SlideShare a Scribd company logo
MODUL 4 KELAS IX TEKS INSPIRATIF
Selamat berjumpa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia. Pada modul 4 ini kita akan
belajar tentang cerita inspiratif. Namun, sebelumnya marilah kita berdoa terlebih dahulu, semoga
kita diberi kemudahan dan kelancaran dalam belajar.
Modul ini mencakup KD 3.4 Menelaah struktur, kebahasaan, dan isi teks inspiratif dan KD
4.4 Mengungkapkan rasa simpati, empati, kepedulian, dan perasaan dalam bentuk cerita inspiratif
dengan memperhatikan struktur cerita dan aspek kebahasaan. Untuk mempermudah penguasaan
kompetensi, modul ini dibagi menjadi delapan kegiatan belajar. Adapun rincian kegiatan belajar
sebagai berikut.
Kegiatan Belajar 1 KD 3.4 Menelaah struktur, kebahasaan, dan isi teks inspiratif.
Aktivitas Belajar 1: mengeidentifikasi teks inspiratif
Aktivitas Belajar 2: menganalisis struktur teks inspiratif.
Aktivitas Belajar 3: menganalisis ciri kebahasaan teks inspiratif.
Aktivitas Belajar 4: menganalisis isi teks cerita inspiratif.
Kegiatan Belajar 2 KD 4.4 Mengungkapkan rasa simpati, empati, kepedulian, dan perasaan
dalam bentuk cerita inspiratif dengan memperhatikan struktur cerita dan aspek kebahasaan .
Aktivitas Belajar 1: menyusun kerangka cerita inspiratif tokoh bidang pendidikan
Aktivitas Belajar 2: menyampaikan cerita inspiratif tokoh bidang pendidikan
Aktivitas Belajar 3: menyusun kerangka cerita inspiratif tokoh bidang kesehatan
Aktivitas Belajar 4: menyampaikan cerita inspiratif tokoh bidang kesehatan
Agar kompetensi teks cerita inspiratif ini dapat dikuasai dengan maksimal, kalian dapat
mempelajari modul ini secara berurutan karena masing-masing kegiatan belajar saling berkaitan.
Pada setiap Kegiatan Belajar disajikan materi ringkas, petunjuk kerja, dan latihan soal. Kerjakan
latihan-latihan yang ada di dalam setiap kegiatan belajar dengan baik dan tepat waktu. Apabila
mengalami kesulitan memahami materi yang ada dalam modul ini, kalian dapat melakukan hal- hal
berikut.
1. Membaca bahan pendukung (referensi) lain. Misal: buku paket, browsing artikel di internet
atau youtube.
2. Bertanya kepada bapak, ibu, teman, saudara atau bertanya dengan bapak ibu guru mapel.
Modul
4
MODUL BAHASA INDONESIA
KELAS IX SEMESTER 2
Teks Cerita Inspiratif
Petunjuk Umum/ Pengantar
MODUL 4 KELAS IX TEKS INSPIRATIF
KD 3.4 Menelaah struktur, kebahasaan, dan isi teks inspiratif
Aktivitas Belajar 1
Pada Aktivitas Belajar 1 ini kalian diminta dapat
1. Mengidentifikasi teks cerita inspiratif
A. Materi
Untuk mengawali kegiatan kita kali ini, coba kalian pahami uraian berikut.
Teks inspiratif adalah teks yang bertujuan memberi inspirasi kebaikan kepada banyak
orang. Teks inspiratif berbentuk narasi, yang berarti menceritakan sesuatu kejadian atau
peristiwa. Teks inspiratif dapat berupa kisah nyata, dapat pula berbentuk kisah rekaan yang
mengandung keteladanan.
Sedangkan dalam beberapa literasi dijelaskan bahwa inspirasi merupakan percikan ide-
ide kreatif yang timbul akibat proses pembelajaran dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar.
Dengan demikian teks cerita inspiratif adalah teks yang berisi cerita fiksi maupun pengalaman
yang benar-benar terjadi yang mampu menggugah inspirasi dan semangat seseorang yang
mebacanya.
Teks Cerita inspiratif juga bisa diartikan salah satu bentuk prosa yang berisi kisah
seseorang yang bertujuan untuk memberikan inspirasi atau motivasi. Prosa merupakan
karangan bebas yang tidak terikat aturan seperti yang terdapat dalam puisi. Cerita inspiratif
biasanya berdasarkan pengalaman pribadi seseorang kemudian diceritakan kembali dalam
bentuk prosa.
Berikut ini terdapat beberapa ciri-ciri teks cerita inspirasi.
Teks yang menginspirasi memiliki struktur teks yang terdiri dari orientasi, komplikasi
peristiwa, komplikasi, resolusi, dan kode.
Teks yang menginspirasi biasanya memiliki tema spesifik yang dapat dikembangkan
menjadi cerita yang menarik.
Selain temanya, teks inspirasional juga memiliki alur cerita tertentu sehingga pembaca
dapat memahami cerita yang disajikan dan pesan yang terkandung di dalamnya.
Teks yang menginspirasi juga memiliki pesan atau pesan yang ingin disampaikan kepada
pembaca. Misalnya hidup bahagia dengan segala kekurangan yang dimiliki.
Teks yang menginspirasi adalah naratif karena mereka menceritakan tentang seseorang atau
sesuatu yang dapat menginspirasi siapa saja untuk membaca cerita.
Teks yang mengilhami umumnya menceritakan kisah kehidupan karakter yang bisa menjadi
panutan bagi pembacanya. Karakter dalam teks inspirasional dapat berupa karakter dalam
kehidupan nyata atau fiksi. Ini juga bisa menjadi teks yang menginspirasi yang terkandung
dalam cerita binatang atau dongeng.
B. RINGKASAN MATERI
Ciri-ciri teks cerita inspirasi, yaitu teks yang menginspirasi, dikembangkan menjadi cerita
menarik, membentuk alur tertentu, mengandung pesan tertentu,, bersifat naratif, dan dapat
memberi ilham bagi pembaca.
KEGIATAN BELAJAR 1

More Related Content

What's hot

Ppt KD 3.15 unsur buku fiksi dan buku nonfiksi
Ppt KD 3.15 unsur buku fiksi dan buku nonfiksiPpt KD 3.15 unsur buku fiksi dan buku nonfiksi
Ppt KD 3.15 unsur buku fiksi dan buku nonfiksi
sriningsihdwisetyori
 
Kd 3.4 part 1 kelas 7
Kd 3.4 part 1 kelas 7Kd 3.4 part 1 kelas 7
Kd 3.4 part 1 kelas 7
sriningsihdwisetyori
 
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
IKIP Siliwangi
 
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaLkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
anugerah pratama
 
Modul Ajar Kelas 11 Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Fase F
Modul Ajar Kelas 11 Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Fase FModul Ajar Kelas 11 Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Fase F
Modul Ajar Kelas 11 Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Fase F
Modul Guruku
 
ATP KELAS XI genap.docx
ATP KELAS XI genap.docxATP KELAS XI genap.docx
ATP KELAS XI genap.docx
AsnahYuniarti
 
Prota Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTS Fase D
Prota Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTS Fase DProta Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTS Fase D
Prota Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTS Fase D
Modul Guruku
 
Kisi kisi soal sumatif kelas 4 sd semester 2
Kisi kisi soal sumatif kelas 4 sd semester 2Kisi kisi soal sumatif kelas 4 sd semester 2
Kisi kisi soal sumatif kelas 4 sd semester 2
haeriansori
 
TEKS BIOGRAFI PPT.pptx
TEKS BIOGRAFI PPT.pptxTEKS BIOGRAFI PPT.pptx
TEKS BIOGRAFI PPT.pptx
irmalestari15
 
Analisis Teks Anekdot 'Hukum Peradilan'
Analisis Teks Anekdot 'Hukum Peradilan'Analisis Teks Anekdot 'Hukum Peradilan'
Analisis Teks Anekdot 'Hukum Peradilan'
Herninda N. Shabrina
 
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMAPPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
Debby Zalina
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
RestuPranantyo1
 
Rpp k13 big evin xii 3.5 caption
Rpp k13 big evin xii 3.5 captionRpp k13 big evin xii 3.5 caption
Rpp k13 big evin xii 3.5 caption
evinnurmaida
 
Materi Pidato Kelas VIII
Materi Pidato Kelas VIIIMateri Pidato Kelas VIII
Materi Pidato Kelas VIII
Denny Hasibuan
 
2. teks cerita fantasi
2. teks cerita fantasi2. teks cerita fantasi
2. teks cerita fantasi
HerzaAlwanny
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Muhammad Imam BW
 
Contoh RPP teks cerpen
Contoh RPP teks cerpenContoh RPP teks cerpen
Contoh RPP teks cerpen
Taqiyyah Faj'rin
 
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XIMateri Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Maulana Husada
 
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS XPPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
Indra Nurdianto
 

What's hot (20)

Ppt KD 3.15 unsur buku fiksi dan buku nonfiksi
Ppt KD 3.15 unsur buku fiksi dan buku nonfiksiPpt KD 3.15 unsur buku fiksi dan buku nonfiksi
Ppt KD 3.15 unsur buku fiksi dan buku nonfiksi
 
Kd 3.4 part 1 kelas 7
Kd 3.4 part 1 kelas 7Kd 3.4 part 1 kelas 7
Kd 3.4 part 1 kelas 7
 
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
 
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaLkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
 
Modul Ajar Kelas 11 Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Fase F
Modul Ajar Kelas 11 Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Fase FModul Ajar Kelas 11 Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Fase F
Modul Ajar Kelas 11 Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Fase F
 
ATP KELAS XI genap.docx
ATP KELAS XI genap.docxATP KELAS XI genap.docx
ATP KELAS XI genap.docx
 
Prota Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTS Fase D
Prota Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTS Fase DProta Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTS Fase D
Prota Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP/MTS Fase D
 
Kisi kisi soal sumatif kelas 4 sd semester 2
Kisi kisi soal sumatif kelas 4 sd semester 2Kisi kisi soal sumatif kelas 4 sd semester 2
Kisi kisi soal sumatif kelas 4 sd semester 2
 
TEKS BIOGRAFI PPT.pptx
TEKS BIOGRAFI PPT.pptxTEKS BIOGRAFI PPT.pptx
TEKS BIOGRAFI PPT.pptx
 
Analisis Teks Anekdot 'Hukum Peradilan'
Analisis Teks Anekdot 'Hukum Peradilan'Analisis Teks Anekdot 'Hukum Peradilan'
Analisis Teks Anekdot 'Hukum Peradilan'
 
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMAPPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
 
Rpp k13 big evin xii 3.5 caption
Rpp k13 big evin xii 3.5 captionRpp k13 big evin xii 3.5 caption
Rpp k13 big evin xii 3.5 caption
 
Materi Pidato Kelas VIII
Materi Pidato Kelas VIIIMateri Pidato Kelas VIII
Materi Pidato Kelas VIII
 
2. teks cerita fantasi
2. teks cerita fantasi2. teks cerita fantasi
2. teks cerita fantasi
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
 
Contoh RPP teks cerpen
Contoh RPP teks cerpenContoh RPP teks cerpen
Contoh RPP teks cerpen
 
Penilaian pembelajaran ips
Penilaian pembelajaran ipsPenilaian pembelajaran ips
Penilaian pembelajaran ips
 
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XIMateri Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
 
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS XPPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
 

Similar to Materi teks inspiratif pertemuan 1

Metode penulisan makalah
Metode penulisan makalahMetode penulisan makalah
Metode penulisan makalah
Septian Muna Barakati
 
Modul Ajar Observasi Dimensi Aktivitas Interaktif
Modul Ajar Observasi Dimensi Aktivitas InteraktifModul Ajar Observasi Dimensi Aktivitas Interaktif
Modul Ajar Observasi Dimensi Aktivitas Interaktif
LIDIADEVEGA4
 
Bahasa Indonesia : Artikel
Bahasa Indonesia : ArtikelBahasa Indonesia : Artikel
Bahasa Indonesia : Artikel
Nesha Mutiara
 
Karangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiahKarangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiah
Farid Marianto
 
Meningkatkan kemampuan membaca dengan metode card sort
Meningkatkan kemampuan membaca dengan metode card sortMeningkatkan kemampuan membaca dengan metode card sort
Meningkatkan kemampuan membaca dengan metode card sort
Firda Rahma
 
Dilaaaaa tik
Dilaaaaa tikDilaaaaa tik
Dilaaaaa tik
radiladwi
 
KARANGAN
KARANGANKARANGAN
KARANGAN
Dewi Sanusi Noor
 
Artikel ogn 2019 revisi
Artikel ogn 2019 revisiArtikel ogn 2019 revisi
Artikel ogn 2019 revisi
Amin Udin
 
review artikel jurnal fisika internasional
review artikel jurnal fisika internasionalreview artikel jurnal fisika internasional
review artikel jurnal fisika internasional
Nora Indrasari
 
Paragrafff
ParagrafffParagrafff
Paragrafff
Ramadhan, Dicky
 
Karangan Kelompok 1D.pptx
Karangan Kelompok 1D.pptxKarangan Kelompok 1D.pptx
Karangan Kelompok 1D.pptx
HannyHernadhaPutriDh
 
Cara membuat makalah
Cara membuat makalahCara membuat makalah
Cara membuat makalahEsaRiolyta
 
Cara membuat makalah
Cara membuat makalahCara membuat makalah
Cara membuat makalahEsaRiolyta
 
Cara membuat makalah
Cara membuat makalahCara membuat makalah
Cara membuat makalahEsaRiolyta
 
Cara membuat makalah
Cara membuat makalahCara membuat makalah
Cara membuat makalahEsaRiolyta
 
Jenis jenis karangan - Type of texts
Jenis jenis karangan - Type of textsJenis jenis karangan - Type of texts
Jenis jenis karangan - Type of textsAyu Monita
 
Bahasa indonesia tentang membaca
Bahasa indonesia tentang membacaBahasa indonesia tentang membaca
Bahasa indonesia tentang membaca
hidhayat bae
 

Similar to Materi teks inspiratif pertemuan 1 (20)

Metode penulisan makalah
Metode penulisan makalahMetode penulisan makalah
Metode penulisan makalah
 
Metode penulisan makalah
Metode penulisan makalahMetode penulisan makalah
Metode penulisan makalah
 
Modul Ajar Observasi Dimensi Aktivitas Interaktif
Modul Ajar Observasi Dimensi Aktivitas InteraktifModul Ajar Observasi Dimensi Aktivitas Interaktif
Modul Ajar Observasi Dimensi Aktivitas Interaktif
 
Bahasa Indonesia : Artikel
Bahasa Indonesia : ArtikelBahasa Indonesia : Artikel
Bahasa Indonesia : Artikel
 
Karangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiahKarangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiah
 
Meningkatkan kemampuan membaca dengan metode card sort
Meningkatkan kemampuan membaca dengan metode card sortMeningkatkan kemampuan membaca dengan metode card sort
Meningkatkan kemampuan membaca dengan metode card sort
 
Dilaaaaa tik
Dilaaaaa tikDilaaaaa tik
Dilaaaaa tik
 
KARANGAN
KARANGANKARANGAN
KARANGAN
 
Artikel ogn 2019 revisi
Artikel ogn 2019 revisiArtikel ogn 2019 revisi
Artikel ogn 2019 revisi
 
Wacana
WacanaWacana
Wacana
 
review artikel jurnal fisika internasional
review artikel jurnal fisika internasionalreview artikel jurnal fisika internasional
review artikel jurnal fisika internasional
 
paragraf
paragrafparagraf
paragraf
 
Paragrafff
ParagrafffParagrafff
Paragrafff
 
Karangan Kelompok 1D.pptx
Karangan Kelompok 1D.pptxKarangan Kelompok 1D.pptx
Karangan Kelompok 1D.pptx
 
Cara membuat makalah
Cara membuat makalahCara membuat makalah
Cara membuat makalah
 
Cara membuat makalah
Cara membuat makalahCara membuat makalah
Cara membuat makalah
 
Cara membuat makalah
Cara membuat makalahCara membuat makalah
Cara membuat makalah
 
Cara membuat makalah
Cara membuat makalahCara membuat makalah
Cara membuat makalah
 
Jenis jenis karangan - Type of texts
Jenis jenis karangan - Type of textsJenis jenis karangan - Type of texts
Jenis jenis karangan - Type of texts
 
Bahasa indonesia tentang membaca
Bahasa indonesia tentang membacaBahasa indonesia tentang membaca
Bahasa indonesia tentang membaca
 

More from RatnaDewiPurwiyanti

Tugas materi teks inspiratif pertemuan 1
Tugas materi teks inspiratif pertemuan 1Tugas materi teks inspiratif pertemuan 1
Tugas materi teks inspiratif pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 3
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 3Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 3
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 3
RatnaDewiPurwiyanti
 
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 2
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 2Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 2
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 2
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi kelas xii pertemuan 2
Materi kelas xii pertemuan 2Materi kelas xii pertemuan 2
Materi kelas xii pertemuan 2
RatnaDewiPurwiyanti
 
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Tugas bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas x pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas x pertemuan 1Materi bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversiMateri bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
RatnaDewiPurwiyanti
 
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversiMateri bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
RatnaDewiPurwiyanti
 
Xii bahasa indonesia kd 3.10_final
Xii bahasa indonesia kd 3.10_finalXii bahasa indonesia kd 3.10_final
Xii bahasa indonesia kd 3.10_final
RatnaDewiPurwiyanti
 
Xii bahasa indonesia kd 3.10_final
Xii bahasa indonesia kd 3.10_finalXii bahasa indonesia kd 3.10_final
Xii bahasa indonesia kd 3.10_final
RatnaDewiPurwiyanti
 

More from RatnaDewiPurwiyanti (19)

Tugas materi teks inspiratif pertemuan 1
Tugas materi teks inspiratif pertemuan 1Tugas materi teks inspiratif pertemuan 1
Tugas materi teks inspiratif pertemuan 1
 
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 3
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 3Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 3
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 3
 
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 2
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 2Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 2
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 2
 
Materi kelas xii pertemuan 2
Materi kelas xii pertemuan 2Materi kelas xii pertemuan 2
Materi kelas xii pertemuan 2
 
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
 
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
 
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
 
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
 
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
 
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas xi pertemuan 1
 
Tugas bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas x pertemuan 1Tugas bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
Tugas bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
 
Materi bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas x pertemuan 1Materi bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas x pertemuan 1
 
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
 
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
Materi bahasa indonesia kelas xii pertemuan 1
 
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
Materi kelas xi bahasa indonesia pertemuan 1
 
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversiMateri bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
 
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversiMateri bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
Materi bahasa jawa pertemuan 1 dikonversi
 
Xii bahasa indonesia kd 3.10_final
Xii bahasa indonesia kd 3.10_finalXii bahasa indonesia kd 3.10_final
Xii bahasa indonesia kd 3.10_final
 
Xii bahasa indonesia kd 3.10_final
Xii bahasa indonesia kd 3.10_finalXii bahasa indonesia kd 3.10_final
Xii bahasa indonesia kd 3.10_final
 

Recently uploaded

Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 

Recently uploaded (20)

Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 

Materi teks inspiratif pertemuan 1

  • 1. MODUL 4 KELAS IX TEKS INSPIRATIF Selamat berjumpa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia. Pada modul 4 ini kita akan belajar tentang cerita inspiratif. Namun, sebelumnya marilah kita berdoa terlebih dahulu, semoga kita diberi kemudahan dan kelancaran dalam belajar. Modul ini mencakup KD 3.4 Menelaah struktur, kebahasaan, dan isi teks inspiratif dan KD 4.4 Mengungkapkan rasa simpati, empati, kepedulian, dan perasaan dalam bentuk cerita inspiratif dengan memperhatikan struktur cerita dan aspek kebahasaan. Untuk mempermudah penguasaan kompetensi, modul ini dibagi menjadi delapan kegiatan belajar. Adapun rincian kegiatan belajar sebagai berikut. Kegiatan Belajar 1 KD 3.4 Menelaah struktur, kebahasaan, dan isi teks inspiratif. Aktivitas Belajar 1: mengeidentifikasi teks inspiratif Aktivitas Belajar 2: menganalisis struktur teks inspiratif. Aktivitas Belajar 3: menganalisis ciri kebahasaan teks inspiratif. Aktivitas Belajar 4: menganalisis isi teks cerita inspiratif. Kegiatan Belajar 2 KD 4.4 Mengungkapkan rasa simpati, empati, kepedulian, dan perasaan dalam bentuk cerita inspiratif dengan memperhatikan struktur cerita dan aspek kebahasaan . Aktivitas Belajar 1: menyusun kerangka cerita inspiratif tokoh bidang pendidikan Aktivitas Belajar 2: menyampaikan cerita inspiratif tokoh bidang pendidikan Aktivitas Belajar 3: menyusun kerangka cerita inspiratif tokoh bidang kesehatan Aktivitas Belajar 4: menyampaikan cerita inspiratif tokoh bidang kesehatan Agar kompetensi teks cerita inspiratif ini dapat dikuasai dengan maksimal, kalian dapat mempelajari modul ini secara berurutan karena masing-masing kegiatan belajar saling berkaitan. Pada setiap Kegiatan Belajar disajikan materi ringkas, petunjuk kerja, dan latihan soal. Kerjakan latihan-latihan yang ada di dalam setiap kegiatan belajar dengan baik dan tepat waktu. Apabila mengalami kesulitan memahami materi yang ada dalam modul ini, kalian dapat melakukan hal- hal berikut. 1. Membaca bahan pendukung (referensi) lain. Misal: buku paket, browsing artikel di internet atau youtube. 2. Bertanya kepada bapak, ibu, teman, saudara atau bertanya dengan bapak ibu guru mapel. Modul 4 MODUL BAHASA INDONESIA KELAS IX SEMESTER 2 Teks Cerita Inspiratif Petunjuk Umum/ Pengantar
  • 2. MODUL 4 KELAS IX TEKS INSPIRATIF KD 3.4 Menelaah struktur, kebahasaan, dan isi teks inspiratif Aktivitas Belajar 1 Pada Aktivitas Belajar 1 ini kalian diminta dapat 1. Mengidentifikasi teks cerita inspiratif A. Materi Untuk mengawali kegiatan kita kali ini, coba kalian pahami uraian berikut. Teks inspiratif adalah teks yang bertujuan memberi inspirasi kebaikan kepada banyak orang. Teks inspiratif berbentuk narasi, yang berarti menceritakan sesuatu kejadian atau peristiwa. Teks inspiratif dapat berupa kisah nyata, dapat pula berbentuk kisah rekaan yang mengandung keteladanan. Sedangkan dalam beberapa literasi dijelaskan bahwa inspirasi merupakan percikan ide- ide kreatif yang timbul akibat proses pembelajaran dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar. Dengan demikian teks cerita inspiratif adalah teks yang berisi cerita fiksi maupun pengalaman yang benar-benar terjadi yang mampu menggugah inspirasi dan semangat seseorang yang mebacanya. Teks Cerita inspiratif juga bisa diartikan salah satu bentuk prosa yang berisi kisah seseorang yang bertujuan untuk memberikan inspirasi atau motivasi. Prosa merupakan karangan bebas yang tidak terikat aturan seperti yang terdapat dalam puisi. Cerita inspiratif biasanya berdasarkan pengalaman pribadi seseorang kemudian diceritakan kembali dalam bentuk prosa. Berikut ini terdapat beberapa ciri-ciri teks cerita inspirasi. Teks yang menginspirasi memiliki struktur teks yang terdiri dari orientasi, komplikasi peristiwa, komplikasi, resolusi, dan kode. Teks yang menginspirasi biasanya memiliki tema spesifik yang dapat dikembangkan menjadi cerita yang menarik. Selain temanya, teks inspirasional juga memiliki alur cerita tertentu sehingga pembaca dapat memahami cerita yang disajikan dan pesan yang terkandung di dalamnya. Teks yang menginspirasi juga memiliki pesan atau pesan yang ingin disampaikan kepada pembaca. Misalnya hidup bahagia dengan segala kekurangan yang dimiliki. Teks yang menginspirasi adalah naratif karena mereka menceritakan tentang seseorang atau sesuatu yang dapat menginspirasi siapa saja untuk membaca cerita. Teks yang mengilhami umumnya menceritakan kisah kehidupan karakter yang bisa menjadi panutan bagi pembacanya. Karakter dalam teks inspirasional dapat berupa karakter dalam kehidupan nyata atau fiksi. Ini juga bisa menjadi teks yang menginspirasi yang terkandung dalam cerita binatang atau dongeng. B. RINGKASAN MATERI Ciri-ciri teks cerita inspirasi, yaitu teks yang menginspirasi, dikembangkan menjadi cerita menarik, membentuk alur tertentu, mengandung pesan tertentu,, bersifat naratif, dan dapat memberi ilham bagi pembaca. KEGIATAN BELAJAR 1