SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
Nama anggota :
1. Ani febriani
2. Fahra chika lusiyani
3. Mia lestari
4. Naoval
5. Panji muhammadi
6. Syehrlin riftyan
• PERADABAN AWAL MASYARAKAT INDONESIA
• A. PROSES MIGRASI RAS PROTO MELAYU DAN DEUTERO MELAYU DI KAWASAN
ASIA TENGGARA.
• Menurut Kern dan Von Geldern bahwa asal-usul nenek moyang
bangsaIndonesiaadalah bangsaAustronesia. Bangsa Austronesia masuk
kepulauanIndonesiasekitar abad 2000 SM atau yang sering disebut zaman
Neoliticum. Mereka masukIndonesiamelalui dua jalur atau jalan yaitu jalan
barat dan jalan timur.
• 1. Jalan barat menempu h rute daratanAsialalu Semenanjung Melayu dan
Sumatera.
• 2. Jalan timur menempuh rute daratan Asia lalu Philipina dan Sulawesi.
• Zaman Neolithikum hasil budayanya dibedakan menjadi dua yaitu kapak
lonjong dan kapak persegi. Persebaran kapak persegi dari daratan Asia
melalui jalan barat dan peninggalannya terutama di Indonesia bagian barat.
Sementara kapak lonjong perseberannnya melalui jalan timur dan
peninggalannya banyak tersebar di Indonesia bagian timur.Proses migrasi
berlangsung mulai tahun 2000 SM berjalan terus hingga tahun 500 SM.
Sehingga hubungan dengan Asia terjalin dalam waktu yang cukup lama
pada tahun 500 SM, masuk gelombang kedua yang memiliki kebudayaan
lain dari pada yang lain. Hasil budayanya seperti nekara, kapak corong,
kapak lonjong. Mereka masuk ke Indonesia melalui jalan barat yaitu Asia
melalui Thailand dan Malaysia Barat dan terus ke seluruh nusantara.
•
• 1. KEBUDAYAAN BACSON HOABIN.
• Pengaruh budaya Bacson Hoabin ternyata berkembang sampai ke
kepulauan nusantara. Hasil budayanya seperti Peble (kapak
Sumatera) dan alat-alat tulang. Jadi, kebudayaan Bacson Hoabin
adalah budaya zaman mesoliticum (zaman batu tengah). Dinamakan
Bacson Hoabin karena tempat penemuan kebudayaan ini berada di
pegunungan di daerah Hoabin Tonkin Indocina. Kebudayaan Bacson
Hoabin masuk melalui Thailand Melayu lalu menyebar ke Nusantara.
Ciri khas alat batu kebudayaan Bacson Hoabin adalah penyerpihan
pada satu atau dua sisi permukaan batu kali yang berukuran kurang
satu kepalan, dan sering kali seluruh tepiannya menjadi bagian yang
tajam.
• 1. Kapak Genggam
• Kapak genggam yang ditemukan di dalam bukit kerang
tersebut dinamakan dengan pebble atau kapak Sumatera
(Sumatralith) sesuai dengan lokasi penemuannya yaitu di
pulau Sumatera.
• Kapak genggam
• 2. Kapak Dari Tulang dan Tanduk
• Di sekitar daerah Nganding dan Sidorejo dekat Ngawi, Madiun
(Jawa Timur) ditemukan kapak genggam dan alat-alat dari
tulang dan tanduk. Alat-alat dari tulang tersebut bentuknya
ada yang seperti belati dan ujung tombak yang bergerigi pada
sisinya. Adapun fungsi dari alat-alat tersebut adalah untuk
mengorek ubi dan keladi dari dalam tanah, serta menangkap
ikan.
•
• 3. Flakes berupa alat alat kecil terbuat dari batu yang
disebut dengan flakes atau alat serpih. Flakes selain terbuat
dari batu biasa juga ada yang dibuat dari batu-batu indah
berwarna seperti calsedon.
• .
•
• Kebudayaan Đông sơn adalah kebudayaan zaman
perunggu yang berkembang di lembah sông
hồng,vietnam. Kebudayaan ini juga berkembang di asia
tenggara, termasuk di nusantara dari sekitar 1000 sm
sampai 1 sm.
Kebudayaan dongson mulai berkembang di indochina
pada masa peralihan dari periode mesolitik danneolitik
yang kemudian periode megalitik. Pengaruh kebudayaan
dongson ini juga berkembang menuju nusantara yang
kemudian dikenal sebagai masa kebudayaan perunggu.
• BUDAYA LOGAM DI INDONESIA.
• Selain kebudayaan batu manusia pra sejarah menghasilkan
kebudayaan logam yang hasilnya jauh lebih kuat dan lebih mudah
pembuatannya.
Zaman logam dibedakan menjadi 3 yaitu :
• 1. ZAMAN TEMBAGA
• Dinamakan zaman tembaga karena manusia membuat alat rumah
tangga terbuat dari tembaga. Arahya alat ini tidak banyak ditemukan
di Asia Tenggara maupun di daerahIndonesia. Setelah zaman
Neolitikum kita langsung memasuki zaman perunggu.
• 2. ZAMAN PERUNGGU
• Disebut zaman perunggu karena alat-alat kebutuhan rumah tangga
terbuat dari perunggu yaitu campuran tembaga dan timah.
• 3. ZAMAN BESI
• Benda-benda terbuat dari besi tidak banyak yang sampai pada kita
yang kita kenal antara lain : mata kapak, tongkat, mata tombak, mata
pisau, mata tembilang, gerabah, cangkul dan lain-lain.
1. Peradaban di Cina
Peradaban Cina Kuno berkembang di daerah sekitar
Sungai Huang Ho (Kuning) di utara dan Sungai Yang Tsedi
sebelah selatan.
Tumbuh dan berkembangnya kebudayaan di Cina di lembah
sungai Hwang-Ho didukung oleh beberapa faktor yaitu:
• Air sungai Hwang-Ho membeku pada musim dingin, sehingga
sulit bagi masyarakat untuk melakukan aktivitas.
• Ketika musim semi tiba, salju mencair dan menimbulkan air
serta menggenangi dataran rendah.
di lembah sungai Hwang-Ho pada tahun 2500 SM,
tumbuh peradaban manusia yang didukung oleh bangsa Han.
Bangsa tersebut merupakan campuran ras mongolodi dengan
ras kaukasoid.
• Sistem pemerintahan
1. Dinasti Shang (1300-1027) : dinasti yang pertama kali
memerintah di Cina. Kaisar Shang memerintah sebagai raja
imam (PRIEST KING)dengan membagi kekuasaannya
dalam 30 wilayah yangdiperintah oleh raja-raja bawahan.
2. Dinasti Chou (1027-221 SM) : pemerintahannya bersifat
feodalisme. Pemerintahan langsung berada dibawah
kekuasaan kaisar. Pemerintahan di daerah dipegang oleh
raja vazal, salah satunya Lao Tse
3. Dinasti Chin (221-206 SM) : pemerintahannya berbentuk
kesatuan, dengan raja pertama bernama Chin Shih Huang
Ti. Pada masa pemerintahan ini banyak pembaruan, seperti
penghapusan feodalisme dan sistem raja vazal,
pembentukan provinsi dan pengangkatan gubernur. Dinasti
Chin membangun “Tembok Besar” Cina.
4. Dinasti Han (206 SM-220 M) : didirikan oleh Liu-
Pang,mencapai kejayaan padamasa pemerintahan Kaisar
Han Wu Ti.
5. Zaman enam dinasti (220-589 M) : pada zaman ini
agama buddha berkembang di Cina. Banyak pendeta/
biksu yang pergi belajar ke india, salah satunya Fa-Hien.
6. Dinasti T’ang (627-907 M) : didirikan oleh Li Shih Minh.
Ibu kota dinassti T’ang ditetapkan Sian Fu. Pada zaman ini
agama cina dan islam mulai masuk, dinasti ini runtuh pada
abad ke 10
7. Dinasti Sung (960-1279 SM) : ajaran Kung Tse yang
telah menerima pengaruh Taonisme & Buddhanisme.
filsafat Neo Konfusianisme lahir pada zaman ini.
• Pertanian
Lembah sungai kuning sangatlah subur, oleh sebab
itu tempat ini dikatakan urat nadi bangsa cina contohnya
untuk bercocok tanam, menanam gandum, padi, teh,
jagung, dan kedelai.
Bangsa cina sudah mengenal pertanian pada
zaman neolithikum pada abad 5000 SM. Tanaman yang
diusahakan adalah padi,buah, sayur, dan kacang. Pada
zaman perunggu tanaman pertanian yang di prioritaskan
adalah, padi, teh, kacang, kedelai, dll.
• Kepercayaan
Bangsa cina percaya banyak dewa. Mereka memuja
dan menganggap dewa-dewa memiliki kekuatan alam.
Dunia digambarkan sebagai bidang segiempat dan
diatasnya tertutup oleh langit yang terdiri dari sembilan
lapisan.
dewa-dewa yang dipuja bangsa cina pada saat itu
antara lain, Feng Pa (dewa angin), Lei-Shih (dewa angin
topan), Tai-Shan (dewa yang menguasai bikit suci), dsb.
• Teknologi
keramik merupakan ciri khas dari hasil karya
masyarakat cina. Sejak zaman dahulu bangsa cina sangat
ahli membuat keramik (gerabah), porselen, kain sutra,
kertas dari kayu, benda dari perunggu. Bangunan istana,
rumah, dan tembok kota dibuat dari batu bata.
1. Peradaban Mesir Kuno di Afrika
Sejarawan Yunani Kuno pada abad ke-5 SM menyebut
Mesir sebagai “Hadiah dari Sungai Nil” (The give of the
Nile). Dengan kata lain, kemakmuran mereka diperoleh
berkat hadiah Sungai Nil. Walaupun demikian,
kemakmuran yang dihadiahkan Sungai Nil lebih banyak
dinikmati oleh para Firaun dan golongan bangsawan,
bukan oleh petani.Pada 3250 SM, pengaruh Mesopotamia
masuk terutama dalam teknik arsitektur dan bahan-bahan
yang digunakan.Dari tahun 1680–1580 SM, wilayah utara
Mesir diperintah oleh bangsa Hyksos.Pengaruh tersebut
telah memperkaya peradaban Mesir tanpa mengubah ciri
khasnya.
• Sistem Kepercayaan
Pusat sistem kepercayaan dan kehidupan politik Mesir
Kuno adalah Firaun atau raja/penguasa Mesir. Bagi
bangsa Mesir Kuno, Firaun dianggap sebagai:
(a) Dewa Horus sebagai anak dari Osiris yang kelak
akan bersatu dengan Osiris setelah mati;
(b) Perantara bangsa Mesir dengan dewa-dewanya;
(c) Penguasa yang harus menjadi pemersatu antara
manusia dan dewanya serta antara alam dan manusia;
dan
(d) Pemelihara kemakmuran di kawasan Sungai Nil.
• Pemerintahan Imperium Mesir
Bangsa Mesir memasuki masa Imperium setelah mereka
berhasil mengusir bangsa Hyksos.Firaun Ahmose (1558–
1533 SM) salah satu dari Firaun Delapan Belas Dinasti
mendesak bangsa Hyksos keluar dari daerah delta di
Utara.Kerajaan Mesir meluas ke sebelah selatan, utara,
dan timur. Firaun Thutmose I (1512–1500 SM) berhasil
merebut Nubia di selatan dan Thutmose III (1490–1436
SM) menaklukkan Palestina dan Syria. Raja terkenal dari
Delapan Belas Dinasti firaun adalah Ramses IIpada abad
ke-13 SM.
• Stratifikasi Sosial Ekonomi Masyarakat Mesir
Kegiatan ekonomi penduduk Mesir Kuno adalah
pertanian atau agraria.Untuk memenuhi kebutuhan hidup
sehari-hari, para perajin juga membuat gerabah, lena
(bahan pakaian), gelas, permata, dan kerajinan
kulit.Hubungan dagang dilakukan dengan negara-negara
tetangga.Mereka memperoleh emas dan gading dari
bangsa-bangsa Afrika.Adapun tembaga diperoleh dari
Kepulauan Aegia Yunani, kuda dan kayu dari Babylonia,
serta bahan cat dari Funisia.Sebaliknya, mereka
mengekspor gandum dari hasil kelebihan produksi di
Lembah Sungai Nil.Susunan Masyarakat terdiri dari
golongan petani, buruh perkotaan, dan budak, para
pedagang, dan bangsawan.
• Arsitektur/teknologi
Bidang seni dan arsitektur berkembang karena didukung
oleh keinginan firaun untuk membangun proyek-proyek
raksasa yang kuat dan tahan lama.Firaun juga berambisi
memiliki bangunan yang indah, seperti piramida, dan
kuil-kuil yang ditopang dengan tiang-tiang
raksasa.Bangunan patung-patung firaun dan binatang
sebagai bagian upacara ritual untuk menyembah dewa-
dewa.
• Astronomi
Bangsa Mesir mampu membuat sistem penanggalan
atau kalender bulan berdasarkan siklus bulan.Kalender
yang dibuat bangsa Mesir Kuno terdiri atas 12 bulan.Tiap
bulan terdiri atas 30 hari. Satu masa ditambah dengan
lima hari. Jadi, jumlah hari dalam setahun menjadi
365.Selain itu, mereka juga sudah mengenal tahun
kabisat seperti yang kita kenal dewasa ini.
• Pengobatan
Tradisi pengobatan diantaranya dikenal tradisi
pengawetan atau pembalseman mayat-mayat firaun
dengan menggunakan ramuan-ramuan tertentu atau
biasa disebut sebagai mummy.
• . Peradaban Yunani Kuno
Peradaban Pulau Kreta dikembang¬kan oleh bangsa
Minoa dan membentuk imperium yang berlangsung
kurang lebih selama 16 abad (3000–1450
SM).Diperkirakan bahwa peradaban Yunani berasal dari
Pulau Kreta.Bangsa Minoa adalah bangsa pedagang
yang menguasai jalur Laut Aegia dan Laut Tengah
sebelah timur.Pada 1450, bangsa Mysenaea berhasil
menaklukkan Kreta dan menduduki istana
Cnossus.Setelah selama 50 tahun menguasai Cnossus,
bangsa Mysenaea berhasil meluaskan jaringan dagang
ke Laut Aegia, Anatolia (Turki), Siprus, dan
Mesir.Kebudayaan Mysenaea menyebar ke daratan
Yunani dan seluruh Laut Aegia.
• Polis dan Sistem Pemerintahannya
Secara fisik, pengertian polis adalah sebuah kota
kecil dan desa sekitarnya. Di dalamnya tinggal penduduk
di perumahan yang homogen. Pada abad ke-5 SM,
umumnya polis dikelilingi oleh tembok serta memiliki
tempat yang berbukit di tengah kota yang disebut
acropolis, alun-alun di tengah kota, dan pasar terbuka
(agora). Di acropolis terletak kuil, altar, monumen, serta
bermacam peralatan yang digunakan untuk menyembah
dewa.
(1) Polis Sparta
(2) Polis Athena
• Kehidupan Religi atau Kepercayaan
Di bidang kehidupan agama, orang Athena dan bangsa
Yunani umumnya menyembah dewa yang sama. Mereka
percaya pada Dewa Zeus, Hera, Apollo, Athena. Untuk
menghormati Dewa Zeus, setiap 4 tahun diadakan
festival dan permainan di kota Olympus. Festival di
Olympus berkembang menjadi beragam pertandingan
olahraga.Pesertanya berasal dari polis-polis Yunani yang
kelak menjadi cikal bakal olimpiade modern.
• Kebudayaan Hellenistik
Di bidang arsitektur, ciri yang menonjol adalah
keindahannya dan lebih ekspresif dibanding dengan
kebudayaan Hellenik.Salah satu bangunan besar
peninggalan peradaban ini adalah Mercusuar Pharos di
Alexandria.Tingginya 400 kaki dengan 8 tiang penyangga
• Bangsa Macedonia Imperium Alexander Agung
Di bawah pimpinan Alexander, Macedonia berhasil meluaskan
wilayahnya di sepanjang Laut Tengah dan Laut Aegia.Setelah
Mesir direbut, dia menjadikan Alexandria (Iskandariah)
sebagai pusat kebudayaan Hellenik.Ekspansinya ke timur
sampai ke India, namun tidak berhasil menyeberang Sungai
Indus ke timur. Dia mendirikan ibu kota imperium barunya di
Babylonia pada 324 SM.
• ) Ilmu Pengetahuan dan Filsafat
Keinginan bangsa Yunani untuk mengungkap alam tidak
didasarkan mitos atau epos seperti bangsa Mesopotamia dan
India, tetapi dengan mengajukan pertanyaan secara rasional
mengenai apa dan bagaimana sesuatu terjadi. Para pemikir
Yunani terkenal yang mengembangkan ilmu pengetahuan dan
filsafat, antara lain Thales (640–546 SM), Heraclitus (500 SM),
Pythagoras (590 SM), Democritus(460 SM),Hippocrates (abad
5 SM), Socrates (469–399 SM), Plato(427–347 SM) dan
Aristoteles (348–322 SM).
• PERADABAN MAYA
• Peradaban suku maya adalah sebuah peradaban yang
muncul di Mesoamerika, terkenal akan skrip tertulisnya
yang berasal dari masa Pra-Columbus, juga terkenal
akan kebudayaannya yang spektakuler, arsitektur, serta
sistem matematika dan astronominya yang unik.
• Peradaban Maya berawal pada periode Pra-klasik, yang
berkembang pada Periode Klasik (sekitar 250 M sampai
900 M), dan berlanjut sampai periode Pos-Klasik sampai
kedatangan bangsa Spanyol di Yucatan. Pada zaman
keemasannya, negeri Maya adalah salah satu negeri
terpadat dan berbudaya paling dinamis di dunia.
• .Ilmu astronomi Suku maya telah mengenal dua sistem
kalender yaitu:
• 1. Sistem kalender berdasarkan peredaran matahari, 1
tahun=365 hari
• 2. Sistem kalender bedasarkan kepercayaan, 1 tahun =
260 hari
• Suku Maya juga banyak menghasilkan kebudayaan,
kebudayaan suku maya Antara lain
• 1. Mampu membangun kota terbesar di dunia, kota
theotihuakan yang di huni 100.000 penduduk.
• 2. Tikal, situs tertua di dunia yang berupa piramida terjal di
sisinya.
• 3. Kota dongeng machu picchu bertengger gunung yang
sempit, menjulang tinggi setinggi 600 M di atas lembah sungai
WASSALAMU’ALAIKUM
WR.WB

More Related Content

What's hot

PPT sejarah peminatan - revolusi rusia
PPT sejarah peminatan - revolusi rusiaPPT sejarah peminatan - revolusi rusia
PPT sejarah peminatan - revolusi rusiaErika N. D
 
Perkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Perkembangan IPTEK di Era GlobalisasiPerkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Perkembangan IPTEK di Era GlobalisasiDewi Ghaliza
 
Makalah Peradaban Cina
Makalah Peradaban CinaMakalah Peradaban Cina
Makalah Peradaban CinaVita Mustika
 
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddhakerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddhafian assan
 
Manusia purba di indonesia
Manusia purba di indonesiaManusia purba di indonesia
Manusia purba di indonesiaAbelia Hasanah
 
Peradaban Indonesia dan Dunia
Peradaban Indonesia dan DuniaPeradaban Indonesia dan Dunia
Peradaban Indonesia dan DuniaSanti Cristina
 
Revolusi indonesia
Revolusi indonesiaRevolusi indonesia
Revolusi indonesiaFachroel07
 
Peradaban awal dunia
Peradaban awal duniaPeradaban awal dunia
Peradaban awal duniamunir ikhwan
 
Masa berburu dan mengumpulkan makanan
Masa berburu dan mengumpulkan makananMasa berburu dan mengumpulkan makanan
Masa berburu dan mengumpulkan makananAnita W
 
Awal kehidupan manusia purba presentasi
Awal kehidupan manusia purba presentasiAwal kehidupan manusia purba presentasi
Awal kehidupan manusia purba presentasiMentari Arsharanti
 
Sejarah kelas x wajib
Sejarah kelas x wajibSejarah kelas x wajib
Sejarah kelas x wajibfakhriza99
 
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiaTeori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiafakhriza99
 

What's hot (20)

8.Sumber sejarah
8.Sumber sejarah8.Sumber sejarah
8.Sumber sejarah
 
PPT sejarah peminatan - revolusi rusia
PPT sejarah peminatan - revolusi rusiaPPT sejarah peminatan - revolusi rusia
PPT sejarah peminatan - revolusi rusia
 
Perkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Perkembangan IPTEK di Era GlobalisasiPerkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Perkembangan IPTEK di Era Globalisasi
 
Peradaban cina
Peradaban cinaPeradaban cina
Peradaban cina
 
Makalah Peradaban Cina
Makalah Peradaban CinaMakalah Peradaban Cina
Makalah Peradaban Cina
 
Peradaban Lembah Sungai Indus
Peradaban Lembah Sungai IndusPeradaban Lembah Sungai Indus
Peradaban Lembah Sungai Indus
 
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddhakerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
 
PPT Peradaban yunani
PPT Peradaban yunaniPPT Peradaban yunani
PPT Peradaban yunani
 
Manusia purba di indonesia
Manusia purba di indonesiaManusia purba di indonesia
Manusia purba di indonesia
 
Peradaban Indonesia dan Dunia
Peradaban Indonesia dan DuniaPeradaban Indonesia dan Dunia
Peradaban Indonesia dan Dunia
 
Revolusi indonesia
Revolusi indonesiaRevolusi indonesia
Revolusi indonesia
 
Revolusi china
Revolusi china Revolusi china
Revolusi china
 
Peradaban Romawi Kuno
Peradaban Romawi KunoPeradaban Romawi Kuno
Peradaban Romawi Kuno
 
Peradaban awal dunia
Peradaban awal duniaPeradaban awal dunia
Peradaban awal dunia
 
Masa berburu dan mengumpulkan makanan
Masa berburu dan mengumpulkan makananMasa berburu dan mengumpulkan makanan
Masa berburu dan mengumpulkan makanan
 
Awal kehidupan manusia purba presentasi
Awal kehidupan manusia purba presentasiAwal kehidupan manusia purba presentasi
Awal kehidupan manusia purba presentasi
 
Renaissance
RenaissanceRenaissance
Renaissance
 
Sejarah kelas x wajib
Sejarah kelas x wajibSejarah kelas x wajib
Sejarah kelas x wajib
 
Sejarah - Peradaban Suku Bangsa Maya
Sejarah - Peradaban Suku Bangsa MayaSejarah - Peradaban Suku Bangsa Maya
Sejarah - Peradaban Suku Bangsa Maya
 
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiaTeori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
 

Viewers also liked

Peradaban awal indonesia dan dunia
Peradaban awal indonesia dan duniaPeradaban awal indonesia dan dunia
Peradaban awal indonesia dan duniaPurna Senda
 
Peradaban awal masyarakat indonesia
Peradaban awal masyarakat indonesiaPeradaban awal masyarakat indonesia
Peradaban awal masyarakat indonesiaVick Maulana
 
Sejarah (Peminatan) X Peradaban kuno Amerika (Maya, Inca, Aztec)
Sejarah (Peminatan) X Peradaban kuno Amerika (Maya, Inca, Aztec)Sejarah (Peminatan) X Peradaban kuno Amerika (Maya, Inca, Aztec)
Sejarah (Peminatan) X Peradaban kuno Amerika (Maya, Inca, Aztec)Trie Nakita Sabrina
 
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesiaPeradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesiaNurul F
 
Peradaban Indonesia dan Dunia
Peradaban Indonesia dan DuniaPeradaban Indonesia dan Dunia
Peradaban Indonesia dan DuniaAnnisa Nabila
 
Peradaban awal eropa SEJARAH X
Peradaban awal eropa SEJARAH XPeradaban awal eropa SEJARAH X
Peradaban awal eropa SEJARAH Xintan eliyani
 
PERADABAN AWAL DI AFRIKA
PERADABAN AWAL DI AFRIKAPERADABAN AWAL DI AFRIKA
PERADABAN AWAL DI AFRIKABrigita Cindy
 
Pengaruh kebudayaan eropa kelas x sejarah semester 2
Pengaruh kebudayaan eropa kelas x sejarah semester 2Pengaruh kebudayaan eropa kelas x sejarah semester 2
Pengaruh kebudayaan eropa kelas x sejarah semester 2Fairuz Diana
 
Materi sejarah bab 4 sma kelas x peminatan
Materi sejarah bab 4  sma kelas x peminatanMateri sejarah bab 4  sma kelas x peminatan
Materi sejarah bab 4 sma kelas x peminataneli priyatna laidan
 
Peradaban awal masyarakat dunia
Peradaban awal masyarakat duniaPeradaban awal masyarakat dunia
Peradaban awal masyarakat duniaZulfa Defison
 
Peradaban awal dunia yeri
Peradaban awal dunia yeriPeradaban awal dunia yeri
Peradaban awal dunia yeriPurna Senda
 
Kelompok 5 xi ipa 4
Kelompok 5 xi ipa 4Kelompok 5 xi ipa 4
Kelompok 5 xi ipa 4Purna Senda
 
Ulangan harian.ol ipa xi
Ulangan harian.ol ipa xiUlangan harian.ol ipa xi
Ulangan harian.ol ipa xiPurna Senda
 
Ulangan harian on line xi is
Ulangan harian on line xi isUlangan harian on line xi is
Ulangan harian on line xi isPurna Senda
 
Power point mataram kuno ( kelas xi ipa 1)
Power point mataram kuno ( kelas xi ipa 1)Power point mataram kuno ( kelas xi ipa 1)
Power point mataram kuno ( kelas xi ipa 1)Purna Senda
 

Viewers also liked (20)

Peradaban awal indonesia dan dunia
Peradaban awal indonesia dan duniaPeradaban awal indonesia dan dunia
Peradaban awal indonesia dan dunia
 
Peradaban Awal EROPA
Peradaban Awal EROPA Peradaban Awal EROPA
Peradaban Awal EROPA
 
Peradaban awal masyarakat indonesia
Peradaban awal masyarakat indonesiaPeradaban awal masyarakat indonesia
Peradaban awal masyarakat indonesia
 
Sejarah (Peminatan) X Peradaban kuno Amerika (Maya, Inca, Aztec)
Sejarah (Peminatan) X Peradaban kuno Amerika (Maya, Inca, Aztec)Sejarah (Peminatan) X Peradaban kuno Amerika (Maya, Inca, Aztec)
Sejarah (Peminatan) X Peradaban kuno Amerika (Maya, Inca, Aztec)
 
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesiaPeradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
 
Peradaban Indonesia dan Dunia
Peradaban Indonesia dan DuniaPeradaban Indonesia dan Dunia
Peradaban Indonesia dan Dunia
 
Peradaban awal eropa SEJARAH X
Peradaban awal eropa SEJARAH XPeradaban awal eropa SEJARAH X
Peradaban awal eropa SEJARAH X
 
PERADABAN AWAL DI AFRIKA
PERADABAN AWAL DI AFRIKAPERADABAN AWAL DI AFRIKA
PERADABAN AWAL DI AFRIKA
 
Peradaban awal amerika
Peradaban awal amerika Peradaban awal amerika
Peradaban awal amerika
 
Pengaruh kebudayaan eropa kelas x sejarah semester 2
Pengaruh kebudayaan eropa kelas x sejarah semester 2Pengaruh kebudayaan eropa kelas x sejarah semester 2
Pengaruh kebudayaan eropa kelas x sejarah semester 2
 
Materi sejarah bab 4 sma kelas x peminatan
Materi sejarah bab 4  sma kelas x peminatanMateri sejarah bab 4  sma kelas x peminatan
Materi sejarah bab 4 sma kelas x peminatan
 
Uts.xii.is
Uts.xii.isUts.xii.is
Uts.xii.is
 
Peradaban awal masyarakat dunia
Peradaban awal masyarakat duniaPeradaban awal masyarakat dunia
Peradaban awal masyarakat dunia
 
Peradaban awal dunia yeri
Peradaban awal dunia yeriPeradaban awal dunia yeri
Peradaban awal dunia yeri
 
Majapahit
MajapahitMajapahit
Majapahit
 
Mataram
MataramMataram
Mataram
 
Kelompok 5 xi ipa 4
Kelompok 5 xi ipa 4Kelompok 5 xi ipa 4
Kelompok 5 xi ipa 4
 
Ulangan harian.ol ipa xi
Ulangan harian.ol ipa xiUlangan harian.ol ipa xi
Ulangan harian.ol ipa xi
 
Ulangan harian on line xi is
Ulangan harian on line xi isUlangan harian on line xi is
Ulangan harian on line xi is
 
Power point mataram kuno ( kelas xi ipa 1)
Power point mataram kuno ( kelas xi ipa 1)Power point mataram kuno ( kelas xi ipa 1)
Power point mataram kuno ( kelas xi ipa 1)
 

Similar to Peradaban awal indonesia dan dunia (asia,afrika,eropa 1

Sejarah peradaban lembah sungai nil (kelas x semester 2)
Sejarah peradaban lembah sungai nil (kelas x semester 2)Sejarah peradaban lembah sungai nil (kelas x semester 2)
Sejarah peradaban lembah sungai nil (kelas x semester 2)Fatiya Kautsar
 
Peradaban lembah sungai kuning sman 1 pekanbaru
Peradaban lembah sungai kuning   sman 1 pekanbaruPeradaban lembah sungai kuning   sman 1 pekanbaru
Peradaban lembah sungai kuning sman 1 pekanbaruTWin AlfansuRi's
 
Sejarah_Indonesia_Singka_dalam indonesia_PPT.pdf
Sejarah_Indonesia_Singka_dalam indonesia_PPT.pdfSejarah_Indonesia_Singka_dalam indonesia_PPT.pdf
Sejarah_Indonesia_Singka_dalam indonesia_PPT.pdfNurulHikmah50658
 
Peradaban Lembah Sungai Kuning - SMA NEGERI 1 Pekanbaru
Peradaban Lembah Sungai Kuning - SMA NEGERI 1 PekanbaruPeradaban Lembah Sungai Kuning - SMA NEGERI 1 Pekanbaru
Peradaban Lembah Sungai Kuning - SMA NEGERI 1 PekanbaruTWin AlfansuRi's
 
Peradaban lembah sungai nil
Peradaban lembah sungai nilPeradaban lembah sungai nil
Peradaban lembah sungai nil087dwi
 
Peradaban awal masyarakat cina
Peradaban awal masyarakat cinaPeradaban awal masyarakat cina
Peradaban awal masyarakat cinaAmmara Fathina
 
96947518 9c-tamadun-cina
96947518 9c-tamadun-cina96947518 9c-tamadun-cina
96947518 9c-tamadun-cinaNor Hayani
 
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)CNVIP
 
Nota sejarah-tingkatan-4-bab-1
Nota sejarah-tingkatan-4-bab-1Nota sejarah-tingkatan-4-bab-1
Nota sejarah-tingkatan-4-bab-1jackjye
 
PERADABAN Sungai Eufrat dan Tigris
PERADABAN Sungai Eufrat dan TigrisPERADABAN Sungai Eufrat dan Tigris
PERADABAN Sungai Eufrat dan TigrisBANG9381
 
Sejarah bab 1
Sejarah bab 1Sejarah bab 1
Sejarah bab 1elllya
 
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah HyunPower Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah HyunFarah Farhana
 
~Nota sejarah tingkatan 4~
~Nota sejarah tingkatan 4~~Nota sejarah tingkatan 4~
~Nota sejarah tingkatan 4~Tee Kok Ann
 
Sejarah peradaban di sungai nil
Sejarah peradaban di sungai nilSejarah peradaban di sungai nil
Sejarah peradaban di sungai nilPT.surga firdaus
 

Similar to Peradaban awal indonesia dan dunia (asia,afrika,eropa 1 (20)

Asia tenggara
Asia tenggaraAsia tenggara
Asia tenggara
 
Sejarah peradaban lembah sungai nil (kelas x semester 2)
Sejarah peradaban lembah sungai nil (kelas x semester 2)Sejarah peradaban lembah sungai nil (kelas x semester 2)
Sejarah peradaban lembah sungai nil (kelas x semester 2)
 
Peradaban China
Peradaban ChinaPeradaban China
Peradaban China
 
Peradaban lembah sungai kuning sman 1 pekanbaru
Peradaban lembah sungai kuning   sman 1 pekanbaruPeradaban lembah sungai kuning   sman 1 pekanbaru
Peradaban lembah sungai kuning sman 1 pekanbaru
 
Sejarah_Indonesia_Singka_dalam indonesia_PPT.pdf
Sejarah_Indonesia_Singka_dalam indonesia_PPT.pdfSejarah_Indonesia_Singka_dalam indonesia_PPT.pdf
Sejarah_Indonesia_Singka_dalam indonesia_PPT.pdf
 
Peradaban Lembah Sungai Kuning - SMA NEGERI 1 Pekanbaru
Peradaban Lembah Sungai Kuning - SMA NEGERI 1 PekanbaruPeradaban Lembah Sungai Kuning - SMA NEGERI 1 Pekanbaru
Peradaban Lembah Sungai Kuning - SMA NEGERI 1 Pekanbaru
 
Peradaban india dan cina kuno fix
Peradaban india dan cina kuno   fixPeradaban india dan cina kuno   fix
Peradaban india dan cina kuno fix
 
Peradaban lembah sungai nil
Peradaban lembah sungai nilPeradaban lembah sungai nil
Peradaban lembah sungai nil
 
Peradaban kuno
Peradaban kunoPeradaban kuno
Peradaban kuno
 
Peradaban awal masyarakat cina
Peradaban awal masyarakat cinaPeradaban awal masyarakat cina
Peradaban awal masyarakat cina
 
96947518 9c-tamadun-cina
96947518 9c-tamadun-cina96947518 9c-tamadun-cina
96947518 9c-tamadun-cina
 
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
 
Nota sejarah-tingkatan-4-bab-1
Nota sejarah-tingkatan-4-bab-1Nota sejarah-tingkatan-4-bab-1
Nota sejarah-tingkatan-4-bab-1
 
T4 bab 1
T4 bab 1T4 bab 1
T4 bab 1
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
PERADABAN Sungai Eufrat dan Tigris
PERADABAN Sungai Eufrat dan TigrisPERADABAN Sungai Eufrat dan Tigris
PERADABAN Sungai Eufrat dan Tigris
 
Sejarah bab 1
Sejarah bab 1Sejarah bab 1
Sejarah bab 1
 
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah HyunPower Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
Power Point Kebudayaan Dong Sun dan Sah Hyun
 
~Nota sejarah tingkatan 4~
~Nota sejarah tingkatan 4~~Nota sejarah tingkatan 4~
~Nota sejarah tingkatan 4~
 
Sejarah peradaban di sungai nil
Sejarah peradaban di sungai nilSejarah peradaban di sungai nil
Sejarah peradaban di sungai nil
 

More from Purna Senda

Soal sejarah wajib.13.jat
Soal sejarah wajib.13.jatSoal sejarah wajib.13.jat
Soal sejarah wajib.13.jatPurna Senda
 
Ajarjong & ajarju sman 1 crs
Ajarjong & ajarju sman 1 crsAjarjong & ajarju sman 1 crs
Ajarjong & ajarju sman 1 crsPurna Senda
 
Kisah 2 Pemuda Banten By Sudrajat Senda
Kisah 2 Pemuda Banten By Sudrajat SendaKisah 2 Pemuda Banten By Sudrajat Senda
Kisah 2 Pemuda Banten By Sudrajat SendaPurna Senda
 
Buku sejarah indonesia. wajib
Buku sejarah indonesia. wajibBuku sejarah indonesia. wajib
Buku sejarah indonesia. wajibPurna Senda
 
Modul peminatan sudrajat s
Modul peminatan sudrajat sModul peminatan sudrajat s
Modul peminatan sudrajat sPurna Senda
 
Modul peminatan sudrajat s
Modul peminatan sudrajat sModul peminatan sudrajat s
Modul peminatan sudrajat sPurna Senda
 
Soal sejarah wajib.13.jat
Soal sejarah wajib.13.jatSoal sejarah wajib.13.jat
Soal sejarah wajib.13.jatPurna Senda
 
Kurikulum 2013, Sejarah
Kurikulum 2013, SejarahKurikulum 2013, Sejarah
Kurikulum 2013, SejarahPurna Senda
 
Sejarah pemerintahan-indonesia
Sejarah pemerintahan-indonesiaSejarah pemerintahan-indonesia
Sejarah pemerintahan-indonesiaPurna Senda
 
Soal kls 3 ipa special SMAN 1 Ciruas
Soal kls 3 ipa special SMAN 1 CiruasSoal kls 3 ipa special SMAN 1 Ciruas
Soal kls 3 ipa special SMAN 1 CiruasPurna Senda
 
Ulangan harian.ol ipa xi
Ulangan harian.ol ipa xiUlangan harian.ol ipa xi
Ulangan harian.ol ipa xiPurna Senda
 
Ulangan harian on line xi is
Ulangan harian on line xi isUlangan harian on line xi is
Ulangan harian on line xi isPurna Senda
 
Ulangan harian.ol. xii ipa
Ulangan harian.ol. xii ipaUlangan harian.ol. xii ipa
Ulangan harian.ol. xii ipaPurna Senda
 
Kerajaan majapahit2
Kerajaan majapahit2Kerajaan majapahit2
Kerajaan majapahit2Purna Senda
 
Sejarah lengkap kerajaan majapahit new
Sejarah lengkap kerajaan majapahit newSejarah lengkap kerajaan majapahit new
Sejarah lengkap kerajaan majapahit newPurna Senda
 
Kerajaan sriwijaya kelompok 6
Kerajaan sriwijaya   kelompok 6Kerajaan sriwijaya   kelompok 6
Kerajaan sriwijaya kelompok 6Purna Senda
 

More from Purna Senda (20)

Soal sejarah wajib.13.jat
Soal sejarah wajib.13.jatSoal sejarah wajib.13.jat
Soal sejarah wajib.13.jat
 
Ajarjong & ajarju sman 1 crs
Ajarjong & ajarju sman 1 crsAjarjong & ajarju sman 1 crs
Ajarjong & ajarju sman 1 crs
 
Kisah 2 Pemuda Banten By Sudrajat Senda
Kisah 2 Pemuda Banten By Sudrajat SendaKisah 2 Pemuda Banten By Sudrajat Senda
Kisah 2 Pemuda Banten By Sudrajat Senda
 
Buku sejarah indonesia. wajib
Buku sejarah indonesia. wajibBuku sejarah indonesia. wajib
Buku sejarah indonesia. wajib
 
Modul peminatan sudrajat s
Modul peminatan sudrajat sModul peminatan sudrajat s
Modul peminatan sudrajat s
 
Modul peminatan sudrajat s
Modul peminatan sudrajat sModul peminatan sudrajat s
Modul peminatan sudrajat s
 
Soal sejarah wajib.13.jat
Soal sejarah wajib.13.jatSoal sejarah wajib.13.jat
Soal sejarah wajib.13.jat
 
Kurikulum 2013
Kurikulum 2013Kurikulum 2013
Kurikulum 2013
 
Kurikulum 2013, Sejarah
Kurikulum 2013, SejarahKurikulum 2013, Sejarah
Kurikulum 2013, Sejarah
 
Ukk ipa 13
Ukk ipa 13Ukk ipa 13
Ukk ipa 13
 
Sejarah pemerintahan-indonesia
Sejarah pemerintahan-indonesiaSejarah pemerintahan-indonesia
Sejarah pemerintahan-indonesia
 
Soal kls 3 ipa special SMAN 1 Ciruas
Soal kls 3 ipa special SMAN 1 CiruasSoal kls 3 ipa special SMAN 1 Ciruas
Soal kls 3 ipa special SMAN 1 Ciruas
 
Ulangan harian.ol ipa xi
Ulangan harian.ol ipa xiUlangan harian.ol ipa xi
Ulangan harian.ol ipa xi
 
Ulangan harian on line xi is
Ulangan harian on line xi isUlangan harian on line xi is
Ulangan harian on line xi is
 
Ulangan harian.ol. xii ipa
Ulangan harian.ol. xii ipaUlangan harian.ol. xii ipa
Ulangan harian.ol. xii ipa
 
Kerajaan majapahit2
Kerajaan majapahit2Kerajaan majapahit2
Kerajaan majapahit2
 
Sejarah lengkap kerajaan majapahit new
Sejarah lengkap kerajaan majapahit newSejarah lengkap kerajaan majapahit new
Sejarah lengkap kerajaan majapahit new
 
Makalah sejarah
Makalah sejarahMakalah sejarah
Makalah sejarah
 
Kerajaan sriwijaya kelompok 6
Kerajaan sriwijaya   kelompok 6Kerajaan sriwijaya   kelompok 6
Kerajaan sriwijaya kelompok 6
 
Kerajaan kediri
Kerajaan kediriKerajaan kediri
Kerajaan kediri
 

Peradaban awal indonesia dan dunia (asia,afrika,eropa 1

  • 1. Nama anggota : 1. Ani febriani 2. Fahra chika lusiyani 3. Mia lestari 4. Naoval 5. Panji muhammadi 6. Syehrlin riftyan
  • 2. • PERADABAN AWAL MASYARAKAT INDONESIA • A. PROSES MIGRASI RAS PROTO MELAYU DAN DEUTERO MELAYU DI KAWASAN ASIA TENGGARA. • Menurut Kern dan Von Geldern bahwa asal-usul nenek moyang bangsaIndonesiaadalah bangsaAustronesia. Bangsa Austronesia masuk kepulauanIndonesiasekitar abad 2000 SM atau yang sering disebut zaman Neoliticum. Mereka masukIndonesiamelalui dua jalur atau jalan yaitu jalan barat dan jalan timur. • 1. Jalan barat menempu h rute daratanAsialalu Semenanjung Melayu dan Sumatera. • 2. Jalan timur menempuh rute daratan Asia lalu Philipina dan Sulawesi. • Zaman Neolithikum hasil budayanya dibedakan menjadi dua yaitu kapak lonjong dan kapak persegi. Persebaran kapak persegi dari daratan Asia melalui jalan barat dan peninggalannya terutama di Indonesia bagian barat. Sementara kapak lonjong perseberannnya melalui jalan timur dan peninggalannya banyak tersebar di Indonesia bagian timur.Proses migrasi berlangsung mulai tahun 2000 SM berjalan terus hingga tahun 500 SM. Sehingga hubungan dengan Asia terjalin dalam waktu yang cukup lama pada tahun 500 SM, masuk gelombang kedua yang memiliki kebudayaan lain dari pada yang lain. Hasil budayanya seperti nekara, kapak corong, kapak lonjong. Mereka masuk ke Indonesia melalui jalan barat yaitu Asia melalui Thailand dan Malaysia Barat dan terus ke seluruh nusantara.
  • 3. • • 1. KEBUDAYAAN BACSON HOABIN. • Pengaruh budaya Bacson Hoabin ternyata berkembang sampai ke kepulauan nusantara. Hasil budayanya seperti Peble (kapak Sumatera) dan alat-alat tulang. Jadi, kebudayaan Bacson Hoabin adalah budaya zaman mesoliticum (zaman batu tengah). Dinamakan Bacson Hoabin karena tempat penemuan kebudayaan ini berada di pegunungan di daerah Hoabin Tonkin Indocina. Kebudayaan Bacson Hoabin masuk melalui Thailand Melayu lalu menyebar ke Nusantara. Ciri khas alat batu kebudayaan Bacson Hoabin adalah penyerpihan pada satu atau dua sisi permukaan batu kali yang berukuran kurang satu kepalan, dan sering kali seluruh tepiannya menjadi bagian yang tajam.
  • 4. • 1. Kapak Genggam • Kapak genggam yang ditemukan di dalam bukit kerang tersebut dinamakan dengan pebble atau kapak Sumatera (Sumatralith) sesuai dengan lokasi penemuannya yaitu di pulau Sumatera. • Kapak genggam • 2. Kapak Dari Tulang dan Tanduk • Di sekitar daerah Nganding dan Sidorejo dekat Ngawi, Madiun (Jawa Timur) ditemukan kapak genggam dan alat-alat dari tulang dan tanduk. Alat-alat dari tulang tersebut bentuknya ada yang seperti belati dan ujung tombak yang bergerigi pada sisinya. Adapun fungsi dari alat-alat tersebut adalah untuk mengorek ubi dan keladi dari dalam tanah, serta menangkap ikan. • • 3. Flakes berupa alat alat kecil terbuat dari batu yang disebut dengan flakes atau alat serpih. Flakes selain terbuat dari batu biasa juga ada yang dibuat dari batu-batu indah berwarna seperti calsedon.
  • 5. • . • • Kebudayaan Đông sơn adalah kebudayaan zaman perunggu yang berkembang di lembah sông hồng,vietnam. Kebudayaan ini juga berkembang di asia tenggara, termasuk di nusantara dari sekitar 1000 sm sampai 1 sm. Kebudayaan dongson mulai berkembang di indochina pada masa peralihan dari periode mesolitik danneolitik yang kemudian periode megalitik. Pengaruh kebudayaan dongson ini juga berkembang menuju nusantara yang kemudian dikenal sebagai masa kebudayaan perunggu.
  • 6. • BUDAYA LOGAM DI INDONESIA. • Selain kebudayaan batu manusia pra sejarah menghasilkan kebudayaan logam yang hasilnya jauh lebih kuat dan lebih mudah pembuatannya. Zaman logam dibedakan menjadi 3 yaitu : • 1. ZAMAN TEMBAGA • Dinamakan zaman tembaga karena manusia membuat alat rumah tangga terbuat dari tembaga. Arahya alat ini tidak banyak ditemukan di Asia Tenggara maupun di daerahIndonesia. Setelah zaman Neolitikum kita langsung memasuki zaman perunggu. • 2. ZAMAN PERUNGGU • Disebut zaman perunggu karena alat-alat kebutuhan rumah tangga terbuat dari perunggu yaitu campuran tembaga dan timah. • 3. ZAMAN BESI • Benda-benda terbuat dari besi tidak banyak yang sampai pada kita yang kita kenal antara lain : mata kapak, tongkat, mata tombak, mata pisau, mata tembilang, gerabah, cangkul dan lain-lain.
  • 7. 1. Peradaban di Cina Peradaban Cina Kuno berkembang di daerah sekitar Sungai Huang Ho (Kuning) di utara dan Sungai Yang Tsedi sebelah selatan. Tumbuh dan berkembangnya kebudayaan di Cina di lembah sungai Hwang-Ho didukung oleh beberapa faktor yaitu: • Air sungai Hwang-Ho membeku pada musim dingin, sehingga sulit bagi masyarakat untuk melakukan aktivitas. • Ketika musim semi tiba, salju mencair dan menimbulkan air serta menggenangi dataran rendah. di lembah sungai Hwang-Ho pada tahun 2500 SM, tumbuh peradaban manusia yang didukung oleh bangsa Han. Bangsa tersebut merupakan campuran ras mongolodi dengan ras kaukasoid.
  • 8. • Sistem pemerintahan 1. Dinasti Shang (1300-1027) : dinasti yang pertama kali memerintah di Cina. Kaisar Shang memerintah sebagai raja imam (PRIEST KING)dengan membagi kekuasaannya dalam 30 wilayah yangdiperintah oleh raja-raja bawahan. 2. Dinasti Chou (1027-221 SM) : pemerintahannya bersifat feodalisme. Pemerintahan langsung berada dibawah kekuasaan kaisar. Pemerintahan di daerah dipegang oleh raja vazal, salah satunya Lao Tse 3. Dinasti Chin (221-206 SM) : pemerintahannya berbentuk kesatuan, dengan raja pertama bernama Chin Shih Huang Ti. Pada masa pemerintahan ini banyak pembaruan, seperti penghapusan feodalisme dan sistem raja vazal, pembentukan provinsi dan pengangkatan gubernur. Dinasti Chin membangun “Tembok Besar” Cina.
  • 9. 4. Dinasti Han (206 SM-220 M) : didirikan oleh Liu- Pang,mencapai kejayaan padamasa pemerintahan Kaisar Han Wu Ti. 5. Zaman enam dinasti (220-589 M) : pada zaman ini agama buddha berkembang di Cina. Banyak pendeta/ biksu yang pergi belajar ke india, salah satunya Fa-Hien. 6. Dinasti T’ang (627-907 M) : didirikan oleh Li Shih Minh. Ibu kota dinassti T’ang ditetapkan Sian Fu. Pada zaman ini agama cina dan islam mulai masuk, dinasti ini runtuh pada abad ke 10 7. Dinasti Sung (960-1279 SM) : ajaran Kung Tse yang telah menerima pengaruh Taonisme & Buddhanisme. filsafat Neo Konfusianisme lahir pada zaman ini.
  • 10. • Pertanian Lembah sungai kuning sangatlah subur, oleh sebab itu tempat ini dikatakan urat nadi bangsa cina contohnya untuk bercocok tanam, menanam gandum, padi, teh, jagung, dan kedelai. Bangsa cina sudah mengenal pertanian pada zaman neolithikum pada abad 5000 SM. Tanaman yang diusahakan adalah padi,buah, sayur, dan kacang. Pada zaman perunggu tanaman pertanian yang di prioritaskan adalah, padi, teh, kacang, kedelai, dll.
  • 11. • Kepercayaan Bangsa cina percaya banyak dewa. Mereka memuja dan menganggap dewa-dewa memiliki kekuatan alam. Dunia digambarkan sebagai bidang segiempat dan diatasnya tertutup oleh langit yang terdiri dari sembilan lapisan. dewa-dewa yang dipuja bangsa cina pada saat itu antara lain, Feng Pa (dewa angin), Lei-Shih (dewa angin topan), Tai-Shan (dewa yang menguasai bikit suci), dsb.
  • 12. • Teknologi keramik merupakan ciri khas dari hasil karya masyarakat cina. Sejak zaman dahulu bangsa cina sangat ahli membuat keramik (gerabah), porselen, kain sutra, kertas dari kayu, benda dari perunggu. Bangunan istana, rumah, dan tembok kota dibuat dari batu bata.
  • 13. 1. Peradaban Mesir Kuno di Afrika Sejarawan Yunani Kuno pada abad ke-5 SM menyebut Mesir sebagai “Hadiah dari Sungai Nil” (The give of the Nile). Dengan kata lain, kemakmuran mereka diperoleh berkat hadiah Sungai Nil. Walaupun demikian, kemakmuran yang dihadiahkan Sungai Nil lebih banyak dinikmati oleh para Firaun dan golongan bangsawan, bukan oleh petani.Pada 3250 SM, pengaruh Mesopotamia masuk terutama dalam teknik arsitektur dan bahan-bahan yang digunakan.Dari tahun 1680–1580 SM, wilayah utara Mesir diperintah oleh bangsa Hyksos.Pengaruh tersebut telah memperkaya peradaban Mesir tanpa mengubah ciri khasnya.
  • 14. • Sistem Kepercayaan Pusat sistem kepercayaan dan kehidupan politik Mesir Kuno adalah Firaun atau raja/penguasa Mesir. Bagi bangsa Mesir Kuno, Firaun dianggap sebagai: (a) Dewa Horus sebagai anak dari Osiris yang kelak akan bersatu dengan Osiris setelah mati; (b) Perantara bangsa Mesir dengan dewa-dewanya; (c) Penguasa yang harus menjadi pemersatu antara manusia dan dewanya serta antara alam dan manusia; dan (d) Pemelihara kemakmuran di kawasan Sungai Nil.
  • 15. • Pemerintahan Imperium Mesir Bangsa Mesir memasuki masa Imperium setelah mereka berhasil mengusir bangsa Hyksos.Firaun Ahmose (1558– 1533 SM) salah satu dari Firaun Delapan Belas Dinasti mendesak bangsa Hyksos keluar dari daerah delta di Utara.Kerajaan Mesir meluas ke sebelah selatan, utara, dan timur. Firaun Thutmose I (1512–1500 SM) berhasil merebut Nubia di selatan dan Thutmose III (1490–1436 SM) menaklukkan Palestina dan Syria. Raja terkenal dari Delapan Belas Dinasti firaun adalah Ramses IIpada abad ke-13 SM.
  • 16. • Stratifikasi Sosial Ekonomi Masyarakat Mesir Kegiatan ekonomi penduduk Mesir Kuno adalah pertanian atau agraria.Untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari, para perajin juga membuat gerabah, lena (bahan pakaian), gelas, permata, dan kerajinan kulit.Hubungan dagang dilakukan dengan negara-negara tetangga.Mereka memperoleh emas dan gading dari bangsa-bangsa Afrika.Adapun tembaga diperoleh dari Kepulauan Aegia Yunani, kuda dan kayu dari Babylonia, serta bahan cat dari Funisia.Sebaliknya, mereka mengekspor gandum dari hasil kelebihan produksi di Lembah Sungai Nil.Susunan Masyarakat terdiri dari golongan petani, buruh perkotaan, dan budak, para pedagang, dan bangsawan.
  • 17. • Arsitektur/teknologi Bidang seni dan arsitektur berkembang karena didukung oleh keinginan firaun untuk membangun proyek-proyek raksasa yang kuat dan tahan lama.Firaun juga berambisi memiliki bangunan yang indah, seperti piramida, dan kuil-kuil yang ditopang dengan tiang-tiang raksasa.Bangunan patung-patung firaun dan binatang sebagai bagian upacara ritual untuk menyembah dewa- dewa.
  • 18. • Astronomi Bangsa Mesir mampu membuat sistem penanggalan atau kalender bulan berdasarkan siklus bulan.Kalender yang dibuat bangsa Mesir Kuno terdiri atas 12 bulan.Tiap bulan terdiri atas 30 hari. Satu masa ditambah dengan lima hari. Jadi, jumlah hari dalam setahun menjadi 365.Selain itu, mereka juga sudah mengenal tahun kabisat seperti yang kita kenal dewasa ini. • Pengobatan Tradisi pengobatan diantaranya dikenal tradisi pengawetan atau pembalseman mayat-mayat firaun dengan menggunakan ramuan-ramuan tertentu atau biasa disebut sebagai mummy.
  • 19. • . Peradaban Yunani Kuno Peradaban Pulau Kreta dikembang¬kan oleh bangsa Minoa dan membentuk imperium yang berlangsung kurang lebih selama 16 abad (3000–1450 SM).Diperkirakan bahwa peradaban Yunani berasal dari Pulau Kreta.Bangsa Minoa adalah bangsa pedagang yang menguasai jalur Laut Aegia dan Laut Tengah sebelah timur.Pada 1450, bangsa Mysenaea berhasil menaklukkan Kreta dan menduduki istana Cnossus.Setelah selama 50 tahun menguasai Cnossus, bangsa Mysenaea berhasil meluaskan jaringan dagang ke Laut Aegia, Anatolia (Turki), Siprus, dan Mesir.Kebudayaan Mysenaea menyebar ke daratan Yunani dan seluruh Laut Aegia.
  • 20. • Polis dan Sistem Pemerintahannya Secara fisik, pengertian polis adalah sebuah kota kecil dan desa sekitarnya. Di dalamnya tinggal penduduk di perumahan yang homogen. Pada abad ke-5 SM, umumnya polis dikelilingi oleh tembok serta memiliki tempat yang berbukit di tengah kota yang disebut acropolis, alun-alun di tengah kota, dan pasar terbuka (agora). Di acropolis terletak kuil, altar, monumen, serta bermacam peralatan yang digunakan untuk menyembah dewa. (1) Polis Sparta (2) Polis Athena
  • 21. • Kehidupan Religi atau Kepercayaan Di bidang kehidupan agama, orang Athena dan bangsa Yunani umumnya menyembah dewa yang sama. Mereka percaya pada Dewa Zeus, Hera, Apollo, Athena. Untuk menghormati Dewa Zeus, setiap 4 tahun diadakan festival dan permainan di kota Olympus. Festival di Olympus berkembang menjadi beragam pertandingan olahraga.Pesertanya berasal dari polis-polis Yunani yang kelak menjadi cikal bakal olimpiade modern. • Kebudayaan Hellenistik Di bidang arsitektur, ciri yang menonjol adalah keindahannya dan lebih ekspresif dibanding dengan kebudayaan Hellenik.Salah satu bangunan besar peninggalan peradaban ini adalah Mercusuar Pharos di Alexandria.Tingginya 400 kaki dengan 8 tiang penyangga
  • 22. • Bangsa Macedonia Imperium Alexander Agung Di bawah pimpinan Alexander, Macedonia berhasil meluaskan wilayahnya di sepanjang Laut Tengah dan Laut Aegia.Setelah Mesir direbut, dia menjadikan Alexandria (Iskandariah) sebagai pusat kebudayaan Hellenik.Ekspansinya ke timur sampai ke India, namun tidak berhasil menyeberang Sungai Indus ke timur. Dia mendirikan ibu kota imperium barunya di Babylonia pada 324 SM. • ) Ilmu Pengetahuan dan Filsafat Keinginan bangsa Yunani untuk mengungkap alam tidak didasarkan mitos atau epos seperti bangsa Mesopotamia dan India, tetapi dengan mengajukan pertanyaan secara rasional mengenai apa dan bagaimana sesuatu terjadi. Para pemikir Yunani terkenal yang mengembangkan ilmu pengetahuan dan filsafat, antara lain Thales (640–546 SM), Heraclitus (500 SM), Pythagoras (590 SM), Democritus(460 SM),Hippocrates (abad 5 SM), Socrates (469–399 SM), Plato(427–347 SM) dan Aristoteles (348–322 SM).
  • 23. • PERADABAN MAYA • Peradaban suku maya adalah sebuah peradaban yang muncul di Mesoamerika, terkenal akan skrip tertulisnya yang berasal dari masa Pra-Columbus, juga terkenal akan kebudayaannya yang spektakuler, arsitektur, serta sistem matematika dan astronominya yang unik. • Peradaban Maya berawal pada periode Pra-klasik, yang berkembang pada Periode Klasik (sekitar 250 M sampai 900 M), dan berlanjut sampai periode Pos-Klasik sampai kedatangan bangsa Spanyol di Yucatan. Pada zaman keemasannya, negeri Maya adalah salah satu negeri terpadat dan berbudaya paling dinamis di dunia.
  • 24. • .Ilmu astronomi Suku maya telah mengenal dua sistem kalender yaitu: • 1. Sistem kalender berdasarkan peredaran matahari, 1 tahun=365 hari • 2. Sistem kalender bedasarkan kepercayaan, 1 tahun = 260 hari • Suku Maya juga banyak menghasilkan kebudayaan, kebudayaan suku maya Antara lain • 1. Mampu membangun kota terbesar di dunia, kota theotihuakan yang di huni 100.000 penduduk. • 2. Tikal, situs tertua di dunia yang berupa piramida terjal di sisinya. • 3. Kota dongeng machu picchu bertengger gunung yang sempit, menjulang tinggi setinggi 600 M di atas lembah sungai