SlideShare a Scribd company logo
HIPERTENSI
APA ITU HIPERTENSI?
Hipertensi dapat didefenisikan sebagai
tekanan darah persisten dimana tekanan
sistoliknya diatas 140 mmHg dan tekanan
diastoliknya diatas 90 mmHg
Hipertnsi disebut juga tekanan darah
tinggi,dimana terjadi peningkatan tekanan
darah secara kronis
Penderita yang mempunyai bacaan
tekanan darah yang melebihi 140/90mmhg
saat istirahat,diperkirakan mempunyai
darah tinggi
Salah satu faktor resiko darah tinggi
adalah:
 Stroke
 Serangan jantung
 Gagal jantung
 Aneurisma
 Masalah mata
 Kesulitan dalam mengingat dan fokus
Klasifikasi tekanan darah pada dewasa
1.Normal
Sistol:120-130mmhg, Diastol 85mmhg-95mmhg,
2.Normal tinggi
Sistol: 130-139mmhg,distol 85-89mmhg
3.Stadium 1(hipertensi ringan) 140-159mmhg,90-
99mmhg
4.Stadium 2(hipertensi sedang) 160-
179mmhg,100-119mmhg
5.Stadium 3(hipertensi berat)180-179mmhg,110-
119mmhg
Penyebab hipertensi
1.Hipertensi primer
adalah hipertensi yang belum/tidak diketahui
penyebabnya,berbagai faktor diuga penyebabnya
seperti bertambahnya usia,stres psikologis dan
keturunan
2.Hipertensi skunder
adalah hipertensiyang disebabkan sebagai akibat
dari penyakit lain seperti penyakit
ginjal,kelainan hormon,penyalahgunaan alkohol
3.Garam
Disamping faktor yg disebutkan diatas,faktor lingkungan
seperti stres psikososial,obesitas,kurang olahraga
berpengaruh besar terhadap timbulnya hipertensi
esensial.
Gejala Hipertensi
Gejala yang mungkin timbul karna adanya kelainan pembuluh
darah adalah
 Mimisan
 Kecing darah
 Penglihatan terganggu karna gangguan retina
 Nyeri dada
 Lemah dan lesu
Cara pencegahannya
 Mengubah gaya hidup dengan berpedoman pada hidup
seimbang dan sehat antara lain:berhenti
merokok,mengurangi minum alkohol yang
berlebihan,istirahat dan tidur cukup
 Menjaga berat badan dalam batas normal
 Olahraga dan aktifitas fisik teratur
 Menghindari dan atasi stres
 Lakukan pengukuran tekanan darah rutin
 Minum obat hipertensi secara teratur sesuai anjuran
dokter
Cara mengatasi hipertensi
 Pengobatan secara farmakologis
-Upaya menurunkan tekanan darah dapat dicapai
dengan menggunakan obat anti hipertensi
Pengobatan secara non farmakologis
1.pengaturan makanan
a.mengurangi makanan yang bergaram tinggi seperti ikan asin,
b.Mengurangi makanan yang bersantan
c.Berhenti merokok
d.Olahraga ringan
e.Istirhat cukup
f.Periksa kesehatan secara rutin
KESIMPULAN
Tekanan darah tinggi adalah peningkatan
tekanan darah yangdisebabkan oleh:
• Ketidakseimbangan kontrol pengatur didalam
tubuh
• Usia yag merupakan faktor resiko yang sering
menjadi penyebab terjadinya peningkatan
tekanan darah
• Seseorang yang mengalami tekanan darah
tinggi akan menunjukan tanda dan gejala yaitu
sakit kepala,susah tidur,gangguan
penglihatan,sakit tengkung.
Apabila tidak diatasi dengan baik maka tekanan darah tinggi
akan berisiko menyebabkan penyakir seperti:stroke,kerusakan
pembuluh darah,kegagalan jantung.
1.Diagnosa yang bisa kita gunakan dalam asuhan keperawatan
antara lain:
a. Penurunan curah jantung b/d peningkatan afterload,
vasokonstriksi, hipertrofi/ rigiditas ventrikuler, iskemia
miokard
b. Nyeri akut b/d peningkatan tekanan vaskuler serebral dan
iskemia
c. Kelebihan volume cairan
d. Intoleransi aktivitas b/d kelemahan ketidak seimbangansuplai
dan kebutuhan oksigen
e. Cemas b/d krisis situsional sekunder adanya hipertensi diderita
pasien.
g. Resiko cedera
2.Intervensi keperawatan
 Diagnosa :
a.Nyeri akut b/d peningkatan tekanan vaskuler serebral dan
iskemia
 Intervensi:
-Mampu mengontrol nyeri
− Mampu menggunakan tehknik non farmakologi untuk
mengurangi nyeri
− Melaporkan bahwa nyeri berkurang dengan menggunakan
manajemen nyeri
− Mampu mengenali nyeri (skala intersitas frekuensi dan tanda nyeri
− Menyatakan rasa nyaman setelah nyeri berkurang
− Tanda vital dalam rentang normal
− Menggunakan analgetik sesuai keutuhan
− Monitor vital sign
3.Implementasi
-Lakukan pengkajiaan nyeri secara konperensif termasuk
lokasi, karakteristik ,durasi,frekuensi, kualitas dan
faktor presipitasi
-Observasi reaksi non verbal dari tidak kenyamanan
-Gunakan teknik komunikasi terapiutik untuk mengetahui
pengalaman nyeri pasien
-Atur periode latihan dan istirahat untuk menghindari
kelelahan
- Monitor penerima paisen tentang manajemen nyeri
-Anjurkan untuk menurunkan stress
POWER POIN HIPERTENSI MARET.pptx

More Related Content

Similar to POWER POIN HIPERTENSI MARET.pptx

Hipertensi 2
Hipertensi 2Hipertensi 2
Hipertensi 2
Arya Ningrat
 
Asuhan keperawatan hipertensi
Asuhan keperawatan hipertensiAsuhan keperawatan hipertensi
Asuhan keperawatan hipertensi
Hilda Lamtia
 
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensiAsuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Operator Warnet Vast Raha
 
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensiAsuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Warnet Raha
 
Berdasarkan etiologi, hipertensi dapat dibagi menjadi hipertensi esensial dan...
Berdasarkan etiologi, hipertensi dapat dibagi menjadi hipertensi esensial dan...Berdasarkan etiologi, hipertensi dapat dibagi menjadi hipertensi esensial dan...
Berdasarkan etiologi, hipertensi dapat dibagi menjadi hipertensi esensial dan...
mhdhfz1972
 
Lp hipertensi
Lp hipertensiLp hipertensi
Lp hipertensi
Yabniel Lit Jingga
 
hipertensi erika.pptx
hipertensi erika.pptxhipertensi erika.pptx
hipertensi erika.pptx
LayyouchuangHesty
 
HIPERTENSI .pptx
HIPERTENSI .pptxHIPERTENSI .pptx
HIPERTENSI .pptx
AzkaEgarizkyaTanzi
 
HIPERTENSI baru_Ppt.pptx
HIPERTENSI baru_Ppt.pptxHIPERTENSI baru_Ppt.pptx
HIPERTENSI baru_Ppt.pptx
BennyRespirologi
 
HIPERTENSI_Ppt.pptx
HIPERTENSI_Ppt.pptxHIPERTENSI_Ppt.pptx
HIPERTENSI_Ppt.pptx
NoveraDenita1
 
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi Marito Simanungkalit
 
Askep pada pasien hipertensi 3
Askep pada pasien hipertensi 3Askep pada pasien hipertensi 3
Askep pada pasien hipertensi 3
Operator Warnet Vast Raha
 
Askep pada pasien hipertensi 3
Askep pada pasien hipertensi 3Askep pada pasien hipertensi 3
Askep pada pasien hipertensi 3
Warnet Raha
 
Lp hipertensi pada kehamilan
Lp hipertensi pada kehamilanLp hipertensi pada kehamilan
Lp hipertensi pada kehamilan
Novita Novita
 
HIPERTENSI BARU.pptx
HIPERTENSI BARU.pptxHIPERTENSI BARU.pptx
HIPERTENSI BARU.pptx
pkmsegarau
 
Apa itu hipertensi
Apa itu hipertensiApa itu hipertensi
Apa itu hipertensi
Hendri Adis
 
Makalah Hiperternsi Pada Lansia
Makalah Hiperternsi Pada LansiaMakalah Hiperternsi Pada Lansia
Makalah Hiperternsi Pada Lansia
Jeny Ayu
 

Similar to POWER POIN HIPERTENSI MARET.pptx (20)

hipertensss.pptx
hipertensss.pptxhipertensss.pptx
hipertensss.pptx
 
Hipertensi 2
Hipertensi 2Hipertensi 2
Hipertensi 2
 
Hipertensi
HipertensiHipertensi
Hipertensi
 
Asuhan keperawatan hipertensi
Asuhan keperawatan hipertensiAsuhan keperawatan hipertensi
Asuhan keperawatan hipertensi
 
HIPERTENSI
HIPERTENSIHIPERTENSI
HIPERTENSI
 
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensiAsuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensi
 
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensiAsuhan keperawatan pada penderita hipertensi
Asuhan keperawatan pada penderita hipertensi
 
Berdasarkan etiologi, hipertensi dapat dibagi menjadi hipertensi esensial dan...
Berdasarkan etiologi, hipertensi dapat dibagi menjadi hipertensi esensial dan...Berdasarkan etiologi, hipertensi dapat dibagi menjadi hipertensi esensial dan...
Berdasarkan etiologi, hipertensi dapat dibagi menjadi hipertensi esensial dan...
 
Lp hipertensi
Lp hipertensiLp hipertensi
Lp hipertensi
 
hipertensi erika.pptx
hipertensi erika.pptxhipertensi erika.pptx
hipertensi erika.pptx
 
HIPERTENSI .pptx
HIPERTENSI .pptxHIPERTENSI .pptx
HIPERTENSI .pptx
 
HIPERTENSI baru_Ppt.pptx
HIPERTENSI baru_Ppt.pptxHIPERTENSI baru_Ppt.pptx
HIPERTENSI baru_Ppt.pptx
 
HIPERTENSI_Ppt.pptx
HIPERTENSI_Ppt.pptxHIPERTENSI_Ppt.pptx
HIPERTENSI_Ppt.pptx
 
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
 
Askep pada pasien hipertensi 3
Askep pada pasien hipertensi 3Askep pada pasien hipertensi 3
Askep pada pasien hipertensi 3
 
Askep pada pasien hipertensi 3
Askep pada pasien hipertensi 3Askep pada pasien hipertensi 3
Askep pada pasien hipertensi 3
 
Lp hipertensi pada kehamilan
Lp hipertensi pada kehamilanLp hipertensi pada kehamilan
Lp hipertensi pada kehamilan
 
HIPERTENSI BARU.pptx
HIPERTENSI BARU.pptxHIPERTENSI BARU.pptx
HIPERTENSI BARU.pptx
 
Apa itu hipertensi
Apa itu hipertensiApa itu hipertensi
Apa itu hipertensi
 
Makalah Hiperternsi Pada Lansia
Makalah Hiperternsi Pada LansiaMakalah Hiperternsi Pada Lansia
Makalah Hiperternsi Pada Lansia
 

Recently uploaded

Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 

Recently uploaded (20)

Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 

POWER POIN HIPERTENSI MARET.pptx

  • 2. APA ITU HIPERTENSI? Hipertensi dapat didefenisikan sebagai tekanan darah persisten dimana tekanan sistoliknya diatas 140 mmHg dan tekanan diastoliknya diatas 90 mmHg
  • 3. Hipertnsi disebut juga tekanan darah tinggi,dimana terjadi peningkatan tekanan darah secara kronis Penderita yang mempunyai bacaan tekanan darah yang melebihi 140/90mmhg saat istirahat,diperkirakan mempunyai darah tinggi
  • 4. Salah satu faktor resiko darah tinggi adalah:  Stroke  Serangan jantung  Gagal jantung  Aneurisma  Masalah mata  Kesulitan dalam mengingat dan fokus
  • 5.
  • 6. Klasifikasi tekanan darah pada dewasa 1.Normal Sistol:120-130mmhg, Diastol 85mmhg-95mmhg, 2.Normal tinggi Sistol: 130-139mmhg,distol 85-89mmhg 3.Stadium 1(hipertensi ringan) 140-159mmhg,90- 99mmhg 4.Stadium 2(hipertensi sedang) 160- 179mmhg,100-119mmhg 5.Stadium 3(hipertensi berat)180-179mmhg,110- 119mmhg
  • 7. Penyebab hipertensi 1.Hipertensi primer adalah hipertensi yang belum/tidak diketahui penyebabnya,berbagai faktor diuga penyebabnya seperti bertambahnya usia,stres psikologis dan keturunan 2.Hipertensi skunder adalah hipertensiyang disebabkan sebagai akibat dari penyakit lain seperti penyakit ginjal,kelainan hormon,penyalahgunaan alkohol 3.Garam
  • 8. Disamping faktor yg disebutkan diatas,faktor lingkungan seperti stres psikososial,obesitas,kurang olahraga berpengaruh besar terhadap timbulnya hipertensi esensial.
  • 9.
  • 10. Gejala Hipertensi Gejala yang mungkin timbul karna adanya kelainan pembuluh darah adalah  Mimisan  Kecing darah  Penglihatan terganggu karna gangguan retina  Nyeri dada  Lemah dan lesu
  • 11. Cara pencegahannya  Mengubah gaya hidup dengan berpedoman pada hidup seimbang dan sehat antara lain:berhenti merokok,mengurangi minum alkohol yang berlebihan,istirahat dan tidur cukup  Menjaga berat badan dalam batas normal  Olahraga dan aktifitas fisik teratur  Menghindari dan atasi stres  Lakukan pengukuran tekanan darah rutin  Minum obat hipertensi secara teratur sesuai anjuran dokter
  • 12.
  • 13. Cara mengatasi hipertensi  Pengobatan secara farmakologis -Upaya menurunkan tekanan darah dapat dicapai dengan menggunakan obat anti hipertensi Pengobatan secara non farmakologis 1.pengaturan makanan a.mengurangi makanan yang bergaram tinggi seperti ikan asin, b.Mengurangi makanan yang bersantan c.Berhenti merokok d.Olahraga ringan e.Istirhat cukup f.Periksa kesehatan secara rutin
  • 14.
  • 15. KESIMPULAN Tekanan darah tinggi adalah peningkatan tekanan darah yangdisebabkan oleh: • Ketidakseimbangan kontrol pengatur didalam tubuh • Usia yag merupakan faktor resiko yang sering menjadi penyebab terjadinya peningkatan tekanan darah • Seseorang yang mengalami tekanan darah tinggi akan menunjukan tanda dan gejala yaitu sakit kepala,susah tidur,gangguan penglihatan,sakit tengkung.
  • 16. Apabila tidak diatasi dengan baik maka tekanan darah tinggi akan berisiko menyebabkan penyakir seperti:stroke,kerusakan pembuluh darah,kegagalan jantung.
  • 17.
  • 18. 1.Diagnosa yang bisa kita gunakan dalam asuhan keperawatan antara lain: a. Penurunan curah jantung b/d peningkatan afterload, vasokonstriksi, hipertrofi/ rigiditas ventrikuler, iskemia miokard b. Nyeri akut b/d peningkatan tekanan vaskuler serebral dan iskemia c. Kelebihan volume cairan d. Intoleransi aktivitas b/d kelemahan ketidak seimbangansuplai dan kebutuhan oksigen e. Cemas b/d krisis situsional sekunder adanya hipertensi diderita pasien. g. Resiko cedera
  • 19. 2.Intervensi keperawatan  Diagnosa : a.Nyeri akut b/d peningkatan tekanan vaskuler serebral dan iskemia  Intervensi: -Mampu mengontrol nyeri − Mampu menggunakan tehknik non farmakologi untuk mengurangi nyeri − Melaporkan bahwa nyeri berkurang dengan menggunakan manajemen nyeri − Mampu mengenali nyeri (skala intersitas frekuensi dan tanda nyeri − Menyatakan rasa nyaman setelah nyeri berkurang − Tanda vital dalam rentang normal − Menggunakan analgetik sesuai keutuhan − Monitor vital sign
  • 20. 3.Implementasi -Lakukan pengkajiaan nyeri secara konperensif termasuk lokasi, karakteristik ,durasi,frekuensi, kualitas dan faktor presipitasi -Observasi reaksi non verbal dari tidak kenyamanan -Gunakan teknik komunikasi terapiutik untuk mengetahui pengalaman nyeri pasien -Atur periode latihan dan istirahat untuk menghindari kelelahan - Monitor penerima paisen tentang manajemen nyeri -Anjurkan untuk menurunkan stress