SlideShare a Scribd company logo
PENGADILAN NEGERI SELONG
          Jln. Prof. Soepomo No. 1 Selong Lombok Timur - NTB
                Telp. (0376) 21148-21149. Fax.(0376) 21451


                           P E N E T A P A N
                    Nomor : W25-U4/ 529 /HK.02/IV/2012

                                 TENTANG
PERUBAHAN PENETAPAN KETUA PENGADILAN NEGERI KLAS IB SELONG
 NOMOR : W25-U4/86/HT.04.10/II/2009 TENTANG PANJAR BIAYA PERKARA

            KETUA PENGADILAN NEGERI KLAS I B SELONG

Membaca        :   1. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Selong tanggal 11 Juli 2008,
                      Nomor : W25-U4/990/HT.04.10/VII/2008, yang telah di cabut dan
                      diganti dengan Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Selong,
                      tanggal 13 Januari 2009, Nomor : W25-U4/86/HT.04.10/II/2009, tentang
                      Perubahan Panjar Biaya Perkara dan Panggilan Jurusita Berdasarkan
                      Radius ;
                   2. Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : 02 tahun
                      2009, tanggal 12 Agustus 2009 Tentang Biaya Proses Penyelesaian
                      Perkara dan Pengelolaannya pada Mahkamah Agung dan Badan
                      Peradilan di bawahnya ;
                   3. Peraturan Pemerintah Nomor 53 tahun 2008 tentang Jenis dan tarif atas
                      Jenis Penerima Negara Bukan Pajak yang berlaku pada Mahkamah
                      Agung dan Badan Peradilan di bawahnya ;
                   4. Surat Edaran Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : 2 Tahun
                      2000 tentan Perubahan Surat Edaran Mahkamah Agung Nomor : 4
                      Tahun 1998 tentang Biaya Administrasi ;
                   5. Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia tanggal
                      30 Juni 2000 Nomor : KMA/027A/SK/VI/2000 tentang Perubahan
                      Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : KMA/
                      015/SK/IX/1983 tentang Biaya Perkara Perdata yang dimohonkan
                      Kasasi dan Peninjauan Kembali sebagaimana telah diubah terakhir
                      dengan Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor
                      : KMA/054/SK/X/1997 ;
                   6. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Tinggi Mataram Nomor : W24.
                      DMT.HT.10-1289 tentang Kenaikan Panjar Biaya Perkara Banding ;
                   7. Surat Edaran Mahkamah Agung Republik Indonesia No. 1 Tahun 2002
                      tentang Pemberdayaan Upaya Perdamaian menurut Pasal 130 HIR/154
                      RBg ;
2




Menimbang   :   1. Bahwa telah terdapat perubahan Biaya Proses Perkara, baik dari tingkat
                   peradilan tingkat pertama, tingkat banding, tingkat kasasi, maupun
                   peninjauan kembali, serta perubahan hak-hak kepaniteraan sesuai
                   Peraturan Perundang-undangan yang berlaku ;
                2. Bahwa untuk kelancaran pemeriksaan Perkara Perdata pada tingkat
                   pertama dan untuk penyelesaian pengiriman berkas pada tingkat
                   Peradilan Tinggi Mataram dan Mahkamah Agung Republik Indonesia
                   maka Standar Panjar Biaya Perkara yang lama sudah tidak memadai lagi
                   maka dipandang perlu ditetapkan kembali besarnya Standar Panjar
                   Biaya Perkara ;
                3. Bahwa besarnya Standar Biaya Perkara sebagaimana terlampir ;
                4. Bahwa berlakunya tanggal Standar Panjar Biaya tersebut akan
                   ditetapkan sebagaimana disebutkan di bawah ini ;
                5. Bahwa dengan demikian Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri
                   Selong, tanggal 13 Januari 2009, Nomor : W25-U4/86/HT.04.10/II/2009
                   yang mengatur tentang besarnya panjar biaya perkara dalam proses
                   perkara perdata di Pengadilan Negeri Selong dipandang tidak sesuai lagi
                   dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku ;
                6. Bahwa oleh karena Standa Panjar Biaya Perkara dengan radiusnya yang
                   ditetapkan dalam Surat Penetapan tersebut di atas sekarang sudah tidak
                   sesuai lagi dengan keadaan, maka dipandang perlu untuk menetapkan
                   kembali Standar Panjar Biaya Perkara dengan radiusnya tersebut yang
                   disesuaikan dengan keadaan sekarang ;


Mengingat   :   1. Pasal 24 Undang-Undang Dasar 1945 sebagaimana telah diubah dengan
                   perubahan keempat Undang-Undang Dasar 1945 ;
                2. Undang-Undang No. 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung
                   sebagaimana telah diubah dan ditambah dengan Undang-Undang No. 5
                   Tahun 2004 dan perubahan kedua Undang-Undang No. 3 Tahun 2009 ;
                3. Undang-Undang No. 2 Tahun 1986 tentang Peradilan Umum
                   sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang No. 8 Tahun 2004
                   Jo. Undang-Undang No. 49 Tahun 2009 tentang perubahan kedua atas
                   Undang-Undang No. 2 Tahun 1986 tentang Peradilan Umum ;
                4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor : 53 Tahun 2008
                   tentang Jenis dan Tarif atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang
                   berlaku pada Mahkamh Agung dan Badan Peradilan yang berada di
                   bawahnya ;
3




                      5. Rechtreglement voor de Buitengewesten ( R.B.G ) ;
                      6. Pasal-pasal dan Peraturan-peraturan lain yang bersangkutan ;


Memperhatikan     :   Ketentuan Pasal 2 ayat (3) Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia
                      Nomor : 2 Tahun 2008 Tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara dan
                      Pengelolaannya Pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan yang berada
                      di bawahnya ;


                                      MENETAPKAN


  1. Mencabut dan menyatakan tidak berlaku lagi Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Selong
     tanggal 13 Januari 2009, Nomor : W25-U4/86/HT.04.10/II/2009 ;
  2. Menetapkan Stándar Panjar Biaya Perkara dengan Radiusnya untuk wilayah Kabupaten
     Lombok Timur, selengkapnya sebagaimana terlampir dalam Penetapan ini ;
  3. Apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan atau perkembangan baru, maka
     Penetapan ini akan diubah dan diperbaiki sebagaimana mestinya ;
  4. Penetapan ini mulai berlaku sejak ditetapkan ;




                                              DITETAPKAN          :   SELONG
                                              PADA TANGGAL :          11 APRIL 2012
                                              KETUA PENGADILAN NEGERI SELONG




                                                      H. P U R W A D I, SH. M. Hum
                                                         NIP.196106151986121003
4


                               LAMPIRAN II : Surat Penetapan Ketua Pengadilan Negeri
                                             Selong tanggal : 11 APRIL 2012
                                             Nomor : W25-U4/529/HK.02/IV/2012

                     RADIUS BIAYA PANGGILAN / PEMBERITAHUAN

RADIUS I / WILAYAH KABUPATEN
Kecamatan Selong               Rp. 65.000
Kecamatan Suralaga             Rp. 65.000
Kecamatan Labuhan Haji         Rp. 65.000
Kecamatan Sukamulia            Rp. 65.000


RADIUS II / WILAYAH KABUPATEN
Kecamatan Masbagik             Rp. 75.000
Kecamatan Sakra                Rp. 75.000
Kecamatan Sakra Timur          Rp. 75.000
Kecamatan Pringgasela          Rp. 75.000


RADIUS III / WILAYAH KABUPATEN
Kecamatan Sikur                Rp. 90.000
Kecamatan Terara               Rp. 90.000
Kecamatan Sakra Barat          Rp. 90.000
Kecamatan Aikmel               Rp. 90.000
Kecamatan Wanasaba             Rp. 90.000


RADIUS IV / WILAYAH KABUPATEN
Kecamatan Montong Gading       Rp. 100.000
Kecamatan Keruak               Rp. 100.000
Kecamatan Swela                Rp. 100.000
Kecamatan Pringgabaya          Rp. 100.000


RADIUS V / WILAYAH KABUPATEN
Kecamatan Jerowaru             Rp. 125.000
Kecamatan Sambalia             Rp. 125.000
Kecamatan Sembalun             Rp. 125.000


RADIUS VI / GILI - GILI ATAU PULAU KECIL DALAM WILAYAH HUKUM
PENGADILAN NEGERI SELONG
Pualu Maringkik                Rp. 150.000
Gili Belek                     Rp. 150.000
Palau Lampu                    Rp. 150.000
DAFTAR PEMBAGIAN BLOK DAN BESARNYA
                      TARIF PENGGANTIAN ONGKOS JALAN UNTUK
               DI WILAYAH HUKUM PENGADILAN NEGERI KLAS IB SELONG
                             KABUPATEN LOMBOK TIMUR

      I. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA PERMOHONAN


                                         RINCIAN PANJAR BIAYA PERMOHONAN
           Biaya Tetap                                         Biaya Tidak Tetap
 No       Perincian       Biaya    No    Perincian      Radius    Radius   Radius   Radius    Radius     Radius
                                                             I       II       III      IV        V          VI

 1.       Pendaftaran     30.000   1     Panggil        65.000   75.000    90.000   100.000   125.000   150.000
                                         Pemohon
 2.       ATK             50.000   2     Penterjemah    10.000   10.000    10.000   10.000    10.000    10.000
 3.       Redaksi         5.000    3.    Penyumpahan    10.000   10.000    10.000   10.000    10.000    10.000
                                         Saksi
 4.       Materai         6.000
 5.       Leges           3.000

Catatan :

      -   Besarnya biaya panggilan kepada pihak Pemohon sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak
          tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak
          pemanggilan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam)
          radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini.
      -   Taksiran untuk besarnya panjar biaya berperkara pada suatu pemohonan adalah ditentukan
          berdasarkan rumusan biaya tetap ditambah 2 kali biaya pemanggilan ditambah 2 biaya
          penterjemah ditambah 2 kali biaya sumpah saksi.
      -   Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian
      -   PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,-


      II. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA KONSIGNASI


                                         RINCIAN PANJAR BIAYA KONSIGNASI
            Biaya Tetap                                       Biaya Tidak Tetap
 No.      Perincian        Biaya   No.    Perincian    Radius    Radius    Radius   Radius    Radius     Radius
                                                         I          II        III      IV        V         VI

 1.       Pendaftaran     30.000   1                  65.000     75.000    90.000   100.000   125.000   150.000
 2.       ATK             50.000   2
 3.       Redaksi         5.000    3.
 4.       Materai         12.000
 5.       Leges           3.000

Catatan :

      -   Besarnya biaya pelaksanaan penawaran kepada para pihak sebagaimana tersebut sebagai
          biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya
          jarak tempat tinggal termohon dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi
          menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini.
      -   Taksiran untuk besarnya panjar biaya berperkara pada suatu konsignasi adalah ditentukan
          berdasarkan rumusan biaya tetap ditambah 2 kali biaya pelaksanaan penawaran ditambah 2
          kali biaya 2 (dua) orang saksi
      -   Untuk biaya pendelegasian akan diperhitungkan kemudian
      -   PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,-


                                                                                                                  1
III. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA GUGATAN

                                         RINCIAN PANJAR BIAYA GUGATAN
           Biaya Tetap                                      Biaya Tidak Tetap
 No       Perincian       Biaya     No   Perincian       Radius     Radius    Radius   Radius    Radius    Radius
                                                            I          II        III      IV        V        VI

 1.       Pendaftaran     30.000    1    Panggilan Pgt   65.000     75.000    90.000   100.000   125.000   150.000
 2.       ATK             50.000    2    Panggilan Tgt   65.000     75.000    90.000   100.000   125.000   150.000
 3.       Redaksi         5.000     3.   Pemb.Pts. P     65.000     75.000    90.000   100.000   125.000   150.000
 4.       Materai         6.000     4.   Pemb.Pts. T     65.000     75.000    90.000   100.000   125.000   150.000
 5.       Leges           3.000     5.   Penterjemah     10.000     10.000    10.000   10.000    10.000    10.000
                                    6.   Sumpah saksi    10.000     10.000    10.000   10.000    10.000    10.000

Catatan :

      -   Besarnya biaya panggilan kepada pihak Penggugat dan Tergugat sebagaimana tersebut
          sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh
          dekatnya jarak pemanggilan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi
          6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini.
      -   Besarnya biaya tidak tetap pada tabel panjar biaya perkara tersebut di atas ditentukan
          berdasarkan jumlah pihak-pihak yang tercantum dalam surat gugatan.
      -   Taksiran untuk besarnya panjar biaya berperkara pada suatu gugatan adalah ditentukan
          berdasarkan rumusan biaya tetap ditambah 3 kali biaya pemanggilan Penggugat ditambah 4
          kali pemanggilan kepada Tergugat ditambah 2 kali biaya penterjemah ditambah 2 kali biaya
          sumpah saksi.
      -   Taksiran besarnya biaya pemanggilan/pemberitahuan para pihak dalam taksiran panjar biaya
          perkara sudah termasuk pada biaya pemanggilan pada proses mediasi.
      -   Apabila terdapat kekurangan biaya selama proses berperkara masih berlangsung, maka pihak
          Penggugat wajib menambah pajar biaya perkara tersebut.
      -   Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian
      -   PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,-


      IV. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA BANDING

                                          RINCIAN PANJAR BIAYA BANDING
           Biaya Tetap                                       Biaya Tidak Tetap
 No       Perincian       Biaya     No   Perincian        Radius    Radius   Radius    Radius    Radius    Radius
                                                                I      II       III       IV        III       IV

 1.       Pendaftaran     30.000    1    Pemb.Permhn     65.000     75.000   90.000    100.000   125.000   150.000
                                         Banding
 2.       Pencatatan      5.000     2    Peny.Memori     65.000     75.000   90.000    100.000   125.000   150.000
          Akta                           Banding
 3.       Biaya           150.000   3.   Peny.Kontra     65.000     75.000   90.000    100.000   125.000   150.000
          Banding                        Memori
                                         Banding
 4.       ATK              50.000   4.   Insage          65.000     75.000   90.000    100.000   125.000   150.000
                                         Pembanding
 5.       Pemberkas/                5.   Insage          65.000     75.000   90.000    100.000   125.000   150.000
          Photo copy      100.000        Terbanding
          Biaya kirim /
          ok
                                    6.   Pemb. Ptsn      65.000     75.000   90.000    100.000   125.000   150.000
                                         Banding
                                         Pembanding
                                    7.   Pemb. Ptsn      65.000     75.000   90.000    100.000   125.000   150.000
                                         Banding
                                         Terbanding



                                                                                                                     2
Catatan :

      -   Besarnya biaya panggilan/pemberitahuan sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap
          dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak pemanggilan/
          pemberitahuan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam)
          radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ;
      -   Besarnya biaya tidak tetap pada tabel panjar biaya banding tersebut di atas berdasarkan
          jumlah para pihak yang tercantum dalam surat gugatan ( satu pihak berperkara dihitung satu
          biaya panggilan/pemberitahuan ) ;
      -   Taksiran untuk panjar biaya banding adalah ditentukan berdasarkan rumusan total biaya
          tetap ditambah total biaya tidak tetap yang didasarkan pada jumlah para pihak, radius
          pemberitahuan/panggilan dan jumlah acara pada tingkat banding ;
      -   Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian
      -   PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,-


      V. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA KASASI

                                           RINCIAN PANJAR BIAYA KASASI
           Biaya Tetap                                       Biaya Tidak Tetap
 No.      Perincian       Biaya     No   Perincian       Radius   Radius   Radius   Radius    Radius    Radius
                                                            I        II       III     IV         III       IV

 1.       Pendaftaran     50.000    1    Pemb.Permhn     65.000   75.000   90.000   100.000   125.000   150.000
                                         Kasasi
 2.       Pencatatan      5.000     2    Peny.Memori     65.000   75.000   90.000   100.000   125.000   150.000
          Akta                           Kasasi
 3.       Biaya           150.000   3.   Peny.Kontra     65.000   75.000   90.000   100.000   125.000   150.000
          Banding                        Memori Kasasi
 4.       ATK             50.000    4.   Pembr. Pts.     65.000   75.000   90.000   100.000   125.000   150.000
                                         Kasasi
                                         Pemhn Kasasi
 5.       Pemberkas/      150.000   5.   Pembr. Pts.     65.000   75.000   90.000   100.000   125.000   150.000
          Photo copy /                   Kasasi
          Biaya kirim /                  Pemhn Kasasi
          ok



Catatan :

      -   Besarnya biaya panggilan/pemberitahuan sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap
          dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak pemanggilan/
          pemberitahuan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam)
          radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ;
      -   Besarnya biaya tidak tetap pada tabel panjar biaya kasasi tersebut di atas berdasarkan jumlah
          para pihak yang tercantum dalam surat gugatan ( satu pihak berperkara dihitung satu biaya
          panggilan/pemberitahuan ) ;
      -   Taksiran untuk panjar biaya kasasi adalah ditentukan berdasarkan rumusan total biaya tetap
          ditambah total biaya tidak tetap yang didasarkan pada jumlah para pihak, radius
          pemberitahuan/panggilan dan jumlah acara pada tingkat kasasi ;
      -   Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian
      -   PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,-




                                                                                                                  3
VI. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA PENINJAUAN KEMBALI (PK)

                                      RINCIAN PANJAR BIAYA PENINJAUAN KEMBALI
           Biaya Tetap                                         Biaya Tidak Tetap
 No       Perincian      Biaya        No      Perincian           Radius       Radius      Radius        Radius      Radius      Radius
                                                                      I             II            III       IV         III         IV

 1.       Pendaftaran   200.000       1       Pemb.Permhn
 2.       Pencatatan    5.000                 PK dan              65.000      75.000       90.000        100.000    125.000     150.000
          Akta                                Peny.Memori
                                              PK
 3.       Biaya         2.500.000     2.      Peny.Kontra
          PK                                  Memori PK           65.000      75.000       90.000        100.000    125.000     150.000
 4.       ATK            50.000       3.      Panggilan
                                              Novum               65.000      75.000       90.000        100.000    125.000     150.000
                                              Pemhon.PK
 5.       Pemberkas/    150.000       4.      Panggil
          Photo copy/                         Novum               65.000      75.000       90.000        100.000    125.000     150.000
          Biaya kirim                         Termhon.PK
          ok
                                      5.      Pemb. Ptsn
                                              PK                  65.000      75.000       90.000        100.000    125.000     150.000
                                              Pemohon
                                      6.      Pemb. Ptsn
                                              PK                  65.000      75.000       90.000        100.000    125.000     150.000
                                              Termohon

Catatan :
   - Besarnya biaya panggilan/pemberitahuan sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap
      dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak pemanggilan/
      pemberitahuan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam)
      radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ;
   - Besarnya biaya tidak tetap pada tabel panjar biaya peninjauan kembali (PK) tersebut di atas
      berdasarkan jumlah para pihak yang tercantum dalam surat gugatan ( satu pihak berperkara
      dihitung satu biaya panggilan/pemberitahuan ) ;
   - Taksiran untuk panjar biaya peninjauan kembali (PK) adalah ditentukan berdasarkan
      rumusan total biaya tetap ditambah total biaya tidak tetap yang didasarkan pada jumlah para
      pihak, radius pemberitahuan/panggilan dan jumlah acara pada tingkat peninjauan kembali
      (PK) ;
   - Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian
   - PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,-

      VII. PANJAR ( VOORSCOT ) SITA / ANGKAT SITA

                                           RINCIAN PANJAR BIAYA SITA / ANGKAT SITA
          Biaya Tetap                                             Biaya Tidak Tetap
 No.      Perincian     Biaya     N       Perincian        Radius           Radius       Radius          Radius      Radius      Radius
                                  o
                                                              I                II           III            IV          V           VI

 1.       Pencatatan    25.000    1       Biaya           1.000.000        1.500.000     1.500.000      1.750.000   1.750.000   1.750.000
                                          Pelaksanaan
                                          Sita /
                                          angkat sita
 2.       Materai       12.000
Catatan :

      -   Besarnya biaya pelaksanaan Sita/Angat sita sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap
          dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak tempat obyek
          sita dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius
          sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ;
-     Taksiran untuk besarnya panjar biaya sita/angkat sita adalah ditentukan berdasarkan rumusan
            biaya tetap ditambah biaya pelaksanaan sita/angkat sita ditambah 2 (dua) orang saksi ;

                                                                                                                                 4




      -     Untuk biaya pengamanan ( jika dipandang perlu ) menjadi tanggungan pihak pemohon;
      -     Biaya pelaksanaan sita / angkat sita sebagaimana tersebut dalam kolom tabel di atas untuk
            satu obyek sita / angkat sita, dan apabilan obyek sita lebih dari satu maka biaya
            pelaksanaannya diperhitungkan sesuai dengan jumlah obyek yang akan di sita / di angkat sita
      -     Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian


      VIII. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA EKSEKUSI PENGOSONGAN

                                      RINCIAN PANJAR BIAYA EKSEKUSI PENGOSONGAN
           Biaya Tetap                                         Biaya Tidak Tetap
 No.       Perincian      Biaya   N     Perincian      Radius       Radius       Radius       Radius       Radius       Radius
                                  o
                                                           I           II           III         IV            V           VI

 1.        Pencatatan    25.000   1     Biaya         7.500.000    10.000.000   12.000.000   13.000.000   15.000.000   17.000.000
                                        Pelaksanaan
                                        Ekesekusi
                                        Pengosongan
 2.        Materai       12.000

Catatan :

      -     Besarnya biaya pelaksanaan eksekusi Pengosongan sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak
            tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak lokasi
            eksekusi pengosongan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6
            (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ;
      -     Untuk biaya pengamanan ( jika dipandang perlu ) menjadi tanggungan pihak pemohon;
      -     Biaya pelaksanaan eksekusi pengosongan sebagaimana tersebut dalam kolom tabel di atas
            untuk satu obyek yang akan di eksekusi, dan apabilan obyek yang akan dieksekusi lebih dari
            satu maka biaya pelaksanaannya diperhitungkan sesuai dengan jumlah obyek yang akan di
            eksekusi, dan apabila obyek yang akan dieksekusi lebih dari satu maka biaya pelaksanaannya
            diperhitungkan sesuai dengan jumlah obyek yang akan dieksekusi .

      IX. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA EKSEKUSI LELANG

                                         RINCIAN PANJAR BIAYA EKSEKUSI LELANG
           Biaya Tetap                                         Biaya Tidak Tetap
 N        Perincian      Biaya    N     Perincian      Radius       Radius       Radius        Radius       Radius       Radius
 o                                o
                                                           I           II            III         IV            V           VI

 1.       Pencatatan    25.000    1     Biaya         10.000.000   11.000.000   12.000.000   13.000.000   14.000.000   15.000.000
                                        Pelaksanaan
                                        Ekesekusi
                                        Lelang
 2.       Materai       12.000

Catatan :

      -     Besarnya biaya pelaksanaan eksekusi lelang sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap
            dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan pengumuman lelang sebanyak 3
            (tiga) kali melalui surat kabar harian Radar Lombok atau koran harian Lombok Post
            ditambah dengan biaya-biaya lain yang berkaitan dengan kelengkapan berkas lelang ;
      -     Besarnya biaya pengumuman lelang melalui iklan untuk satu kali pengumuman ditentukan
            oleh surat kabar harian yang bersangkutan.
5




     X. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA PEMERIKSAAN SETEMPAT

                                 RINCIAN PANJAR BIAYA PEMERIKSAAN SETEMPAT
       Biaya Tetap                                        Biaya Tidak Tetap
No.   Perincian      Biaya   N     Perincian       Radius       Radius     Radius          Radius       Radius      Radius
                             o
                                                      I              II       III            IV           V           VI

1.    Pencatatan      --     1     Penggantian    750.000      1.000.000   1.000.000      1.000.000    1.250.000   1.500.000
                                   Biaya
                                   Transportasi
2.    Materai         --



     XI. JENIS-JENIS PENERIMAA NEGARA BUKAN PAJAK



HAK KEPANITERAAN LAINNYA                             SATUAN                                           TARIP


1. Upah tulis turunan / salinan                      Per Lembar                     Rp.     300,-
   Putusan / Penetapan
2. Legalisasi tanda tangan                          Per Putusan                     Rp. 10.000,-
3. Pendaftaran surat kuasa untuk                   Per Surat Kuasa                  Rp. 5.000,-
   mewakili       pihak     yang
   berperkara di Pengadilan
4. Biaya pembuatan surat kuasa                            Per akta                  Rp. 5.000,-
   insidentil
5. Pengesahan surat di bawah                        Per Surat Bukti                 Rp. 5.000,-
   tangan




                                                            DITETAPKAN              :     SELONG
                                                            PADA TANGGAL :                11 APRIL 2012
                                                            KETUA PENGADILAN NEGERI SELONG




                                                                 H. P U R W A D I, SH. M. Hum
                                                                    NIP.196106151986121003
LAMPIRAN


                  SURAT PENETAPAN KETUA PENGADILAN NEGERI SELONG
                             Tanggal : 14 MARET 2012
                             Nomor : W25-U4/   /HK.02/III/2012


I.    Wilayah Kecamatan Selong, Kecamatan Labuhan Haji, Kecamatan Suralaga, Kecamatan
      Sukamulia, Kecamatan Masbagik, Kecamatan Pringgasela, Kecamatan Sakra dan Kecamatan
      Sakra Timur :

      1.   Permohonan                besarnya      Rp.     141.000,-
      2.   Gugatan                   besarnya      Rp.     391.000,-
      3.   Banding                   besarnya      Rp .    525.000,-
      4.   Kasasi                    besarnya      Rp.     925.000,-
      5.   Peninjauan Kembali        besarnya      Rp. 2.775.000,-
      6.   Sita                      besarnya      Rp.     781.000,-
      7.   Somasi                    besarnya      Rp.     531.000,-
      8.   Pemeriksaan setempat      besarnya      Rp.     500.000,-
      9.   Eksekusi                  besarnya      Rp. 6.000.000,-
      10. Eksekusi Lelang            besarnya      Rp. 7.500.000,-

II.   Wilayah Kecamatan Sikur, Kecamatan Terara, Kecamatan Sakra Barat, Kecamatan Montong
      Gading, Kecamatan Aikmel, Kecamatan Wanasaba, Kecamatan Suwela, Kecamatan
      Pringgabaya, dan Kecamatan Keruak :

      1.   Permohonan                besarnya      Rp.     191.000,-
      2.   Gugatan                   besarnya      Rp.     566.000,-
      3.   Banding                   besarnya      Rp .    700.000,-
      4.   Kasasi                    besarnya      Rp.    1.100.000,-
      5.   Peninjauan Kembali        besarnya      Rp.    2.875.000,-
      6.   S i t a                   besarnya      Rp.     781.000,-
      7.   Somasi                    besarnya      Rp.     531.000,-
      8.   Pemeriksaan setempat      besarnya      Rp.     500.000,-
      9.   Eksekusi                  besarnya      Rp. 6.000.000,-
      10. Eksekusi Lelang            besarnya      Rp. 7.500.000,-
III.   Wilayah Kecamatan Sambalia, Kecamatan Sembalun, Kecamatan Jerowaru, Pulau Maringkik

       1.   Permohonan                   besarnya        Rp.      241.000,-
       2.   Gugatan                      besarnya        Rp.      741.000,-
       3.   Banding                      besarnya        Rp .     875.000,-
       4.   Kasasi                       besarnya        Rp     1.275.000,-
       5.   Peninjauan Kembali           besarnya        Rp.    2.975.000,-

                                                                                       6. Sita…….


                                               -2-




       6.   Sita                         besarnya        Rp.      781.000,-
       7.   Somasi                       besarnya        Rp.      531.000,-
       8.   Pemeriksaan setempat         besarnya        Rp.      500.000,-
       9.   Eksekusi                     besarnya        Rp.    6.000.000,-
       10. Eksekusi Lelang               besarnya        Rp.    7.500.000,-


Catatan :          Untuk pihak-pihak yang berdomisili terpisah (misalnya satu pihak di Kecamatan
                   Selong dan pihak lainnya di Kecamatan Sembalun), maka penggantian ongkos
                   jalan diperhitungkan menurut tarif dan jarak yang terjauh ditambah 25 %.




                                                DITETAPKAN          :   SELONG
                                                PADA TANGGAL :          14 MARET 2012
                                                KETUA PENGADILAN NEGERI SELONG




                                                     H. P U R W A D I, SH. M. Hum
                                                        NIP.196106151986121003

More Related Content

What's hot

Sk nomor 75 hm (2012)penunjukan petugas humas
Sk nomor 75 hm (2012)penunjukan petugas humasSk nomor 75 hm (2012)penunjukan petugas humas
Sk nomor 75 hm (2012)penunjukan petugas humasNurman syah
 
Sk nomor 09 hm (2012)penunjukan petugas humas pa dompu
Sk nomor 09 hm (2012)penunjukan petugas humas pa dompuSk nomor 09 hm (2012)penunjukan petugas humas pa dompu
Sk nomor 09 hm (2012)penunjukan petugas humas pa dompuNurman syah
 
Sk nomor 24 ot (2012)penunjukan mediator pa dompu
Sk nomor 24 ot (2012)penunjukan mediator pa dompuSk nomor 24 ot (2012)penunjukan mediator pa dompu
Sk nomor 24 ot (2012)penunjukan mediator pa dompuNurman syah
 
Sk nomor 07 hm (2012)penunjukan pengelola website
Sk nomor 07 hm (2012)penunjukan pengelola websiteSk nomor 07 hm (2012)penunjukan pengelola website
Sk nomor 07 hm (2012)penunjukan pengelola websiteNurman syah
 
Sk nomor 72 hm (2012)jadwal petugas bagian informasi perkara
Sk nomor 72 hm (2012)jadwal petugas bagian informasi perkaraSk nomor 72 hm (2012)jadwal petugas bagian informasi perkara
Sk nomor 72 hm (2012)jadwal petugas bagian informasi perkaraNurman syah
 
Sk pembuat daftar gaji 2013
Sk pembuat daftar gaji 2013Sk pembuat daftar gaji 2013
Sk pembuat daftar gaji 2013moliiceman
 
Hukum pidana khusus - Hukum materiil tindak pidana korupsi (Idik Saeful Bahri)
Hukum pidana khusus - Hukum materiil tindak pidana korupsi (Idik Saeful Bahri)Hukum pidana khusus - Hukum materiil tindak pidana korupsi (Idik Saeful Bahri)
Hukum pidana khusus - Hukum materiil tindak pidana korupsi (Idik Saeful Bahri)
Idik Saeful Bahri
 
Agraria pengelolaan
Agraria pengelolaanAgraria pengelolaan
Agraria pengelolaan
Satria Utama Gumilang
 
Pp no 53 tahun 2008
Pp no 53 tahun 2008Pp no 53 tahun 2008
Pp no 53 tahun 2008khairu_zikri
 
Meti makalah
Meti makalahMeti makalah
Meti makalahAcoed
 
Hukum acara-pengujian-uu-agung
Hukum acara-pengujian-uu-agungHukum acara-pengujian-uu-agung
Hukum acara-pengujian-uu-agungKurniati Mj
 
Baleg rj-20200904-085805-1532
Baleg rj-20200904-085805-1532Baleg rj-20200904-085805-1532
Baleg rj-20200904-085805-1532
merdekacom
 
SK panjar Mei 2015
SK panjar Mei 2015SK panjar Mei 2015
SK panjar Mei 2015PA_Klaten
 

What's hot (20)

Sk nomor 75 hm (2012)penunjukan petugas humas
Sk nomor 75 hm (2012)penunjukan petugas humasSk nomor 75 hm (2012)penunjukan petugas humas
Sk nomor 75 hm (2012)penunjukan petugas humas
 
Sk nomor 09 hm (2012)penunjukan petugas humas pa dompu
Sk nomor 09 hm (2012)penunjukan petugas humas pa dompuSk nomor 09 hm (2012)penunjukan petugas humas pa dompu
Sk nomor 09 hm (2012)penunjukan petugas humas pa dompu
 
Sk nomor 24 ot (2012)penunjukan mediator pa dompu
Sk nomor 24 ot (2012)penunjukan mediator pa dompuSk nomor 24 ot (2012)penunjukan mediator pa dompu
Sk nomor 24 ot (2012)penunjukan mediator pa dompu
 
Uu 04 1959
Uu 04 1959Uu 04 1959
Uu 04 1959
 
Sk nomor 07 hm (2012)penunjukan pengelola website
Sk nomor 07 hm (2012)penunjukan pengelola websiteSk nomor 07 hm (2012)penunjukan pengelola website
Sk nomor 07 hm (2012)penunjukan pengelola website
 
Uudrt 01 1951
Uudrt 01 1951Uudrt 01 1951
Uudrt 01 1951
 
Sk nomor 72 hm (2012)jadwal petugas bagian informasi perkara
Sk nomor 72 hm (2012)jadwal petugas bagian informasi perkaraSk nomor 72 hm (2012)jadwal petugas bagian informasi perkara
Sk nomor 72 hm (2012)jadwal petugas bagian informasi perkara
 
Sk pembuat daftar gaji 2013
Sk pembuat daftar gaji 2013Sk pembuat daftar gaji 2013
Sk pembuat daftar gaji 2013
 
Uu 09 2000
Uu 09 2000Uu 09 2000
Uu 09 2000
 
Hukum pidana khusus - Hukum materiil tindak pidana korupsi (Idik Saeful Bahri)
Hukum pidana khusus - Hukum materiil tindak pidana korupsi (Idik Saeful Bahri)Hukum pidana khusus - Hukum materiil tindak pidana korupsi (Idik Saeful Bahri)
Hukum pidana khusus - Hukum materiil tindak pidana korupsi (Idik Saeful Bahri)
 
Agraria pengelolaan
Agraria pengelolaanAgraria pengelolaan
Agraria pengelolaan
 
Uu 16 1961
Uu 16 1961Uu 16 1961
Uu 16 1961
 
Pp no 53 tahun 2008
Pp no 53 tahun 2008Pp no 53 tahun 2008
Pp no 53 tahun 2008
 
Meti makalah
Meti makalahMeti makalah
Meti makalah
 
Hukum acara-pengujian-uu-agung
Hukum acara-pengujian-uu-agungHukum acara-pengujian-uu-agung
Hukum acara-pengujian-uu-agung
 
Pidana Pajak Daerah
Pidana Pajak DaerahPidana Pajak Daerah
Pidana Pajak Daerah
 
Kuhp
KuhpKuhp
Kuhp
 
Uu 08 2004
Uu 08 2004Uu 08 2004
Uu 08 2004
 
Baleg rj-20200904-085805-1532
Baleg rj-20200904-085805-1532Baleg rj-20200904-085805-1532
Baleg rj-20200904-085805-1532
 
SK panjar Mei 2015
SK panjar Mei 2015SK panjar Mei 2015
SK panjar Mei 2015
 

Viewers also liked

Shellfisheries Waters Compliance Assessments at Pegwell Bay
Shellfisheries Waters Compliance Assessments at Pegwell BayShellfisheries Waters Compliance Assessments at Pegwell Bay
Shellfisheries Waters Compliance Assessments at Pegwell Bay
Stephen Flood
 
Problema 2.6
Problema 2.6Problema 2.6
Problema 2.6eriics
 
IPTV for Schools - 21st Century Solutions
IPTV for Schools - 21st Century SolutionsIPTV for Schools - 21st Century Solutions
IPTV for Schools - 21st Century Solutions
Andrew Lemert
 
לשון קשורה - ד"ר רועי פורר
לשון קשורה - ד"ר רועי פוררלשון קשורה - ד"ר רועי פורר
לשון קשורה - ד"ר רועי פוררנטע שפיר
 
U GOT IT
U GOT IT U GOT IT
U GOT IT
aaron hui
 
Open Access and Digital Repositories
Open Access and Digital RepositoriesOpen Access and Digital Repositories
Open Access and Digital Repositories
Harrison Inefuku
 
Laporan tahunan pn selong 2011
Laporan tahunan pn selong  2011Laporan tahunan pn selong  2011
Laporan tahunan pn selong 2011Eka Ramadhani
 
スライドシェアテスト
スライドシェアテストスライドシェアテスト
スライドシェアテストKiyoyasu Ando
 
CSWP Fall Literary Letter
CSWP Fall Literary LetterCSWP Fall Literary Letter
CSWP Fall Literary Letter
Lesley Roessing
 
140923 ceg dccc slides
140923 ceg dccc slides140923 ceg dccc slides
140923 ceg dccc slides
Coral Grainger
 
DHI UK - BRIEFING FOR UK AND IRELAND WATER COMPANIES - NO 3 - APR 2016
DHI UK - BRIEFING FOR UK AND IRELAND WATER COMPANIES - NO 3 - APR 2016DHI UK - BRIEFING FOR UK AND IRELAND WATER COMPANIES - NO 3 - APR 2016
DHI UK - BRIEFING FOR UK AND IRELAND WATER COMPANIES - NO 3 - APR 2016
Stephen Flood
 
Marketing, Viral marketing
Marketing, Viral marketing Marketing, Viral marketing
Marketing, Viral marketing Yogesh Garg
 
UMSL Chancellors 2013 Report to the Community
UMSL Chancellors 2013 Report to the CommunityUMSL Chancellors 2013 Report to the Community
UMSL Chancellors 2013 Report to the Community
Perry Drake
 
Code abroadcodetogether
Code abroadcodetogetherCode abroadcodetogether
Code abroadcodetogether
Xavi Cano
 

Viewers also liked (20)

Shellfisheries Waters Compliance Assessments at Pegwell Bay
Shellfisheries Waters Compliance Assessments at Pegwell BayShellfisheries Waters Compliance Assessments at Pegwell Bay
Shellfisheries Waters Compliance Assessments at Pegwell Bay
 
Problema 2.6
Problema 2.6Problema 2.6
Problema 2.6
 
EUR Industrial Symbiosis - Elżbieta Szlauer
EUR Industrial Symbiosis - Elżbieta SzlauerEUR Industrial Symbiosis - Elżbieta Szlauer
EUR Industrial Symbiosis - Elżbieta Szlauer
 
IPTV for Schools - 21st Century Solutions
IPTV for Schools - 21st Century SolutionsIPTV for Schools - 21st Century Solutions
IPTV for Schools - 21st Century Solutions
 
לשון קשורה - ד"ר רועי פורר
לשון קשורה - ד"ר רועי פוררלשון קשורה - ד"ר רועי פורר
לשון קשורה - ד"ר רועי פורר
 
Bioleux Marcin Mizera Industrial Symbiosis 2
Bioleux Marcin Mizera Industrial Symbiosis 2Bioleux Marcin Mizera Industrial Symbiosis 2
Bioleux Marcin Mizera Industrial Symbiosis 2
 
EUR Industrial Symbiosis - Ewa Biłyk
EUR Industrial Symbiosis - Ewa BiłykEUR Industrial Symbiosis - Ewa Biłyk
EUR Industrial Symbiosis - Ewa Biłyk
 
Presentation of our Department of Nanotechnology
Presentation of our Department of NanotechnologyPresentation of our Department of Nanotechnology
Presentation of our Department of Nanotechnology
 
U GOT IT
U GOT IT U GOT IT
U GOT IT
 
Open Access and Digital Repositories
Open Access and Digital RepositoriesOpen Access and Digital Repositories
Open Access and Digital Repositories
 
Laporan tahunan pn selong 2011
Laporan tahunan pn selong  2011Laporan tahunan pn selong  2011
Laporan tahunan pn selong 2011
 
スライドシェアテスト
スライドシェアテストスライドシェアテスト
スライドシェアテスト
 
CSWP Fall Literary Letter
CSWP Fall Literary LetterCSWP Fall Literary Letter
CSWP Fall Literary Letter
 
Laboratorium Badań Materiału Geologicznego
Laboratorium Badań Materiału GeologicznegoLaboratorium Badań Materiału Geologicznego
Laboratorium Badań Materiału Geologicznego
 
140923 ceg dccc slides
140923 ceg dccc slides140923 ceg dccc slides
140923 ceg dccc slides
 
DHI UK - BRIEFING FOR UK AND IRELAND WATER COMPANIES - NO 3 - APR 2016
DHI UK - BRIEFING FOR UK AND IRELAND WATER COMPANIES - NO 3 - APR 2016DHI UK - BRIEFING FOR UK AND IRELAND WATER COMPANIES - NO 3 - APR 2016
DHI UK - BRIEFING FOR UK AND IRELAND WATER COMPANIES - NO 3 - APR 2016
 
Marketing, Viral marketing
Marketing, Viral marketing Marketing, Viral marketing
Marketing, Viral marketing
 
UMSL Chancellors 2013 Report to the Community
UMSL Chancellors 2013 Report to the CommunityUMSL Chancellors 2013 Report to the Community
UMSL Chancellors 2013 Report to the Community
 
0 balões
0  balões0  balões
0 balões
 
Code abroadcodetogether
Code abroadcodetogetherCode abroadcodetogether
Code abroadcodetogether
 

Similar to Penetapan panjar biaya perkara

Sk nomor 71 hk (2012)team biaya proses penyelesaian perkara
Sk nomor 71 hk (2012)team biaya proses penyelesaian perkaraSk nomor 71 hk (2012)team biaya proses penyelesaian perkara
Sk nomor 71 hk (2012)team biaya proses penyelesaian perkaraNurman syah
 
Sk nomor 28 ku (2012)penunjukan panitia pemeriksaan barang
Sk nomor 28 ku (2012)penunjukan panitia pemeriksaan barangSk nomor 28 ku (2012)penunjukan panitia pemeriksaan barang
Sk nomor 28 ku (2012)penunjukan panitia pemeriksaan barangNurman syah
 
Sk nomor 10 ps (2012)04122012092224
Sk nomor 10 ps (2012)04122012092224Sk nomor 10 ps (2012)04122012092224
Sk nomor 10 ps (2012)04122012092224Nurman syah
 
SK Panjar Biaya Perkara
SK Panjar Biaya PerkaraSK Panjar Biaya Perkara
SK Panjar Biaya Perkara
moliiceman
 
Sk nomor 29 ku (2012)penunjukan pejabat pengadaan barang pemerintah
Sk nomor 29 ku (2012)penunjukan pejabat pengadaan barang pemerintahSk nomor 29 ku (2012)penunjukan pejabat pengadaan barang pemerintah
Sk nomor 29 ku (2012)penunjukan pejabat pengadaan barang pemerintahNurman syah
 
SK Tenaga Honor dan Kontrak MS Jantho 2013
SK Tenaga Honor dan Kontrak MS Jantho 2013SK Tenaga Honor dan Kontrak MS Jantho 2013
SK Tenaga Honor dan Kontrak MS Jantho 2013
moliiceman
 
2015 Sk kepengurusan ikahi
2015 Sk kepengurusan ikahi2015 Sk kepengurusan ikahi
2015 Sk kepengurusan ikahiPA_Klaten
 
Sk mediator 2013
Sk mediator 2013Sk mediator 2013
Sk mediator 2013moliiceman
 
2015 Sk petugas absensi
2015 Sk petugas absensi2015 Sk petugas absensi
2015 Sk petugas absensiPA_Klaten
 
Sk nomor 80 ps (2012)tim badan pertimbangan jabatan dan kepangkatan
Sk nomor 80 ps  (2012)tim badan pertimbangan jabatan dan kepangkatanSk nomor 80 ps  (2012)tim badan pertimbangan jabatan dan kepangkatan
Sk nomor 80 ps (2012)tim badan pertimbangan jabatan dan kepangkatanNurman syah
 
Sk bendahara pengeluaran bua 01 2013
Sk bendahara pengeluaran bua 01 2013Sk bendahara pengeluaran bua 01 2013
Sk bendahara pengeluaran bua 01 2013
moliiceman
 
putusan_750_pdt_2017_pt.dki_20230801094834.pdf
putusan_750_pdt_2017_pt.dki_20230801094834.pdfputusan_750_pdt_2017_pt.dki_20230801094834.pdf
putusan_750_pdt_2017_pt.dki_20230801094834.pdf
MuhammadIqmalFachrud
 
Sk ppk pansek 2013
Sk ppk pansek 2013Sk ppk pansek 2013
Sk ppk pansek 2013
moliiceman
 
2015 Sk pengurusan ptwp
2015 Sk pengurusan ptwp2015 Sk pengurusan ptwp
2015 Sk pengurusan ptwpPA_Klaten
 
2015 Sk tim pengelola meja informasi
2015 Sk tim pengelola meja informasi2015 Sk tim pengelola meja informasi
2015 Sk tim pengelola meja informasiPA_Klaten
 
SK Hakim Pengawas Mahkamah Syar'iyah Jantho 2013
SK Hakim Pengawas Mahkamah Syar'iyah Jantho 2013SK Hakim Pengawas Mahkamah Syar'iyah Jantho 2013
SK Hakim Pengawas Mahkamah Syar'iyah Jantho 2013
moliiceman
 
Instruksi Disiplin PNS 2013
Instruksi Disiplin PNS 2013Instruksi Disiplin PNS 2013
Instruksi Disiplin PNS 2013
moliiceman
 
Kebijakan Pengelolaan Barang/Aset Daerah
Kebijakan Pengelolaan Barang/Aset DaerahKebijakan Pengelolaan Barang/Aset Daerah
Kebijakan Pengelolaan Barang/Aset Daerah
Oswar Mungkasa
 
Sk nomor 58 ku (2012)perubahan biaya proses pa dompu
Sk nomor 58 ku (2012)perubahan biaya proses pa dompuSk nomor 58 ku (2012)perubahan biaya proses pa dompu
Sk nomor 58 ku (2012)perubahan biaya proses pa dompuNurman syah
 

Similar to Penetapan panjar biaya perkara (20)

Sk nomor 71 hk (2012)team biaya proses penyelesaian perkara
Sk nomor 71 hk (2012)team biaya proses penyelesaian perkaraSk nomor 71 hk (2012)team biaya proses penyelesaian perkara
Sk nomor 71 hk (2012)team biaya proses penyelesaian perkara
 
Sk nomor 28 ku (2012)penunjukan panitia pemeriksaan barang
Sk nomor 28 ku (2012)penunjukan panitia pemeriksaan barangSk nomor 28 ku (2012)penunjukan panitia pemeriksaan barang
Sk nomor 28 ku (2012)penunjukan panitia pemeriksaan barang
 
Sk nomor 10 ps (2012)04122012092224
Sk nomor 10 ps (2012)04122012092224Sk nomor 10 ps (2012)04122012092224
Sk nomor 10 ps (2012)04122012092224
 
SK Panjar Biaya Perkara
SK Panjar Biaya PerkaraSK Panjar Biaya Perkara
SK Panjar Biaya Perkara
 
Sk nomor 29 ku (2012)penunjukan pejabat pengadaan barang pemerintah
Sk nomor 29 ku (2012)penunjukan pejabat pengadaan barang pemerintahSk nomor 29 ku (2012)penunjukan pejabat pengadaan barang pemerintah
Sk nomor 29 ku (2012)penunjukan pejabat pengadaan barang pemerintah
 
SK Tenaga Honor dan Kontrak MS Jantho 2013
SK Tenaga Honor dan Kontrak MS Jantho 2013SK Tenaga Honor dan Kontrak MS Jantho 2013
SK Tenaga Honor dan Kontrak MS Jantho 2013
 
2015 Sk kepengurusan ikahi
2015 Sk kepengurusan ikahi2015 Sk kepengurusan ikahi
2015 Sk kepengurusan ikahi
 
Sk mediator 2013
Sk mediator 2013Sk mediator 2013
Sk mediator 2013
 
2015 Sk petugas absensi
2015 Sk petugas absensi2015 Sk petugas absensi
2015 Sk petugas absensi
 
Sk nomor 80 ps (2012)tim badan pertimbangan jabatan dan kepangkatan
Sk nomor 80 ps  (2012)tim badan pertimbangan jabatan dan kepangkatanSk nomor 80 ps  (2012)tim badan pertimbangan jabatan dan kepangkatan
Sk nomor 80 ps (2012)tim badan pertimbangan jabatan dan kepangkatan
 
Sk bendahara pengeluaran bua 01 2013
Sk bendahara pengeluaran bua 01 2013Sk bendahara pengeluaran bua 01 2013
Sk bendahara pengeluaran bua 01 2013
 
putusan_750_pdt_2017_pt.dki_20230801094834.pdf
putusan_750_pdt_2017_pt.dki_20230801094834.pdfputusan_750_pdt_2017_pt.dki_20230801094834.pdf
putusan_750_pdt_2017_pt.dki_20230801094834.pdf
 
Sk ppk pansek 2013
Sk ppk pansek 2013Sk ppk pansek 2013
Sk ppk pansek 2013
 
2015 Sk pengurusan ptwp
2015 Sk pengurusan ptwp2015 Sk pengurusan ptwp
2015 Sk pengurusan ptwp
 
2015 Sk tim pengelola meja informasi
2015 Sk tim pengelola meja informasi2015 Sk tim pengelola meja informasi
2015 Sk tim pengelola meja informasi
 
SK Hakim Pengawas Mahkamah Syar'iyah Jantho 2013
SK Hakim Pengawas Mahkamah Syar'iyah Jantho 2013SK Hakim Pengawas Mahkamah Syar'iyah Jantho 2013
SK Hakim Pengawas Mahkamah Syar'iyah Jantho 2013
 
Instruksi Disiplin PNS 2013
Instruksi Disiplin PNS 2013Instruksi Disiplin PNS 2013
Instruksi Disiplin PNS 2013
 
Kebijakan Pengelolaan Barang/Aset Daerah
Kebijakan Pengelolaan Barang/Aset DaerahKebijakan Pengelolaan Barang/Aset Daerah
Kebijakan Pengelolaan Barang/Aset Daerah
 
Sk nomor 58 ku (2012)perubahan biaya proses pa dompu
Sk nomor 58 ku (2012)perubahan biaya proses pa dompuSk nomor 58 ku (2012)perubahan biaya proses pa dompu
Sk nomor 58 ku (2012)perubahan biaya proses pa dompu
 
Uu 09 1980
Uu 09 1980Uu 09 1980
Uu 09 1980
 

More from Eka Ramadhani

Rencana strategis tahun 2010 2014
Rencana strategis tahun 2010 2014Rencana strategis tahun 2010 2014
Rencana strategis tahun 2010 2014Eka Ramadhani
 
Rencana kinerja tahunan 2012
Rencana kinerja tahunan 2012Rencana kinerja tahunan 2012
Rencana kinerja tahunan 2012Eka Ramadhani
 
Pengukuran pencapaian sasaran tahun 2012
Pengukuran pencapaian sasaran tahun 2012Pengukuran pencapaian sasaran tahun 2012
Pengukuran pencapaian sasaran tahun 2012Eka Ramadhani
 
Pengukuran kinerja tahun 2012
Pengukuran kinerja tahun 2012Pengukuran kinerja tahun 2012
Pengukuran kinerja tahun 2012Eka Ramadhani
 
Penetapan kinerja tahun 2013
Penetapan kinerja tahun 2013Penetapan kinerja tahun 2013
Penetapan kinerja tahun 2013Eka Ramadhani
 
Matriks rencana strategis tahun 2010 2014
Matriks rencana strategis tahun 2010 2014Matriks rencana strategis tahun 2010 2014
Matriks rencana strategis tahun 2010 2014Eka Ramadhani
 
Laporan tahunan pn selong 2011
Laporan tahunan pn selong  2011Laporan tahunan pn selong  2011
Laporan tahunan pn selong 2011Eka Ramadhani
 
Laporan tahunan pn selong 2011
Laporan tahunan pn selong  2011Laporan tahunan pn selong  2011
Laporan tahunan pn selong 2011Eka Ramadhani
 

More from Eka Ramadhani (13)

Rencana strategis tahun 2010 2014
Rencana strategis tahun 2010 2014Rencana strategis tahun 2010 2014
Rencana strategis tahun 2010 2014
 
Rencana kinerja tahunan 2012
Rencana kinerja tahunan 2012Rencana kinerja tahunan 2012
Rencana kinerja tahunan 2012
 
Pengukuran pencapaian sasaran tahun 2012
Pengukuran pencapaian sasaran tahun 2012Pengukuran pencapaian sasaran tahun 2012
Pengukuran pencapaian sasaran tahun 2012
 
Pengukuran kinerja tahun 2012
Pengukuran kinerja tahun 2012Pengukuran kinerja tahun 2012
Pengukuran kinerja tahun 2012
 
Penetapan kinerja tahun 2013
Penetapan kinerja tahun 2013Penetapan kinerja tahun 2013
Penetapan kinerja tahun 2013
 
Matriks rencana strategis tahun 2010 2014
Matriks rencana strategis tahun 2010 2014Matriks rencana strategis tahun 2010 2014
Matriks rencana strategis tahun 2010 2014
 
Iku pnsel
Iku pnselIku pnsel
Iku pnsel
 
Lakip tahun 2012
Lakip   tahun 2012Lakip   tahun 2012
Lakip tahun 2012
 
Laporan tahunan pn selong 2011
Laporan tahunan pn selong  2011Laporan tahunan pn selong  2011
Laporan tahunan pn selong 2011
 
Laporan tahunan pn selong 2011
Laporan tahunan pn selong  2011Laporan tahunan pn selong  2011
Laporan tahunan pn selong 2011
 
Layanan
LayananLayanan
Layanan
 
Putusan pdt 06
Putusan pdt 06Putusan pdt 06
Putusan pdt 06
 
Korupsi puguh
Korupsi puguhKorupsi puguh
Korupsi puguh
 

Penetapan panjar biaya perkara

  • 1. PENGADILAN NEGERI SELONG Jln. Prof. Soepomo No. 1 Selong Lombok Timur - NTB Telp. (0376) 21148-21149. Fax.(0376) 21451 P E N E T A P A N Nomor : W25-U4/ 529 /HK.02/IV/2012 TENTANG PERUBAHAN PENETAPAN KETUA PENGADILAN NEGERI KLAS IB SELONG NOMOR : W25-U4/86/HT.04.10/II/2009 TENTANG PANJAR BIAYA PERKARA KETUA PENGADILAN NEGERI KLAS I B SELONG Membaca : 1. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Selong tanggal 11 Juli 2008, Nomor : W25-U4/990/HT.04.10/VII/2008, yang telah di cabut dan diganti dengan Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Selong, tanggal 13 Januari 2009, Nomor : W25-U4/86/HT.04.10/II/2009, tentang Perubahan Panjar Biaya Perkara dan Panggilan Jurusita Berdasarkan Radius ; 2. Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : 02 tahun 2009, tanggal 12 Agustus 2009 Tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara dan Pengelolaannya pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan di bawahnya ; 3. Peraturan Pemerintah Nomor 53 tahun 2008 tentang Jenis dan tarif atas Jenis Penerima Negara Bukan Pajak yang berlaku pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan di bawahnya ; 4. Surat Edaran Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : 2 Tahun 2000 tentan Perubahan Surat Edaran Mahkamah Agung Nomor : 4 Tahun 1998 tentang Biaya Administrasi ; 5. Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia tanggal 30 Juni 2000 Nomor : KMA/027A/SK/VI/2000 tentang Perubahan Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : KMA/ 015/SK/IX/1983 tentang Biaya Perkara Perdata yang dimohonkan Kasasi dan Peninjauan Kembali sebagaimana telah diubah terakhir dengan Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : KMA/054/SK/X/1997 ; 6. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Tinggi Mataram Nomor : W24. DMT.HT.10-1289 tentang Kenaikan Panjar Biaya Perkara Banding ; 7. Surat Edaran Mahkamah Agung Republik Indonesia No. 1 Tahun 2002 tentang Pemberdayaan Upaya Perdamaian menurut Pasal 130 HIR/154 RBg ;
  • 2. 2 Menimbang : 1. Bahwa telah terdapat perubahan Biaya Proses Perkara, baik dari tingkat peradilan tingkat pertama, tingkat banding, tingkat kasasi, maupun peninjauan kembali, serta perubahan hak-hak kepaniteraan sesuai Peraturan Perundang-undangan yang berlaku ; 2. Bahwa untuk kelancaran pemeriksaan Perkara Perdata pada tingkat pertama dan untuk penyelesaian pengiriman berkas pada tingkat Peradilan Tinggi Mataram dan Mahkamah Agung Republik Indonesia maka Standar Panjar Biaya Perkara yang lama sudah tidak memadai lagi maka dipandang perlu ditetapkan kembali besarnya Standar Panjar Biaya Perkara ; 3. Bahwa besarnya Standar Biaya Perkara sebagaimana terlampir ; 4. Bahwa berlakunya tanggal Standar Panjar Biaya tersebut akan ditetapkan sebagaimana disebutkan di bawah ini ; 5. Bahwa dengan demikian Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Selong, tanggal 13 Januari 2009, Nomor : W25-U4/86/HT.04.10/II/2009 yang mengatur tentang besarnya panjar biaya perkara dalam proses perkara perdata di Pengadilan Negeri Selong dipandang tidak sesuai lagi dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku ; 6. Bahwa oleh karena Standa Panjar Biaya Perkara dengan radiusnya yang ditetapkan dalam Surat Penetapan tersebut di atas sekarang sudah tidak sesuai lagi dengan keadaan, maka dipandang perlu untuk menetapkan kembali Standar Panjar Biaya Perkara dengan radiusnya tersebut yang disesuaikan dengan keadaan sekarang ; Mengingat : 1. Pasal 24 Undang-Undang Dasar 1945 sebagaimana telah diubah dengan perubahan keempat Undang-Undang Dasar 1945 ; 2. Undang-Undang No. 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung sebagaimana telah diubah dan ditambah dengan Undang-Undang No. 5 Tahun 2004 dan perubahan kedua Undang-Undang No. 3 Tahun 2009 ; 3. Undang-Undang No. 2 Tahun 1986 tentang Peradilan Umum sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang No. 8 Tahun 2004 Jo. Undang-Undang No. 49 Tahun 2009 tentang perubahan kedua atas Undang-Undang No. 2 Tahun 1986 tentang Peradilan Umum ; 4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor : 53 Tahun 2008 tentang Jenis dan Tarif atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang berlaku pada Mahkamh Agung dan Badan Peradilan yang berada di bawahnya ;
  • 3. 3 5. Rechtreglement voor de Buitengewesten ( R.B.G ) ; 6. Pasal-pasal dan Peraturan-peraturan lain yang bersangkutan ; Memperhatikan : Ketentuan Pasal 2 ayat (3) Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : 2 Tahun 2008 Tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara dan Pengelolaannya Pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan yang berada di bawahnya ; MENETAPKAN 1. Mencabut dan menyatakan tidak berlaku lagi Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Selong tanggal 13 Januari 2009, Nomor : W25-U4/86/HT.04.10/II/2009 ; 2. Menetapkan Stándar Panjar Biaya Perkara dengan Radiusnya untuk wilayah Kabupaten Lombok Timur, selengkapnya sebagaimana terlampir dalam Penetapan ini ; 3. Apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan atau perkembangan baru, maka Penetapan ini akan diubah dan diperbaiki sebagaimana mestinya ; 4. Penetapan ini mulai berlaku sejak ditetapkan ; DITETAPKAN : SELONG PADA TANGGAL : 11 APRIL 2012 KETUA PENGADILAN NEGERI SELONG H. P U R W A D I, SH. M. Hum NIP.196106151986121003
  • 4. 4 LAMPIRAN II : Surat Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Selong tanggal : 11 APRIL 2012 Nomor : W25-U4/529/HK.02/IV/2012 RADIUS BIAYA PANGGILAN / PEMBERITAHUAN RADIUS I / WILAYAH KABUPATEN Kecamatan Selong Rp. 65.000 Kecamatan Suralaga Rp. 65.000 Kecamatan Labuhan Haji Rp. 65.000 Kecamatan Sukamulia Rp. 65.000 RADIUS II / WILAYAH KABUPATEN Kecamatan Masbagik Rp. 75.000 Kecamatan Sakra Rp. 75.000 Kecamatan Sakra Timur Rp. 75.000 Kecamatan Pringgasela Rp. 75.000 RADIUS III / WILAYAH KABUPATEN Kecamatan Sikur Rp. 90.000 Kecamatan Terara Rp. 90.000 Kecamatan Sakra Barat Rp. 90.000 Kecamatan Aikmel Rp. 90.000 Kecamatan Wanasaba Rp. 90.000 RADIUS IV / WILAYAH KABUPATEN Kecamatan Montong Gading Rp. 100.000 Kecamatan Keruak Rp. 100.000 Kecamatan Swela Rp. 100.000 Kecamatan Pringgabaya Rp. 100.000 RADIUS V / WILAYAH KABUPATEN Kecamatan Jerowaru Rp. 125.000 Kecamatan Sambalia Rp. 125.000 Kecamatan Sembalun Rp. 125.000 RADIUS VI / GILI - GILI ATAU PULAU KECIL DALAM WILAYAH HUKUM PENGADILAN NEGERI SELONG Pualu Maringkik Rp. 150.000 Gili Belek Rp. 150.000 Palau Lampu Rp. 150.000
  • 5. DAFTAR PEMBAGIAN BLOK DAN BESARNYA TARIF PENGGANTIAN ONGKOS JALAN UNTUK DI WILAYAH HUKUM PENGADILAN NEGERI KLAS IB SELONG KABUPATEN LOMBOK TIMUR I. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA PERMOHONAN RINCIAN PANJAR BIAYA PERMOHONAN Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No Perincian Biaya No Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius I II III IV V VI 1. Pendaftaran 30.000 1 Panggil 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Pemohon 2. ATK 50.000 2 Penterjemah 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000 3. Redaksi 5.000 3. Penyumpahan 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000 Saksi 4. Materai 6.000 5. Leges 3.000 Catatan : - Besarnya biaya panggilan kepada pihak Pemohon sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak pemanggilan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini. - Taksiran untuk besarnya panjar biaya berperkara pada suatu pemohonan adalah ditentukan berdasarkan rumusan biaya tetap ditambah 2 kali biaya pemanggilan ditambah 2 biaya penterjemah ditambah 2 kali biaya sumpah saksi. - Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian - PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,- II. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA KONSIGNASI RINCIAN PANJAR BIAYA KONSIGNASI Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No. Perincian Biaya No. Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius I II III IV V VI 1. Pendaftaran 30.000 1 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 2. ATK 50.000 2 3. Redaksi 5.000 3. 4. Materai 12.000 5. Leges 3.000 Catatan : - Besarnya biaya pelaksanaan penawaran kepada para pihak sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak tempat tinggal termohon dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini. - Taksiran untuk besarnya panjar biaya berperkara pada suatu konsignasi adalah ditentukan berdasarkan rumusan biaya tetap ditambah 2 kali biaya pelaksanaan penawaran ditambah 2 kali biaya 2 (dua) orang saksi - Untuk biaya pendelegasian akan diperhitungkan kemudian - PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,- 1
  • 6. III. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA GUGATAN RINCIAN PANJAR BIAYA GUGATAN Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No Perincian Biaya No Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius I II III IV V VI 1. Pendaftaran 30.000 1 Panggilan Pgt 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 2. ATK 50.000 2 Panggilan Tgt 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 3. Redaksi 5.000 3. Pemb.Pts. P 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 4. Materai 6.000 4. Pemb.Pts. T 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 5. Leges 3.000 5. Penterjemah 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000 6. Sumpah saksi 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000 10.000 Catatan : - Besarnya biaya panggilan kepada pihak Penggugat dan Tergugat sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak pemanggilan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini. - Besarnya biaya tidak tetap pada tabel panjar biaya perkara tersebut di atas ditentukan berdasarkan jumlah pihak-pihak yang tercantum dalam surat gugatan. - Taksiran untuk besarnya panjar biaya berperkara pada suatu gugatan adalah ditentukan berdasarkan rumusan biaya tetap ditambah 3 kali biaya pemanggilan Penggugat ditambah 4 kali pemanggilan kepada Tergugat ditambah 2 kali biaya penterjemah ditambah 2 kali biaya sumpah saksi. - Taksiran besarnya biaya pemanggilan/pemberitahuan para pihak dalam taksiran panjar biaya perkara sudah termasuk pada biaya pemanggilan pada proses mediasi. - Apabila terdapat kekurangan biaya selama proses berperkara masih berlangsung, maka pihak Penggugat wajib menambah pajar biaya perkara tersebut. - Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian - PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,- IV. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA BANDING RINCIAN PANJAR BIAYA BANDING Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No Perincian Biaya No Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius I II III IV III IV 1. Pendaftaran 30.000 1 Pemb.Permhn 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Banding 2. Pencatatan 5.000 2 Peny.Memori 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Akta Banding 3. Biaya 150.000 3. Peny.Kontra 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Banding Memori Banding 4. ATK 50.000 4. Insage 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Pembanding 5. Pemberkas/ 5. Insage 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Photo copy 100.000 Terbanding Biaya kirim / ok 6. Pemb. Ptsn 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Banding Pembanding 7. Pemb. Ptsn 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Banding Terbanding 2
  • 7. Catatan : - Besarnya biaya panggilan/pemberitahuan sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak pemanggilan/ pemberitahuan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ; - Besarnya biaya tidak tetap pada tabel panjar biaya banding tersebut di atas berdasarkan jumlah para pihak yang tercantum dalam surat gugatan ( satu pihak berperkara dihitung satu biaya panggilan/pemberitahuan ) ; - Taksiran untuk panjar biaya banding adalah ditentukan berdasarkan rumusan total biaya tetap ditambah total biaya tidak tetap yang didasarkan pada jumlah para pihak, radius pemberitahuan/panggilan dan jumlah acara pada tingkat banding ; - Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian - PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,- V. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA KASASI RINCIAN PANJAR BIAYA KASASI Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No. Perincian Biaya No Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius I II III IV III IV 1. Pendaftaran 50.000 1 Pemb.Permhn 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Kasasi 2. Pencatatan 5.000 2 Peny.Memori 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Akta Kasasi 3. Biaya 150.000 3. Peny.Kontra 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Banding Memori Kasasi 4. ATK 50.000 4. Pembr. Pts. 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Kasasi Pemhn Kasasi 5. Pemberkas/ 150.000 5. Pembr. Pts. 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Photo copy / Kasasi Biaya kirim / Pemhn Kasasi ok Catatan : - Besarnya biaya panggilan/pemberitahuan sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak pemanggilan/ pemberitahuan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ; - Besarnya biaya tidak tetap pada tabel panjar biaya kasasi tersebut di atas berdasarkan jumlah para pihak yang tercantum dalam surat gugatan ( satu pihak berperkara dihitung satu biaya panggilan/pemberitahuan ) ; - Taksiran untuk panjar biaya kasasi adalah ditentukan berdasarkan rumusan total biaya tetap ditambah total biaya tidak tetap yang didasarkan pada jumlah para pihak, radius pemberitahuan/panggilan dan jumlah acara pada tingkat kasasi ; - Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian - PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,- 3
  • 8. VI. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA PENINJAUAN KEMBALI (PK) RINCIAN PANJAR BIAYA PENINJAUAN KEMBALI Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No Perincian Biaya No Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius I II III IV III IV 1. Pendaftaran 200.000 1 Pemb.Permhn 2. Pencatatan 5.000 PK dan 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Akta Peny.Memori PK 3. Biaya 2.500.000 2. Peny.Kontra PK Memori PK 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 4. ATK 50.000 3. Panggilan Novum 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Pemhon.PK 5. Pemberkas/ 150.000 4. Panggil Photo copy/ Novum 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Biaya kirim Termhon.PK ok 5. Pemb. Ptsn PK 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Pemohon 6. Pemb. Ptsn PK 65.000 75.000 90.000 100.000 125.000 150.000 Termohon Catatan : - Besarnya biaya panggilan/pemberitahuan sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak pemanggilan/ pemberitahuan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ; - Besarnya biaya tidak tetap pada tabel panjar biaya peninjauan kembali (PK) tersebut di atas berdasarkan jumlah para pihak yang tercantum dalam surat gugatan ( satu pihak berperkara dihitung satu biaya panggilan/pemberitahuan ) ; - Taksiran untuk panjar biaya peninjauan kembali (PK) adalah ditentukan berdasarkan rumusan total biaya tetap ditambah total biaya tidak tetap yang didasarkan pada jumlah para pihak, radius pemberitahuan/panggilan dan jumlah acara pada tingkat peninjauan kembali (PK) ; - Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian - PNBP exploit sebesar Rp. 5.000,- VII. PANJAR ( VOORSCOT ) SITA / ANGKAT SITA RINCIAN PANJAR BIAYA SITA / ANGKAT SITA Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No. Perincian Biaya N Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius o I II III IV V VI 1. Pencatatan 25.000 1 Biaya 1.000.000 1.500.000 1.500.000 1.750.000 1.750.000 1.750.000 Pelaksanaan Sita / angkat sita 2. Materai 12.000 Catatan : - Besarnya biaya pelaksanaan Sita/Angat sita sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak tempat obyek sita dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ;
  • 9. - Taksiran untuk besarnya panjar biaya sita/angkat sita adalah ditentukan berdasarkan rumusan biaya tetap ditambah biaya pelaksanaan sita/angkat sita ditambah 2 (dua) orang saksi ; 4 - Untuk biaya pengamanan ( jika dipandang perlu ) menjadi tanggungan pihak pemohon; - Biaya pelaksanaan sita / angkat sita sebagaimana tersebut dalam kolom tabel di atas untuk satu obyek sita / angkat sita, dan apabilan obyek sita lebih dari satu maka biaya pelaksanaannya diperhitungkan sesuai dengan jumlah obyek yang akan di sita / di angkat sita - Untuk biaya delegasi akan diperhitungkan kemudian VIII. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA EKSEKUSI PENGOSONGAN RINCIAN PANJAR BIAYA EKSEKUSI PENGOSONGAN Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No. Perincian Biaya N Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius o I II III IV V VI 1. Pencatatan 25.000 1 Biaya 7.500.000 10.000.000 12.000.000 13.000.000 15.000.000 17.000.000 Pelaksanaan Ekesekusi Pengosongan 2. Materai 12.000 Catatan : - Besarnya biaya pelaksanaan eksekusi Pengosongan sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan jauh dekatnya jarak lokasi eksekusi pengosongan dengan gedung Pengadilan Negeri Selong yang terbagi menjadi 6 (enam) radius sebagaimana termuat dalam surat penetapan ini ; - Untuk biaya pengamanan ( jika dipandang perlu ) menjadi tanggungan pihak pemohon; - Biaya pelaksanaan eksekusi pengosongan sebagaimana tersebut dalam kolom tabel di atas untuk satu obyek yang akan di eksekusi, dan apabilan obyek yang akan dieksekusi lebih dari satu maka biaya pelaksanaannya diperhitungkan sesuai dengan jumlah obyek yang akan di eksekusi, dan apabila obyek yang akan dieksekusi lebih dari satu maka biaya pelaksanaannya diperhitungkan sesuai dengan jumlah obyek yang akan dieksekusi . IX. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA EKSEKUSI LELANG RINCIAN PANJAR BIAYA EKSEKUSI LELANG Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap N Perincian Biaya N Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius o o I II III IV V VI 1. Pencatatan 25.000 1 Biaya 10.000.000 11.000.000 12.000.000 13.000.000 14.000.000 15.000.000 Pelaksanaan Ekesekusi Lelang 2. Materai 12.000 Catatan : - Besarnya biaya pelaksanaan eksekusi lelang sebagaimana tersebut sebagai biaya tidak tetap dalam tabel tersebut di atas adalah ditentukan berdasarkan pengumuman lelang sebanyak 3 (tiga) kali melalui surat kabar harian Radar Lombok atau koran harian Lombok Post ditambah dengan biaya-biaya lain yang berkaitan dengan kelengkapan berkas lelang ; - Besarnya biaya pengumuman lelang melalui iklan untuk satu kali pengumuman ditentukan oleh surat kabar harian yang bersangkutan.
  • 10. 5 X. PANJAR ( VOORSCOT ) BIAYA PEMERIKSAAN SETEMPAT RINCIAN PANJAR BIAYA PEMERIKSAAN SETEMPAT Biaya Tetap Biaya Tidak Tetap No. Perincian Biaya N Perincian Radius Radius Radius Radius Radius Radius o I II III IV V VI 1. Pencatatan -- 1 Penggantian 750.000 1.000.000 1.000.000 1.000.000 1.250.000 1.500.000 Biaya Transportasi 2. Materai -- XI. JENIS-JENIS PENERIMAA NEGARA BUKAN PAJAK HAK KEPANITERAAN LAINNYA SATUAN TARIP 1. Upah tulis turunan / salinan Per Lembar Rp. 300,- Putusan / Penetapan 2. Legalisasi tanda tangan Per Putusan Rp. 10.000,- 3. Pendaftaran surat kuasa untuk Per Surat Kuasa Rp. 5.000,- mewakili pihak yang berperkara di Pengadilan 4. Biaya pembuatan surat kuasa Per akta Rp. 5.000,- insidentil 5. Pengesahan surat di bawah Per Surat Bukti Rp. 5.000,- tangan DITETAPKAN : SELONG PADA TANGGAL : 11 APRIL 2012 KETUA PENGADILAN NEGERI SELONG H. P U R W A D I, SH. M. Hum NIP.196106151986121003
  • 11. LAMPIRAN SURAT PENETAPAN KETUA PENGADILAN NEGERI SELONG Tanggal : 14 MARET 2012 Nomor : W25-U4/ /HK.02/III/2012 I. Wilayah Kecamatan Selong, Kecamatan Labuhan Haji, Kecamatan Suralaga, Kecamatan Sukamulia, Kecamatan Masbagik, Kecamatan Pringgasela, Kecamatan Sakra dan Kecamatan Sakra Timur : 1. Permohonan besarnya Rp. 141.000,- 2. Gugatan besarnya Rp. 391.000,- 3. Banding besarnya Rp . 525.000,- 4. Kasasi besarnya Rp. 925.000,- 5. Peninjauan Kembali besarnya Rp. 2.775.000,- 6. Sita besarnya Rp. 781.000,- 7. Somasi besarnya Rp. 531.000,- 8. Pemeriksaan setempat besarnya Rp. 500.000,- 9. Eksekusi besarnya Rp. 6.000.000,- 10. Eksekusi Lelang besarnya Rp. 7.500.000,- II. Wilayah Kecamatan Sikur, Kecamatan Terara, Kecamatan Sakra Barat, Kecamatan Montong Gading, Kecamatan Aikmel, Kecamatan Wanasaba, Kecamatan Suwela, Kecamatan Pringgabaya, dan Kecamatan Keruak : 1. Permohonan besarnya Rp. 191.000,- 2. Gugatan besarnya Rp. 566.000,- 3. Banding besarnya Rp . 700.000,- 4. Kasasi besarnya Rp. 1.100.000,- 5. Peninjauan Kembali besarnya Rp. 2.875.000,- 6. S i t a besarnya Rp. 781.000,- 7. Somasi besarnya Rp. 531.000,- 8. Pemeriksaan setempat besarnya Rp. 500.000,- 9. Eksekusi besarnya Rp. 6.000.000,- 10. Eksekusi Lelang besarnya Rp. 7.500.000,-
  • 12. III. Wilayah Kecamatan Sambalia, Kecamatan Sembalun, Kecamatan Jerowaru, Pulau Maringkik 1. Permohonan besarnya Rp. 241.000,- 2. Gugatan besarnya Rp. 741.000,- 3. Banding besarnya Rp . 875.000,- 4. Kasasi besarnya Rp 1.275.000,- 5. Peninjauan Kembali besarnya Rp. 2.975.000,- 6. Sita……. -2- 6. Sita besarnya Rp. 781.000,- 7. Somasi besarnya Rp. 531.000,- 8. Pemeriksaan setempat besarnya Rp. 500.000,- 9. Eksekusi besarnya Rp. 6.000.000,- 10. Eksekusi Lelang besarnya Rp. 7.500.000,- Catatan : Untuk pihak-pihak yang berdomisili terpisah (misalnya satu pihak di Kecamatan Selong dan pihak lainnya di Kecamatan Sembalun), maka penggantian ongkos jalan diperhitungkan menurut tarif dan jarak yang terjauh ditambah 25 %. DITETAPKAN : SELONG PADA TANGGAL : 14 MARET 2012 KETUA PENGADILAN NEGERI SELONG H. P U R W A D I, SH. M. Hum NIP.196106151986121003