SlideShare a Scribd company logo
OCD : Diet ala Deddy Corbuzier, Aman nggak Sih ? (2)
Diet OCDyang dipopulerkan oleh Deddy Corbuzier diklaim mampu menurunkan berat badan
sebanyak 4 kg dalam seminggu. Bagaimana efek yang ditimbulkan oleh penurunan berat
badan secepat itu?
Menurut ahli gizi Rumah Sakit Dr.OEN Surakarta, Wahyuningtyas, secara medis penurunan
berat badan yang baik adalah sebanyak 0,5-1 kg dalam seminggu, sehingga dalam satu bulan
maksimal hanya mengalami penurunan berat badan sebanyak 4 kg. Penurunan berat badan
secara cepat dapat mengakibatkan :
1. Penurunan tingkat metabolisme tubuh
Jika berat badan turun secara drastis, maka tubuh akan meng-kompensasikan dengan
mengurangi tingkat metabolism tubuh.
2. Kehilangan massa otot
Tubuh akan memasuki proses ketosis (membakar otot untuk diubah menjadi energi) untuk
mengurangi rasa lapar tapi cara ini tidak aman dan tidak sehat. Jika kadar lemak dalam tubuh
berkurang maka tubuh akan kehilangan sebagian massa otot.
3. Malnutrisi
Orang dalam melakukan diet kebanyakan selalu mengurangi asupan makanan tanpa
memperhitungkan kebutuhan tubuh. Ini bisa menyebabkan rubuh kekurangan asupan zat gizi,
vitamin dan mineral yang salah satunya dapat melemahkan folikel rambut dan membuatnya
rapuh serta rontok.
4. Gangguan kesehatan kulit
Mengakibatkan kulit tidak mendapatkan cukup waktu untuk menyusut sesuai dengan ukuran
yang baru sehingga memicu terjadinya strech mark atau mengalami kulit bergelambir.
5. Insomnia
Akan mengakibatkan sulit tidur karena perut dalam kondisi kosong dan menahan rasa lapar
sehingga mengakibatkan gangguan tidur yang lama-kelamaan menjadi insomnia.
6. Diare
Dapat mengakibatkan diare berat kadang disertai sembelit sehingga dapat menyebabkan
dehidrasi berat dan mengancam jiwa (mengakibatkan kematian).
7. Gangguan makan
Dapat mengakibatkan kurang gizi, kehilangan elektrolit, mineral, anemia, hipertensi,
ketidakseimbangan hormon, osteoporosis, kelelahan serta gangguan organ tubuh sehingga
mengakibatkan tidak adanya selera makan.
8. Penyakit jantung
Dapat menekan kerja jantung dan membuatnya stress, kondisi ini menjadi salah satu faktor
penyakit jantung.
Dalam salah satu bagian pada e-book OCD, protein disebutkan tidak terlalu banyak
dibutuhkan untuk pembentukan otot. Seseorang cuma perlu 0,8 gram per kilogram berat
badannya per hari. Benarkah pendapat ini?
Wahyuningtyas memaparkan bahwa protein di dalam tubuh diperlukan sebagai zat
pembangun, yaitu untuk:
a. Pertumbuhan dan pembentukan protein dalam serum, hemoglobin, enzim,
hormon, dan antibodi.
b. Menggantikan sel-sel yang rusak.
c. Memelihara keseimbangan asam basa cairan tubuh.
d. Sumber energi.
Sehingga protein memang tidak secara mutlak digunakan untuk pembentukan otot.
Pembentukan otot harus diimbangi dengan cardio dan treadmill.
Kebutuhan protein orang dewasa dalam kondisi sehat adalah 0,8 gram per kilogram berat
badan. Berbeda lagi jika dalam kondisi hamil kebutuhan protein menjadi meningkat 1 sampai
1,2 gram per kilogram berat badan.
Beberapa penjelasan mengenai OCD ini seharusnya dipahami betul sebelum menerapkannya.
Toh, pada kata pengantar di dalam e-book yang disebarkannya gratis, Deddy tidak menjamin
OCD bakal 100 persen berhasil untuk semua orang. Ia juga menekankan bahwa panduan
tersebut bukan nasihat medis dan ia tidak bertanggung jawab atas dampak merugikan yang
timbul dari penerapan OCD. Jadi jangan terpana dengan testimoni atau badan berotot yang
diklaim hasil penerapan OCD. Berkonsultasilah dengan dokter untuk mengetahui apakah
OCD cocok untuk Kamu lakukan atau harus dimodifikasi dulu sesuai kondisi
tubuhmu.(yudhi)
anjitu.com/lifestyle.detail/7709/OCD.:.Diet.ala.Deddy.Corbuzier,.Aman.nggak.Sih.?.(2)

More Related Content

What's hot

Gizi seimbang
Gizi seimbangGizi seimbang
Gizi seimbang
Faiz Aiman
 
Kesehatan 8
Kesehatan 8Kesehatan 8
Gizi usia lanjut (usila)
Gizi usia lanjut (usila)Gizi usia lanjut (usila)
Gizi usia lanjut (usila)amyprahesti
 
Gizi pada lansia
Gizi pada lansiaGizi pada lansia
Gizi pada lansia
Adi Azwan Harahap
 
Kelopok 7
Kelopok 7Kelopok 7
Kelopok 7
bagus maulana
 
Penyuluhan PROLANIS Gizi pada Lansia
Penyuluhan PROLANIS Gizi pada LansiaPenyuluhan PROLANIS Gizi pada Lansia
Penyuluhan PROLANIS Gizi pada Lansia
UPTDPuskesmasAtambua
 
Presentasi gizi lansia
Presentasi gizi lansiaPresentasi gizi lansia
Presentasi gizi lansia
MettaFerdy FerdianFamily
 
Penyakit akibat kekurangan dan kelebihan mineral
Penyakit akibat kekurangan dan kelebihan mineralPenyakit akibat kekurangan dan kelebihan mineral
Penyakit akibat kekurangan dan kelebihan mineral
shintamardina
 
Anemia pada rematri
Anemia pada rematriAnemia pada rematri
Anemia pada rematri
Health
 
kelebihan dan kekurangan kalium
kelebihan dan kekurangan kaliumkelebihan dan kekurangan kalium
kelebihan dan kekurangan kalium
ailuadanies
 
Anemia pd remaja_ppt
Anemia pd remaja_pptAnemia pd remaja_ppt
Anemia pd remaja_ppt
Abdul Aziz
 
Anemia remaja
Anemia remajaAnemia remaja
Anemia remaja
puspitasari_whardani
 
5 Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami
5 Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami5 Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami
5 Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami
gitaryanti15
 
Pawer point eka AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pawer point eka AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Pawer point eka AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pawer point eka AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Angka kecukupan gizi
Angka kecukupan giziAngka kecukupan gizi
Angka kecukupan gizi
aditya kusuma
 
Atasi lupus dengan produk jeli gamat luxor dan spirulina luxor
Atasi lupus dengan produk jeli gamat luxor dan spirulina luxorAtasi lupus dengan produk jeli gamat luxor dan spirulina luxor
Atasi lupus dengan produk jeli gamat luxor dan spirulina luxor
jenal sobari
 

What's hot (18)

Gizi seimbang
Gizi seimbangGizi seimbang
Gizi seimbang
 
Kesehatan 8
Kesehatan 8Kesehatan 8
Kesehatan 8
 
Gizi usia lanjut (usila)
Gizi usia lanjut (usila)Gizi usia lanjut (usila)
Gizi usia lanjut (usila)
 
Gizi pada lansia
Gizi pada lansiaGizi pada lansia
Gizi pada lansia
 
Kelopok 7
Kelopok 7Kelopok 7
Kelopok 7
 
Penyuluhan PROLANIS Gizi pada Lansia
Penyuluhan PROLANIS Gizi pada LansiaPenyuluhan PROLANIS Gizi pada Lansia
Penyuluhan PROLANIS Gizi pada Lansia
 
Presentasi gizi lansia
Presentasi gizi lansiaPresentasi gizi lansia
Presentasi gizi lansia
 
Penyakit akibat kekurangan dan kelebihan mineral
Penyakit akibat kekurangan dan kelebihan mineralPenyakit akibat kekurangan dan kelebihan mineral
Penyakit akibat kekurangan dan kelebihan mineral
 
Anemia pada rematri
Anemia pada rematriAnemia pada rematri
Anemia pada rematri
 
kelebihan dan kekurangan kalium
kelebihan dan kekurangan kaliumkelebihan dan kekurangan kalium
kelebihan dan kekurangan kalium
 
Anemia pd remaja_ppt
Anemia pd remaja_pptAnemia pd remaja_ppt
Anemia pd remaja_ppt
 
6 bahaya kopi bagi kesehatan anda
6 bahaya kopi bagi kesehatan anda6 bahaya kopi bagi kesehatan anda
6 bahaya kopi bagi kesehatan anda
 
Anemia remaja
Anemia remajaAnemia remaja
Anemia remaja
 
Modul 2 kb 4
Modul 2 kb 4Modul 2 kb 4
Modul 2 kb 4
 
5 Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami
5 Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami5 Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami
5 Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami
 
Pawer point eka AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pawer point eka AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Pawer point eka AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pawer point eka AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
Angka kecukupan gizi
Angka kecukupan giziAngka kecukupan gizi
Angka kecukupan gizi
 
Atasi lupus dengan produk jeli gamat luxor dan spirulina luxor
Atasi lupus dengan produk jeli gamat luxor dan spirulina luxorAtasi lupus dengan produk jeli gamat luxor dan spirulina luxor
Atasi lupus dengan produk jeli gamat luxor dan spirulina luxor
 

Similar to makalah ocd

Makalah isu mutakhir gizi
Makalah isu mutakhir giziMakalah isu mutakhir gizi
Makalah isu mutakhir gizi
Giar Mada
 
Kebutuhan nutrisi dewasa 03
Kebutuhan nutrisi dewasa 03Kebutuhan nutrisi dewasa 03
Kebutuhan nutrisi dewasa 03
Indiey Syuhada
 
Pola_Makan_Sehat.pptx
Pola_Makan_Sehat.pptxPola_Makan_Sehat.pptx
Pola_Makan_Sehat.pptx
ssuserbc10791
 
Karya tulis ilmiah
Karya tulis ilmiahKarya tulis ilmiah
Karya tulis ilmiahHardi Maifra
 
Amalan gaya hidup sihat
Amalan gaya hidup sihatAmalan gaya hidup sihat
Amalan gaya hidup sihatSok Moi Lee
 
Nutrisi miscellaneous
Nutrisi miscellaneousNutrisi miscellaneous
Nutrisi miscellaneous
Mustamin Mustamin
 
Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi dan Pemasangan NGT
Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi dan Pemasangan NGTPemenuhan Kebutuhan Nutrisi dan Pemasangan NGT
Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi dan Pemasangan NGT
AstriYuliaSariLubis1
 
Gizi remaja
Gizi remajaGizi remaja
Gizi remajambanarti
 
Komposisi tubuh ( body composition)
Komposisi tubuh ( body composition)Komposisi tubuh ( body composition)
Komposisi tubuh ( body composition)
Kamaruzaman Nor
 
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptxGerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Pemkot prabumulih
 
5-Masalah Gizi.ppt
5-Masalah Gizi.ppt5-Masalah Gizi.ppt
5-Masalah Gizi.ppt
intanmega2
 
PPT RYAN NT.pptx
PPT RYAN NT.pptxPPT RYAN NT.pptx
PPT RYAN NT.pptx
RotTai
 
Makanan sehat materi 1.pptx
Makanan sehat materi 1.pptxMakanan sehat materi 1.pptx
Makanan sehat materi 1.pptx
MbakDiena
 
PENGANTAR ILMU GIZI, TREND & ISSUE DI INDONESIA.pptx
PENGANTAR ILMU  GIZI, TREND & ISSUE DI INDONESIA.pptxPENGANTAR ILMU  GIZI, TREND & ISSUE DI INDONESIA.pptx
PENGANTAR ILMU GIZI, TREND & ISSUE DI INDONESIA.pptx
pkmmasmambang
 
7 langkah cara menurunkan berat badan yang sehat
7 langkah cara menurunkan berat badan yang sehat7 langkah cara menurunkan berat badan yang sehat
7 langkah cara menurunkan berat badan yang sehat
Nas Ramadhan
 
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptxPPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
FitrianiNani
 
Kumpulan pertanyaan dan jawaban biokimia
Kumpulan pertanyaan dan jawaban biokimiaKumpulan pertanyaan dan jawaban biokimia
Kumpulan pertanyaan dan jawaban biokimia
arifah fadlilah
 
Gizi seimbang dan energi
Gizi seimbang dan energiGizi seimbang dan energi
Gizi seimbang dan energi
Asyifa Robiatul adawiyah
 

Similar to makalah ocd (20)

Makalah isu mutakhir gizi
Makalah isu mutakhir giziMakalah isu mutakhir gizi
Makalah isu mutakhir gizi
 
Kebutuhan nutrisi dewasa 03
Kebutuhan nutrisi dewasa 03Kebutuhan nutrisi dewasa 03
Kebutuhan nutrisi dewasa 03
 
Pola_Makan_Sehat.pptx
Pola_Makan_Sehat.pptxPola_Makan_Sehat.pptx
Pola_Makan_Sehat.pptx
 
Karya tulis ilmiah
Karya tulis ilmiahKarya tulis ilmiah
Karya tulis ilmiah
 
Amalan gaya hidup sihat
Amalan gaya hidup sihatAmalan gaya hidup sihat
Amalan gaya hidup sihat
 
Nutrisi miscellaneous
Nutrisi miscellaneousNutrisi miscellaneous
Nutrisi miscellaneous
 
Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi dan Pemasangan NGT
Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi dan Pemasangan NGTPemenuhan Kebutuhan Nutrisi dan Pemasangan NGT
Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi dan Pemasangan NGT
 
Gizi remaja
Gizi remajaGizi remaja
Gizi remaja
 
Komposisi tubuh ( body composition)
Komposisi tubuh ( body composition)Komposisi tubuh ( body composition)
Komposisi tubuh ( body composition)
 
Chapter III.pdf
Chapter III.pdfChapter III.pdf
Chapter III.pdf
 
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptxGerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Cegah Stunting Gizi Remaja.ppt.pptx
 
5-Masalah Gizi.ppt
5-Masalah Gizi.ppt5-Masalah Gizi.ppt
5-Masalah Gizi.ppt
 
PPT RYAN NT.pptx
PPT RYAN NT.pptxPPT RYAN NT.pptx
PPT RYAN NT.pptx
 
Makanan sehat materi 1.pptx
Makanan sehat materi 1.pptxMakanan sehat materi 1.pptx
Makanan sehat materi 1.pptx
 
Ltm 1
Ltm 1Ltm 1
Ltm 1
 
PENGANTAR ILMU GIZI, TREND & ISSUE DI INDONESIA.pptx
PENGANTAR ILMU  GIZI, TREND & ISSUE DI INDONESIA.pptxPENGANTAR ILMU  GIZI, TREND & ISSUE DI INDONESIA.pptx
PENGANTAR ILMU GIZI, TREND & ISSUE DI INDONESIA.pptx
 
7 langkah cara menurunkan berat badan yang sehat
7 langkah cara menurunkan berat badan yang sehat7 langkah cara menurunkan berat badan yang sehat
7 langkah cara menurunkan berat badan yang sehat
 
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptxPPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
 
Kumpulan pertanyaan dan jawaban biokimia
Kumpulan pertanyaan dan jawaban biokimiaKumpulan pertanyaan dan jawaban biokimia
Kumpulan pertanyaan dan jawaban biokimia
 
Gizi seimbang dan energi
Gizi seimbang dan energiGizi seimbang dan energi
Gizi seimbang dan energi
 

Recently uploaded

Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
andiaswindahlan1
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
PutriHanny4
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan  PISP diarePanduan pencatatan dan pelaporan  PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
YantariTiyora2
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
kirateraofficial
 

Recently uploaded (19)

Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan  PISP diarePanduan pencatatan dan pelaporan  PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
 

makalah ocd

  • 1. OCD : Diet ala Deddy Corbuzier, Aman nggak Sih ? (2) Diet OCDyang dipopulerkan oleh Deddy Corbuzier diklaim mampu menurunkan berat badan sebanyak 4 kg dalam seminggu. Bagaimana efek yang ditimbulkan oleh penurunan berat badan secepat itu? Menurut ahli gizi Rumah Sakit Dr.OEN Surakarta, Wahyuningtyas, secara medis penurunan berat badan yang baik adalah sebanyak 0,5-1 kg dalam seminggu, sehingga dalam satu bulan maksimal hanya mengalami penurunan berat badan sebanyak 4 kg. Penurunan berat badan secara cepat dapat mengakibatkan : 1. Penurunan tingkat metabolisme tubuh Jika berat badan turun secara drastis, maka tubuh akan meng-kompensasikan dengan mengurangi tingkat metabolism tubuh. 2. Kehilangan massa otot Tubuh akan memasuki proses ketosis (membakar otot untuk diubah menjadi energi) untuk mengurangi rasa lapar tapi cara ini tidak aman dan tidak sehat. Jika kadar lemak dalam tubuh berkurang maka tubuh akan kehilangan sebagian massa otot. 3. Malnutrisi Orang dalam melakukan diet kebanyakan selalu mengurangi asupan makanan tanpa memperhitungkan kebutuhan tubuh. Ini bisa menyebabkan rubuh kekurangan asupan zat gizi, vitamin dan mineral yang salah satunya dapat melemahkan folikel rambut dan membuatnya rapuh serta rontok. 4. Gangguan kesehatan kulit Mengakibatkan kulit tidak mendapatkan cukup waktu untuk menyusut sesuai dengan ukuran yang baru sehingga memicu terjadinya strech mark atau mengalami kulit bergelambir. 5. Insomnia Akan mengakibatkan sulit tidur karena perut dalam kondisi kosong dan menahan rasa lapar sehingga mengakibatkan gangguan tidur yang lama-kelamaan menjadi insomnia. 6. Diare Dapat mengakibatkan diare berat kadang disertai sembelit sehingga dapat menyebabkan dehidrasi berat dan mengancam jiwa (mengakibatkan kematian). 7. Gangguan makan
  • 2. Dapat mengakibatkan kurang gizi, kehilangan elektrolit, mineral, anemia, hipertensi, ketidakseimbangan hormon, osteoporosis, kelelahan serta gangguan organ tubuh sehingga mengakibatkan tidak adanya selera makan. 8. Penyakit jantung Dapat menekan kerja jantung dan membuatnya stress, kondisi ini menjadi salah satu faktor penyakit jantung. Dalam salah satu bagian pada e-book OCD, protein disebutkan tidak terlalu banyak dibutuhkan untuk pembentukan otot. Seseorang cuma perlu 0,8 gram per kilogram berat badannya per hari. Benarkah pendapat ini? Wahyuningtyas memaparkan bahwa protein di dalam tubuh diperlukan sebagai zat pembangun, yaitu untuk: a. Pertumbuhan dan pembentukan protein dalam serum, hemoglobin, enzim, hormon, dan antibodi. b. Menggantikan sel-sel yang rusak. c. Memelihara keseimbangan asam basa cairan tubuh. d. Sumber energi. Sehingga protein memang tidak secara mutlak digunakan untuk pembentukan otot. Pembentukan otot harus diimbangi dengan cardio dan treadmill. Kebutuhan protein orang dewasa dalam kondisi sehat adalah 0,8 gram per kilogram berat badan. Berbeda lagi jika dalam kondisi hamil kebutuhan protein menjadi meningkat 1 sampai 1,2 gram per kilogram berat badan. Beberapa penjelasan mengenai OCD ini seharusnya dipahami betul sebelum menerapkannya. Toh, pada kata pengantar di dalam e-book yang disebarkannya gratis, Deddy tidak menjamin OCD bakal 100 persen berhasil untuk semua orang. Ia juga menekankan bahwa panduan tersebut bukan nasihat medis dan ia tidak bertanggung jawab atas dampak merugikan yang timbul dari penerapan OCD. Jadi jangan terpana dengan testimoni atau badan berotot yang diklaim hasil penerapan OCD. Berkonsultasilah dengan dokter untuk mengetahui apakah OCD cocok untuk Kamu lakukan atau harus dimodifikasi dulu sesuai kondisi tubuhmu.(yudhi) anjitu.com/lifestyle.detail/7709/OCD.:.Diet.ala.Deddy.Corbuzier,.Aman.nggak.Sih.?.(2)