SlideShare a Scribd company logo
TEORI DASAR
PENYALAHGUNAAN NARKOBA
Carlamia H Lusikooy,SpKJ
RSKO-Jakarta
PENDAHULUAN
 Apa yang dimaksud dengan Narkoba?
 Apakah setiap orang dapat menjadi
kertergantungan Narkoba?
 Apa yang bisa menjadi faktor risiko?
 Mengapa seseorang menggunakan
Narkoba?
 Apa yang menyebabkan sulit sekali
seseorang lepas dari ketergantungan
Narkoba?
 Faktor apa saja yang mempengaruhi
seseorang menggunakan Narkoba?
Apa itu narkoba
 Adalah bahan/zat aktif yang mempengaruhi
kondisi kejiwaan/psikologis seseorang
(pikiran, perasaan dan perilakunya) serta
dapat menimbulkan ketergantungan secara
fisik maupun psikologis
 WHO (1982) : “Semua zat kecuali makanan,
air atau oksigen yang jika dimasukkan ke
dalam tubuh dpt mengubah fungsi tubuh
secara fisik dan atau psikologis”
TERMINOLOGI
 Penyalahgunaan Napza
 Toleransi
 Gejala Putus Zat
 Intoksikasi
 Overdosis
 Poly Drug User
MENGAPA REMAJA
MENGGUNAKAN NARKOBA
 Banyak penyebab atau alasan seseorang
menggunakan zat baik yang legal maupun ilegal
 Faktor yang mempengaruhi : individu, lingkungan dan
ketersediaan zat
 Model teori tentang ketergantungan (adiksi) :
- Moral Model  konsekuensi dari pilihan
- Model Sosiokultural dan Psikologikal  faktor-faktor
eksternal individu
- Medical Model  suatu penyakit yang bisa sembuh
- Multivariate Model  dibentuk oleh berbagai gejala
yang bervariasi
Segitiga Penggunaan
Narkoba
LINGKUNGAN
ORANGNARKOBA
Faktor Resiko
Masalah Pengunaan Zat
Individual:
 Predisposisi, genetik, perilaku
dalam kendali
 Personaliti (menolak ikatan sosial,
menolak otoritas )
 Pengetahuan tentang zat
 Masalah sekolah
 Mulai gunakan diusia muda
Keluarga:
 Teknik pengasuhan tak efektif
 Komunikasi negatif
 Hubungan dalam keluarga buruk
Lingkungan Lokal :
 Pengalaman traumatik (kekerasan
masa kanak, pengungsi)
 SES (sosioeconomic status)
 Dukungan (peers, komunitas)
 Labelling
Lingkungan Luas :
 Peraturan perundang undangan
 Pendekatan hukum
 Ketersediaan zat
 Pesan sosial untuk re drug use dan
masalah terkait
TAHAPAN PENGGUNAAN
NARKOBA
 Eksperimental/Coba-coba
 Rekreasional/Sosial
 Reguler/Habitual
 Ketergantungan
 Berbahaya (Hazardous)
Kontinuum Penggunaan NarkobaCoba-coba
Tergantung
Reguler
Bersenang-senang
Tak pernah pakai/
Abstinen Kebiasaan
 Sumber: Burrows D, Bijl M, Trautmann F and Sarankov Y. 1999
 Training Manual on HIV/AIDS prevention among injecting drug users in the Russian Federation.
Medecins Sans Frontieres – Holland, Russian Federation. Moscow
Kriteria Ketergantungan Narkoba
 terus-menerus) untuk menggunakan zat diantara
periode penggunaan zat
 Menggunaan zat secara berlebihan dari yang bisa
diantisipasi
 Berkembangnya sifat toleransi
 Adanya gejala putus zat
 Menggunakan zat untuk menghindari gejala putus zat
 Berupaya berulang kali utk berhenti menggunakan
zat
 Berkurangnya kegiatan sosial, pekerjaan dan
rekreasi karena kebutuhan pemakaian zat
 Tetap menggunakan zat meskipun tahu dampaknya
Preokupasi(piki
ran
Bagaimana narkoba
digunakan?
 Dihisap (efeknya mencapai otak dalam 5-10
detik)
 Dihirup (efeknya mencapai otak kira2 dlm 60
detik)
 Ditelan (efeknya mencapai otak dalam 60
menit)
 Disuntikkan (efeknya mencapai otak dalam 1-
2 detik)
 
BAGAIMANA NARKOBA
BEKERJA
OTAKOTAK
Neurotransmitter
Pola Pikir
Psikologis
Perilaku
NARKOBA
Sel Reseptor
DAMPAK PENGGUNAAN
NARKOBA
A. Pengaruh terhadap susunan saraf pusat
 Intoksikasi  perilaku maladaptif
 Kelebihan Dosis
 Sindroma Ketergantungan fisik maupun
psikologis
B. Komplikasi Medik Psikiatrik (Ko-Morbiditas)
 Gangguan tidur, ggn fs seksual
 Paranoid/perasaan curiga dan ketakutan
 Gangguan psikotik
 Depresi, gangguan cemas sampai panik
Dampak Narkoba (lanjt)
C.Komplikasi Medik :
 Akibat pemakaian yang lama
 Akibat pola hidup yang berubah
 Akibat pemakaian alat suntik dan bahan pencampur
D. Dampak Sosial :
 Di lingkungan keluarga  disharmoni keluarga
 Di Lingkungan sekolah  kedispilinan, peer pressure
 Di Lingkungan Masyarakat  meningkatnya
peredaran, kriminalitas, kecelakaan lalu lintas,
menurunnya daya tahan sosial masyarakat
Narkoba Menurut
Ketersediaan
 Legal : tersedia di pasaran bebas dan mudah
untuk membelinya/mendapatkannya (alkohol,
nikotin, inhalansia)
 Illegal : tidak tersedia secara resmi di
pasaran dan sulit mendapatkannya (heroin,
ekstasi, metamfetamin, kokain,dsb)
 Medical : tersedia secara resmi di pasaran
namun penggunaan harus menurut aturan
pemakaian atau pengawasan dokter (morfin,
petidin, CTM, panadol, napacin, dsb)
Jenis Narkoba Menurut
Efeknya
DEPRESAN STIMULAN HALUSINOGEN
-Alkohol
-Inhalansia
-Methadone
-Sedatif-Hipnotik
-Opiat (morfin,
heroin, kodein)
-Amfetamin
-Kafein
-Kokain
-MDMA
-Nikotin
-LSD (Elsid)
-Ganja (juga
Depresan)
-Jamur
(Meskalin,
Psilosibin)
Depresan
 Memperlambat aktivitas pada susunan
syaraf pusat
 Membuat orang menjadi lebih santai
dan kurang sadar akan sekelilingnya
 Alkohol, Valium, Rohypnol, Serapax,
Temazapan, kodein, Panadin, heroin,
opium, morfin, dsb.
Stimulan
 Meningkatkan aktivitas pada susunan
saraf pusat (pemompaan darah
semakin cepat, detak jantung dan nafas
meningkat, dsb.)
 Mempercepat proses mental, membuat
orang waspada, dan bersemangat
 Kafein, nikotin, amfetamin dan
sejenisnya, kokain, Ritalin,
deksamfetamin, dsb.
Halusinogen
 Secara signifikan dapat mengubah dan
menyebabkan distorsi tentang persepsi,
kondisi pikiran, dan lingkungan
 Distorsi itu menyebabkan penggunanya
melihat atau mendengar sesuatu
sangat berbeda dari sebenarnya (atau
sebenarnya tidak ada)
 Lysergic Acid Diethylamine (LSD),
jamur ajaib, Meskalin, biji peyote, dsb.
Klasifikasi Lain
 Kanabinoid (hash,
ganja) termasuk
kelompok unik yang
mempengaruhi
reseptor tertenttu
pada otak.
 Entaktogen (MDMA,
MDA, ekstasi, dsb.)
juga unik karena
mereka termasuk
stimulan yang telah
‘dimodifikasi yang
juga memiliki sifat-
sifat halusinogen
TEMBAKAU (Nikotin)
EFEK JK. PENDEK
 Denyut nadi, TD
naik
 Asam lambung naik
 Produksi urin turun
 Rasa tenang
 Nafsu makan turun
 Kelumpuhan silia
 Aliran darah ke uj.
Jari turun
EFEK JK. PANJANG
 Nafas pendek, batuk
 Inf. sal,. Nafas
 Ggn. Paru-paru kronis
 Serangan Jantung
 Kanker sal.pernafasan
 Gastritis
 Ggn Peny. Pembuluh
darah
 Infertilitas
GANJA (Cimeng)
EFEK JK. PENDEK
 Santai dan tertawa-tawa
 Euforia
 >inspiratif, percaya diri, the
munchies
 Hilang ingatan smntr
 Distorsi waktu/ruang
 Dehidrasi
 Dtk jantung,sensualitas >>
 Cemas, panik,paranoid
EFEK JK. PANJANG
 Ketergantungan
 Sulit seleksi dan pusatkan
perhatian
 Risiko komplikasi
pernafasan >>
 Sist. kekebalan tbh <
 Gairah seksual <
 Sulit tidur, perub. Motivasi
 Mas. Keuangan,hukum dll
GANJA
ALKOHOL (Minuman Keras)
EFEK JK. PENDEK
 Merasa senang,
enak, santai
 Rasa malu <, PD >
 Pusing, hilang
keseimbangan
 Bicara tak jelas,
bingung, marah
 Muntah, Teler
(mabuk)
 Berhenti nafas
EFEK JK.PANJANG
 Kketergantungan
 Pola makan tdk teratur
 Sist kekebalan tbh <
 Ggn. Peny kulit
 Kerusakan otak, hati
dan sistem syaraf
 Pembesaran jantung
 Mudah terkena inf.
Paru-paru
Heroin (Putaw)
EFEK JK. PENDEK
 Rasa senang dan
euforia
 Hilang rasa sakit
 Mual dan muntah
 Ngantuk pusing
 Pupil mengecil
 Nafas pdk, TD turun
 Tdk sadar, OD,
Kematian
 EFEK JK. PANJANG
 Ketergantungan
 Gejala putus heroin/Sakau
 Sembelit, mens. Kacau
 Infertilitas pd wanita
 Penurunan gairah seks
 Infeksi HIV dan virus lain
 Kurang Gizi
 Mas. Hukum, keuangan dll
OPIAT
BENZODIAZEPIN
(Obat penenang)
EFEK JK. PENDEK
 Rasa santai, nagatuk,
lelah, lemas
 Euforia, pusing atau
bingung
 Bicara tak jelas/cadel
 Pengaruhi persepsi
jarak dan gerakan
 Pandangan kabur/dobel
 Hilang ingatan
sementara
EFEK JK. PANJANG
 Lemas, Iritabel
 Mual dan sakit kepala
 Susah tidur dan mimpi
buruk
 Kehilangan gairah sex
 Kulit gatal, nafsu mkn >
 Ggn.mentruasi
 Sulit ingat kejadian baru
SEDATIF-HIPNOTIK
INHALAN (Zat yang dihirup)
EFEK JK. PENDEK
 Merasa lebih berani
 Pusing, mangantuk, gembira
 Gejala seperti flu
 Diare, sakit kepala
 Hidung berdarah dan perih
sekitar mulut & hidung
 Gelisah, disorientasi,
distorsi, tak sadar  dosis
tinggi
EFEK JK. PANJANG
 Gemetar, lelah
 Hilang berat badan
 Kerusakan otak dan
organ penting
lainnya
 Iritabel dan depresi
 Kejang dan koma
AMFETAMIN DAN
METAMFETAMIN (Shabu)
EFEK JK PENDEK
 Rasa senang/euforia
 Mual, cemas, > PD
 Mudah bersosialisasi
 Pupil mata melebar
 Nafsu makan <
 Berkeringat
 TD dan denyut jtg >>
 Rahang mengatup dan
gigi geraham
mengunyah
 Dosis tinggi  Skt kepl,
gemetar, nafas tak
EFEK JK. PANJANG
 Terjadi toleransi tubuh
 Ketergantungan
 Kurang gizi, lemah
 Depresi
 Penurunan daya thn tbh thdp
infeksi
 Gangguan jiwa reaktif
(Halusinasi, paranoid,
perilaku kekerasan)
KOKAIN
EFEK JK. PENDEK
 Senang/euforia
 Semangat, > waspada
 Banyak bicara, > PD
 Cemas, rasa lapar <
 > PD, banyak bicara
 Ggn. Pandangan, pupil lbr
 Suhu tbh naik, sensualitas
dan dorongan sex >>
 Tahan ssakit dan letih
 Merasa hebat fisik,mental
EFEK JK.PANJANG
 Gelisah, mual, letih
 Insomnia, Euforia >>
 Kehilangan BB
 Paranoid/Psikosis
 Depresi, Bangkrut
 Merusak saluran
hidung dan septum
EKSTASI (Entaktogen)
EFEK JK. PENDEK
 Rasa senang dan
PD
 Romantis, Euforia
 Hilang nafsu makan
 Rahang mengatup/
gigi mengunyah
 Berkeringat, mual
 Khawatir/panik
 Sulit orgasme,
jantung berdebar,
dehidrasi
EFEK JK. PANJANG
 Berkurangnya serotonin
 Depresi, cemas
 Ggn. Ingatan dan
kognitif
 Pada wanita resiko
kerusakan otak lebih
besar
AMFETAMIN
X T C = ekstasiX T C = ekstasi Shabu – shabuShabu – shabu
HALUSINOGEN (LSD, Magic
Mushrom)
EFEK JK. PENDEK
 Otot melilit
 Lemah, mati rasa,
gemetar seluruh tubuh
 Pusing, mual, muntah
 Peningkatan detak
jantung, pernafasan,
tek. Darah
 EFEK JK.
PANJANG
 Terjadi flash back 
 rasa yang tidak
nyaman
 Kerusakan daya
ingat dan kesulitan
konsentrasi
 Gangguan
kesehatan mental
LSD
FAKTOR-FAKTOR YANG
PENGARUHI EFEK NAPZA
Secara subyektif dipengaruhi oleh pengalaman
dan harapan individu
 Beberapa faktor yang dapat mempengaruhi antara
lain :
 Suasana hati
 Kesehatan fisik
 Dosis/Jumlah Napza
 Efek yang diharapkan dari Napza tsb
 Tingkat toleransi thdp Napza
 Alergi yang diderita
 Perbedaan reaksi tubuh terhadap Napza
Pengenalan dasar napza

More Related Content

What's hot

Narkoba ditinjau dari as[pek kesehatan
Narkoba ditinjau dari as[pek kesehatanNarkoba ditinjau dari as[pek kesehatan
Narkoba ditinjau dari as[pek kesehatanHartati Yuningsih
 
Materi ringkasan narkoba 2016
Materi  ringkasan narkoba 2016 Materi  ringkasan narkoba 2016
Materi ringkasan narkoba 2016
ali mustofa
 
Macam - Macam Narkoba Dan Bahaya Serta Efeknya
Macam - Macam Narkoba Dan Bahaya Serta EfeknyaMacam - Macam Narkoba Dan Bahaya Serta Efeknya
Macam - Macam Narkoba Dan Bahaya Serta Efeknya
Lutfia Fitri
 
Zat adiktif
Zat adiktifZat adiktif
Zat adiktif
Desy_Finansih
 
Napza materi ppt
Napza materi pptNapza materi ppt
Napza materi ppt
Iin Inayah
 
PPT GRAFIK NARKOBA by Adhellea dan Hany
PPT GRAFIK NARKOBA by Adhellea dan HanyPPT GRAFIK NARKOBA by Adhellea dan Hany
PPT GRAFIK NARKOBA by Adhellea dan Hany
Adhellea
 
BK-NARKOBA
BK-NARKOBABK-NARKOBA
BK-NARKOBA
Rubianto Cure
 
Materi NARKOBA dari BNK Kota Semarang
Materi NARKOBA dari BNK Kota SemarangMateri NARKOBA dari BNK Kota Semarang
Materi NARKOBA dari BNK Kota Semarang
Radenmas Pardisupardi
 
Napza
NapzaNapza
JENIS JENIS NARKOBA DAN BAHAYANYA..!!
JENIS JENIS NARKOBA DAN BAHAYANYA..!!JENIS JENIS NARKOBA DAN BAHAYANYA..!!
JENIS JENIS NARKOBA DAN BAHAYANYA..!!
Martindra K
 
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
Meironi Waimir
 
Ppt napza (irman)
Ppt napza (irman)Ppt napza (irman)
Ppt napza (irman)
Irman Dinejad Dinejad
 
Narkoba
NarkobaNarkoba
Narkoba adalah hidupku
Narkoba adalah hidupkuNarkoba adalah hidupku
Narkoba adalah hidupkualvianbulango
 
Zat adiktif dan psikotropika
Zat adiktif dan psikotropikaZat adiktif dan psikotropika
Zat adiktif dan psikotropika
michellerianto
 
Hidup Sehat Tanpa Narkoba.
Hidup Sehat Tanpa Narkoba.Hidup Sehat Tanpa Narkoba.
Hidup Sehat Tanpa Narkoba.
Aji Suprianto
 
Identifikasi bahaya,jenis jenis,dan penggolongan narkoba2
Identifikasi bahaya,jenis jenis,dan penggolongan narkoba2Identifikasi bahaya,jenis jenis,dan penggolongan narkoba2
Identifikasi bahaya,jenis jenis,dan penggolongan narkoba2
Oko Balay
 
Materi narkoba
Materi narkobaMateri narkoba
Materi narkoba
Agus Setyawan
 
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat AdiktifGangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Bagus Utomo
 
Zat adiktif
Zat adiktifZat adiktif
Zat adiktif
Farhan Prasetya
 

What's hot (20)

Narkoba ditinjau dari as[pek kesehatan
Narkoba ditinjau dari as[pek kesehatanNarkoba ditinjau dari as[pek kesehatan
Narkoba ditinjau dari as[pek kesehatan
 
Materi ringkasan narkoba 2016
Materi  ringkasan narkoba 2016 Materi  ringkasan narkoba 2016
Materi ringkasan narkoba 2016
 
Macam - Macam Narkoba Dan Bahaya Serta Efeknya
Macam - Macam Narkoba Dan Bahaya Serta EfeknyaMacam - Macam Narkoba Dan Bahaya Serta Efeknya
Macam - Macam Narkoba Dan Bahaya Serta Efeknya
 
Zat adiktif
Zat adiktifZat adiktif
Zat adiktif
 
Napza materi ppt
Napza materi pptNapza materi ppt
Napza materi ppt
 
PPT GRAFIK NARKOBA by Adhellea dan Hany
PPT GRAFIK NARKOBA by Adhellea dan HanyPPT GRAFIK NARKOBA by Adhellea dan Hany
PPT GRAFIK NARKOBA by Adhellea dan Hany
 
BK-NARKOBA
BK-NARKOBABK-NARKOBA
BK-NARKOBA
 
Materi NARKOBA dari BNK Kota Semarang
Materi NARKOBA dari BNK Kota SemarangMateri NARKOBA dari BNK Kota Semarang
Materi NARKOBA dari BNK Kota Semarang
 
Napza
NapzaNapza
Napza
 
JENIS JENIS NARKOBA DAN BAHAYANYA..!!
JENIS JENIS NARKOBA DAN BAHAYANYA..!!JENIS JENIS NARKOBA DAN BAHAYANYA..!!
JENIS JENIS NARKOBA DAN BAHAYANYA..!!
 
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
 
Ppt napza (irman)
Ppt napza (irman)Ppt napza (irman)
Ppt napza (irman)
 
Narkoba
NarkobaNarkoba
Narkoba
 
Narkoba adalah hidupku
Narkoba adalah hidupkuNarkoba adalah hidupku
Narkoba adalah hidupku
 
Zat adiktif dan psikotropika
Zat adiktif dan psikotropikaZat adiktif dan psikotropika
Zat adiktif dan psikotropika
 
Hidup Sehat Tanpa Narkoba.
Hidup Sehat Tanpa Narkoba.Hidup Sehat Tanpa Narkoba.
Hidup Sehat Tanpa Narkoba.
 
Identifikasi bahaya,jenis jenis,dan penggolongan narkoba2
Identifikasi bahaya,jenis jenis,dan penggolongan narkoba2Identifikasi bahaya,jenis jenis,dan penggolongan narkoba2
Identifikasi bahaya,jenis jenis,dan penggolongan narkoba2
 
Materi narkoba
Materi narkobaMateri narkoba
Materi narkoba
 
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat AdiktifGangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
 
Zat adiktif
Zat adiktifZat adiktif
Zat adiktif
 

Viewers also liked

Penyuluhan Napza
Penyuluhan NapzaPenyuluhan Napza
Penyuluhan Napza
ana ananta
 
Pelegalan Ganja di Beberapa Negara
Pelegalan Ganja di Beberapa NegaraPelegalan Ganja di Beberapa Negara
Pelegalan Ganja di Beberapa NegaraAnita Fitriyani
 
SOP Penerimaan Peranti Yes Altitude
SOP Penerimaan Peranti Yes AltitudeSOP Penerimaan Peranti Yes Altitude
SOP Penerimaan Peranti Yes Altitude
MOHD AFIQ
 
Narkoba dan obat terlarang
Narkoba dan obat terlarangNarkoba dan obat terlarang
Narkoba dan obat terlarangGalang Ihsan
 
INHALAN PEND. KESIHATAN TAHUN 5
INHALAN PEND. KESIHATAN TAHUN 5INHALAN PEND. KESIHATAN TAHUN 5
INHALAN PEND. KESIHATAN TAHUN 5
MOHD AFIQ
 
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8Lili Andajani
 
Napza power point tik pamungkas
Napza power point tik pamungkasNapza power point tik pamungkas
Napza power point tik pamungkas
Yashinta Sekarini
 
Penyalahgunaan dadah
Penyalahgunaan dadahPenyalahgunaan dadah
Penyalahgunaan dadah
Lobak Merah Jambu
 
Materi Narkoba dan Napza
Materi Narkoba dan NapzaMateri Narkoba dan Napza
Materi Narkoba dan Napza
Zolla Verbianti
 
Kesan Penyalahgunaan Dadah
Kesan Penyalahgunaan Dadah Kesan Penyalahgunaan Dadah
Kesan Penyalahgunaan Dadah Belalang Chizu
 
Dadah dan kesannya
Dadah dan kesannyaDadah dan kesannya
Dadah dan kesannya
bdkskhjmahmud
 
Kesan penyalahgunaan dadah terhadap kesihatan
Kesan penyalahgunaan dadah terhadap kesihatanKesan penyalahgunaan dadah terhadap kesihatan
Kesan penyalahgunaan dadah terhadap kesihatanMohd Shukri Suib
 
presentasi keren bahaya narkoba
presentasi keren bahaya narkobapresentasi keren bahaya narkoba
presentasi keren bahaya narkoba
telnong
 

Viewers also liked (19)

Penyuluhan Napza
Penyuluhan NapzaPenyuluhan Napza
Penyuluhan Napza
 
Pelegalan Ganja di Beberapa Negara
Pelegalan Ganja di Beberapa NegaraPelegalan Ganja di Beberapa Negara
Pelegalan Ganja di Beberapa Negara
 
SOP Penerimaan Peranti Yes Altitude
SOP Penerimaan Peranti Yes AltitudeSOP Penerimaan Peranti Yes Altitude
SOP Penerimaan Peranti Yes Altitude
 
Narkoba dan obat terlarang
Narkoba dan obat terlarangNarkoba dan obat terlarang
Narkoba dan obat terlarang
 
Sktkj dadah
Sktkj dadahSktkj dadah
Sktkj dadah
 
INHALAN PEND. KESIHATAN TAHUN 5
INHALAN PEND. KESIHATAN TAHUN 5INHALAN PEND. KESIHATAN TAHUN 5
INHALAN PEND. KESIHATAN TAHUN 5
 
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
 
Hiv aids
Hiv aidsHiv aids
Hiv aids
 
Napza power point tik pamungkas
Napza power point tik pamungkasNapza power point tik pamungkas
Napza power point tik pamungkas
 
Penyalahgunaan dadah
Penyalahgunaan dadahPenyalahgunaan dadah
Penyalahgunaan dadah
 
Jenis jenis dadah
Jenis jenis dadahJenis jenis dadah
Jenis jenis dadah
 
Dadah
DadahDadah
Dadah
 
Materi Narkoba dan Napza
Materi Narkoba dan NapzaMateri Narkoba dan Napza
Materi Narkoba dan Napza
 
Kesan Penyalahgunaan Dadah
Kesan Penyalahgunaan Dadah Kesan Penyalahgunaan Dadah
Kesan Penyalahgunaan Dadah
 
Dadah
DadahDadah
Dadah
 
Dadah dan kesannya
Dadah dan kesannyaDadah dan kesannya
Dadah dan kesannya
 
Jenis-Jenis Dadah
Jenis-Jenis DadahJenis-Jenis Dadah
Jenis-Jenis Dadah
 
Kesan penyalahgunaan dadah terhadap kesihatan
Kesan penyalahgunaan dadah terhadap kesihatanKesan penyalahgunaan dadah terhadap kesihatan
Kesan penyalahgunaan dadah terhadap kesihatan
 
presentasi keren bahaya narkoba
presentasi keren bahaya narkobapresentasi keren bahaya narkoba
presentasi keren bahaya narkoba
 

Similar to Pengenalan dasar napza

Makalah Agama Buddha
Makalah Agama BuddhaMakalah Agama Buddha
Makalah Agama Buddha
Agustina
 
hidup sehat tanpa narkoba presentasi.pptx
hidup sehat tanpa narkoba presentasi.pptxhidup sehat tanpa narkoba presentasi.pptx
hidup sehat tanpa narkoba presentasi.pptx
prabowosaputra1
 
Materi_Penyuluhan_Narkoba_Copy.ppt
Materi_Penyuluhan_Narkoba_Copy.pptMateri_Penyuluhan_Narkoba_Copy.ppt
Materi_Penyuluhan_Narkoba_Copy.ppt
FahmiPdd
 
Pp napza
Pp napzaPp napza
Pp napza
Dwi Ap
 
Ppt anti narkoba penyuluhan Yudo punya
Ppt anti narkoba penyuluhan Yudo punyaPpt anti narkoba penyuluhan Yudo punya
Ppt anti narkoba penyuluhan Yudo punya
YanastaYudoPratama
 
sosialisasi napza hosni.ppt
sosialisasi napza hosni.pptsosialisasi napza hosni.ppt
sosialisasi napza hosni.ppt
AkhmadBaikuni
 
Narkoba
NarkobaNarkoba
Narkoba
Naufal Putra
 
Bahaya dan Jenis Jenis Narkoba
Bahaya dan Jenis Jenis NarkobaBahaya dan Jenis Jenis Narkoba
Bahaya dan Jenis Jenis Narkoba
kilzz48
 
NAPZA 2013 Feb.ppt
NAPZA 2013 Feb.pptNAPZA 2013 Feb.ppt
NAPZA 2013 Feb.ppt
ssuser4b8165
 
A. presentasi bahaya narkoba.pdf
A. presentasi bahaya narkoba.pdfA. presentasi bahaya narkoba.pdf
A. presentasi bahaya narkoba.pdf
ssuser225f491
 
BAHAYA_NARKOBA.pptx
BAHAYA_NARKOBA.pptxBAHAYA_NARKOBA.pptx
BAHAYA_NARKOBA.pptx
SeksiBinaKeluargaSej
 
MENCEGAH PENYALAGUNAAN NARKOBA
MENCEGAH PENYALAGUNAAN NARKOBAMENCEGAH PENYALAGUNAAN NARKOBA
MENCEGAH PENYALAGUNAAN NARKOBA
IkeChintia123Ningrum
 
Narkoba
NarkobaNarkoba
Narkoba
Dedi Andria
 
Anti narkoba
Anti narkobaAnti narkoba
Anti narkoba
alirahmanhakim
 
Penyalahgunaan narkoba IPA SMP
Penyalahgunaan narkoba IPA SMPPenyalahgunaan narkoba IPA SMP
Penyalahgunaan narkoba IPA SMP
lestaridiana28
 
definisi narkoba
definisi narkobadefinisi narkoba
definisi narkoba
RuliBudiyanto
 
bahan tayang penyalahgunaan NAPZA.ppt
bahan tayang penyalahgunaan NAPZA.pptbahan tayang penyalahgunaan NAPZA.ppt
bahan tayang penyalahgunaan NAPZA.ppt
syahminor1
 

Similar to Pengenalan dasar napza (20)

Penyuluhan narkoba
Penyuluhan narkobaPenyuluhan narkoba
Penyuluhan narkoba
 
Makalah Agama Buddha
Makalah Agama BuddhaMakalah Agama Buddha
Makalah Agama Buddha
 
hidup sehat tanpa narkoba presentasi.pptx
hidup sehat tanpa narkoba presentasi.pptxhidup sehat tanpa narkoba presentasi.pptx
hidup sehat tanpa narkoba presentasi.pptx
 
Materi_Penyuluhan_Narkoba_Copy.ppt
Materi_Penyuluhan_Narkoba_Copy.pptMateri_Penyuluhan_Narkoba_Copy.ppt
Materi_Penyuluhan_Narkoba_Copy.ppt
 
Pp napza
Pp napzaPp napza
Pp napza
 
NARKOBA
NARKOBANARKOBA
NARKOBA
 
Ppt anti narkoba penyuluhan Yudo punya
Ppt anti narkoba penyuluhan Yudo punyaPpt anti narkoba penyuluhan Yudo punya
Ppt anti narkoba penyuluhan Yudo punya
 
sosialisasi napza hosni.ppt
sosialisasi napza hosni.pptsosialisasi napza hosni.ppt
sosialisasi napza hosni.ppt
 
Narkoba
NarkobaNarkoba
Narkoba
 
P4gn pelajar
P4gn pelajarP4gn pelajar
P4gn pelajar
 
Bahaya dan Jenis Jenis Narkoba
Bahaya dan Jenis Jenis NarkobaBahaya dan Jenis Jenis Narkoba
Bahaya dan Jenis Jenis Narkoba
 
NAPZA 2013 Feb.ppt
NAPZA 2013 Feb.pptNAPZA 2013 Feb.ppt
NAPZA 2013 Feb.ppt
 
A. presentasi bahaya narkoba.pdf
A. presentasi bahaya narkoba.pdfA. presentasi bahaya narkoba.pdf
A. presentasi bahaya narkoba.pdf
 
BAHAYA_NARKOBA.pptx
BAHAYA_NARKOBA.pptxBAHAYA_NARKOBA.pptx
BAHAYA_NARKOBA.pptx
 
MENCEGAH PENYALAGUNAAN NARKOBA
MENCEGAH PENYALAGUNAAN NARKOBAMENCEGAH PENYALAGUNAAN NARKOBA
MENCEGAH PENYALAGUNAAN NARKOBA
 
Narkoba
NarkobaNarkoba
Narkoba
 
Anti narkoba
Anti narkobaAnti narkoba
Anti narkoba
 
Penyalahgunaan narkoba IPA SMP
Penyalahgunaan narkoba IPA SMPPenyalahgunaan narkoba IPA SMP
Penyalahgunaan narkoba IPA SMP
 
definisi narkoba
definisi narkobadefinisi narkoba
definisi narkoba
 
bahan tayang penyalahgunaan NAPZA.ppt
bahan tayang penyalahgunaan NAPZA.pptbahan tayang penyalahgunaan NAPZA.ppt
bahan tayang penyalahgunaan NAPZA.ppt
 

Recently uploaded

Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 

Recently uploaded (20)

Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 

Pengenalan dasar napza

  • 1. TEORI DASAR PENYALAHGUNAAN NARKOBA Carlamia H Lusikooy,SpKJ RSKO-Jakarta
  • 2. PENDAHULUAN  Apa yang dimaksud dengan Narkoba?  Apakah setiap orang dapat menjadi kertergantungan Narkoba?  Apa yang bisa menjadi faktor risiko?  Mengapa seseorang menggunakan Narkoba?  Apa yang menyebabkan sulit sekali seseorang lepas dari ketergantungan Narkoba?  Faktor apa saja yang mempengaruhi seseorang menggunakan Narkoba?
  • 3. Apa itu narkoba  Adalah bahan/zat aktif yang mempengaruhi kondisi kejiwaan/psikologis seseorang (pikiran, perasaan dan perilakunya) serta dapat menimbulkan ketergantungan secara fisik maupun psikologis  WHO (1982) : “Semua zat kecuali makanan, air atau oksigen yang jika dimasukkan ke dalam tubuh dpt mengubah fungsi tubuh secara fisik dan atau psikologis”
  • 4. TERMINOLOGI  Penyalahgunaan Napza  Toleransi  Gejala Putus Zat  Intoksikasi  Overdosis  Poly Drug User
  • 5. MENGAPA REMAJA MENGGUNAKAN NARKOBA  Banyak penyebab atau alasan seseorang menggunakan zat baik yang legal maupun ilegal  Faktor yang mempengaruhi : individu, lingkungan dan ketersediaan zat  Model teori tentang ketergantungan (adiksi) : - Moral Model  konsekuensi dari pilihan - Model Sosiokultural dan Psikologikal  faktor-faktor eksternal individu - Medical Model  suatu penyakit yang bisa sembuh - Multivariate Model  dibentuk oleh berbagai gejala yang bervariasi
  • 7. Faktor Resiko Masalah Pengunaan Zat Individual:  Predisposisi, genetik, perilaku dalam kendali  Personaliti (menolak ikatan sosial, menolak otoritas )  Pengetahuan tentang zat  Masalah sekolah  Mulai gunakan diusia muda Keluarga:  Teknik pengasuhan tak efektif  Komunikasi negatif  Hubungan dalam keluarga buruk Lingkungan Lokal :  Pengalaman traumatik (kekerasan masa kanak, pengungsi)  SES (sosioeconomic status)  Dukungan (peers, komunitas)  Labelling Lingkungan Luas :  Peraturan perundang undangan  Pendekatan hukum  Ketersediaan zat  Pesan sosial untuk re drug use dan masalah terkait
  • 8. TAHAPAN PENGGUNAAN NARKOBA  Eksperimental/Coba-coba  Rekreasional/Sosial  Reguler/Habitual  Ketergantungan  Berbahaya (Hazardous)
  • 9. Kontinuum Penggunaan NarkobaCoba-coba Tergantung Reguler Bersenang-senang Tak pernah pakai/ Abstinen Kebiasaan  Sumber: Burrows D, Bijl M, Trautmann F and Sarankov Y. 1999  Training Manual on HIV/AIDS prevention among injecting drug users in the Russian Federation. Medecins Sans Frontieres – Holland, Russian Federation. Moscow
  • 10. Kriteria Ketergantungan Narkoba  terus-menerus) untuk menggunakan zat diantara periode penggunaan zat  Menggunaan zat secara berlebihan dari yang bisa diantisipasi  Berkembangnya sifat toleransi  Adanya gejala putus zat  Menggunakan zat untuk menghindari gejala putus zat  Berupaya berulang kali utk berhenti menggunakan zat  Berkurangnya kegiatan sosial, pekerjaan dan rekreasi karena kebutuhan pemakaian zat  Tetap menggunakan zat meskipun tahu dampaknya Preokupasi(piki ran
  • 11. Bagaimana narkoba digunakan?  Dihisap (efeknya mencapai otak dalam 5-10 detik)  Dihirup (efeknya mencapai otak kira2 dlm 60 detik)  Ditelan (efeknya mencapai otak dalam 60 menit)  Disuntikkan (efeknya mencapai otak dalam 1- 2 detik)  
  • 13. DAMPAK PENGGUNAAN NARKOBA A. Pengaruh terhadap susunan saraf pusat  Intoksikasi  perilaku maladaptif  Kelebihan Dosis  Sindroma Ketergantungan fisik maupun psikologis B. Komplikasi Medik Psikiatrik (Ko-Morbiditas)  Gangguan tidur, ggn fs seksual  Paranoid/perasaan curiga dan ketakutan  Gangguan psikotik  Depresi, gangguan cemas sampai panik
  • 14. Dampak Narkoba (lanjt) C.Komplikasi Medik :  Akibat pemakaian yang lama  Akibat pola hidup yang berubah  Akibat pemakaian alat suntik dan bahan pencampur D. Dampak Sosial :  Di lingkungan keluarga  disharmoni keluarga  Di Lingkungan sekolah  kedispilinan, peer pressure  Di Lingkungan Masyarakat  meningkatnya peredaran, kriminalitas, kecelakaan lalu lintas, menurunnya daya tahan sosial masyarakat
  • 15. Narkoba Menurut Ketersediaan  Legal : tersedia di pasaran bebas dan mudah untuk membelinya/mendapatkannya (alkohol, nikotin, inhalansia)  Illegal : tidak tersedia secara resmi di pasaran dan sulit mendapatkannya (heroin, ekstasi, metamfetamin, kokain,dsb)  Medical : tersedia secara resmi di pasaran namun penggunaan harus menurut aturan pemakaian atau pengawasan dokter (morfin, petidin, CTM, panadol, napacin, dsb)
  • 16. Jenis Narkoba Menurut Efeknya DEPRESAN STIMULAN HALUSINOGEN -Alkohol -Inhalansia -Methadone -Sedatif-Hipnotik -Opiat (morfin, heroin, kodein) -Amfetamin -Kafein -Kokain -MDMA -Nikotin -LSD (Elsid) -Ganja (juga Depresan) -Jamur (Meskalin, Psilosibin)
  • 17. Depresan  Memperlambat aktivitas pada susunan syaraf pusat  Membuat orang menjadi lebih santai dan kurang sadar akan sekelilingnya  Alkohol, Valium, Rohypnol, Serapax, Temazapan, kodein, Panadin, heroin, opium, morfin, dsb.
  • 18. Stimulan  Meningkatkan aktivitas pada susunan saraf pusat (pemompaan darah semakin cepat, detak jantung dan nafas meningkat, dsb.)  Mempercepat proses mental, membuat orang waspada, dan bersemangat  Kafein, nikotin, amfetamin dan sejenisnya, kokain, Ritalin, deksamfetamin, dsb.
  • 19. Halusinogen  Secara signifikan dapat mengubah dan menyebabkan distorsi tentang persepsi, kondisi pikiran, dan lingkungan  Distorsi itu menyebabkan penggunanya melihat atau mendengar sesuatu sangat berbeda dari sebenarnya (atau sebenarnya tidak ada)  Lysergic Acid Diethylamine (LSD), jamur ajaib, Meskalin, biji peyote, dsb.
  • 20. Klasifikasi Lain  Kanabinoid (hash, ganja) termasuk kelompok unik yang mempengaruhi reseptor tertenttu pada otak.  Entaktogen (MDMA, MDA, ekstasi, dsb.) juga unik karena mereka termasuk stimulan yang telah ‘dimodifikasi yang juga memiliki sifat- sifat halusinogen
  • 21. TEMBAKAU (Nikotin) EFEK JK. PENDEK  Denyut nadi, TD naik  Asam lambung naik  Produksi urin turun  Rasa tenang  Nafsu makan turun  Kelumpuhan silia  Aliran darah ke uj. Jari turun EFEK JK. PANJANG  Nafas pendek, batuk  Inf. sal,. Nafas  Ggn. Paru-paru kronis  Serangan Jantung  Kanker sal.pernafasan  Gastritis  Ggn Peny. Pembuluh darah  Infertilitas
  • 22. GANJA (Cimeng) EFEK JK. PENDEK  Santai dan tertawa-tawa  Euforia  >inspiratif, percaya diri, the munchies  Hilang ingatan smntr  Distorsi waktu/ruang  Dehidrasi  Dtk jantung,sensualitas >>  Cemas, panik,paranoid EFEK JK. PANJANG  Ketergantungan  Sulit seleksi dan pusatkan perhatian  Risiko komplikasi pernafasan >>  Sist. kekebalan tbh <  Gairah seksual <  Sulit tidur, perub. Motivasi  Mas. Keuangan,hukum dll
  • 23. GANJA
  • 24. ALKOHOL (Minuman Keras) EFEK JK. PENDEK  Merasa senang, enak, santai  Rasa malu <, PD >  Pusing, hilang keseimbangan  Bicara tak jelas, bingung, marah  Muntah, Teler (mabuk)  Berhenti nafas EFEK JK.PANJANG  Kketergantungan  Pola makan tdk teratur  Sist kekebalan tbh <  Ggn. Peny kulit  Kerusakan otak, hati dan sistem syaraf  Pembesaran jantung  Mudah terkena inf. Paru-paru
  • 25. Heroin (Putaw) EFEK JK. PENDEK  Rasa senang dan euforia  Hilang rasa sakit  Mual dan muntah  Ngantuk pusing  Pupil mengecil  Nafas pdk, TD turun  Tdk sadar, OD, Kematian  EFEK JK. PANJANG  Ketergantungan  Gejala putus heroin/Sakau  Sembelit, mens. Kacau  Infertilitas pd wanita  Penurunan gairah seks  Infeksi HIV dan virus lain  Kurang Gizi  Mas. Hukum, keuangan dll
  • 26. OPIAT
  • 27. BENZODIAZEPIN (Obat penenang) EFEK JK. PENDEK  Rasa santai, nagatuk, lelah, lemas  Euforia, pusing atau bingung  Bicara tak jelas/cadel  Pengaruhi persepsi jarak dan gerakan  Pandangan kabur/dobel  Hilang ingatan sementara EFEK JK. PANJANG  Lemas, Iritabel  Mual dan sakit kepala  Susah tidur dan mimpi buruk  Kehilangan gairah sex  Kulit gatal, nafsu mkn >  Ggn.mentruasi  Sulit ingat kejadian baru
  • 29. INHALAN (Zat yang dihirup) EFEK JK. PENDEK  Merasa lebih berani  Pusing, mangantuk, gembira  Gejala seperti flu  Diare, sakit kepala  Hidung berdarah dan perih sekitar mulut & hidung  Gelisah, disorientasi, distorsi, tak sadar  dosis tinggi EFEK JK. PANJANG  Gemetar, lelah  Hilang berat badan  Kerusakan otak dan organ penting lainnya  Iritabel dan depresi  Kejang dan koma
  • 30. AMFETAMIN DAN METAMFETAMIN (Shabu) EFEK JK PENDEK  Rasa senang/euforia  Mual, cemas, > PD  Mudah bersosialisasi  Pupil mata melebar  Nafsu makan <  Berkeringat  TD dan denyut jtg >>  Rahang mengatup dan gigi geraham mengunyah  Dosis tinggi  Skt kepl, gemetar, nafas tak EFEK JK. PANJANG  Terjadi toleransi tubuh  Ketergantungan  Kurang gizi, lemah  Depresi  Penurunan daya thn tbh thdp infeksi  Gangguan jiwa reaktif (Halusinasi, paranoid, perilaku kekerasan)
  • 31. KOKAIN EFEK JK. PENDEK  Senang/euforia  Semangat, > waspada  Banyak bicara, > PD  Cemas, rasa lapar <  > PD, banyak bicara  Ggn. Pandangan, pupil lbr  Suhu tbh naik, sensualitas dan dorongan sex >>  Tahan ssakit dan letih  Merasa hebat fisik,mental EFEK JK.PANJANG  Gelisah, mual, letih  Insomnia, Euforia >>  Kehilangan BB  Paranoid/Psikosis  Depresi, Bangkrut  Merusak saluran hidung dan septum
  • 32. EKSTASI (Entaktogen) EFEK JK. PENDEK  Rasa senang dan PD  Romantis, Euforia  Hilang nafsu makan  Rahang mengatup/ gigi mengunyah  Berkeringat, mual  Khawatir/panik  Sulit orgasme, jantung berdebar, dehidrasi EFEK JK. PANJANG  Berkurangnya serotonin  Depresi, cemas  Ggn. Ingatan dan kognitif  Pada wanita resiko kerusakan otak lebih besar
  • 33. AMFETAMIN X T C = ekstasiX T C = ekstasi Shabu – shabuShabu – shabu
  • 34. HALUSINOGEN (LSD, Magic Mushrom) EFEK JK. PENDEK  Otot melilit  Lemah, mati rasa, gemetar seluruh tubuh  Pusing, mual, muntah  Peningkatan detak jantung, pernafasan, tek. Darah  EFEK JK. PANJANG  Terjadi flash back   rasa yang tidak nyaman  Kerusakan daya ingat dan kesulitan konsentrasi  Gangguan kesehatan mental
  • 35. LSD
  • 36. FAKTOR-FAKTOR YANG PENGARUHI EFEK NAPZA Secara subyektif dipengaruhi oleh pengalaman dan harapan individu  Beberapa faktor yang dapat mempengaruhi antara lain :  Suasana hati  Kesehatan fisik  Dosis/Jumlah Napza  Efek yang diharapkan dari Napza tsb  Tingkat toleransi thdp Napza  Alergi yang diderita  Perbedaan reaksi tubuh terhadap Napza