Pengertian Sunnah menurut istilah para ulama adalah petunjuk yang dijalani oleh Rasulullah dan para sahabatnya dalam ilmu, amalan, keyakinan, ucapan dan perbuatan. Ahlus Sunnah adalah orang yang mengikuti jalan yang lurus dan terpuji yaitu Rasulullah. Jama'ah menurut istilah ulama adalah generasi As-Salaf dari umat Islam yang bersatu dalam kebenaran Kitabullah dan Sunnah.