SlideShare a Scribd company logo
Tes Wawasan Kebangsaan
Nasionalisme Bela Negara
Integritas Pilar Negara
Bahasa Indonesia
Pilar Negara
Materi TWK UUD 1945
Pengertian
Undang-undang Dasar 1945 adalah konstitusi dan
sumber hukum tertinggi yang berlaku di Indonesia.
• Lembaga yang berwenang mengubah UUD 1945
adalah MPR. (Diatur dalam UUD 1945 Pasal 37)
Lembaga
Materi TWK UUD 1945
Sejarah UUD 1945
Penyusunan
1 Jun – 18 Agu 1945
Disahkan dan berlaku
18 Agu 1945
Diganti UUDS 1950
17 Agu 1950
Berlaku kembali
5 Jul 1959
Amandemen UUD 1945 terjadi 4 kali
1. Sidang Umum MPR (14-21 Okt 1999)
2. Sidang Tahunan MPR (7-18 Agu 2000)
3. Sidang Tahunan MPR (1-9 Nov 2001)
4. Sidang Tahunan MPR (1-11 Agu 2002)
Tahunnya (1999, 2000, 2001, 2002)
Bulannya OANA (Okt, Agu, Nov, Agu)
Materi TWK UUD 1945
Struktur UUD 1945
Struktur UUD 1945 (setelah amandemen)
1. Pembukaan, yang terdiri dari empat alinea
2. Batang tubuh yang terdiri dari:
• 21 bab, 73 pasal, atau 194 ayat aturan utama
• 3 pasal aturan peralihan
• 2 pasal aturan pertambahan
Materi TWK UUD 1945
Struktur UUD 1945
Pembukaan
Alinea 1
Alinea 2
Alinea 3
Alinea 4
Bangsa Indonesia anti penjajahan dan setiap bangsa
berhak merdeka
Cita-cita luhur bangsa Indonesia (Mewujudkan bangsa
yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur)
Pernyataan kemerdekaan Indonesia dan pengakuan
bahwa kemerdekaan yang dicapai berkat rahmat Tuhan
Tujuan dibentuknya pemerintahan dan Negara Republik
Indonesia, serta memuat dasar negara
Materi TWK UUD 1945
Struktur UUD 1945
Batang
Tubuh
BAB I
Bentuk dan Kedaulatan
Pasal 1
Ayat 1-3
BAB II
MPR
Pasal 2-3
BAB III
Kekuasaan Pemerintahan
Negara
Pasal 4-16
BAB IV
Dewan Pertimbangan
Agung
“Dihapuskan”
Materi TWK UUD 1945
Struktur UUD 1945
BAB V
Kementrian Negara
Pasal 17
Ayat 1-4
BAB VI
Pemerintahan Daerah
Pasal 18-18 B
BAB VII
DPR
Pasal 19, 20, 20A, 21, 22,
22A, dan 22B
BAB VIIA
DPD
Pasal 22C dan 22D
BAB VIIB
Pemilihan Umum
Pasal 22E
6 ayat
BAB VIII
Hal Keuangan
Pasal 23, 23A, 23B, 23C,
23D
Materi TWK UUD 1945
Struktur UUD 1945
BAB VIIIA
BPK
Pasal 23E, 23F, 23G
BAB IX
Kekuasaan Kehakiman
Pasal 24, 24A, 24B, 24C,
dan 25
BAB IXA
Wilayah Negara
Pasal 25A
BAB X
Warga Negara dan
Penduduk
Pasal 26-28
BAB XA
HAM
Pasal 28A-28J
BAB XI
Agama
Pasal 29
Ayat 1-2
Materi TWK UUD 1945
Struktur UUD 1945
BAB XII
Pertahanan dan Keamanan
Negara
Pasal 30
BAB XIII
Pendidikan dan
Kebudayaan
Pasal 31-32
BAB XIV
Perekonomian Nasional dan
Kesejahteraan Sosial
Pasal 33-34
BAB XV
Bendera, Bahasa dan Lambang
Negara, serta Lagu Kebangsaan
Pasal 35, 36, 36A, 36B, dan 36C
BAB XVI
Peraturan UUD
Pasal 37
Ayat 1-5
Materi TWK UUD 1945
Struktur UUD 1945
Aturan Peralihan
Memberikan ketentuan
pada pemerintah agar
penyesuaian dengan
perubahan-perubahan
UUD 1945 berjalan
dengan mulus
Pasal I-Pasal III
Aturan Tambahan
Memberikan ketentuan
tambahan yang tidak
perlu disisipkan pada
aturan utama atau aturan
peralihan
Pasal I-Pasal II
Pembahasan Pretest TWK UUD 1945
konstitusi dan sumber hukum tertinggi yang
berlaku di Indonesia adalah UUD 1945
Pancasila  Dasar negara
Tap MPR  Di bawah UUD 1945
Undang-undang  Di bawah Tap MPR
Peraturan presiden  Peraturan perundang-
undangan yang diusulkan oleh presiden
1. konstitusi dan sumber hukum tertinggi
yang berlaku di Indonesia ….
A. Pancasila
B. UUD 1945
C. Tap MPR
D. Undang-undang
E. Peraturan presiden
Pembahasan Pretest TWK UUD 1945
2. Lembaga yang berwenang untuk
mengubah UUD 1945 adalah ….
A. Presiden
B. Dewan Perwakilan Rakyat
C. Majelis Permusyawaratan Rakyat
D. Mahkamah Konstitusi
E. Mahkamah Agung
• Lembaga yang berwenang mengubah UUD
1945 adalah MPR. (Diatur dalam UUD 1945
Pasal 37)
Presiden  Membuat Peraturan Presiden
DPR  Menyusun dan mensahkan undang-
undang
MK  Melakukan pengujian atas undang-
undang yang bertentangan atau tidak sesuai
dengan UUD 1945
MA  Melakukan pengujian atas peraturan di
bawah undang-undang yang bertentangan atau
tidak sesuai dengan UUD 1945
Pembahasan Pretest TWK UUD 1945
INGAT!
Amandemen UUD 1945 terjadi 4 kali
1. Sidang Umum MPR (14-21 Okt 1999)
2. Sidang Tahunan MPR (7-18 Agu 2000)
3. Sidang Tahunan MPR (1-9 Nov 2001)
4. Sidang Tahunan MPR (1-11 Agu 2002)
3. UUD 1945 telah mengalami
amandemen atau perubahan sebanyak
A. 1 kali
B. 2 kali
C. 3 kali
D. 4 kali
E. 5 kalI
Pembahasan Pretest TWK UUD 1945
INGAT!
Tahun (1999, 2000, 2001, 2002)
OANA (Okt, Agu, Nov, Agu)
4. UUD 1945 telah mengalami empat kali
amandemen. Amandemen keempat
dilakukan pada tanggal ….
A. 10 November 2001
B. 11 Agustus 2002
C. 18 Agustus 2000
D. 19 Oktober 1999
E. 10 November 2002
Pembahasan Pretest TWK UUD 1945
Beberapa hal yang melatar belakangi
amandemen UUD 1945, antara lain:
• Jumlah pasal pada naskah UUD 1945
yang asli terlalu sedikit
• Naskah UUD 1945 yang asli banyak
menimbulkan multitafsir
• Penyempurnaan atas aturan-aturan dasar
pada UUD 1945
• Sesuai perkembangan aspirasi dan
kebutuhan bangsa
5. UUD 1945 telah mengalami 4 kali
amandemen (perubahan). Hal-hal berikut
yang bukan melatarbelakangi amandemen
UUD 1945 adalah ….
A. Jumlah pasal pada naskah UUD 1945
yang asli terlalu sedikit
B. Naskah UUD 1945 yang asli banyak
menimbulkan multitafsir
C. Sesuai keinginan presiden selaku
pemimpin negara dan pemimpin
pemerintahan
D. Penyempurnaan atas aturan-aturan
dasar pada UUD 1945
E. Sesuai perkembangan aspirasi dan
kebutuhan bangsa
Pembahasan Pretest TWK UUD 1945
1  Bangsa Indonesia anti penjajahan dan
setiap bangsa berhak merdeka
2  Cita-cita luhur bangsa Indonesia
(Mewujudkan bangsa yang merdeka,
bersatu, berdaulat, adil, dan makmur)
3 Pernyataan kemerdekaan Indonesia dan
pengakuan bahwa kemerdekaan yang
dicapai berkat rahmat Tuhan
4  Tujuan dibentuknya pemerintahan dan
Negara Republik Indonesia, serta memuat
dasar negara
5  Jelas salah karena pembukaan UUD
1945 Cuma ada 4 :p
6. Dasar negara yakni Pancasila tersurat
pada pembukaan UUD 1945 pada alinea ke
….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Pembahasan Pretest TWK UUD 1945
Bab I  Bentuk dan kedaulatan negara
Bab II  MPR
Bab III  Kekuasaan Pemerintahan Negara
Bab IV  Dewan Pertimbangan Agung
(dihapus)
Bab V  Kementrian negara
7. Indonesia merupakan negara kesatuan yang
berbentuk republik. Hal ini termuat pada UUD
1945 pada bab ke ….
A. Bab I
B. Bab II
C. Bab III
D. Bab IV
E. Bab V
Latihan Soal TWK UUD 1945
1. Lembaga yang berwenang dalam perubahan UUD 1945
adalah MPR. MPR tidak bisa serta-merta
mengamandemen UUD 1945. Namun haruslah mengikuti
beberapa persyaratan yang terdapat pada UUD 1945.
Persyaratan perubahan UUD 1945 diatur pada Bab ke ….
A. Bab XII
B. Bab XIII
C. Bab XIV
D. Bab XV
E. Bab XVI
Bab XII Pertahanan dan
keamanan negara
Bab XIII  Pendidikan dan
kebudayaan
Bab XIV  Perekonomian
nasional dan kesejahteraan
sosial
Bab XV  Bendera, bahasa,
dan lambang negara serta lagu
kebangsaan
Bab XVI  Perubahan UUD
Latihan Soal TWK UUD 1945
2. Pembukaan UUD 1945 terdiri atas 4 alinea
yang memiliki makna yang berbeda-beda.
Alinea kedua UUD 1945 memiliki makna ….
A. Bangsa Indonesia anti penjajahan
B. Setiap bangsa berhak merdeka
C. Cita-cita luhur bangsa Indonesia
D. Pernyataan kemerdekaan Indonesia
E. Tujuan dibentuknya pemerintahan
A  Alinea kesatu
B  Alinea kesatu
C  Alinea kedua
D  Alinea ketiga
E  Alinea keempat
Latihan Soal TWK UUD 1945
3. Salah satu bab yang dihapus dalam UUD 1945 hasil
amandemen adalah bab tentang….
A. Dewan Pertimbangan Agung
B. Badan Pemeriksaan Keuangan
C. Kementrian Negara
D. Kekuasaan Kehakiman
E. Hak Asasi Manusia
Pada amandemen ke 4 UUD 1945
yang disahkan pada sidang tahunan
Majelis Permusyawaratan Rakyat
pada 11 Agustus 2002, bab yang
dihapus adalah bab IV tentang Dewan
Pertimbangan Agung
Latihan Soal TWK UUD 1945
4. Dalam bab VIII UUD 1945 tentang Hal Keuangan dalam pasal 23 ayat 1 berbunyi “Anggaran
pendapatan dan belanja negara sebagai wujud dari pengelolaan keuangan negara ditetapkan
setiap tahun dengan undang-undang dan dilaksanakan secara terbuka dan bertanggung
jawab untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat”. Di bawah ini yang merupakan
implementasi dari kegiatan APBN sesuai undang-undang dasar, kecuali ….
A. Membuat kebijakan untuk penyaluran anggaran 20% untuk membangun pendidikan
B. Melakukan kebijakan untuk membangun infrastruktur kepentingan masyarakat dan
khalayak umum seperti transportasi, energi listrik, dan pelayanan publik
C. Menyalurkan anggaran kepada tiap provinsi untuk kemudian disalurkan ke kabupaten,
kota, hingga desa kemudian setiap kepala daerah mengambil sebagian kecilnya untuk
mendanai partai politik pengusungnya
D. Menyalurkan pendanaan dalam pembangunan daerah tertinggal yang masih
membutuhkan pengembangan lebih banyak dibandingkan di kota
E. Membuat pelayanan fasilitas kesehatan yang memadai untuk rumah sakit dan
memberikan jaminan kesehatan kepada masyarakat
Latihan Soal TWK UUD 1945
5. Indonesia merupakan negara yang berdasar atas Ketuhanan
Yang Maha Esa. Oleh karena itu, negara menjamin
kemerdekaan tiap penduduk untuk memeluk agamanya
masing-masing. Jaminan negara tentang kemerdekaan warga
dalam memeluk agamanya masing-masing termaktub dalam
….
A. Pasal 28I ayat (1)
B. Pasal 28J ayat (1)
C. Pasal 28J ayat (2)
D. Pasal 29 ayat (1)
E. Pasal 29 ayat (2)
Jawaban: E
Kok bisa? Gimana cara
hafalannya? Gimana tips dan
triknya?
IKUTI LIVE CLASS
SELANJUTNYA :p
Tetap sehat
dan semangat
kebanggan
orang tua dan
mertua!


More Related Content

Similar to Materi TWK.pptx

04. konstitusi-negara-indonesia
04. konstitusi-negara-indonesia04. konstitusi-negara-indonesia
04. konstitusi-negara-indonesia
muhammad haikel
 
Uud 1945 dan dinamika pelaksanaannya (7 )
Uud 1945 dan dinamika pelaksanaannya (7 )Uud 1945 dan dinamika pelaksanaannya (7 )
Uud 1945 dan dinamika pelaksanaannya (7 )
sunnysidemochi
 
Tugas Raihanah PKN Menumbuhkan kesadaran uud nkri 1945 (1).pptx
Tugas Raihanah PKN Menumbuhkan kesadaran uud nkri 1945 (1).pptxTugas Raihanah PKN Menumbuhkan kesadaran uud nkri 1945 (1).pptx
Tugas Raihanah PKN Menumbuhkan kesadaran uud nkri 1945 (1).pptx
RustynaHasanEffendy
 
PP SMP KM Bab 3.pptx
PP SMP KM Bab 3.pptxPP SMP KM Bab 3.pptx
PP SMP KM Bab 3.pptx
DindaSabtitiSaraswat
 
Try Out CPNS
Try Out CPNS Try Out CPNS
Try Out CPNS
Yusuf Ell-Zhar
 
= Kuliah htn 2=
= Kuliah htn 2== Kuliah htn 2=
= Kuliah htn 2=Amir Sabri
 
10. KONSTITUSI.pptx
10. KONSTITUSI.pptx10. KONSTITUSI.pptx
10. KONSTITUSI.pptx
DMumtazah
 
Periodisasi berlakunya konstitusi di Indonesia
Periodisasi berlakunya konstitusi di IndonesiaPeriodisasi berlakunya konstitusi di Indonesia
Periodisasi berlakunya konstitusi di Indonesia
Ryan Widjayana
 
Phi soal b s uud negara ri 1945
Phi soal b s uud negara ri 1945Phi soal b s uud negara ri 1945
Phi soal b s uud negara ri 1945obedpyu
 
UUD Republik Indonesia tahun 1945
UUD Republik Indonesia tahun 1945UUD Republik Indonesia tahun 1945
UUD Republik Indonesia tahun 1945
Luthfi Syuhada
 
Mengenai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Mengenai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945Mengenai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Mengenai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Eisa Swastika
 
Amandemen uud
Amandemen uudAmandemen uud
Perumusan Undang-undang Dasar 1945 UUD1945
Perumusan Undang-undang Dasar 1945 UUD1945Perumusan Undang-undang Dasar 1945 UUD1945
Perumusan Undang-undang Dasar 1945 UUD1945
NaufalFaturahmadan
 
Pertemuan 5.pdf
Pertemuan 5.pdfPertemuan 5.pdf
Pertemuan 5.pdf
RezaWahyuni6
 
Proposal penelitian lemlit 2014 sihabudin noor
Proposal penelitian lemlit 2014 sihabudin noorProposal penelitian lemlit 2014 sihabudin noor
Proposal penelitian lemlit 2014 sihabudin noorSihabudin Noor
 
Proses Penyusunan Perppu.pdf
Proses Penyusunan Perppu.pdfProses Penyusunan Perppu.pdf
Proses Penyusunan Perppu.pdf
Aditya800480
 
Sistem Konstitusi Negara - Matkul PKN
Sistem Konstitusi Negara - Matkul PKNSistem Konstitusi Negara - Matkul PKN
Sistem Konstitusi Negara - Matkul PKN
Sucidewisartika
 
Sistem politik indonesia amandemen uud
Sistem politik indonesia amandemen uudSistem politik indonesia amandemen uud
Sistem politik indonesia amandemen uudYudi Prasetya
 
Uud 1945
Uud 1945Uud 1945

Similar to Materi TWK.pptx (20)

04. konstitusi-negara-indonesia
04. konstitusi-negara-indonesia04. konstitusi-negara-indonesia
04. konstitusi-negara-indonesia
 
Uud 1945 dan dinamika pelaksanaannya (7 )
Uud 1945 dan dinamika pelaksanaannya (7 )Uud 1945 dan dinamika pelaksanaannya (7 )
Uud 1945 dan dinamika pelaksanaannya (7 )
 
Tugas Raihanah PKN Menumbuhkan kesadaran uud nkri 1945 (1).pptx
Tugas Raihanah PKN Menumbuhkan kesadaran uud nkri 1945 (1).pptxTugas Raihanah PKN Menumbuhkan kesadaran uud nkri 1945 (1).pptx
Tugas Raihanah PKN Menumbuhkan kesadaran uud nkri 1945 (1).pptx
 
PP SMP KM Bab 3.pptx
PP SMP KM Bab 3.pptxPP SMP KM Bab 3.pptx
PP SMP KM Bab 3.pptx
 
Try Out CPNS
Try Out CPNS Try Out CPNS
Try Out CPNS
 
= Kuliah htn 2=
= Kuliah htn 2== Kuliah htn 2=
= Kuliah htn 2=
 
10. KONSTITUSI.pptx
10. KONSTITUSI.pptx10. KONSTITUSI.pptx
10. KONSTITUSI.pptx
 
Periodisasi berlakunya konstitusi di Indonesia
Periodisasi berlakunya konstitusi di IndonesiaPeriodisasi berlakunya konstitusi di Indonesia
Periodisasi berlakunya konstitusi di Indonesia
 
Pkn
PknPkn
Pkn
 
Phi soal b s uud negara ri 1945
Phi soal b s uud negara ri 1945Phi soal b s uud negara ri 1945
Phi soal b s uud negara ri 1945
 
UUD Republik Indonesia tahun 1945
UUD Republik Indonesia tahun 1945UUD Republik Indonesia tahun 1945
UUD Republik Indonesia tahun 1945
 
Mengenai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Mengenai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945Mengenai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Mengenai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
 
Amandemen uud
Amandemen uudAmandemen uud
Amandemen uud
 
Perumusan Undang-undang Dasar 1945 UUD1945
Perumusan Undang-undang Dasar 1945 UUD1945Perumusan Undang-undang Dasar 1945 UUD1945
Perumusan Undang-undang Dasar 1945 UUD1945
 
Pertemuan 5.pdf
Pertemuan 5.pdfPertemuan 5.pdf
Pertemuan 5.pdf
 
Proposal penelitian lemlit 2014 sihabudin noor
Proposal penelitian lemlit 2014 sihabudin noorProposal penelitian lemlit 2014 sihabudin noor
Proposal penelitian lemlit 2014 sihabudin noor
 
Proses Penyusunan Perppu.pdf
Proses Penyusunan Perppu.pdfProses Penyusunan Perppu.pdf
Proses Penyusunan Perppu.pdf
 
Sistem Konstitusi Negara - Matkul PKN
Sistem Konstitusi Negara - Matkul PKNSistem Konstitusi Negara - Matkul PKN
Sistem Konstitusi Negara - Matkul PKN
 
Sistem politik indonesia amandemen uud
Sistem politik indonesia amandemen uudSistem politik indonesia amandemen uud
Sistem politik indonesia amandemen uud
 
Uud 1945
Uud 1945Uud 1945
Uud 1945
 

More from AhmadSofyanAtsauri

P14 (Renal dan sal. kemih, onkologi, materi tambahan)pptx.pptx
P14 (Renal dan sal. kemih, onkologi, materi tambahan)pptx.pptxP14 (Renal dan sal. kemih, onkologi, materi tambahan)pptx.pptx
P14 (Renal dan sal. kemih, onkologi, materi tambahan)pptx.pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
Pertemuan III & IV _ Infeksi (1).pptx
Pertemuan III & IV _ Infeksi (1).pptxPertemuan III & IV _ Infeksi (1).pptx
Pertemuan III & IV _ Infeksi (1).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
Pertemuan I _ Sistem Kardiovaskular.pptx
Pertemuan I _ Sistem Kardiovaskular.pptxPertemuan I _ Sistem Kardiovaskular.pptx
Pertemuan I _ Sistem Kardiovaskular.pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P11 (Tulang dan sendi, Sal. cerna, Pernafasan).pptx
P11 (Tulang dan sendi, Sal. cerna, Pernafasan).pptxP11 (Tulang dan sendi, Sal. cerna, Pernafasan).pptx
P11 (Tulang dan sendi, Sal. cerna, Pernafasan).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P5(Teknologi Farmasi).pptx
P5(Teknologi Farmasi).pptxP5(Teknologi Farmasi).pptx
P5(Teknologi Farmasi).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P4 (Biofarmasi, Kimia Farmasi, Kimia Bahan Alam).pptx
P4 (Biofarmasi, Kimia Farmasi, Kimia Bahan Alam).pptxP4 (Biofarmasi, Kimia Farmasi, Kimia Bahan Alam).pptx
P4 (Biofarmasi, Kimia Farmasi, Kimia Bahan Alam).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P3(Perhitungan 3) HLB.pptx
P3(Perhitungan 3) HLB.pptxP3(Perhitungan 3) HLB.pptx
P3(Perhitungan 3) HLB.pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P2(Perhitungan 2) Farmakokinetika.pptx
P2(Perhitungan 2) Farmakokinetika.pptxP2(Perhitungan 2) Farmakokinetika.pptx
P2(Perhitungan 2) Farmakokinetika.pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P1(Perhitungan 1).pptx
P1(Perhitungan 1).pptxP1(Perhitungan 1).pptx
P1(Perhitungan 1).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P3(Perhitungan 3).pptx
P3(Perhitungan 3).pptxP3(Perhitungan 3).pptx
P3(Perhitungan 3).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P2(Perhitungan 2).pptx
P2(Perhitungan 2).pptxP2(Perhitungan 2).pptx
P2(Perhitungan 2).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
P1 Persen Kadar dan tetes infus.pptx
P1 Persen Kadar dan tetes infus.pptxP1 Persen Kadar dan tetes infus.pptx
P1 Persen Kadar dan tetes infus.pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
MATERI PEMBEKALAN MHS APOTEKER- Regulasi praktek kefarmasian FOR ISTN.pptx
MATERI PEMBEKALAN MHS APOTEKER- Regulasi praktek kefarmasian FOR ISTN.pptxMATERI PEMBEKALAN MHS APOTEKER- Regulasi praktek kefarmasian FOR ISTN.pptx
MATERI PEMBEKALAN MHS APOTEKER- Regulasi praktek kefarmasian FOR ISTN.pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
Online Class - Skizofrenia (Done) (1).pptx
Online Class - Skizofrenia (Done) (1).pptxOnline Class - Skizofrenia (Done) (1).pptx
Online Class - Skizofrenia (Done) (1).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
Online Class - Parkinson (Done).pptx
Online Class - Parkinson (Done).pptxOnline Class - Parkinson (Done).pptx
Online Class - Parkinson (Done).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
Online Class - Batuk & Rhinitis (Done).pptx
Online Class - Batuk & Rhinitis (Done).pptxOnline Class - Batuk & Rhinitis (Done).pptx
Online Class - Batuk & Rhinitis (Done).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
Latihan Soal Farmasetika dan Bahan Alam.pptx
Latihan Soal Farmasetika dan Bahan Alam.pptxLatihan Soal Farmasetika dan Bahan Alam.pptx
Latihan Soal Farmasetika dan Bahan Alam.pptx
AhmadSofyanAtsauri
 
KINETIKA fifa.ppt
KINETIKA fifa.pptKINETIKA fifa.ppt
KINETIKA fifa.ppt
AhmadSofyanAtsauri
 
Online Class - Gastritis & Ulcer (Done).pptx
Online Class - Gastritis & Ulcer (Done).pptxOnline Class - Gastritis & Ulcer (Done).pptx
Online Class - Gastritis & Ulcer (Done).pptx
AhmadSofyanAtsauri
 

More from AhmadSofyanAtsauri (20)

P14 (Renal dan sal. kemih, onkologi, materi tambahan)pptx.pptx
P14 (Renal dan sal. kemih, onkologi, materi tambahan)pptx.pptxP14 (Renal dan sal. kemih, onkologi, materi tambahan)pptx.pptx
P14 (Renal dan sal. kemih, onkologi, materi tambahan)pptx.pptx
 
Pertemuan III & IV _ Infeksi (1).pptx
Pertemuan III & IV _ Infeksi (1).pptxPertemuan III & IV _ Infeksi (1).pptx
Pertemuan III & IV _ Infeksi (1).pptx
 
Pertemuan I _ Sistem Kardiovaskular.pptx
Pertemuan I _ Sistem Kardiovaskular.pptxPertemuan I _ Sistem Kardiovaskular.pptx
Pertemuan I _ Sistem Kardiovaskular.pptx
 
P11 (Tulang dan sendi, Sal. cerna, Pernafasan).pptx
P11 (Tulang dan sendi, Sal. cerna, Pernafasan).pptxP11 (Tulang dan sendi, Sal. cerna, Pernafasan).pptx
P11 (Tulang dan sendi, Sal. cerna, Pernafasan).pptx
 
P5(Teknologi Farmasi).pptx
P5(Teknologi Farmasi).pptxP5(Teknologi Farmasi).pptx
P5(Teknologi Farmasi).pptx
 
P4 (Biofarmasi, Kimia Farmasi, Kimia Bahan Alam).pptx
P4 (Biofarmasi, Kimia Farmasi, Kimia Bahan Alam).pptxP4 (Biofarmasi, Kimia Farmasi, Kimia Bahan Alam).pptx
P4 (Biofarmasi, Kimia Farmasi, Kimia Bahan Alam).pptx
 
P3(Perhitungan 3) HLB.pptx
P3(Perhitungan 3) HLB.pptxP3(Perhitungan 3) HLB.pptx
P3(Perhitungan 3) HLB.pptx
 
P2(Perhitungan 2) Farmakokinetika.pptx
P2(Perhitungan 2) Farmakokinetika.pptxP2(Perhitungan 2) Farmakokinetika.pptx
P2(Perhitungan 2) Farmakokinetika.pptx
 
P1(Perhitungan 1).pptx
P1(Perhitungan 1).pptxP1(Perhitungan 1).pptx
P1(Perhitungan 1).pptx
 
P3(Perhitungan 3).pptx
P3(Perhitungan 3).pptxP3(Perhitungan 3).pptx
P3(Perhitungan 3).pptx
 
P2(Perhitungan 2).pptx
P2(Perhitungan 2).pptxP2(Perhitungan 2).pptx
P2(Perhitungan 2).pptx
 
P1 Persen Kadar dan tetes infus.pptx
P1 Persen Kadar dan tetes infus.pptxP1 Persen Kadar dan tetes infus.pptx
P1 Persen Kadar dan tetes infus.pptx
 
P1.pptx
P1.pptxP1.pptx
P1.pptx
 
MATERI PEMBEKALAN MHS APOTEKER- Regulasi praktek kefarmasian FOR ISTN.pptx
MATERI PEMBEKALAN MHS APOTEKER- Regulasi praktek kefarmasian FOR ISTN.pptxMATERI PEMBEKALAN MHS APOTEKER- Regulasi praktek kefarmasian FOR ISTN.pptx
MATERI PEMBEKALAN MHS APOTEKER- Regulasi praktek kefarmasian FOR ISTN.pptx
 
Online Class - Skizofrenia (Done) (1).pptx
Online Class - Skizofrenia (Done) (1).pptxOnline Class - Skizofrenia (Done) (1).pptx
Online Class - Skizofrenia (Done) (1).pptx
 
Online Class - Parkinson (Done).pptx
Online Class - Parkinson (Done).pptxOnline Class - Parkinson (Done).pptx
Online Class - Parkinson (Done).pptx
 
Online Class - Batuk & Rhinitis (Done).pptx
Online Class - Batuk & Rhinitis (Done).pptxOnline Class - Batuk & Rhinitis (Done).pptx
Online Class - Batuk & Rhinitis (Done).pptx
 
Latihan Soal Farmasetika dan Bahan Alam.pptx
Latihan Soal Farmasetika dan Bahan Alam.pptxLatihan Soal Farmasetika dan Bahan Alam.pptx
Latihan Soal Farmasetika dan Bahan Alam.pptx
 
KINETIKA fifa.ppt
KINETIKA fifa.pptKINETIKA fifa.ppt
KINETIKA fifa.ppt
 
Online Class - Gastritis & Ulcer (Done).pptx
Online Class - Gastritis & Ulcer (Done).pptxOnline Class - Gastritis & Ulcer (Done).pptx
Online Class - Gastritis & Ulcer (Done).pptx
 

Recently uploaded

PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 

Materi TWK.pptx

  • 1. Tes Wawasan Kebangsaan Nasionalisme Bela Negara Integritas Pilar Negara Bahasa Indonesia
  • 3. Materi TWK UUD 1945 Pengertian Undang-undang Dasar 1945 adalah konstitusi dan sumber hukum tertinggi yang berlaku di Indonesia. • Lembaga yang berwenang mengubah UUD 1945 adalah MPR. (Diatur dalam UUD 1945 Pasal 37) Lembaga
  • 4. Materi TWK UUD 1945 Sejarah UUD 1945 Penyusunan 1 Jun – 18 Agu 1945 Disahkan dan berlaku 18 Agu 1945 Diganti UUDS 1950 17 Agu 1950 Berlaku kembali 5 Jul 1959 Amandemen UUD 1945 terjadi 4 kali 1. Sidang Umum MPR (14-21 Okt 1999) 2. Sidang Tahunan MPR (7-18 Agu 2000) 3. Sidang Tahunan MPR (1-9 Nov 2001) 4. Sidang Tahunan MPR (1-11 Agu 2002) Tahunnya (1999, 2000, 2001, 2002) Bulannya OANA (Okt, Agu, Nov, Agu)
  • 5. Materi TWK UUD 1945 Struktur UUD 1945 Struktur UUD 1945 (setelah amandemen) 1. Pembukaan, yang terdiri dari empat alinea 2. Batang tubuh yang terdiri dari: • 21 bab, 73 pasal, atau 194 ayat aturan utama • 3 pasal aturan peralihan • 2 pasal aturan pertambahan
  • 6. Materi TWK UUD 1945 Struktur UUD 1945 Pembukaan Alinea 1 Alinea 2 Alinea 3 Alinea 4 Bangsa Indonesia anti penjajahan dan setiap bangsa berhak merdeka Cita-cita luhur bangsa Indonesia (Mewujudkan bangsa yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur) Pernyataan kemerdekaan Indonesia dan pengakuan bahwa kemerdekaan yang dicapai berkat rahmat Tuhan Tujuan dibentuknya pemerintahan dan Negara Republik Indonesia, serta memuat dasar negara
  • 7. Materi TWK UUD 1945 Struktur UUD 1945 Batang Tubuh BAB I Bentuk dan Kedaulatan Pasal 1 Ayat 1-3 BAB II MPR Pasal 2-3 BAB III Kekuasaan Pemerintahan Negara Pasal 4-16 BAB IV Dewan Pertimbangan Agung “Dihapuskan”
  • 8. Materi TWK UUD 1945 Struktur UUD 1945 BAB V Kementrian Negara Pasal 17 Ayat 1-4 BAB VI Pemerintahan Daerah Pasal 18-18 B BAB VII DPR Pasal 19, 20, 20A, 21, 22, 22A, dan 22B BAB VIIA DPD Pasal 22C dan 22D BAB VIIB Pemilihan Umum Pasal 22E 6 ayat BAB VIII Hal Keuangan Pasal 23, 23A, 23B, 23C, 23D
  • 9. Materi TWK UUD 1945 Struktur UUD 1945 BAB VIIIA BPK Pasal 23E, 23F, 23G BAB IX Kekuasaan Kehakiman Pasal 24, 24A, 24B, 24C, dan 25 BAB IXA Wilayah Negara Pasal 25A BAB X Warga Negara dan Penduduk Pasal 26-28 BAB XA HAM Pasal 28A-28J BAB XI Agama Pasal 29 Ayat 1-2
  • 10. Materi TWK UUD 1945 Struktur UUD 1945 BAB XII Pertahanan dan Keamanan Negara Pasal 30 BAB XIII Pendidikan dan Kebudayaan Pasal 31-32 BAB XIV Perekonomian Nasional dan Kesejahteraan Sosial Pasal 33-34 BAB XV Bendera, Bahasa dan Lambang Negara, serta Lagu Kebangsaan Pasal 35, 36, 36A, 36B, dan 36C BAB XVI Peraturan UUD Pasal 37 Ayat 1-5
  • 11. Materi TWK UUD 1945 Struktur UUD 1945 Aturan Peralihan Memberikan ketentuan pada pemerintah agar penyesuaian dengan perubahan-perubahan UUD 1945 berjalan dengan mulus Pasal I-Pasal III Aturan Tambahan Memberikan ketentuan tambahan yang tidak perlu disisipkan pada aturan utama atau aturan peralihan Pasal I-Pasal II
  • 12. Pembahasan Pretest TWK UUD 1945 konstitusi dan sumber hukum tertinggi yang berlaku di Indonesia adalah UUD 1945 Pancasila  Dasar negara Tap MPR  Di bawah UUD 1945 Undang-undang  Di bawah Tap MPR Peraturan presiden  Peraturan perundang- undangan yang diusulkan oleh presiden 1. konstitusi dan sumber hukum tertinggi yang berlaku di Indonesia …. A. Pancasila B. UUD 1945 C. Tap MPR D. Undang-undang E. Peraturan presiden
  • 13. Pembahasan Pretest TWK UUD 1945 2. Lembaga yang berwenang untuk mengubah UUD 1945 adalah …. A. Presiden B. Dewan Perwakilan Rakyat C. Majelis Permusyawaratan Rakyat D. Mahkamah Konstitusi E. Mahkamah Agung • Lembaga yang berwenang mengubah UUD 1945 adalah MPR. (Diatur dalam UUD 1945 Pasal 37) Presiden  Membuat Peraturan Presiden DPR  Menyusun dan mensahkan undang- undang MK  Melakukan pengujian atas undang- undang yang bertentangan atau tidak sesuai dengan UUD 1945 MA  Melakukan pengujian atas peraturan di bawah undang-undang yang bertentangan atau tidak sesuai dengan UUD 1945
  • 14. Pembahasan Pretest TWK UUD 1945 INGAT! Amandemen UUD 1945 terjadi 4 kali 1. Sidang Umum MPR (14-21 Okt 1999) 2. Sidang Tahunan MPR (7-18 Agu 2000) 3. Sidang Tahunan MPR (1-9 Nov 2001) 4. Sidang Tahunan MPR (1-11 Agu 2002) 3. UUD 1945 telah mengalami amandemen atau perubahan sebanyak A. 1 kali B. 2 kali C. 3 kali D. 4 kali E. 5 kalI
  • 15. Pembahasan Pretest TWK UUD 1945 INGAT! Tahun (1999, 2000, 2001, 2002) OANA (Okt, Agu, Nov, Agu) 4. UUD 1945 telah mengalami empat kali amandemen. Amandemen keempat dilakukan pada tanggal …. A. 10 November 2001 B. 11 Agustus 2002 C. 18 Agustus 2000 D. 19 Oktober 1999 E. 10 November 2002
  • 16. Pembahasan Pretest TWK UUD 1945 Beberapa hal yang melatar belakangi amandemen UUD 1945, antara lain: • Jumlah pasal pada naskah UUD 1945 yang asli terlalu sedikit • Naskah UUD 1945 yang asli banyak menimbulkan multitafsir • Penyempurnaan atas aturan-aturan dasar pada UUD 1945 • Sesuai perkembangan aspirasi dan kebutuhan bangsa 5. UUD 1945 telah mengalami 4 kali amandemen (perubahan). Hal-hal berikut yang bukan melatarbelakangi amandemen UUD 1945 adalah …. A. Jumlah pasal pada naskah UUD 1945 yang asli terlalu sedikit B. Naskah UUD 1945 yang asli banyak menimbulkan multitafsir C. Sesuai keinginan presiden selaku pemimpin negara dan pemimpin pemerintahan D. Penyempurnaan atas aturan-aturan dasar pada UUD 1945 E. Sesuai perkembangan aspirasi dan kebutuhan bangsa
  • 17. Pembahasan Pretest TWK UUD 1945 1  Bangsa Indonesia anti penjajahan dan setiap bangsa berhak merdeka 2  Cita-cita luhur bangsa Indonesia (Mewujudkan bangsa yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur) 3 Pernyataan kemerdekaan Indonesia dan pengakuan bahwa kemerdekaan yang dicapai berkat rahmat Tuhan 4  Tujuan dibentuknya pemerintahan dan Negara Republik Indonesia, serta memuat dasar negara 5  Jelas salah karena pembukaan UUD 1945 Cuma ada 4 :p 6. Dasar negara yakni Pancasila tersurat pada pembukaan UUD 1945 pada alinea ke …. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 E. 5
  • 18. Pembahasan Pretest TWK UUD 1945 Bab I  Bentuk dan kedaulatan negara Bab II  MPR Bab III  Kekuasaan Pemerintahan Negara Bab IV  Dewan Pertimbangan Agung (dihapus) Bab V  Kementrian negara 7. Indonesia merupakan negara kesatuan yang berbentuk republik. Hal ini termuat pada UUD 1945 pada bab ke …. A. Bab I B. Bab II C. Bab III D. Bab IV E. Bab V
  • 19. Latihan Soal TWK UUD 1945 1. Lembaga yang berwenang dalam perubahan UUD 1945 adalah MPR. MPR tidak bisa serta-merta mengamandemen UUD 1945. Namun haruslah mengikuti beberapa persyaratan yang terdapat pada UUD 1945. Persyaratan perubahan UUD 1945 diatur pada Bab ke …. A. Bab XII B. Bab XIII C. Bab XIV D. Bab XV E. Bab XVI Bab XII Pertahanan dan keamanan negara Bab XIII  Pendidikan dan kebudayaan Bab XIV  Perekonomian nasional dan kesejahteraan sosial Bab XV  Bendera, bahasa, dan lambang negara serta lagu kebangsaan Bab XVI  Perubahan UUD
  • 20. Latihan Soal TWK UUD 1945 2. Pembukaan UUD 1945 terdiri atas 4 alinea yang memiliki makna yang berbeda-beda. Alinea kedua UUD 1945 memiliki makna …. A. Bangsa Indonesia anti penjajahan B. Setiap bangsa berhak merdeka C. Cita-cita luhur bangsa Indonesia D. Pernyataan kemerdekaan Indonesia E. Tujuan dibentuknya pemerintahan A  Alinea kesatu B  Alinea kesatu C  Alinea kedua D  Alinea ketiga E  Alinea keempat
  • 21. Latihan Soal TWK UUD 1945 3. Salah satu bab yang dihapus dalam UUD 1945 hasil amandemen adalah bab tentang…. A. Dewan Pertimbangan Agung B. Badan Pemeriksaan Keuangan C. Kementrian Negara D. Kekuasaan Kehakiman E. Hak Asasi Manusia Pada amandemen ke 4 UUD 1945 yang disahkan pada sidang tahunan Majelis Permusyawaratan Rakyat pada 11 Agustus 2002, bab yang dihapus adalah bab IV tentang Dewan Pertimbangan Agung
  • 22. Latihan Soal TWK UUD 1945 4. Dalam bab VIII UUD 1945 tentang Hal Keuangan dalam pasal 23 ayat 1 berbunyi “Anggaran pendapatan dan belanja negara sebagai wujud dari pengelolaan keuangan negara ditetapkan setiap tahun dengan undang-undang dan dilaksanakan secara terbuka dan bertanggung jawab untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat”. Di bawah ini yang merupakan implementasi dari kegiatan APBN sesuai undang-undang dasar, kecuali …. A. Membuat kebijakan untuk penyaluran anggaran 20% untuk membangun pendidikan B. Melakukan kebijakan untuk membangun infrastruktur kepentingan masyarakat dan khalayak umum seperti transportasi, energi listrik, dan pelayanan publik C. Menyalurkan anggaran kepada tiap provinsi untuk kemudian disalurkan ke kabupaten, kota, hingga desa kemudian setiap kepala daerah mengambil sebagian kecilnya untuk mendanai partai politik pengusungnya D. Menyalurkan pendanaan dalam pembangunan daerah tertinggal yang masih membutuhkan pengembangan lebih banyak dibandingkan di kota E. Membuat pelayanan fasilitas kesehatan yang memadai untuk rumah sakit dan memberikan jaminan kesehatan kepada masyarakat
  • 23. Latihan Soal TWK UUD 1945 5. Indonesia merupakan negara yang berdasar atas Ketuhanan Yang Maha Esa. Oleh karena itu, negara menjamin kemerdekaan tiap penduduk untuk memeluk agamanya masing-masing. Jaminan negara tentang kemerdekaan warga dalam memeluk agamanya masing-masing termaktub dalam …. A. Pasal 28I ayat (1) B. Pasal 28J ayat (1) C. Pasal 28J ayat (2) D. Pasal 29 ayat (1) E. Pasal 29 ayat (2) Jawaban: E Kok bisa? Gimana cara hafalannya? Gimana tips dan triknya? IKUTI LIVE CLASS SELANJUTNYA :p