SlideShare a Scribd company logo
MEDIA PEMBELAJARAN PAI
Presented by :
Dr. Siti Zulaikha, S. Ag., M. Pd
PENGERTIAN
merupakan salah satu pelajaran yang
mengupayakan secara sistematis dalam
mempersiapkan siswa untuk mengenal,
memahami, menghayati, mengimani,
bertakwa, berakhlak mulia, mengamalkan
ajaran agama Islam dari sumber utamanya
kitab suci al Qur’an dan al Hadits, melalui
kegiatan bimbingan, pengajaran, latihan,
serta penggunaan pengalaman
merupakan salah satu pelajaran yang
mengupayakan secara sistematis dalam
mempersiapkan siswa untuk mengenal,
memahami, menghayati, mengimani,
bertakwa, berakhlak mulia, mengamalkan
ajaran agama Islam dari sumber utamanya
kitab suci al Qur’an dan al Hadits, melalui
kegiatan bimbingan, pengajaran, latihan,
serta penggunaan pengalaman
Pendidikan Agama Islam (PAI) dapat
dimaknai dari dua sisi yaitu
pertama PAI dipandang sebagai sebuah
bidang studi seperti dalam kurikulum sekolah
umum (SD, SMP, SMA)
PAI berlaku sebagai gabungan pelajaran yang
terdiri dari aqidah akhlak, fiqih, al Qur’an hadis
dan sejarah kebudayaan Islam seperti yang
diajarkan di sekolah madrasah (MI, MTs, MA).
Karakteristik Pelajaran PAI
Karakteristik Pelajaran PAI
PENGERTIAN MEDIA PEMBELAJARAN
Segalasesuatu yang dapat menyalurkan
informasi dari sumber informasi
kepadapenerimainformasi.
Komponen sumber belajar atau wahanafisik yang
mengandung materi instruksional di lingkungna
siswayang merangsang siswauntuk belajar
Segalasesuatu yang dapat
digunakan untuk menyalurkan
pesan dari pengirim kepenerima
sehinggadapat merangsang
pikiran, perasaan, perhatian dan
minat siswasedemikian rupa
sehinggaprosesbelajar terjadi.
Manusia, materi atau
kejadian yang membangun
kondisi yang membuat siswa
mampu memperoleh
pengetahuan, keterampilan
dan sikap
MEDIA PEMBELAJARAN
DALAM PROSES
BELAJAR MENGAJAR
Media Pembelajaran:
Segala sesuatu yang dapat digunakan
untuk menyalurkan pesan pengajaran
dari pengirim dan penerima sehingga
dapat merangsang pikiran, perasaan,
perhatian dan minat siswa sehingga
terjadi proses belajar mengajar
PROSES PEMBELAJARAN
Proses mengkoordinasi sejumlah
komponen pembelajaran agar satu
sama lain saling berhubungan dan
saling mempengaruhi sehingga
dapat terjadi perubahan tingkahlaku
siswa sesuai yang diharapkan.
Prinsip Media Pembelajaran PAI
Penggunaan Media Pembelajaran Pendidikan
Agama Islam tidak bertentangan dengan kaidah-
kaidah agama serta tindakan atau perbuatan
Rasulullah SAW.
Pemilihan media pembelajaran disesuakan
dengan tujuan pembelajaran pendidikan agama
islam itu sendiri, materi pembelajaran yang akan
disampaikan, ketersediaan alat, minat dan
kemampuan siswa dan situasi pembelajaran
yang akan berlangsung.
Ciri-ciri Media Pembelajaran
Ciri Umum:
• Memiliki pengertian fisik (hardware), yaitu
sesuatu benda yang dapat dilihat, didengar atau
diraba pancaindera; dan memiliki software, yaitu
kandungan pesan yang ingin disampaikan
kepada siswa yang terdapat dapat dalam
hardware.
• Memiliki pengertian alat bantu pada proses
belajar baik di dalam maupun di luar kelas.
• Dapat digunakan dalam rangka komunikasi dan
interaksi guru dan siswa dalam proses
pembelajaran.
Ciri-ciri khusus:
1. Ciri Fiksatif: kemampuan media merekam, menyimpan,
melestarikan dan merekonstruksi suatu peristiwa atau
objek.
2. Ciri Manipulatif : Transformasi kejadian atau objek
melalui kegiatan editing (prose mempercepat,
memperlambat, mengurangi, dsb).
3. Ciri Distributif : media yang memungkinkan suatu objek
atau kejadian ditransformasikan melalui ruang, dan
secara bersamaan kejadian tersebut disajikan kepada
sejumlah besar siswa dengan stimulus pengalaman
yang relatif sama mengenai kejadian tersebut
Ciri Penggunaan Media Dalam
PBM:
*
Fungsi Khusus Media Visual
– Fungsi Atensi: menarik dan mengarahkan
siswa untuk berkonsentrasi kepada materi
pelajaran.
– Fungsi Afektif: tergugahnya emosi dan
sikap siswaketikamediadisajikan
– Fungsi Kognitif: membantu siswa
memahami dan mengingat pesan dalam
media
– Fungsi Kompensatoris: membantu siswa
yang memiliki kelemahan dalam
mengorganisasi pesan
Manfaat Media Pengajaran
1. Dapat memperjelas penyajian pesan dan
informasi.
2. Dapat meningkatkan dan mengarahkan perhatian
anak sehingga dapat menimbulkan motivasi
belajar, interaksi langsung siswa dengan
lingkungan.
3. Dapat mengatasi keterbatasan (fisik) indera, ruang
dan waktu
4. Dapat memberikan kesamaan pengalaman
kepada siswa tentang peristiwa-peristiwa di
lingkungan mereka.
Manfaat Media Pengajaran dalam PBM
BAGI GURU:
Tantangan Yang Dihadapi Guru
Pengetahuan Guru tentang Media
Pengajaran:
Pengetahuan Guru tentang Media
Pengajaran:
Prinsip Pemanfaatan Media
dalam Mempertinggi Kualitas PBM
Bagi Siswa :
• .
TIGA TINGKATAN UTAMA
MODUS BELAJAR (Brunner)
Bagi Materi Pelajaran :
KLASIFIKASI DAN
KRITERIA PEMILIHAN MEDIA
Klasifikasi Media Pembelajaran Menurut Tingkat Dari
Yang Paling Konkrit Sampai Yang Paling Abstrak.
KLASIFIKASI BERDASARKAN PERSEPSI
INDERA YANG DIPEROLEH
KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN
MENURUT RUDY BRETZ
KLASIFIKASI BERDASARKAN
TINGKATAN HIRARKI BELAJAR (Gagne)
KLASIFIKASI MEDIA BERDASARKAN CARA
MENGAKSES INFORMASINYA
KLASIFIKASI MEDIA BERDASARKAN
CIRI-CIRI FISIKNYA (Gerlach dan Ely)
KLASIFIKASI BERDASARKAN JENIS
DAN TINGKAT PENGALAMAN YANG
DIPEROLEH (Thomas)
KLASIFIKASI MEDIA BERDASARKAN
PEMAKAINYA
KLASIFIKASI BERDASARKAN
PENGGUNAANNYA
TIGA KARAKTERISTIK MEDIA SECARA
UMUM MENURUT KEMP (1985)
KRITERIA PEMILIHAN MEDIA
Beberapa pertanyaan yang seharusnya dapat
dipertimbangkan sebelum menentukan suatu
media, yaitu sebagai berikut (Curzon):
• Apakah tujuan instruksional yang ingin
saya capai benar-benar membutuhkan
pemanfaatan alat bantu audio-visual ?
• Karakteristik media yang bagaimana yang
akan membantu saya dalam mencapai
tujuan instruksional?
• Respon apa yang ingin saya peroleh
dari penggunaan media, misal; ingatan,
pemahaman, atau konsolidasi?
• Bagaimana respon siswa/kelas
terhadap penggunaan media?
• Bagaimana saya mengevaluasi
keefektifan media yang dipergunakan?
FAKTOR YANG PERLU DIPERTIMBANG
DALAM MEMILIH SUATU MEDIA UNTUK
PEMBELAJARAN (KEMP):
Pada tahap Perencanaan lakukan:
–(A) Analyze Learner Characteristic
–(S) State Objective
–(S) Select, modify Media
–(U) Utilize
–(R) Require Learner Response
–(E) Evaluate
PERTIMBANGAN DALAM PEMILIHAN DANPERTIMBANGAN DALAM PEMILIHAN DAN
PENGGUNAAN MEDIA :PENGGUNAAN MEDIA :
– Harus menumbuhkan motivasi (minat /keinginan)Harus menumbuhkan motivasi (minat /keinginan)
siswasiswa
– Perbedaan IndividualPerbedaan Individual
– Tujuan PembelajaranTujuan Pembelajaran
– Organisasi isiOrganisasi isi
– Persiapan sebelum mengajarPersiapan sebelum mengajar
– EmosiEmosi
– PartisipasiPartisipasi
– Umpan balikUmpan balik
– Penguatan (reinforcment)Penguatan (reinforcment)
– Latihan dan pengulanganLatihan dan pengulangan
– PenerapanPenerapan
Kriteria Pemilihan Media :
– Sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai
– Tepat untuk mendukung isi pelajaran
(fakta, konsep, prinsip, dll)
– Praktis, luwes dan bertahan
– Guru terampil menggunakannya
– Pengelompokkan sasaran
– Mutu teknis
-Dick & Carey (1978),menemukan 4 faktor
yang perlu diperhatikan dalam pemilihan
media,yaitu :
a. Ketersediaan sumber setempat
b. Apakah untuk membeli atau memproduksi
sendiri tersebut ada dana,tenaga dan
fasilitasnya
c. Faktor yang menyangkut
keluwesan,kepraktisan dan ketahanan
media itu dalam waktu yang lama.
d. Efektifitas biayanya dalam jangka waktu
yang panjang.
• Pertimbangan dalam Pemilihan dan
Penggunaan Media :
– Harus menumbuhkan motivasi (minat /keinginan)
siswa
– Perbedaan Individual
– Tujuan Pembelajaran
– Organisasi isi
– Persiapan sebelum mengajar
– Emosi
– Partisipasi
– Umpan balik
– Penguatan (reinforcment)
– Latihan dan pengulangan
– Penerapan
• Kriteria Pemilihan Media :
– Sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai
– Tepat untuk mendukung isi pelajaran
(fakta, konsep, prinsip, dll)
– Praktis, luwes dan bertahan
– Guru terampil menggunakannya
– Pengelompokkan sasaran
– Mutu teknis
4.Model/Prosedur Pemilihan
Media
A. Model Flowchart
B. Model Matriks
C. Model Evaluasi/Checklist
KONTROL/
MEDIA
PORTABEL
UNTUK DI
RUMAH
SIAP
SETIAP
TERKENDA
LI
MANDIRI
UMPAN
BALIK
TV tidak ya tidak tidak ya tidak
RADIO ya ya tidak tidak ya tidak
FILM ya ya ya sulit sulit tidak
VIDEO
KASET tidak sulit ya ya ya tidak
SLIDE ya ya ya ya ya tidak
FILM STRIP ya ya ya ya ya tidak
AUDIO
KASET ya ya ya ya ya tidak
PIRINGAN
HITAM tidak ? ya ya sulit tidak
BUKU ya ya ya ya ya tidak
TEKS
PROGRAM ya ya ya ya ya ya
KOMPUTE
R tidak tidak ya ya sulit ya
PERMAINA
N ya ya ya ya tidak ya
Perkembangan Media Pembelajaran
1. Media Hasil Teknologi cetak
Media yang dihasilkan melalui proses
percetakan mekanis atau fotografis.
Meliputi : teks, grafik, foto atau representasi
fotografik dan reproduksi.
Menghasilkan 2 komponen pokok teknologi,
yaitu materi teks verbal dan materi visual
Ciri-ciri teknologi cetak:
- Teks dibaca secara liniear, sedangkan visual
diamati berdasarkan ruang
- Teks dan visual menampilkan komunikasi satu
arah, ditampilkan secara statis dan
berorientasi (berpusat pada siswa)
- Informasi dapat diatur kembali atau ditata
ulang pemakai.
2. Media hasil teknologi Audio-Visual
Menghasilkan atau menyampaikan materi dengan
menggunakan mesin-mesin mekanis dan
elektronik untuk menyajikan pesan audio-visual.
Menggunakan perangkat keras selama proses
belajar, seperti: mesin proyektor film, tape
recorder+ proyektor visual.
Ciri utama teknologi media Audio Visual:
- Bersifat linier, pesan disajikan dengan visual
dinamis
- merupakan representasi fisik dari gagasan real atau
abstrak
- dikembangkan menurut prinsip behaviorisme dan
kognitif
- umumnya berorientasi pada guru dengan tingkat
pelibatan interaktif siswa yang rendah.
3. Media hasil teknologi yang berdasarkan
komputer (berbasis komputer)
Menghasilkan atau menyampaikan materi
dengan menggunakan sumber-sumber yang
mikro prosesor
Informasi /pesan disimpan dalam bentuk
digital
Menggunakan layar kaca untuk meyajikan
informasi kepada siswa
Berbagai jenis aplikasi teknologi berbasis
komputer ini dikenal dengan computer-
assisted instruction (pengajaran dengan
bnatuan komputer)
Cara penyajian dan tujuan yang ingin dicapai meliputi:
tutorial (penyajian meteri secara bertahap), drills and
practice (latihan untuk membantu siswa menguasai
materi yang telah dipelajari sebelumnya), permainan
dan simulasi (latihan mengaplikasikan pengetahuan
dan keterampilan yang baru dipelajari, dan basis data
(sumber yang dapat membantu siswa menambah
informasi dan pengetahuan sesuai dengan keinginan
masing-masing).
Ciri media berbasis komputer:
- Dapat digunakan secara acak, non sekuensial atau
linear
- Dapat digunakan berdasarkan keinginan perancang/
pengembang
- Informasi disajikan melalui gaya abstrak dengan kata,
simbol dan grafik
- Pembelajaran dapat berorientasi siswa dan melibatkan
interaktivitas siswa yang tinggi.
4. Media hasil gabungan teknologi cetak & komputer
Cara untuk menghasilkan dan menyampaikan materi yang
menggabungkan pemakaian beberapa bentuk media yang
dikendalikan komputer (yang memiliki jumlah random
access memory, hard yang besar, monitor beresolusi tinggi
dan memiliki periperal)
Ciri utama:
- Dapat digunakan secara acak, non sekuensial atau linear
- Dapat digunakan sesuai dengan keinginan siswa
- Gagasan sering disajikan secara realistik dalam konteks
pengalaman siswa, menurut apa yang relevan dengan siswa
dan di bawah kendali siswa
- Melibatkan banyak interaktivitas siswa
- Bahan-bahan pelajaran memadukan kata dan visual dari
berbagai sumber
• MediaTradisional
• Media Berteknologi Mutakhir
Media berbasis telekomunikasi:
- Teleconference (teknik komunikasi antar kelompok yang
berbeda lokasi geografis menggunakan mikrofon &
amplifier khusus)
- Telelecture (kuliah jarak jauh)
Media berbasis mikroprosesor:
- Computer-assisted instruction
- Hypertext
- Hypermedia
- Sistem tutor intelejen
- Interactive video
- Compact Video disk
Perkembangan Media Pembelajaran
1. Media Hasil Teknologi cetak
Media yang dihasilkan melalui
proses percetakan mekanis atau
fotografis.
Meliputi : teks, grafik, foto atau
representasi fotografik dan
reproduksi.
Menghasilkan 2 komponen pokok
teknologi, yaitu materi teks verbal
dan materi visual
Ciri-ciri teknologi cetak:
- Teks dibaca secara liniear,
sedangkan visual diamati
berdasarkan ruang
- Teks dan visual menampilkan
komunikasi satu arah, ditampilkan
secara statis dan berorientasi
(berpusat pada siswa)
- Informasi dapat diatur kembali
atau ditata ulang pemakai.
2. Media hasil teknologi Audio-Visual
Menghasilkan atau menyampaikan materi dengan
menggunakan mesin-mesin mekanis dan
elektronik untuk menyajikan pesan audio-visual.
Menggunakan perangkat keras selama proses
belajar, seperti: mesin proyektor film, tape
recorder+ proyektor visual.
Ciri utama teknologi media Audio Visual:
- Bersifat linier, pesan disajikan dengan visual
dinamis
- merupakan representasi fisik dari gagasan real atau
abstrak
- dikembangkan menurut prinsip behaviorisme dan
kognitif
- umumnya berorientasi pada guru dengan tingkat
pelibatan interaktif siswa yang rendah.
3. Media hasil teknologi yang berdasarkan
komputer (berbasis komputer)
Menghasilkan atau menyampaikan materi
dengan menggunakan sumber-sumber yang
mikro prosesor
Informasi /pesan disimpan dalam bentuk
digital
Menggunakan layar kaca untuk meyajikan
informasi kepada siswa
Berbagai jenis aplikasi teknologi berbasis
komputer ini dikenal dengan computer-
assisted instruction (pengajaran dengan
bnatuan komputer)
CIRI MEDIA BERBASIS KOMPUTER:
 Dapat digunakan secara acak, non
sekuensial atau linear
 Dapat digunakan berdasarkan keinginan
perancang/ pengembang
 Informasi disajikan melalui gaya abstrak
dengan kata, simbol dan grafik
 Pembelajaran dapat berorientasi siswa
dan melibatkan interaktivitas siswa yang
tinggi.
4. Media hasil gabungan teknologi cetak & komputer
Cara untuk menghasilkan dan menyampaikan materi yang
menggabungkan pemakaian beberapa bentuk media yang
dikendalikan komputer (yang memiliki jumlah random
access memory, hard yang besar, monitor beresolusi tinggi
dan memiliki periperal)
Ciri utama:
- Dapat digunakan secara acak, non sekuensial atau linear
- Dapat digunakan sesuai dengan keinginan siswa
- Gagasan sering disajikan secara realistik dalam konteks
pengalaman siswa, menurut apa yang relevan dengan siswa
dan di bawah kendali siswa
- Melibatkan banyak interaktivitas siswa
- Bahan-bahan pelajaran memadukan kata dan visual dari
berbagai sumber
• MediaTradisional
• Media Berteknologi Mutakhir
Media berbasis telekomunikasi:
- Teleconference (teknik komunikasi antar kelompok
yang berbeda lokasi geografis menggunakan
mikrofon & amplifier khusus)
- Telelecture (kuliah jarak jauh)
Media berbasis mikroprosesor:
- Computer-assisted instruction
- Hypertext
- Hypermedia
- Sistem tutor intelejen
- Interactive video
- Compact Video disk
Siti Zulaikha ( 081398332413)
Email : zulaikhawachid@yahoo.com
SEMOGA BERMANFAAT

More Related Content

What's hot

Media, Sumber Belajar dan Karakteristiknya
Media, Sumber Belajar dan KarakteristiknyaMedia, Sumber Belajar dan Karakteristiknya
Media, Sumber Belajar dan Karakteristiknya
Deddy Chusnul Muali
 
Tugas Media Pembelajaran
Tugas Media PembelajaranTugas Media Pembelajaran
Tugas Media Pembelajaran
HamzahHafidzunJundil
 
Modul media pembelajaran oleh muhammad syukur 14010101147 pai c iii
Modul media pembelajaran oleh muhammad syukur 14010101147 pai c iiiModul media pembelajaran oleh muhammad syukur 14010101147 pai c iii
Modul media pembelajaran oleh muhammad syukur 14010101147 pai c iii
SYUKUR123
 
Modul kel 8
Modul kel 8Modul kel 8
Modul kel 8
delnioka
 
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran Dewi Zulaeva
 
Rps matakuliah media pembelajaran
Rps matakuliah media pembelajaranRps matakuliah media pembelajaran
Rps matakuliah media pembelajaran
Septiandy Rahmat
 
Pemilihan dan pengembangan media
Pemilihan dan pengembangan mediaPemilihan dan pengembangan media
Pemilihan dan pengembangan media
ambarlestari
 
Pemilihan media pembelajaran
Pemilihan media pembelajaranPemilihan media pembelajaran
Pemilihan media pembelajaran
ambarlestari
 
Alat dan media pembelajaran
Alat dan media pembelajaranAlat dan media pembelajaran
Alat dan media pembelajaran
Humairahnia12
 
Modul
ModulModul
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
dindinamuiz
 
makalah-media-materi-pai-docx
makalah-media-materi-pai-docxmakalah-media-materi-pai-docx
makalah-media-materi-pai-docx
Amalia Sofitri
 
Pemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Pemilihan dan Pengembangan Media PembelajaranPemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Pemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Christian Lokas
 
Fungsi dan manfaat media pembelajaran ppt
Fungsi dan manfaat media pembelajaran pptFungsi dan manfaat media pembelajaran ppt
Fungsi dan manfaat media pembelajaran ppt
WindaArum1
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
ambarlestari
 
Prinsip pemilihan media
Prinsip pemilihan mediaPrinsip pemilihan media
Prinsip pemilihan media
bagibagiilmu
 

What's hot (17)

Media, Sumber Belajar dan Karakteristiknya
Media, Sumber Belajar dan KarakteristiknyaMedia, Sumber Belajar dan Karakteristiknya
Media, Sumber Belajar dan Karakteristiknya
 
Tugas Media Pembelajaran
Tugas Media PembelajaranTugas Media Pembelajaran
Tugas Media Pembelajaran
 
Modul media pembelajaran oleh muhammad syukur 14010101147 pai c iii
Modul media pembelajaran oleh muhammad syukur 14010101147 pai c iiiModul media pembelajaran oleh muhammad syukur 14010101147 pai c iii
Modul media pembelajaran oleh muhammad syukur 14010101147 pai c iii
 
Modul kel 8
Modul kel 8Modul kel 8
Modul kel 8
 
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
 
Rps matakuliah media pembelajaran
Rps matakuliah media pembelajaranRps matakuliah media pembelajaran
Rps matakuliah media pembelajaran
 
Pemilihan dan pengembangan media
Pemilihan dan pengembangan mediaPemilihan dan pengembangan media
Pemilihan dan pengembangan media
 
Tugas individu
Tugas individuTugas individu
Tugas individu
 
Pemilihan media pembelajaran
Pemilihan media pembelajaranPemilihan media pembelajaran
Pemilihan media pembelajaran
 
Alat dan media pembelajaran
Alat dan media pembelajaranAlat dan media pembelajaran
Alat dan media pembelajaran
 
Modul
ModulModul
Modul
 
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
 
makalah-media-materi-pai-docx
makalah-media-materi-pai-docxmakalah-media-materi-pai-docx
makalah-media-materi-pai-docx
 
Pemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Pemilihan dan Pengembangan Media PembelajaranPemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Pemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
 
Fungsi dan manfaat media pembelajaran ppt
Fungsi dan manfaat media pembelajaran pptFungsi dan manfaat media pembelajaran ppt
Fungsi dan manfaat media pembelajaran ppt
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
 
Prinsip pemilihan media
Prinsip pemilihan mediaPrinsip pemilihan media
Prinsip pemilihan media
 

Similar to Media pai materi 1-3

Resume media pembelajaran
Resume media pembelajaranResume media pembelajaran
Resume media pembelajaran
artikael
 
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
shafa90
 
Kpt6043 Tugasan 2
Kpt6043 Tugasan 2 Kpt6043 Tugasan 2
Kpt6043 Tugasan 2 thong
 
Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
 Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
Miftahul Fikriyah
 
Modul kel 8
Modul kel 8Modul kel 8
Modul kel 8
yuni061199
 
Modul kel 8
Modul kel 8Modul kel 8
Modul kel 8
muqsitulitul
 
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN MODUL 6 KEL.4.pptx
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN MODUL 6 KEL.4.pptxPPT STRATEGI PEMBELAJARAN MODUL 6 KEL.4.pptx
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN MODUL 6 KEL.4.pptx
MzAis
 
Makalah media pembelajaran (kriteria pemilihan media)
Makalah media pembelajaran (kriteria pemilihan media)Makalah media pembelajaran (kriteria pemilihan media)
Makalah media pembelajaran (kriteria pemilihan media)
ginaariasoniasonia
 
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)Irma Retna
 
Makalah kel.6 media pembelajaran
Makalah kel.6 media pembelajaranMakalah kel.6 media pembelajaran
Makalah kel.6 media pembelajaran
anisaninis2
 
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
NoviPky
 
Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI Berbasis Teknologi Informasix
Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI Berbasis Teknologi InformasixPengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI Berbasis Teknologi Informasix
Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI Berbasis Teknologi Informasix
Syarifatul Marwiyah
 
Kpt6043 Tugasan 2 Model Assure
Kpt6043 Tugasan 2 Model AssureKpt6043 Tugasan 2 Model Assure
Kpt6043 Tugasan 2 Model Assurelimteongyam
 
Kpt6043 Tugasan 2 Model Assure
Kpt6043 Tugasan 2 Model AssureKpt6043 Tugasan 2 Model Assure
Kpt6043 Tugasan 2 Model Assurelimteongyam
 
Inisiasi 1
Inisiasi 1Inisiasi 1
Inisiasi 1
KusnandarSunarya
 
tugas modul pembelajaran
tugas modul pembelajarantugas modul pembelajaran
tugas modul pembelajaran
arliani123
 
menentukan impleentasi dasar, sumber eblajar dan mengembangkan alat evaluasi
menentukan impleentasi dasar, sumber eblajar dan mengembangkan alat evaluasi menentukan impleentasi dasar, sumber eblajar dan mengembangkan alat evaluasi
menentukan impleentasi dasar, sumber eblajar dan mengembangkan alat evaluasi
LatifatusSifa1
 

Similar to Media pai materi 1-3 (20)

Resume media pembelajaran
Resume media pembelajaranResume media pembelajaran
Resume media pembelajaran
 
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
 
Kpt6043 Tugasan 2
Kpt6043 Tugasan 2 Kpt6043 Tugasan 2
Kpt6043 Tugasan 2
 
Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
 Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
 
Modul kel 8
Modul kel 8Modul kel 8
Modul kel 8
 
Modul kel 8
Modul kel 8Modul kel 8
Modul kel 8
 
Model pemb assure
Model pemb assure Model pemb assure
Model pemb assure
 
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN MODUL 6 KEL.4.pptx
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN MODUL 6 KEL.4.pptxPPT STRATEGI PEMBELAJARAN MODUL 6 KEL.4.pptx
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN MODUL 6 KEL.4.pptx
 
Makalah media pembelajaran (kriteria pemilihan media)
Makalah media pembelajaran (kriteria pemilihan media)Makalah media pembelajaran (kriteria pemilihan media)
Makalah media pembelajaran (kriteria pemilihan media)
 
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
 
Makalah kel.6 media pembelajaran
Makalah kel.6 media pembelajaranMakalah kel.6 media pembelajaran
Makalah kel.6 media pembelajaran
 
Summary buku
Summary bukuSummary buku
Summary buku
 
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
 
Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI Berbasis Teknologi Informasix
Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI Berbasis Teknologi InformasixPengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI Berbasis Teknologi Informasix
Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI Berbasis Teknologi Informasix
 
Bab 2 ptp
Bab 2 ptpBab 2 ptp
Bab 2 ptp
 
Kpt6043 Tugasan 2 Model Assure
Kpt6043 Tugasan 2 Model AssureKpt6043 Tugasan 2 Model Assure
Kpt6043 Tugasan 2 Model Assure
 
Kpt6043 Tugasan 2 Model Assure
Kpt6043 Tugasan 2 Model AssureKpt6043 Tugasan 2 Model Assure
Kpt6043 Tugasan 2 Model Assure
 
Inisiasi 1
Inisiasi 1Inisiasi 1
Inisiasi 1
 
tugas modul pembelajaran
tugas modul pembelajarantugas modul pembelajaran
tugas modul pembelajaran
 
menentukan impleentasi dasar, sumber eblajar dan mengembangkan alat evaluasi
menentukan impleentasi dasar, sumber eblajar dan mengembangkan alat evaluasi menentukan impleentasi dasar, sumber eblajar dan mengembangkan alat evaluasi
menentukan impleentasi dasar, sumber eblajar dan mengembangkan alat evaluasi
 

More from noval Sidik

cara shalat
cara shalatcara shalat
cara shalat
noval Sidik
 
psikologi tentang emosi
psikologi tentang emosipsikologi tentang emosi
psikologi tentang emosi
noval Sidik
 
Penyuntingan naskah karangan
Penyuntingan naskah karanganPenyuntingan naskah karangan
Penyuntingan naskah karangan
noval Sidik
 
ragam bahasa
ragam bahasaragam bahasa
ragam bahasa
noval Sidik
 
ISRA MIRAJ
ISRA MIRAJISRA MIRAJ
ISRA MIRAJ
noval Sidik
 
KALIMAT EFEKTIF
KALIMAT EFEKTIFKALIMAT EFEKTIF
KALIMAT EFEKTIF
noval Sidik
 
Materi ZAKAT
Materi ZAKATMateri ZAKAT
Materi ZAKAT
noval Sidik
 
PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP
PENDIDIKAN SEUMUR HIDUPPENDIDIKAN SEUMUR HIDUP
PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP
noval Sidik
 
Ideologi sosial masyarakat
Ideologi sosial masyarakatIdeologi sosial masyarakat
Ideologi sosial masyarakat
noval Sidik
 
HASIL OBSERVASI KAMPUNG MATEMATIKA
HASIL OBSERVASI KAMPUNG MATEMATIKAHASIL OBSERVASI KAMPUNG MATEMATIKA
HASIL OBSERVASI KAMPUNG MATEMATIKA
noval Sidik
 
tujuan pembelajaran dan taksonominya
tujuan pembelajaran dan taksonominyatujuan pembelajaran dan taksonominya
tujuan pembelajaran dan taksonominya
noval Sidik
 

More from noval Sidik (11)

cara shalat
cara shalatcara shalat
cara shalat
 
psikologi tentang emosi
psikologi tentang emosipsikologi tentang emosi
psikologi tentang emosi
 
Penyuntingan naskah karangan
Penyuntingan naskah karanganPenyuntingan naskah karangan
Penyuntingan naskah karangan
 
ragam bahasa
ragam bahasaragam bahasa
ragam bahasa
 
ISRA MIRAJ
ISRA MIRAJISRA MIRAJ
ISRA MIRAJ
 
KALIMAT EFEKTIF
KALIMAT EFEKTIFKALIMAT EFEKTIF
KALIMAT EFEKTIF
 
Materi ZAKAT
Materi ZAKATMateri ZAKAT
Materi ZAKAT
 
PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP
PENDIDIKAN SEUMUR HIDUPPENDIDIKAN SEUMUR HIDUP
PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP
 
Ideologi sosial masyarakat
Ideologi sosial masyarakatIdeologi sosial masyarakat
Ideologi sosial masyarakat
 
HASIL OBSERVASI KAMPUNG MATEMATIKA
HASIL OBSERVASI KAMPUNG MATEMATIKAHASIL OBSERVASI KAMPUNG MATEMATIKA
HASIL OBSERVASI KAMPUNG MATEMATIKA
 
tujuan pembelajaran dan taksonominya
tujuan pembelajaran dan taksonominyatujuan pembelajaran dan taksonominya
tujuan pembelajaran dan taksonominya
 

Recently uploaded

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 

Recently uploaded (20)

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 

Media pai materi 1-3

  • 1. MEDIA PEMBELAJARAN PAI Presented by : Dr. Siti Zulaikha, S. Ag., M. Pd
  • 2. PENGERTIAN merupakan salah satu pelajaran yang mengupayakan secara sistematis dalam mempersiapkan siswa untuk mengenal, memahami, menghayati, mengimani, bertakwa, berakhlak mulia, mengamalkan ajaran agama Islam dari sumber utamanya kitab suci al Qur’an dan al Hadits, melalui kegiatan bimbingan, pengajaran, latihan, serta penggunaan pengalaman merupakan salah satu pelajaran yang mengupayakan secara sistematis dalam mempersiapkan siswa untuk mengenal, memahami, menghayati, mengimani, bertakwa, berakhlak mulia, mengamalkan ajaran agama Islam dari sumber utamanya kitab suci al Qur’an dan al Hadits, melalui kegiatan bimbingan, pengajaran, latihan, serta penggunaan pengalaman
  • 3. Pendidikan Agama Islam (PAI) dapat dimaknai dari dua sisi yaitu pertama PAI dipandang sebagai sebuah bidang studi seperti dalam kurikulum sekolah umum (SD, SMP, SMA) PAI berlaku sebagai gabungan pelajaran yang terdiri dari aqidah akhlak, fiqih, al Qur’an hadis dan sejarah kebudayaan Islam seperti yang diajarkan di sekolah madrasah (MI, MTs, MA).
  • 6. PENGERTIAN MEDIA PEMBELAJARAN Segalasesuatu yang dapat menyalurkan informasi dari sumber informasi kepadapenerimainformasi. Komponen sumber belajar atau wahanafisik yang mengandung materi instruksional di lingkungna siswayang merangsang siswauntuk belajar
  • 7. Segalasesuatu yang dapat digunakan untuk menyalurkan pesan dari pengirim kepenerima sehinggadapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan minat siswasedemikian rupa sehinggaprosesbelajar terjadi.
  • 8. Manusia, materi atau kejadian yang membangun kondisi yang membuat siswa mampu memperoleh pengetahuan, keterampilan dan sikap
  • 9. MEDIA PEMBELAJARAN DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR Media Pembelajaran: Segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menyalurkan pesan pengajaran dari pengirim dan penerima sehingga dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan minat siswa sehingga terjadi proses belajar mengajar
  • 10. PROSES PEMBELAJARAN Proses mengkoordinasi sejumlah komponen pembelajaran agar satu sama lain saling berhubungan dan saling mempengaruhi sehingga dapat terjadi perubahan tingkahlaku siswa sesuai yang diharapkan.
  • 11. Prinsip Media Pembelajaran PAI Penggunaan Media Pembelajaran Pendidikan Agama Islam tidak bertentangan dengan kaidah- kaidah agama serta tindakan atau perbuatan Rasulullah SAW. Pemilihan media pembelajaran disesuakan dengan tujuan pembelajaran pendidikan agama islam itu sendiri, materi pembelajaran yang akan disampaikan, ketersediaan alat, minat dan kemampuan siswa dan situasi pembelajaran yang akan berlangsung.
  • 12. Ciri-ciri Media Pembelajaran Ciri Umum: • Memiliki pengertian fisik (hardware), yaitu sesuatu benda yang dapat dilihat, didengar atau diraba pancaindera; dan memiliki software, yaitu kandungan pesan yang ingin disampaikan kepada siswa yang terdapat dapat dalam hardware. • Memiliki pengertian alat bantu pada proses belajar baik di dalam maupun di luar kelas. • Dapat digunakan dalam rangka komunikasi dan interaksi guru dan siswa dalam proses pembelajaran.
  • 13. Ciri-ciri khusus: 1. Ciri Fiksatif: kemampuan media merekam, menyimpan, melestarikan dan merekonstruksi suatu peristiwa atau objek. 2. Ciri Manipulatif : Transformasi kejadian atau objek melalui kegiatan editing (prose mempercepat, memperlambat, mengurangi, dsb). 3. Ciri Distributif : media yang memungkinkan suatu objek atau kejadian ditransformasikan melalui ruang, dan secara bersamaan kejadian tersebut disajikan kepada sejumlah besar siswa dengan stimulus pengalaman yang relatif sama mengenai kejadian tersebut
  • 14. Ciri Penggunaan Media Dalam PBM: *
  • 15. Fungsi Khusus Media Visual – Fungsi Atensi: menarik dan mengarahkan siswa untuk berkonsentrasi kepada materi pelajaran. – Fungsi Afektif: tergugahnya emosi dan sikap siswaketikamediadisajikan – Fungsi Kognitif: membantu siswa memahami dan mengingat pesan dalam media – Fungsi Kompensatoris: membantu siswa yang memiliki kelemahan dalam mengorganisasi pesan
  • 16. Manfaat Media Pengajaran 1. Dapat memperjelas penyajian pesan dan informasi. 2. Dapat meningkatkan dan mengarahkan perhatian anak sehingga dapat menimbulkan motivasi belajar, interaksi langsung siswa dengan lingkungan. 3. Dapat mengatasi keterbatasan (fisik) indera, ruang dan waktu 4. Dapat memberikan kesamaan pengalaman kepada siswa tentang peristiwa-peristiwa di lingkungan mereka.
  • 17. Manfaat Media Pengajaran dalam PBM BAGI GURU:
  • 19. Pengetahuan Guru tentang Media Pengajaran:
  • 20. Pengetahuan Guru tentang Media Pengajaran:
  • 21. Prinsip Pemanfaatan Media dalam Mempertinggi Kualitas PBM
  • 23. TIGA TINGKATAN UTAMA MODUS BELAJAR (Brunner)
  • 26. Klasifikasi Media Pembelajaran Menurut Tingkat Dari Yang Paling Konkrit Sampai Yang Paling Abstrak.
  • 30. KLASIFIKASI MEDIA BERDASARKAN CARA MENGAKSES INFORMASINYA
  • 31. KLASIFIKASI MEDIA BERDASARKAN CIRI-CIRI FISIKNYA (Gerlach dan Ely)
  • 32. KLASIFIKASI BERDASARKAN JENIS DAN TINGKAT PENGALAMAN YANG DIPEROLEH (Thomas)
  • 35. TIGA KARAKTERISTIK MEDIA SECARA UMUM MENURUT KEMP (1985)
  • 37. Beberapa pertanyaan yang seharusnya dapat dipertimbangkan sebelum menentukan suatu media, yaitu sebagai berikut (Curzon): • Apakah tujuan instruksional yang ingin saya capai benar-benar membutuhkan pemanfaatan alat bantu audio-visual ? • Karakteristik media yang bagaimana yang akan membantu saya dalam mencapai tujuan instruksional?
  • 38. • Respon apa yang ingin saya peroleh dari penggunaan media, misal; ingatan, pemahaman, atau konsolidasi? • Bagaimana respon siswa/kelas terhadap penggunaan media? • Bagaimana saya mengevaluasi keefektifan media yang dipergunakan?
  • 39. FAKTOR YANG PERLU DIPERTIMBANG DALAM MEMILIH SUATU MEDIA UNTUK PEMBELAJARAN (KEMP):
  • 40. Pada tahap Perencanaan lakukan: –(A) Analyze Learner Characteristic –(S) State Objective –(S) Select, modify Media –(U) Utilize –(R) Require Learner Response –(E) Evaluate
  • 41. PERTIMBANGAN DALAM PEMILIHAN DANPERTIMBANGAN DALAM PEMILIHAN DAN PENGGUNAAN MEDIA :PENGGUNAAN MEDIA : – Harus menumbuhkan motivasi (minat /keinginan)Harus menumbuhkan motivasi (minat /keinginan) siswasiswa – Perbedaan IndividualPerbedaan Individual – Tujuan PembelajaranTujuan Pembelajaran – Organisasi isiOrganisasi isi – Persiapan sebelum mengajarPersiapan sebelum mengajar – EmosiEmosi – PartisipasiPartisipasi – Umpan balikUmpan balik – Penguatan (reinforcment)Penguatan (reinforcment) – Latihan dan pengulanganLatihan dan pengulangan – PenerapanPenerapan
  • 42. Kriteria Pemilihan Media : – Sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai – Tepat untuk mendukung isi pelajaran (fakta, konsep, prinsip, dll) – Praktis, luwes dan bertahan – Guru terampil menggunakannya – Pengelompokkan sasaran – Mutu teknis
  • 43. -Dick & Carey (1978),menemukan 4 faktor yang perlu diperhatikan dalam pemilihan media,yaitu : a. Ketersediaan sumber setempat b. Apakah untuk membeli atau memproduksi sendiri tersebut ada dana,tenaga dan fasilitasnya c. Faktor yang menyangkut keluwesan,kepraktisan dan ketahanan media itu dalam waktu yang lama. d. Efektifitas biayanya dalam jangka waktu yang panjang.
  • 44.
  • 45. • Pertimbangan dalam Pemilihan dan Penggunaan Media : – Harus menumbuhkan motivasi (minat /keinginan) siswa – Perbedaan Individual – Tujuan Pembelajaran – Organisasi isi – Persiapan sebelum mengajar – Emosi – Partisipasi – Umpan balik – Penguatan (reinforcment) – Latihan dan pengulangan – Penerapan
  • 46. • Kriteria Pemilihan Media : – Sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai – Tepat untuk mendukung isi pelajaran (fakta, konsep, prinsip, dll) – Praktis, luwes dan bertahan – Guru terampil menggunakannya – Pengelompokkan sasaran – Mutu teknis
  • 47. 4.Model/Prosedur Pemilihan Media A. Model Flowchart B. Model Matriks C. Model Evaluasi/Checklist
  • 48.
  • 49. KONTROL/ MEDIA PORTABEL UNTUK DI RUMAH SIAP SETIAP TERKENDA LI MANDIRI UMPAN BALIK TV tidak ya tidak tidak ya tidak RADIO ya ya tidak tidak ya tidak FILM ya ya ya sulit sulit tidak VIDEO KASET tidak sulit ya ya ya tidak SLIDE ya ya ya ya ya tidak FILM STRIP ya ya ya ya ya tidak AUDIO KASET ya ya ya ya ya tidak PIRINGAN HITAM tidak ? ya ya sulit tidak BUKU ya ya ya ya ya tidak TEKS PROGRAM ya ya ya ya ya ya KOMPUTE R tidak tidak ya ya sulit ya PERMAINA N ya ya ya ya tidak ya
  • 50. Perkembangan Media Pembelajaran 1. Media Hasil Teknologi cetak Media yang dihasilkan melalui proses percetakan mekanis atau fotografis. Meliputi : teks, grafik, foto atau representasi fotografik dan reproduksi. Menghasilkan 2 komponen pokok teknologi, yaitu materi teks verbal dan materi visual Ciri-ciri teknologi cetak: - Teks dibaca secara liniear, sedangkan visual diamati berdasarkan ruang - Teks dan visual menampilkan komunikasi satu arah, ditampilkan secara statis dan berorientasi (berpusat pada siswa) - Informasi dapat diatur kembali atau ditata ulang pemakai.
  • 51. 2. Media hasil teknologi Audio-Visual Menghasilkan atau menyampaikan materi dengan menggunakan mesin-mesin mekanis dan elektronik untuk menyajikan pesan audio-visual. Menggunakan perangkat keras selama proses belajar, seperti: mesin proyektor film, tape recorder+ proyektor visual. Ciri utama teknologi media Audio Visual: - Bersifat linier, pesan disajikan dengan visual dinamis - merupakan representasi fisik dari gagasan real atau abstrak - dikembangkan menurut prinsip behaviorisme dan kognitif - umumnya berorientasi pada guru dengan tingkat pelibatan interaktif siswa yang rendah.
  • 52. 3. Media hasil teknologi yang berdasarkan komputer (berbasis komputer) Menghasilkan atau menyampaikan materi dengan menggunakan sumber-sumber yang mikro prosesor Informasi /pesan disimpan dalam bentuk digital Menggunakan layar kaca untuk meyajikan informasi kepada siswa Berbagai jenis aplikasi teknologi berbasis komputer ini dikenal dengan computer- assisted instruction (pengajaran dengan bnatuan komputer)
  • 53. Cara penyajian dan tujuan yang ingin dicapai meliputi: tutorial (penyajian meteri secara bertahap), drills and practice (latihan untuk membantu siswa menguasai materi yang telah dipelajari sebelumnya), permainan dan simulasi (latihan mengaplikasikan pengetahuan dan keterampilan yang baru dipelajari, dan basis data (sumber yang dapat membantu siswa menambah informasi dan pengetahuan sesuai dengan keinginan masing-masing). Ciri media berbasis komputer: - Dapat digunakan secara acak, non sekuensial atau linear - Dapat digunakan berdasarkan keinginan perancang/ pengembang - Informasi disajikan melalui gaya abstrak dengan kata, simbol dan grafik - Pembelajaran dapat berorientasi siswa dan melibatkan interaktivitas siswa yang tinggi.
  • 54. 4. Media hasil gabungan teknologi cetak & komputer Cara untuk menghasilkan dan menyampaikan materi yang menggabungkan pemakaian beberapa bentuk media yang dikendalikan komputer (yang memiliki jumlah random access memory, hard yang besar, monitor beresolusi tinggi dan memiliki periperal) Ciri utama: - Dapat digunakan secara acak, non sekuensial atau linear - Dapat digunakan sesuai dengan keinginan siswa - Gagasan sering disajikan secara realistik dalam konteks pengalaman siswa, menurut apa yang relevan dengan siswa dan di bawah kendali siswa - Melibatkan banyak interaktivitas siswa - Bahan-bahan pelajaran memadukan kata dan visual dari berbagai sumber
  • 55. • MediaTradisional • Media Berteknologi Mutakhir Media berbasis telekomunikasi: - Teleconference (teknik komunikasi antar kelompok yang berbeda lokasi geografis menggunakan mikrofon & amplifier khusus) - Telelecture (kuliah jarak jauh) Media berbasis mikroprosesor: - Computer-assisted instruction - Hypertext - Hypermedia - Sistem tutor intelejen - Interactive video - Compact Video disk
  • 56. Perkembangan Media Pembelajaran 1. Media Hasil Teknologi cetak Media yang dihasilkan melalui proses percetakan mekanis atau fotografis. Meliputi : teks, grafik, foto atau representasi fotografik dan reproduksi. Menghasilkan 2 komponen pokok teknologi, yaitu materi teks verbal dan materi visual
  • 57. Ciri-ciri teknologi cetak: - Teks dibaca secara liniear, sedangkan visual diamati berdasarkan ruang - Teks dan visual menampilkan komunikasi satu arah, ditampilkan secara statis dan berorientasi (berpusat pada siswa) - Informasi dapat diatur kembali atau ditata ulang pemakai.
  • 58. 2. Media hasil teknologi Audio-Visual Menghasilkan atau menyampaikan materi dengan menggunakan mesin-mesin mekanis dan elektronik untuk menyajikan pesan audio-visual. Menggunakan perangkat keras selama proses belajar, seperti: mesin proyektor film, tape recorder+ proyektor visual. Ciri utama teknologi media Audio Visual: - Bersifat linier, pesan disajikan dengan visual dinamis - merupakan representasi fisik dari gagasan real atau abstrak - dikembangkan menurut prinsip behaviorisme dan kognitif - umumnya berorientasi pada guru dengan tingkat pelibatan interaktif siswa yang rendah.
  • 59. 3. Media hasil teknologi yang berdasarkan komputer (berbasis komputer) Menghasilkan atau menyampaikan materi dengan menggunakan sumber-sumber yang mikro prosesor Informasi /pesan disimpan dalam bentuk digital Menggunakan layar kaca untuk meyajikan informasi kepada siswa Berbagai jenis aplikasi teknologi berbasis komputer ini dikenal dengan computer- assisted instruction (pengajaran dengan bnatuan komputer)
  • 60. CIRI MEDIA BERBASIS KOMPUTER:  Dapat digunakan secara acak, non sekuensial atau linear  Dapat digunakan berdasarkan keinginan perancang/ pengembang  Informasi disajikan melalui gaya abstrak dengan kata, simbol dan grafik  Pembelajaran dapat berorientasi siswa dan melibatkan interaktivitas siswa yang tinggi.
  • 61. 4. Media hasil gabungan teknologi cetak & komputer Cara untuk menghasilkan dan menyampaikan materi yang menggabungkan pemakaian beberapa bentuk media yang dikendalikan komputer (yang memiliki jumlah random access memory, hard yang besar, monitor beresolusi tinggi dan memiliki periperal) Ciri utama: - Dapat digunakan secara acak, non sekuensial atau linear - Dapat digunakan sesuai dengan keinginan siswa - Gagasan sering disajikan secara realistik dalam konteks pengalaman siswa, menurut apa yang relevan dengan siswa dan di bawah kendali siswa - Melibatkan banyak interaktivitas siswa - Bahan-bahan pelajaran memadukan kata dan visual dari berbagai sumber
  • 62. • MediaTradisional • Media Berteknologi Mutakhir Media berbasis telekomunikasi: - Teleconference (teknik komunikasi antar kelompok yang berbeda lokasi geografis menggunakan mikrofon & amplifier khusus) - Telelecture (kuliah jarak jauh) Media berbasis mikroprosesor: - Computer-assisted instruction - Hypertext - Hypermedia - Sistem tutor intelejen - Interactive video - Compact Video disk
  • 63. Siti Zulaikha ( 081398332413) Email : zulaikhawachid@yahoo.com SEMOGA BERMANFAAT