SlideShare a Scribd company logo
Pengertian Manajemen
Kata Manajemen berasal dari bahasa inggris yaitu manage,
atau dalam bahasa indonesia bisa diterjemahkan dengan
kata mengelola atau mengendalikan
Pengertian Manajemen adalah suatu kegiatan
mengarahkan individu lainnya untuk mencapai tujuan
utama dalam suatu organisasi melalui kegiatan
perencanaan, pengorganisasian, dan mengelola sumber
daya manusia yang dimiliki dengan cara efisien dan efektif.
Pengertian dan Fungsi Manajemen
Pengertian Manajemen menurut Para Ahli
Manajemen adalah adalah suatu proses yang berbeda terdiri dari planning, organizing,
actuating, dan controlling yang dilakukan untuk mencapai tujuan yang ditentukan
dengan menggunakan manusia dan sumber daya lainnya (George R. Terry, 1997).
Manajemen adalah suatu seni yang produktif yang didasarkan pada suatu pemahaman
ilmu, ilmu dan seni tidaklah bertentangan, namun masing masing saling melengkapi
(Koontz)
Ilmu Manajemen merupakan proses dalam membuat suatu perencanaan,
pengorganisisasian, pengendalian serta memimpin berbagai usaha dari anggota entitas
atau organisasi dan juga mempergunakan semua sumber daya yang dimiliki untuk
mencapai tujuan yang ditetapkan (Stoner)
Manajemen sebagai sebuah rangkaian tindakan tindakan yang dilakukan oleh para
anggota organisasi dalam upaya mencapai sasaran organisasi. prosess merupakan
suatu rangkaian aktivitas yang dijalankan dengan sistematis (Wilson)
Manajemen adalah sebuah seni dalam mencapai tujuan yang diinginkan yang
dilaksanakan dengan usaha orang yang lain (Lawrance A Appley)
Fungsi Manajemen
Seperti yang dikutip dalam buku “The Professional Management” oleh Louis A.
Alen Fungsi utama manajemen sebagai berikut:
1. Memimpin
Tugas seorang manajer adalah agar orang lain bertindak untuk tujuan organisasi.
fungsi ini meliputi mengambil keputusan; melakukan komunikasi; memberikan
motivasi; memilih orang-orang; mengembangkan orang lain melalui penilaian
hasil kinerja, memberikan saran dan pemberian latihan atau training.
2. Perencanaan
Perencanaan meliputi : Membuat target dan sasaran; membuat rencana urutan
kegiatan yang diperlukan untuk pencapaian target; mengatur urutan waktu
pelaksanaan atau time table; menyusun rencana anggaran biaya; Membuat
Standard Operating Procedure (SOP) tentang pelaksanaan pekerjaan;
menetapkan dan menafsirkan kebijakan-kebijakan pelaksanaan pekerjaan
3. Menyusun Organisasi
Kegiatan mengatur dan menghubungkan suatu pekerjaan sehingga
dilaksanakan lebih efektif dan efisien meliputi: Desain Struktur Organisasi;
Menentukan job description dari masing-masing jabatan untuk mencapai
sararan organisasi; Mendelegasikan tanggung jawab dan wewenang;
menetapkan pertangungjawaban untuk hasil yang dicapai; menetapkan
hubungan-hubungan yang membedakan antara atasan dan staff;
Mendeskripsikan hal-hal yang dianggap efektif sehubungan dengan
pemanfaatan sumber daya manusia guna pencapaian sasaran.
4. Pengawasan dan Pengendalian
Melakukan pengawasan, pengendalian dan pengamatan meliputi:
perkembangan pekerjaan; pengukuran hasil pekerjaan; melakukan tindakan
perbaikan dan mengoreksi kesalahan
Fungsi manajemen harus mampu menerapkannya keahlian tersebut dalam
suatu kegiatan organisasi yang terpadu untuk mencapai tujuan utama
perusahaan sesuai dengan prinsip dasar manajemen.

More Related Content

What's hot

manajemen perpustakaan 1-2013
manajemen perpustakaan 1-2013manajemen perpustakaan 1-2013
manajemen perpustakaan 1-2013aliyyul
 
Makalah manajemen-ADMINISTRATIF MANAGEMENT THEORY
Makalah manajemen-ADMINISTRATIF MANAGEMENT THEORYMakalah manajemen-ADMINISTRATIF MANAGEMENT THEORY
Makalah manajemen-ADMINISTRATIF MANAGEMENT THEORY
Kartika Dwi Rachmawati
 
Manajer dalam kegiatan manajemen
Manajer dalam kegiatan manajemenManajer dalam kegiatan manajemen
Manajer dalam kegiatan manajemen
Intan Poespytha
 
Proses dan manfaat keuntungan perencanaan
Proses dan manfaat keuntungan perencanaanProses dan manfaat keuntungan perencanaan
Proses dan manfaat keuntungan perencanaan
Asril Perangin
 
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemenMakalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemenJapar Sadiq Assaqaf
 
Matrikulasi dasar dasar manajemen-1(f)
Matrikulasi dasar dasar manajemen-1(f)Matrikulasi dasar dasar manajemen-1(f)
Matrikulasi dasar dasar manajemen-1(f)
Mng Tri Mulyono Prasetyo
 
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemenMakalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
babeharif1395
 
Tugas rutin kepemimpinan
Tugas rutin kepemimpinanTugas rutin kepemimpinan
Tugas rutin kepemimpinan
Linda Rosita
 
Power point pengantar manajemen
Power point pengantar manajemenPower point pengantar manajemen
Power point pengantar manajemenYeni Yustika
 
Konsep dasar administrasi organisasi dan manajemen
Konsep dasar administrasi organisasi dan manajemenKonsep dasar administrasi organisasi dan manajemen
Konsep dasar administrasi organisasi dan manajemenFaizal Rahman
 
Pengertian dan Fungsi manajemen
Pengertian dan Fungsi manajemenPengertian dan Fungsi manajemen
Pengertian dan Fungsi manajemen
Ferry Rinaldi
 
Tugas2 pengertian management
Tugas2 pengertian managementTugas2 pengertian management
Tugas2 pengertian management
Furqon XskaMatic
 
Bab 2.manejer dalam kegiatan manajemen
Bab 2.manejer dalam kegiatan manajemenBab 2.manejer dalam kegiatan manajemen
Bab 2.manejer dalam kegiatan manajemenjunedy
 
Makalah konsep dasar manajemen
Makalah konsep dasar manajemenMakalah konsep dasar manajemen
Makalah konsep dasar manajemen
Operator Warnet Vast Raha
 
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
may riana
 
PENGERTIAN DASAR MANAJEMEN
PENGERTIAN DASAR MANAJEMENPENGERTIAN DASAR MANAJEMEN
PENGERTIAN DASAR MANAJEMENlupi piyah
 
Pengantar manajemen chap-01
Pengantar manajemen chap-01Pengantar manajemen chap-01
Pengantar manajemen chap-01
Syafril Djaelani,SE, MM
 

What's hot (20)

manajemen perpustakaan 1-2013
manajemen perpustakaan 1-2013manajemen perpustakaan 1-2013
manajemen perpustakaan 1-2013
 
Fungsi manajemen
Fungsi manajemenFungsi manajemen
Fungsi manajemen
 
Makalah manajemen-ADMINISTRATIF MANAGEMENT THEORY
Makalah manajemen-ADMINISTRATIF MANAGEMENT THEORYMakalah manajemen-ADMINISTRATIF MANAGEMENT THEORY
Makalah manajemen-ADMINISTRATIF MANAGEMENT THEORY
 
Manajer dalam kegiatan manajemen
Manajer dalam kegiatan manajemenManajer dalam kegiatan manajemen
Manajer dalam kegiatan manajemen
 
Proses dan manfaat keuntungan perencanaan
Proses dan manfaat keuntungan perencanaanProses dan manfaat keuntungan perencanaan
Proses dan manfaat keuntungan perencanaan
 
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemenMakalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
 
Pengantar manajemen
Pengantar manajemenPengantar manajemen
Pengantar manajemen
 
Matrikulasi dasar dasar manajemen-1(f)
Matrikulasi dasar dasar manajemen-1(f)Matrikulasi dasar dasar manajemen-1(f)
Matrikulasi dasar dasar manajemen-1(f)
 
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemenMakalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
Makalah bab 1 administrasi organisasi dan manajemen
 
Tugas rutin kepemimpinan
Tugas rutin kepemimpinanTugas rutin kepemimpinan
Tugas rutin kepemimpinan
 
Asas2 manajemen
Asas2 manajemenAsas2 manajemen
Asas2 manajemen
 
Power point pengantar manajemen
Power point pengantar manajemenPower point pengantar manajemen
Power point pengantar manajemen
 
Konsep dasar administrasi organisasi dan manajemen
Konsep dasar administrasi organisasi dan manajemenKonsep dasar administrasi organisasi dan manajemen
Konsep dasar administrasi organisasi dan manajemen
 
Pengertian dan Fungsi manajemen
Pengertian dan Fungsi manajemenPengertian dan Fungsi manajemen
Pengertian dan Fungsi manajemen
 
Tugas2 pengertian management
Tugas2 pengertian managementTugas2 pengertian management
Tugas2 pengertian management
 
Bab 2.manejer dalam kegiatan manajemen
Bab 2.manejer dalam kegiatan manajemenBab 2.manejer dalam kegiatan manajemen
Bab 2.manejer dalam kegiatan manajemen
 
Makalah konsep dasar manajemen
Makalah konsep dasar manajemenMakalah konsep dasar manajemen
Makalah konsep dasar manajemen
 
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
 
PENGERTIAN DASAR MANAJEMEN
PENGERTIAN DASAR MANAJEMENPENGERTIAN DASAR MANAJEMEN
PENGERTIAN DASAR MANAJEMEN
 
Pengantar manajemen chap-01
Pengantar manajemen chap-01Pengantar manajemen chap-01
Pengantar manajemen chap-01
 

Viewers also liked

Sarajevodeclaration20march2014
Sarajevodeclaration20march2014Sarajevodeclaration20march2014
Sarajevodeclaration20march2014Naida Huskanovic
 
Red de computadoras
Red de computadorasRed de computadoras
Red de computadoras
Fratmy Castillo Mercedes
 
La relació de la història amb les noves
La relació de la història amb les novesLa relació de la història amb les noves
La relació de la història amb les noves
Angel Pascual Peña
 
Tt 03
Tt 03Tt 03
Tt 03
datbaclieu
 
Motion Human Detection & Tracking Based On Background Subtraction
Motion Human Detection & Tracking Based On Background SubtractionMotion Human Detection & Tracking Based On Background Subtraction
Motion Human Detection & Tracking Based On Background Subtraction
International Journal of Engineering Inventions www.ijeijournal.com
 
ToK Essay
ToK EssayToK Essay
정보디자인 리서치 B499007_강지원_0925
정보디자인 리서치 B499007_강지원_0925정보디자인 리서치 B499007_강지원_0925
정보디자인 리서치 B499007_강지원_0925
JiWon Kang
 
Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi "KOMPAS"
Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi "KOMPAS"Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi "KOMPAS"
Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi "KOMPAS"Mia Mancani
 
Comunicado n° 11 eestf (1)noviembre 2015 (2) reenviado
Comunicado n° 11 eestf (1)noviembre  2015 (2) reenviadoComunicado n° 11 eestf (1)noviembre  2015 (2) reenviado
Comunicado n° 11 eestf (1)noviembre 2015 (2) reenviado
GERMAN CHAVEZ
 
ANGGARAN DASAR KOPERASI
ANGGARAN DASAR KOPERASIANGGARAN DASAR KOPERASI
ANGGARAN DASAR KOPERASI
Manunggal Amethyst
 
Método grafico. Teoría y Práctica
Método grafico. Teoría y PrácticaMétodo grafico. Teoría y Práctica
Método grafico. Teoría y Práctica
Leux Javier Malavé Quijada
 
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang klinik
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang  klinikPeraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang  klinik
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang klinikUlfah Hanum
 

Viewers also liked (16)

Genetica
GeneticaGenetica
Genetica
 
Sarajevodeclaration20march2014
Sarajevodeclaration20march2014Sarajevodeclaration20march2014
Sarajevodeclaration20march2014
 
Red de computadoras
Red de computadorasRed de computadoras
Red de computadoras
 
Paginas web Deber
Paginas web DeberPaginas web Deber
Paginas web Deber
 
La relació de la història amb les noves
La relació de la història amb les novesLa relació de la història amb les noves
La relació de la història amb les noves
 
Celine horan one sheet
Celine horan one sheetCeline horan one sheet
Celine horan one sheet
 
Tt 03
Tt 03Tt 03
Tt 03
 
Motion Human Detection & Tracking Based On Background Subtraction
Motion Human Detection & Tracking Based On Background SubtractionMotion Human Detection & Tracking Based On Background Subtraction
Motion Human Detection & Tracking Based On Background Subtraction
 
ToK Essay
ToK EssayToK Essay
ToK Essay
 
정보디자인 리서치 B499007_강지원_0925
정보디자인 리서치 B499007_강지원_0925정보디자인 리서치 B499007_강지원_0925
정보디자인 리서치 B499007_강지원_0925
 
Manajemen risiko asuransi
Manajemen risiko asuransiManajemen risiko asuransi
Manajemen risiko asuransi
 
Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi "KOMPAS"
Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi "KOMPAS"Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi "KOMPAS"
Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi "KOMPAS"
 
Comunicado n° 11 eestf (1)noviembre 2015 (2) reenviado
Comunicado n° 11 eestf (1)noviembre  2015 (2) reenviadoComunicado n° 11 eestf (1)noviembre  2015 (2) reenviado
Comunicado n° 11 eestf (1)noviembre 2015 (2) reenviado
 
ANGGARAN DASAR KOPERASI
ANGGARAN DASAR KOPERASIANGGARAN DASAR KOPERASI
ANGGARAN DASAR KOPERASI
 
Método grafico. Teoría y Práctica
Método grafico. Teoría y PrácticaMétodo grafico. Teoría y Práctica
Método grafico. Teoría y Práctica
 
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang klinik
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang  klinikPeraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang  klinik
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang klinik
 

Similar to Pengertian dan Fungsi Manajemen

Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah DasarFungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
An Rachma
 
Yulia Fatmawati_Dasar manajemen_sosiologi_Dr.Taufiq Ramdani,S.Th.I.,M,sos
Yulia Fatmawati_Dasar manajemen_sosiologi_Dr.Taufiq Ramdani,S.Th.I.,M,sosYulia Fatmawati_Dasar manajemen_sosiologi_Dr.Taufiq Ramdani,S.Th.I.,M,sos
Yulia Fatmawati_Dasar manajemen_sosiologi_Dr.Taufiq Ramdani,S.Th.I.,M,sos
YuliaFatmawati2
 
Pengertian manajemen
Pengertian manajemenPengertian manajemen
Pengertian manajemendantez145
 
Irfa - pengertian, fungsi dan unsur manajemen
Irfa - pengertian, fungsi dan unsur manajemenIrfa - pengertian, fungsi dan unsur manajemen
Irfa - pengertian, fungsi dan unsur manajemen
irfanurohmah
 
Irfa pengertian, fungsi dan unsur manajemen
Irfa   pengertian, fungsi dan unsur manajemenIrfa   pengertian, fungsi dan unsur manajemen
Irfa pengertian, fungsi dan unsur manajemen
intan007
 
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
nelda pratiwi
 
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
eka risma
 
Resume manajemen
Resume manajemenResume manajemen
Resume manajemen
syamsimahmud
 
Chapter 1 Pengantar Manajemen
Chapter 1 Pengantar Manajemen Chapter 1 Pengantar Manajemen
Chapter 1 Pengantar Manajemen
Maulana Yusuf Aji Wibowo
 
Modul 1 manajemen perpustakaan
Modul 1   manajemen perpustakaanModul 1   manajemen perpustakaan
Modul 1 manajemen perpustakaanniviailliyatitsani
 
manajemen dan Lembaga informasi-Modul 1 manajemen perpustakaan
manajemen dan Lembaga informasi-Modul 1   manajemen perpustakaanmanajemen dan Lembaga informasi-Modul 1   manajemen perpustakaan
manajemen dan Lembaga informasi-Modul 1 manajemen perpustakaanniviailliyatitsani
 
Manj Part 1.ppt
Manj Part 1.pptManj Part 1.ppt
Manj Part 1.ppt
JufrikaGusni
 
Pengatar managemen (bagian 1)
Pengatar managemen (bagian 1)Pengatar managemen (bagian 1)
Pengatar managemen (bagian 1)Firman Bachtiar
 
Manajemen
ManajemenManajemen
Manajemen
Siti Mugi Rahayu
 
PPT-UEU-Dasar-Dasar-Manajemen-Pertemuan-1 (1).ppt
PPT-UEU-Dasar-Dasar-Manajemen-Pertemuan-1 (1).pptPPT-UEU-Dasar-Dasar-Manajemen-Pertemuan-1 (1).ppt
PPT-UEU-Dasar-Dasar-Manajemen-Pertemuan-1 (1).ppt
AgusHeriSetyoWahyudi
 
Manajemen Kelas X
Manajemen Kelas XManajemen Kelas X
Manajemen Kelas X
ernyoctaa
 
Modul manajemen
Modul manajemenModul manajemen
Modul manajemen
Kasmadi Rais
 
062130601592.pptx
062130601592.pptx062130601592.pptx
062130601592.pptx
Mhd Habib
 
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdfTerm 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Hospitality Industry
 

Similar to Pengertian dan Fungsi Manajemen (20)

Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah DasarFungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
 
Yulia Fatmawati_Dasar manajemen_sosiologi_Dr.Taufiq Ramdani,S.Th.I.,M,sos
Yulia Fatmawati_Dasar manajemen_sosiologi_Dr.Taufiq Ramdani,S.Th.I.,M,sosYulia Fatmawati_Dasar manajemen_sosiologi_Dr.Taufiq Ramdani,S.Th.I.,M,sos
Yulia Fatmawati_Dasar manajemen_sosiologi_Dr.Taufiq Ramdani,S.Th.I.,M,sos
 
Pengertian manajemen
Pengertian manajemenPengertian manajemen
Pengertian manajemen
 
Irfa - pengertian, fungsi dan unsur manajemen
Irfa - pengertian, fungsi dan unsur manajemenIrfa - pengertian, fungsi dan unsur manajemen
Irfa - pengertian, fungsi dan unsur manajemen
 
Irfa pengertian, fungsi dan unsur manajemen
Irfa   pengertian, fungsi dan unsur manajemenIrfa   pengertian, fungsi dan unsur manajemen
Irfa pengertian, fungsi dan unsur manajemen
 
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
 
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
 
Resume manajemen
Resume manajemenResume manajemen
Resume manajemen
 
05. BAB II.pdf
05. BAB II.pdf05. BAB II.pdf
05. BAB II.pdf
 
Chapter 1 Pengantar Manajemen
Chapter 1 Pengantar Manajemen Chapter 1 Pengantar Manajemen
Chapter 1 Pengantar Manajemen
 
Modul 1 manajemen perpustakaan
Modul 1   manajemen perpustakaanModul 1   manajemen perpustakaan
Modul 1 manajemen perpustakaan
 
manajemen dan Lembaga informasi-Modul 1 manajemen perpustakaan
manajemen dan Lembaga informasi-Modul 1   manajemen perpustakaanmanajemen dan Lembaga informasi-Modul 1   manajemen perpustakaan
manajemen dan Lembaga informasi-Modul 1 manajemen perpustakaan
 
Manj Part 1.ppt
Manj Part 1.pptManj Part 1.ppt
Manj Part 1.ppt
 
Pengatar managemen (bagian 1)
Pengatar managemen (bagian 1)Pengatar managemen (bagian 1)
Pengatar managemen (bagian 1)
 
Manajemen
ManajemenManajemen
Manajemen
 
PPT-UEU-Dasar-Dasar-Manajemen-Pertemuan-1 (1).ppt
PPT-UEU-Dasar-Dasar-Manajemen-Pertemuan-1 (1).pptPPT-UEU-Dasar-Dasar-Manajemen-Pertemuan-1 (1).ppt
PPT-UEU-Dasar-Dasar-Manajemen-Pertemuan-1 (1).ppt
 
Manajemen Kelas X
Manajemen Kelas XManajemen Kelas X
Manajemen Kelas X
 
Modul manajemen
Modul manajemenModul manajemen
Modul manajemen
 
062130601592.pptx
062130601592.pptx062130601592.pptx
062130601592.pptx
 
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdfTerm 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
 

Recently uploaded

PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptxPPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
f4hmizakaria123
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
IndahMeilani2
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.pptCost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
meincha1152
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
anthoniusaldolemauk
 

Recently uploaded (18)

PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptxPPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.pptCost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
 

Pengertian dan Fungsi Manajemen

  • 1. Pengertian Manajemen Kata Manajemen berasal dari bahasa inggris yaitu manage, atau dalam bahasa indonesia bisa diterjemahkan dengan kata mengelola atau mengendalikan Pengertian Manajemen adalah suatu kegiatan mengarahkan individu lainnya untuk mencapai tujuan utama dalam suatu organisasi melalui kegiatan perencanaan, pengorganisasian, dan mengelola sumber daya manusia yang dimiliki dengan cara efisien dan efektif. Pengertian dan Fungsi Manajemen
  • 2. Pengertian Manajemen menurut Para Ahli Manajemen adalah adalah suatu proses yang berbeda terdiri dari planning, organizing, actuating, dan controlling yang dilakukan untuk mencapai tujuan yang ditentukan dengan menggunakan manusia dan sumber daya lainnya (George R. Terry, 1997). Manajemen adalah suatu seni yang produktif yang didasarkan pada suatu pemahaman ilmu, ilmu dan seni tidaklah bertentangan, namun masing masing saling melengkapi (Koontz) Ilmu Manajemen merupakan proses dalam membuat suatu perencanaan, pengorganisisasian, pengendalian serta memimpin berbagai usaha dari anggota entitas atau organisasi dan juga mempergunakan semua sumber daya yang dimiliki untuk mencapai tujuan yang ditetapkan (Stoner) Manajemen sebagai sebuah rangkaian tindakan tindakan yang dilakukan oleh para anggota organisasi dalam upaya mencapai sasaran organisasi. prosess merupakan suatu rangkaian aktivitas yang dijalankan dengan sistematis (Wilson) Manajemen adalah sebuah seni dalam mencapai tujuan yang diinginkan yang dilaksanakan dengan usaha orang yang lain (Lawrance A Appley)
  • 3. Fungsi Manajemen Seperti yang dikutip dalam buku “The Professional Management” oleh Louis A. Alen Fungsi utama manajemen sebagai berikut: 1. Memimpin Tugas seorang manajer adalah agar orang lain bertindak untuk tujuan organisasi. fungsi ini meliputi mengambil keputusan; melakukan komunikasi; memberikan motivasi; memilih orang-orang; mengembangkan orang lain melalui penilaian hasil kinerja, memberikan saran dan pemberian latihan atau training. 2. Perencanaan Perencanaan meliputi : Membuat target dan sasaran; membuat rencana urutan kegiatan yang diperlukan untuk pencapaian target; mengatur urutan waktu pelaksanaan atau time table; menyusun rencana anggaran biaya; Membuat Standard Operating Procedure (SOP) tentang pelaksanaan pekerjaan; menetapkan dan menafsirkan kebijakan-kebijakan pelaksanaan pekerjaan
  • 4. 3. Menyusun Organisasi Kegiatan mengatur dan menghubungkan suatu pekerjaan sehingga dilaksanakan lebih efektif dan efisien meliputi: Desain Struktur Organisasi; Menentukan job description dari masing-masing jabatan untuk mencapai sararan organisasi; Mendelegasikan tanggung jawab dan wewenang; menetapkan pertangungjawaban untuk hasil yang dicapai; menetapkan hubungan-hubungan yang membedakan antara atasan dan staff; Mendeskripsikan hal-hal yang dianggap efektif sehubungan dengan pemanfaatan sumber daya manusia guna pencapaian sasaran. 4. Pengawasan dan Pengendalian Melakukan pengawasan, pengendalian dan pengamatan meliputi: perkembangan pekerjaan; pengukuran hasil pekerjaan; melakukan tindakan perbaikan dan mengoreksi kesalahan Fungsi manajemen harus mampu menerapkannya keahlian tersebut dalam suatu kegiatan organisasi yang terpadu untuk mencapai tujuan utama perusahaan sesuai dengan prinsip dasar manajemen.