarta " BAB 6 BIOTEKNOLOGI "
Kelompok mawar 9i SMPN 264 Jakarta " BAB 6 BIOTEKNOLOGI "
 
APLIKASI-FERMENTASI-DAN-ILMU-BIOKIMIA-DI-BIDANG-TEKNOLOGI-PANGAN-2020.pdf
APLIKASI-FERMENTASI-DAN-ILMU-BIOKIMIA-DI-BIDANG-TEKNOLOGI-PANGAN-2020.pdfAPLIKASI-FERMENTASI-DAN-ILMU-BIOKIMIA-DI-BIDANG-TEKNOLOGI-PANGAN-2020.pdf
APLIKASI-FERMENTASI-DAN-ILMU-BIOKIMIA-DI-BIDANG-TEKNOLOGI-PANGAN-2020.pdf
 
BIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.pptBIOTECHNOLOGY.ppt
BIOTECHNOLOGY.ppt
 
Bioteknologi by Nafi'ah Ema Suryani
Bioteknologi by Nafi'ah Ema SuryaniBioteknologi by Nafi'ah Ema Suryani
Bioteknologi by Nafi'ah Ema Suryani
 
07 rpp-ipa-9-2-4-bioteknologi 9 smp
07 rpp-ipa-9-2-4-bioteknologi 9 smp07 rpp-ipa-9-2-4-bioteknologi 9 smp
07 rpp-ipa-9-2-4-bioteknologi 9 smp
 
Laporan bioteknologi
Laporan bioteknologiLaporan bioteknologi
Laporan bioteknologi
 

Recently uploaded

Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 

Recently uploaded (20)

Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 

PPL 2 Bahan Ajar Bioteknologi.pptx

  • 2. Tujuan Pembelajaran Setelah melakukan seluruh kegiatan proses pembelajaran dengan pendekatan Saintifik melalui model pembelajaran PJBL (Project Based Learning) metode diskusi, tugas kelompok, tanya jawab, dan presentasi diharapkan :  Peserta didik mampu mengklasifikasikan jenis-jenis bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern dengan tepat  Peserta didik mampu menganalisis peranan mikroorganisme dalam proses bioteknologi dan menjelaskan tentang proses fermentasi dengan baik  Peserta didik mampu melakukan pembuatan produk bioteknologi konvensional dengan terampil  Peserta didik mampu menyajikan hasil analisis berdasarkan studi literatur dengan tepat
  • 3. MOTIVASI / STIMULASI Tahukah kalian…produk apakah ini? Ya…benar. Ini merupakan salah satu produk bioteknologi konvensional. Peyeum ketan. Salah satu produk unggulan dari Kabupaten Kuningan
  • 4.
  • 5. TAPE KETAN (PEYEUM KETAN) Tape merupakan makanan tradisional yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat. Tape dibuat dengan bantuan jamur saccharomyces cerivisiae (ragi). Tape ini dibuat dengan cara difermentasikan selama 2-3 hari, dengan bantuan bakteri Endomycopsis fibuligera. Pembuatan tape ketan ini dibantu dengan ragi tape.
  • 6. RAGI TAPE  Ragi/fermen merupakan zat yang biasa dimanfaatkan untuk fermentasi. Ragi biasanya mengandung mikroorganisme seperti saccharomyces cereviciae. Ada dua jenis ragi yang ada di pasaran yaitu padat dan kering. Jenis ragi kering ini berbentuk butiran-butiran kecil dan ada juga yang berupa bubuk halus.Jenis ragi yang butirannya halus dan berwarna kecoklatan ini umumnya di gunakan dalam pembuatan kue. Sedangkan ragi padat biasanya bentuknya bulat pipih dan biasanya sering di gunakan dalam pembuatan tape.
  • 7. RAGI TAPE  Reproduksi dari ragi yaitu dengan cara seksual dan aseksual.Secara seksual reproduksi ragi di lakukan dengan membentuk ascapora.  Akspora adalah spora seksual yang terbentuk di dalam askus. Askus terdapat di dalam badan buah yang di sebut askokarp.  Secara aseksual ragi berproduksi dengan cara membentuk tunas (bundding) tunas yang telah masak akan terlepas dari sel induknya dan tumbuh menjadi indifidu baru.  Mikroorganisme yang di gunakan dalam ragi umumnya terdiri atas berbagai bakteri dan fungi(khomir) yaiturhizopus, aspergillus, mucor, amylomyces, endaucopsis, saccharomyces Hancenula, anomala, lactobacillus,acetobacur .
  • 8. RAGI TAPE  Agar ragi tahan lama sebaiknya tagi di simpan dengan baik yaitu dalam keadaan tidak terpakai, ragi membutuhkan suasana hangat dan kering agar sel-sel nabatinya tetap hidup untuk mengaktifkan kerjanya. Ragi dalam keadaan normal lebih cepat rusak dan akan ke hilangan daya peragiannya jika disimpan dalam suhu 2 derajat celcius selama 4-5 minggu. Suhu ideal untuk menyimpan ragi agar awet dalam jangka waktu panjang adalah 7 derajat celcius.  Supaya tidak terlalu keras.Pemberian ragi di lakukan pada keadaan ketan dingin.Supaya kerja ragi berjalan optimal, sebab jika di berikan pada saat ketan masih panas, akan mempengaruhi rasa tape tersebut.
  • 9. CARA PEMBUATAN PEYEUM KETAN A. Alat dan Bahan Alat yang digunakan : Bahan yang dibutuhkan : a. Dandang b. Kompor c. Panci d. Pisau e. Sendok f. entong g. Tampah h. Gunting i. Staples / lidi a. Ketan 2 kg b. Ragi 10 biji c. Air secukupnya d. Daun pisang secukupnya
  • 10. KETAN B. Langkah – langkah pembuatan 1. Cuci beras ketan sampai bersih 2. rendam selama kurang lebih 2 jam, setelah itu tiriskan sampai kisat 3. Kukus beras ketan sampai matang 4. setelah matang angkat dan dinginkan. 5. Sambil menunggu beras ketan yang didinginkan, haluskan ragi, 5 biji ragi untuk 1 kg beras ketan. 6. Taburkan ragi yang sudah dihancurkan ke ketan yang sudah dingin. Campur sampai benar-benar rata. 7. Bungkus beras ketan yang sudah dicampur ragi tadi menggunakan daun pisang atau daun jambu. Beras ketan yang sudah dibungkus daun dijepit dengan cara memakai setaples ataupun memakai lidi. 8. Setelah dibungkus, masukan ketempat penyimpanan dan ditata berdiri, agar saat sudah matang air tape tidak tumpah. 9. Selanjutnya, Diamkan tape yang belum jadi tersebut selama kurang lebih 2 hari. Usahakan simpan pada tempat yang tertutup 10.Setelah 2 -3 hari atau jika sudah tercium bau khas tape ketan artinya tape sudah siap dihidangkan.
  • 12. LATIHAN SOAL 1.Berikut ini adalah aplikasi bioteknologi. 1.Fertilisasi infitro 2.Teknik kultur jaringan 3.Teknologi hybridoma 4.Bioremidasi 5.Teknologi transgenic aplikasi bioteknologi dibidang lingkungan dan pertanian berturut-turut adalah…. A. 1 dan2 B. 1 dan 3 C. 2 dan3 D. 3 dan 4 E. 4 dan 5
  • 13. LATIHAN SOAL 2.Keberhasilan rekayasa genetika menghasilkan tumbuhan unggul dan pengembangan hasilnya terus menerus telah meningkatkan kekhawatiran banyak kalangan terutama ahli biologi karena….. A.Menurunkan populasi plasma nutfah B.Memberikan keunggulan sesaat pada manusia C. Sifat unggul tidak dapat dipertanyakan D. Sifat unggul memiliki toleransi yang tingi terhadap lingkungan E.Gen-gen unggul plasma nutfah menjadi inaktif
  • 14. LATIHAN SOAL 3. Salah satu terapan penting di bidang kedokteran adalah pembuatan antibody monoclonal terobosan bioteknologi ini didasarkan pada….. A.Teknologi hybridoma B.teknologi plasmid C.Pencakokan Gen D.Pencakokan nucleus E. Teknik kultur jaringan
  • 15. LATIHAN SOAL 4.Tumpahan minyak di lautan dapat menyebabkan terputusnya rantai makanan,jenis bioteknologi yang dapat diterapkan untuk mengatasi tumpahan minyak tersebut adalah.. A. Hibrodoma B.Transplantasi inti C.Rekombinasi gen D.Kloning bakteri E.Bioremidiasi
  • 16. LATIHAN SOAL 5. Berikut ini merupakan prinsip-prinsip dasar Bioteknologi 1. memanfaatkan mikroorganisme 2. modifikasi molekul DNA 3. menggunakan proses biokimia 4. memerlukan enzim pemotong DNA 5. proses genetic terjadi alami Prinsip dasar bioteknologi konvensional adalah… A. 1,2 dan 3 B. 1,3,dan 5 C. 2,3,dan 4 D. 2,3,dan 5 E. 3,4 dan 5
  • 17. LATIHAN SOAL 6.Pada proses bioteknologi konvensional bahan baku kacang kedelei yang difermentasikan dapt dibuat seperti tauco,tempe,kecap mengapa hal itu terjadi? 7. Tanaman transgenic umumnya memiliki sifat unggul yang diinginkan tetapi ternyata tanaman tersebut dapat merusak ekosistem, misalnya penanaman transgenic tahan hama dapat menyebabkan…. 8. Pasangan suami istri yang tidak dapat menghasilkan keturunan karena sesuatu hal dapat ditanggulangi dengan memanfaatkan….
  • 18. LATIHAN SOAL 9. Suatu perkebunan membutuhkan tanaman yang memiliki kemampuan atau daya tahan terhadap serangan hama dan penyakit Teknik bioteknologi yang dapat dilakukan untuk memenuhi kebutuhan tersebut adalah…. 10. Melalui Teknik transplantasi inti diperoleh domba Dolly yang memiliki sifat-sifat unggul dari induk yang mendonorkan inti sel yang disisipkan pada sel Ovum, apa prinsip-prinsip dasar teknik tersebut?
  • 19. DAFTAR PUSTAKA Campbell, N.A., Reece,J.B dan Mitchell. L.G. 2012. Biologi edisi 8 jilid 1. Jakarta: Penerbit Erlangga. Dampak negatif bioteknologi. Diakses 27 Mei 2020 dari https://www.ebiologi.net/2015/11/8-dampak-negatif- bioteknologi.html Lalu Abd.Rahman. 2019. Dampak Bioteteknologi Bagi Khidupan Manusia. Diakses 26 Mei 2020 dari https://kerajaanbiologi.com/kloning-inti-dan-kloning-gen https://youtu.be/D8qPwpKCxEQ https://youtu.be/iqRHmdULKKQ Irnaningtyas. 2013. Biologi untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta: Penerbit Erlangga. Irnaningtyas. 2013. Biologi untuk SMA/MA Kelas XII. Jakarta: Penerbit Erlangga. Indrianto, Ari. 2002. Kultur Jaringan Tumbuhan (Bahan Ajar). Yogyakarta: Fakultas