SlideShare a Scribd company logo
PESAN SINGKAT
Pesan singkat (memo) merupakan salah satu bentuk komunikasi
tidak langsung yang disampaikan secara tertulis dengan bahasa yang
singkat, padat, dan jelas tetapi memperhatikan bahasa sopan santun.
Memo ada 2 yaitu :
1. Memo resmi
2. Memo tidak resmi
Unsur-unsur memo resmi
Kepala memo, nama instasi yang mengeluarkan, tujuan (kepada siapa),
asal (dari siapa), dan perihal (ringkasan atau keperluan).
Badan memo berupa isi memo.
Kaki memo yang berupa tanda tangan dan nama pemberi memo.
Unsur-unsur memo tidak resmi
Tempat dan tanggal pembuatan pesan.
Nama penerima pesan.
Isi pesan.
Tanda tangan pemberi pesan.
Nama pemberi pesan.
Home » Bahasa Indonesia » Contoh dan Cara Membuat Memo (Pesan Singkat)
dalam Bahasa Indonesia

Contoh dan Cara Membuat Memo
(Pesan Singkat) dalam Bahasa
Indonesia
Ads
Pesan singkat dalam tulisan ini maksudnya bukan SMS, melainkan memo.Memo
merupakan komunikasi tertulis berupa pesan singkat yang ditulis pada kertas.
Contoh memo (pesan singkat) dan bagian-bagiannya
Berdasarkan contoh tersebut, berikut ini adalah cara membuat memo.
1. Menulis pokok-pokok pesan
Memo adalah bentuk komunikasi tertulis yang berisi pesan singkat.Memo adalah
kependekan dari memorandum. Memo dapat dikategorikan sebagai surat dinas
yang digunakan seacara intern oleh lembaga atau instansi dan sifatnya informal.
Isi memo berupa informasi, perintah, pertanyaan, harapan, permintaan, atau
peringatan.Pesan yang diampaikan dalam memo merupakan pesan yang cukup
singkat dan tidak perlu diawali dengan pembuka atau diakhiri dengan kalimat
penutup. Jadi, langsung pada inti pesan yang akan disampaikan.
Berdasarkan sistematika tersebut, pokok-pokok pesan perlu dituliskan.Pokokpokok pesan yang perlu ditulis yaitu pihak yang hendak dituju, isi pesan, dan
tanggal pembuatan memo. Unsur-unsur yang berhubungan dengan pribadi
pembuat memo, seperti nama penulis, jabatan, atau tanda tangan tak perlu
disebutkan.
2. Menulis pesan singkat sesuai konteks
Langkah selanjutnya, berupa pengembangan pokok-pokok pesan yang telah ditulis
menjadi memo yang sesuai dengan sistematika dan konteks peristiwa.
Berikut ini contoh konteks peristiwa
Langkah selanjutnya, pokok-pokok pesan tersebut bisa dikembangkan menjadi
sebuah memo seperti berikut ini.

Selain untuk kepentingan dinas, memo juga bisa digunakan untuk kepentingan
pribadi. Misal, untuk menyampaikan pesan kepada keluarga, saudara, atau
teman.Hal yang diingat yaitu memo hanya digunakan untuk keperluan yang
sangat mendesak.Misal, ada informasi penting yang perlu diketahui dengan segera
oleh pihak yang hendak dituju, namun pihak yang bersangkutan tidak berada di
tempat.Jadi, apabila bisa brtemu langsung dengan orang yang dimaksud, tidak
diperlukan memo.
- See more at: http://www.limaratus.com/2013/08/contoh-dan-cara-membuatmemo-pesan.html#sthash.mHQYiazA.dpuf
Macam-macam Memo
Memo atau memorandum adalah pesan singkat yang disampaikan jika yang ingin
kita temui tidak berada di tempat. Memo dapat dibedakan memo dinas dan memo
pribadi. Memo dinas bersifat resmi sedangkan memo pribadi bersifat tidak resmi.
Biasanya memo ditulis untuk keperluan sebagai berikut:
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Instruksi
Pengumuman
Pemberitahuan
Tugas tertentu
Petunjuk
Pesan telepon

Begitu pula dalam penggunaan bahasa, memo dinas menggunakan bahasa baku
sedangkan memo pribadi menggunakan ragam bahasa akrab. Dalam strukturnya
pun memo dinas mengikuti aturan surat hanya lebih sederhana. Perhatikan bagan
berikut:

Contoh memo pribadi :
Contoh memo dinas:

Menulis Pesan Singkat

Pengertian Pesan Singkat
Dalam kegiatan berkomunikasi sehari-hari, kita
sering memiliki keterbatasan waktu dan
ruang.Untuk itu diperlukan media komunikasi yang
efektif, cepat, dan murah.Pesan yang ingin kita
sampaikan dalam komunikasi tersebut bisa secara
langsung bisa pula melalui media
komunikasi.Media komunikasi yang kita kenal
dewasa ini di antaranya media tulis menulis yang
menggunakan kertas dan media elektronik.
Tidak terbayang sebelumnya bahwa kini kita dapat
mengirimkan pesan melalui media komunikasi
elektronik seperti handphone.Sebelumnya kita
mengirim pesan melalui radio panggal atau biasa
disebut penyeranta (paging).
Teknologi semakin maju, kini kita pun bisa mengirim tidak hanya pesan teks,
tetapi juga pesan gambar, foto, bahkan video dan lebih canggih lagi dilengkapi
dengan suara.Kesemuanya itu untuk kemudahan komunikasi antarmanusia.
Jauh sebelum itu sudah ada telegram sebagai alat penyampai pesan singkat secara
cepat.Kesemuanya itu kita gunakan bila tempat antara pengirim dan penerima
berjauhan.Bisa berbeda antarkota ataupun antarnegara.Bila dalam satu daerah
ataupun gedung dan ruang kita bisa menggunakan memo atau memorandum.
SMS, telegram, ataupun memo kita kirimkan bila kita tidak bersemuka dengan
orang yang akan kita kirimkan pesan. Pesan singkat adalah pesan yang
disampaikan secara singkat dengan mengutamakan hal-hal pokok saja.Dalam
pesan singkat hanya hal-hal yang penting saja yang disampaikan. Langsung
kepada permasalahan berbeda dengan surat harus ada pendahuluan, isi, dan
penutup.
Macam-macam pesan singkat
Macam-macam pesan singkat yaitu:
1. memo
2. Short Message Service (SMS)
3. Telegram

Memo atau memorandum adalah pesan singkat yang disampaikan secara tertulis
oleh seseorang untuk orang lain yang sedang tidak berada di tempat.
Short Message Service (SMS) adalah pesan singkat yang disampaikan melalui
perangkat telepon selular.Sedangkan telegram adalah pesan singkat yang
dikirimkan melalui alat yang dinamakan telegraf.Sekarang telegram sudah hampir
tidak digunakan lagi.
Penggunaan pesan singkat melalui layanan SMS dewasa ini berkembang
pesat.Berbagai operator selular banyak yang memberikan berbagai kemudahan
tentunya dengan tarif yang bersaing.Begitu pula kini SMS banyak disalahgunakan
untuk tujuan-tujuan yang tidak benar.

Contoh Memo Terbaru Lengkap
Contoh Memo Terbaru - Sebelumnya mari kita membahas pengertian memo terlebih
dahulu. Memo adalah surat ringkas yang ditulis oleh seseorang dengan singkat, jelas, dan
mudah dipahami, memo ada yang bersifat resmi dan tidak resmi atau pribadi. Memo
bersifat resmi biasanya digunakan dalam surat kedinasan, seperti pengiriman surat dari
atasan kepada bawah, dan memo sekolah. Dan untuk memo yang bersifat tidak resmi,
misalnya pengiriman surat kepada teman, saudara, atau orang lain yang memiliki
hubungan akrab.
Bagian-bagian Memo
Kepala, yang terdiri atas :NamaAlamatLambang atau Logo Instansi
Badan isi / pesan singkat ( memberikan perintah, informasi atau laporan)
Kaki tanda tangan dan nama jelas pembuat memo
Baca juga : Contoh Daftar Riwayat Hidup Kerja
Langkah-langkah Penulisan Memo :
1.
2.
3.
4.

Menyiapkan Blangko Memo Yang akan kita gunakan
Penulisan boleh di ketik atau tulisan tangan
Menyampaikan pesan atau instruksi menggunakan bahasa yang tepat dan singkat
Menandatangani dan menyertakan nama jelas pembuat memo.

Ciri-ciri Memo
1. Surat khusus yang dibuat khusus untuk keperluan dalam kantor atau organisasi
2. Dilihat dari peredarannya, sebuah kantor atau organisasi dapat menyampaikan
memo secara horizontal maupun secara vertikal
3. Penyampaian secara horizotal merupakan penyampaian memo kepada pihak yang
memiliki jabatan setara
4. Penyampaian secara vertikal merupakan penyampaian memo dari atasan kepada
bawahan atau sebaliknya untuk mengingatkan atau memerintahkan sesuatu
5. Merupakan bentuk komunikasi yang berisi saran, arahan, atau penerangan
mengenai sesuatu hal
6. Memiliki bagian surat yang lebih sederhana dibandingkan dengan surat resmi
pada umumnya, terutama dalam isi surat.
7. Karena pedarannya yang terbatas, memo biasanya tidak mencantumkan identitas
kantor, seperti nama kantor, nomor telepon, faksimili, dan kode pos, secara
lengkap.

Contoh Memo
SMA Negeri 1 Bogor
Jalan Paledang No. 17
Bogor
MEMO

Kepada : Seluruh Guru Bahasa Indonesia
Untuk memenangkan lomba pidato bahasa Indonesia tingkat nasional bulan nanti, harap
bapak / ibu guru hendaknya melakukan kerja sama untuk membantu siswa yang akan
mengikuti lomba pidato tersebut.
Bogor, 20 Desember 2013
Kepala Sekolah
(Tanda Tangan)
----------------------Amalia Fauhanisa
===================================================================
PT. Espilen Network

Jl. Proklamasi No. 57 Jakarta

------------------------------------------------

Dari: Direktur

Kepada: Manajer Marketing
SURAT MEMO

Tolong disiapkan laporan pemasaran terakhir untuk bahan rapat tanggal 27 Januari 2014

Jakarta, 24 Januari 2014
Rohmatullah
===================================================================
MEMO
Untuk : Siti Rahma

Siti, tolong besok bawakan aku buku Lirik Lagu Daerah untuk latihan pensi.

Rohmatullah

===================================================================

Contoh Memo Bahasa Inggris
MEMO
Dear, Mom
Mom, I borrowed your clutch bag. The one with black suede colour and two side
pockets. I need it for Bima’s birthday party tonight.
Thank you so much!
===================================================================

MEMO
To
: All employees
From : Siti Rahma
Director, Personel
Date : February 17, 2014
Subject : Charitable Leave
The corporation is pleased to announce a new policy which will allow employees to take
paid time off for volunteer activities. Employees may take up to eight hours of paid leave
per month to volunteer for charity organizations. Employees are eligible for this programs
if they are full-time and have been employed here for at least one year. Charitable leave
must also be approved by the employee’s supervisor.
Membuat sebuah memo bisa dikatakan mudah ataupun sulit.Memang kita perlu terbiasa
untuk membuatnya. Demikianlah Contoh MemoTerbaru Lengkap dengan bahasa
Inggris diatas yang bisa Espilen Blog sampaikan. Semoga contoh diatas dapat membantu
dan memperjelas pemahaman mengenai memo dengan format yang baik dan benar.

Baca Juga Artikel Lainnya :

Contoh Kata Sambutan Pidato TerbaruContoh Kata Sambutan Sebuah kata sambutan pidato tentunya sangat penting dalam pidato. Sambutan
merupakan bagian yang wajib ada dalam sebuah pidato singkat. Tanpa
sambutan, sebuah pidato tidak aka ... Baca Selengkapnya

Contoh Surat Cinta Yang MenarikContoh Surat Cinta - Berbicara
mengenai surat, surat memiliki berbagai macam jenis, seperti surat cinta, resmi,
dinas, pribadi, dan lain-lain. Zaman sekarang penggunaan surat memang tidak
terlalu ban ... Baca Selengkapnya

Kumpulan Contoh Pidato Bahasa SundaContoh Pidato Bahasa Sunda
- Pidato dalam pengaplikasiannya bisa memakai beragam bahasa, seperti bahasa
Indonesia, dan bahasa Sunda. Soal bahasa apa yang dipakai itu tidak jadi
masalah, yang terpenti ... Baca Selengkapnya

Contoh Fakta dan Opini LengkapContoh Fakta dan Opini Sebelumnya mari kita membahas pengertian nya terlebih dahulu. Pengertian
fakta adalah segala sesuatu yang dapat dibuktikkan kebenarannya. Sedangkan,
pengertian opini adalah s ... Baca Selengkapnya

Contoh Daftar Riwayat Hidup Lamaran Kerja TerbaruContoh Daftar
Riwayat Hidup untuk lamaran kerja terbaru ini Espilen Blog bagikan khusus bagi
Anda yang sedang mebutuhkan daftar riwayat hidup atau bisa disebut juga
Curriculum Vitae (CV) untuk m ... Baca Selengkapnya
Newer PostOlder PostHome

Follow Us
Artikel Rekomendasi
Manfaat Internet
Manfaat Kayu Manis
Resep Cireng Bandung
Resep Es Campur
Cara Membuat Email
Letak Astronomis Indonesia
Cara Mengirim Email
Harga Blackberry Terbaru
Makanan Kelinci

Artikel Pilihan
Tangga Lagu Korea
Tangga Lagu Indonesia
Lagu Barat Terbaru
Klub Terkaya di Dunia
Antivirus Terbaik di Dunia
Aplikasi Android
Universitas Terbaik di Indonesia
Pengertian Internet

Umum
Sejarah Internet
Istilah-istilah Internet
Cara Merawat Komputer
Pantun Lucu
Daftar Twitter
Klasemen Liga Champions
Jadwal Piala Dunia
Resep Mie Goreng

Kesehatan
Cara Merawat Wajah
Cara Memutihkan Gigi
Cara Mengecilkan Perut
Cara Menghilangkan Komedo
Cara Memutihkan Kulit
Cara Menghilangkan Jerawat
Manfaat Air Putih

Kata Bijak
Kata Motivasi Lucu
Kata Bijak Persahabatan
Kata Mutiara Soekarno
Kata Bijak Mario Teguh
Kata Kata Bijak
Kata Mutiara Islami
Kata Kata Mutiara Cinta
Kata Kata Romantis

About | Contact | Sitemap
Copyright © 2013 | Espilen Blog - All Rights Reserved .
Template by Tips Trik SEO Blogger Pemula- Design by DIEKY'S BLOG
Proudly Powered by Blogger | Google
Facebook
Katalog Artikel
Astronomi
Bahasa Indonesia
Fisika
Geografi
Kewarganegaraan
Sejarah
Sosiologi
Hardware
Internet
Jaringan

Menulis Memo
Published
Menulis Memo

Gambar 1. Contoh menulis memo
Gambar 2. Contoh menulis memo
Pesan tertulis seperti contoh di atas sering dilakukan dalam dunia kerja.Terkadang
ada yang ditulis secara resmi dalam suatu format kertas khusus dengan
menggunakan bahasa dan sistematika penulisan resmi.Ada juga pesan singkat
semacam itu ditulis seperti halnya penulisan pribadi, ditulis dengan tidak
memperhatikan aturan penulisan resmi.Keduanya dapat dan boleh dilakukan
sesuai dengan tujuan dan situasi tertentu.Dalam dunia kerja, pesan singkat
semacam itu disebut memo.
Hal-hal yang harus diperhatikan dalam penulisan memo adalah sebagai berikut.
1. Tulislah pesan secara singkat dan padat. Tulis saja langsung pada hal-hal
pokok yang ingin kamu sampaikan.
2. Bahasa yang kamu gunakan harus mempertimbangkan sejauh mana
keakraban dan kedekatan kamu pada orang yang akan diberi pesan. Jika
kamu merasa tidak begitu akrab dan dekat pada orang yang akan kamu
beri pesan, tulislah memo tersebut dengan bahasa yang baik dan sopan
sehingga tidak menyinggung perasaan orang tersebut.
3. Cantumkan nama kamu secara jelas pada memo tersebut, agar memo
tersebut dapat dipertanggungjawabkan.
4. Cantumkan nama orang yang kamu tuju agar memo tersebut tidak salah
sasaran.
Perhatikan contoh memo tanggapan dalam suatu forum diskusi berikut ini!
Gambar 3. Contoh menanggapi memo

Gambar 4. Contoh menanggapi memo

Gambar 5. Contoh menanggapi memo
- See more at: http://www.siswapedia.com/menulismemo/#sthash.jT78OWKf.dpuf
Cara Menulis Memo yang baik
Cara Menulis Memo yang baik - ya kali ini simpleteori akan sedikit mengulas
tentang cara menulis memo yang baik dan benar. lalu bagaimana cara menulis
memo yang baik dan benar itu?. pertanyaan ini akan kami coba untuk
menjawabnya, secara umum pengertian memo yaitu Pesan singkat biasanya
disebut memo atau memorandum. Memo digunakan dalam situasi resmi. Memo
merupakan surat dinas yang isinya singkat dan dipakai secara intern dalam suatu
instansi atau lembaga. Memo dapat berupa peringatan, perintah, dan
pertanyaan.Pesan singkat biasa juga digunakan dalam keluarga, untuk situasi yang
tidak resmi.Pesan singkat tidak resmi juga memiliki fungsi seperti memo, yaitu
pesan singkat/ pendek dari atasan kepada bawahan dalam satu instansi atau
lembaga.Dalam keluarga, pesan ini digunakan oleh ayah kepada anaknya atau dari
kakak kepada adiknya.
A. Memo Resmi

Keterangan:
1. Kepala memo berisi nama dan alamat instansi.
2. Tempat dan tanggal memo dibuat.
3. Isi memo ditulis dengan maksud pembuat memo.
4. Kaki memo, berisi jabatan, tanda tangan, dan nama pembuat memo.
Untuk membuat memo resmi, bahasa yang digunakan adalah bahasa formal.
B. Memo Tidak Resmi
Dalam menulis memo, isi harus singkat dan jelas.Kalimat yang digunakan harus
efektif. Bahasa yang digunakan pun harus santun
Komunitas Wikipedia bahasa Indonesia mengadakan acara Kopi Darat
pada 9 Februari 2014, mari hadiri!

[tutup]

Memo
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Belum Diperiksa

Memo merupakan pesan ringkas, yakni pesan yang ditulis seseorang dengan
singkat, jelas, dan mudah untuk dipahami. Menurut pemakaiannya, memo ada
yang bersifat resmi dan bersifat pribadi (tidak resmi). Memo bersifat resmi
dipakai sebagai surat pernyataan dalam hubungan resmi dari seorang pimpinan
kepada bawahannya. Memo bersifat pribadi dipakai sebagai nota atau surat
pernyataan tidak resmi antar teman, saudara, atau orang lain yang memiliki
hubungan akrab.

Ciri-ciri
1. Surat khusus yang dibuat khusus untuk keperluan dalam kantor atau organisasi
2. Dilihat dari peredarannya, sebuah kantor atau organisasi dapat menyampaikan
memo secara horizontal maupun secara vertikal
3. Penyampaian secara horizotal merupakan penyampaian memo kepada pihak
yang memiliki jabatan setara
4. Penyampaian secara vertikal merupakan penyampaian memo dari atasan
kepada bawahan atau sebaliknya untuk mengingatkan atau memerintahkan
sesuatu
5. Merupakan bentuk komunikasi yang berisi saran, arahan, atau penerangan
mengenai sesuatu hal
6. Memiliki bagian surat yang lebih sederhana dibandingkan dengan surat resmi
pada umumnya, terutama dalam isi surat.
7. Karena pedarannya yang terbatas, memo biasanya tidak mencantumkan
identitas kantor, seperti nama kantor, nomor telepon, faksimili, dan kode pos,
secara lengkap.ghdghv

Memo Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Perubahan tertunda
ditampilkan di halaman iniBelum Diperiksa Langsung ke: navigasi, cari
Memo merupakan pesan ringkas, yakni pesan yang ditulis seseorang dengan
singkat, jelas, dan mudah untuk dipahami. Menurut pemakaiannya, memo ada
yang bersifat resmi dan bersifat pribadi (tidak resmi). Memo bersifat resmi
dipakai sebagai surat pernyataan dalam hubungan resmi dari seorang pimpinan
kepada bawahannya. Memo bersifat pribadi dipakai sebagai nota atau surat
pernyataan tidak resmi antar teman, saudara, atau orang lain yang memiliki
hubungan akrab. Ciri-ciri
Surat khusus yang dibuat khusus untuk keperluan dalam kantor
atau organisasi
Dilihat dari peredarannya, sebuah kantor atau organisasi dapat
menyampaikan memo secara horizontal maupun secara vertikal
Penyampaian secara horizotal merupakan penyampaian memo kepada
pihak yang memiliki jabatan setara
Penyampaian secara vertikal merupakan penyampaian memo dari
atasan kepada bawahan atau sebaliknya untuk mengingatkan atau
memerintahkan sesuatu
Merupakan bentuk komunikasi yang berisi saran, arahan, atau
penerangan mengenai sesuatu hal
Memiliki bagian surat yang lebih sederhana dibandingkan dengan
surat resmi pada umumnya, terutama dalam isi surat.
Karena pedarannya yang terbatas, memo biasanya tidak
mencantumkan identitas kantor, seperti nama kantor, nomor telepon,
faksimili, dan kode pos, secara lengkap.ghdghv

Ciri-ciri bentuk memo
Bentuk memo terdiri atas dua bagian:
Kepala Memo
Penerima
Pengirim
Perihal dan tanggal pengimin
Paraf dan nama terang pengirim
Isi, penulis langsung menyampikan pesan atau perintah dalam
kalimat pendek dan lugas.

More Related Content

What's hot

Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Dusun Watukebo Kecamatan Ambulu Kabu...
Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Dusun Watukebo Kecamatan Ambulu Kabu...Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Dusun Watukebo Kecamatan Ambulu Kabu...
Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Dusun Watukebo Kecamatan Ambulu Kabu...
Bagus Cahyo Jaya Pratama Pratama
 
Contoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanContoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaan
Putrii Wiidya
 
Msdm amerika serikat
Msdm amerika serikatMsdm amerika serikat
Msdm amerika serikat
frendih
 
Komunikasi bisni membuat pesan bisnis
Komunikasi bisni membuat pesan bisnisKomunikasi bisni membuat pesan bisnis
Komunikasi bisni membuat pesan bisniskangmuin
 
Laporan presentasi keuangan
Laporan presentasi keuanganLaporan presentasi keuangan
Laporan presentasi keuangan
ACHMAD AVANDI,SE,MM Alfaqzamta
 
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra BangsaAspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
siti nurlaeli
 
makalah analis proses bisnis PT WINGS
makalah analis proses bisnis PT WINGSmakalah analis proses bisnis PT WINGS
makalah analis proses bisnis PT WINGS
Hendra Kurniawan
 
Wawancara kerja
Wawancara kerjaWawancara kerja
Wawancara kerja
Erlinda Putri
 
16634 manajemen kas
16634 manajemen kas16634 manajemen kas
16634 manajemen kas
Rici Amelia Rahmadani
 
Dasar dasar manajemen keuangan
Dasar dasar manajemen keuanganDasar dasar manajemen keuangan
Dasar dasar manajemen keuangan
Abdul Rohman
 
5. peneetapan tujuan
5. peneetapan tujuan5. peneetapan tujuan
5. peneetapan tujuan
Yosie Andre Victora
 
Perjalanan dinas pimpinan ppt
Perjalanan dinas pimpinan pptPerjalanan dinas pimpinan ppt
Perjalanan dinas pimpinan ppt
Zakiyah Ulfa Aryani
 
04. ramalan dan perencanaan keuangan
04. ramalan dan perencanaan keuangan04. ramalan dan perencanaan keuangan
04. ramalan dan perencanaan keuanganhasna mudiarti
 
Bab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pertBab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pert
Syibran Malasy
 
Komunikasi bisnis penulisan permintaan pesan pesan rutin
Komunikasi bisnis penulisan permintaan pesan pesan rutinKomunikasi bisnis penulisan permintaan pesan pesan rutin
Komunikasi bisnis penulisan permintaan pesan pesan rutin
gilang muharam
 
Makalah msdm strategik
Makalah msdm strategikMakalah msdm strategik
Makalah msdm strategik
ju haeri
 
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqmPpt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Rizky Akbar
 
Audit sumber daya manusia
Audit sumber daya manusiaAudit sumber daya manusia
Audit sumber daya manusia
vellfire
 
Komunikasi bisnis : komunikasi melalui surat
Komunikasi bisnis : komunikasi melalui suratKomunikasi bisnis : komunikasi melalui surat
Komunikasi bisnis : komunikasi melalui surat
Yudha Kusuma
 
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Leo Dhunt
 

What's hot (20)

Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Dusun Watukebo Kecamatan Ambulu Kabu...
Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Dusun Watukebo Kecamatan Ambulu Kabu...Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Dusun Watukebo Kecamatan Ambulu Kabu...
Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Dusun Watukebo Kecamatan Ambulu Kabu...
 
Contoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanContoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaan
 
Msdm amerika serikat
Msdm amerika serikatMsdm amerika serikat
Msdm amerika serikat
 
Komunikasi bisni membuat pesan bisnis
Komunikasi bisni membuat pesan bisnisKomunikasi bisni membuat pesan bisnis
Komunikasi bisni membuat pesan bisnis
 
Laporan presentasi keuangan
Laporan presentasi keuanganLaporan presentasi keuangan
Laporan presentasi keuangan
 
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra BangsaAspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
Aspek manajemen pada studi kelayakan bisnis+Studi Kasus-STIE Putra Bangsa
 
makalah analis proses bisnis PT WINGS
makalah analis proses bisnis PT WINGSmakalah analis proses bisnis PT WINGS
makalah analis proses bisnis PT WINGS
 
Wawancara kerja
Wawancara kerjaWawancara kerja
Wawancara kerja
 
16634 manajemen kas
16634 manajemen kas16634 manajemen kas
16634 manajemen kas
 
Dasar dasar manajemen keuangan
Dasar dasar manajemen keuanganDasar dasar manajemen keuangan
Dasar dasar manajemen keuangan
 
5. peneetapan tujuan
5. peneetapan tujuan5. peneetapan tujuan
5. peneetapan tujuan
 
Perjalanan dinas pimpinan ppt
Perjalanan dinas pimpinan pptPerjalanan dinas pimpinan ppt
Perjalanan dinas pimpinan ppt
 
04. ramalan dan perencanaan keuangan
04. ramalan dan perencanaan keuangan04. ramalan dan perencanaan keuangan
04. ramalan dan perencanaan keuangan
 
Bab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pertBab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pert
 
Komunikasi bisnis penulisan permintaan pesan pesan rutin
Komunikasi bisnis penulisan permintaan pesan pesan rutinKomunikasi bisnis penulisan permintaan pesan pesan rutin
Komunikasi bisnis penulisan permintaan pesan pesan rutin
 
Makalah msdm strategik
Makalah msdm strategikMakalah msdm strategik
Makalah msdm strategik
 
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqmPpt ttm3 kelompok 2 materi tqm
Ppt ttm3 kelompok 2 materi tqm
 
Audit sumber daya manusia
Audit sumber daya manusiaAudit sumber daya manusia
Audit sumber daya manusia
 
Komunikasi bisnis : komunikasi melalui surat
Komunikasi bisnis : komunikasi melalui suratKomunikasi bisnis : komunikasi melalui surat
Komunikasi bisnis : komunikasi melalui surat
 
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
 

Similar to Memo

Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Fokgusta
 
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Sutomo Spepat
 
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"  Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Kanaidi ken
 
Surat menyurat
Surat menyuratSurat menyurat
Surat menyurat
Atika Purnamaratri
 
Surat dan memo
Surat dan memoSurat dan memo
Surat dan memoBeqqi2012
 
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Kholid Hamdun
 
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan SuratMateri Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Iepank Iep
 
Tata bahasa dan tanda baca dalam surat
Tata bahasa dan tanda baca dalam suratTata bahasa dan tanda baca dalam surat
Tata bahasa dan tanda baca dalam surat
eka cipta
 
Menulis pesan singkat
Menulis pesan singkatMenulis pesan singkat
Menulis pesan singkat
canisius75
 
Menulis pesan singkat
Menulis pesan singkatMenulis pesan singkat
Menulis pesan singkat
canisius75
 
Komunikasi Internal Melalui E-mail dan Memo
Komunikasi Internal Melalui E-mail dan MemoKomunikasi Internal Melalui E-mail dan Memo
Komunikasi Internal Melalui E-mail dan Memo
Thufailah Mujahidah
 
sssssssssssssssssssssssssSurat_Dinas.ppt
sssssssssssssssssssssssssSurat_Dinas.pptsssssssssssssssssssssssssSurat_Dinas.ppt
sssssssssssssssssssssssssSurat_Dinas.ppt
1114019
 
Tugas soft skill ke 4
Tugas soft skill ke 4Tugas soft skill ke 4
Tugas soft skill ke 4Mira Erviana
 
Revisi
RevisiRevisi
Revisi
ekawahyu23
 
M4 kb2 korespondensi
M4 kb2 korespondensiM4 kb2 korespondensi
M4 kb2 korespondensi
Yayan Yanuar Rahman
 
M4 kb2 korespondensi
M4 kb2 korespondensiM4 kb2 korespondensi
M4 kb2 korespondensi
PPGhybrid3
 
Tugas menper
Tugas menperTugas menper
Tugas menpernunamel
 
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas   copy (2) lengkap bangetttttSurat dinas   copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Saifuddin Amrullah
 

Similar to Memo (20)

Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
 
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
 
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
 
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
 
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"  Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
 
Surat menyurat
Surat menyuratSurat menyurat
Surat menyurat
 
Surat dan memo
Surat dan memoSurat dan memo
Surat dan memo
 
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
 
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan SuratMateri Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
 
Tata bahasa dan tanda baca dalam surat
Tata bahasa dan tanda baca dalam suratTata bahasa dan tanda baca dalam surat
Tata bahasa dan tanda baca dalam surat
 
Menulis pesan singkat
Menulis pesan singkatMenulis pesan singkat
Menulis pesan singkat
 
Menulis pesan singkat
Menulis pesan singkatMenulis pesan singkat
Menulis pesan singkat
 
Komunikasi Internal Melalui E-mail dan Memo
Komunikasi Internal Melalui E-mail dan MemoKomunikasi Internal Melalui E-mail dan Memo
Komunikasi Internal Melalui E-mail dan Memo
 
sssssssssssssssssssssssssSurat_Dinas.ppt
sssssssssssssssssssssssssSurat_Dinas.pptsssssssssssssssssssssssssSurat_Dinas.ppt
sssssssssssssssssssssssssSurat_Dinas.ppt
 
Tugas soft skill ke 4
Tugas soft skill ke 4Tugas soft skill ke 4
Tugas soft skill ke 4
 
Revisi
RevisiRevisi
Revisi
 
M4 kb2 korespondensi
M4 kb2 korespondensiM4 kb2 korespondensi
M4 kb2 korespondensi
 
M4 kb2 korespondensi
M4 kb2 korespondensiM4 kb2 korespondensi
M4 kb2 korespondensi
 
Tugas menper
Tugas menperTugas menper
Tugas menper
 
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas   copy (2) lengkap bangetttttSurat dinas   copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
 

Memo

  • 1. PESAN SINGKAT Pesan singkat (memo) merupakan salah satu bentuk komunikasi tidak langsung yang disampaikan secara tertulis dengan bahasa yang singkat, padat, dan jelas tetapi memperhatikan bahasa sopan santun. Memo ada 2 yaitu : 1. Memo resmi 2. Memo tidak resmi Unsur-unsur memo resmi Kepala memo, nama instasi yang mengeluarkan, tujuan (kepada siapa), asal (dari siapa), dan perihal (ringkasan atau keperluan). Badan memo berupa isi memo. Kaki memo yang berupa tanda tangan dan nama pemberi memo. Unsur-unsur memo tidak resmi Tempat dan tanggal pembuatan pesan. Nama penerima pesan. Isi pesan. Tanda tangan pemberi pesan. Nama pemberi pesan. Home » Bahasa Indonesia » Contoh dan Cara Membuat Memo (Pesan Singkat) dalam Bahasa Indonesia Contoh dan Cara Membuat Memo (Pesan Singkat) dalam Bahasa Indonesia Ads Pesan singkat dalam tulisan ini maksudnya bukan SMS, melainkan memo.Memo merupakan komunikasi tertulis berupa pesan singkat yang ditulis pada kertas. Contoh memo (pesan singkat) dan bagian-bagiannya
  • 2. Berdasarkan contoh tersebut, berikut ini adalah cara membuat memo. 1. Menulis pokok-pokok pesan Memo adalah bentuk komunikasi tertulis yang berisi pesan singkat.Memo adalah kependekan dari memorandum. Memo dapat dikategorikan sebagai surat dinas yang digunakan seacara intern oleh lembaga atau instansi dan sifatnya informal. Isi memo berupa informasi, perintah, pertanyaan, harapan, permintaan, atau peringatan.Pesan yang diampaikan dalam memo merupakan pesan yang cukup singkat dan tidak perlu diawali dengan pembuka atau diakhiri dengan kalimat penutup. Jadi, langsung pada inti pesan yang akan disampaikan. Berdasarkan sistematika tersebut, pokok-pokok pesan perlu dituliskan.Pokokpokok pesan yang perlu ditulis yaitu pihak yang hendak dituju, isi pesan, dan tanggal pembuatan memo. Unsur-unsur yang berhubungan dengan pribadi pembuat memo, seperti nama penulis, jabatan, atau tanda tangan tak perlu disebutkan. 2. Menulis pesan singkat sesuai konteks Langkah selanjutnya, berupa pengembangan pokok-pokok pesan yang telah ditulis menjadi memo yang sesuai dengan sistematika dan konteks peristiwa. Berikut ini contoh konteks peristiwa
  • 3. Langkah selanjutnya, pokok-pokok pesan tersebut bisa dikembangkan menjadi sebuah memo seperti berikut ini. Selain untuk kepentingan dinas, memo juga bisa digunakan untuk kepentingan pribadi. Misal, untuk menyampaikan pesan kepada keluarga, saudara, atau teman.Hal yang diingat yaitu memo hanya digunakan untuk keperluan yang sangat mendesak.Misal, ada informasi penting yang perlu diketahui dengan segera oleh pihak yang hendak dituju, namun pihak yang bersangkutan tidak berada di tempat.Jadi, apabila bisa brtemu langsung dengan orang yang dimaksud, tidak diperlukan memo. - See more at: http://www.limaratus.com/2013/08/contoh-dan-cara-membuatmemo-pesan.html#sthash.mHQYiazA.dpuf Macam-macam Memo Memo atau memorandum adalah pesan singkat yang disampaikan jika yang ingin kita temui tidak berada di tempat. Memo dapat dibedakan memo dinas dan memo pribadi. Memo dinas bersifat resmi sedangkan memo pribadi bersifat tidak resmi. Biasanya memo ditulis untuk keperluan sebagai berikut:
  • 4. 1. 2. 3. 4. 5. 6. Instruksi Pengumuman Pemberitahuan Tugas tertentu Petunjuk Pesan telepon Begitu pula dalam penggunaan bahasa, memo dinas menggunakan bahasa baku sedangkan memo pribadi menggunakan ragam bahasa akrab. Dalam strukturnya pun memo dinas mengikuti aturan surat hanya lebih sederhana. Perhatikan bagan berikut: Contoh memo pribadi :
  • 5. Contoh memo dinas: Menulis Pesan Singkat Pengertian Pesan Singkat Dalam kegiatan berkomunikasi sehari-hari, kita sering memiliki keterbatasan waktu dan ruang.Untuk itu diperlukan media komunikasi yang efektif, cepat, dan murah.Pesan yang ingin kita sampaikan dalam komunikasi tersebut bisa secara langsung bisa pula melalui media komunikasi.Media komunikasi yang kita kenal dewasa ini di antaranya media tulis menulis yang menggunakan kertas dan media elektronik. Tidak terbayang sebelumnya bahwa kini kita dapat mengirimkan pesan melalui media komunikasi elektronik seperti handphone.Sebelumnya kita mengirim pesan melalui radio panggal atau biasa disebut penyeranta (paging). Teknologi semakin maju, kini kita pun bisa mengirim tidak hanya pesan teks, tetapi juga pesan gambar, foto, bahkan video dan lebih canggih lagi dilengkapi dengan suara.Kesemuanya itu untuk kemudahan komunikasi antarmanusia.
  • 6. Jauh sebelum itu sudah ada telegram sebagai alat penyampai pesan singkat secara cepat.Kesemuanya itu kita gunakan bila tempat antara pengirim dan penerima berjauhan.Bisa berbeda antarkota ataupun antarnegara.Bila dalam satu daerah ataupun gedung dan ruang kita bisa menggunakan memo atau memorandum. SMS, telegram, ataupun memo kita kirimkan bila kita tidak bersemuka dengan orang yang akan kita kirimkan pesan. Pesan singkat adalah pesan yang disampaikan secara singkat dengan mengutamakan hal-hal pokok saja.Dalam pesan singkat hanya hal-hal yang penting saja yang disampaikan. Langsung kepada permasalahan berbeda dengan surat harus ada pendahuluan, isi, dan penutup. Macam-macam pesan singkat Macam-macam pesan singkat yaitu: 1. memo 2. Short Message Service (SMS) 3. Telegram Memo atau memorandum adalah pesan singkat yang disampaikan secara tertulis oleh seseorang untuk orang lain yang sedang tidak berada di tempat.
  • 7. Short Message Service (SMS) adalah pesan singkat yang disampaikan melalui perangkat telepon selular.Sedangkan telegram adalah pesan singkat yang dikirimkan melalui alat yang dinamakan telegraf.Sekarang telegram sudah hampir tidak digunakan lagi. Penggunaan pesan singkat melalui layanan SMS dewasa ini berkembang pesat.Berbagai operator selular banyak yang memberikan berbagai kemudahan tentunya dengan tarif yang bersaing.Begitu pula kini SMS banyak disalahgunakan untuk tujuan-tujuan yang tidak benar. Contoh Memo Terbaru Lengkap Contoh Memo Terbaru - Sebelumnya mari kita membahas pengertian memo terlebih dahulu. Memo adalah surat ringkas yang ditulis oleh seseorang dengan singkat, jelas, dan mudah dipahami, memo ada yang bersifat resmi dan tidak resmi atau pribadi. Memo bersifat resmi biasanya digunakan dalam surat kedinasan, seperti pengiriman surat dari atasan kepada bawah, dan memo sekolah. Dan untuk memo yang bersifat tidak resmi, misalnya pengiriman surat kepada teman, saudara, atau orang lain yang memiliki hubungan akrab. Bagian-bagian Memo Kepala, yang terdiri atas :NamaAlamatLambang atau Logo Instansi Badan isi / pesan singkat ( memberikan perintah, informasi atau laporan) Kaki tanda tangan dan nama jelas pembuat memo Baca juga : Contoh Daftar Riwayat Hidup Kerja
  • 8. Langkah-langkah Penulisan Memo : 1. 2. 3. 4. Menyiapkan Blangko Memo Yang akan kita gunakan Penulisan boleh di ketik atau tulisan tangan Menyampaikan pesan atau instruksi menggunakan bahasa yang tepat dan singkat Menandatangani dan menyertakan nama jelas pembuat memo. Ciri-ciri Memo 1. Surat khusus yang dibuat khusus untuk keperluan dalam kantor atau organisasi 2. Dilihat dari peredarannya, sebuah kantor atau organisasi dapat menyampaikan memo secara horizontal maupun secara vertikal 3. Penyampaian secara horizotal merupakan penyampaian memo kepada pihak yang memiliki jabatan setara 4. Penyampaian secara vertikal merupakan penyampaian memo dari atasan kepada bawahan atau sebaliknya untuk mengingatkan atau memerintahkan sesuatu 5. Merupakan bentuk komunikasi yang berisi saran, arahan, atau penerangan mengenai sesuatu hal 6. Memiliki bagian surat yang lebih sederhana dibandingkan dengan surat resmi pada umumnya, terutama dalam isi surat. 7. Karena pedarannya yang terbatas, memo biasanya tidak mencantumkan identitas kantor, seperti nama kantor, nomor telepon, faksimili, dan kode pos, secara lengkap. Contoh Memo SMA Negeri 1 Bogor Jalan Paledang No. 17 Bogor
  • 9. MEMO Kepada : Seluruh Guru Bahasa Indonesia Untuk memenangkan lomba pidato bahasa Indonesia tingkat nasional bulan nanti, harap bapak / ibu guru hendaknya melakukan kerja sama untuk membantu siswa yang akan mengikuti lomba pidato tersebut. Bogor, 20 Desember 2013 Kepala Sekolah (Tanda Tangan) ----------------------Amalia Fauhanisa =================================================================== PT. Espilen Network Jl. Proklamasi No. 57 Jakarta ------------------------------------------------ Dari: Direktur Kepada: Manajer Marketing
  • 10. SURAT MEMO Tolong disiapkan laporan pemasaran terakhir untuk bahan rapat tanggal 27 Januari 2014 Jakarta, 24 Januari 2014 Rohmatullah =================================================================== MEMO Untuk : Siti Rahma Siti, tolong besok bawakan aku buku Lirik Lagu Daerah untuk latihan pensi. Rohmatullah =================================================================== Contoh Memo Bahasa Inggris MEMO Dear, Mom Mom, I borrowed your clutch bag. The one with black suede colour and two side pockets. I need it for Bima’s birthday party tonight. Thank you so much!
  • 11. =================================================================== MEMO To : All employees From : Siti Rahma Director, Personel Date : February 17, 2014 Subject : Charitable Leave The corporation is pleased to announce a new policy which will allow employees to take paid time off for volunteer activities. Employees may take up to eight hours of paid leave per month to volunteer for charity organizations. Employees are eligible for this programs if they are full-time and have been employed here for at least one year. Charitable leave must also be approved by the employee’s supervisor. Membuat sebuah memo bisa dikatakan mudah ataupun sulit.Memang kita perlu terbiasa untuk membuatnya. Demikianlah Contoh MemoTerbaru Lengkap dengan bahasa Inggris diatas yang bisa Espilen Blog sampaikan. Semoga contoh diatas dapat membantu dan memperjelas pemahaman mengenai memo dengan format yang baik dan benar. Baca Juga Artikel Lainnya : Contoh Kata Sambutan Pidato TerbaruContoh Kata Sambutan Sebuah kata sambutan pidato tentunya sangat penting dalam pidato. Sambutan merupakan bagian yang wajib ada dalam sebuah pidato singkat. Tanpa sambutan, sebuah pidato tidak aka ... Baca Selengkapnya Contoh Surat Cinta Yang MenarikContoh Surat Cinta - Berbicara mengenai surat, surat memiliki berbagai macam jenis, seperti surat cinta, resmi, dinas, pribadi, dan lain-lain. Zaman sekarang penggunaan surat memang tidak terlalu ban ... Baca Selengkapnya Kumpulan Contoh Pidato Bahasa SundaContoh Pidato Bahasa Sunda - Pidato dalam pengaplikasiannya bisa memakai beragam bahasa, seperti bahasa
  • 12. Indonesia, dan bahasa Sunda. Soal bahasa apa yang dipakai itu tidak jadi masalah, yang terpenti ... Baca Selengkapnya Contoh Fakta dan Opini LengkapContoh Fakta dan Opini Sebelumnya mari kita membahas pengertian nya terlebih dahulu. Pengertian fakta adalah segala sesuatu yang dapat dibuktikkan kebenarannya. Sedangkan, pengertian opini adalah s ... Baca Selengkapnya Contoh Daftar Riwayat Hidup Lamaran Kerja TerbaruContoh Daftar Riwayat Hidup untuk lamaran kerja terbaru ini Espilen Blog bagikan khusus bagi Anda yang sedang mebutuhkan daftar riwayat hidup atau bisa disebut juga Curriculum Vitae (CV) untuk m ... Baca Selengkapnya Newer PostOlder PostHome Follow Us Artikel Rekomendasi Manfaat Internet Manfaat Kayu Manis Resep Cireng Bandung Resep Es Campur Cara Membuat Email Letak Astronomis Indonesia Cara Mengirim Email Harga Blackberry Terbaru Makanan Kelinci Artikel Pilihan Tangga Lagu Korea Tangga Lagu Indonesia Lagu Barat Terbaru
  • 13. Klub Terkaya di Dunia Antivirus Terbaik di Dunia Aplikasi Android Universitas Terbaik di Indonesia Pengertian Internet Umum Sejarah Internet Istilah-istilah Internet Cara Merawat Komputer Pantun Lucu Daftar Twitter Klasemen Liga Champions Jadwal Piala Dunia Resep Mie Goreng Kesehatan Cara Merawat Wajah Cara Memutihkan Gigi Cara Mengecilkan Perut Cara Menghilangkan Komedo Cara Memutihkan Kulit Cara Menghilangkan Jerawat Manfaat Air Putih Kata Bijak Kata Motivasi Lucu Kata Bijak Persahabatan Kata Mutiara Soekarno
  • 14. Kata Bijak Mario Teguh Kata Kata Bijak Kata Mutiara Islami Kata Kata Mutiara Cinta Kata Kata Romantis About | Contact | Sitemap Copyright © 2013 | Espilen Blog - All Rights Reserved . Template by Tips Trik SEO Blogger Pemula- Design by DIEKY'S BLOG Proudly Powered by Blogger | Google Facebook
  • 16. Gambar 2. Contoh menulis memo Pesan tertulis seperti contoh di atas sering dilakukan dalam dunia kerja.Terkadang ada yang ditulis secara resmi dalam suatu format kertas khusus dengan menggunakan bahasa dan sistematika penulisan resmi.Ada juga pesan singkat semacam itu ditulis seperti halnya penulisan pribadi, ditulis dengan tidak memperhatikan aturan penulisan resmi.Keduanya dapat dan boleh dilakukan sesuai dengan tujuan dan situasi tertentu.Dalam dunia kerja, pesan singkat semacam itu disebut memo. Hal-hal yang harus diperhatikan dalam penulisan memo adalah sebagai berikut. 1. Tulislah pesan secara singkat dan padat. Tulis saja langsung pada hal-hal pokok yang ingin kamu sampaikan. 2. Bahasa yang kamu gunakan harus mempertimbangkan sejauh mana keakraban dan kedekatan kamu pada orang yang akan diberi pesan. Jika kamu merasa tidak begitu akrab dan dekat pada orang yang akan kamu beri pesan, tulislah memo tersebut dengan bahasa yang baik dan sopan sehingga tidak menyinggung perasaan orang tersebut. 3. Cantumkan nama kamu secara jelas pada memo tersebut, agar memo tersebut dapat dipertanggungjawabkan. 4. Cantumkan nama orang yang kamu tuju agar memo tersebut tidak salah sasaran. Perhatikan contoh memo tanggapan dalam suatu forum diskusi berikut ini!
  • 17. Gambar 3. Contoh menanggapi memo Gambar 4. Contoh menanggapi memo Gambar 5. Contoh menanggapi memo - See more at: http://www.siswapedia.com/menulismemo/#sthash.jT78OWKf.dpuf
  • 18. Cara Menulis Memo yang baik Cara Menulis Memo yang baik - ya kali ini simpleteori akan sedikit mengulas tentang cara menulis memo yang baik dan benar. lalu bagaimana cara menulis memo yang baik dan benar itu?. pertanyaan ini akan kami coba untuk menjawabnya, secara umum pengertian memo yaitu Pesan singkat biasanya disebut memo atau memorandum. Memo digunakan dalam situasi resmi. Memo merupakan surat dinas yang isinya singkat dan dipakai secara intern dalam suatu instansi atau lembaga. Memo dapat berupa peringatan, perintah, dan pertanyaan.Pesan singkat biasa juga digunakan dalam keluarga, untuk situasi yang tidak resmi.Pesan singkat tidak resmi juga memiliki fungsi seperti memo, yaitu pesan singkat/ pendek dari atasan kepada bawahan dalam satu instansi atau lembaga.Dalam keluarga, pesan ini digunakan oleh ayah kepada anaknya atau dari kakak kepada adiknya. A. Memo Resmi Keterangan: 1. Kepala memo berisi nama dan alamat instansi. 2. Tempat dan tanggal memo dibuat. 3. Isi memo ditulis dengan maksud pembuat memo. 4. Kaki memo, berisi jabatan, tanda tangan, dan nama pembuat memo. Untuk membuat memo resmi, bahasa yang digunakan adalah bahasa formal. B. Memo Tidak Resmi
  • 19. Dalam menulis memo, isi harus singkat dan jelas.Kalimat yang digunakan harus efektif. Bahasa yang digunakan pun harus santun
  • 20. Komunitas Wikipedia bahasa Indonesia mengadakan acara Kopi Darat pada 9 Februari 2014, mari hadiri! [tutup] Memo Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Belum Diperiksa Memo merupakan pesan ringkas, yakni pesan yang ditulis seseorang dengan singkat, jelas, dan mudah untuk dipahami. Menurut pemakaiannya, memo ada yang bersifat resmi dan bersifat pribadi (tidak resmi). Memo bersifat resmi dipakai sebagai surat pernyataan dalam hubungan resmi dari seorang pimpinan kepada bawahannya. Memo bersifat pribadi dipakai sebagai nota atau surat pernyataan tidak resmi antar teman, saudara, atau orang lain yang memiliki hubungan akrab. Ciri-ciri 1. Surat khusus yang dibuat khusus untuk keperluan dalam kantor atau organisasi 2. Dilihat dari peredarannya, sebuah kantor atau organisasi dapat menyampaikan memo secara horizontal maupun secara vertikal 3. Penyampaian secara horizotal merupakan penyampaian memo kepada pihak yang memiliki jabatan setara 4. Penyampaian secara vertikal merupakan penyampaian memo dari atasan kepada bawahan atau sebaliknya untuk mengingatkan atau memerintahkan sesuatu 5. Merupakan bentuk komunikasi yang berisi saran, arahan, atau penerangan mengenai sesuatu hal 6. Memiliki bagian surat yang lebih sederhana dibandingkan dengan surat resmi pada umumnya, terutama dalam isi surat. 7. Karena pedarannya yang terbatas, memo biasanya tidak mencantumkan identitas kantor, seperti nama kantor, nomor telepon, faksimili, dan kode pos, secara lengkap.ghdghv Memo Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Perubahan tertunda ditampilkan di halaman iniBelum Diperiksa Langsung ke: navigasi, cari Memo merupakan pesan ringkas, yakni pesan yang ditulis seseorang dengan singkat, jelas, dan mudah untuk dipahami. Menurut pemakaiannya, memo ada yang bersifat resmi dan bersifat pribadi (tidak resmi). Memo bersifat resmi dipakai sebagai surat pernyataan dalam hubungan resmi dari seorang pimpinan
  • 21. kepada bawahannya. Memo bersifat pribadi dipakai sebagai nota atau surat pernyataan tidak resmi antar teman, saudara, atau orang lain yang memiliki hubungan akrab. Ciri-ciri Surat khusus yang dibuat khusus untuk keperluan dalam kantor atau organisasi Dilihat dari peredarannya, sebuah kantor atau organisasi dapat menyampaikan memo secara horizontal maupun secara vertikal Penyampaian secara horizotal merupakan penyampaian memo kepada pihak yang memiliki jabatan setara Penyampaian secara vertikal merupakan penyampaian memo dari atasan kepada bawahan atau sebaliknya untuk mengingatkan atau memerintahkan sesuatu Merupakan bentuk komunikasi yang berisi saran, arahan, atau penerangan mengenai sesuatu hal Memiliki bagian surat yang lebih sederhana dibandingkan dengan surat resmi pada umumnya, terutama dalam isi surat. Karena pedarannya yang terbatas, memo biasanya tidak mencantumkan identitas kantor, seperti nama kantor, nomor telepon, faksimili, dan kode pos, secara lengkap.ghdghv Ciri-ciri bentuk memo Bentuk memo terdiri atas dua bagian: Kepala Memo Penerima Pengirim Perihal dan tanggal pengimin Paraf dan nama terang pengirim Isi, penulis langsung menyampikan pesan atau perintah dalam kalimat pendek dan lugas.