Kubus dan
Balok
Lisna Hanafyah
24066119026
KUBUS
1
“
”
Kubus adalah bangun ruang tiga dimensi yang dibatasi
oleh enam bidang sisi yang kongruen berbentuk bujur
sangkar. Kubus memiliki 6 sisi, 12 rusuk dan 8 titik sudut.
Kubus juga disebut bidang enam beraturan, selain itu
juga merupakan bentuk khusus dalam prisma segiempat.
3
Unsur-unsur kubus
● 1. Titik Sudut Kubus
Titik sudut kubus adalah titik temu atau titik potong ketiga rusuk
(titik pojok kubus) atau lebih.
Pada kubus ABCD.EFGH terdapat 8 buah titik sudut yaitu :
A, B, C, D, E, F, G, H,
(sudut disimbolkan dengan ””).
● 2. Rusuk Kubus
Rusuk kubus merupakan garis potong antara sisi-sisi kubus.
Pada kubus ABCD.EFGH terdapat 12 rusuk sama panjang yaitu :
Rusuk Alas : AB, BC, CD, AD
Rusuk Tegak : AE, BF, CG, DH
Rusuk Atas : EF, FG, GH, EH.
4
● 3. Bidang / Sisi Kubus
Sisi adalah persegi yang membatasi bangun ruang kubus, dan
memiliki 6 buah sisi.
Bidang / sisi kubus, yaitu :
Sisi alas = ABCD
Sisi atas = EFGH
Sisi depan = ABFE
Sisi belakang = CDHG
Sisi kiri = ADHE
Sisi kanan = BCGF
Sisi / Bidang ABCD = EFGH = ABFE = CDHG = ADHE = BCGF.
● 4. Diagonal Sisi / Bidang
Diagonal sisi
kubus adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut sebidan
g dan saling berhadapan pada sebuah sisi kubus, dan memiliki 12
diagonal sisi yang berukuran sama panjang.
Panjang diagonal sisi AC = BD = EG = HF = AF = BE = CH = DG = AH =
DE = BG = CF.
5
● 5. Diagonal Ruang
Diagonal ruang kubus adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik
sudut yang tidak sebidang dan diagonal ruang kubus berpotongan di
tengah-tengah kubus.
Panjang diagonal ruang AG = BH = CE = DF
terdapat 4 buah diagonal ruang pada sebuah kubus dengan panjang
sama.
● 6. Bidang DiagonalBidang diagonal kubus adalah bidang yang memuat
dua rusuk berhadapan dalam suatu kubus (melalui diagonal ruang).
Bidang diagonal kubus berbentuk persegi panjang.
terdapat 6buah bidang diagonal, yaitu : ACGE, BDHF, ABGH, CDEF,
ADGF, BCHE
Bidang diagonal ACGE = BDHF = ABGH = CDEF = ADGF = BCHE.
6
Jaring-jaring kubus
Kubus dapat dibuat dari 11 jaring-jaring yang berbeda. Jaring-jaring adalah gabungan dari
bangun datar yang menyusun sebuah bangun ruang. Bangun datar yang menyusun kubus
adalah persegi.
Berikut contoh jaring-jaring kubus:
7
Luas permukaan kubus
8
Luas permukaan kubus adalah jumlah luas
seluruh sisi kubus. Seperti yang kita ketahui
bahwasannya sebuah kubus memiliki 6
buah sisi dengan setiap rusuk yang sama
panjang. Karena panjang setiap rusuk
kubus adalah s, maka luas setiap sisi kubus
= s2. Sehingga luas permukaan kubus
dapat dirumuskan sebagai berikut.
Luas = 6 x s2
Untuk mencari volume kubus dengan
panjang rusuk s, kita dapat menggunakan
rumus berikut.
Volume = sisi x sisi x sisi
= s3
Volume Balok
BALOK
2
“
”
Balok adalah bangun ruang tiga dimensi yang dibentuk
oleh tiga pasang persegi atau persegi panjang, dengan
paling tidak satu pasang di antaranya berukuran berbeda.
Balok memiliki 6 sisi, 12 rusuk dan 8 titik sudut. Balok yang
dibentuk oleh enam persegi sama dan sebangun disebut
sebagai kubus.
10
Unsur-unsur Balok
Sisi atau Bidang
Sisi balok adalah bidang yang membatasi balok. Balok memiliki 6
sisi. Yaitu sisi bawah (ABCD); sisi atas (EFGH); sisi depan (ABFE);
sisi belakang (DCGH);sisi samping kiri (BCGF); dan sisi samping
kanan(ADHE).
Balok memiliki 3 pasang sisi yang sama bentuk dan ukurannya.
Pasangan tersebut adalah:
Sisi ABFE = sisi DCGH
Sisi ABCD = sisi EFGH
Sisi BCGF = sisi ADHE.
11
Rusuk
Rusuk adalah garis potongan antar dua sisi bidang balok dan terlihat seperti kerangka yang
menyusun balok. Sama seperti kubus, balok memiliki 12 rusuk . Perhatikan gambar kubus diatas yang
merupakan rusuk adalah AB, BC, CD, DA, EF, FG, GH, HE, AE, BF, CG, dan HD.
Team Presentation
12
Titik Sudut
Titik Sudut adalah titik potongan antara dua atau 3 rusuk. Balok memiliki 8 titik sudut. Perhatikan gambar diatas,
yang merupakan titik sudut yaitu A, B, C, D, E, F, G, dan H.
Diagonal Bidang atau Diagonal Sisi
Diagonal bidang atau diagonal sisi adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut yang berhadapan
pada setiap bidang atau sisi balok. Sama halnya dengan kubus, balok memiliki 12 Diagonal bidang. Perhatikan
gambar diatas, yang merupakan diagonal bidang yaitu AF, BE, BG, CF, CH, DG, DE, AH, AC, BD, EG, dan HF.
Diagonal Ruang
Diagonal ruang adalah garis yang menghubungkan 2 titik sudut yang saling berhadapkan dalam satu ruang.
Sama halnya dengan kubus, balok memiliki 4 diagonal ruang. Perhatikan gambar diatas, yang merupakan
diagonal ruang yaitu AG , BH, CE dan DF.
Bidang Diagonal
Bidang diagonal adalah bidang yang dibatasi oleh dua rusuk dan dua diagonal bidang. Sama halnya dengan
kubus, balok memiliki 6 bidang diagonal. Perhatikan gambar diatas, yang merupakan bidang diagonal yaitu
ACGE, AFGD, CDEF, BFHD, dan BEHC.
13
Volume Balok (V)
Untuk mencari volume balok, kita
dapat menggunakan rumus berikut.
V = panjang x lebar x tinggi
= p x l x t
Luas Permukaan Balok (L)
Luas permukaan balok adalah jumlah luas seluruh sisi balok. Balok
pada gambar di atas mempunyai tiga pasang sisi yang tiap
pasangnya sama dan sebangun, yaitu:
(a) sisi ABCD sama dan sebangun dengan sisi EFGH;
(b) sisi ADHE sama dan sebangun dengan sisi BCGF;
(c) sisi ABFE sama dan sebangun dengan sisi DCGH.
Akibatnya diperoleh:
luas permukaan ABCD = luas permukaan EFGH = p.l
luas permukaan ADHE = luas permukaan BCGF = l.t
luas permukaan ABFE = luas permukaan DCGH= p.t
Dengan demikian, luas permukaan balok sama dengan jumlah ketiga
pasang sisi yang saling kongruen pada balok tersebut. Luas
permukaan balok dirumuskan sebagai berikut.
L = 2(p x l) + 2(l x t) + 2(p x t)
= 2{(p x l) + (l x t) + (p x t)}
Terima Kasih

Materi kubus dan balok

  • 1.
  • 2.
  • 3.
    “ ” Kubus adalah bangunruang tiga dimensi yang dibatasi oleh enam bidang sisi yang kongruen berbentuk bujur sangkar. Kubus memiliki 6 sisi, 12 rusuk dan 8 titik sudut. Kubus juga disebut bidang enam beraturan, selain itu juga merupakan bentuk khusus dalam prisma segiempat. 3
  • 4.
    Unsur-unsur kubus ● 1.Titik Sudut Kubus Titik sudut kubus adalah titik temu atau titik potong ketiga rusuk (titik pojok kubus) atau lebih. Pada kubus ABCD.EFGH terdapat 8 buah titik sudut yaitu : A, B, C, D, E, F, G, H, (sudut disimbolkan dengan ””). ● 2. Rusuk Kubus Rusuk kubus merupakan garis potong antara sisi-sisi kubus. Pada kubus ABCD.EFGH terdapat 12 rusuk sama panjang yaitu : Rusuk Alas : AB, BC, CD, AD Rusuk Tegak : AE, BF, CG, DH Rusuk Atas : EF, FG, GH, EH. 4
  • 5.
    ● 3. Bidang/ Sisi Kubus Sisi adalah persegi yang membatasi bangun ruang kubus, dan memiliki 6 buah sisi. Bidang / sisi kubus, yaitu : Sisi alas = ABCD Sisi atas = EFGH Sisi depan = ABFE Sisi belakang = CDHG Sisi kiri = ADHE Sisi kanan = BCGF Sisi / Bidang ABCD = EFGH = ABFE = CDHG = ADHE = BCGF. ● 4. Diagonal Sisi / Bidang Diagonal sisi kubus adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut sebidan g dan saling berhadapan pada sebuah sisi kubus, dan memiliki 12 diagonal sisi yang berukuran sama panjang. Panjang diagonal sisi AC = BD = EG = HF = AF = BE = CH = DG = AH = DE = BG = CF. 5
  • 6.
    ● 5. DiagonalRuang Diagonal ruang kubus adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut yang tidak sebidang dan diagonal ruang kubus berpotongan di tengah-tengah kubus. Panjang diagonal ruang AG = BH = CE = DF terdapat 4 buah diagonal ruang pada sebuah kubus dengan panjang sama. ● 6. Bidang DiagonalBidang diagonal kubus adalah bidang yang memuat dua rusuk berhadapan dalam suatu kubus (melalui diagonal ruang). Bidang diagonal kubus berbentuk persegi panjang. terdapat 6buah bidang diagonal, yaitu : ACGE, BDHF, ABGH, CDEF, ADGF, BCHE Bidang diagonal ACGE = BDHF = ABGH = CDEF = ADGF = BCHE. 6
  • 7.
    Jaring-jaring kubus Kubus dapatdibuat dari 11 jaring-jaring yang berbeda. Jaring-jaring adalah gabungan dari bangun datar yang menyusun sebuah bangun ruang. Bangun datar yang menyusun kubus adalah persegi. Berikut contoh jaring-jaring kubus: 7
  • 8.
    Luas permukaan kubus 8 Luaspermukaan kubus adalah jumlah luas seluruh sisi kubus. Seperti yang kita ketahui bahwasannya sebuah kubus memiliki 6 buah sisi dengan setiap rusuk yang sama panjang. Karena panjang setiap rusuk kubus adalah s, maka luas setiap sisi kubus = s2. Sehingga luas permukaan kubus dapat dirumuskan sebagai berikut. Luas = 6 x s2 Untuk mencari volume kubus dengan panjang rusuk s, kita dapat menggunakan rumus berikut. Volume = sisi x sisi x sisi = s3 Volume Balok
  • 9.
  • 10.
    “ ” Balok adalah bangunruang tiga dimensi yang dibentuk oleh tiga pasang persegi atau persegi panjang, dengan paling tidak satu pasang di antaranya berukuran berbeda. Balok memiliki 6 sisi, 12 rusuk dan 8 titik sudut. Balok yang dibentuk oleh enam persegi sama dan sebangun disebut sebagai kubus. 10
  • 11.
    Unsur-unsur Balok Sisi atauBidang Sisi balok adalah bidang yang membatasi balok. Balok memiliki 6 sisi. Yaitu sisi bawah (ABCD); sisi atas (EFGH); sisi depan (ABFE); sisi belakang (DCGH);sisi samping kiri (BCGF); dan sisi samping kanan(ADHE). Balok memiliki 3 pasang sisi yang sama bentuk dan ukurannya. Pasangan tersebut adalah: Sisi ABFE = sisi DCGH Sisi ABCD = sisi EFGH Sisi BCGF = sisi ADHE. 11 Rusuk Rusuk adalah garis potongan antar dua sisi bidang balok dan terlihat seperti kerangka yang menyusun balok. Sama seperti kubus, balok memiliki 12 rusuk . Perhatikan gambar kubus diatas yang merupakan rusuk adalah AB, BC, CD, DA, EF, FG, GH, HE, AE, BF, CG, dan HD.
  • 12.
    Team Presentation 12 Titik Sudut TitikSudut adalah titik potongan antara dua atau 3 rusuk. Balok memiliki 8 titik sudut. Perhatikan gambar diatas, yang merupakan titik sudut yaitu A, B, C, D, E, F, G, dan H. Diagonal Bidang atau Diagonal Sisi Diagonal bidang atau diagonal sisi adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut yang berhadapan pada setiap bidang atau sisi balok. Sama halnya dengan kubus, balok memiliki 12 Diagonal bidang. Perhatikan gambar diatas, yang merupakan diagonal bidang yaitu AF, BE, BG, CF, CH, DG, DE, AH, AC, BD, EG, dan HF. Diagonal Ruang Diagonal ruang adalah garis yang menghubungkan 2 titik sudut yang saling berhadapkan dalam satu ruang. Sama halnya dengan kubus, balok memiliki 4 diagonal ruang. Perhatikan gambar diatas, yang merupakan diagonal ruang yaitu AG , BH, CE dan DF. Bidang Diagonal Bidang diagonal adalah bidang yang dibatasi oleh dua rusuk dan dua diagonal bidang. Sama halnya dengan kubus, balok memiliki 6 bidang diagonal. Perhatikan gambar diatas, yang merupakan bidang diagonal yaitu ACGE, AFGD, CDEF, BFHD, dan BEHC.
  • 13.
    13 Volume Balok (V) Untukmencari volume balok, kita dapat menggunakan rumus berikut. V = panjang x lebar x tinggi = p x l x t Luas Permukaan Balok (L) Luas permukaan balok adalah jumlah luas seluruh sisi balok. Balok pada gambar di atas mempunyai tiga pasang sisi yang tiap pasangnya sama dan sebangun, yaitu: (a) sisi ABCD sama dan sebangun dengan sisi EFGH; (b) sisi ADHE sama dan sebangun dengan sisi BCGF; (c) sisi ABFE sama dan sebangun dengan sisi DCGH. Akibatnya diperoleh: luas permukaan ABCD = luas permukaan EFGH = p.l luas permukaan ADHE = luas permukaan BCGF = l.t luas permukaan ABFE = luas permukaan DCGH= p.t Dengan demikian, luas permukaan balok sama dengan jumlah ketiga pasang sisi yang saling kongruen pada balok tersebut. Luas permukaan balok dirumuskan sebagai berikut. L = 2(p x l) + 2(l x t) + 2(p x t) = 2{(p x l) + (l x t) + (p x t)}
  • 14.