SlideShare a Scribd company logo
PERTEMUAN 11
Dosen : Endang Retnoningsih, M.Kom
www.endangretno.com
Amazing day..
Perbedaan antara kuatir dan melakukan persiapan
dengan baik, persiapan yang baik dilakukan tanpa
ada perasaan takut gagal.
• Dalam proses pemrograman serching/pencarian
biasanya digunakan untuk proses update atau
penghapusan data  sebelumnya melakukan proses
pencarian data.
• Penyisipan data pada sekumpulan data, jika data
sudah ada maka proses penyisipan tidak
diperkenankan.
• Jika data tidak ada maka proses penyisipan dilakukan
tujuan digunakan agar tidak terjadi duplikasi data
DEFINISI SEARCHING
Merupakan algoritma pencarian yang sangat sederhana.
Proses pencarian beruntun adalah proses
membandingkan setiap elemen larik satu per satu secara
beruntun, mulai dari elemen pertama sampai elemen
yang dicari ditemukan dan seluruh elemn sudah
diperiksa.
1. Tehnik Sequential Search / Linier Search
• 13 16 14 21 76 21
Nilai yang dicari: 21
Maka elemen yang diperiksa : 13 16 14 21
Index ketemu : 4
Nilai yang dicari: 13
Maka elemen yang diperiksa : 13
Index ketemu : 1
Nilai yang dicari: 15
Maka elemen yang diperiksa : 13 16 14 21 76 21
Index ketemu : 0
1. Algoritma dari proses Pencarian diatas adalah:
2. Tentukan i=1, Ketemu = 0.
3. Masukan Nilai X  nilai yang dicari.
4. Jika Nilai[i] <> X maka i=i+1, kembali kelangkah 2.
5. Jika Nilai[i] = X maka Ketemu =i.
6. Jika Ketemu = 0 maka Cetak “nilai X tidak ketemu”
7. Jika tidak (Ketemu <>0)Cetak “nilai X ketemu pada
posisi Ketemu”.
8. Selesai.
Algoritma :
1. Low = 1 , High = N
2. Ketika Low <= High Maka kerjakan langkah No .3,
Jika tidak Maka kerjakan langkah No.7
3. Tentukan Mid dengan rumus mid = ( Low + High ) Div 2
4. Jika X < Mid Maka High = Mid –1
5. Jika X > Mid Maka Low = Mid +1
6. Jika X = Mid Maka Nil. Tengah = Nil. Yg
dicari
7. Jika X > High Maka Pencarian GAGAL
2. Tehnik Binary Search
Contoh Data:
Misalnya data yang dicari X= 17
Kerjakan dengan menggunakan teknik pencarian data dengan
metode binary search
A[0] A[1] A[2] A[3] A[4] A[5] A[6] A[7] A[8]
3 9 11 12 15 17 23 31 35
1. L= 0 , H= 8
2. 2. Ketika L <= H yaitu 0 <= 8, maka ke langkah 3
3. Tentukan Mid rumus = ( Low + High ) Div 2
Mid =(0+8) div 2
Mid = 8 div 2
Mid = 4 -> data pada index tersebut 15
.:. Data Mid =15 Jika X > Mid ke langkah 5
* Yang dimasukkan kedalam rumus adalah indexnya
A[0] A[1] A[2] A[3] A[4] A[5] A[6] A[7] A[8]
3 9 11 12 15 17 23 31 35
L Mid X H
5. Jika X > Mid Maka Low = Mid +1
17>15, maka L=4+1
L= 5 -> data pada index tersebut 17
.:. Mid = Nil. Yg dicari
• Menentukan / mencari elemen max & min.
• Pada Himpunan yg berbentuk array linear.
• Waktu tempuh/time complexity yg digunakan untuk
menyelesaikan pencarian hingga mendapatkan solusi yg
optimal terbagi atas best case,average case dan worst case.
• BEST CASE (Data diurutkan scr naik/ ascending  n-1)
• WORST CASE (data diurutkan scr turun/ desc 2n-1)
• AVERAGE CASE(data tersusun scra acak3n/2-1)
3. Tehnik Binary MAXMIN
Best Case
• Terjadi jika elemen dalam himpunan disusun secara
increasing (menaik). Dengan perbandingan waktu
n – 1 kali satuan operasi.
• Contoh:
Terdapat himpunan A yang berisi 4 buah bilangan
telah tersusun secara decreasing dengan:
Tentukan/cari bilangan Max & Min serta jumlah
operasi perbandingan yang dilakukan ?
A[0] A[1] A[2] A[3]
2 4 5 10
• Untuk masalah tersebut dapat digunakan procedure
STRAIT MAXMIN yang menghasilkan bilangan Min=2
& bilangan Max=10
• Operasi perbandingan data mencari bilangan
MaxMin dari himpunan tersebut (n-1) = 3 kali operasi
perbandingan.
Worst Case
• Terjadi jika elemen dalam himpunan disusun secara
decreasing (menurun). Dengan operasi perbandingan
sebanyak 2(n-1) kali satuan operasi.
• Contoh:
Terdapat himpunan A yang berisi 4 buah bilangan
telah tersusun secara decreasing dengan:
Tentukan/cari bilangan Max & Min serta jumlah
operasi perbandingan yang dilakukan ?
A[0] A[1] A[2] A[3]
80 21 6 10
• Untuk masalah tersebut dapat digunakan procedure
STRAIT MAXMIN yang menghasilkan bilangan
Max=80 & bilangan Min=10
• Operasi perbandingan data mencari bilangan
MaxMin dari himpunan tersebut 2 (n-1) = 6 kali
operasi perbandingan.
Average Case
• Terjadi jika elemen dalam himpunan disusun secara acak .
Dengan operasi perbandingan yang dilakukan adalahrata-rata
waktu tempuh best case & worst case yaitu Τ1
2 [(n-1) + 2(n-1)]
• Contoh:
Terdapat himpunan A yang berisi 4 buah bilangan telah
tersusun secara decreasing dengan:
Tentukan/cari bilangan Max & Min:
1. Berapa elemen MaxMin yang didapatkan ?
2. Berapa jumlah operasi perbandingan yang dilakukan ?
A[0] A[1] A[2] A[3]
5 -4 9 7
• Untuk masalah tersebut dapat digunakan procedure
STRAIT MAXMIN yang menghasilkan bilangan Max=9
& bilangan Min=-4
• Operasi perbandingan data mencari bilangan
MaxMin dari himpunan tersebut Τ1
2 [(n-1) + 2(n-1)] =
3.𝑛
2
− 1 kali operasi perbandingan.
•
3.4
2
− 1
•
12
2
− 1
• 5
Terdapat urutan bilangan sebagai berikut :
10 4 11 28 12 9 15 2 6
1. Urutkan bilangan tersebut menggunakan
metode :
• Insertion Sort
• Merge Sort
• Selection Sort
• Bubble Sort
• Quick Sort
2. Gunakan Binary Search (hasil dari data
yang telah terurut) untuk mencari :
– Angka 10
– Angka 28
– Angka 2

More Related Content

What's hot

001 soal-input-text
001 soal-input-text001 soal-input-text
001 soal-input-text
MohammadSjukani
 
Algoritma dan Struktur Data - Sequential Search
Algoritma dan Struktur Data - Sequential SearchAlgoritma dan Struktur Data - Sequential Search
Algoritma dan Struktur Data - Sequential Search
KuliahKita
 
Sequential Search
Sequential SearchSequential Search
Sequential Search
Putra Andry
 
4 pengolahan data array
4 pengolahan data array4 pengolahan data array
4 pengolahan data array
Simon Patabang
 
Algoritma dan Struktur Data - pencarian biner
Algoritma dan Struktur Data - pencarian binerAlgoritma dan Struktur Data - pencarian biner
Algoritma dan Struktur Data - pencarian biner
Georgius Rinaldo
 
Algoritma Sorting
Algoritma SortingAlgoritma Sorting
Algoritma Sorting
Lubna Abidah
 
Binary Search pada Java
Binary Search pada JavaBinary Search pada Java
Binary Search pada Java
Putra Andry
 
Analisis Algoritma Pada Masalah Sorting
Analisis Algoritma Pada Masalah SortingAnalisis Algoritma Pada Masalah Sorting
Analisis Algoritma Pada Masalah SortingDea Rokhmatun Iradewa
 
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15doudomblogspot
 
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan PemrogramanPertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Prasetyo Adi
 
Metode sorting dan aplikasinya2
Metode sorting dan aplikasinya2Metode sorting dan aplikasinya2
Metode sorting dan aplikasinya2
maidah .
 
6 Algoritma Pengurutan Data
6 Algoritma Pengurutan Data6 Algoritma Pengurutan Data
6 Algoritma Pengurutan Data
Simon Patabang
 
Algoritma dan Struktur Data - Binary Search
Algoritma dan Struktur Data - Binary SearchAlgoritma dan Struktur Data - Binary Search
Algoritma dan Struktur Data - Binary Search
KuliahKita
 

What's hot (14)

Pengurutan (Sorting)
Pengurutan (Sorting)Pengurutan (Sorting)
Pengurutan (Sorting)
 
001 soal-input-text
001 soal-input-text001 soal-input-text
001 soal-input-text
 
Algoritma dan Struktur Data - Sequential Search
Algoritma dan Struktur Data - Sequential SearchAlgoritma dan Struktur Data - Sequential Search
Algoritma dan Struktur Data - Sequential Search
 
Sequential Search
Sequential SearchSequential Search
Sequential Search
 
4 pengolahan data array
4 pengolahan data array4 pengolahan data array
4 pengolahan data array
 
Algoritma dan Struktur Data - pencarian biner
Algoritma dan Struktur Data - pencarian binerAlgoritma dan Struktur Data - pencarian biner
Algoritma dan Struktur Data - pencarian biner
 
Algoritma Sorting
Algoritma SortingAlgoritma Sorting
Algoritma Sorting
 
Binary Search pada Java
Binary Search pada JavaBinary Search pada Java
Binary Search pada Java
 
Analisis Algoritma Pada Masalah Sorting
Analisis Algoritma Pada Masalah SortingAnalisis Algoritma Pada Masalah Sorting
Analisis Algoritma Pada Masalah Sorting
 
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
 
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan PemrogramanPertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
 
Metode sorting dan aplikasinya2
Metode sorting dan aplikasinya2Metode sorting dan aplikasinya2
Metode sorting dan aplikasinya2
 
6 Algoritma Pengurutan Data
6 Algoritma Pengurutan Data6 Algoritma Pengurutan Data
6 Algoritma Pengurutan Data
 
Algoritma dan Struktur Data - Binary Search
Algoritma dan Struktur Data - Binary SearchAlgoritma dan Struktur Data - Binary Search
Algoritma dan Struktur Data - Binary Search
 

Similar to Pertemuan 11 Tehnik Searching

Modul pembelajaran Searching Algorithm.pptx
Modul pembelajaran Searching Algorithm.pptxModul pembelajaran Searching Algorithm.pptx
Modul pembelajaran Searching Algorithm.pptx
JalaludinAlAzhamatKh
 
10._Pencarian_pada_Array_.pdf
10._Pencarian_pada_Array_.pdf10._Pencarian_pada_Array_.pdf
10._Pencarian_pada_Array_.pdf
wwiennd
 
Paper Metode Sorting
Paper Metode SortingPaper Metode Sorting
Paper Metode Sorting
Nurul Habibah
 
Teknik Searching
Teknik SearchingTeknik Searching
Teknik Searching
Brigita Wensen
 
tugas algoritma
tugas algoritmatugas algoritma
tugas algoritma
SITI MUTIAH NURMALA DEWI
 
Laporan Praktikum Algoritma Pemrograman Modul V-Menghitung Median
Laporan Praktikum Algoritma Pemrograman Modul V-Menghitung MedianLaporan Praktikum Algoritma Pemrograman Modul V-Menghitung Median
Laporan Praktikum Algoritma Pemrograman Modul V-Menghitung Median
Shofura Kamal
 
Ifc modul 5 (searching)
Ifc   modul 5 (searching)Ifc   modul 5 (searching)
Ifc modul 5 (searching)
James Montolalu
 
7 Metode Pencarian Data Array
7 Metode Pencarian Data Array7 Metode Pencarian Data Array
7 Metode Pencarian Data Array
Simon Patabang
 
BERPIKIR KOMPUTESIONAL 3.ppt
BERPIKIR KOMPUTESIONAL 3.pptBERPIKIR KOMPUTESIONAL 3.ppt
BERPIKIR KOMPUTESIONAL 3.ppt
AgusPurwadi20
 
ALPRO SEARCHING K.4.pdf
ALPRO SEARCHING K.4.pdfALPRO SEARCHING K.4.pdf
ALPRO SEARCHING K.4.pdf
MamankHD
 
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptxBerpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
SMA NEGERI 1 PEMATANGSIANTAR, POLITEKNIK BISNIS INDONESIA, VORTEX558
 
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptxBerpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
SMA NEGERI 1 PEMATANGSIANTAR, POLITEKNIK BISNIS INDONESIA, VORTEX558
 
mean median dan modus data berkelompokppt.pptx
mean median dan modus data berkelompokppt.pptxmean median dan modus data berkelompokppt.pptx
mean median dan modus data berkelompokppt.pptx
AhmadSyajili
 
Tugas Algoritma Mutia rahmadania
Tugas Algoritma Mutia rahmadania Tugas Algoritma Mutia rahmadania
Tugas Algoritma Mutia rahmadania
Mutia Rahmadania
 
Tugas Algoritma Mutia rahmadania
Tugas Algoritma Mutia rahmadaniaTugas Algoritma Mutia rahmadania
Tugas Algoritma Mutia rahmadaniaMutia Rahmadania
 
ratna mustika sari
ratna mustika sariratna mustika sari
ratna mustika sari
ratna mustika sari
 
Tugas Algoritma
Tugas AlgoritmaTugas Algoritma
Tugas Algoritma
Tivan Yulistiawan
 
Median, Modus dan mean data berkelompok.ppt
Median, Modus dan mean data berkelompok.pptMedian, Modus dan mean data berkelompok.ppt
Median, Modus dan mean data berkelompok.ppt
ZuLfiyahArdiansyah
 

Similar to Pertemuan 11 Tehnik Searching (20)

Modul pembelajaran Searching Algorithm.pptx
Modul pembelajaran Searching Algorithm.pptxModul pembelajaran Searching Algorithm.pptx
Modul pembelajaran Searching Algorithm.pptx
 
10._Pencarian_pada_Array_.pdf
10._Pencarian_pada_Array_.pdf10._Pencarian_pada_Array_.pdf
10._Pencarian_pada_Array_.pdf
 
Paper Metode Sorting
Paper Metode SortingPaper Metode Sorting
Paper Metode Sorting
 
Sorting insert binary
Sorting insert binarySorting insert binary
Sorting insert binary
 
Teknik Searching
Teknik SearchingTeknik Searching
Teknik Searching
 
tugas algoritma
tugas algoritmatugas algoritma
tugas algoritma
 
Laporan Praktikum Algoritma Pemrograman Modul V-Menghitung Median
Laporan Praktikum Algoritma Pemrograman Modul V-Menghitung MedianLaporan Praktikum Algoritma Pemrograman Modul V-Menghitung Median
Laporan Praktikum Algoritma Pemrograman Modul V-Menghitung Median
 
Ifc modul 5 (searching)
Ifc   modul 5 (searching)Ifc   modul 5 (searching)
Ifc modul 5 (searching)
 
7 Metode Pencarian Data Array
7 Metode Pencarian Data Array7 Metode Pencarian Data Array
7 Metode Pencarian Data Array
 
BERPIKIR KOMPUTESIONAL 3.ppt
BERPIKIR KOMPUTESIONAL 3.pptBERPIKIR KOMPUTESIONAL 3.ppt
BERPIKIR KOMPUTESIONAL 3.ppt
 
ALPRO SEARCHING K.4.pdf
ALPRO SEARCHING K.4.pdfALPRO SEARCHING K.4.pdf
ALPRO SEARCHING K.4.pdf
 
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptxBerpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
 
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptxBerpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
Berpikir Komputasional Informatika Fase E SMA Kelas 1.pptx
 
mean median dan modus data berkelompokppt.pptx
mean median dan modus data berkelompokppt.pptxmean median dan modus data berkelompokppt.pptx
mean median dan modus data berkelompokppt.pptx
 
Tugas Algoritma Mutia rahmadania
Tugas Algoritma Mutia rahmadania Tugas Algoritma Mutia rahmadania
Tugas Algoritma Mutia rahmadania
 
Tugas Algoritma Mutia rahmadania
Tugas Algoritma Mutia rahmadaniaTugas Algoritma Mutia rahmadania
Tugas Algoritma Mutia rahmadania
 
ratna mustika sari
ratna mustika sariratna mustika sari
ratna mustika sari
 
Sd 15.17 modul 2
Sd 15.17 modul 2Sd 15.17 modul 2
Sd 15.17 modul 2
 
Tugas Algoritma
Tugas AlgoritmaTugas Algoritma
Tugas Algoritma
 
Median, Modus dan mean data berkelompok.ppt
Median, Modus dan mean data berkelompok.pptMedian, Modus dan mean data berkelompok.ppt
Median, Modus dan mean data berkelompok.ppt
 

More from Endang Retnoningsih

Penggunaan Rumus Statistik Excell
Penggunaan Rumus Statistik ExcellPenggunaan Rumus Statistik Excell
Penggunaan Rumus Statistik Excell
Endang Retnoningsih
 
2.pengenalan word latihan table of contents
2.pengenalan word latihan table of contents2.pengenalan word latihan table of contents
2.pengenalan word latihan table of contents
Endang Retnoningsih
 
2.pengenalan word
2.pengenalan word2.pengenalan word
2.pengenalan word
Endang Retnoningsih
 
1.Pengenalan komputer & internet
1.Pengenalan komputer & internet1.Pengenalan komputer & internet
1.Pengenalan komputer & internet
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 2 manajemen proyek si
Pertemuan 2 manajemen proyek siPertemuan 2 manajemen proyek si
Pertemuan 2 manajemen proyek si
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 1 konsep dasar proyek si
Pertemuan 1 konsep dasar proyek siPertemuan 1 konsep dasar proyek si
Pertemuan 1 konsep dasar proyek si
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 14 Presentasi
Pertemuan 14 PresentasiPertemuan 14 Presentasi
Pertemuan 14 Presentasi
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 13 Presentasi
Pertemuan 13 PresentasiPertemuan 13 Presentasi
Pertemuan 13 Presentasi
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 12 Presentasi
Pertemuan 12 PresentasiPertemuan 12 Presentasi
Pertemuan 12 Presentasi
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 11 Kualitas Data
Pertemuan 11 Kualitas DataPertemuan 11 Kualitas Data
Pertemuan 11 Kualitas Data
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Pertemuan 10 Metadata DatawarehousePertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Pertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Pertemuan 9 Strukturdata DatawarehousePertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Pertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Pertemuan 6 Infrastruktur DatawarehousePertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Pertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 5 Membangun Datawarehouse
Pertemuan 5 Membangun DatawarehousePertemuan 5 Membangun Datawarehouse
Pertemuan 5 Membangun Datawarehouse
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 4 Pemodelan Data Multi Dimensi
Pertemuan 4 Pemodelan Data Multi DimensiPertemuan 4 Pemodelan Data Multi Dimensi
Pertemuan 4 Pemodelan Data Multi Dimensi
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 3 Data Multi Dimensi
Pertemuan 3 Data Multi DimensiPertemuan 3 Data Multi Dimensi
Pertemuan 3 Data Multi Dimensi
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 2 Konsep Dasar DW
Pertemuan 2 Konsep Dasar DWPertemuan 2 Konsep Dasar DW
Pertemuan 2 Konsep Dasar DW
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 1 Pengantar DW
Pertemuan 1 Pengantar DWPertemuan 1 Pengantar DW
Pertemuan 1 Pengantar DW
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 13 Robotic
Pertemuan 13 RoboticPertemuan 13 Robotic
Pertemuan 13 Robotic
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 14 Jaringan Syaraf (Neural Network)
Pertemuan 14 Jaringan Syaraf (Neural Network)Pertemuan 14 Jaringan Syaraf (Neural Network)
Pertemuan 14 Jaringan Syaraf (Neural Network)
Endang Retnoningsih
 

More from Endang Retnoningsih (20)

Penggunaan Rumus Statistik Excell
Penggunaan Rumus Statistik ExcellPenggunaan Rumus Statistik Excell
Penggunaan Rumus Statistik Excell
 
2.pengenalan word latihan table of contents
2.pengenalan word latihan table of contents2.pengenalan word latihan table of contents
2.pengenalan word latihan table of contents
 
2.pengenalan word
2.pengenalan word2.pengenalan word
2.pengenalan word
 
1.Pengenalan komputer & internet
1.Pengenalan komputer & internet1.Pengenalan komputer & internet
1.Pengenalan komputer & internet
 
Pertemuan 2 manajemen proyek si
Pertemuan 2 manajemen proyek siPertemuan 2 manajemen proyek si
Pertemuan 2 manajemen proyek si
 
Pertemuan 1 konsep dasar proyek si
Pertemuan 1 konsep dasar proyek siPertemuan 1 konsep dasar proyek si
Pertemuan 1 konsep dasar proyek si
 
Pertemuan 14 Presentasi
Pertemuan 14 PresentasiPertemuan 14 Presentasi
Pertemuan 14 Presentasi
 
Pertemuan 13 Presentasi
Pertemuan 13 PresentasiPertemuan 13 Presentasi
Pertemuan 13 Presentasi
 
Pertemuan 12 Presentasi
Pertemuan 12 PresentasiPertemuan 12 Presentasi
Pertemuan 12 Presentasi
 
Pertemuan 11 Kualitas Data
Pertemuan 11 Kualitas DataPertemuan 11 Kualitas Data
Pertemuan 11 Kualitas Data
 
Pertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Pertemuan 10 Metadata DatawarehousePertemuan 10 Metadata Datawarehouse
Pertemuan 10 Metadata Datawarehouse
 
Pertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Pertemuan 9 Strukturdata DatawarehousePertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Pertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
 
Pertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Pertemuan 6 Infrastruktur DatawarehousePertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Pertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
 
Pertemuan 5 Membangun Datawarehouse
Pertemuan 5 Membangun DatawarehousePertemuan 5 Membangun Datawarehouse
Pertemuan 5 Membangun Datawarehouse
 
Pertemuan 4 Pemodelan Data Multi Dimensi
Pertemuan 4 Pemodelan Data Multi DimensiPertemuan 4 Pemodelan Data Multi Dimensi
Pertemuan 4 Pemodelan Data Multi Dimensi
 
Pertemuan 3 Data Multi Dimensi
Pertemuan 3 Data Multi DimensiPertemuan 3 Data Multi Dimensi
Pertemuan 3 Data Multi Dimensi
 
Pertemuan 2 Konsep Dasar DW
Pertemuan 2 Konsep Dasar DWPertemuan 2 Konsep Dasar DW
Pertemuan 2 Konsep Dasar DW
 
Pertemuan 1 Pengantar DW
Pertemuan 1 Pengantar DWPertemuan 1 Pengantar DW
Pertemuan 1 Pengantar DW
 
Pertemuan 13 Robotic
Pertemuan 13 RoboticPertemuan 13 Robotic
Pertemuan 13 Robotic
 
Pertemuan 14 Jaringan Syaraf (Neural Network)
Pertemuan 14 Jaringan Syaraf (Neural Network)Pertemuan 14 Jaringan Syaraf (Neural Network)
Pertemuan 14 Jaringan Syaraf (Neural Network)
 

Recently uploaded

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 

Recently uploaded (20)

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 

Pertemuan 11 Tehnik Searching

  • 1. PERTEMUAN 11 Dosen : Endang Retnoningsih, M.Kom www.endangretno.com
  • 2. Amazing day.. Perbedaan antara kuatir dan melakukan persiapan dengan baik, persiapan yang baik dilakukan tanpa ada perasaan takut gagal.
  • 3. • Dalam proses pemrograman serching/pencarian biasanya digunakan untuk proses update atau penghapusan data  sebelumnya melakukan proses pencarian data. • Penyisipan data pada sekumpulan data, jika data sudah ada maka proses penyisipan tidak diperkenankan. • Jika data tidak ada maka proses penyisipan dilakukan tujuan digunakan agar tidak terjadi duplikasi data DEFINISI SEARCHING
  • 4. Merupakan algoritma pencarian yang sangat sederhana. Proses pencarian beruntun adalah proses membandingkan setiap elemen larik satu per satu secara beruntun, mulai dari elemen pertama sampai elemen yang dicari ditemukan dan seluruh elemn sudah diperiksa. 1. Tehnik Sequential Search / Linier Search
  • 5. • 13 16 14 21 76 21 Nilai yang dicari: 21 Maka elemen yang diperiksa : 13 16 14 21 Index ketemu : 4 Nilai yang dicari: 13 Maka elemen yang diperiksa : 13 Index ketemu : 1 Nilai yang dicari: 15 Maka elemen yang diperiksa : 13 16 14 21 76 21 Index ketemu : 0
  • 6. 1. Algoritma dari proses Pencarian diatas adalah: 2. Tentukan i=1, Ketemu = 0. 3. Masukan Nilai X  nilai yang dicari. 4. Jika Nilai[i] <> X maka i=i+1, kembali kelangkah 2. 5. Jika Nilai[i] = X maka Ketemu =i. 6. Jika Ketemu = 0 maka Cetak “nilai X tidak ketemu” 7. Jika tidak (Ketemu <>0)Cetak “nilai X ketemu pada posisi Ketemu”. 8. Selesai.
  • 7. Algoritma : 1. Low = 1 , High = N 2. Ketika Low <= High Maka kerjakan langkah No .3, Jika tidak Maka kerjakan langkah No.7 3. Tentukan Mid dengan rumus mid = ( Low + High ) Div 2 4. Jika X < Mid Maka High = Mid –1 5. Jika X > Mid Maka Low = Mid +1 6. Jika X = Mid Maka Nil. Tengah = Nil. Yg dicari 7. Jika X > High Maka Pencarian GAGAL 2. Tehnik Binary Search
  • 8. Contoh Data: Misalnya data yang dicari X= 17 Kerjakan dengan menggunakan teknik pencarian data dengan metode binary search A[0] A[1] A[2] A[3] A[4] A[5] A[6] A[7] A[8] 3 9 11 12 15 17 23 31 35
  • 9. 1. L= 0 , H= 8 2. 2. Ketika L <= H yaitu 0 <= 8, maka ke langkah 3 3. Tentukan Mid rumus = ( Low + High ) Div 2 Mid =(0+8) div 2 Mid = 8 div 2 Mid = 4 -> data pada index tersebut 15 .:. Data Mid =15 Jika X > Mid ke langkah 5 * Yang dimasukkan kedalam rumus adalah indexnya A[0] A[1] A[2] A[3] A[4] A[5] A[6] A[7] A[8] 3 9 11 12 15 17 23 31 35 L Mid X H
  • 10. 5. Jika X > Mid Maka Low = Mid +1 17>15, maka L=4+1 L= 5 -> data pada index tersebut 17 .:. Mid = Nil. Yg dicari
  • 11. • Menentukan / mencari elemen max & min. • Pada Himpunan yg berbentuk array linear. • Waktu tempuh/time complexity yg digunakan untuk menyelesaikan pencarian hingga mendapatkan solusi yg optimal terbagi atas best case,average case dan worst case. • BEST CASE (Data diurutkan scr naik/ ascending  n-1) • WORST CASE (data diurutkan scr turun/ desc 2n-1) • AVERAGE CASE(data tersusun scra acak3n/2-1) 3. Tehnik Binary MAXMIN
  • 12. Best Case • Terjadi jika elemen dalam himpunan disusun secara increasing (menaik). Dengan perbandingan waktu n – 1 kali satuan operasi. • Contoh: Terdapat himpunan A yang berisi 4 buah bilangan telah tersusun secara decreasing dengan: Tentukan/cari bilangan Max & Min serta jumlah operasi perbandingan yang dilakukan ? A[0] A[1] A[2] A[3] 2 4 5 10
  • 13. • Untuk masalah tersebut dapat digunakan procedure STRAIT MAXMIN yang menghasilkan bilangan Min=2 & bilangan Max=10 • Operasi perbandingan data mencari bilangan MaxMin dari himpunan tersebut (n-1) = 3 kali operasi perbandingan.
  • 14. Worst Case • Terjadi jika elemen dalam himpunan disusun secara decreasing (menurun). Dengan operasi perbandingan sebanyak 2(n-1) kali satuan operasi. • Contoh: Terdapat himpunan A yang berisi 4 buah bilangan telah tersusun secara decreasing dengan: Tentukan/cari bilangan Max & Min serta jumlah operasi perbandingan yang dilakukan ? A[0] A[1] A[2] A[3] 80 21 6 10
  • 15. • Untuk masalah tersebut dapat digunakan procedure STRAIT MAXMIN yang menghasilkan bilangan Max=80 & bilangan Min=10 • Operasi perbandingan data mencari bilangan MaxMin dari himpunan tersebut 2 (n-1) = 6 kali operasi perbandingan.
  • 16. Average Case • Terjadi jika elemen dalam himpunan disusun secara acak . Dengan operasi perbandingan yang dilakukan adalahrata-rata waktu tempuh best case & worst case yaitu Τ1 2 [(n-1) + 2(n-1)] • Contoh: Terdapat himpunan A yang berisi 4 buah bilangan telah tersusun secara decreasing dengan: Tentukan/cari bilangan Max & Min: 1. Berapa elemen MaxMin yang didapatkan ? 2. Berapa jumlah operasi perbandingan yang dilakukan ? A[0] A[1] A[2] A[3] 5 -4 9 7
  • 17. • Untuk masalah tersebut dapat digunakan procedure STRAIT MAXMIN yang menghasilkan bilangan Max=9 & bilangan Min=-4 • Operasi perbandingan data mencari bilangan MaxMin dari himpunan tersebut Τ1 2 [(n-1) + 2(n-1)] = 3.𝑛 2 − 1 kali operasi perbandingan. • 3.4 2 − 1 • 12 2 − 1 • 5
  • 18.
  • 19.
  • 20. Terdapat urutan bilangan sebagai berikut : 10 4 11 28 12 9 15 2 6 1. Urutkan bilangan tersebut menggunakan metode : • Insertion Sort • Merge Sort • Selection Sort • Bubble Sort • Quick Sort
  • 21. 2. Gunakan Binary Search (hasil dari data yang telah terurut) untuk mencari : – Angka 10 – Angka 28 – Angka 2