SlideShare a Scribd company logo
LINGKUP PEMASARAN
BUKU MANAJEMEN PEMASARAN
PHILIP KOTLER DAN KEVIN LANE KELLER
1. DEFINISI PEMASARAN
Inti dari pemasaran adalah mengidentifikasi dan memenuhi kebutuhan manusia dan
sosial.
Salah satu definisi singkat dari pemasaran adalah “ memenuhi kebutuhan dengan cara
yang menguntungkan “.
American Marketing Association (AMA) mendefinisikan pemasaran adalah “ suatu
fungsi organisasi dan serangkaian proses untuk menciptakan, mengomunikasikan dan
memberikan nilai kepada pelanggan dan untuk mengelola hubungan pelanggan
dengan cara yang menguntungkan organisasi dan pemangku kepentingannya”.
Pemasaran dapat didefinisikan menjadi 2 yaitu definisi sosial dan definisi manajerial:
a. Definisi sosial, pemasaran adalah “ sebuah proses kemasyarakatan di mana
individu dan kelompok memperoleh apa yang mereka butuhkan dan inginkan
dengan menciptakan, menawarkan, dan secara bebas mempertukarkan produk dan
jasa yang bernilai dengan orang lain.
b. Definisi manajerial menurut Peter Drucker, sebagai berikut: “ selalu akan ada
kebutuhan akan penjualan. Namun tujuan dari pemasaran adalah membuat
penjualan berlimpah. Tujuan pemasaran mengetahui dan memahami pelanggan
dengan baik sehingga produk atau jasa bisa sesuai dengan kebutuhannya sehingga
terjual sendiri. Idealnya, pemasaran harus menghasilkan seorang pelanggan yang
siap untuk membeli. Dengan demikian yang dibutuhkan hanya lah memastikan
produk dan jasa tersedia”.
2. ENTITAS PEMASARAN YANG DIPASARKAN TERDAPAT 10 YAITU:
a. Barang
Barang-barang fisik merupaan bagian terbesar dari usaha produksi dan pemasaran
negara. Contoh : produk makanan segar, kalengan, kemasan, dan beku
b. Jasa
Ketika ekonomi maju, semakin besar porsi aktivitas ekonomi yang berfokus pada
produk jasa. Contoh : maskapai udara, hotel, perusahaan penyewaan mobil dan
salon.
c. Acara
Pemasar mempromosikan acara berdasarkan waktu. Contoh, pameran dagang,
pertunjukan seni dan ulang tahun perusahaan.
d. Pengalaman
Dengan memadukan jasa dan barang , sebuah perusahaan dapat menciptakan,
memamerkan dan memasarkan pengalaman. Contoh: walt desney world’s magic
mengizinkan pelanggannya mengunjungi kerajaan peri, kapal laut atau rumah
hantu.
e. Orang
Pemasaran selebriti adah bisnis besar. Seperti, Artis, musisi, CEO, dokter,
pengacara dan ahli keuangan kelas atas dan profesional lainnya dibantu oleh para
pemasar selebriti.
f. Tempat
Kota, negara, bagian, kawasan, dan seluruh bangsa bersaing secara aktif untuk
menarik turis, pabrik, kantor pusat perusahaan dan pemukim baru. Pemasar
tempat mencakup spesialis pengembangan ekonomi, agen real estate, bank
komersial, asosiasi bisnis lokal serta agen periklanan dan hubungan masyarakat.
g. Properti
Properti adalah hak kepemilikan tak berwujud atas properti yang sebenarnya ( real
estate) atau properti finansial ( saham dan obligasi). Properti dibeli dan dijual, dan
pertukaran ini membutuhkan pemasaran.
h. Organisasi
Organisasi secara aktif bekerja untuk membangun citra yang kuat, disukai dan
unik di benak publiknya. Di inggris, program pemasaran “ every little helps”
tesco mencerminkan perhatian pemasar makanan tersebut terhadap detail dari
segala hal yang dilakukannya, di dalam maupun luar toko di masyarakat dan
lingkungan.
i. Informasi
Informasi adalah apa yang dihasilkan, dipasarkan dan didistribusikan oleh buku,
sekolah, dan produk universitas dengan harga tertentu kepada orang tua, siswa,
dan komunitas. Misalnya, majalah seperti road and track, PC world dan vogue
masing-masing memasok informasi tentang mobil, komputer dan dunia mode.
j. Ide
Setiap penawaran pasar mengandung sebuah ide / gagasan dasar. Charles revson
dari revlon pernah mengamati:” di pabrik kami membuat kosmetik, di toko kami
menjual harapan”. Produk dan jasa adalah landasan untuk menghasilkan ide atau
manfaat.
3. SIAPA YANG MEMASARKAN
Pemasar dan prospek pemasar adalah seseorang yang mencari respons perhatian,
pembelian, dukungan, sumbangan dari pihak lain yang disebut prospek. Jika dua pihk
ingin menjual sesuatu satu sama lain, kita menyebut kedua pihak tersebut pemasar.
 Pasar menurut para ekonom adalah sekumpulan pembeli dan penjual yang
bertransaksi atas suatu produk atau kelas produk tertentu ( seperti pasar
perusahaan atau pasar gandum).
Lima pasar dasar dan alur hubungannya digambarkan sebagai berikut:
 Pasar pelanggan kunci terdiri dari konsumen, bisnis, global dan nirlaba.
a. Pasar konsumen
Perusahaan yang menjual barang-barang kebutuhan konsumen dan jasa
dalam jumlah yang besar, seperti minuman ringan, kosmetik, penerbangan,
sepatu dan peralatan olahraga, serta menghabiskan banyak waktu untuk
mencoba mengembangkan citra merek yang unggul
b. Pasar bisnis
Perusahaan yang menjual barang dan jasa untuk bisnis sering menghadapi
pembeli profesional yang terlatih dan dibekali informasi yang cukup, yang
terampil dalam mengevaluasi penawaran yang kompetitif.pembeli bisnis
membeli barang untuk membuat atau menjual kembali sebuah produk
kepada orang lain untuk mendapatkan laba.
c. Pasar global
Perusahaan yang menjual barang dan jasa di pasar global menhadapai
keputusan dan tantangan tambahan. Dikarenakan setiap negara yang
menjadi target pasar memiliki prosedur, budaya, bahasa, serta sistem
hukum dan politik yang berbeda.
d. Pasar nirlaba dan pemerintahan
Perusahaan yang menjual barangnya ke organisasi nirlaba seperti gereja,
universitas, organisasi amal, dan lembaga pemerintahan perlu menetapkan
harga dengan seksama, karena pembeli-pembeli ini memiliki daya beli
yang terbatas. Kebanyakan pembelian oleh pemerintah menggunakan
sistem tender dan pembeli sering kali lebih memilih tawaran yang lebih
rendah tanpa faktor-faktor yang mengurangi kualitas barang
4. REALITAS PEMASARAN BARU
“Pasar tidak lagi seperti dulu”. Pemasar harus memperhatikan dan merespon sejumlah
perkembangan signifikan
a. Kekuatan kemasyarakatan utama
Kini pasar menjadi berubah secara radikal sebagai hasil dari kekuatan-kekuatan
kemasyarakatan utama yang kadang- kadang saling berkaitan, yang telah
menciptakan perilaku baru, peluang baru dan tantang baru. Seperti:
 Teknologi informasi jaringan ( era informasi) yang meningkatkan tingkat
produksi yang lebih akurat, komunikasi yang lebih tepat sasaran, dan
penetapan harga yang lebih relevan
 Globalisasi yang dapat mempermudah perusahaan memasarkan produknya ke
negara lain
 Deregulasi, dimana negara memberikan kemudahan perizinan atau perundang-
undangan agar menumbuhkan persaingan dan peluang pertumbuhan
perusahaan.
 Privatisasi, merubah perusahaan umum menjadi perusahaan swasta agar
meningkatkan efesiensi
 Persaingan yang meningkat, masuknya merek asing membuat persaingan
meningkat baik merek domestik dan asing
 Konvergensi industri, batas-batas industri mengabur dengan sangat cepat
karena perusahaan- perusahaan menyadari peluang di persinggungan antara
dua industri atau lebih.
 Resistensi konsumen, dimana konsumen menghidari perusahaan yang
berlebihan dalam pemasarannya.
 Transformasi eceran, perusahaan pengecer dalam pemasarannya memasukkan
unsur hiburan atau pengalaman untuk menghadapi persaingan dengan
perusahan yang lebih besar
 Disintermediasi, dimana perusahaan tradisional melakukan reintermediasi dan
menjadi pengecer dengan konsep “ bata dan klik”, yaitu menambahkan
layanan online dalam penawaran yang sudah ada.
b. Kemampuan baru konsumen
Pelanggan masa kini semakin peka terhadap harga, kualitas dan pencarian mereka
akan nilai.
 Peningkatan yang berarti dalam hal daya beli, pembeli bisa membandingkan
harga dan atribut produk pesaing dengan sekali klik di internet.
 Ragam barang dan jasa yang lebih banyak, pembeli dapat memesan barang
secara online dari mana saja dan menghindari tawaran lokal yang terbatas.
Pembeli juga bisa menghemat banyak dengan memesan dari negara dengan
tingkat harga yang lebih rendah
 Sejumlah besar informasi hampir tentang apa saja, pembeli dapat mengakses
semua informasi yang tidak terhitung banyaknya secara online
 Kemudahan yang lebih besar dalam memesan dan menerima pesanan, pembeli
dapat memesan barang dimana saja dengan sekali klik di internet dan dapat
menerima barang pesanan lebih cepat
 Kemampuan untuk membandingkan catatan tentang produk dan jasa, situs
jaringan sosial dapat menyatukan pembeli yang memiliki minat yang sama
 Suara yang lebih kuat untuk mempengaruhi teman sepergaulan dan pendapat
umum, internet mendorong timbulnya hubungan personal dan konten yang
dihasilkan oleh pengguna melalu media sosial.
c. Kemampuan perusahaan baru
 Pemasar dapat menggunakan internet sebagai saluran informasi dan penjualan
yang kuat memperluas jangkauan geografis mereka untuk memberi informasi
kepada pelanggan dan mempromosikan bisnis serta produk mereka di seluruh
dunia.
 Para peneliti dapat mengumpulkan informasi yang lebih lengkap dan kaya
tentang pasar, pelanggan, prospek dan pesaing
 Para manajer dapat mempermudah dan mempercepat komunikasi internal di
antara pegawai dengan menggunakan internet sebagai intranet pribadi.
 Perusahaan dapat mempermudah serta mempercepat komunikasi eksternal di
antara pelanggan dengan menciptakan “ gosip” online dan off line melalui para
duta merek dan komunitas pengguna
 Pemasaran target dan komunikasi 2 arah menjadi lebih mudah berkat
perkembangan majalah minat khusus, saluran TV dan kelompok diskusi
internet.
 Pemasar dapat mengirimkan iklan ,kupon, sampel, dan informasi kepada
pelanggan yang memintanya atau yang telah mengizinkan perusahaan untuk
mengirimkannya kepada pelanggan.
 Perusahaan dapat menjangkau pelanggan yang sedang bepergian dengan mobil
marketing.
 Perusahaan dapat memproduksi barang-barang yang dididerensiasikan secara
individu, baik yang dipesan secara pribadi, melalui telpon atau secara online,
berkat kemajuan dalam penyesuaian pabrik, komputer, internet, dan perangkat
lunak pemsaran database.
 Manajer dapat memperbaiki pembelian, perekrutan, dan komunikasi internal
serta eksternal.
 Pembeli korporat bisa melakukan penghematan yang berarti dengan
menggunakan internet untuk membandingkan harga penjual dan untuk
membeli material dalam lelang atau dengan menampilkan syarat-syarat
mereke sendiri.
 Perusahaan juga dapat merekrut karyawan baru secara online.
5. ORENTASI PERUSAHAAN TERHADAP PASAR
a. Konsep produksi
Konsep ini menyatakan bahwa konsumen lebih menyukai produk yang tersedia
dalam jumlah banyak dan tidak mahal. Orentasi ini masuk akal di negara-negara
berkembang seperti Cina, dimana pabrik PC terbesar Lenovo dan raksasa alat-alat
rumah tangga Haier memetik keuntungan dari sumber daya manusia negara itu
yang berlimpah dan murah untuk mendominasi pasar.
b. Konsep produksi
Konsep ini berpendapat bahwa konsumen menyukai produk yang menawarkan
kualitas, kinerja, atau fitur inovatif terbaik.
c. Konsep penjualan
Konsep ini berpendapat bahwa konsumen dan bisnis, jika dibiarkan tidak akan
membeli cukup banyak produk organisasi. Karenanya, organisasi tersebut harus
melakukan upaya penjualan dan promosi yang agresif. Konsep penjualan
dipraktekkan paling agresif untuk barang-barang yang tidak dicari ( unsought
goods) yatu barang-barang yang biasanya tidak terpikirkan untuk dibeli
konsumen. Seperti asuransi, ensiklopodia dan peti mati.
d. Konsep pemasaran
Konsep ini berganggapan bahwa untuk mencapai tujuan organisasi adlah menjadi
lebih efektif dari pada pesaing dalam menciptakan, mengahantarkan, dan
mengkomunikasikan nilai pelanggan yang lebih baik kepada pasar sasaran yang
dipilih.
Theodore Levitt dari Harvard menjelaskan perbedaan antara konsep penjualan dan
konsep pemasaran:
“ penjualan berfokus pada kebutuhan penjual, pemasaran berfokus pada
kebutuhan pembeli. Penjualan didasari oleh kebutuhan penjual untuk mengubah
produknya menjadi uang. Pemasaran didasari oleh gagasan untuk memuaskan
kebutuhan pelanggan melalui produk dan hal-hal yang berhubungan dengan
menciptakan menghantarkan dan akhirnya mengkonsumsinya.”
e. Konsep pemasaran holistik
Konsep ini didasarkan atas pengembangan desain, dan pengimplementasian
program pemasaran, proses dan aktivitas-aktivitas yang menyadari keluasan dan
sifat saling ketergantungan. Pemasaran holistik adalah suatu pendekatan yang
berusaha menyadari dan mendamaikan ruang lingkup dan kompleksitas aktivitas
pemasaran. Dimensi pemasaran holistik dapat di gambarkan sebagai berikut:
 Pemasaran hubungan
Pemasaran hubungan bertujuan untuk membangun hubungan jangka panjang yang
saling memuaskan dengan konstituen kunci guna mendapatkan dan
mempertahankan bisnis. Empat konstituen kunci untuk pemasaran hubungan
adalah pelanggan, pegawai, mitra pemasaran ( saluran, pemasok, ditributor,
dealer, agen), dan anggota masyarakat financial ( pemegang saham, investor,
analis).
Hasil dari pemasaran adalah aset perusahaan yang unik yang di sebut jaringan
pemasaran. Jaringan pemasaran terdiri atas perusahaan dan pemegang
kepentingan pendukungnya ( pelanggan, pegawai, pemasok, distributor, pengecer,
agen periklanan, ilmuwan dan lainnya) yang dengannya perusahaan tersebut telah
membangun hubungan bisnis yang menguntungkan. Prinsip operasinya sederhana
bangunlah jaringan hubungan yang efektif dengan para pemegang kepentingan
kunci, dan keuntungan akan mengikuti.
Tujuan lainnya dari pemasaran hubungan adalah menempatkan penekanan yang
lebih besar pada kegiatan mempertahankan pelanggan.
 Pemasaran terintegrasi
Tugas pemasar adalah merencanakan aktivitas-aktivitas pemasaran dan
membentuk program pemasaran yang terintegrasi penuh untuk menciptakan,
mengkomunikasikandan menghantarkan nilai kepada pelanggan. McCarthy
mengkasifikasikan aktivitas-aktivitas ini sebagai sarana bauran pemasaran dari
empat jenis yang luas, yang disebutnya empat P dari pemasaran: produk (
product), harga (price), tempat ( place), dan promosi ( promotion). Dua tema
kunci dari pemasaran terintegrasi adalah ( 1) banyak aktivitas pemasaran yang
berbeda-beda mengkomunikasikan dan menyampaikan nilai (2) ketika di
koordinasikan, aktivitas pemasaran memaksimalkan efek gabungannya.
Sebagai contoh menggunakan strategi komunikasi yang terintegrasi berarti
mengambil pilihan komunikasi yang saling memperkuat dan melengkapi.
 Pemasaran internal
Pemasaran internal adalh tugas merekrut, melatih dan memtivasi karyawan-
karyawan yang kompeten yang ingin melayani pelanggan dengan baik. Pemasaran
internal harus terjadi pada dua tingkat. Pada satu tingkat berbagai fungsi
pemasaran ( tenaga penjualan, periklanan, pelayanan pelanggan, manajemen
produk, riset pemasaran) harus bekerja sama. Semua fungsi pemasaran ini harus
dikoordinasikan dari sudut pandang pelanggan. Pada tingkat kedua, departemen –
departemen lain harus menerapkan pemasaran, mereka juga harus “memikirkan
pelanggan “.
Jadi pemasaran internal mengharuskan penyelarasan vertikal dengan manajemen
seniro dan penyelarasan horisontal dengan depertemen lain, sehingga setiap orang
memahami, menghargai dan mendukung upaya pemasaran.
 Pemasaran kinerja
1. Akuntabilitas finansial : pemasar semakin di tuntut untuk membuktikan
investasi mereka kepada manajemen senior dalam konteks finasial dan
profitabilitas dan juga dalam konteks membangun merek dan menumbuhkan
basis pelanggan.
2. Pemasaran tanggung jawab sosial : pemasar harus mempertimbangkan secara
cermat peran mereka dalam konteks etika, lingkungan, hukum, dan sosial
yang lebih luas dari aktivitas-aktivitas mereka.

More Related Content

What's hot

Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modalpudle27
 
Manajemen Operasional -peramalan penjualan (Lifebouy)
Manajemen Operasional -peramalan penjualan (Lifebouy)Manajemen Operasional -peramalan penjualan (Lifebouy)
Manajemen Operasional -peramalan penjualan (Lifebouy)
hasril ariel
 
Analisis lingkungan pemasaran
Analisis lingkungan pemasaranAnalisis lingkungan pemasaran
Analisis lingkungan pemasaranAnivh Nusaibah
 
Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan - Bab 7 Prinsip-prinsip Pem...
Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan - Bab 7 Prinsip-prinsip Pem...Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan - Bab 7 Prinsip-prinsip Pem...
Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan - Bab 7 Prinsip-prinsip Pem...
Mirza Syah
 
Makalah digital marketing
Makalah digital marketingMakalah digital marketing
Makalah digital marketing
ulfameilia
 
Pengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkPengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produk
Berkatalah Jujur
 
Ppt lingkungan pemasaran
Ppt lingkungan pemasaranPpt lingkungan pemasaran
Ppt lingkungan pemasaran
LauraNirma
 
Merancang & mengelola saluran pemasaran
Merancang & mengelola saluran pemasaranMerancang & mengelola saluran pemasaran
Merancang & mengelola saluran pemasaran
Indra Diputra
 
Laporan skb
Laporan skbLaporan skb
Laporan skb
Yul Satriadi
 
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingPenetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Kanaidi ken
 
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELSDESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
Reza Aprianti
 
Bab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produkBab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produk
Judianto Nugroho
 
Contoh soal uts fe ui
Contoh soal uts fe uiContoh soal uts fe ui
Contoh soal uts fe ui
Taufik Qolbu
 
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Tika Nafisah
 
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non BankSumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
M Abdul Aziz
 
penerapan STP pada PT Sido Muncul
penerapan STP pada PT Sido Munculpenerapan STP pada PT Sido Muncul
penerapan STP pada PT Sido Muncul
Isna Sholihah
 
TRANSAKSI NERACA PEMBAYARAN DAN JENIS-JENIS PERDAGANGAN / TRANSAKSI INTERNAS...
TRANSAKSI NERACA PEMBAYARAN DAN JENIS-JENIS PERDAGANGAN / TRANSAKSI  INTERNAS...TRANSAKSI NERACA PEMBAYARAN DAN JENIS-JENIS PERDAGANGAN / TRANSAKSI  INTERNAS...
TRANSAKSI NERACA PEMBAYARAN DAN JENIS-JENIS PERDAGANGAN / TRANSAKSI INTERNAS...
Muhammad Rafi Kambara
 
Customer Relationship Management PPT
Customer Relationship Management PPTCustomer Relationship Management PPT
Customer Relationship Management PPT
Yesica Adicondro
 

What's hot (20)

Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
Manajemen Operasional -peramalan penjualan (Lifebouy)
Manajemen Operasional -peramalan penjualan (Lifebouy)Manajemen Operasional -peramalan penjualan (Lifebouy)
Manajemen Operasional -peramalan penjualan (Lifebouy)
 
Analisis lingkungan pemasaran
Analisis lingkungan pemasaranAnalisis lingkungan pemasaran
Analisis lingkungan pemasaran
 
Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan - Bab 7 Prinsip-prinsip Pem...
Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan - Bab 7 Prinsip-prinsip Pem...Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan - Bab 7 Prinsip-prinsip Pem...
Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan - Bab 7 Prinsip-prinsip Pem...
 
Makalah digital marketing
Makalah digital marketingMakalah digital marketing
Makalah digital marketing
 
Pengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkPengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produk
 
Ppt lingkungan pemasaran
Ppt lingkungan pemasaranPpt lingkungan pemasaran
Ppt lingkungan pemasaran
 
Makalah strategi bersaing
Makalah strategi bersaingMakalah strategi bersaing
Makalah strategi bersaing
 
Menganalisis pasar bisnis
Menganalisis pasar bisnisMenganalisis pasar bisnis
Menganalisis pasar bisnis
 
Merancang & mengelola saluran pemasaran
Merancang & mengelola saluran pemasaranMerancang & mengelola saluran pemasaran
Merancang & mengelola saluran pemasaran
 
Laporan skb
Laporan skbLaporan skb
Laporan skb
 
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingPenetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
 
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELSDESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
DESIGNING AND MANAGING INTEGRATED MARKETING CHANNELS
 
Bab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produkBab 12 menentukan strategi produk
Bab 12 menentukan strategi produk
 
Contoh soal uts fe ui
Contoh soal uts fe uiContoh soal uts fe ui
Contoh soal uts fe ui
 
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
 
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non BankSumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
 
penerapan STP pada PT Sido Muncul
penerapan STP pada PT Sido Munculpenerapan STP pada PT Sido Muncul
penerapan STP pada PT Sido Muncul
 
TRANSAKSI NERACA PEMBAYARAN DAN JENIS-JENIS PERDAGANGAN / TRANSAKSI INTERNAS...
TRANSAKSI NERACA PEMBAYARAN DAN JENIS-JENIS PERDAGANGAN / TRANSAKSI  INTERNAS...TRANSAKSI NERACA PEMBAYARAN DAN JENIS-JENIS PERDAGANGAN / TRANSAKSI  INTERNAS...
TRANSAKSI NERACA PEMBAYARAN DAN JENIS-JENIS PERDAGANGAN / TRANSAKSI INTERNAS...
 
Customer Relationship Management PPT
Customer Relationship Management PPTCustomer Relationship Management PPT
Customer Relationship Management PPT
 

Similar to Lingkup pemasaran

Resume mendefinisakan pemasaran untuk abad 21
Resume mendefinisakan pemasaran untuk abad 21Resume mendefinisakan pemasaran untuk abad 21
Resume mendefinisakan pemasaran untuk abad 21
Gifta Nirwana Sumantri
 
Bab i
Bab iBab i
Mendefinisikan pemasar untuk abad ke
Mendefinisikan pemasar untuk abad keMendefinisikan pemasar untuk abad ke
Mendefinisikan pemasar untuk abad keReni Kurniati
 
03_Lingkungan_pemasaran_ppt.ppt
03_Lingkungan_pemasaran_ppt.ppt03_Lingkungan_pemasaran_ppt.ppt
03_Lingkungan_pemasaran_ppt.ppt
BujaDimas
 
PKK Menganalisis Pemasaran Produk
PKK Menganalisis Pemasaran ProdukPKK Menganalisis Pemasaran Produk
PKK Menganalisis Pemasaran Produk
FaniRahmanRaihan
 
Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
Mohamad Alfajar
 
Resume m pemasaran
Resume m pemasaran Resume m pemasaran
Resume m pemasaran tahangbuku
 
konsep dasar manajemen pemasaran ch 1
konsep dasar manajemen pemasaran ch 1konsep dasar manajemen pemasaran ch 1
konsep dasar manajemen pemasaran ch 1
reidjen raden
 
konsep dasar manajemen pemasaran
konsep dasar manajemen pemasarankonsep dasar manajemen pemasaran
konsep dasar manajemen pemasaran
reidjen raden
 
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdfBAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
Dedy Chandra
 
HUBUNGAN ANTARA PRODUK, PASAR, PRODUKSI, DAN PEMASARAN.pdf
HUBUNGAN ANTARA PRODUK, PASAR, PRODUKSI, DAN PEMASARAN.pdfHUBUNGAN ANTARA PRODUK, PASAR, PRODUKSI, DAN PEMASARAN.pdf
HUBUNGAN ANTARA PRODUK, PASAR, PRODUKSI, DAN PEMASARAN.pdf
papahku123
 
Kuliah 1
Kuliah 1Kuliah 1
Kuliah 1
andre_kussuma
 
Pemasaran Produk
Pemasaran  ProdukPemasaran  Produk
Pemasaran Produk
Fauzanah2
 
Advertising
AdvertisingAdvertising
Advertising
Uni Azza Aunillah
 
Presentasi bisnis chap 14
Presentasi bisnis chap 14Presentasi bisnis chap 14
Presentasi bisnis chap 14Feby Valentina
 
Manajemen Pemasaran
Manajemen PemasaranManajemen Pemasaran
Manajemen Pemasaran
Nuril Fatimah Zahra
 
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran TerintegrasiMerancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran TerintegrasiMarni Anita Sihite
 
PENGANTAR BISNIS 7
PENGANTAR BISNIS 7PENGANTAR BISNIS 7
PENGANTAR BISNIS 7
harjunode
 
Presentation1 tugas fitria apriliani
Presentation1 tugas fitria aprilianiPresentation1 tugas fitria apriliani
Presentation1 tugas fitria aprilianisarityfitria
 

Similar to Lingkup pemasaran (20)

Resume mendefinisakan pemasaran untuk abad 21
Resume mendefinisakan pemasaran untuk abad 21Resume mendefinisakan pemasaran untuk abad 21
Resume mendefinisakan pemasaran untuk abad 21
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Mendefinisikan pemasar untuk abad ke
Mendefinisikan pemasar untuk abad keMendefinisikan pemasar untuk abad ke
Mendefinisikan pemasar untuk abad ke
 
03_Lingkungan_pemasaran_ppt.ppt
03_Lingkungan_pemasaran_ppt.ppt03_Lingkungan_pemasaran_ppt.ppt
03_Lingkungan_pemasaran_ppt.ppt
 
PKK Menganalisis Pemasaran Produk
PKK Menganalisis Pemasaran ProdukPKK Menganalisis Pemasaran Produk
PKK Menganalisis Pemasaran Produk
 
Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
Mendefinisikan Pemasaran Untuk Abad ke 21
 
Resume m pemasaran
Resume m pemasaran Resume m pemasaran
Resume m pemasaran
 
konsep dasar manajemen pemasaran ch 1
konsep dasar manajemen pemasaran ch 1konsep dasar manajemen pemasaran ch 1
konsep dasar manajemen pemasaran ch 1
 
konsep dasar manajemen pemasaran
konsep dasar manajemen pemasarankonsep dasar manajemen pemasaran
konsep dasar manajemen pemasaran
 
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdfBAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
BAB-1-Pengantar-Mendefinisikan-Pemasaran-Abad-21 NEW.pdf
 
HUBUNGAN ANTARA PRODUK, PASAR, PRODUKSI, DAN PEMASARAN.pdf
HUBUNGAN ANTARA PRODUK, PASAR, PRODUKSI, DAN PEMASARAN.pdfHUBUNGAN ANTARA PRODUK, PASAR, PRODUKSI, DAN PEMASARAN.pdf
HUBUNGAN ANTARA PRODUK, PASAR, PRODUKSI, DAN PEMASARAN.pdf
 
Kuliah 1
Kuliah 1Kuliah 1
Kuliah 1
 
Pemasaran Produk
Pemasaran  ProdukPemasaran  Produk
Pemasaran Produk
 
Advertising
AdvertisingAdvertising
Advertising
 
Presentasi bisnis chap 14
Presentasi bisnis chap 14Presentasi bisnis chap 14
Presentasi bisnis chap 14
 
Manajemen Pemasaran
Manajemen PemasaranManajemen Pemasaran
Manajemen Pemasaran
 
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran TerintegrasiMerancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
 
PENGANTAR BISNIS 7
PENGANTAR BISNIS 7PENGANTAR BISNIS 7
PENGANTAR BISNIS 7
 
tipe promosi dan periklanan
tipe promosi dan periklanantipe promosi dan periklanan
tipe promosi dan periklanan
 
Presentation1 tugas fitria apriliani
Presentation1 tugas fitria aprilianiPresentation1 tugas fitria apriliani
Presentation1 tugas fitria apriliani
 

More from Izul chumzq

5.segmentasi pasar dan target pasar
5.segmentasi pasar dan target pasar5.segmentasi pasar dan target pasar
5.segmentasi pasar dan target pasar
Izul chumzq
 
4.menganalisis pasar konsumen
4.menganalisis pasar konsumen4.menganalisis pasar konsumen
4.menganalisis pasar konsumen
Izul chumzq
 
3. komponen sistem informasi pemasaran modern
3. komponen sistem informasi pemasaran modern3. komponen sistem informasi pemasaran modern
3. komponen sistem informasi pemasaran modern
Izul chumzq
 
Strategi dalam proses manajemen strategik
Strategi dalam proses manajemen strategikStrategi dalam proses manajemen strategik
Strategi dalam proses manajemen strategik
Izul chumzq
 
Karakteristik dan nilai kewirausahaan
Karakteristik dan nilai kewirausahaanKarakteristik dan nilai kewirausahaan
Karakteristik dan nilai kewirausahaan
Izul chumzq
 
Pengembangan nilai
Pengembangan nilaiPengembangan nilai
Pengembangan nilai
Izul chumzq
 
Ruang lingkup disiplin ilmu kewirausahaan
Ruang lingkup disiplin ilmu kewirausahaanRuang lingkup disiplin ilmu kewirausahaan
Ruang lingkup disiplin ilmu kewirausahaan
Izul chumzq
 
Jasa
JasaJasa

More from Izul chumzq (8)

5.segmentasi pasar dan target pasar
5.segmentasi pasar dan target pasar5.segmentasi pasar dan target pasar
5.segmentasi pasar dan target pasar
 
4.menganalisis pasar konsumen
4.menganalisis pasar konsumen4.menganalisis pasar konsumen
4.menganalisis pasar konsumen
 
3. komponen sistem informasi pemasaran modern
3. komponen sistem informasi pemasaran modern3. komponen sistem informasi pemasaran modern
3. komponen sistem informasi pemasaran modern
 
Strategi dalam proses manajemen strategik
Strategi dalam proses manajemen strategikStrategi dalam proses manajemen strategik
Strategi dalam proses manajemen strategik
 
Karakteristik dan nilai kewirausahaan
Karakteristik dan nilai kewirausahaanKarakteristik dan nilai kewirausahaan
Karakteristik dan nilai kewirausahaan
 
Pengembangan nilai
Pengembangan nilaiPengembangan nilai
Pengembangan nilai
 
Ruang lingkup disiplin ilmu kewirausahaan
Ruang lingkup disiplin ilmu kewirausahaanRuang lingkup disiplin ilmu kewirausahaan
Ruang lingkup disiplin ilmu kewirausahaan
 
Jasa
JasaJasa
Jasa
 

Recently uploaded

Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
IGNATIUSOKIDEWABRATA
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
MohammadAthianManan
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
tikasianturi1410
 

Recently uploaded (17)

Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
 

Lingkup pemasaran

  • 1. LINGKUP PEMASARAN BUKU MANAJEMEN PEMASARAN PHILIP KOTLER DAN KEVIN LANE KELLER 1. DEFINISI PEMASARAN Inti dari pemasaran adalah mengidentifikasi dan memenuhi kebutuhan manusia dan sosial. Salah satu definisi singkat dari pemasaran adalah “ memenuhi kebutuhan dengan cara yang menguntungkan “. American Marketing Association (AMA) mendefinisikan pemasaran adalah “ suatu fungsi organisasi dan serangkaian proses untuk menciptakan, mengomunikasikan dan memberikan nilai kepada pelanggan dan untuk mengelola hubungan pelanggan dengan cara yang menguntungkan organisasi dan pemangku kepentingannya”. Pemasaran dapat didefinisikan menjadi 2 yaitu definisi sosial dan definisi manajerial: a. Definisi sosial, pemasaran adalah “ sebuah proses kemasyarakatan di mana individu dan kelompok memperoleh apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan menciptakan, menawarkan, dan secara bebas mempertukarkan produk dan jasa yang bernilai dengan orang lain. b. Definisi manajerial menurut Peter Drucker, sebagai berikut: “ selalu akan ada kebutuhan akan penjualan. Namun tujuan dari pemasaran adalah membuat penjualan berlimpah. Tujuan pemasaran mengetahui dan memahami pelanggan dengan baik sehingga produk atau jasa bisa sesuai dengan kebutuhannya sehingga terjual sendiri. Idealnya, pemasaran harus menghasilkan seorang pelanggan yang siap untuk membeli. Dengan demikian yang dibutuhkan hanya lah memastikan produk dan jasa tersedia”. 2. ENTITAS PEMASARAN YANG DIPASARKAN TERDAPAT 10 YAITU: a. Barang Barang-barang fisik merupaan bagian terbesar dari usaha produksi dan pemasaran negara. Contoh : produk makanan segar, kalengan, kemasan, dan beku b. Jasa Ketika ekonomi maju, semakin besar porsi aktivitas ekonomi yang berfokus pada produk jasa. Contoh : maskapai udara, hotel, perusahaan penyewaan mobil dan salon. c. Acara Pemasar mempromosikan acara berdasarkan waktu. Contoh, pameran dagang, pertunjukan seni dan ulang tahun perusahaan. d. Pengalaman Dengan memadukan jasa dan barang , sebuah perusahaan dapat menciptakan, memamerkan dan memasarkan pengalaman. Contoh: walt desney world’s magic mengizinkan pelanggannya mengunjungi kerajaan peri, kapal laut atau rumah hantu. e. Orang Pemasaran selebriti adah bisnis besar. Seperti, Artis, musisi, CEO, dokter, pengacara dan ahli keuangan kelas atas dan profesional lainnya dibantu oleh para pemasar selebriti. f. Tempat Kota, negara, bagian, kawasan, dan seluruh bangsa bersaing secara aktif untuk menarik turis, pabrik, kantor pusat perusahaan dan pemukim baru. Pemasar
  • 2. tempat mencakup spesialis pengembangan ekonomi, agen real estate, bank komersial, asosiasi bisnis lokal serta agen periklanan dan hubungan masyarakat. g. Properti Properti adalah hak kepemilikan tak berwujud atas properti yang sebenarnya ( real estate) atau properti finansial ( saham dan obligasi). Properti dibeli dan dijual, dan pertukaran ini membutuhkan pemasaran. h. Organisasi Organisasi secara aktif bekerja untuk membangun citra yang kuat, disukai dan unik di benak publiknya. Di inggris, program pemasaran “ every little helps” tesco mencerminkan perhatian pemasar makanan tersebut terhadap detail dari segala hal yang dilakukannya, di dalam maupun luar toko di masyarakat dan lingkungan. i. Informasi Informasi adalah apa yang dihasilkan, dipasarkan dan didistribusikan oleh buku, sekolah, dan produk universitas dengan harga tertentu kepada orang tua, siswa, dan komunitas. Misalnya, majalah seperti road and track, PC world dan vogue masing-masing memasok informasi tentang mobil, komputer dan dunia mode. j. Ide Setiap penawaran pasar mengandung sebuah ide / gagasan dasar. Charles revson dari revlon pernah mengamati:” di pabrik kami membuat kosmetik, di toko kami menjual harapan”. Produk dan jasa adalah landasan untuk menghasilkan ide atau manfaat. 3. SIAPA YANG MEMASARKAN Pemasar dan prospek pemasar adalah seseorang yang mencari respons perhatian, pembelian, dukungan, sumbangan dari pihak lain yang disebut prospek. Jika dua pihk ingin menjual sesuatu satu sama lain, kita menyebut kedua pihak tersebut pemasar.  Pasar menurut para ekonom adalah sekumpulan pembeli dan penjual yang bertransaksi atas suatu produk atau kelas produk tertentu ( seperti pasar perusahaan atau pasar gandum). Lima pasar dasar dan alur hubungannya digambarkan sebagai berikut:
  • 3.  Pasar pelanggan kunci terdiri dari konsumen, bisnis, global dan nirlaba. a. Pasar konsumen Perusahaan yang menjual barang-barang kebutuhan konsumen dan jasa dalam jumlah yang besar, seperti minuman ringan, kosmetik, penerbangan, sepatu dan peralatan olahraga, serta menghabiskan banyak waktu untuk mencoba mengembangkan citra merek yang unggul b. Pasar bisnis Perusahaan yang menjual barang dan jasa untuk bisnis sering menghadapi pembeli profesional yang terlatih dan dibekali informasi yang cukup, yang terampil dalam mengevaluasi penawaran yang kompetitif.pembeli bisnis membeli barang untuk membuat atau menjual kembali sebuah produk kepada orang lain untuk mendapatkan laba. c. Pasar global Perusahaan yang menjual barang dan jasa di pasar global menhadapai keputusan dan tantangan tambahan. Dikarenakan setiap negara yang menjadi target pasar memiliki prosedur, budaya, bahasa, serta sistem hukum dan politik yang berbeda. d. Pasar nirlaba dan pemerintahan Perusahaan yang menjual barangnya ke organisasi nirlaba seperti gereja, universitas, organisasi amal, dan lembaga pemerintahan perlu menetapkan harga dengan seksama, karena pembeli-pembeli ini memiliki daya beli yang terbatas. Kebanyakan pembelian oleh pemerintah menggunakan sistem tender dan pembeli sering kali lebih memilih tawaran yang lebih rendah tanpa faktor-faktor yang mengurangi kualitas barang 4. REALITAS PEMASARAN BARU “Pasar tidak lagi seperti dulu”. Pemasar harus memperhatikan dan merespon sejumlah perkembangan signifikan a. Kekuatan kemasyarakatan utama Kini pasar menjadi berubah secara radikal sebagai hasil dari kekuatan-kekuatan kemasyarakatan utama yang kadang- kadang saling berkaitan, yang telah menciptakan perilaku baru, peluang baru dan tantang baru. Seperti:
  • 4.  Teknologi informasi jaringan ( era informasi) yang meningkatkan tingkat produksi yang lebih akurat, komunikasi yang lebih tepat sasaran, dan penetapan harga yang lebih relevan  Globalisasi yang dapat mempermudah perusahaan memasarkan produknya ke negara lain  Deregulasi, dimana negara memberikan kemudahan perizinan atau perundang- undangan agar menumbuhkan persaingan dan peluang pertumbuhan perusahaan.  Privatisasi, merubah perusahaan umum menjadi perusahaan swasta agar meningkatkan efesiensi  Persaingan yang meningkat, masuknya merek asing membuat persaingan meningkat baik merek domestik dan asing  Konvergensi industri, batas-batas industri mengabur dengan sangat cepat karena perusahaan- perusahaan menyadari peluang di persinggungan antara dua industri atau lebih.  Resistensi konsumen, dimana konsumen menghidari perusahaan yang berlebihan dalam pemasarannya.  Transformasi eceran, perusahaan pengecer dalam pemasarannya memasukkan unsur hiburan atau pengalaman untuk menghadapi persaingan dengan perusahan yang lebih besar  Disintermediasi, dimana perusahaan tradisional melakukan reintermediasi dan menjadi pengecer dengan konsep “ bata dan klik”, yaitu menambahkan layanan online dalam penawaran yang sudah ada. b. Kemampuan baru konsumen Pelanggan masa kini semakin peka terhadap harga, kualitas dan pencarian mereka akan nilai.  Peningkatan yang berarti dalam hal daya beli, pembeli bisa membandingkan harga dan atribut produk pesaing dengan sekali klik di internet.  Ragam barang dan jasa yang lebih banyak, pembeli dapat memesan barang secara online dari mana saja dan menghindari tawaran lokal yang terbatas. Pembeli juga bisa menghemat banyak dengan memesan dari negara dengan tingkat harga yang lebih rendah  Sejumlah besar informasi hampir tentang apa saja, pembeli dapat mengakses semua informasi yang tidak terhitung banyaknya secara online  Kemudahan yang lebih besar dalam memesan dan menerima pesanan, pembeli dapat memesan barang dimana saja dengan sekali klik di internet dan dapat menerima barang pesanan lebih cepat  Kemampuan untuk membandingkan catatan tentang produk dan jasa, situs jaringan sosial dapat menyatukan pembeli yang memiliki minat yang sama  Suara yang lebih kuat untuk mempengaruhi teman sepergaulan dan pendapat umum, internet mendorong timbulnya hubungan personal dan konten yang dihasilkan oleh pengguna melalu media sosial. c. Kemampuan perusahaan baru  Pemasar dapat menggunakan internet sebagai saluran informasi dan penjualan yang kuat memperluas jangkauan geografis mereka untuk memberi informasi kepada pelanggan dan mempromosikan bisnis serta produk mereka di seluruh dunia.  Para peneliti dapat mengumpulkan informasi yang lebih lengkap dan kaya tentang pasar, pelanggan, prospek dan pesaing
  • 5.  Para manajer dapat mempermudah dan mempercepat komunikasi internal di antara pegawai dengan menggunakan internet sebagai intranet pribadi.  Perusahaan dapat mempermudah serta mempercepat komunikasi eksternal di antara pelanggan dengan menciptakan “ gosip” online dan off line melalui para duta merek dan komunitas pengguna  Pemasaran target dan komunikasi 2 arah menjadi lebih mudah berkat perkembangan majalah minat khusus, saluran TV dan kelompok diskusi internet.  Pemasar dapat mengirimkan iklan ,kupon, sampel, dan informasi kepada pelanggan yang memintanya atau yang telah mengizinkan perusahaan untuk mengirimkannya kepada pelanggan.  Perusahaan dapat menjangkau pelanggan yang sedang bepergian dengan mobil marketing.  Perusahaan dapat memproduksi barang-barang yang dididerensiasikan secara individu, baik yang dipesan secara pribadi, melalui telpon atau secara online, berkat kemajuan dalam penyesuaian pabrik, komputer, internet, dan perangkat lunak pemsaran database.  Manajer dapat memperbaiki pembelian, perekrutan, dan komunikasi internal serta eksternal.  Pembeli korporat bisa melakukan penghematan yang berarti dengan menggunakan internet untuk membandingkan harga penjual dan untuk membeli material dalam lelang atau dengan menampilkan syarat-syarat mereke sendiri.  Perusahaan juga dapat merekrut karyawan baru secara online. 5. ORENTASI PERUSAHAAN TERHADAP PASAR a. Konsep produksi Konsep ini menyatakan bahwa konsumen lebih menyukai produk yang tersedia dalam jumlah banyak dan tidak mahal. Orentasi ini masuk akal di negara-negara berkembang seperti Cina, dimana pabrik PC terbesar Lenovo dan raksasa alat-alat rumah tangga Haier memetik keuntungan dari sumber daya manusia negara itu yang berlimpah dan murah untuk mendominasi pasar. b. Konsep produksi Konsep ini berpendapat bahwa konsumen menyukai produk yang menawarkan kualitas, kinerja, atau fitur inovatif terbaik. c. Konsep penjualan Konsep ini berpendapat bahwa konsumen dan bisnis, jika dibiarkan tidak akan membeli cukup banyak produk organisasi. Karenanya, organisasi tersebut harus melakukan upaya penjualan dan promosi yang agresif. Konsep penjualan dipraktekkan paling agresif untuk barang-barang yang tidak dicari ( unsought goods) yatu barang-barang yang biasanya tidak terpikirkan untuk dibeli konsumen. Seperti asuransi, ensiklopodia dan peti mati. d. Konsep pemasaran Konsep ini berganggapan bahwa untuk mencapai tujuan organisasi adlah menjadi lebih efektif dari pada pesaing dalam menciptakan, mengahantarkan, dan mengkomunikasikan nilai pelanggan yang lebih baik kepada pasar sasaran yang dipilih. Theodore Levitt dari Harvard menjelaskan perbedaan antara konsep penjualan dan konsep pemasaran:
  • 6. “ penjualan berfokus pada kebutuhan penjual, pemasaran berfokus pada kebutuhan pembeli. Penjualan didasari oleh kebutuhan penjual untuk mengubah produknya menjadi uang. Pemasaran didasari oleh gagasan untuk memuaskan kebutuhan pelanggan melalui produk dan hal-hal yang berhubungan dengan menciptakan menghantarkan dan akhirnya mengkonsumsinya.” e. Konsep pemasaran holistik Konsep ini didasarkan atas pengembangan desain, dan pengimplementasian program pemasaran, proses dan aktivitas-aktivitas yang menyadari keluasan dan sifat saling ketergantungan. Pemasaran holistik adalah suatu pendekatan yang berusaha menyadari dan mendamaikan ruang lingkup dan kompleksitas aktivitas pemasaran. Dimensi pemasaran holistik dapat di gambarkan sebagai berikut:  Pemasaran hubungan Pemasaran hubungan bertujuan untuk membangun hubungan jangka panjang yang saling memuaskan dengan konstituen kunci guna mendapatkan dan mempertahankan bisnis. Empat konstituen kunci untuk pemasaran hubungan adalah pelanggan, pegawai, mitra pemasaran ( saluran, pemasok, ditributor, dealer, agen), dan anggota masyarakat financial ( pemegang saham, investor, analis). Hasil dari pemasaran adalah aset perusahaan yang unik yang di sebut jaringan pemasaran. Jaringan pemasaran terdiri atas perusahaan dan pemegang kepentingan pendukungnya ( pelanggan, pegawai, pemasok, distributor, pengecer, agen periklanan, ilmuwan dan lainnya) yang dengannya perusahaan tersebut telah membangun hubungan bisnis yang menguntungkan. Prinsip operasinya sederhana bangunlah jaringan hubungan yang efektif dengan para pemegang kepentingan kunci, dan keuntungan akan mengikuti. Tujuan lainnya dari pemasaran hubungan adalah menempatkan penekanan yang lebih besar pada kegiatan mempertahankan pelanggan.  Pemasaran terintegrasi
  • 7. Tugas pemasar adalah merencanakan aktivitas-aktivitas pemasaran dan membentuk program pemasaran yang terintegrasi penuh untuk menciptakan, mengkomunikasikandan menghantarkan nilai kepada pelanggan. McCarthy mengkasifikasikan aktivitas-aktivitas ini sebagai sarana bauran pemasaran dari empat jenis yang luas, yang disebutnya empat P dari pemasaran: produk ( product), harga (price), tempat ( place), dan promosi ( promotion). Dua tema kunci dari pemasaran terintegrasi adalah ( 1) banyak aktivitas pemasaran yang berbeda-beda mengkomunikasikan dan menyampaikan nilai (2) ketika di koordinasikan, aktivitas pemasaran memaksimalkan efek gabungannya. Sebagai contoh menggunakan strategi komunikasi yang terintegrasi berarti mengambil pilihan komunikasi yang saling memperkuat dan melengkapi.  Pemasaran internal Pemasaran internal adalh tugas merekrut, melatih dan memtivasi karyawan- karyawan yang kompeten yang ingin melayani pelanggan dengan baik. Pemasaran internal harus terjadi pada dua tingkat. Pada satu tingkat berbagai fungsi pemasaran ( tenaga penjualan, periklanan, pelayanan pelanggan, manajemen produk, riset pemasaran) harus bekerja sama. Semua fungsi pemasaran ini harus dikoordinasikan dari sudut pandang pelanggan. Pada tingkat kedua, departemen – departemen lain harus menerapkan pemasaran, mereka juga harus “memikirkan pelanggan “. Jadi pemasaran internal mengharuskan penyelarasan vertikal dengan manajemen seniro dan penyelarasan horisontal dengan depertemen lain, sehingga setiap orang memahami, menghargai dan mendukung upaya pemasaran.  Pemasaran kinerja 1. Akuntabilitas finansial : pemasar semakin di tuntut untuk membuktikan investasi mereka kepada manajemen senior dalam konteks finasial dan profitabilitas dan juga dalam konteks membangun merek dan menumbuhkan basis pelanggan. 2. Pemasaran tanggung jawab sosial : pemasar harus mempertimbangkan secara cermat peran mereka dalam konteks etika, lingkungan, hukum, dan sosial yang lebih luas dari aktivitas-aktivitas mereka.