SlideShare a Scribd company logo
KEBUGARAN JASMANI
PENGERTIAN KEBUGARAN JASMANI
Kebugaran jasmani memiliki dua aspek, yaitu kesehatan dan
performa. Kebugaran jasmani yang berkaitan dengan aspek kesehatan,
yaitu kekuatan otot, daya tahan otot, daya tahan jantung dan paru-paru,
dan fleksibilitas. Adapun kebugaran jasmani yag berkaitan dengan aspek
performa, yaitu koordinasi, agilitas, kecepatan, dan keseimbangan.
kebugaran jasmani adalah kemampuan seseorang untuk
menjalankan aktivitas kehidupan sehari-hari dengan ringan dan mudah
tanpa merasakan kelelahan yang berarti serta masih mempunyai
cadangan tenaga untuk melakukan kegiatan yang lain.
Tahukah kalian bentuk-
bentuk latihan kebugaran
jasmani?
Bagaimana cara
melakukan gerakannya?
MANFAAT KEBUGARAN
JASMANI
•Meningkatkan sirkulasi darah dan sistem kerja jantung
•Meningkatkan stamina dan kekuatan tubuh.
•Meningkatkan kekuatan otot serta kecepatan.
•Memiliki respons tubuh yang cepat dan tepat.
•Meningkatkan daya tahan tubuh.
•Meningkatkan kelenturan persendian.
•Mempertahankan dan menyelaraskan kondisi tubuh.
Komponen
Kebugaran
Jasmani
• Kekuatan (Strenght).
• Dayatahan cardiovaskuler
(Endurance).
• Daya tahan otot (Muscular Power).
• Kecepatan (Speed).
• Kelentukan (Flexibility).
• Kelincahan (Agility).
• Koordinasi (Coordination).
• Keseimbangan (Balance).
• Ketepatan (Accuracy).
• Kecepatan Reaksi (Reaction).
Kekuatan (Strenght)
Kekuatan adalah
kemampuan dalam
mempergunakan otot untuk
menerima beban sewaktu bekerja.
Kekuatan otot dapat diraih dari
latihan dengan beban berat dan
frekuensi sedikit.
Dayatahan cardiovaskuler
(Endurance)
Daya tahan adalah
kemampuan seseorang dalam
memakai organ tubuhnya
seperti jantung dan paru-paru
secara efektif dan efisien
dalam melakukan
aktivitasnya.
Daya tahan otot
(Muscular Power)
Kecepatan (Speed)
Kecepatan merupakan
kemampuan seseorang dalam
melakukan gerakan
berkesinambungan dalam
waktu se singkat-singkatnya.
Kelentukan (Flexibility)
Daya lentur melihat pada
efektivitas tubuh manusia dalam
menyesuaikan diri dengan gerakan
atau aktivitas yang mengandalkan
kelenturan tubuh.
Kelincahan
(Agility)
Kelincahan merupakan kemampuan seseorang
dalam menyesuaikan diri dengan posisi-posisi
tubuh seperti dari depan kebelakang, atau dari kiri
kekanan.
Koordinasi
(Coordination)
Koordinasi merupakan kemampuan seseorang dalam
menyatukan gerakan tubuh berbeda kedalam satu
gerakan yang efektif.
Keseimbangan
(Balance)
Keseimbangan merupakan
kemampuan untuk
mengendalikan organ dan
syaraf otot sehingga bisa
mengendalikan gerakan tubuh
dengan baik.
Ketepatan
(Accuracy)
Ketepatan adalah kemampuan
dalam mengendalikan gerakan
sesuai dengan sasaran.
Kecepatan Reaksi
(Reaction)
Jenis Latihan Kekuatan
dan Daya Tahan
• Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Otot Kaki
• Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Otot
Lengan
• Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Otot Bahu
• Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Otot Dada
• Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Otot Perut
• Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Otot
Pinggang
Latihan Daya Tahan
Jantung dan Paru-
paru
• Fartlek (Speedplay)
• Interval Training
• Joging
Latihan Kelentukan
dan Keseimbangan
• Latihan Kelentukan
a. Latihan kelentukan merenggutkan tangan
b. Latihan kelentukan sendi pergelangan tangan
c. Latihan kelentukan otot leher
d. Latihan kelentukan otot pinggang
e. Latihan kelentukan badan
f. Latihan peregangan
• Latihan Keseimbangan
a. Berdiri dengan satu kaki
b. Berdiri dengan satu kaki
c. Duduk mengangkat kedua kaki
d. Gerakan meniti titian
Latihan Kecepatan dan
Kelincahan
• Latihan Kecepatan
a. Lari sprint berulang-ulang 5 kali dengan jarak 10
m
b. Lari sprint berulang-ulang 3 kali dengan jarak 20
m
c. Lari sprint berulang-ulang 2 kali dengan jarak 25m
• Latihan Kelincahan (Agility)
a. Lari sprint berulang-ulang 2 kali dengan jarak 25m
b. Latihan lari belok-belok (zig-zag)
c. Latihan mengubah posisi tubuh/jongkok-berdiri
d. Latihan kelincahan bereaksi
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to MATERI KESEHATAN JASMANI.pptx

Kebugaran jasmani
Kebugaran jasmaniKebugaran jasmani
Kebugaran jasmani
Nur Huda
 
Materi kebugaran jasmani olahraga
Materi kebugaran jasmani olahragaMateri kebugaran jasmani olahraga
Materi kebugaran jasmani olahraga
ItonKukuhDN
 
Materi kebugaran jasmani olahraga kelax x
Materi kebugaran jasmani olahraga kelax xMateri kebugaran jasmani olahraga kelax x
Materi kebugaran jasmani olahraga kelax x
ItonKukuhDN
 
Aktivitas Kebugaran Jasmani kelas XII.pptx
Aktivitas Kebugaran Jasmani kelas XII.pptxAktivitas Kebugaran Jasmani kelas XII.pptx
Aktivitas Kebugaran Jasmani kelas XII.pptx
FaisalFaiz19
 
Bahan kesegaran jasmani
Bahan kesegaran jasmaniBahan kesegaran jasmani
Bahan kesegaran jasmani
Dimas Sasongko
 
Tugas penjass
Tugas penjassTugas penjass
Tugas penjass
ChristianTarigan3
 
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptxMEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
SMKYPM14
 
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdfEBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
sajili1
 
Latihan dan Tes Kebugaran Jasmani
Latihan dan Tes Kebugaran JasmaniLatihan dan Tes Kebugaran Jasmani
Latihan dan Tes Kebugaran Jasmani
KusnulFitriani
 
Kondisi-Fisik-dan-Program-Latihan-3 (1).pptx
Kondisi-Fisik-dan-Program-Latihan-3 (1).pptxKondisi-Fisik-dan-Program-Latihan-3 (1).pptx
Kondisi-Fisik-dan-Program-Latihan-3 (1).pptx
SyahrizalMohammad1
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
1habib
 
Ceramah kesihatan gaya hidup sihat
Ceramah kesihatan gaya hidup sihatCeramah kesihatan gaya hidup sihat
Ceramah kesihatan gaya hidup sihatSafiah Sulaiman
 
Kevin dwi wijaya xir6 26_ppt or p1
Kevin dwi wijaya xir6 26_ppt or p1Kevin dwi wijaya xir6 26_ppt or p1
Kevin dwi wijaya xir6 26_ppt or p1
TanganKananBuMega
 
Menganalisis rangkaian keterampilan senam for senior high school or vacationa...
Menganalisis rangkaian keterampilan senam for senior high school or vacationa...Menganalisis rangkaian keterampilan senam for senior high school or vacationa...
Menganalisis rangkaian keterampilan senam for senior high school or vacationa...
Diko Dharmawan
 
Kelompok ahbinanzawurin
Kelompok ahbinanzawurinKelompok ahbinanzawurin
Kelompok ahbinanzawurin
rinduani19
 
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-41 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4Mohamad Ihtifazuddin
 
Smk hj
Smk hjSmk hj
Smk
SmkSmk
Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
MirandaSiahaan
 

Similar to MATERI KESEHATAN JASMANI.pptx (20)

Kecergasan fizikal
Kecergasan fizikalKecergasan fizikal
Kecergasan fizikal
 
Kebugaran jasmani
Kebugaran jasmaniKebugaran jasmani
Kebugaran jasmani
 
Materi kebugaran jasmani olahraga
Materi kebugaran jasmani olahragaMateri kebugaran jasmani olahraga
Materi kebugaran jasmani olahraga
 
Materi kebugaran jasmani olahraga kelax x
Materi kebugaran jasmani olahraga kelax xMateri kebugaran jasmani olahraga kelax x
Materi kebugaran jasmani olahraga kelax x
 
Aktivitas Kebugaran Jasmani kelas XII.pptx
Aktivitas Kebugaran Jasmani kelas XII.pptxAktivitas Kebugaran Jasmani kelas XII.pptx
Aktivitas Kebugaran Jasmani kelas XII.pptx
 
Bahan kesegaran jasmani
Bahan kesegaran jasmaniBahan kesegaran jasmani
Bahan kesegaran jasmani
 
Tugas penjass
Tugas penjassTugas penjass
Tugas penjass
 
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptxMEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
 
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdfEBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
 
Latihan dan Tes Kebugaran Jasmani
Latihan dan Tes Kebugaran JasmaniLatihan dan Tes Kebugaran Jasmani
Latihan dan Tes Kebugaran Jasmani
 
Kondisi-Fisik-dan-Program-Latihan-3 (1).pptx
Kondisi-Fisik-dan-Program-Latihan-3 (1).pptxKondisi-Fisik-dan-Program-Latihan-3 (1).pptx
Kondisi-Fisik-dan-Program-Latihan-3 (1).pptx
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Ceramah kesihatan gaya hidup sihat
Ceramah kesihatan gaya hidup sihatCeramah kesihatan gaya hidup sihat
Ceramah kesihatan gaya hidup sihat
 
Kevin dwi wijaya xir6 26_ppt or p1
Kevin dwi wijaya xir6 26_ppt or p1Kevin dwi wijaya xir6 26_ppt or p1
Kevin dwi wijaya xir6 26_ppt or p1
 
Menganalisis rangkaian keterampilan senam for senior high school or vacationa...
Menganalisis rangkaian keterampilan senam for senior high school or vacationa...Menganalisis rangkaian keterampilan senam for senior high school or vacationa...
Menganalisis rangkaian keterampilan senam for senior high school or vacationa...
 
Kelompok ahbinanzawurin
Kelompok ahbinanzawurinKelompok ahbinanzawurin
Kelompok ahbinanzawurin
 
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-41 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
 
Smk hj
Smk hjSmk hj
Smk hj
 
Smk
SmkSmk
Smk
 
Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
TitisNindiasariAnggr
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
SafaAgrita1
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
PujiMaryati
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
sucibrooks86
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdekaPerangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
AchmadArifudin3
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdekaPerangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 

MATERI KESEHATAN JASMANI.pptx