SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Download to read offline
MODUL PELAJARAN PAI KELAS 4 SEMESTER 1
PERTEMUAN KE : 1
MATERI : SURAH AL FALAQ
KEGIATAN : BACALAH DAN DITULIS KEMBALI DI BUKU CATATAN
1. Katakanlah: "Aku berlindung kepada Tuhan
yang menguasai subuh, 




2. dari kejahatan makhluk-Nya,





3. dan dari kejahatan malam apabila telah gelap
gulita, 





4. dan dari kejahatan wanita-wanita tukang sihir
yang menghembus pada buhul-buhul 





5. dan dari kejahatan pendengki bila ia dengki."







PERTEMUAN KE : 2
MATERI : SURAH AL FALAQ
KEGIATAN : BACALAH DAN DITULIS KEMBALI DI BUKU CATATAN
Surat Al Falaq merupakan surat yang ke-113, terdiri dari 5 ayat. Termasuk golongan surat Makiyah,
karena diturunkan di Mekah sebelum Nabi Muhamamad SAW hujrah ke Madinah. Diturunkan sesudah surat Al
Fiil.
Surat Al Falaq dan surat An Naas di sebut dengan Al Muawwidzatain yang artinya dua surat
perlindungan (Ta’widz).
Dalam bahasa Arab Al Falaq berarti waktu subuh. Al Falaq juga dapat diartikan sesuatu yang terbelah
atau terpisah. Dalam surat ini Allah memerintahkan kita untuk berlindung/isti’adzah hanya kepada Allah.
Memohon perlindungan kepada Allah termasuk ibadah. Kita dilarang untuk meminta perlindungan kepada
selain Allah. Memohin perlindungan kepada selain Allah merupakan perbuatan Syirik dan termasuk dosa besar.
Kandungan Surat Al Falaq
Kita harus berlindung hanya kepada Allah Tuhan Yang Menguasai Subuh dari kejahatan semua mahluk ciptaan
Allah. Antara lain kita berlindung dari:
1. Kejahatan gelapnya malam (Ghosiq), karana dimalam hari banyak terjadi kejahatan manusia, kejahatan
mahluk yang tidak kelihatan dan binatang berbisa.
2. Kejahatan tukang sihir, biasanya para tukang sihir membacakan mantra yang ditiupkan pada tali yang
diikat. Sihir merupakan perbuatan Syirik dan termasuk salah satu dosa besar.
3. Kejahatan orang hasad/hasud/dengki; orang hasad yaitu orang yang merasa tidak senang terhadap
kenikmatan yang diberkan Allah kepada orang lain. Orang hasud apabila ia dengki dapat melakukan
perbuatan yang dapat membahayakan orang lain.
PERTEMUAN KE : 3
MATERI : SURAH AL FALAQ
KEGIATAN : KERJAKAN SOAL BERIKUT DI BUKU LATIHAN
1. Apa arti surah Al Falaq ?
2. Berapakah jumlah ayat surah Al Falaq ?
3. Surah Al Falaq termasu golongan surah ?
4. Tuliskan ayat yang ke tiga surah Al Falaq ?
5. Apa yang dimaksudorang hasad ?
PERTEMUAN KE : 4
MATERI : IMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH
KEGIATAN : TULIS KEMBALI DI BUKU CATATAN KEMUDIAN DIPAHAMI
1. Pengertian Nabi dan Rasul
Iman kepada nabi dan rasul Allah merupakan rukun iman yang keempat. Antara nabi dan rasul memiliki
pengertian yang berbeda. Nabi adalah laki-laki pilihan Allah yang diberi wahyu untuk dirinya sendiri dan tidak
wajib menyampaikannya pada orang lain. Sedangkan rasul adalah laki-laki pilihan Allah yang diberi wahyu
untuk dirinya sendiri dan wajib menyampaikannya pada orang lain. Dari perbedaan pengertian tersebut
memunculkan empat perbedaan antara nabi dan rasul sebagaimana dalam tabel di bawah ini.
No Nabi Rasul
1 Belum tentu rasul Pasti
2 Tidak memiliki sifat tablig Memiliki sifat tablig
3 Wahyu hanya untuk dirinya sendiri Wahyu untuk dirinya sendiri dan umatnya
4 Tidak punya umat Memiliki umat
Adapun persamaan nabi dan rasul Allah yaitu mereka laki-laki, mendapat wahyu Allah, mengesakan Allah,
memiliki sifat maksum atau terjaga dari perbuatan tercela dan dosa. Mereka juga sama-sama memiliki
keimanan yang tinggi. Kehidupan nabi dan rasul sebagaimana manusia biasa, mereka juga makan, minum,
bekerja, berkeluarga, sakit maupun bermasyarakat.
2. Nama-Nama Rasul Allah
Jumlah nabi dan rasul itu sangat banyak dan hanya Allah sendiri yang mengetahui berapa banyaknya. Dalam
catatan sejarah islam jumlah seluruh nabi adalah 124. 000 orang dan yang menjadi rasul sebanyak 313 orang.
Dari jumlah tersebut rasul yang wajib kita ketahui dan imani berjumlah 25 orang. Nama-nama mereka
tercantum dalam Al Quran, yaitu:
1. Nabi Adam a.s. 11. Nabi Yusuf a.s. 21. Nabi Yunus a.s.
2. Nabi Idris a.s. 12. Nabi Ayyub a.s. 22. Nabi Zakaria a.s.
3. Nabi Nuh a.s. 13. Nabi Syu’aib a.s. 23. Nabi Yahya a.s.
4. Nabi Hud a.s. 14. Nabi Harun a.s. 24. Nabi Isa a.s.
5. Nabi Salih a.s. 15. Nabi Musa a.s. 25. Nabi Muhammad s.a.w.
6. Nabi Ibrahim a.s. 16. Nabi Ilyas a.s.
7. Nabi Luth a.s. 17. Nabi Ilyasa’ a.s.
8. Nabi Ismail a.s. 18. Nabi Zulkifli a.s.
9. Nabi Ishaq a.s. 19. Nabi Dawud a.s.
10. Nabi Ya’qub a.s. 20. Nabi Sulaiman a.s.
PERTEMUAN KE : 5
MATERI : IMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH
KEGIATAN : TULIS KEMBALI DI BUKU CATATAN KEMUDIAN DIPAHAMI
3. Nama-Nama Rasul Ulul Azmi
Di antara rasul-rasul Allah ada 5 rasul yang mendapat gelar ulul azmi. Ulul azmi adalah rasul yang
memiliki ketabahan luar biasa dalam menyampaikan dakwah kepada umatnya dibandingkan dengan rasul-
rasul yang lain.
Kelima rasul ulul azmi tersebut adalah:
1. Nuh a.s. 2. Ibrahim a.s. 3. Musa a.s. 4. Isa a.s 5. Muhammad s.a.w.
4. Sifat Wajib dan Mustahil Nabi dan Rasul Allah
Sifat wajib rasul adalah sifat yang pasti dimiliki oleh para rasul Allah, jumlahnya ada 4.
Sedangkan sifat mustahil merupakan kebalikan dari sifat wajib, yaitu sifat yang tidak mungkin dimiliki oleh
para rasul Allah, jumlahnya juga ada 4.
No Sifat wajib Arti sifat wajib
1 Sidiq Benar/ jujur
2 Amanah Dapat dipercaya
3 Tablig Menyampaikan
4 Fatanah Cerdas
No Sifat mustahil Arti sifat mustahil
1 Kizib Dusta/ bohong
2 Khianat Tidak dapat dipercaya
3 Kitman Menyembunyikan
4 Baladah Bodoh
PERTEMUAN KE : 6
MATERI : IMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH
KEGIATAN : KERJAKAN SOAL BERIKUT DI BUKU LATIHAN
1. Termasuk rukun iman yang ke berapa percaya kepada Nabinabi Allah ?
2. Berapakah jumlah nabi dan rasul yang wajib diketahui ?
3. Tuliskan nama rasul yang termasuk rasul ulul azmi ?
4. Tuliskan 4 sifat wajib bagi rasul ?
5. Tuliskan 4 sifat mustahil bagi rasul ?
PERTEMUAN KE : 7
MATERI : IMAN KEPADA ALLAH MELALUI ASMAUL HUSNA
KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI
a. Al Basir
Dalam hal ini arti Al Basir berarti Allah Maha melihat. Mampu melihat apa saja sampai dengan hal yang sekecil-
kecilnya. Tidak ada sedikitpun yang luput dari pandangan-Nya.
B. Al-‘Adl
Arti Al-‘Adl berarti Allah Yang Maha Adil. Allah SWT menempatkan semua manusia sama di hadapan-
Nya. Tidak ada yang ditinggikan karena faktor keturunan, jumlah kekayaan atau ketinggian Jabatan. Allah
SWT memuliakan seseorang hanya karena Ketaqwaannya.
C. al-azim
Arti asmaul Husna al-azim artinya Allah Maha Agung. Hanya Allah Yang Maha Agung sajalah yang tidak
membutuhkan pertolongan. Dengan memahami sifat Allah Al-Azim maka kita akan selalu mengagungkan tanda
tanda Kebesaarn Allah dengan cara melaksanakan perintah dan menjauhi larangan Allah.
PERTEMUAN KE : 8
MATERI : AKU ANAK SHOLEH
KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI
A. ANAK JUJUR DISAYANG OLEH ALLAH
Dalam Bahasa Arab, jujur disebut “as sidqu” atau “sidiq” yang berarti benar, nyata atau berkata benar. Lawan
katanya adalah “al-kadzibu” yang berarti dusta.
Secara istilah, jujur/as-sidqu memiliki empat makna yaitu:
1. Kesesuaian antara perkataan dan perbuatan
2. Kesesuaian antara informasi dan kenyataan
3. Ketegasan dan kemantapan hati
4. Sesuatu yang baik yang tidak dicampuri kedustaan.
Macam-Macam Jujur:
1. Jujur dalam niat atau berkehendak yaitu niat hanya karena Allah.
2. Jujur dalam perkataan/lisan, yaitu apa yang diucapkan sesuai dengan kenyataan yang ada.
3. Jujur dalam perbuatan.
Manfaat berperilaku jujur:
1. Hati menjadi tentram
2. Permasalahan dapat segera terselesaikan
3. Dipercaya orang lain
4. Terbiasa dengan perilaku terpuji
B. AMANAH
Amanah berasal dari kata amuna-ya’munu-amanan-amanatan yang berati jujur atau dapat dipercaya.
Amanah juga dapat diartikan sesuatu yang dipercayakan atau titipan.
Macam-macam Amanah:
1. Amanah manusia terhadap Tuhan, yaitu semua ketentuan Tuhan yang harus dipelihara, meaksanakan
semua perintah Allah dan menajauhi semua yang di larang. Termasuk menggunakan seluruh karunia
yang diberikan untuk berbuat kebaikan. Berbuat dosa dan maksiat termasuk perbuatan berkhianat
kepada Allah SWT.
2. Amanah manusia kepada orang lain, contohnya adalah mengembalikan titipan kepada yang berhak,
tidak menipu dan berlaku curang, menjaga aib orang lain.
3. Amanah manusia terhadap diri sendiri, yaitu berbuat sesuatu yang terbaik dan bermanfaat baik bagi diri
sendiri maupun orang lain, baik urusan dunia maupun urusan akherat.
PERTEMUAN KE : 9
MATERI : AKU ANAK SHOLEH
KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI
C. HORMAT DAN PATUH KEPADA ORANG TUA
Ayah dan Ibu telah berjasa mengasuh dan memlihara kita. Kita harus patuh kepada mereka berdua karena
keridhoan Allah tergantung ridho dari kedua orang tua. Hormat dan patuh kepada orang tua merupakan perintah
Allah dan hikumnya wajib.
Beberapa contoh sikap anak menghormati kedua orang tua antara lain:
1. Patuh dan taat bila di nasihati
2. Selalu beramal soleh, karena itu merupakan harapan dari orang tua
3. Membantu orang tua sesuai dengan kemampuannya
4. Selalu mendo’akan kedua orang tua, terutama bagi yang orang tuannya telah meninggal dunia, maka
tidak ada cara untuk berbuat baik kepada mereka kecuali mendo’akannya.
D. HORMAT DAN PATUH KEPADA GURU
Kepada guru kita juga diwajibkan untuk berbuat baik dan patuh serta menghormati. Guru telah berjasa
mendidik dan mengajarkan ilmu yang bermanfaat. Menghormati guru dapat dilakukan dengan cara:
1. Mengucapkan salam saat bertemu, bersalaman dan bersikap ramah.
2. Mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
3. Mendengarkan dan menaati nasihat dari guru.
4. Berbicara sopan kepada guru
5. Memperhatikan saat diterangkan saat pembelajaran di kelas.
PERTEMUAN KE : 10
MATERI : AKU ANAK SHOLEH
KEGIATAN : KERJAKAN LATIHAN BERIKUT DI BUKU LATIHAN
1. Apa yang dimaksud dengan jujur ?
2. Tuliskan 2 manfaat berprilaku jujur ?
3. Tuliskan 1 contoh perilaku amanah kepada orang lain ?
4. Tuliskan 1 contoh sikap hormat dan patuh kepada orang tua ?
5. Tuliskan 1 contoh sikap hormat dan patuh kepada guru ?
PERTEMUAN KE : 11
MATERI : BERSIH DAN SEHAT
KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI
B. AKU SENANG MELAKUKAN WUDU
Berwudu kewajiban umat Islam, bersuci sebelum salat dengan cara berwudu. Berwudu harus dengan air yang
suci dan suci.
1. Pengertian Wudu
Wudu secara bahasa artinya bersih dan indah. Secara istilah wudu artinya membasuh anggota badan tertentu
dari kanan ke kiri secara bergantian dan berurutan. Tujuan berwudu adalah untuk menghilangkan hadas kecil.
Wudu merupakan salah satu syarat sah salat. Membiasakan wudu dapat dilakukan setiap saat agar kita tetap
bersih.
2. Macam Air Untuk Berwudu
Ada 7 macam air yang dapat digunakan untuk berwudu, antara lain:
1. Air mata air
2. Air sumur
3. Air sungai
4. Air laut
5. Air hujan
6. Air embun
7. Air es
3. Rukun Wudu
Rukun wudu adalah perbuatan yang harus dilakukan ketika berwudu. Meninggalkan salah satu rukun wudu
menyebabkan wudunya tidak sah. Yang termasuk rukun wudu antara lain:
1. Niat
2. Membasuh muka
3. Membasuh kedua tangan sampai siku
4. Mengusap (menyapu) sebagian kepala
5. Membasuh kedua kaki sampai mata kaki
6. Tertib atau berurutan
PERTEMUAN KE : 12
MATERI : BERSIH DAN SEHAT
KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI
4. Sunah Wudu
1. Membaca Basmalah
2. Membasuh kedua telapak tangan sampai pergelangan tangan
3. Berkumur-kumur
4. Membasuh kedua lubang hidung
5. Mebasuh kedua telinga
6. Mengulang membasuh 3 kali
7. Mendahulukan anggota badan yang kanan
8. Berdo’a sesudah wudu
5. Cara Berwudu
Urutan tata cara berwudu antara lain:
1. Membasuh kedua telapak tangan sampai pergelangan tangan diawali dengan membaca basmalah.
2. Berkumur-kumur, untuk menghilangkan sisa-sisa makanan
3. Istinsa’, yaitu membersihkan lubang hidung dengan cara menghisap air kedalam lubang hidung.
4. Membasuh muka sambil membaca niat wudu dalam hati. “Nawaitul wuduu’a lirof’il khadasil asghori
fardhollillahi ta’aalaa” Artinya: aku berniat berwudu untuk menghilangkan hadas kecil, fardu karena
Allah ta’ala.
5. Membasuh kedua tangan sampai siku
6. Membasuh sebagai kepala atau rambut
7. Mengusap daun telinga dengan memasukkan jari telunjuk ke dalam lubang telinga dan ibu jari pada
daun telinga dimulai dari bawah ke atas.
8. Membasuh kedua kaki sampai mata kaki
9. Membaca doa setelah wudu
6. Batalnya Wudu
Sebab yang menjadikan batalnya wudu antara lain:
1. Kentut
2. Buang air besar atau besar
3. Hilang akal karena tidur, pingsan, gila atau mabuk.
4. Menyentuh kemaluan.
PERTEMUAN KE : 13
MATERI : BERSIH DAN SEHAT
KEGIATAN : KERJAKAN LATIHAN BERIKUT DI BUKU LATIHAN
1. Apa pengertian wudu secara istilah ?
2. Tuliskan rukun-rukun wudu ?
3. Tuliskan 2 jenis air yang boleh digunakan untuk berwudu ?
4. Tuliskan 2 hal yang membatalkan wudu ?
5. Tuliskan 2 hal yang menjadi sunnah-sunnah berwudu ?
PERTEMUAN KE : 14
MATERI : AKU CINTA NABI DAN RASUL
KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI
Kisah Teladan Nabi Ayyub a.s.
Nabi Ayyub a.s. adalah keturunan Nabi Ishaq a.s. bin Ibrahim a.s. Beliau adalah seorang nabi yang kaya raya.
Binatang ternaknya banyak. Meski ladangnya luas, beliau tidak pernah sombong.
Nabi Ayyub a.s. terkenal sabar dan dermawan. Suka menolong fakir miskin, yatim-piatu, dan orang-orang yang
membutuhkan.
Nabi Ayyub a.s. pemah mendapat ujian dari Allah. Hartanya yang banyak hari demi hari berkurang sehingga ia
jatuh miskin. Walaupun miskin, ia tidak mengemis, imannya tidak goyah karena ia ingat bahwa ketika lahir ke
dunia pun tidak mempunyai apa-apa. Harta datang dari Allah dan kembalinya manusia pun karena Allah.
Kisah Teladan Nabi Musa a.s.
Nabi Musa a.s. lahir di zaman Raja Fir’aun. Di masa itu, Fir’aun meinerintahkan setiap bayi laki-laki yang lahir
harus dibunuh karena pengaruh mimpinya. Menurut ahli nujumnya, mimpi Raja Fir’aun menandakan akan lahir
seorang bayi laki-laki dari Bani Israil yang kelak akan membinasaan kekuasaannya. Raja Fir’aun terkenal
sombong dan mengaku dirinya. sebagai Tuhan.
Kelak Nabi Musa a.s. yang penolong ini mampu mengalahkan Raja Fir’aun yang sombong beserta para
pengikutnya. Raja Fir’aun dan bala tentaranya pun akhirnya ditelan oleh laut merah sebagai peringatan bagi
siapa saja yang sombong.
PERTEMUAN KE : 15
MATERI : AKU CINTA NABI DAN RASUL
KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI
Kisah Teladan Nabi Harun a.s.
Nabi Harun a.s. adalah kakak kandung Nabi Musa a.s.. Tutur katanya fasih, perilakunya santun, dan
kesetiaannya kepada Nabi Musa a.s. sangat besar. Nabi Harun a.s. selalu mendampingi Musa a.s. ketika
menemui Firaun.
Kesetiaan Harun a.s. diabadikan di dalam al-Qur’ “an. Ayat 47 surah Toha menceritakan bagaimana Nabi
Harun a.s. dan Nabi Musa a.s. diutus untuk melindungi Bani Israil dari kejahatan Raja Fir’aun.
Kisah Teladan Nabi Zulkifli a.s.
Zulkifli a.s., nama aslinya adalah Basyar. Nama Zulkifli didapatkan ketika seorang raja bernama Ilyasa’ (Nabi
Ilyasa’) mengumpulkan rakyatnya. Raja itu bertanya, “Siapakah yang sanggup berlaku sabar, jika siang
berpuasa dan jika malam beribadah, maka ia akan diangkat menjadi raja”
Tak seorang pun berani menyatakan kesanggupannya. Akhirnya anak muda bemama Basyar mengacungkan
tangan dan berkata, “Saya sanggup Tuanku.” Sejak saat itulah ia dipanggil Zulkifli, yang artinya “sanggup”.
Nabi Zulkifli a.s. adalah putra Nabi Ayyub a.s.. Seperti ayahnya, ia juga mempunyai sifat yang sabar dan teguh,
serta taat beribadah.
Nabi Zulkifli a.s. kemudian diangkat menjadi raja. Pada masa kepemimpinannya, ia berjanji kepada rakyatnya
untuk menjadi hakim adil. Di waktu malam, ia beribadah dan di waktu siang ia berpuasa. Ia melakukan salat
seratus kali dalam sehari. Tidurnya di waktu malam hanya sebentar.
PERTEMUAN KE : 16
MATERI : AKU CINTA NABI DAN RASUL
KEGIATAN : KERJAKAN LATIHAN BERIKUT DI BUKU LATIHAN
1. Tuliskan sifat yang paling terkenal dari nabi Ayub ?
2. Pada zaman raja siapakah nabi Musa dilahirkan ?
3. Bagaimanakah perilkau Nabi Harun ?
4. Siapakah nama asli dari nabi Zulkifli ?
5. Siapakah nama Ayah dari nabi Zulkifli ?

More Related Content

What's hot

Genap xii 1.-terbiasa-saling-menasihati-dan-berbuat-baik
Genap xii 1.-terbiasa-saling-menasihati-dan-berbuat-baikGenap xii 1.-terbiasa-saling-menasihati-dan-berbuat-baik
Genap xii 1.-terbiasa-saling-menasihati-dan-berbuat-baikWahyu Mulyana
 
Rpp bab-2 (iman kepada allah)
Rpp bab-2 (iman kepada allah)Rpp bab-2 (iman kepada allah)
Rpp bab-2 (iman kepada allah)Rizqi Abdillah
 
Genap xii 2.-beriman-kepada-qadha-dan-qadar
Genap xii 2.-beriman-kepada-qadha-dan-qadarGenap xii 2.-beriman-kepada-qadha-dan-qadar
Genap xii 2.-beriman-kepada-qadha-dan-qadarWahyu Mulyana
 
Bangkit dari kefuturan
Bangkit dari kefuturanBangkit dari kefuturan
Bangkit dari kefuturanAl Faruuq
 
Materi PAI Kelas 7 BAB VI
Materi PAI Kelas 7 BAB VIMateri PAI Kelas 7 BAB VI
Materi PAI Kelas 7 BAB VIFaridAtoz
 
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 1
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 1Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 1
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 1sitisarahrahmania
 
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 6
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 6Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 6
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 6sitisarahrahmania
 
Agar futur tidak menghantui
Agar futur tidak menghantuiAgar futur tidak menghantui
Agar futur tidak menghantuiMuhammad Faisal
 
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashr
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashrTafsir surat al maa’uun dan al 'ashr
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashrRizal Fuadi Muhammad
 
Kunci kunci rezeki syaikh dr fadhl ilahi
Kunci kunci rezeki   syaikh dr fadhl ilahiKunci kunci rezeki   syaikh dr fadhl ilahi
Kunci kunci rezeki syaikh dr fadhl ilahiJamhur Ilmi
 
KEL_6_-_Konsep_Zuhud_Iffah_Tawadhu.pdf
KEL_6_-_Konsep_Zuhud_Iffah_Tawadhu.pdfKEL_6_-_Konsep_Zuhud_Iffah_Tawadhu.pdf
KEL_6_-_Konsep_Zuhud_Iffah_Tawadhu.pdfjihannasfaira
 
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3sitisarahrahmania
 
Bertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamBertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamyuniarkowahyu
 

What's hot (19)

Perukunan islam
Perukunan islamPerukunan islam
Perukunan islam
 
Genap xii 1.-terbiasa-saling-menasihati-dan-berbuat-baik
Genap xii 1.-terbiasa-saling-menasihati-dan-berbuat-baikGenap xii 1.-terbiasa-saling-menasihati-dan-berbuat-baik
Genap xii 1.-terbiasa-saling-menasihati-dan-berbuat-baik
 
Cearamah 1sdf
Cearamah 1sdfCearamah 1sdf
Cearamah 1sdf
 
Rpp bab-2 (iman kepada allah)
Rpp bab-2 (iman kepada allah)Rpp bab-2 (iman kepada allah)
Rpp bab-2 (iman kepada allah)
 
Genap xii 2.-beriman-kepada-qadha-dan-qadar
Genap xii 2.-beriman-kepada-qadha-dan-qadarGenap xii 2.-beriman-kepada-qadha-dan-qadar
Genap xii 2.-beriman-kepada-qadha-dan-qadar
 
Bangkit dari kefuturan
Bangkit dari kefuturanBangkit dari kefuturan
Bangkit dari kefuturan
 
Materi PAI Kelas 7 BAB VI
Materi PAI Kelas 7 BAB VIMateri PAI Kelas 7 BAB VI
Materi PAI Kelas 7 BAB VI
 
Bab xiii
Bab xiiiBab xiii
Bab xiii
 
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 1
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 1Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 1
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 1
 
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 6
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 6Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 6
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 6
 
Agar futur tidak menghantui
Agar futur tidak menghantuiAgar futur tidak menghantui
Agar futur tidak menghantui
 
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashr
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashrTafsir surat al maa’uun dan al 'ashr
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashr
 
Modul 13 kb 3
Modul 13 kb 3Modul 13 kb 3
Modul 13 kb 3
 
Kunci kunci rezeki syaikh dr fadhl ilahi
Kunci kunci rezeki   syaikh dr fadhl ilahiKunci kunci rezeki   syaikh dr fadhl ilahi
Kunci kunci rezeki syaikh dr fadhl ilahi
 
Kunci rezeki
Kunci rezekiKunci rezeki
Kunci rezeki
 
KEL_6_-_Konsep_Zuhud_Iffah_Tawadhu.pdf
KEL_6_-_Konsep_Zuhud_Iffah_Tawadhu.pdfKEL_6_-_Konsep_Zuhud_Iffah_Tawadhu.pdf
KEL_6_-_Konsep_Zuhud_Iffah_Tawadhu.pdf
 
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
 
Ppt bab 2
Ppt bab 2Ppt bab 2
Ppt bab 2
 
Bertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamBertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islam
 

Similar to Materi pelajaran pai kelas 4 semester 1

Modul Pesantren ramdhan 2019.docx
Modul Pesantren ramdhan 2019.docxModul Pesantren ramdhan 2019.docx
Modul Pesantren ramdhan 2019.docxqomar1
 
Mazqur PPL STAIN PONTIANAK
Mazqur PPL STAIN PONTIANAKMazqur PPL STAIN PONTIANAK
Mazqur PPL STAIN PONTIANAKMazqur Bodysoul
 
PAI Iman Kepada Rasul
PAI Iman Kepada RasulPAI Iman Kepada Rasul
PAI Iman Kepada RasulEltari
 
Akhlak iman kelompok 4-11
Akhlak iman kelompok 4-11Akhlak iman kelompok 4-11
Akhlak iman kelompok 4-11Akfar ikifa
 
MODUL AJAR KELAS PAI IV KURIKULUM K13 SD
MODUL AJAR KELAS PAI IV KURIKULUM K13 SDMODUL AJAR KELAS PAI IV KURIKULUM K13 SD
MODUL AJAR KELAS PAI IV KURIKULUM K13 SDRambliPemula
 
PPT TAUHID.pptx
PPT TAUHID.pptxPPT TAUHID.pptx
PPT TAUHID.pptxIminkWasah
 
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.ppt
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.pptIMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.ppt
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.pptHeryudi Bastian
 
Pembahasan kisi kisi mapel aqidah
Pembahasan kisi kisi mapel aqidahPembahasan kisi kisi mapel aqidah
Pembahasan kisi kisi mapel aqidahelyannara
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdfMuhammad Iqbal
 
MATERI BAB IV QURDIST
MATERI BAB IV QURDISTMATERI BAB IV QURDIST
MATERI BAB IV QURDISTRifkamaliaS
 
Makalah tentang iman kepada rasul
Makalah tentang iman kepada rasul Makalah tentang iman kepada rasul
Makalah tentang iman kepada rasul sena 21
 
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaamalikarma456
 
Kel 1,2 Memahami Istilah Pokok dalam Aqidah, Iman, Kufur dan Nifaq.pptx
Kel 1,2 Memahami Istilah Pokok dalam Aqidah, Iman, Kufur dan Nifaq.pptxKel 1,2 Memahami Istilah Pokok dalam Aqidah, Iman, Kufur dan Nifaq.pptx
Kel 1,2 Memahami Istilah Pokok dalam Aqidah, Iman, Kufur dan Nifaq.pptxMilamei1
 
Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)Rakha Al
 

Similar to Materi pelajaran pai kelas 4 semester 1 (20)

Modul Pesantren ramdhan 2019.docx
Modul Pesantren ramdhan 2019.docxModul Pesantren ramdhan 2019.docx
Modul Pesantren ramdhan 2019.docx
 
Mazqur PPL STAIN PONTIANAK
Mazqur PPL STAIN PONTIANAKMazqur PPL STAIN PONTIANAK
Mazqur PPL STAIN PONTIANAK
 
PAI Iman Kepada Rasul
PAI Iman Kepada RasulPAI Iman Kepada Rasul
PAI Iman Kepada Rasul
 
Peta konsep
Peta konsepPeta konsep
Peta konsep
 
Akhlak iman kelompok 4-11
Akhlak iman kelompok 4-11Akhlak iman kelompok 4-11
Akhlak iman kelompok 4-11
 
MODUL AJAR KELAS PAI IV KURIKULUM K13 SD
MODUL AJAR KELAS PAI IV KURIKULUM K13 SDMODUL AJAR KELAS PAI IV KURIKULUM K13 SD
MODUL AJAR KELAS PAI IV KURIKULUM K13 SD
 
Akhlaqul karimah
Akhlaqul karimahAkhlaqul karimah
Akhlaqul karimah
 
PPT TAUHID.pptx
PPT TAUHID.pptxPPT TAUHID.pptx
PPT TAUHID.pptx
 
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.ppt
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.pptIMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.ppt
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.ppt
 
Pembahasan kisi kisi mapel aqidah
Pembahasan kisi kisi mapel aqidahPembahasan kisi kisi mapel aqidah
Pembahasan kisi kisi mapel aqidah
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
 
Perukunan islam
Perukunan islamPerukunan islam
Perukunan islam
 
Peta konsep
Peta konsepPeta konsep
Peta konsep
 
Peta konsep
Peta konsepPeta konsep
Peta konsep
 
MATERI BAB IV QURDIST
MATERI BAB IV QURDISTMATERI BAB IV QURDIST
MATERI BAB IV QURDIST
 
Makalah tentang iman kepada rasul
Makalah tentang iman kepada rasul Makalah tentang iman kepada rasul
Makalah tentang iman kepada rasul
 
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Kel 1,2 Memahami Istilah Pokok dalam Aqidah, Iman, Kufur dan Nifaq.pptx
Kel 1,2 Memahami Istilah Pokok dalam Aqidah, Iman, Kufur dan Nifaq.pptxKel 1,2 Memahami Istilah Pokok dalam Aqidah, Iman, Kufur dan Nifaq.pptx
Kel 1,2 Memahami Istilah Pokok dalam Aqidah, Iman, Kufur dan Nifaq.pptx
 
Sifat 20
Sifat 20Sifat 20
Sifat 20
 
Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 

Materi pelajaran pai kelas 4 semester 1

  • 1. MODUL PELAJARAN PAI KELAS 4 SEMESTER 1 PERTEMUAN KE : 1 MATERI : SURAH AL FALAQ KEGIATAN : BACALAH DAN DITULIS KEMBALI DI BUKU CATATAN 1. Katakanlah: "Aku berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh,      2. dari kejahatan makhluk-Nya,      3. dan dari kejahatan malam apabila telah gelap gulita,       4. dan dari kejahatan wanita-wanita tukang sihir yang menghembus pada buhul-buhul       5. dan dari kejahatan pendengki bila ia dengki."        PERTEMUAN KE : 2 MATERI : SURAH AL FALAQ KEGIATAN : BACALAH DAN DITULIS KEMBALI DI BUKU CATATAN Surat Al Falaq merupakan surat yang ke-113, terdiri dari 5 ayat. Termasuk golongan surat Makiyah, karena diturunkan di Mekah sebelum Nabi Muhamamad SAW hujrah ke Madinah. Diturunkan sesudah surat Al Fiil. Surat Al Falaq dan surat An Naas di sebut dengan Al Muawwidzatain yang artinya dua surat perlindungan (Ta’widz). Dalam bahasa Arab Al Falaq berarti waktu subuh. Al Falaq juga dapat diartikan sesuatu yang terbelah atau terpisah. Dalam surat ini Allah memerintahkan kita untuk berlindung/isti’adzah hanya kepada Allah. Memohon perlindungan kepada Allah termasuk ibadah. Kita dilarang untuk meminta perlindungan kepada selain Allah. Memohin perlindungan kepada selain Allah merupakan perbuatan Syirik dan termasuk dosa besar. Kandungan Surat Al Falaq Kita harus berlindung hanya kepada Allah Tuhan Yang Menguasai Subuh dari kejahatan semua mahluk ciptaan Allah. Antara lain kita berlindung dari: 1. Kejahatan gelapnya malam (Ghosiq), karana dimalam hari banyak terjadi kejahatan manusia, kejahatan mahluk yang tidak kelihatan dan binatang berbisa. 2. Kejahatan tukang sihir, biasanya para tukang sihir membacakan mantra yang ditiupkan pada tali yang diikat. Sihir merupakan perbuatan Syirik dan termasuk salah satu dosa besar. 3. Kejahatan orang hasad/hasud/dengki; orang hasad yaitu orang yang merasa tidak senang terhadap kenikmatan yang diberkan Allah kepada orang lain. Orang hasud apabila ia dengki dapat melakukan perbuatan yang dapat membahayakan orang lain.
  • 2. PERTEMUAN KE : 3 MATERI : SURAH AL FALAQ KEGIATAN : KERJAKAN SOAL BERIKUT DI BUKU LATIHAN 1. Apa arti surah Al Falaq ? 2. Berapakah jumlah ayat surah Al Falaq ? 3. Surah Al Falaq termasu golongan surah ? 4. Tuliskan ayat yang ke tiga surah Al Falaq ? 5. Apa yang dimaksudorang hasad ? PERTEMUAN KE : 4 MATERI : IMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH KEGIATAN : TULIS KEMBALI DI BUKU CATATAN KEMUDIAN DIPAHAMI 1. Pengertian Nabi dan Rasul Iman kepada nabi dan rasul Allah merupakan rukun iman yang keempat. Antara nabi dan rasul memiliki pengertian yang berbeda. Nabi adalah laki-laki pilihan Allah yang diberi wahyu untuk dirinya sendiri dan tidak wajib menyampaikannya pada orang lain. Sedangkan rasul adalah laki-laki pilihan Allah yang diberi wahyu untuk dirinya sendiri dan wajib menyampaikannya pada orang lain. Dari perbedaan pengertian tersebut memunculkan empat perbedaan antara nabi dan rasul sebagaimana dalam tabel di bawah ini. No Nabi Rasul 1 Belum tentu rasul Pasti 2 Tidak memiliki sifat tablig Memiliki sifat tablig 3 Wahyu hanya untuk dirinya sendiri Wahyu untuk dirinya sendiri dan umatnya 4 Tidak punya umat Memiliki umat Adapun persamaan nabi dan rasul Allah yaitu mereka laki-laki, mendapat wahyu Allah, mengesakan Allah, memiliki sifat maksum atau terjaga dari perbuatan tercela dan dosa. Mereka juga sama-sama memiliki keimanan yang tinggi. Kehidupan nabi dan rasul sebagaimana manusia biasa, mereka juga makan, minum, bekerja, berkeluarga, sakit maupun bermasyarakat. 2. Nama-Nama Rasul Allah Jumlah nabi dan rasul itu sangat banyak dan hanya Allah sendiri yang mengetahui berapa banyaknya. Dalam catatan sejarah islam jumlah seluruh nabi adalah 124. 000 orang dan yang menjadi rasul sebanyak 313 orang. Dari jumlah tersebut rasul yang wajib kita ketahui dan imani berjumlah 25 orang. Nama-nama mereka tercantum dalam Al Quran, yaitu: 1. Nabi Adam a.s. 11. Nabi Yusuf a.s. 21. Nabi Yunus a.s. 2. Nabi Idris a.s. 12. Nabi Ayyub a.s. 22. Nabi Zakaria a.s. 3. Nabi Nuh a.s. 13. Nabi Syu’aib a.s. 23. Nabi Yahya a.s. 4. Nabi Hud a.s. 14. Nabi Harun a.s. 24. Nabi Isa a.s. 5. Nabi Salih a.s. 15. Nabi Musa a.s. 25. Nabi Muhammad s.a.w. 6. Nabi Ibrahim a.s. 16. Nabi Ilyas a.s. 7. Nabi Luth a.s. 17. Nabi Ilyasa’ a.s. 8. Nabi Ismail a.s. 18. Nabi Zulkifli a.s. 9. Nabi Ishaq a.s. 19. Nabi Dawud a.s. 10. Nabi Ya’qub a.s. 20. Nabi Sulaiman a.s.
  • 3. PERTEMUAN KE : 5 MATERI : IMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH KEGIATAN : TULIS KEMBALI DI BUKU CATATAN KEMUDIAN DIPAHAMI 3. Nama-Nama Rasul Ulul Azmi Di antara rasul-rasul Allah ada 5 rasul yang mendapat gelar ulul azmi. Ulul azmi adalah rasul yang memiliki ketabahan luar biasa dalam menyampaikan dakwah kepada umatnya dibandingkan dengan rasul- rasul yang lain. Kelima rasul ulul azmi tersebut adalah: 1. Nuh a.s. 2. Ibrahim a.s. 3. Musa a.s. 4. Isa a.s 5. Muhammad s.a.w. 4. Sifat Wajib dan Mustahil Nabi dan Rasul Allah Sifat wajib rasul adalah sifat yang pasti dimiliki oleh para rasul Allah, jumlahnya ada 4. Sedangkan sifat mustahil merupakan kebalikan dari sifat wajib, yaitu sifat yang tidak mungkin dimiliki oleh para rasul Allah, jumlahnya juga ada 4. No Sifat wajib Arti sifat wajib 1 Sidiq Benar/ jujur 2 Amanah Dapat dipercaya 3 Tablig Menyampaikan 4 Fatanah Cerdas No Sifat mustahil Arti sifat mustahil 1 Kizib Dusta/ bohong 2 Khianat Tidak dapat dipercaya 3 Kitman Menyembunyikan 4 Baladah Bodoh PERTEMUAN KE : 6 MATERI : IMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH KEGIATAN : KERJAKAN SOAL BERIKUT DI BUKU LATIHAN 1. Termasuk rukun iman yang ke berapa percaya kepada Nabinabi Allah ? 2. Berapakah jumlah nabi dan rasul yang wajib diketahui ? 3. Tuliskan nama rasul yang termasuk rasul ulul azmi ? 4. Tuliskan 4 sifat wajib bagi rasul ? 5. Tuliskan 4 sifat mustahil bagi rasul ?
  • 4. PERTEMUAN KE : 7 MATERI : IMAN KEPADA ALLAH MELALUI ASMAUL HUSNA KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI a. Al Basir Dalam hal ini arti Al Basir berarti Allah Maha melihat. Mampu melihat apa saja sampai dengan hal yang sekecil- kecilnya. Tidak ada sedikitpun yang luput dari pandangan-Nya. B. Al-‘Adl Arti Al-‘Adl berarti Allah Yang Maha Adil. Allah SWT menempatkan semua manusia sama di hadapan- Nya. Tidak ada yang ditinggikan karena faktor keturunan, jumlah kekayaan atau ketinggian Jabatan. Allah SWT memuliakan seseorang hanya karena Ketaqwaannya. C. al-azim Arti asmaul Husna al-azim artinya Allah Maha Agung. Hanya Allah Yang Maha Agung sajalah yang tidak membutuhkan pertolongan. Dengan memahami sifat Allah Al-Azim maka kita akan selalu mengagungkan tanda tanda Kebesaarn Allah dengan cara melaksanakan perintah dan menjauhi larangan Allah. PERTEMUAN KE : 8 MATERI : AKU ANAK SHOLEH KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI A. ANAK JUJUR DISAYANG OLEH ALLAH Dalam Bahasa Arab, jujur disebut “as sidqu” atau “sidiq” yang berarti benar, nyata atau berkata benar. Lawan katanya adalah “al-kadzibu” yang berarti dusta. Secara istilah, jujur/as-sidqu memiliki empat makna yaitu: 1. Kesesuaian antara perkataan dan perbuatan 2. Kesesuaian antara informasi dan kenyataan 3. Ketegasan dan kemantapan hati 4. Sesuatu yang baik yang tidak dicampuri kedustaan. Macam-Macam Jujur: 1. Jujur dalam niat atau berkehendak yaitu niat hanya karena Allah. 2. Jujur dalam perkataan/lisan, yaitu apa yang diucapkan sesuai dengan kenyataan yang ada. 3. Jujur dalam perbuatan. Manfaat berperilaku jujur: 1. Hati menjadi tentram 2. Permasalahan dapat segera terselesaikan 3. Dipercaya orang lain 4. Terbiasa dengan perilaku terpuji B. AMANAH Amanah berasal dari kata amuna-ya’munu-amanan-amanatan yang berati jujur atau dapat dipercaya. Amanah juga dapat diartikan sesuatu yang dipercayakan atau titipan. Macam-macam Amanah: 1. Amanah manusia terhadap Tuhan, yaitu semua ketentuan Tuhan yang harus dipelihara, meaksanakan semua perintah Allah dan menajauhi semua yang di larang. Termasuk menggunakan seluruh karunia yang diberikan untuk berbuat kebaikan. Berbuat dosa dan maksiat termasuk perbuatan berkhianat kepada Allah SWT. 2. Amanah manusia kepada orang lain, contohnya adalah mengembalikan titipan kepada yang berhak, tidak menipu dan berlaku curang, menjaga aib orang lain. 3. Amanah manusia terhadap diri sendiri, yaitu berbuat sesuatu yang terbaik dan bermanfaat baik bagi diri sendiri maupun orang lain, baik urusan dunia maupun urusan akherat.
  • 5. PERTEMUAN KE : 9 MATERI : AKU ANAK SHOLEH KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI C. HORMAT DAN PATUH KEPADA ORANG TUA Ayah dan Ibu telah berjasa mengasuh dan memlihara kita. Kita harus patuh kepada mereka berdua karena keridhoan Allah tergantung ridho dari kedua orang tua. Hormat dan patuh kepada orang tua merupakan perintah Allah dan hikumnya wajib. Beberapa contoh sikap anak menghormati kedua orang tua antara lain: 1. Patuh dan taat bila di nasihati 2. Selalu beramal soleh, karena itu merupakan harapan dari orang tua 3. Membantu orang tua sesuai dengan kemampuannya 4. Selalu mendo’akan kedua orang tua, terutama bagi yang orang tuannya telah meninggal dunia, maka tidak ada cara untuk berbuat baik kepada mereka kecuali mendo’akannya. D. HORMAT DAN PATUH KEPADA GURU Kepada guru kita juga diwajibkan untuk berbuat baik dan patuh serta menghormati. Guru telah berjasa mendidik dan mengajarkan ilmu yang bermanfaat. Menghormati guru dapat dilakukan dengan cara: 1. Mengucapkan salam saat bertemu, bersalaman dan bersikap ramah. 2. Mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. 3. Mendengarkan dan menaati nasihat dari guru. 4. Berbicara sopan kepada guru 5. Memperhatikan saat diterangkan saat pembelajaran di kelas. PERTEMUAN KE : 10 MATERI : AKU ANAK SHOLEH KEGIATAN : KERJAKAN LATIHAN BERIKUT DI BUKU LATIHAN 1. Apa yang dimaksud dengan jujur ? 2. Tuliskan 2 manfaat berprilaku jujur ? 3. Tuliskan 1 contoh perilaku amanah kepada orang lain ? 4. Tuliskan 1 contoh sikap hormat dan patuh kepada orang tua ? 5. Tuliskan 1 contoh sikap hormat dan patuh kepada guru ?
  • 6. PERTEMUAN KE : 11 MATERI : BERSIH DAN SEHAT KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI B. AKU SENANG MELAKUKAN WUDU Berwudu kewajiban umat Islam, bersuci sebelum salat dengan cara berwudu. Berwudu harus dengan air yang suci dan suci. 1. Pengertian Wudu Wudu secara bahasa artinya bersih dan indah. Secara istilah wudu artinya membasuh anggota badan tertentu dari kanan ke kiri secara bergantian dan berurutan. Tujuan berwudu adalah untuk menghilangkan hadas kecil. Wudu merupakan salah satu syarat sah salat. Membiasakan wudu dapat dilakukan setiap saat agar kita tetap bersih. 2. Macam Air Untuk Berwudu Ada 7 macam air yang dapat digunakan untuk berwudu, antara lain: 1. Air mata air 2. Air sumur 3. Air sungai 4. Air laut 5. Air hujan 6. Air embun 7. Air es 3. Rukun Wudu Rukun wudu adalah perbuatan yang harus dilakukan ketika berwudu. Meninggalkan salah satu rukun wudu menyebabkan wudunya tidak sah. Yang termasuk rukun wudu antara lain: 1. Niat 2. Membasuh muka 3. Membasuh kedua tangan sampai siku 4. Mengusap (menyapu) sebagian kepala 5. Membasuh kedua kaki sampai mata kaki 6. Tertib atau berurutan
  • 7. PERTEMUAN KE : 12 MATERI : BERSIH DAN SEHAT KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI 4. Sunah Wudu 1. Membaca Basmalah 2. Membasuh kedua telapak tangan sampai pergelangan tangan 3. Berkumur-kumur 4. Membasuh kedua lubang hidung 5. Mebasuh kedua telinga 6. Mengulang membasuh 3 kali 7. Mendahulukan anggota badan yang kanan 8. Berdo’a sesudah wudu 5. Cara Berwudu Urutan tata cara berwudu antara lain: 1. Membasuh kedua telapak tangan sampai pergelangan tangan diawali dengan membaca basmalah. 2. Berkumur-kumur, untuk menghilangkan sisa-sisa makanan 3. Istinsa’, yaitu membersihkan lubang hidung dengan cara menghisap air kedalam lubang hidung. 4. Membasuh muka sambil membaca niat wudu dalam hati. “Nawaitul wuduu’a lirof’il khadasil asghori fardhollillahi ta’aalaa” Artinya: aku berniat berwudu untuk menghilangkan hadas kecil, fardu karena Allah ta’ala. 5. Membasuh kedua tangan sampai siku 6. Membasuh sebagai kepala atau rambut 7. Mengusap daun telinga dengan memasukkan jari telunjuk ke dalam lubang telinga dan ibu jari pada daun telinga dimulai dari bawah ke atas. 8. Membasuh kedua kaki sampai mata kaki 9. Membaca doa setelah wudu 6. Batalnya Wudu Sebab yang menjadikan batalnya wudu antara lain: 1. Kentut 2. Buang air besar atau besar 3. Hilang akal karena tidur, pingsan, gila atau mabuk. 4. Menyentuh kemaluan.
  • 8. PERTEMUAN KE : 13 MATERI : BERSIH DAN SEHAT KEGIATAN : KERJAKAN LATIHAN BERIKUT DI BUKU LATIHAN 1. Apa pengertian wudu secara istilah ? 2. Tuliskan rukun-rukun wudu ? 3. Tuliskan 2 jenis air yang boleh digunakan untuk berwudu ? 4. Tuliskan 2 hal yang membatalkan wudu ? 5. Tuliskan 2 hal yang menjadi sunnah-sunnah berwudu ? PERTEMUAN KE : 14 MATERI : AKU CINTA NABI DAN RASUL KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI Kisah Teladan Nabi Ayyub a.s. Nabi Ayyub a.s. adalah keturunan Nabi Ishaq a.s. bin Ibrahim a.s. Beliau adalah seorang nabi yang kaya raya. Binatang ternaknya banyak. Meski ladangnya luas, beliau tidak pernah sombong. Nabi Ayyub a.s. terkenal sabar dan dermawan. Suka menolong fakir miskin, yatim-piatu, dan orang-orang yang membutuhkan. Nabi Ayyub a.s. pemah mendapat ujian dari Allah. Hartanya yang banyak hari demi hari berkurang sehingga ia jatuh miskin. Walaupun miskin, ia tidak mengemis, imannya tidak goyah karena ia ingat bahwa ketika lahir ke dunia pun tidak mempunyai apa-apa. Harta datang dari Allah dan kembalinya manusia pun karena Allah. Kisah Teladan Nabi Musa a.s. Nabi Musa a.s. lahir di zaman Raja Fir’aun. Di masa itu, Fir’aun meinerintahkan setiap bayi laki-laki yang lahir harus dibunuh karena pengaruh mimpinya. Menurut ahli nujumnya, mimpi Raja Fir’aun menandakan akan lahir seorang bayi laki-laki dari Bani Israil yang kelak akan membinasaan kekuasaannya. Raja Fir’aun terkenal sombong dan mengaku dirinya. sebagai Tuhan. Kelak Nabi Musa a.s. yang penolong ini mampu mengalahkan Raja Fir’aun yang sombong beserta para pengikutnya. Raja Fir’aun dan bala tentaranya pun akhirnya ditelan oleh laut merah sebagai peringatan bagi siapa saja yang sombong.
  • 9. PERTEMUAN KE : 15 MATERI : AKU CINTA NABI DAN RASUL KEGIATAN : TULISLAH METERI BERIKUT DI BUKU CATATAN DAN PAHAMI Kisah Teladan Nabi Harun a.s. Nabi Harun a.s. adalah kakak kandung Nabi Musa a.s.. Tutur katanya fasih, perilakunya santun, dan kesetiaannya kepada Nabi Musa a.s. sangat besar. Nabi Harun a.s. selalu mendampingi Musa a.s. ketika menemui Firaun. Kesetiaan Harun a.s. diabadikan di dalam al-Qur’ “an. Ayat 47 surah Toha menceritakan bagaimana Nabi Harun a.s. dan Nabi Musa a.s. diutus untuk melindungi Bani Israil dari kejahatan Raja Fir’aun. Kisah Teladan Nabi Zulkifli a.s. Zulkifli a.s., nama aslinya adalah Basyar. Nama Zulkifli didapatkan ketika seorang raja bernama Ilyasa’ (Nabi Ilyasa’) mengumpulkan rakyatnya. Raja itu bertanya, “Siapakah yang sanggup berlaku sabar, jika siang berpuasa dan jika malam beribadah, maka ia akan diangkat menjadi raja” Tak seorang pun berani menyatakan kesanggupannya. Akhirnya anak muda bemama Basyar mengacungkan tangan dan berkata, “Saya sanggup Tuanku.” Sejak saat itulah ia dipanggil Zulkifli, yang artinya “sanggup”. Nabi Zulkifli a.s. adalah putra Nabi Ayyub a.s.. Seperti ayahnya, ia juga mempunyai sifat yang sabar dan teguh, serta taat beribadah. Nabi Zulkifli a.s. kemudian diangkat menjadi raja. Pada masa kepemimpinannya, ia berjanji kepada rakyatnya untuk menjadi hakim adil. Di waktu malam, ia beribadah dan di waktu siang ia berpuasa. Ia melakukan salat seratus kali dalam sehari. Tidurnya di waktu malam hanya sebentar. PERTEMUAN KE : 16 MATERI : AKU CINTA NABI DAN RASUL KEGIATAN : KERJAKAN LATIHAN BERIKUT DI BUKU LATIHAN 1. Tuliskan sifat yang paling terkenal dari nabi Ayub ? 2. Pada zaman raja siapakah nabi Musa dilahirkan ? 3. Bagaimanakah perilkau Nabi Harun ? 4. Siapakah nama asli dari nabi Zulkifli ? 5. Siapakah nama Ayah dari nabi Zulkifli ?