SlideShare a Scribd company logo
Penyelesaian persamaan kuadrat pada zaman babilonia
Misalkan kita memiliki sebuah tanah/bidang segiempat dengan luas 55 unit.
Diketahui bahwa panjang bidang tersebut 6 lebih panjang daripada lebarnya, atau dapat
diilustrasikan sebagai berikut
55 unit luas
X + 6
X
Kemudian kita bagi panjang bidang tersebut menjadi 3 dan x +3, sehingga terbagi menjadi bidang A
dan bidang B seperti berikut:
X + 3 3
X X
55 unit luas
Bidang A Bidang B
Selanjutnya kita geser bidang B hingga seperti ini
3
X + 3
3
X
X
Bidang A
Bidang B
3
X
3
X
X
Bidang A
Bidang B
3
Catatan: bidang A + bidang B = 55 unit luas
Perhatikan!! Kita akan buat bidang C dengan luas 9 unit.
3
X
3
X
X
Bidang A
Bidang B
3
B
idang
CSekarang luas bidang A + bidang B + bidang C = 55 unit + 9 unit = 64 unit
Satu hal yang menarik adalah ternyata bidang A + bidang B + bidang C merupakan bidang persegi
dengan luas 64 unit, sehingga masing-masing sisi berukuran 8 unit. Di sisi lain kita mengetahui
bahwa ukuran sisi persegi tersebut adalah x + 3.
Jadi,
x + 3 = 8  x = 5
Kembali lagi ke soal awal
55 unit luas
X + 6
X
Jika nilai x = 5 kita merupakan lebar persegi panjang,
maka panjang persegi panjang adalah x + 6 = 5 + 6 = 11 unit.
Begitulah dahulu cara orang-orang di zaman Babilonia untuk menentukan solusi persamaan kuadrat
dengan kegiatan eksplorasi.
Selamat belajar
A. Raditya

More Related Content

What's hot

pembuktian volume limas dan prisma
pembuktian volume limas dan prismapembuktian volume limas dan prisma
pembuktian volume limas dan prisma
anggi syahputra
 
Luas persegi panjang
Luas persegi panjangLuas persegi panjang
Luas persegi panjangcikhan
 
Pythagoras
PythagorasPythagoras
Pythagoras
TaufikNugroho11
 
Pythagoras
PythagorasPythagoras
Pythagoras
TaufikNugroho11
 
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruangAlat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Sriwijaya University - Indonesia
 
Ppt limas dan prisma baru
Ppt limas dan prisma baruPpt limas dan prisma baru
Ppt limas dan prisma baru
rini hastuti
 
sejarah pythagoras
sejarah pythagorassejarah pythagoras
sejarah pythagoras
Levana Maharani
 
Cara menggunankan ppt limas
Cara menggunankan ppt limasCara menggunankan ppt limas
Cara menggunankan ppt limas
Damai Leksanani
 
Luas dan Volume Limas
Luas dan Volume LimasLuas dan Volume Limas
Luas dan Volume Limas
Reny Wahyuni
 
Tugas presentasi matematika 7P
Tugas presentasi matematika 7PTugas presentasi matematika 7P
Tugas presentasi matematika 7P
natasyangelicaa
 
Teorema pythagoras
Teorema pythagorasTeorema pythagoras
Teorema pythagoras
airawisda
 
Bangun datar komputasi(1)
Bangun datar komputasi(1)Bangun datar komputasi(1)
Bangun datar komputasi(1)Inna Varietha
 
8 f11
8 f118 f11
Bangun ruang(limas-kerucut)
Bangun ruang(limas-kerucut)Bangun ruang(limas-kerucut)
Bangun ruang(limas-kerucut)
lelyistighfarin
 
Luas persegi panjang
Luas persegi panjangLuas persegi panjang
Luas persegi panjangPipied Gad
 
Deret
DeretDeret
Teorema Pythagoras & BRSD (Review)
Teorema Pythagoras & BRSD (Review)Teorema Pythagoras & BRSD (Review)
Teorema Pythagoras & BRSD (Review)
Shinta Novianti
 
Peluang
PeluangPeluang

What's hot (20)

pembuktian volume limas dan prisma
pembuktian volume limas dan prismapembuktian volume limas dan prisma
pembuktian volume limas dan prisma
 
Luas persegi panjang
Luas persegi panjangLuas persegi panjang
Luas persegi panjang
 
Pythagoras
PythagorasPythagoras
Pythagoras
 
Limas
LimasLimas
Limas
 
Pythagoras
PythagorasPythagoras
Pythagoras
 
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruangAlat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
 
Persamaan non linier
Persamaan non linierPersamaan non linier
Persamaan non linier
 
Ppt limas dan prisma baru
Ppt limas dan prisma baruPpt limas dan prisma baru
Ppt limas dan prisma baru
 
sejarah pythagoras
sejarah pythagorassejarah pythagoras
sejarah pythagoras
 
Cara menggunankan ppt limas
Cara menggunankan ppt limasCara menggunankan ppt limas
Cara menggunankan ppt limas
 
Luas dan Volume Limas
Luas dan Volume LimasLuas dan Volume Limas
Luas dan Volume Limas
 
Tugas presentasi matematika 7P
Tugas presentasi matematika 7PTugas presentasi matematika 7P
Tugas presentasi matematika 7P
 
Teorema pythagoras
Teorema pythagorasTeorema pythagoras
Teorema pythagoras
 
Bangun datar komputasi(1)
Bangun datar komputasi(1)Bangun datar komputasi(1)
Bangun datar komputasi(1)
 
8 f11
8 f118 f11
8 f11
 
Bangun ruang(limas-kerucut)
Bangun ruang(limas-kerucut)Bangun ruang(limas-kerucut)
Bangun ruang(limas-kerucut)
 
Luas persegi panjang
Luas persegi panjangLuas persegi panjang
Luas persegi panjang
 
Deret
DeretDeret
Deret
 
Teorema Pythagoras & BRSD (Review)
Teorema Pythagoras & BRSD (Review)Teorema Pythagoras & BRSD (Review)
Teorema Pythagoras & BRSD (Review)
 
Peluang
PeluangPeluang
Peluang
 

More from adji raditya

kalkulus - turunan
kalkulus - turunankalkulus - turunan
kalkulus - turunan
adji raditya
 
geogebra 101 - Translasi
geogebra 101 - Translasigeogebra 101 - Translasi
geogebra 101 - Translasi
adji raditya
 
geogebra 101 - Rotasi
geogebra 101 - Rotasigeogebra 101 - Rotasi
geogebra 101 - Rotasi
adji raditya
 
Dilatasi
DilatasiDilatasi
Dilatasi
adji raditya
 
geogebra 101 - Refleksi
geogebra 101 - Refleksigeogebra 101 - Refleksi
geogebra 101 - Refleksi
adji raditya
 

More from adji raditya (6)

kalkulus - turunan
kalkulus - turunankalkulus - turunan
kalkulus - turunan
 
geogebra 101 - Translasi
geogebra 101 - Translasigeogebra 101 - Translasi
geogebra 101 - Translasi
 
geogebra 101 - Rotasi
geogebra 101 - Rotasigeogebra 101 - Rotasi
geogebra 101 - Rotasi
 
Dilatasi
DilatasiDilatasi
Dilatasi
 
geogebra 101 - Refleksi
geogebra 101 - Refleksigeogebra 101 - Refleksi
geogebra 101 - Refleksi
 
Number 9
Number 9Number 9
Number 9
 

Recently uploaded

UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptxREVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
adityanoor64
 
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
FaldienaMarcelita3
 
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
AINARAHYUBINTISULAIM
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Fathan Emran
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
AyuniDwiLestari
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
walidumar
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
andimagfirahwati1
 
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docxModul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
SuciHarianti3
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
SafaAgrita1
 

Recently uploaded (20)

UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptxREVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
 
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
 
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
 
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docxModul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
 

Mathstory 001 persamaan kuadrat (quadratic equation)

  • 1. Penyelesaian persamaan kuadrat pada zaman babilonia Misalkan kita memiliki sebuah tanah/bidang segiempat dengan luas 55 unit. Diketahui bahwa panjang bidang tersebut 6 lebih panjang daripada lebarnya, atau dapat diilustrasikan sebagai berikut 55 unit luas X + 6 X Kemudian kita bagi panjang bidang tersebut menjadi 3 dan x +3, sehingga terbagi menjadi bidang A dan bidang B seperti berikut: X + 3 3 X X 55 unit luas Bidang A Bidang B Selanjutnya kita geser bidang B hingga seperti ini 3 X + 3 3 X X Bidang A Bidang B 3 X 3 X X Bidang A Bidang B 3 Catatan: bidang A + bidang B = 55 unit luas
  • 2. Perhatikan!! Kita akan buat bidang C dengan luas 9 unit. 3 X 3 X X Bidang A Bidang B 3 B idang CSekarang luas bidang A + bidang B + bidang C = 55 unit + 9 unit = 64 unit Satu hal yang menarik adalah ternyata bidang A + bidang B + bidang C merupakan bidang persegi dengan luas 64 unit, sehingga masing-masing sisi berukuran 8 unit. Di sisi lain kita mengetahui bahwa ukuran sisi persegi tersebut adalah x + 3. Jadi, x + 3 = 8  x = 5 Kembali lagi ke soal awal 55 unit luas X + 6 X Jika nilai x = 5 kita merupakan lebar persegi panjang, maka panjang persegi panjang adalah x + 6 = 5 + 6 = 11 unit. Begitulah dahulu cara orang-orang di zaman Babilonia untuk menentukan solusi persamaan kuadrat dengan kegiatan eksplorasi. Selamat belajar A. Raditya