SlideShare a Scribd company logo
Seminar tata Kelola Laporan
Keuangan Bumdes 2022
Tatang Anantatur ST., MSEI
Pengalaman & Karir
• Praktisi Manajemen Risiko Perbankan
• Dosen Ekonomi Syariah STAIL
• Counterpart Investigator Bank Syariah Indonesia
• Counterpart Auditor Bank Indonesia
• Workshop Auditor PPATK
• Workshop Auditor OJK
• Workshop Auditor Bank Mandiri
• Karya : Jurnal Ebis Unair
TATANG ANANTATUR ST, MSEI
BUMDES (Badan Usaha Milik Desa)
UU cipta karya no.11 tahun 2020 & PP nomer 11 tahun
2021
Revitalisasi USAHA & Tata Kelola
Modal Dana Desa & CSR
Laporan keuangan
1.Laporan laba rugi merupakan laporan keuangan pada periode
akuntansi tertentu yang berisikan pendapatan dan beban perusahaan
yang kemudian menghasilkan laba/rugi bersih.
2.Laporan perubahan modal merupakan laporan keuangan pada
periode akuntansi tertentu yang memuat informasi mengenai
modal/ekuitas yang dimiliki perusahaan dan hal-hal apa saja yang
menyebabkannya berubah.
3.Neraca merupakan laporan keuangan yang menyajikan informasi
posisi keuangan perusahaan pada periode tertentu.
4.Laporan arus kas merupakan laporan keuangan yang menyajikan
informasi terperinci terkait jumlah pemasukan dan pengeluaran dalam
suatu periode tertentu
L a p o r a n A r u s K a s
Pelaporan Arus Kas
Laporan Arus Kas melaporkan aktivitas-aktivitas utama
yang menyebabkan aliran kas masuk dan kas keluar
suatu perusahaan dalam satu periode.
Kegiatan Operasi – transaksi yang mempengaruhi
laba bersih
Kegiatan investasi– transaksi yang mempengaruhi
besarnya aktiva tidak lancar
Kegiatan Pembiayaan–transaksi yang mempengaruhi
utang dan modal suatu entitas.
L a p o r a n A r u s K a s
Pelaporan Arus Kas
(pembayaran
beban)
Operasi
Kas bertambah Kas berkurang
(penjualan aktiva tidak
lancar)
Investasi
(penerbitan utang atau
saham)
Pembiayaan
(penerimaan
pendapatan)
Operasi
(pembelian T/S dan pembayaran
deviden))
Pembiayaan
(pembelian aktiva tidak
lancar )
Investing
L a p o r a n A r u s K a s
Arus Kas dari Kegiatan Operasi
Jenis-Jenis Kas Masuk Jenis-Jenis Kas Keluar
Penjualan
Barang dan Jasa
Penerimaan
Deviden
Pembelian Barang
Dagangan
Pembayaran gaji
dan Beban Lain
Pembayaran Pajak
Pendapatan Bunga
L a p o r a n A r u s K a s
Arus Kas dari Kegiatan Investasi
Jenis-Jenis Kas Masuk Jenis-Jenis Kas Keluar
Penjualan
investasi jangka
panjang
Penjualan aktiva
tetap
Pembelian
aktiva tetap
Pembelian
investasi jangka
panjang
L a p o r a n A r u s K a s
Arus Kas dari Kegiatan Pembiayaan
Penerbitan
Preferred dan
Common Stock
Penerbitan Bonds
dan utang jangka
panjang
Pembayaran
Kas Deviden
Pembayaran
Utang
Penarikan
Saham Treasury
Jenis-Jenis Kas Masuk Jenis-Jenis Kas Keluar
L a p o r a n A r u s K a s
Persiapan Pembuatan Laporan Arus Kas
Arus kas bersih dari kegiatan operasi
merupakan selisih dari penerimaan kas dari
operasi dengan pembayaran kas untuk operasi.
Arus kas bersih dari kegiatan operasi diperoleh
dengan cara menyesuaikan besarnya laba
bersih akrual yang berasal dari kegiatan
operasi agar menjadi laba bersih basis kas
Metode langsung
Metode tidak langsung
L a p o r a n A r u s K a s
Laporan arus kas
metode tidak langsung
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung
Neraca
Kas
Kewajiban
Ekuitas Pemegang
Saham
Aset Selain
Kas
Aset = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham
Kas + Aset Selain Kas = Kewajiban + Ekuitas Pemegang
Saham
Kas = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham – Aset Selain
Kas
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung
Neraca
Kas Kewajiban
Ekuitas Pemegang
Saham
Aset Selain
Kas
Aset = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham
Kas + Aset Selain Kas = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham
Kas = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham – Aset Selain Kas
2 3
1
Arus Kas ditentukan dengan menganalisis kewajiban, ekuitas pemegang saham, dan
aset selain kas.
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung
STEP 1
Dimulai dengan laba bersih perusahaan
berdasarkan basis akrual.(tampak pada
laporan laba rugi, laba ditahan, atau laporan
perubahan modal).
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung
Tentukan Laba bersih
LABA DITAHAN AKUN NO. 32
Saldo
Tanggal Item Debit Credit Debit Credit
Jan. 1 Saldo 202,300
Des. 31 Laba bersih 108,000 310,300
31 Deviden Kas 28,000 282,300
Untuk Arus Kas
2006
L a p o r a n A r u s K a s
Kegiatan Operasi-Metode Tidak Langsung
Laba Bersih berdasarkan laporan laba rugi $108,000
Ditambah:
Penyusutan $ 7,000
Penurunan jumlah persediaan 8,000
Peningkatan beban belum dibayar 2,200 17,200
$125,200
Peningkatan jumlah piutang $ 9,000
Penurunan jumlah persediaan 3,200
Penurunan jumlah utang pajak penghasilan 500
Keuntungan atas penjualan tanah 12,000 24,700
Arus Kas bersih dari kegiatan operasi $100,500
Arus Kas dari Kegiatan Operasi:
Dikurangi:
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung
Langkah selanjutnya adalah menentukan beban
depresiasi untuk tahun tersebut. Jika tidak terdapat
di laporan laba rugi, maka dapat diketahui dengan
menganalisis akun akumulasi penyusutan.
STEP 2
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung
Menentukan Beban Depresiasi
AKUMULASI PENYESUAIAN-BANGUNAN AKUN NO. 17
Saldo
Tanggal Item Debit Credit Debit Credit
Jan. 1 Saldo 58,300
Dec. 31 Depresiasi 7,000 65,300
to statement
2006
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung-Kegiatan Operasi
Laba Bersih berdasarkan laporan laba rugi 108,000
Ditambah:
Penurunan jumlah persediaan 8,000
Peningkatan beban belum dibayar 2,200 17,200
125,200
Peningkatan jumlah piutang 9,000
Penurunan jumlah persediaan 3,200
Penurunan jumlah utang pajak penghasilan 500
Keuntungan atas penjualan tanah 12,000 24,700
Arus Kas bersih dari kegiatan operasi 100,500
Arus Kas dari Kegiatan Operasi:
Dikurangi:
Penyusutan 7,000
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung
Memilih aset lancar dan kewajiban lancar
yang berpengaruh pada arus kas yang
mengalami kenaikan atau penurunan.
STEP 3
L a p o r a n A r u s K a s
Perubahan dalam Akun Lancar
Tentukan perubahan debit
atau kredit dari masing-
masing akun di atas.
Perubahan
Akun 2006 2005 Debit Credit
Piutang (bersih) 74,000 65,000
Persediaan 172,000 180,000
Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700
Utang beban 26,500 24,300
Utang pajak penghasilan 7,900 8,400
9,000
8,000
3,200
2,200
500
L a p o r a n A r u s K a s
Perubahan dalam Akun Lancar
Perubahan
Akun 2006 2005 Debit Credit
Piutang (bersih) 74,000 65,000
Persediaan 172,000 180,000
Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700
Utang beban 26,500 24,300
Utang pajak penghasilan 7,900 8,400
9,000
8,000
3,200
2,200
500
Perubahan debit akan dikurangkan pada laba bersih pada
laporan arus kas dari kegiatan operasi. Jadi untuk
mendapatkan arus kas bersih dari kegiatan operasi, laba bersih
harus dikurangi lebih dahulu dengan perubahan debit itu.
L a p o r a n A r u s K a s
Perubahan dalam Akun Lancar
Perubahan
Akun 2006 2005 Debit Credit
Piutang (bersih) 74,000 65,000
Persediaan 172,000 180,000
Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700
Utang beban 26,500 24,300
Utang pajak penghasilan 7,900 8,400
9,000
8,000
3,200
2,200
500
Perubahan debit akan dikurangkan pada laba bersih pada
laporan arus kas dari kegiatan operasi. Jadi untuk
mendapatkan arus kas bersih dari kegiatan operasi, laba
bersih harus dikurangi lebih dahulu dengan perubahan debit
itu.
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung-Kegiatan Operasi
Arus Kas dari Kegiatan Operasi:
Add:
Laba bersih per laporan laba rugi 108,000
Penyusutan 7,000
Penurunan persediaan 8,000
Kenaikan utang beban 2,200 17,200
125,200
Kenaikan 9,000
Penurunan Utang dagang 3,200
Penurunan utang pajak 500
Keuntungan dari penjualan tanah 12,000 24,700
Arus kas bersih dari kegiatan operasi 100,500
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung
Menganalisis laporan laba rugi untuk melihat jika ada untung atau rugi
dari penjualan investasi, peralatan, dsb.
STEP 4
Metode Tidak Langsung
Rundell Inc.
Laporan Laba Rugi
Untuk tahun yang berakhir pada 31 Desember 2006
Penjualan 1,180,000
Biaya barang dagangan yang terjual 790,000
Laba kotor 390,000
Beban Operasi:
Beban Penyusutan 7,000
Beban Operasi Lainnya 196,000
Total beban operasi 203,000
Pendapatan dari Operasi 187,000
Pendapatan lainnya:
Keuntungan dari penjualan tanah$12,000
Beban lainnya:
Beban bunga 8,000 4,0000
Pendapatan sebelum pajak 191,000
Pajak Penghasilan 83,000
Laba bersih 108,000
Keuntungan jual tanah 12,000
L a p o r a n A r u s K a s
Metode Tidak Langsung-Kegiatan Operasi
Arus Kas dari Kegiatan Operasi:
Add:
Laba, per laporan laba rugi 108,000
Penyusutan 7,000
Penurunan persediaan 8,000
Kenaikan beban belum dibayar 2,200 17,200
125,200
Kenaikan piutang 9,000
Penurunan utang dagang 3,200
Penurunan utang pajak 500
Gain on sale of land 12,000 24,700
Arus kas bersih dari kegiatan operasi 100,500
This gain was included in net income, but did
L a p o r a n A r u s K a s
Kesimpulan
Salah satu laporan keuangan yang harus disiapkan oleh
perusahaan adalah laporan arus kas
Laporan arus kas menggambarkan aliran kas masuk dan kas
keluar perusahaan dalam satu periode
Arus kas perusahaan terdiri dari arus kas dari kegiatan
operasi, investasi, dan pembiayaan
Dalam pelaporan arus kas ini ada dua metode yang dipakai,
yaitu metode langsung dan metode tidak langsung
Perbedaan kedua metode itu terletak pada arus kas dari hasil
operasi
Dalam metode tidak langsung, perusahaan harus mengubah
laporan laba rugi basis akrual yang biasa dipakai oleh
perusahaan menjadi laporan laba rugi basis kas

More Related Content

Similar to PERTEMUAN BUMDES mojokerto 2022.ppt

Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdfPertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Rizkafauziana1
 
ppt kelompok 1 - analisis arus kas.pptx
ppt kelompok 1 - analisis arus kas.pptxppt kelompok 1 - analisis arus kas.pptx
ppt kelompok 1 - analisis arus kas.pptx
safeplace2
 
Bab 3 Cashflow
Bab 3 CashflowBab 3 Cashflow
Bab 3 CashflowDiarta
 
Accounting Cycle
Accounting CycleAccounting Cycle
Accounting Cycle
Laurence Mc
 
piutang ppt.pptx
piutang ppt.pptxpiutang ppt.pptx
piutang ppt.pptx
AswarAswad
 
Laporan Arus Kas akuntansi akuntansi yang .pptx
Laporan Arus Kas akuntansi akuntansi yang .pptxLaporan Arus Kas akuntansi akuntansi yang .pptx
Laporan Arus Kas akuntansi akuntansi yang .pptx
MungNjajaL
 
Persentasi analisa cash flow
Persentasi analisa cash flowPersentasi analisa cash flow
Persentasi analisa cash flow
Uswatun Hasanah
 
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptxAKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
MedikaTama
 
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Ninnasi Muttaqiin
 
Akuntansi Keuangan PERTEMUAN KE 10PIUTANG.ppt
Akuntansi Keuangan PERTEMUAN KE 10PIUTANG.pptAkuntansi Keuangan PERTEMUAN KE 10PIUTANG.ppt
Akuntansi Keuangan PERTEMUAN KE 10PIUTANG.ppt
brunojahur
 
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis (1).ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis (1).pptChapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis (1).ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis (1).ppt
BroSalim
 
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.pptChapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
ErlinRumpakpakra1
 
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.pptChapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
JuliaDewiMarifah1
 
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.pptChapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
erwinfebriansyah3
 
ANALISIS PERBANDINGAN LAPORAN KEUANGANpdf
ANALISIS PERBANDINGAN LAPORAN KEUANGANpdfANALISIS PERBANDINGAN LAPORAN KEUANGANpdf
ANALISIS PERBANDINGAN LAPORAN KEUANGANpdf
irwan921884
 
Tugas sp manajemen keuangan
Tugas sp manajemen keuanganTugas sp manajemen keuangan
Tugas sp manajemen keuangan
Hana Rosmawati
 
1.modul 1
1.modul 11.modul 1
1.modul 1
buhakampus
 
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptxMATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
DodoAnwar2
 
Konsep Akuntansi
Konsep AkuntansiKonsep Akuntansi
Konsep Akuntansi
iraf50
 
19 laporan-arus-kas
19 laporan-arus-kas19 laporan-arus-kas
19 laporan-arus-kas
Yoga Adi Saputra
 

Similar to PERTEMUAN BUMDES mojokerto 2022.ppt (20)

Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdfPertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
 
ppt kelompok 1 - analisis arus kas.pptx
ppt kelompok 1 - analisis arus kas.pptxppt kelompok 1 - analisis arus kas.pptx
ppt kelompok 1 - analisis arus kas.pptx
 
Bab 3 Cashflow
Bab 3 CashflowBab 3 Cashflow
Bab 3 Cashflow
 
Accounting Cycle
Accounting CycleAccounting Cycle
Accounting Cycle
 
piutang ppt.pptx
piutang ppt.pptxpiutang ppt.pptx
piutang ppt.pptx
 
Laporan Arus Kas akuntansi akuntansi yang .pptx
Laporan Arus Kas akuntansi akuntansi yang .pptxLaporan Arus Kas akuntansi akuntansi yang .pptx
Laporan Arus Kas akuntansi akuntansi yang .pptx
 
Persentasi analisa cash flow
Persentasi analisa cash flowPersentasi analisa cash flow
Persentasi analisa cash flow
 
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptxAKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
 
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
 
Akuntansi Keuangan PERTEMUAN KE 10PIUTANG.ppt
Akuntansi Keuangan PERTEMUAN KE 10PIUTANG.pptAkuntansi Keuangan PERTEMUAN KE 10PIUTANG.ppt
Akuntansi Keuangan PERTEMUAN KE 10PIUTANG.ppt
 
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis (1).ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis (1).pptChapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis (1).ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis (1).ppt
 
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.pptChapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
 
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.pptChapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
 
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.pptChapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
Chapter-01_Pengantar-Akuntansi-dan-Bisnis.ppt
 
ANALISIS PERBANDINGAN LAPORAN KEUANGANpdf
ANALISIS PERBANDINGAN LAPORAN KEUANGANpdfANALISIS PERBANDINGAN LAPORAN KEUANGANpdf
ANALISIS PERBANDINGAN LAPORAN KEUANGANpdf
 
Tugas sp manajemen keuangan
Tugas sp manajemen keuanganTugas sp manajemen keuangan
Tugas sp manajemen keuangan
 
1.modul 1
1.modul 11.modul 1
1.modul 1
 
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptxMATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
 
Konsep Akuntansi
Konsep AkuntansiKonsep Akuntansi
Konsep Akuntansi
 
19 laporan-arus-kas
19 laporan-arus-kas19 laporan-arus-kas
19 laporan-arus-kas
 

Recently uploaded

Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 

PERTEMUAN BUMDES mojokerto 2022.ppt

  • 1. Seminar tata Kelola Laporan Keuangan Bumdes 2022 Tatang Anantatur ST., MSEI
  • 2. Pengalaman & Karir • Praktisi Manajemen Risiko Perbankan • Dosen Ekonomi Syariah STAIL • Counterpart Investigator Bank Syariah Indonesia • Counterpart Auditor Bank Indonesia • Workshop Auditor PPATK • Workshop Auditor OJK • Workshop Auditor Bank Mandiri • Karya : Jurnal Ebis Unair TATANG ANANTATUR ST, MSEI
  • 3. BUMDES (Badan Usaha Milik Desa) UU cipta karya no.11 tahun 2020 & PP nomer 11 tahun 2021 Revitalisasi USAHA & Tata Kelola Modal Dana Desa & CSR
  • 4. Laporan keuangan 1.Laporan laba rugi merupakan laporan keuangan pada periode akuntansi tertentu yang berisikan pendapatan dan beban perusahaan yang kemudian menghasilkan laba/rugi bersih. 2.Laporan perubahan modal merupakan laporan keuangan pada periode akuntansi tertentu yang memuat informasi mengenai modal/ekuitas yang dimiliki perusahaan dan hal-hal apa saja yang menyebabkannya berubah. 3.Neraca merupakan laporan keuangan yang menyajikan informasi posisi keuangan perusahaan pada periode tertentu. 4.Laporan arus kas merupakan laporan keuangan yang menyajikan informasi terperinci terkait jumlah pemasukan dan pengeluaran dalam suatu periode tertentu
  • 5. L a p o r a n A r u s K a s Pelaporan Arus Kas Laporan Arus Kas melaporkan aktivitas-aktivitas utama yang menyebabkan aliran kas masuk dan kas keluar suatu perusahaan dalam satu periode. Kegiatan Operasi – transaksi yang mempengaruhi laba bersih Kegiatan investasi– transaksi yang mempengaruhi besarnya aktiva tidak lancar Kegiatan Pembiayaan–transaksi yang mempengaruhi utang dan modal suatu entitas.
  • 6. L a p o r a n A r u s K a s Pelaporan Arus Kas (pembayaran beban) Operasi Kas bertambah Kas berkurang (penjualan aktiva tidak lancar) Investasi (penerbitan utang atau saham) Pembiayaan (penerimaan pendapatan) Operasi (pembelian T/S dan pembayaran deviden)) Pembiayaan (pembelian aktiva tidak lancar ) Investing
  • 7. L a p o r a n A r u s K a s Arus Kas dari Kegiatan Operasi Jenis-Jenis Kas Masuk Jenis-Jenis Kas Keluar Penjualan Barang dan Jasa Penerimaan Deviden Pembelian Barang Dagangan Pembayaran gaji dan Beban Lain Pembayaran Pajak Pendapatan Bunga
  • 8. L a p o r a n A r u s K a s Arus Kas dari Kegiatan Investasi Jenis-Jenis Kas Masuk Jenis-Jenis Kas Keluar Penjualan investasi jangka panjang Penjualan aktiva tetap Pembelian aktiva tetap Pembelian investasi jangka panjang
  • 9. L a p o r a n A r u s K a s Arus Kas dari Kegiatan Pembiayaan Penerbitan Preferred dan Common Stock Penerbitan Bonds dan utang jangka panjang Pembayaran Kas Deviden Pembayaran Utang Penarikan Saham Treasury Jenis-Jenis Kas Masuk Jenis-Jenis Kas Keluar
  • 10. L a p o r a n A r u s K a s Persiapan Pembuatan Laporan Arus Kas Arus kas bersih dari kegiatan operasi merupakan selisih dari penerimaan kas dari operasi dengan pembayaran kas untuk operasi. Arus kas bersih dari kegiatan operasi diperoleh dengan cara menyesuaikan besarnya laba bersih akrual yang berasal dari kegiatan operasi agar menjadi laba bersih basis kas Metode langsung Metode tidak langsung
  • 11. L a p o r a n A r u s K a s Laporan arus kas metode tidak langsung
  • 12. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung Neraca Kas Kewajiban Ekuitas Pemegang Saham Aset Selain Kas Aset = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham Kas + Aset Selain Kas = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham Kas = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham – Aset Selain Kas
  • 13. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung Neraca Kas Kewajiban Ekuitas Pemegang Saham Aset Selain Kas Aset = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham Kas + Aset Selain Kas = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham Kas = Kewajiban + Ekuitas Pemegang Saham – Aset Selain Kas 2 3 1 Arus Kas ditentukan dengan menganalisis kewajiban, ekuitas pemegang saham, dan aset selain kas.
  • 14. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung STEP 1 Dimulai dengan laba bersih perusahaan berdasarkan basis akrual.(tampak pada laporan laba rugi, laba ditahan, atau laporan perubahan modal).
  • 15. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung Tentukan Laba bersih LABA DITAHAN AKUN NO. 32 Saldo Tanggal Item Debit Credit Debit Credit Jan. 1 Saldo 202,300 Des. 31 Laba bersih 108,000 310,300 31 Deviden Kas 28,000 282,300 Untuk Arus Kas 2006
  • 16. L a p o r a n A r u s K a s Kegiatan Operasi-Metode Tidak Langsung Laba Bersih berdasarkan laporan laba rugi $108,000 Ditambah: Penyusutan $ 7,000 Penurunan jumlah persediaan 8,000 Peningkatan beban belum dibayar 2,200 17,200 $125,200 Peningkatan jumlah piutang $ 9,000 Penurunan jumlah persediaan 3,200 Penurunan jumlah utang pajak penghasilan 500 Keuntungan atas penjualan tanah 12,000 24,700 Arus Kas bersih dari kegiatan operasi $100,500 Arus Kas dari Kegiatan Operasi: Dikurangi:
  • 17. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung Langkah selanjutnya adalah menentukan beban depresiasi untuk tahun tersebut. Jika tidak terdapat di laporan laba rugi, maka dapat diketahui dengan menganalisis akun akumulasi penyusutan. STEP 2
  • 18. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung Menentukan Beban Depresiasi AKUMULASI PENYESUAIAN-BANGUNAN AKUN NO. 17 Saldo Tanggal Item Debit Credit Debit Credit Jan. 1 Saldo 58,300 Dec. 31 Depresiasi 7,000 65,300 to statement 2006
  • 19. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung-Kegiatan Operasi Laba Bersih berdasarkan laporan laba rugi 108,000 Ditambah: Penurunan jumlah persediaan 8,000 Peningkatan beban belum dibayar 2,200 17,200 125,200 Peningkatan jumlah piutang 9,000 Penurunan jumlah persediaan 3,200 Penurunan jumlah utang pajak penghasilan 500 Keuntungan atas penjualan tanah 12,000 24,700 Arus Kas bersih dari kegiatan operasi 100,500 Arus Kas dari Kegiatan Operasi: Dikurangi: Penyusutan 7,000
  • 20. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung Memilih aset lancar dan kewajiban lancar yang berpengaruh pada arus kas yang mengalami kenaikan atau penurunan. STEP 3
  • 21. L a p o r a n A r u s K a s Perubahan dalam Akun Lancar Tentukan perubahan debit atau kredit dari masing- masing akun di atas. Perubahan Akun 2006 2005 Debit Credit Piutang (bersih) 74,000 65,000 Persediaan 172,000 180,000 Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700 Utang beban 26,500 24,300 Utang pajak penghasilan 7,900 8,400 9,000 8,000 3,200 2,200 500
  • 22. L a p o r a n A r u s K a s Perubahan dalam Akun Lancar Perubahan Akun 2006 2005 Debit Credit Piutang (bersih) 74,000 65,000 Persediaan 172,000 180,000 Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700 Utang beban 26,500 24,300 Utang pajak penghasilan 7,900 8,400 9,000 8,000 3,200 2,200 500 Perubahan debit akan dikurangkan pada laba bersih pada laporan arus kas dari kegiatan operasi. Jadi untuk mendapatkan arus kas bersih dari kegiatan operasi, laba bersih harus dikurangi lebih dahulu dengan perubahan debit itu.
  • 23. L a p o r a n A r u s K a s Perubahan dalam Akun Lancar Perubahan Akun 2006 2005 Debit Credit Piutang (bersih) 74,000 65,000 Persediaan 172,000 180,000 Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700 Utang beban 26,500 24,300 Utang pajak penghasilan 7,900 8,400 9,000 8,000 3,200 2,200 500 Perubahan debit akan dikurangkan pada laba bersih pada laporan arus kas dari kegiatan operasi. Jadi untuk mendapatkan arus kas bersih dari kegiatan operasi, laba bersih harus dikurangi lebih dahulu dengan perubahan debit itu.
  • 24. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung-Kegiatan Operasi Arus Kas dari Kegiatan Operasi: Add: Laba bersih per laporan laba rugi 108,000 Penyusutan 7,000 Penurunan persediaan 8,000 Kenaikan utang beban 2,200 17,200 125,200 Kenaikan 9,000 Penurunan Utang dagang 3,200 Penurunan utang pajak 500 Keuntungan dari penjualan tanah 12,000 24,700 Arus kas bersih dari kegiatan operasi 100,500
  • 25. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung Menganalisis laporan laba rugi untuk melihat jika ada untung atau rugi dari penjualan investasi, peralatan, dsb. STEP 4
  • 26. Metode Tidak Langsung Rundell Inc. Laporan Laba Rugi Untuk tahun yang berakhir pada 31 Desember 2006 Penjualan 1,180,000 Biaya barang dagangan yang terjual 790,000 Laba kotor 390,000 Beban Operasi: Beban Penyusutan 7,000 Beban Operasi Lainnya 196,000 Total beban operasi 203,000 Pendapatan dari Operasi 187,000 Pendapatan lainnya: Keuntungan dari penjualan tanah$12,000 Beban lainnya: Beban bunga 8,000 4,0000 Pendapatan sebelum pajak 191,000 Pajak Penghasilan 83,000 Laba bersih 108,000 Keuntungan jual tanah 12,000
  • 27. L a p o r a n A r u s K a s Metode Tidak Langsung-Kegiatan Operasi Arus Kas dari Kegiatan Operasi: Add: Laba, per laporan laba rugi 108,000 Penyusutan 7,000 Penurunan persediaan 8,000 Kenaikan beban belum dibayar 2,200 17,200 125,200 Kenaikan piutang 9,000 Penurunan utang dagang 3,200 Penurunan utang pajak 500 Gain on sale of land 12,000 24,700 Arus kas bersih dari kegiatan operasi 100,500 This gain was included in net income, but did
  • 28. L a p o r a n A r u s K a s Kesimpulan Salah satu laporan keuangan yang harus disiapkan oleh perusahaan adalah laporan arus kas Laporan arus kas menggambarkan aliran kas masuk dan kas keluar perusahaan dalam satu periode Arus kas perusahaan terdiri dari arus kas dari kegiatan operasi, investasi, dan pembiayaan Dalam pelaporan arus kas ini ada dua metode yang dipakai, yaitu metode langsung dan metode tidak langsung Perbedaan kedua metode itu terletak pada arus kas dari hasil operasi Dalam metode tidak langsung, perusahaan harus mengubah laporan laba rugi basis akrual yang biasa dipakai oleh perusahaan menjadi laporan laba rugi basis kas