SlideShare a Scribd company logo
1 of 34
OPTIMALISASI PERAN PERAWAT
DALAM PENGEMBANGAN
PROGRAM PERKESMAS
Ns. Kurnia Yuliastuti, S.Kep, M.Kep
KETUA DPW PPNI JAWA TENGAH
2019
Peningkatan Daya Saing Daerah Melalui Pemerataan
Pembangunan & Pemanfaatan Iptek,
2020
Kat kesejahteraan masy didukung Kat Kualitas Hidup
& Kapasitas SDM,
2021
Kat kesejahteraan dan perekonomian
masy didukung penguatan daya saing
SDM,
2022
Penguatan
kesejahteraan &
perekonomian
masy didukung
penguatan daya
saing ekonomi
daerah,
2023
Perwujudan masy Jateng yg semakin
sejahtera & berdikari
ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN JATENG 2018– 2023
2
MASALAH KES.
SAAT INI
INDONESIA SEHAT YG
DIHARAPKAN
MASALAH PRIORITAS KESEHATAN
PENTAHELIX.
STRATEGI
TINGGINYA :
• AKI
• AKB
• STUNTING
• TBC
• HIV AIDS
• PTM
• KESLING
• PANDEMI COVID-19
• AKI <70
• AKB< 20
• STUNTING <20%
• ELIMINASI TBC
• 3 ZERRO HIV AIDS
• REDUKSI PTM
• UNIVERSAL ACCES
• UHC
• PANDEMI COVID-19
BERAKHIR
MENURUNKAN
MORBIDITAS DAN
MORTALITAS
1. AKI < 70
2. Standar Pelayanan Minimal
(SPM Bencana & KLB)
3. AKB < 7
4. Balita Stunting < 14%
5. Eliminasi HIV/AIDS
6. Eliminasi TBC
7. Eliminasi Malaria
4
8. Menurunkan Prevalensi
Hipertensi, DM, Kanker,
Obesitas & Gangguan Jiwa.
9. Stop BABS, Akses Jamban
100%
10. Rumah Sakit Tanpa Dinding
(RSTD)
11. Penguatan UKM
TARGET JAWA TENGAH 5 TAHUN KE DEPAN
Perawatan
Kesehatan Masyarakat
Pelayanan keperawatan profesional yg merupakan
perpaduan antara konsep kesehatan masyarakat dan
konsep keperawatan yang ditujukan pada seluruh
masyarakat dengan penekanan pada keluarga
beresiko tinggi dalam uapaya pencapaian derajat
kesehatan yg optimal
6
KEPERAWATAN KESEHATAN
MASYARAKAT
6
KEPERAWATAN
KESEHATAN
MASYARAKAT
(Perkesmas)
Tugas perawat
meliputi pemberian
asuhan keperawatan
yang berkelanjutan
di UKP dan UKM,
penyuluh kesehatan
dan konselor,
pengelola pelayanan
keperawatan,
pelaksana tugas
limpah / dalam
keterbatasan
tertentu, peneliti
keperawatan
Dalam
melaksanakan UKM
dan UKP
Puskesmas harus
menyelenggarakan
kegiatan pelayanan
perkesmas (Pasal 55
ayat 1 PermenkesNomor 43
Tahun 2019Tentang
Puskesmas) (UUNomor 38Tahun 2014tentang
Keperawatan )  Butir butir kegiatan
megacu pada Permenpan RB No.35tahun
2019tentang jabatan fungsional perawat
Tujuan:
Meningkatkan kemandirian Individu, keluarga, kelompok/ masyarakat
(rawan Kesehatan) untuk mengatasi masalah Kesehatan dengan
pelayanan keperawatan sesuai kewenangannya sehingga tercapai
peningkatan Kesehatan masyarakat yang optimal
Output
Meningkatnya:
1. Pencapaian SPM
2. Pencapaian target nasional
3. Dpt menyelesaikan masalah prioritas kesehatan diwilayah
puskesmas secara terppadu dan terintegrasi
SASARAN PERKESMAS
PERKESMAS
INDIVIDU
Khususnya individu Risti :
Menderita penyakit, Balita, lansia,
Masalah mental/kejiwaan dll
KELUARGA : Khususnya Keluarga Risti :
Bumil, Balita, Menderita Penyakit,
Masalah Kejiwaan/mental dll.
KELOMPOK/MASYARAKAT
beresiko tinggi termasuk daerah
kumuh,terisolasi, konflik, tidak
terjangkau yankes dll.
PELAYANAN PERKESMAS
UPAYA KES PERORANGAN UPAYA KES MASYARAKAT
ASUHAN KEPERAWATAN
• KELUARGA
• KELOMPOK
• MASYARAKAT
ASUHAN KEPERAWATAN
KLIEN INDIVIDU
PERAWATAN KESEHATAN MASYARAKAT
(COMMUNITY HEALTH NURSING)
PELAYANAN PERKESMAS
Kunjungan
keluarga oleh
Bina Keluarga
(PIS-PK)
Kasus yang
memerlukan
intervensi
lanjuta
keperawatan
PERKESMAS
ASUHAN
KEPERAWATAN :
TINDAKAN
MANDIRI
PERAWAT
1.PENYULUHAN/ PENDIDIKAN KESEHATAN
2.PEMANTAUAN KETERATURAN PENGOBATAN
3.TINDAKAN KEPERAWATAN (DIRECT CARE)
4.KONSELING KEPERAWATAN
KONTAK DENGAN
PUSKESMAS
(BP,KIA,PUSTU,
PUSLING)
TINDAKAN
KOLABORASI:
NAKES LAIN/LP (DO
KTER,TENAGA GIZI,
DLL) DAN LS
SIFAT KESINAMBUNGAN YAN./ASKEP
Rumah
Sakit
Keluarga/
Masyarakat
Hak
Yan./askep
Kewajiban
Yan./askep berkesinambungan &
komprehensif
Praktik Keperawatan
•Home Health Care
•Praktik Berkelompok
(Nursing Home, Klinik)
•Praktik Perorangan
Praktik Keperawatan
di RS & Sarana Yankes
PENDEKATAN DALAM PELAYANAN PERKESMAS (CHN)
3 TINGKAT
PENCEGAHAN
(LEAVELL & CLARK)
EPIDEMIOLOGI PROSES KEPERAWATAN
(NURSING PROCESS)
•PRIMARY PREVENTION
•SECONDARY PREVENTION
•TERTIARY PREVENTION
PROMOTIF >>>
PREVENTIF >>>
KURATIF
REHABILITATIF
SURVEILLANCE
SASARAN
PRIORITAS
(RISIKO TINGGI,
RENTAN)
•PENGKAJIAN
•DIAGNOSIS KEPERAWATAN
•RENCANA KEPERAWATAN
•IMPLEMENTASI RENCANA
•EVALUASI
KEMANDIRIAN
INDIVIDU,KELUARGA
KELOMPOK, MASYARAKAT
MENGATASI MASALAH KESEHATANNYA
Proses Alih Peran Perawat dan Klien (Kep.
Menkes No. 279 Tahun 2006)
Outcome Perkesmas
KKMM-I KKMM-II KKMM-III KKMM-III
Keluarga, Kelompok, Masyarakat mandiri
dalam memenuhi kebutuhan kesehatannya/
mengatasi masalah kesehatannya
KKMM : Keluarga Kelompok Masyarakat Mandiri
agen of change
Kepmenkes 279/2006
Tujuan Pendekatan Keluarga:
1. Mengintegrasikan seluruh program di
Puskesmas
2. Meningkatkan akses keluarga terhadap
pelayanan kesehatan yang
komprehensif
3. Mendukung pencapaian SPM Kab/Kota
dan Prov
4. Mendukung pelaksanaan JKN
5. Mendukung tercapainya program
indonesia sehat
Program
Indonesia Sehat
dilaksanakan untuk
meningkatkan
derajat kesehatan
masyarakat
1 Pelaksanaan Program
Indonesia Sehat
diselenggarakan melalui
Pendekatan Keluarga
2
Pendekatan keluarga
adalah salah satu cara
Puskesmas untuk
meningkatkan jangkauan
sasaran & mendekatkan
/meningkatkan akses
pelayanan kesehatan di
wilayah kerjanya dengan
mendatangi keluarga
3 Integrasi
UKP & UKM secara
berkesinambungan, dengan
target / fokus keluarga,
berdasarkan data dan
informasi dari Profil Kesehatan
Keluarga.
4
Program Indonesia Sehat
Dengan Pendekatan Keluarga
17
18
KERANGKA KONSEP “PENDEKATAN KELUARGA”
Fungsi
“Puskesmas”
1. UPAYA KESEHATAN
MASYARAKAT (UKM)
2. UPAYA KESEHATAN
PERORANGAN (UKP)
a. UKM Esensial
b. UKM Pengembangan
(Permenkes 43/2019)
KLASIFIKASI
KEWENANGAN
PUSKESMAS
SESUAI
FUNGSI
(Pasal
5)
OUTPUT
1. Keluarga mengikuti KB
2. Ibu melakukan persalinan di Faskes
3. Bayi mendapat imunisasi dasar lengkap
4. Bayi diberi ASI eksklusif selama 6 bulan
5. Memantau pertumbuhan dan perkembangan balita
tiap bulan
Program Gizi, Kesehatan Ibu & Anak
6. Penderita TB Paru berobat sesuai standar
7. Penderita hipertensi berobat teratur
8. Gangguan jiwa berat tidak diterlantarkan
Pengendalian Peny. Menular & Tidak Menular
9. Tidak ada anggota keluarga yang merokok
10. Keluarga mempunyai akses terhadap air bersih
11. Keluarga mempunyai akses atau menggunakan
jamban sehat
12. Sekeluarga menjadi anggota JKN
Perilaku dan kesehatan lingkungan
INDIKATOR
KELUARGA
SEHAT
Note : dapat ditambahkan indikator sesuai kebutuhan setempat
OUTPUT
Bagaimana mengoptimalkan peran
perawat???
Faktor yang mempengaruhi Kesehatan
PERAN PERAWAT PUSKESMAS
(Kepmenkes : 279/Menkes/SK/IV/2006)
21
KLIEN
PENDIDIK
KESEHATAN
PEMBERI PELAYANAN
KESEHATAN
PENEMU
KASUS
KOORDINATOR
/PENGHUBUNG
KONSELOR ROLE MODEL
PEMODIFIKASI
LINGKUNGAN
KONSULTAN
PEMBAHARU
(CHANGE AGENT)
MANAJER KASUS ADVOKAT
PENELITI
Pelayanan Keperawatan:
Bentuk pelayanan keperawatan professional yang merupakan bagian integral dari
pelayanan Kesehatan yang didasarkan pada ilmu dan kiat keperawatan, ditujukan
kepada individu,keluarga, kelompok atau masyarapat, baik sehat maupun sakit
Praktik Keperawatan:
Pelayanan yang diselenggarakan oleh perawat dalam bentuk asuhan
keperawatan
Asuhan Keperawatan:
Ringkasan interaksi perawat yang klien dan lingkungannya untuk mencapai tujuan
pemenuhan kebutuhan kemandirian klien dalam merawat diri
PMK No. 26 tahun 2019
Peraturan pelaksana UU No. 38 tahun 2014 tentang
Keperawatan
SIPP
Fasyankes, klinik, puskesmas, rumah sakit
Praktik mandiri keperawatan
Kebutuhan pelayanan Kesehatan/keperawatan dalam 1
wilayah
 Pendidikan kesehatan dengan berfokus pada kebutuhan dasar
masyarakat
 Mendemonstrasikan ketrampilan
 Intervensi keperawatan yang memerlukan ketrampilan khusus
 Melakukan kerja sama lintas sektoral untuk mengatasi
masalah komunitas
 Melakukan rujukan
 Bekerjasama (Partnership) dengan tenaga kesehatan lain
dalam menyelesaikan masalah kesehatan sesuai tugas dan
kewenangan masing-masing.
Cakupan Intervensi Keperawatan
Partnerships (Kerjasama)
Dilakukan oleh perawat bersama unsur lain yg terkait & bermanfaat.
Perawat harus mampu:
1. Mengidentifikasi & menjalin hubungan dengan klien
2. Melakukan kolaborasi dg pihak berbagai pihak
3. Memfasilitasi perluasan informasi & menyatukan sumber sumber untuk
pembangunan kesehatan
4. Menjadi advokat bagi klien.
Partnerships for progress toward client self-help:
Nurse
Client Group Partner with
At risk power
Negitiation for reallocation
of health care resourses
to address needs of sub group
at greates risk
Progress toward reduced
health risk for groups
at greatest risk
Elemen Dasar Praktik Kolaboratif
Responsibility & accountability
Bertanggung jawab secara mandiri dan bersama-sama.
Co-ordination
Untuk mencegah duplikasi dan pemecahan perawatan.
Misalnya : sistem rujukan
Communication
Setiap tim bertanggung jawab utk mengkomunikasikan
informasi dan isu dari dari pasien dlm kaitannya utk
mengambil keputusan.
 Cooperation & Assertiveness, artinya keputusan tim
didasarkan pada konsensus.
 Konsensus difasilitasi oleh partisipasi penuh tim
dengan menyeimbangkan antara cooperation &
assertiveness.
Co-operation
Mengakui & menghargai opini/pandangan tim lainnya.
Assertiveness
Secara percaya diri menjamin pandangan & persepsi
profesinya.
Autonomy
Wewenang individu dalam tim untuk scr mandiri membuat
keputusan dan melaksanakan rencana perawatan.
Mutual trust dan respect
Tanpa rasa percaya & menghargai, cooperation tidak akan ada.
Assertiveness menjadi ancaman, tanggungjawab akan
dihindari, komunikasi terhambat, kemandirian tidak ada, dan co-
operation dilakukan secara serampangan (Norsen, 1995).
UU Nomor : 36 tahun 2009 tentang Kesehatan
Pasal 23 :
1) Nakes berwenang utk menyelenggarakan Yankes
2) Kewenangan ut menyelenggarakan Yankes sbg mana ayat (1)
dilakukan sesuai bidang keahlian yg dimiliki
3) Dlm menyelenggarakan Yankes, Nakes wajib memiliki izin
dari pemerintah
4) Selama mberikan yankes sbg mana ayat (1) dilarang
mengutamakan kepentingan yang bernilai materi
5) Ketentuan mengenai perizinan sbg mana ayat (3) diatur
dlm Peraturan Menteri.
TANGGUNG JAWAB NAKES (UU NO. 36 TH 2014 NAKES)
• Mengabdikan diri sesuai dengan bidang keilmuwan yang
dimiliki
• Meningkatkan kompetensi
• Bersikap dan berperilaku sesuai etika profesi
• Mendahulukan kepentingan masyarakat daripada
kepentingan pribadi atau kelompok
• Melakukan kendali mutu dan kenali biaya dalam
menyelenggarakan upaya kesehatan
KEWAJIBAN NAKES (UU NO. 36 TH 2014 NAKES)
1. Memberikan yankes sesuai standar profesi dan pelayanan,
SOP, Etika profesi, serta kebutuhan penerima yankes.
2. Memperoleh persetujuan dari penerima yankes atau keluarga
atas tindakan yang diberikan.
3. Menjaga kerahasiaan penerima yankes.
4. Membuat dan menyimpan dokumen pelayanan
5. Merujuk penerima yankes ke nakes lain, sesuai kompetensi
dan kewenangan.
6. Memberikan pertolongan pertama bagi penerima yankes,
dalam kondisi darurat/ bencana
KESIMPULAN
• PERAN PERAWAT PUSKESMAS (Kepmenkes 279/Menkes/SK/IV/2006) apabila
dilaksanakan dengan baik maka kontribusi perawat dan mewujudkan Indonesia
sehat sangat tinggi;
• Perkesmas perpaduan kesehatan masyarakat dan konsep keperawatan yang
ditujukan pada seluruh masyarakat dengan penekanan pada keluarga
beresiko tinggi dalam uapaya pencapaian derajat kesehatan yg optimal,
dapat optimal dilakukan terintegrasi dengan PIS-PK
• Dalam melaksanakan praktek keperawatan (fasyankes atau mandiri) sesuai
dengan regulasi (kewenangan dan kompetensi);
• Inisiasi sebagai sebuah solusi ketika perawat belum memiliki panduan
program perkesmas, maka DPD PPNI cilacap telah menyusun untuk
menguatkan semangat perkesmas.
KARYA YANG MEMBERIKAN SOLUSI BAGI
PERAWAT
PANDUAN PROGRAM PERKESMAS

More Related Content

What's hot

SOP PENYULUHAN KB.docx
SOP PENYULUHAN KB.docxSOP PENYULUHAN KB.docx
SOP PENYULUHAN KB.docxIkar11
 
Leaflet ASI EKSLUSIF PROMOSI KESEHATAN
Leaflet ASI EKSLUSIF PROMOSI KESEHATANLeaflet ASI EKSLUSIF PROMOSI KESEHATAN
Leaflet ASI EKSLUSIF PROMOSI KESEHATANMuh Saleh
 
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptxLaporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptxPuskemasPanunggangan
 
Kak intervensi-pis-pk-docx
Kak intervensi-pis-pk-docxKak intervensi-pis-pk-docx
Kak intervensi-pis-pk-docxsiti romlah
 
PRESENTASI MAYONG 2 REAKREDITASI SEPTEMBER 2019.ppt
PRESENTASI MAYONG 2 REAKREDITASI SEPTEMBER 2019.pptPRESENTASI MAYONG 2 REAKREDITASI SEPTEMBER 2019.ppt
PRESENTASI MAYONG 2 REAKREDITASI SEPTEMBER 2019.pptSunuAnggit
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanMuh Saleh
 
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasManajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasI Putu Cahya Legawa
 
Standar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
Standar operasional prosedur pelacakan gizi burukStandar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
Standar operasional prosedur pelacakan gizi burukyusup firmawan
 
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi burukStandar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi burukyusup firmawan
 
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan PasienIndikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan PasienIrmawan Nugroho
 
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptxPedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptxErniChan1
 
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoringreni diah faridayanti
 
Standar operasional prosedur pengukuran tb
Standar operasional prosedur pengukuran tbStandar operasional prosedur pengukuran tb
Standar operasional prosedur pengukuran tbyusup firmawan
 
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.pptPetunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.pptLastriMarga
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmKlinikSubanmedika
 
Deteksi dini gangguan tumbuh kembang
Deteksi dini gangguan tumbuh kembangDeteksi dini gangguan tumbuh kembang
Deteksi dini gangguan tumbuh kembangJoni Iswanto
 

What's hot (20)

SOP PENYULUHAN KB.docx
SOP PENYULUHAN KB.docxSOP PENYULUHAN KB.docx
SOP PENYULUHAN KB.docx
 
Leaflet ASI EKSLUSIF PROMOSI KESEHATAN
Leaflet ASI EKSLUSIF PROMOSI KESEHATANLeaflet ASI EKSLUSIF PROMOSI KESEHATAN
Leaflet ASI EKSLUSIF PROMOSI KESEHATAN
 
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptxLaporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
 
Kak intervensi-pis-pk-docx
Kak intervensi-pis-pk-docxKak intervensi-pis-pk-docx
Kak intervensi-pis-pk-docx
 
PRESENTASI MAYONG 2 REAKREDITASI SEPTEMBER 2019.ppt
PRESENTASI MAYONG 2 REAKREDITASI SEPTEMBER 2019.pptPRESENTASI MAYONG 2 REAKREDITASI SEPTEMBER 2019.ppt
PRESENTASI MAYONG 2 REAKREDITASI SEPTEMBER 2019.ppt
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
 
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasManajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
 
Standar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
Standar operasional prosedur pelacakan gizi burukStandar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
Standar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
 
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi burukStandar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
 
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan PasienIndikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
 
Materi kusta
Materi kusta Materi kusta
Materi kusta
 
Lokmin puskesmas
Lokmin puskesmasLokmin puskesmas
Lokmin puskesmas
 
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptxPedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptx
 
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
 
Standar operasional prosedur pengukuran tb
Standar operasional prosedur pengukuran tbStandar operasional prosedur pengukuran tb
Standar operasional prosedur pengukuran tb
 
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.pptPetunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukm
 
Kebijakan pis pk
Kebijakan pis pkKebijakan pis pk
Kebijakan pis pk
 
Posyandu-lansia
Posyandu-lansiaPosyandu-lansia
Posyandu-lansia
 
Deteksi dini gangguan tumbuh kembang
Deteksi dini gangguan tumbuh kembangDeteksi dini gangguan tumbuh kembang
Deteksi dini gangguan tumbuh kembang
 

Similar to OPTIMALISASI PERAN PERAWAT PERKESMAS1.pptx

Dinas Kesehatan SulutTantangan dan Peluang Perdagangan Jasa Indonesia
Dinas Kesehatan SulutTantangan dan Peluang Perdagangan Jasa Indonesia Dinas Kesehatan SulutTantangan dan Peluang Perdagangan Jasa Indonesia
Dinas Kesehatan SulutTantangan dan Peluang Perdagangan Jasa Indonesia Samuel Hadjo
 
PAPARAN DJ dari PI pispk 14 nov.ppt
PAPARAN DJ   dari PI pispk 14 nov.pptPAPARAN DJ   dari PI pispk 14 nov.ppt
PAPARAN DJ dari PI pispk 14 nov.pptdrtaufikayahnasyahir
 
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19BidangTFBBPKCiloto
 
Format MANAJEMEN UKM.pptx
Format MANAJEMEN UKM.pptxFormat MANAJEMEN UKM.pptx
Format MANAJEMEN UKM.pptxrenysj
 
Contoh laporan komunitas
Contoh laporan komunitasContoh laporan komunitas
Contoh laporan komunitasNs.Heri Saputro
 
PPT PROPILE PKM G.SITEMBER UNTUK 2018.pptx
PPT PROPILE PKM G.SITEMBER UNTUK 2018.pptxPPT PROPILE PKM G.SITEMBER UNTUK 2018.pptx
PPT PROPILE PKM G.SITEMBER UNTUK 2018.pptxSugiartoBanjarnahor
 
ASKEP KELUARGA.pptx
ASKEP KELUARGA.pptxASKEP KELUARGA.pptx
ASKEP KELUARGA.pptxyuni937436
 
KEBIJAKAN PIS-PK KUDUS.pptx
KEBIJAKAN PIS-PK KUDUS.pptxKEBIJAKAN PIS-PK KUDUS.pptx
KEBIJAKAN PIS-PK KUDUS.pptxMurni Rahayu
 
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdfEniJanah
 
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdfEniJanah
 
4. materi dasar kebijakan program indonesia sehat dengan pendekatan keluarga ...
4. materi dasar kebijakan program indonesia sehat dengan pendekatan keluarga ...4. materi dasar kebijakan program indonesia sehat dengan pendekatan keluarga ...
4. materi dasar kebijakan program indonesia sehat dengan pendekatan keluarga ...Segarnis Dhiasy
 
Kak home visit resti 2019
Kak home visit resti 2019Kak home visit resti 2019
Kak home visit resti 2019ainunchairat
 
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1desyanggraini10
 
Prinsip Pelayanan Kesehatan Primer dan SKN 2020.pptx
Prinsip Pelayanan Kesehatan Primer dan SKN 2020.pptxPrinsip Pelayanan Kesehatan Primer dan SKN 2020.pptx
Prinsip Pelayanan Kesehatan Primer dan SKN 2020.pptxRafliAidillah1
 

Similar to OPTIMALISASI PERAN PERAWAT PERKESMAS1.pptx (20)

Dinas Kesehatan SulutTantangan dan Peluang Perdagangan Jasa Indonesia
Dinas Kesehatan SulutTantangan dan Peluang Perdagangan Jasa Indonesia Dinas Kesehatan SulutTantangan dan Peluang Perdagangan Jasa Indonesia
Dinas Kesehatan SulutTantangan dan Peluang Perdagangan Jasa Indonesia
 
PAPARAN DJ dari PI pispk 14 nov.ppt
PAPARAN DJ   dari PI pispk 14 nov.pptPAPARAN DJ   dari PI pispk 14 nov.ppt
PAPARAN DJ dari PI pispk 14 nov.ppt
 
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
Selasa 27 april am4 pedoman promkes pusk dlm penanggulangan covid-19
 
Format MANAJEMEN UKM.pptx
Format MANAJEMEN UKM.pptxFormat MANAJEMEN UKM.pptx
Format MANAJEMEN UKM.pptx
 
LBM 2 .pptx
LBM 2 .pptxLBM 2 .pptx
LBM 2 .pptx
 
Contoh laporan komunitas
Contoh laporan komunitasContoh laporan komunitas
Contoh laporan komunitas
 
LINTAS SEKTORAL BARU.pptx
LINTAS SEKTORAL BARU.pptxLINTAS SEKTORAL BARU.pptx
LINTAS SEKTORAL BARU.pptx
 
Kebijakan PIS-PK
Kebijakan PIS-PKKebijakan PIS-PK
Kebijakan PIS-PK
 
PPT PROPILE PKM G.SITEMBER UNTUK 2018.pptx
PPT PROPILE PKM G.SITEMBER UNTUK 2018.pptxPPT PROPILE PKM G.SITEMBER UNTUK 2018.pptx
PPT PROPILE PKM G.SITEMBER UNTUK 2018.pptx
 
ASKEP KELUARGA.pptx
ASKEP KELUARGA.pptxASKEP KELUARGA.pptx
ASKEP KELUARGA.pptx
 
KEBIJAKAN PIS-PK KUDUS.pptx
KEBIJAKAN PIS-PK KUDUS.pptxKEBIJAKAN PIS-PK KUDUS.pptx
KEBIJAKAN PIS-PK KUDUS.pptx
 
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
 
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
04_Penguatan_Promotif_dan_Preventif_di_Puskesmas-Kadinkes-Prov-Jateng.pdf
 
4. materi dasar kebijakan program indonesia sehat dengan pendekatan keluarga ...
4. materi dasar kebijakan program indonesia sehat dengan pendekatan keluarga ...4. materi dasar kebijakan program indonesia sehat dengan pendekatan keluarga ...
4. materi dasar kebijakan program indonesia sehat dengan pendekatan keluarga ...
 
Kak home visit resti 2019
Kak home visit resti 2019Kak home visit resti 2019
Kak home visit resti 2019
 
Konsep puskesmas
Konsep puskesmasKonsep puskesmas
Konsep puskesmas
 
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02
 
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
 
Prinsip Pelayanan Kesehatan Primer dan SKN 2020.pptx
Prinsip Pelayanan Kesehatan Primer dan SKN 2020.pptxPrinsip Pelayanan Kesehatan Primer dan SKN 2020.pptx
Prinsip Pelayanan Kesehatan Primer dan SKN 2020.pptx
 
Makalah home care3
Makalah home care3Makalah home care3
Makalah home care3
 

Recently uploaded

Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) CurrentMateri Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Currentaditya romadhon
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024Zakiah dr
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritisfidel377036
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Arif Fahmi
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxHikmaLavigne
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxsiampurnomo90
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxmade406432
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smearprofesibidan2
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologissuser7c01e3
 
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptINFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptab368
 
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADAASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADARismaZulfiani
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxmarodotodo
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Codajongshopp
 

Recently uploaded (13)

Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) CurrentMateri Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
 
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptINFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
 
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADAASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
 

OPTIMALISASI PERAN PERAWAT PERKESMAS1.pptx

  • 1. OPTIMALISASI PERAN PERAWAT DALAM PENGEMBANGAN PROGRAM PERKESMAS Ns. Kurnia Yuliastuti, S.Kep, M.Kep KETUA DPW PPNI JAWA TENGAH
  • 2. 2019 Peningkatan Daya Saing Daerah Melalui Pemerataan Pembangunan & Pemanfaatan Iptek, 2020 Kat kesejahteraan masy didukung Kat Kualitas Hidup & Kapasitas SDM, 2021 Kat kesejahteraan dan perekonomian masy didukung penguatan daya saing SDM, 2022 Penguatan kesejahteraan & perekonomian masy didukung penguatan daya saing ekonomi daerah, 2023 Perwujudan masy Jateng yg semakin sejahtera & berdikari ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN JATENG 2018– 2023 2
  • 3. MASALAH KES. SAAT INI INDONESIA SEHAT YG DIHARAPKAN MASALAH PRIORITAS KESEHATAN PENTAHELIX. STRATEGI TINGGINYA : • AKI • AKB • STUNTING • TBC • HIV AIDS • PTM • KESLING • PANDEMI COVID-19 • AKI <70 • AKB< 20 • STUNTING <20% • ELIMINASI TBC • 3 ZERRO HIV AIDS • REDUKSI PTM • UNIVERSAL ACCES • UHC • PANDEMI COVID-19 BERAKHIR MENURUNKAN MORBIDITAS DAN MORTALITAS
  • 4. 1. AKI < 70 2. Standar Pelayanan Minimal (SPM Bencana & KLB) 3. AKB < 7 4. Balita Stunting < 14% 5. Eliminasi HIV/AIDS 6. Eliminasi TBC 7. Eliminasi Malaria 4 8. Menurunkan Prevalensi Hipertensi, DM, Kanker, Obesitas & Gangguan Jiwa. 9. Stop BABS, Akses Jamban 100% 10. Rumah Sakit Tanpa Dinding (RSTD) 11. Penguatan UKM TARGET JAWA TENGAH 5 TAHUN KE DEPAN
  • 5. Perawatan Kesehatan Masyarakat Pelayanan keperawatan profesional yg merupakan perpaduan antara konsep kesehatan masyarakat dan konsep keperawatan yang ditujukan pada seluruh masyarakat dengan penekanan pada keluarga beresiko tinggi dalam uapaya pencapaian derajat kesehatan yg optimal
  • 6. 6 KEPERAWATAN KESEHATAN MASYARAKAT 6 KEPERAWATAN KESEHATAN MASYARAKAT (Perkesmas) Tugas perawat meliputi pemberian asuhan keperawatan yang berkelanjutan di UKP dan UKM, penyuluh kesehatan dan konselor, pengelola pelayanan keperawatan, pelaksana tugas limpah / dalam keterbatasan tertentu, peneliti keperawatan Dalam melaksanakan UKM dan UKP Puskesmas harus menyelenggarakan kegiatan pelayanan perkesmas (Pasal 55 ayat 1 PermenkesNomor 43 Tahun 2019Tentang Puskesmas) (UUNomor 38Tahun 2014tentang Keperawatan )  Butir butir kegiatan megacu pada Permenpan RB No.35tahun 2019tentang jabatan fungsional perawat
  • 7. Tujuan: Meningkatkan kemandirian Individu, keluarga, kelompok/ masyarakat (rawan Kesehatan) untuk mengatasi masalah Kesehatan dengan pelayanan keperawatan sesuai kewenangannya sehingga tercapai peningkatan Kesehatan masyarakat yang optimal Output Meningkatnya: 1. Pencapaian SPM 2. Pencapaian target nasional 3. Dpt menyelesaikan masalah prioritas kesehatan diwilayah puskesmas secara terppadu dan terintegrasi
  • 8. SASARAN PERKESMAS PERKESMAS INDIVIDU Khususnya individu Risti : Menderita penyakit, Balita, lansia, Masalah mental/kejiwaan dll KELUARGA : Khususnya Keluarga Risti : Bumil, Balita, Menderita Penyakit, Masalah Kejiwaan/mental dll. KELOMPOK/MASYARAKAT beresiko tinggi termasuk daerah kumuh,terisolasi, konflik, tidak terjangkau yankes dll.
  • 9. PELAYANAN PERKESMAS UPAYA KES PERORANGAN UPAYA KES MASYARAKAT ASUHAN KEPERAWATAN • KELUARGA • KELOMPOK • MASYARAKAT ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN INDIVIDU PERAWATAN KESEHATAN MASYARAKAT (COMMUNITY HEALTH NURSING)
  • 10. PELAYANAN PERKESMAS Kunjungan keluarga oleh Bina Keluarga (PIS-PK) Kasus yang memerlukan intervensi lanjuta keperawatan PERKESMAS ASUHAN KEPERAWATAN : TINDAKAN MANDIRI PERAWAT 1.PENYULUHAN/ PENDIDIKAN KESEHATAN 2.PEMANTAUAN KETERATURAN PENGOBATAN 3.TINDAKAN KEPERAWATAN (DIRECT CARE) 4.KONSELING KEPERAWATAN KONTAK DENGAN PUSKESMAS (BP,KIA,PUSTU, PUSLING) TINDAKAN KOLABORASI: NAKES LAIN/LP (DO KTER,TENAGA GIZI, DLL) DAN LS
  • 11. SIFAT KESINAMBUNGAN YAN./ASKEP Rumah Sakit Keluarga/ Masyarakat Hak Yan./askep Kewajiban Yan./askep berkesinambungan & komprehensif Praktik Keperawatan •Home Health Care •Praktik Berkelompok (Nursing Home, Klinik) •Praktik Perorangan Praktik Keperawatan di RS & Sarana Yankes
  • 12. PENDEKATAN DALAM PELAYANAN PERKESMAS (CHN) 3 TINGKAT PENCEGAHAN (LEAVELL & CLARK) EPIDEMIOLOGI PROSES KEPERAWATAN (NURSING PROCESS) •PRIMARY PREVENTION •SECONDARY PREVENTION •TERTIARY PREVENTION PROMOTIF >>> PREVENTIF >>> KURATIF REHABILITATIF SURVEILLANCE SASARAN PRIORITAS (RISIKO TINGGI, RENTAN) •PENGKAJIAN •DIAGNOSIS KEPERAWATAN •RENCANA KEPERAWATAN •IMPLEMENTASI RENCANA •EVALUASI KEMANDIRIAN INDIVIDU,KELUARGA KELOMPOK, MASYARAKAT MENGATASI MASALAH KESEHATANNYA
  • 13. Proses Alih Peran Perawat dan Klien (Kep. Menkes No. 279 Tahun 2006)
  • 14. Outcome Perkesmas KKMM-I KKMM-II KKMM-III KKMM-III Keluarga, Kelompok, Masyarakat mandiri dalam memenuhi kebutuhan kesehatannya/ mengatasi masalah kesehatannya KKMM : Keluarga Kelompok Masyarakat Mandiri
  • 16. Tujuan Pendekatan Keluarga: 1. Mengintegrasikan seluruh program di Puskesmas 2. Meningkatkan akses keluarga terhadap pelayanan kesehatan yang komprehensif 3. Mendukung pencapaian SPM Kab/Kota dan Prov 4. Mendukung pelaksanaan JKN 5. Mendukung tercapainya program indonesia sehat Program Indonesia Sehat dilaksanakan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat 1 Pelaksanaan Program Indonesia Sehat diselenggarakan melalui Pendekatan Keluarga 2 Pendekatan keluarga adalah salah satu cara Puskesmas untuk meningkatkan jangkauan sasaran & mendekatkan /meningkatkan akses pelayanan kesehatan di wilayah kerjanya dengan mendatangi keluarga 3 Integrasi UKP & UKM secara berkesinambungan, dengan target / fokus keluarga, berdasarkan data dan informasi dari Profil Kesehatan Keluarga. 4
  • 17. Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga 17
  • 18. 18 KERANGKA KONSEP “PENDEKATAN KELUARGA” Fungsi “Puskesmas” 1. UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM) 2. UPAYA KESEHATAN PERORANGAN (UKP) a. UKM Esensial b. UKM Pengembangan (Permenkes 43/2019) KLASIFIKASI KEWENANGAN PUSKESMAS SESUAI FUNGSI (Pasal 5) OUTPUT 1. Keluarga mengikuti KB 2. Ibu melakukan persalinan di Faskes 3. Bayi mendapat imunisasi dasar lengkap 4. Bayi diberi ASI eksklusif selama 6 bulan 5. Memantau pertumbuhan dan perkembangan balita tiap bulan Program Gizi, Kesehatan Ibu & Anak 6. Penderita TB Paru berobat sesuai standar 7. Penderita hipertensi berobat teratur 8. Gangguan jiwa berat tidak diterlantarkan Pengendalian Peny. Menular & Tidak Menular 9. Tidak ada anggota keluarga yang merokok 10. Keluarga mempunyai akses terhadap air bersih 11. Keluarga mempunyai akses atau menggunakan jamban sehat 12. Sekeluarga menjadi anggota JKN Perilaku dan kesehatan lingkungan INDIKATOR KELUARGA SEHAT Note : dapat ditambahkan indikator sesuai kebutuhan setempat OUTPUT
  • 21. PERAN PERAWAT PUSKESMAS (Kepmenkes : 279/Menkes/SK/IV/2006) 21 KLIEN PENDIDIK KESEHATAN PEMBERI PELAYANAN KESEHATAN PENEMU KASUS KOORDINATOR /PENGHUBUNG KONSELOR ROLE MODEL PEMODIFIKASI LINGKUNGAN KONSULTAN PEMBAHARU (CHANGE AGENT) MANAJER KASUS ADVOKAT PENELITI
  • 22. Pelayanan Keperawatan: Bentuk pelayanan keperawatan professional yang merupakan bagian integral dari pelayanan Kesehatan yang didasarkan pada ilmu dan kiat keperawatan, ditujukan kepada individu,keluarga, kelompok atau masyarapat, baik sehat maupun sakit Praktik Keperawatan: Pelayanan yang diselenggarakan oleh perawat dalam bentuk asuhan keperawatan Asuhan Keperawatan: Ringkasan interaksi perawat yang klien dan lingkungannya untuk mencapai tujuan pemenuhan kebutuhan kemandirian klien dalam merawat diri
  • 23. PMK No. 26 tahun 2019 Peraturan pelaksana UU No. 38 tahun 2014 tentang Keperawatan SIPP Fasyankes, klinik, puskesmas, rumah sakit Praktik mandiri keperawatan Kebutuhan pelayanan Kesehatan/keperawatan dalam 1 wilayah
  • 24.  Pendidikan kesehatan dengan berfokus pada kebutuhan dasar masyarakat  Mendemonstrasikan ketrampilan  Intervensi keperawatan yang memerlukan ketrampilan khusus  Melakukan kerja sama lintas sektoral untuk mengatasi masalah komunitas  Melakukan rujukan  Bekerjasama (Partnership) dengan tenaga kesehatan lain dalam menyelesaikan masalah kesehatan sesuai tugas dan kewenangan masing-masing. Cakupan Intervensi Keperawatan
  • 25. Partnerships (Kerjasama) Dilakukan oleh perawat bersama unsur lain yg terkait & bermanfaat. Perawat harus mampu: 1. Mengidentifikasi & menjalin hubungan dengan klien 2. Melakukan kolaborasi dg pihak berbagai pihak 3. Memfasilitasi perluasan informasi & menyatukan sumber sumber untuk pembangunan kesehatan 4. Menjadi advokat bagi klien.
  • 26. Partnerships for progress toward client self-help: Nurse Client Group Partner with At risk power Negitiation for reallocation of health care resourses to address needs of sub group at greates risk Progress toward reduced health risk for groups at greatest risk
  • 27. Elemen Dasar Praktik Kolaboratif Responsibility & accountability Bertanggung jawab secara mandiri dan bersama-sama. Co-ordination Untuk mencegah duplikasi dan pemecahan perawatan. Misalnya : sistem rujukan Communication Setiap tim bertanggung jawab utk mengkomunikasikan informasi dan isu dari dari pasien dlm kaitannya utk mengambil keputusan.
  • 28.  Cooperation & Assertiveness, artinya keputusan tim didasarkan pada konsensus.  Konsensus difasilitasi oleh partisipasi penuh tim dengan menyeimbangkan antara cooperation & assertiveness. Co-operation Mengakui & menghargai opini/pandangan tim lainnya. Assertiveness Secara percaya diri menjamin pandangan & persepsi profesinya.
  • 29. Autonomy Wewenang individu dalam tim untuk scr mandiri membuat keputusan dan melaksanakan rencana perawatan. Mutual trust dan respect Tanpa rasa percaya & menghargai, cooperation tidak akan ada. Assertiveness menjadi ancaman, tanggungjawab akan dihindari, komunikasi terhambat, kemandirian tidak ada, dan co- operation dilakukan secara serampangan (Norsen, 1995).
  • 30. UU Nomor : 36 tahun 2009 tentang Kesehatan Pasal 23 : 1) Nakes berwenang utk menyelenggarakan Yankes 2) Kewenangan ut menyelenggarakan Yankes sbg mana ayat (1) dilakukan sesuai bidang keahlian yg dimiliki 3) Dlm menyelenggarakan Yankes, Nakes wajib memiliki izin dari pemerintah 4) Selama mberikan yankes sbg mana ayat (1) dilarang mengutamakan kepentingan yang bernilai materi 5) Ketentuan mengenai perizinan sbg mana ayat (3) diatur dlm Peraturan Menteri.
  • 31. TANGGUNG JAWAB NAKES (UU NO. 36 TH 2014 NAKES) • Mengabdikan diri sesuai dengan bidang keilmuwan yang dimiliki • Meningkatkan kompetensi • Bersikap dan berperilaku sesuai etika profesi • Mendahulukan kepentingan masyarakat daripada kepentingan pribadi atau kelompok • Melakukan kendali mutu dan kenali biaya dalam menyelenggarakan upaya kesehatan
  • 32. KEWAJIBAN NAKES (UU NO. 36 TH 2014 NAKES) 1. Memberikan yankes sesuai standar profesi dan pelayanan, SOP, Etika profesi, serta kebutuhan penerima yankes. 2. Memperoleh persetujuan dari penerima yankes atau keluarga atas tindakan yang diberikan. 3. Menjaga kerahasiaan penerima yankes. 4. Membuat dan menyimpan dokumen pelayanan 5. Merujuk penerima yankes ke nakes lain, sesuai kompetensi dan kewenangan. 6. Memberikan pertolongan pertama bagi penerima yankes, dalam kondisi darurat/ bencana
  • 33. KESIMPULAN • PERAN PERAWAT PUSKESMAS (Kepmenkes 279/Menkes/SK/IV/2006) apabila dilaksanakan dengan baik maka kontribusi perawat dan mewujudkan Indonesia sehat sangat tinggi; • Perkesmas perpaduan kesehatan masyarakat dan konsep keperawatan yang ditujukan pada seluruh masyarakat dengan penekanan pada keluarga beresiko tinggi dalam uapaya pencapaian derajat kesehatan yg optimal, dapat optimal dilakukan terintegrasi dengan PIS-PK • Dalam melaksanakan praktek keperawatan (fasyankes atau mandiri) sesuai dengan regulasi (kewenangan dan kompetensi); • Inisiasi sebagai sebuah solusi ketika perawat belum memiliki panduan program perkesmas, maka DPD PPNI cilacap telah menyusun untuk menguatkan semangat perkesmas.
  • 34. KARYA YANG MEMBERIKAN SOLUSI BAGI PERAWAT PANDUAN PROGRAM PERKESMAS