SlideShare a Scribd company logo
Mengidentifikasi Masalah Melalui Gejala yang Muncul
Modul 10
Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC
yang tersambung jaringan
DEPAN
PETA KEDUDUKAN KOMPETENSI
2 3
Mendiagnosis permasalahan
pengoperasian PC yang
tersambung jaringangnosis
Melakukan perbaikan dan/ atau
setting ulang koneksi jaringan
an
Melakukan instalasi sistem operasi
jaringan berbasis GUI (Graphical User
Interface) dan Text
Melakukan instalasi perangkat
jaringan berbasis luas (Wide Area
Network)
Mendiagnosis permasalahan perangkat
yang tersambung jaringan berbasis luas
(Wide Area Network)
Membuat desain sistem
keamanan jaringan
Mendiagnosis permasalahan
pengoperasian PC dan
periferal
Melakukan perbaikan dan/
atau setting ulang sistem PC
Melakukan perbaikan periferal
Melakukan instalasi software
Melakukan perawatan PC
Melakukan instalasi sistem operasi
berbasis graphical user interface (GUI)
dan command line interface (CLI)
Melakukan instalasi perangkat
jaringan lokal (Local Area
Network)
Menerapkan teknik elektronika
analog dan digital dasar
Menerapkan fungsi
peripheral dan instalasi PC
Melakukan perbaikan dan/ atau setting
ulang koneksi jaringan berbasis luas
(Wide Area Network)
Mengadministrasi server
dalam jaringan
Merancang bangun dan
menganalisa Wide Area
Network
Merancang web data base
untuk content server
Lulus
Melakukan instalasi
sistem operasi dasar
Menerapkan K 3 LH
Merakit Personal
Komputer
Dasar Kejuruan Level I ( Kelas X ) Level II ( Kelas XI ) Level III ( Kelas XII )
1
Mendiagnosis permasalahan
pengoperasian PC yang
tersambung jaringangnosis
Klik Disini
DEPAN
TUJUAN PEMBELAJARAN
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
1. Peserta diklat mampu mengetahui jenis-
jenis gangguan pada perangkat jaringan.
2. Peserta diklat mampu mengetetahui
performance dan kondisi perangkat yang
terhubung jaringan.
• Komputer yang terhubung jaringan
sering kali mengalami gangguan
kerusakan baik dari sisi hardware
atau software. Hal ini disebabkan oleh
banyaknya pengguna komputer yang
terhubung dalam sistem jaringan.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Faktor-faktor yang dapat menyebabkan
terjadinya kerusakan pada Jaringan
komputer adalah:
• Tegangan Listrik
• Mati atau tidak berfungsinya komponen
pada jaringan
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Tegangan listrik dapat menyebabkan
ganguan apabila tegangan yang dihasilkan
tidak stabil, sering terjadi naik dan turun
atau mati mendadak dari sumber PLN.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Komputer yang kita gunakan sering mati
mendadak karena sumber listrik mati
dapat menyebabkan komputer yang kita
gunakan akan cepat rusak. Sehinga
akan mempengaruhi jaringan apabila
terjadi kerusakan pada komputer
workstation maupun di komputer server.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Dalam sistem jaringan LAN sering kita
menyebut permasalahan yang
menyebabkan seluruh atau sebagian
jaringan terganggu disebut jaringan dalam
kondisi down.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
• Down dalam jaringan LAN lebih mudah
diatasi karena kita dapat mendeteksi melalui
indikator-indikator yang diperlihatkan oleh
komponen jaringan antara lain :
– Server
– Workstation
– Hub/switch
– Network Interface Card (Kartu jaringan)
– Kabel dan konektor
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Apabila komputer server mengalami
kerusakan atau gangguan secara
otomatis seluruh jaringan tidak berfungsi
karena server merupakan pintu masuk dan
sebagai pusat jaringan. Jadi apabila seluruh
jaringan tidak dapat berfungsi berarti terjadi
gangguan atau kerusakan pada server
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SERVER
• Apabila terjadi kerusakan pada
komputer workstation berarti komputer
yang digunakan tidak dapat masuk dalam
jaringan sehingga tidak dapat
berkomunikasi dengan komputer server
maupun komputer lain dalam jaringan.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
WORKSTATION
• Apabila terjadi
kerusakan pada Hub
dapat dilihat pada lampu
indikator power dan
lampu indikator untuk
masing-masing
workstation. Apabila
lampu indikator power
Hub/switch mati berarti
kemungkinan besar
Hub tersebut rusak
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HUB/SWITCH
• Indikator yang dapat dilihat
dalam kerusakan kartu
jaringan adalah matinya
lampu indikator yang
terdapat pada kartu jaringan
dan lampu indikator di
Hub/switch saat komputer
telah hidup dan
konektifitas kabel dari kartu
jaringan dan hub/switch
telah baik
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
LAN CARD
• Jenis kabel serat
optik menggunakan
konektor SC dan ST.
Gangguan atau
kerusakan pada kabel
dan konektor jenis
serat optik sangat
jarang, tetapi
memerlukan
penanganan secara
khusus untuk
perawatan jaringan
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
KABEL
• Gangguan atau kerusakan
pada kabel UTP
adalah lampu indikator
yang tidak hidup pada
kartu jaringan atau
padaHub/switch. Hal
tersebut dikarenakan
konektor yang tidak
terpasang dengan baik
(longgar), susunan
pengkabelan yang salah
dan kabel putus.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
KABEL
• Kabel jenis coaxial
memiliki akses yang
cukup lambat bila
dibandingkan jenis kabel
lainnya dan sering
terjadi gangguan
karena konektor yang
longgar (tidak konek),
kabel short dan kabel
terbuka resistor pada
terminating conector.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Kabel UTP Straight
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Kabel UTP Straight
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Kabel UTP Straight
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Kabel UTP Straight
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Kabel UTP Straight
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Kabel UTP Straight
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Kabel UTP Straight
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Kabel UTP Straight
Ket :
Aktif
Tidak aktif
Kabel UTP Straight
SOAL
1. Sebutkan peralatan vital yang harus dimiliki
untuk membangun sebuah jaringan beserta
fungsinya masing-masing dalam jaringan
tersebut!
2. Sebutkan dan jelaskan topologi fisik jaringan
yang ada minimal 2 buah serta keuntungan dan
kerugiannya!
3. Dalam Jaringan apakah perlu dilakukan
perawatan? Kalau perlu berapa jangka waktu
perawatannya? Mengapa harus dilakukan
perawatan? Pada bagian apa saja?
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Menganalisa Gejala Kerusakan
Modul 10
Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC
yang tersambung jaringan
DEPAN
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta diklat mampu mengklasifikasi
permasalahan pada pengoperasian LAN
2. Peserta diklat mampu mengidentifikasi
masing-masing jenis permasalahan yang
ada pada hardware.
3. Peserta diklat mampu mengidentifikasi
masing-masing jenis permasalahan yang
ada pada software.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
DEPAN
• Permasalahan yang sering muncul baik
dalam pemasangan maupun setelah
pemasangan jaringan LAN komputer
secara garis besar dapat dibagi atas:
– Kerusakan atau kesalahan Hardware
– Kesalahan software
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Kerusakan atau kesalahan hardware
yang sering terjadi adalah pada Network
Interface Card (kartu jaringan),
pengkabelan dan konektor.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HARDWARE
Secara software untuk
mengetahui bahwa
kartu jaringan telah
bekerja atau aktif dapat
dilihat pada :
1. Klik Start > setting
>klik Control Panel
2. Pilih icon system
double klik pilih
menu Device
Manager
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HARDWARE
Permasalahan pada Kabel Jenis Thin Coax.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
1. Kabel Terbuka (open). Kondisi ini menyatakan
bahwa telah terjadi putusnya kabel dalam jaringan
yangmenyebabkan kabel tidak dapat menghantarkan
data.
2. Konektor longgar (tidak terhubung). Kondisi ini
terjadi pada koneksi antar kartu jaringan dengan
konektor kabel.
3. Kabel short. Kondisi ini menyatakan bahwa telah
terjadi kabel yang hubung singkat dalam jaringan.
4. Resistor pada terminating Connector
5. Short pada pemasangan kabel dengan plug konektor
6. Longgar pada male connector
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HARDWARE
Permasalahan pada
kabel jenis Thin Coax
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HARDWARE
• Pengecekan
kerusakan kabel
UTP dapat
dengan mudah
diketahui.
Seperti dalam
gambar berikut:
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HARDWARE
Keterangan gambar:
1. Konektor longgar (tidak terhubung)
2. Kabel short
3. Kabel terbuka (open)
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HARDWARE
Permasalahan yang sering muncul pada bagian
software ini pada umumnya bisa dikelompokkan :
• Kesalahan setting konfigurasi jaringan
• Kesalahan Protocol yang digunakan
• Kesalahan pengalamatan IP.
• Kesalahan Indentifikasi Client dan server komputer
• Kesalahan Service Network (file and print sharing)
• Kesalahan Security System
• Kerusakan file program, sehingga perlu di update
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SOFTWARE
• Untuk dapat melakukan perbaikan dalam
kesalahan-kesalahan software tersebut
dapat dilakukan dengan setting ulang
software sesuai dengan ketentuan
dalam jaringan tersebut.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SOFTWARE
Berikut beberapa kasus yang sering disebabkan
oleh sistem operasi networking:
• Tidak bisa Login dalam jaringan
• Tidak bisa menemukan komputer lain pada
daftar network
• Tidak bisa sharing files atau printer
• Tidak bisa install network adapter
• Komputer lain tidak dapat masuk ke komputer
kita.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SOFTWARE
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SOAL
1. Apakah ada kesamaan dan perbedaan fungsi
antara HUB, Repeater, Bridge, dan Router
dalam jaringan?
2. Apa yang dimaksud dengan protokol
dalam jaringan IPX dan TCP/IP?
3. Apa yang dimaksud dengan jaringan peer
to peer dan peer to server (client server)
apa keuntungan dari masing-masing ?
Mengisolasi Permasalahan
Modul 10
Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC
yang tersambung jaringan
DEPAN
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta diklat mampu mengisolasi
permasalahan perangkat jaringan agar
tidak mengganggu keseluruhan sistem
2. Peserta diklat mampu mengisolasi
permasalahan perangkat jaringan dari
sisi hardware
3. Peserta diklat mampu mengisolasi
permasalahan perangkat jaringan dari
sisi software
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
• Mengisolasi permasalahan merupakan
tindakan yang dilakukan untuk
mencegah hal-hal yang berakibat lebih
fatal dalam jaringan. Hal ini dilakukan
agar jaringan dapat berfungsi secara
baik dan normal kembali.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
Pengisolasian permasalahan secara
Hardware
1. mengisolasi kerusakan pada kartu
jaringan
2. mengisolasi permasalahan
pengkabelan dan konektor
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HARDWARE
Pengisolasaian
Protocol yang
digunakan harus
ditentukan pada
saat instalasi
software Kartu
jaringan. Seperti
pada contoh
penggunakanproto
col TCP/IP.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
HARDWARE
Kesalahan pengalamatan IP.
• Kesalahan Identifikasi workgrup
• Kesalahan Service Network (file and print
sharing)
• Kerusakan file program, sehingga perlu di
update
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SOFTWARE
Untuk dapat melakukan perbaikan dalam kesalahan-
kesalahan software tersebut dapat dilakukan
dengan setting ulang software sesuai dengan
ketentuan dalam jaringan
Berikut beberapa kasus yang sering disebabkan oleh
sistem operasi networking:
1. Tidak bisa Login dalam jaringan
2. Tidak bisa menemukan komputer lain pada daftar
network
3. Tidak bisa sharing files atau printer.
4. Tidak bisa install network adapter
5. Komputer lain tidak dapat masuk ke komputer kita.
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SOFTWARE
Langkah
Melakukan
Sharing Printer
1. Start setting
printer
2. Pilih printer
yang akan di
sharing
3. Option pilihan
sharing printer
1
2
3
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SOFTWARE
• Pengisolasian dan pengecekan kesalahan
harus dilakukan satu persatu dengan teliti
sesuai dengan ketentuan yang telah
ditetapkan padajaringan tersebut
diantaranya pemberian nomor IP dan
subnetmaskpada protocol yang
digunakan, nama Workgroup dan
sebagainyasehingga didapatkan koneksi
jaringan yang sempurna
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
SOAL
1. Bagaimana penanganan pengisolasian kerusakan
pada jaringan dengan topologi Bus dan pengaruhnya
terhadap topologi tersebut.
2. Bagaimana penanganan pengisolasian kerusakan
pada jaringan dengan topologi Star dan pengaruhnya
terhadap sistem jaringan tersebut.
3. Menurut anda lebih mudah pengisolasian pada
jaringan pada topologi star atau topologi Bus? Apa
kemudahannya?
4. Pada saat isolasi permasalahan secara software hal-
hal apa saja yang perlu diperhatikan? Mengapa?
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
DAFTAR PUSTAKA
Dikmenjur. 2004. Mendiagnosis
Permasalahan Pengoperasian PC Yang
Tersambung Jaringan. Modul TKJ.
Jakarta
Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
DEPAN
SEKIAN DAN TERIMA KASIH
DEPAN

More Related Content

What's hot

Wireless troubleshooting & solution
Wireless troubleshooting & solutionWireless troubleshooting & solution
Wireless troubleshooting & solution
Drakos Ezc Asc
 
Tugas troubleshooting jaringan
Tugas troubleshooting jaringanTugas troubleshooting jaringan
Tugas troubleshooting jaringan
tutik wiranti
 
Laporan 7 p1
Laporan 7 p1Laporan 7 p1
Laporan 7 p1Boy Cdr
 
Mendiagnosa dan mengatasi permasalahan dalam jaringan komputer
Mendiagnosa dan mengatasi permasalahan dalam jaringan komputerMendiagnosa dan mengatasi permasalahan dalam jaringan komputer
Mendiagnosa dan mengatasi permasalahan dalam jaringan komputerAli Must Can
 
Kk14 Mendiagnosis Permasalahan Perangkat yg Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Kk14 Mendiagnosis Permasalahan Perangkat yg Tersambung Jaringan Berbasis LuasKk14 Mendiagnosis Permasalahan Perangkat yg Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Kk14 Mendiagnosis Permasalahan Perangkat yg Tersambung Jaringan Berbasis LuasMaulanaiskandar
 
Setting Wirelless - Paket Tracer
Setting Wirelless - Paket TracerSetting Wirelless - Paket Tracer
Setting Wirelless - Paket Tracer
oldias
 
Lapisan Jaringan
Lapisan JaringanLapisan Jaringan
Lapisan JaringanAri FX
 
PERANGKAT KERAS DAN JARINGAN INTERNET
PERANGKAT KERAS DAN JARINGAN INTERNETPERANGKAT KERAS DAN JARINGAN INTERNET
PERANGKAT KERAS DAN JARINGAN INTERNET
Fadli Ramadhan
 
komunikasi nikrabel._keamanan security wireles microtik
komunikasi nikrabel._keamanan security wireles microtikkomunikasi nikrabel._keamanan security wireles microtik
komunikasi nikrabel._keamanan security wireles microtikfhino
 
Pti peer to peer..
Pti peer to peer..Pti peer to peer..
Pti peer to peer..
indahrizkiana
 
Ccna 1 pertemuan 1
Ccna 1 pertemuan 1Ccna 1 pertemuan 1
Ccna 1 pertemuan 1
Nandang Mulyadi
 
Komunikasi nirkabel
Komunikasi nirkabelKomunikasi nirkabel
Komunikasi nirkabel
Kingofhardy
 
Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang Tersambung Jaringan Berbasis LuasMendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Anca Septiawan
 
Mendiagnosis permasalahan perangkat jaringan berbasis luas (wan)
Mendiagnosis permasalahan perangkat jaringan berbasis luas (wan)Mendiagnosis permasalahan perangkat jaringan berbasis luas (wan)
Mendiagnosis permasalahan perangkat jaringan berbasis luas (wan)
avsai
 
Modul 11-perc3-konfigurasi wlan
Modul 11-perc3-konfigurasi wlanModul 11-perc3-konfigurasi wlan
Modul 11-perc3-konfigurasi wlan
Iwan Iwan
 
Tugas smk
Tugas smkTugas smk
Laporan praktikum jarkom_2
Laporan praktikum jarkom_2Laporan praktikum jarkom_2
Laporan praktikum jarkom_2
Deprilana Ego Prakasa
 
Koneksi antar komputer dengan kabel cross over
Koneksi antar komputer dengan kabel cross overKoneksi antar komputer dengan kabel cross over
Koneksi antar komputer dengan kabel cross over
shaaaaa_
 

What's hot (20)

Wireless troubleshooting & solution
Wireless troubleshooting & solutionWireless troubleshooting & solution
Wireless troubleshooting & solution
 
Tugas troubleshooting jaringan
Tugas troubleshooting jaringanTugas troubleshooting jaringan
Tugas troubleshooting jaringan
 
Laporan 7 p1
Laporan 7 p1Laporan 7 p1
Laporan 7 p1
 
Mendiagnosa dan mengatasi permasalahan dalam jaringan komputer
Mendiagnosa dan mengatasi permasalahan dalam jaringan komputerMendiagnosa dan mengatasi permasalahan dalam jaringan komputer
Mendiagnosa dan mengatasi permasalahan dalam jaringan komputer
 
Kk14 Mendiagnosis Permasalahan Perangkat yg Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Kk14 Mendiagnosis Permasalahan Perangkat yg Tersambung Jaringan Berbasis LuasKk14 Mendiagnosis Permasalahan Perangkat yg Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Kk14 Mendiagnosis Permasalahan Perangkat yg Tersambung Jaringan Berbasis Luas
 
Setting Wirelless - Paket Tracer
Setting Wirelless - Paket TracerSetting Wirelless - Paket Tracer
Setting Wirelless - Paket Tracer
 
Lapisan Jaringan
Lapisan JaringanLapisan Jaringan
Lapisan Jaringan
 
Router wrt54 g
Router wrt54 gRouter wrt54 g
Router wrt54 g
 
PERANGKAT KERAS DAN JARINGAN INTERNET
PERANGKAT KERAS DAN JARINGAN INTERNETPERANGKAT KERAS DAN JARINGAN INTERNET
PERANGKAT KERAS DAN JARINGAN INTERNET
 
komunikasi nikrabel._keamanan security wireles microtik
komunikasi nikrabel._keamanan security wireles microtikkomunikasi nikrabel._keamanan security wireles microtik
komunikasi nikrabel._keamanan security wireles microtik
 
Pti peer to peer..
Pti peer to peer..Pti peer to peer..
Pti peer to peer..
 
Ccna 1 pertemuan 1
Ccna 1 pertemuan 1Ccna 1 pertemuan 1
Ccna 1 pertemuan 1
 
Komunikasi nirkabel
Komunikasi nirkabelKomunikasi nirkabel
Komunikasi nirkabel
 
Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang Tersambung Jaringan Berbasis LuasMendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang Tersambung Jaringan Berbasis Luas
Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang Tersambung Jaringan Berbasis Luas
 
Mendiagnosis permasalahan perangkat jaringan berbasis luas (wan)
Mendiagnosis permasalahan perangkat jaringan berbasis luas (wan)Mendiagnosis permasalahan perangkat jaringan berbasis luas (wan)
Mendiagnosis permasalahan perangkat jaringan berbasis luas (wan)
 
Modul 11-perc3-konfigurasi wlan
Modul 11-perc3-konfigurasi wlanModul 11-perc3-konfigurasi wlan
Modul 11-perc3-konfigurasi wlan
 
Tugas smk
Tugas smkTugas smk
Tugas smk
 
Laporan praktikum jarkom_2
Laporan praktikum jarkom_2Laporan praktikum jarkom_2
Laporan praktikum jarkom_2
 
Koneksi antar komputer dengan kabel cross over
Koneksi antar komputer dengan kabel cross overKoneksi antar komputer dengan kabel cross over
Koneksi antar komputer dengan kabel cross over
 
Web base level one
Web base level oneWeb base level one
Web base level one
 

Viewers also liked

Mendiagnosis permasalahan PC yang tersambung ke jaringan
Mendiagnosis permasalahan PC yang tersambung ke jaringanMendiagnosis permasalahan PC yang tersambung ke jaringan
Mendiagnosis permasalahan PC yang tersambung ke jaringan
Irvan Arifin
 
Kumpulan soal tkj_1102011
Kumpulan soal tkj_1102011Kumpulan soal tkj_1102011
Kumpulan soal tkj_1102011Aswito Aswito
 
Rpp kelas 12 tahun 2012
Rpp kelas 12 tahun 2012Rpp kelas 12 tahun 2012
Rpp kelas 12 tahun 2012
sholihin14
 
Bahan Ajar KK (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
Bahan Ajar KK (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)Bahan Ajar KK (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
Bahan Ajar KK (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
bernimontolalu
 
Bahan ajar kk (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
Bahan ajar kk (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)Bahan ajar kk (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
Bahan ajar kk (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)bernimontolalu
 
Rpp aplikasi perangkat lunak 2013
Rpp aplikasi perangkat lunak 2013Rpp aplikasi perangkat lunak 2013
Rpp aplikasi perangkat lunak 2013
Anik Andiyani
 
Modul Mengelola peralatan kantor
Modul Mengelola peralatan kantorModul Mengelola peralatan kantor
Modul Mengelola peralatan kantor
Anugerah Dino Bhavati
 
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORANKONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORANNuiiul Muurz
 
Tugas presentasi peralatan kantor1
Tugas presentasi peralatan kantor1Tugas presentasi peralatan kantor1
Tugas presentasi peralatan kantor1
Bunda Ramadhan
 
Powerpoint administrasi
Powerpoint administrasiPowerpoint administrasi
Powerpoint administrasiayunurochimah
 
Modul mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan periperal
Modul mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan periperalModul mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan periperal
Modul mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan periperal
Harly Umboh
 
Laporan Program diagnosa kerusakan hardware komputer berdasarkan beep
Laporan Program diagnosa kerusakan hardware komputer berdasarkan beepLaporan Program diagnosa kerusakan hardware komputer berdasarkan beep
Laporan Program diagnosa kerusakan hardware komputer berdasarkan beep
aim190696
 
Modul standar kompetensi mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
Modul standar kompetensi mengoperasikan aplikasi perangkat lunakModul standar kompetensi mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
Modul standar kompetensi mengoperasikan aplikasi perangkat lunakArdian Zinkser
 
Administrasi Perkantoran
Administrasi PerkantoranAdministrasi Perkantoran
Administrasi Perkantoranbambange
 
Modul Sarana dan Prasarana Adm. Perkantoran
Modul Sarana dan Prasarana Adm. PerkantoranModul Sarana dan Prasarana Adm. Perkantoran
Modul Sarana dan Prasarana Adm. Perkantoran
Ana Miladiyah
 

Viewers also liked (16)

Mendiagnosis permasalahan PC yang tersambung ke jaringan
Mendiagnosis permasalahan PC yang tersambung ke jaringanMendiagnosis permasalahan PC yang tersambung ke jaringan
Mendiagnosis permasalahan PC yang tersambung ke jaringan
 
Kumpulan soal tkj_1102011
Kumpulan soal tkj_1102011Kumpulan soal tkj_1102011
Kumpulan soal tkj_1102011
 
Mendiagnosa permasalahan pc dan
Mendiagnosa permasalahan pc danMendiagnosa permasalahan pc dan
Mendiagnosa permasalahan pc dan
 
Rpp kelas 12 tahun 2012
Rpp kelas 12 tahun 2012Rpp kelas 12 tahun 2012
Rpp kelas 12 tahun 2012
 
Bahan Ajar KK (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
Bahan Ajar KK (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)Bahan Ajar KK (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
Bahan Ajar KK (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
 
Bahan ajar kk (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
Bahan ajar kk (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)Bahan ajar kk (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
Bahan ajar kk (mengoperasikan aplikasi perangkat lunak)
 
Rpp aplikasi perangkat lunak 2013
Rpp aplikasi perangkat lunak 2013Rpp aplikasi perangkat lunak 2013
Rpp aplikasi perangkat lunak 2013
 
Modul Mengelola peralatan kantor
Modul Mengelola peralatan kantorModul Mengelola peralatan kantor
Modul Mengelola peralatan kantor
 
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORANKONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
 
Tugas presentasi peralatan kantor1
Tugas presentasi peralatan kantor1Tugas presentasi peralatan kantor1
Tugas presentasi peralatan kantor1
 
Powerpoint administrasi
Powerpoint administrasiPowerpoint administrasi
Powerpoint administrasi
 
Modul mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan periperal
Modul mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan periperalModul mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan periperal
Modul mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan periperal
 
Laporan Program diagnosa kerusakan hardware komputer berdasarkan beep
Laporan Program diagnosa kerusakan hardware komputer berdasarkan beepLaporan Program diagnosa kerusakan hardware komputer berdasarkan beep
Laporan Program diagnosa kerusakan hardware komputer berdasarkan beep
 
Modul standar kompetensi mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
Modul standar kompetensi mengoperasikan aplikasi perangkat lunakModul standar kompetensi mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
Modul standar kompetensi mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
 
Administrasi Perkantoran
Administrasi PerkantoranAdministrasi Perkantoran
Administrasi Perkantoran
 
Modul Sarana dan Prasarana Adm. Perkantoran
Modul Sarana dan Prasarana Adm. PerkantoranModul Sarana dan Prasarana Adm. Perkantoran
Modul Sarana dan Prasarana Adm. Perkantoran
 

Similar to Mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc yang tersambung jaringan

slide-_10_instalasi-jaringan-komputer.ppt
slide-_10_instalasi-jaringan-komputer.pptslide-_10_instalasi-jaringan-komputer.ppt
slide-_10_instalasi-jaringan-komputer.ppt
jackzabaniah
 
slide-instalasi-jaringan-komputer.ppt
slide-instalasi-jaringan-komputer.pptslide-instalasi-jaringan-komputer.ppt
slide-instalasi-jaringan-komputer.ppt
ABASYAIR
 
Mengisolasi permasalahan pada lan
Mengisolasi permasalahan pada lanMengisolasi permasalahan pada lan
Mengisolasi permasalahan pada lanAmiroh S.Kom
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
Isya Maulana
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
fiqihfardana
 
modul TKJ KK 14 Mendiagnosis permasalahan jaringan berbasis luas
modul TKJ KK 14 Mendiagnosis permasalahan jaringan berbasis luasmodul TKJ KK 14 Mendiagnosis permasalahan jaringan berbasis luas
modul TKJ KK 14 Mendiagnosis permasalahan jaringan berbasis luas
Ilham Hudori
 
Materi ajar kelas 2 tkj
Materi ajar kelas 2 tkjMateri ajar kelas 2 tkj
Materi ajar kelas 2 tkjimam Fauzan
 
materi kk11 teknik komputer jaringan
materi kk11 teknik komputer jaringanmateri kk11 teknik komputer jaringan
materi kk11 teknik komputer jaringan
velisya NT
 
abdul aziz anjama.ppt
abdul aziz anjama.pptabdul aziz anjama.ppt
abdul aziz anjama.ppt
msyahid4
 
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputerMempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputerAmiroh S.Kom
 
Perawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.pptPerawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.ppt
rosminailham02
 
vlan
vlanvlan
Modul 12-mendiagnosis-permasalahan-pengoperasian-pc-yang-tersambung-jaringan
Modul 12-mendiagnosis-permasalahan-pengoperasian-pc-yang-tersambung-jaringanModul 12-mendiagnosis-permasalahan-pengoperasian-pc-yang-tersambung-jaringan
Modul 12-mendiagnosis-permasalahan-pengoperasian-pc-yang-tersambung-jaringanepotshare
 
Bab iii bidang pekerjaan kp
Bab iii bidang pekerjaan kpBab iii bidang pekerjaan kp
Bab iii bidang pekerjaan kpDevandy Enda
 
Makalah jaringan lan komputer
Makalah jaringan lan komputerMakalah jaringan lan komputer
Makalah jaringan lan komputer
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah jaringan lan komputer
Makalah jaringan lan komputerMakalah jaringan lan komputer
Makalah jaringan lan komputer
Septian Muna Barakati
 

Similar to Mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc yang tersambung jaringan (20)

slide-_10_instalasi-jaringan-komputer.ppt
slide-_10_instalasi-jaringan-komputer.pptslide-_10_instalasi-jaringan-komputer.ppt
slide-_10_instalasi-jaringan-komputer.ppt
 
slide-instalasi-jaringan-komputer.ppt
slide-instalasi-jaringan-komputer.pptslide-instalasi-jaringan-komputer.ppt
slide-instalasi-jaringan-komputer.ppt
 
Mengisolasi permasalahan pada lan
Mengisolasi permasalahan pada lanMengisolasi permasalahan pada lan
Mengisolasi permasalahan pada lan
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 
modul TKJ KK 14 Mendiagnosis permasalahan jaringan berbasis luas
modul TKJ KK 14 Mendiagnosis permasalahan jaringan berbasis luasmodul TKJ KK 14 Mendiagnosis permasalahan jaringan berbasis luas
modul TKJ KK 14 Mendiagnosis permasalahan jaringan berbasis luas
 
Materi ajar kelas 2 tkj
Materi ajar kelas 2 tkjMateri ajar kelas 2 tkj
Materi ajar kelas 2 tkj
 
KK_11_TKJ
KK_11_TKJKK_11_TKJ
KK_11_TKJ
 
materi kk11 teknik komputer jaringan
materi kk11 teknik komputer jaringanmateri kk11 teknik komputer jaringan
materi kk11 teknik komputer jaringan
 
Instalasi lan
Instalasi lanInstalasi lan
Instalasi lan
 
abdul aziz anjama.ppt
abdul aziz anjama.pptabdul aziz anjama.ppt
abdul aziz anjama.ppt
 
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputerMempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
 
Packet tracert
Packet tracertPacket tracert
Packet tracert
 
Perawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.pptPerawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.ppt
 
vlan
vlanvlan
vlan
 
Modul 12-mendiagnosis-permasalahan-pengoperasian-pc-yang-tersambung-jaringan
Modul 12-mendiagnosis-permasalahan-pengoperasian-pc-yang-tersambung-jaringanModul 12-mendiagnosis-permasalahan-pengoperasian-pc-yang-tersambung-jaringan
Modul 12-mendiagnosis-permasalahan-pengoperasian-pc-yang-tersambung-jaringan
 
Bab iii bidang pekerjaan kp
Bab iii bidang pekerjaan kpBab iii bidang pekerjaan kp
Bab iii bidang pekerjaan kp
 
Makalah jaringan lan komputer
Makalah jaringan lan komputerMakalah jaringan lan komputer
Makalah jaringan lan komputer
 
Makalah jaringan lan komputer
Makalah jaringan lan komputerMakalah jaringan lan komputer
Makalah jaringan lan komputer
 

More from Eko Supriyadi

Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Eko Supriyadi
 
Bahan evaluasi pembelajarann 2
Bahan evaluasi pembelajarann   2Bahan evaluasi pembelajarann   2
Bahan evaluasi pembelajarann 2
Eko Supriyadi
 
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data TunggalPenyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Eko Supriyadi
 
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Eko Supriyadi
 
Volume Kubus dan Balok
Volume Kubus dan BalokVolume Kubus dan Balok
Volume Kubus dan Balok
Eko Supriyadi
 
Denah dan Skala Kelas 5
Denah dan Skala Kelas 5Denah dan Skala Kelas 5
Denah dan Skala Kelas 5
Eko Supriyadi
 
Kecepatan dan Debit air
Kecepatan dan Debit airKecepatan dan Debit air
Kecepatan dan Debit air
Eko Supriyadi
 
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Eko Supriyadi
 
Penilaian hots sd
Penilaian hots sdPenilaian hots sd
Penilaian hots sd
Eko Supriyadi
 
2. model pembelajaran lengkap
2. model pembelajaran lengkap2. model pembelajaran lengkap
2. model pembelajaran lengkap
Eko Supriyadi
 
2. model pembelajaran 2013 2017
2. model pembelajaran 2013 20172. model pembelajaran 2013 2017
2. model pembelajaran 2013 2017
Eko Supriyadi
 
Rpp smk agustus 2019
Rpp  smk agustus  2019Rpp  smk agustus  2019
Rpp smk agustus 2019
Eko Supriyadi
 
Ppt metamorfosis kelas vi
Ppt metamorfosis kelas viPpt metamorfosis kelas vi
Ppt metamorfosis kelas vi
Eko Supriyadi
 
Ppt darah kelas vi
Ppt darah kelas viPpt darah kelas vi
Ppt darah kelas vi
Eko Supriyadi
 
Ppt bumi bulan kelas vi
Ppt bumi bulan kelas viPpt bumi bulan kelas vi
Ppt bumi bulan kelas vi
Eko Supriyadi
 
Penilaian sd 2018 lengkap
Penilaian sd 2018 lengkapPenilaian sd 2018 lengkap
Penilaian sd 2018 lengkap
Eko Supriyadi
 
Soal pretest revisi Prajab
Soal pretest revisi PrajabSoal pretest revisi Prajab
Soal pretest revisi Prajab
Eko Supriyadi
 
Soal pretest revisi
Soal pretest revisiSoal pretest revisi
Soal pretest revisi
Eko Supriyadi
 
Pre tes prajab
Pre tes prajabPre tes prajab
Pre tes prajab
Eko Supriyadi
 
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakatPola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Eko Supriyadi
 

More from Eko Supriyadi (20)

Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
 
Bahan evaluasi pembelajarann 2
Bahan evaluasi pembelajarann   2Bahan evaluasi pembelajarann   2
Bahan evaluasi pembelajarann 2
 
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data TunggalPenyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
 
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
 
Volume Kubus dan Balok
Volume Kubus dan BalokVolume Kubus dan Balok
Volume Kubus dan Balok
 
Denah dan Skala Kelas 5
Denah dan Skala Kelas 5Denah dan Skala Kelas 5
Denah dan Skala Kelas 5
 
Kecepatan dan Debit air
Kecepatan dan Debit airKecepatan dan Debit air
Kecepatan dan Debit air
 
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
 
Penilaian hots sd
Penilaian hots sdPenilaian hots sd
Penilaian hots sd
 
2. model pembelajaran lengkap
2. model pembelajaran lengkap2. model pembelajaran lengkap
2. model pembelajaran lengkap
 
2. model pembelajaran 2013 2017
2. model pembelajaran 2013 20172. model pembelajaran 2013 2017
2. model pembelajaran 2013 2017
 
Rpp smk agustus 2019
Rpp  smk agustus  2019Rpp  smk agustus  2019
Rpp smk agustus 2019
 
Ppt metamorfosis kelas vi
Ppt metamorfosis kelas viPpt metamorfosis kelas vi
Ppt metamorfosis kelas vi
 
Ppt darah kelas vi
Ppt darah kelas viPpt darah kelas vi
Ppt darah kelas vi
 
Ppt bumi bulan kelas vi
Ppt bumi bulan kelas viPpt bumi bulan kelas vi
Ppt bumi bulan kelas vi
 
Penilaian sd 2018 lengkap
Penilaian sd 2018 lengkapPenilaian sd 2018 lengkap
Penilaian sd 2018 lengkap
 
Soal pretest revisi Prajab
Soal pretest revisi PrajabSoal pretest revisi Prajab
Soal pretest revisi Prajab
 
Soal pretest revisi
Soal pretest revisiSoal pretest revisi
Soal pretest revisi
 
Pre tes prajab
Pre tes prajabPre tes prajab
Pre tes prajab
 
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakatPola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakat
 

Mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc yang tersambung jaringan

  • 1. Mengidentifikasi Masalah Melalui Gejala yang Muncul Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan DEPAN
  • 2. PETA KEDUDUKAN KOMPETENSI 2 3 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringangnosis Melakukan perbaikan dan/ atau setting ulang koneksi jaringan an Melakukan instalasi sistem operasi jaringan berbasis GUI (Graphical User Interface) dan Text Melakukan instalasi perangkat jaringan berbasis luas (Wide Area Network) Mendiagnosis permasalahan perangkat yang tersambung jaringan berbasis luas (Wide Area Network) Membuat desain sistem keamanan jaringan Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC dan periferal Melakukan perbaikan dan/ atau setting ulang sistem PC Melakukan perbaikan periferal Melakukan instalasi software Melakukan perawatan PC Melakukan instalasi sistem operasi berbasis graphical user interface (GUI) dan command line interface (CLI) Melakukan instalasi perangkat jaringan lokal (Local Area Network) Menerapkan teknik elektronika analog dan digital dasar Menerapkan fungsi peripheral dan instalasi PC Melakukan perbaikan dan/ atau setting ulang koneksi jaringan berbasis luas (Wide Area Network) Mengadministrasi server dalam jaringan Merancang bangun dan menganalisa Wide Area Network Merancang web data base untuk content server Lulus Melakukan instalasi sistem operasi dasar Menerapkan K 3 LH Merakit Personal Komputer Dasar Kejuruan Level I ( Kelas X ) Level II ( Kelas XI ) Level III ( Kelas XII ) 1 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringangnosis Klik Disini DEPAN
  • 3. TUJUAN PEMBELAJARAN Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan 1. Peserta diklat mampu mengetahui jenis- jenis gangguan pada perangkat jaringan. 2. Peserta diklat mampu mengetetahui performance dan kondisi perangkat yang terhubung jaringan.
  • 4. • Komputer yang terhubung jaringan sering kali mengalami gangguan kerusakan baik dari sisi hardware atau software. Hal ini disebabkan oleh banyaknya pengguna komputer yang terhubung dalam sistem jaringan. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 5. Faktor-faktor yang dapat menyebabkan terjadinya kerusakan pada Jaringan komputer adalah: • Tegangan Listrik • Mati atau tidak berfungsinya komponen pada jaringan Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 6. Tegangan listrik dapat menyebabkan ganguan apabila tegangan yang dihasilkan tidak stabil, sering terjadi naik dan turun atau mati mendadak dari sumber PLN. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 7. Komputer yang kita gunakan sering mati mendadak karena sumber listrik mati dapat menyebabkan komputer yang kita gunakan akan cepat rusak. Sehinga akan mempengaruhi jaringan apabila terjadi kerusakan pada komputer workstation maupun di komputer server. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 8. Dalam sistem jaringan LAN sering kita menyebut permasalahan yang menyebabkan seluruh atau sebagian jaringan terganggu disebut jaringan dalam kondisi down. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 9. • Down dalam jaringan LAN lebih mudah diatasi karena kita dapat mendeteksi melalui indikator-indikator yang diperlihatkan oleh komponen jaringan antara lain : – Server – Workstation – Hub/switch – Network Interface Card (Kartu jaringan) – Kabel dan konektor Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 10. Apabila komputer server mengalami kerusakan atau gangguan secara otomatis seluruh jaringan tidak berfungsi karena server merupakan pintu masuk dan sebagai pusat jaringan. Jadi apabila seluruh jaringan tidak dapat berfungsi berarti terjadi gangguan atau kerusakan pada server Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan SERVER
  • 11. • Apabila terjadi kerusakan pada komputer workstation berarti komputer yang digunakan tidak dapat masuk dalam jaringan sehingga tidak dapat berkomunikasi dengan komputer server maupun komputer lain dalam jaringan. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan WORKSTATION
  • 12. • Apabila terjadi kerusakan pada Hub dapat dilihat pada lampu indikator power dan lampu indikator untuk masing-masing workstation. Apabila lampu indikator power Hub/switch mati berarti kemungkinan besar Hub tersebut rusak Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HUB/SWITCH
  • 13. • Indikator yang dapat dilihat dalam kerusakan kartu jaringan adalah matinya lampu indikator yang terdapat pada kartu jaringan dan lampu indikator di Hub/switch saat komputer telah hidup dan konektifitas kabel dari kartu jaringan dan hub/switch telah baik Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan LAN CARD
  • 14. • Jenis kabel serat optik menggunakan konektor SC dan ST. Gangguan atau kerusakan pada kabel dan konektor jenis serat optik sangat jarang, tetapi memerlukan penanganan secara khusus untuk perawatan jaringan Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan KABEL
  • 15. • Gangguan atau kerusakan pada kabel UTP adalah lampu indikator yang tidak hidup pada kartu jaringan atau padaHub/switch. Hal tersebut dikarenakan konektor yang tidak terpasang dengan baik (longgar), susunan pengkabelan yang salah dan kabel putus. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan KABEL
  • 16. • Kabel jenis coaxial memiliki akses yang cukup lambat bila dibandingkan jenis kabel lainnya dan sering terjadi gangguan karena konektor yang longgar (tidak konek), kabel short dan kabel terbuka resistor pada terminating conector. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 17. Kabel UTP Straight Ket : Aktif Tidak aktif
  • 26. SOAL 1. Sebutkan peralatan vital yang harus dimiliki untuk membangun sebuah jaringan beserta fungsinya masing-masing dalam jaringan tersebut! 2. Sebutkan dan jelaskan topologi fisik jaringan yang ada minimal 2 buah serta keuntungan dan kerugiannya! 3. Dalam Jaringan apakah perlu dilakukan perawatan? Kalau perlu berapa jangka waktu perawatannya? Mengapa harus dilakukan perawatan? Pada bagian apa saja? Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 27. Menganalisa Gejala Kerusakan Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan DEPAN
  • 28. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Peserta diklat mampu mengklasifikasi permasalahan pada pengoperasian LAN 2. Peserta diklat mampu mengidentifikasi masing-masing jenis permasalahan yang ada pada hardware. 3. Peserta diklat mampu mengidentifikasi masing-masing jenis permasalahan yang ada pada software. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan DEPAN
  • 29. • Permasalahan yang sering muncul baik dalam pemasangan maupun setelah pemasangan jaringan LAN komputer secara garis besar dapat dibagi atas: – Kerusakan atau kesalahan Hardware – Kesalahan software Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 30. Kerusakan atau kesalahan hardware yang sering terjadi adalah pada Network Interface Card (kartu jaringan), pengkabelan dan konektor. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HARDWARE
  • 31. Secara software untuk mengetahui bahwa kartu jaringan telah bekerja atau aktif dapat dilihat pada : 1. Klik Start > setting >klik Control Panel 2. Pilih icon system double klik pilih menu Device Manager Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HARDWARE
  • 32. Permasalahan pada Kabel Jenis Thin Coax. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 33. 1. Kabel Terbuka (open). Kondisi ini menyatakan bahwa telah terjadi putusnya kabel dalam jaringan yangmenyebabkan kabel tidak dapat menghantarkan data. 2. Konektor longgar (tidak terhubung). Kondisi ini terjadi pada koneksi antar kartu jaringan dengan konektor kabel. 3. Kabel short. Kondisi ini menyatakan bahwa telah terjadi kabel yang hubung singkat dalam jaringan. 4. Resistor pada terminating Connector 5. Short pada pemasangan kabel dengan plug konektor 6. Longgar pada male connector Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HARDWARE
  • 34. Permasalahan pada kabel jenis Thin Coax Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HARDWARE
  • 35. • Pengecekan kerusakan kabel UTP dapat dengan mudah diketahui. Seperti dalam gambar berikut: Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HARDWARE
  • 36. Keterangan gambar: 1. Konektor longgar (tidak terhubung) 2. Kabel short 3. Kabel terbuka (open) Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HARDWARE
  • 37. Permasalahan yang sering muncul pada bagian software ini pada umumnya bisa dikelompokkan : • Kesalahan setting konfigurasi jaringan • Kesalahan Protocol yang digunakan • Kesalahan pengalamatan IP. • Kesalahan Indentifikasi Client dan server komputer • Kesalahan Service Network (file and print sharing) • Kesalahan Security System • Kerusakan file program, sehingga perlu di update Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan SOFTWARE
  • 38. • Untuk dapat melakukan perbaikan dalam kesalahan-kesalahan software tersebut dapat dilakukan dengan setting ulang software sesuai dengan ketentuan dalam jaringan tersebut. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan SOFTWARE
  • 39. Berikut beberapa kasus yang sering disebabkan oleh sistem operasi networking: • Tidak bisa Login dalam jaringan • Tidak bisa menemukan komputer lain pada daftar network • Tidak bisa sharing files atau printer • Tidak bisa install network adapter • Komputer lain tidak dapat masuk ke komputer kita. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan SOFTWARE
  • 40. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan SOAL 1. Apakah ada kesamaan dan perbedaan fungsi antara HUB, Repeater, Bridge, dan Router dalam jaringan? 2. Apa yang dimaksud dengan protokol dalam jaringan IPX dan TCP/IP? 3. Apa yang dimaksud dengan jaringan peer to peer dan peer to server (client server) apa keuntungan dari masing-masing ?
  • 41. Mengisolasi Permasalahan Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan DEPAN
  • 42. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Peserta diklat mampu mengisolasi permasalahan perangkat jaringan agar tidak mengganggu keseluruhan sistem 2. Peserta diklat mampu mengisolasi permasalahan perangkat jaringan dari sisi hardware 3. Peserta diklat mampu mengisolasi permasalahan perangkat jaringan dari sisi software Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 43. • Mengisolasi permasalahan merupakan tindakan yang dilakukan untuk mencegah hal-hal yang berakibat lebih fatal dalam jaringan. Hal ini dilakukan agar jaringan dapat berfungsi secara baik dan normal kembali. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 44. Pengisolasian permasalahan secara Hardware 1. mengisolasi kerusakan pada kartu jaringan 2. mengisolasi permasalahan pengkabelan dan konektor Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HARDWARE
  • 45. Pengisolasaian Protocol yang digunakan harus ditentukan pada saat instalasi software Kartu jaringan. Seperti pada contoh penggunakanproto col TCP/IP. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan HARDWARE
  • 46. Kesalahan pengalamatan IP. • Kesalahan Identifikasi workgrup • Kesalahan Service Network (file and print sharing) • Kerusakan file program, sehingga perlu di update Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan SOFTWARE
  • 47. Untuk dapat melakukan perbaikan dalam kesalahan- kesalahan software tersebut dapat dilakukan dengan setting ulang software sesuai dengan ketentuan dalam jaringan Berikut beberapa kasus yang sering disebabkan oleh sistem operasi networking: 1. Tidak bisa Login dalam jaringan 2. Tidak bisa menemukan komputer lain pada daftar network 3. Tidak bisa sharing files atau printer. 4. Tidak bisa install network adapter 5. Komputer lain tidak dapat masuk ke komputer kita. Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan SOFTWARE
  • 48. Langkah Melakukan Sharing Printer 1. Start setting printer 2. Pilih printer yang akan di sharing 3. Option pilihan sharing printer 1 2 3 Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan SOFTWARE
  • 49. • Pengisolasian dan pengecekan kesalahan harus dilakukan satu persatu dengan teliti sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan padajaringan tersebut diantaranya pemberian nomor IP dan subnetmaskpada protocol yang digunakan, nama Workgroup dan sebagainyasehingga didapatkan koneksi jaringan yang sempurna Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 50. SOAL 1. Bagaimana penanganan pengisolasian kerusakan pada jaringan dengan topologi Bus dan pengaruhnya terhadap topologi tersebut. 2. Bagaimana penanganan pengisolasian kerusakan pada jaringan dengan topologi Star dan pengaruhnya terhadap sistem jaringan tersebut. 3. Menurut anda lebih mudah pengisolasian pada jaringan pada topologi star atau topologi Bus? Apa kemudahannya? 4. Pada saat isolasi permasalahan secara software hal- hal apa saja yang perlu diperhatikan? Mengapa? Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan
  • 51. DAFTAR PUSTAKA Dikmenjur. 2004. Mendiagnosis Permasalahan Pengoperasian PC Yang Tersambung Jaringan. Modul TKJ. Jakarta Modul 10 Mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC yang tersambung jaringan DEPAN
  • 52. SEKIAN DAN TERIMA KASIH DEPAN