SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN AKHIR
PROGRAM KKN UNUSIDA BERDAYA
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH
DESA KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
2020
Disusun Oleh :
Dewi Indar Prawati D24170090 FKIP
LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
(LPPM)
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
2020
ii
iii
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL................................................................................................ i
HALAMAN PENGESAHAN .................................................................................. ii
DAFTAR ISI ........................................................................................................... iii
KATA PENGANTAR ............................................................................................. iv
DAFTAR TABEL.................................................................................................... vi
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................... vii
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang.......................................................................................... 1
1.2 Pokok Permasalahan ................................................................................. 3
1.3 Tujuan....................................................................................................... 4
1.4 Manfaat..................................................................................................... 4
BAB II PROFIL LOKASI KKN UNUSIDA BERDAYA
2.1 Kondisi Geografis ..................................................................................... 5
2.2 Kondisi Pondok Pesantren Al-Hdayah....................................................... 6
BAB III PROGRAM KERJA KKN UNUSIDA BERDAYA
3.1 Jenis Program............................................................................................ 7
3.2 Strategi Pelaksanaan ................................................................................. 7
3.3 Mitra Pelaksanaan..................................................................................... 7
BAB IV PELAKSANAAN PROGRAM
4.1 Pelaksanaan Program Kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA
dan hasil yang dicapai..................................................................................... 9
4.2 Kendala-kendala yang dihadapi................................................................. 10
4.3 Alternatif Pemecahan Kendala .................................................................. 11
BAB V PENUTUP
5.1 Simpulan................................................................................................... 12
5.2 Saran-saran ............................................................................................... 12
LAMPIRAN-LAMPIRAN
Rencana Program Kerja ................................................................................ 13
Catatan Harian................................................................................................ 16
Foto Kegiatan ................................................................................................. 29
iv
KATA PENGANTAR
Alhamdulillah Puji syukur akan selalu tercurah limpahkan kepada Tuhan Yang
Maha Esa , Allah SWT dimana atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis mampu
menyelesaikan tugas Kuliah Kerja Nyata (KKN) serta menyelesaikan laporan akhir
KKN pada masa pandemi Covid-19.
Laporan yang ditulis oleh penulis merupakan pertanggungjawaban tertulis atas
terlaksananya KKN yang dilaksanakan pada tanggal 13 Juli 2020 sampai dengan 11
Agustus 2020 di kawasan Pondok Pesantren Al-Hidayah yang terletak di desa Ketegan
Kecamatan Tanggulangin Kabupaten Sidoarjo. Dengan tujuan memenuhi persyaratan
dalam mata kuliah KKN yang dijadikan sebagai bahan bukti tertulis bahwa penulis telah
melaksanakan tugas mata kuliah tersebut dengan baik.
Pelaksanaan KKN ini dapat berjalan dengan lancar dan baik berkat bantuan dan
kerjasama dari berbagai pihak yang telah memberikan semangat dan dukungan penuh
kepada penulis dalam pelaksanaan KKN pada pandemi saat ini. Maka dalam
kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada pihak terkait:
1. Bapak Dr. H. Fatkul Anam, M.Si Selaku Rektor Universitas Nahdlatul Ulama
Sidoarjo.
2. Bapak Muhammad Mansur Yafi, S.T., M.T selaku PPL KKN yang telah
membimbing dan memberikan pengarahan dalam pelaksanaan kegiatan KKN
di kawasan Pondok Pesantren Al-Hidayah.
3. KH. M. Syafi’ Misbah selaku Pengasuh Pondok Pesantren Al-Hidayah Ketegan
Tanggulangin Sidoarjo yang telah memberikan izin praktik dalam
pelaksanaan kerja lapangan secara langsung.
4. Seluruh jajaran pengurus Pondok Pesantren Al-Hidayah yang telah membantu
berjalannya program kerja KKN pada masa pandemi Covid-19.
5. Semua warga pesantren yang telah ikhlas dalam membantu proses kelancaran
dan berjalannya program kerja KKN pada masa pandemi Covid-19.
6. Teman-teman seperjuangan KKN UNUSIDA BERDAYA yang telah bekerja
sama dalam melaksanakan tugas KKN di kawasan Pondok Pesantren Al-
Hidayah Ketegan Tanggulangin Sidoarjo.
v
7. Semua pihak yang terkait dalam membantu proses terlaksanya KKN, yang tidak
bisa penulis sebutkan satu persatu.
Penulis menyadari bahwa laporan KKN yang telah di tulis oleh penulis ini
sangatlah jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun
dari pembaca, sangat penulis harapkan sebagai referensi untuk perbaikan kegiatan
selanjutnya agar lebih baik serta penulis mohon maaf apabila dalam pelaksanaan
kegiatan KKN terdapat sikap yang kurang berkenan. Penulis berharap semoga laporan
ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak yang membutuhkan.
Sidoarjo, 08 September 2020
Dewi Indar Prawati
vi
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1 Jumlah Santri Menurut Tingkat Pendidikan ...................................................6
Tabel 2.2 Jumlah Santri Berdasarkan Usia ...................................................................6
vii
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Kondisi Geografis Pondok Pesantren Al-Hidayah ....................................5
Gambar 4.1 Pembuatan Jamu......................................................................................9
Gambar 4.2 Pengecekan Suhu Badan ..........................................................................9
Gambar 4.3 Pendampingan Pembelajaran Daring Siswa MI ........................................10
1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Kuliah Kerja Nyata (KKN) salah satu bentuk pendidikan dengan cara
memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup dan terjun
langsung mengabdi pada masyarakat secara terstruktur yang dilakukan melalui
beberapa tahap, diantaranya tahap persiapan, pembekalan, observasi sampai pada
tahap evaluasi. Persiapan merupakan tahapan yang dilaksanakan agar kegiatan tetap
terlaksana sesuai dengan program kerja yang telah terstruktur dan dilaksanakan
sebelum kegiatan KKN berlangsung. Pada tahap persiapan pihak LPPM selaku
koordinator juga berperan aktif dalam proses terlaksananya KKN. Dalam
pelaksanaan KKN di masyarakat mahasiswa berperan sebagai peserta KKN. Pada
proses terlaksananya KKN di masyarakat mahasiswa di tuntut untuk dapat
memberikan bantuan, baik berupa pemikiran, tenaga, dan ilmu pengetahuan dalam
merencanakan dan melaksanakan program pencegahan persebaran virus Covid-19 di
kawasan Pondok Pesantren.
Pondok Pesantren merupakan salah satu bentuk pembelajaran terpadu yang
berpusat pada Lembaga pendidikan yang berbasis agama dan di tunjang dengan
beberapa pembelajaran yang berbasis umum, yang mengedepankan terciptanya
Akhlakul karimah yang sesuai dengan syariat dan mengedepankan moral serta
mengembangkan bakat kreatifitas bagi semua santri. Dalam pondok pesantren juga
terdapat beberapa kegiatan yang dilaksanakan oleh beberapa santri dalam jumlah
banyak.
World Health Organization (WHO) secara resmi menyatakan bahwa virus
Corona Covid-19 sebagai pandemi. Menurut WHO, pandemi adalah skala
penyebaran penyakit yang terjadi secara global di seluruh dunia. Namun ini tidak
memiliki sangkut paut pada pada karakteristik penyakitnya. Hal ini dikarenakan saat
sebuah pandemi dinyatakan, artinya kemungkinan adanya penyebaran komunitas
akan terjadi. Istilah pandemi ini menyoroti pentingnya untuk negara-negara di
deluruh dunia untuk selalu bekerja secara kooperatif dan harus tetap terbuka pada
satu sama lain dan tetap bersatu sebagai front persatuan upaya untuk saling bekerja
sama dalam mengendalikan situasi pandemi saat ini.
2
Di Indonesia, sejak dua kasus pertama Covid-19 yang di umumkan pada 2 maret
2020, jumlah kasusnya terus meningkat yang tersebar luas di 32 provinsi. Pukul
15.30 WIB terkonfirmasi terdapat 5.923 kasus, dengan korban meninggal sebanyak
502 orang dan pasien yang dinyatakan sembuh sebanyak 607 orang. Berdasarkan
data dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, persebaran Covid-19 di
wilayah Jakarta sebagai peringkat pertama terinfeksi virus Covid-19. Sedangkan
provinsi terbanyak kedua yang terinfeksi virus Covid-19 yaitu Jawa Barat,
kemudian Jawa Timur, Banten dan Jawa Tengah. Karena semakin meningkatnya
jumlah pasien terinfeksi Covid-19 Presiden Joko Widodo mengambil keputusan
untuk dilaksanakannya kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dalam
menanggulangi pandemi virus Covid-19 di Indonesia. Sebagai tindak lanjut dari
terlaksananya kebijakan PSBB, maka beberapa aktifitas yang berhubungan secara
umum, untuk sementara waktu harus dilaksanakan dari rumah. Yang bertujuan
untuk memutus mata rantai tersebarnya virus Covid-19. Akan tetapi, karena
minimnya tingkat kesadaran masyarakat yang masih acuh terhadap dampak
tersebarnya virus Covid-19, masih banyak masyarakat yang tetap beraktifitas di luar
rumah yang disebabkan oleh faktor ekonomi.
Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat
yang dilaksanakan baik di daerah tertentu atau lembaga pendidikan, yang
dilaksanakan secara kelompok, terintegrasi antar jurusan, dan terkoordinasi di
tingkat Fakultas. Kegiatan KKN (Kuliah Kerja Nyata) bertujuan untuk memberikan
pengalaman kerja nyata di lapangan yang membentuk sikap mandiri, tanggung
jawab, dalam pelaksanaan pekerjaan di lapangan. Selain itu KKN juga bertujuan
untuk membantu masyarakat dalam meningkatkan taraf pengetahuan dan
keterampilan.
Semakin tersebarnya virus Covid-19 di wilayah Indonesia khususnya Daerah
Surabaya, Sidoarjo dan sekitarnya, maka Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo
(UNUSIDA) sebagai salah satu perguruan tinggi yang ada di wilayah Jawa Timur
terpanggil untuk berkontribusi dalam pencegahan dan penanganan virus Covid-19
yang sedang mewabah di masyarakat. Melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian
Kepada Masyarakat (LPPM) yang ada di UNUSIDA merumuskan kegiatan Kuliah
Kerja Nyata (KKN) Tematik di Masa Pandemi Covid-19 untuk percepatan
3
penanggulangan Covid-19. Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik
merupakan kegiatan terjadwal secara akademik di Universitas Nahdlatul Ulama
Sidoarjo.
Pelaksanaan KKN ini dimulai dari tanggal 13 Juli 2020 sampai dengan 11
Agustus 2020. Pelaksanaan kegiatan KKN tahun akademik 2020 di adakan di
Pondok Pesantren Al-Hidayah Desa Ketegan Kecamatan Tanggulangin
Kabupaten Sidoarjo. Sebagai Pembimbing Pelaksanaan Lapangan (PPL) yaitu
bapak Muhammad Mansur Yafi, S.T., M.T. Pembimbing pelaksanaan bertugas
memantau bagaimana kinerja mahasiswa KKN, baik dalam membaca potensi
daerah, perkembangan di lapangan maupun merespon kendala dari permasalahan
yang dihadapi dalam kegiatan KKN yang dilakukan oleh mahasiswa. Sehingga
para mahasiswa dapat melakukan kegiatan sesuai dengan situasi dan kondisi yang
ada serta menjalankan program baik yang sifatnya berdasarkan kompetensi
maupun kegiatan diluar kompetensi.
Dalam kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA pada tahun ini, mengambil
tema ”Gerakan Penanggulangan dan Pencegahan Virus Covid-19” untuk
masyarakat pesantren. Mahasiswa diiberikan kewajiban untuk budaya literasi di
lingkungan Pondok Pesantren Al-Hidayah Desa Ketegan.
1.2 Pokok Permasalahan
Rencana kerja dapat dibuat setelah mengadakan pendekatan dan observasi pada
masyarakat setempat. Selanjutnya disusun suatu program kerja, dengan harapan
dapat terlaksana dengan baik. Rencana yang merupakan langkah awal dari suatu
kerja ini disusun dan disesuaikan dengan kondisi, situasi serta permasalahan yang
telah diuraikan dalam rumusan masalah pada masyarakat di Pondok Pesantren Al-
Hidayah Desa Ketegan. Di dalam KKN UNUSIDA berdaya ditekankan untuk
menanggulangi virus Covid-19 dan pencegahan dari terinfeksi virus Covid-19 yang
mana ditemukannya suatu permasalahan yaitu :
a. Dalam masalah pencegahan dan penanggulangan dari terinfeksi virus Covid-19.
1) Apa sajakah upaya mahasiswa KKN dalam rangka pencegahan dan
penanggulangan terinfeksi virus Covid-19 yang ada di Pondok Pesantren Al-
Hidayah Desa Ketegan?
4
2) Bagaimana cara menciptakan kehidupan yang bersih dan sehat dalam
mencegah terinfeksi virus Covid-19 yang ada di Pondok Pesantren Al-
Hidayah Desa Ketegan?
1.2 Tujuan
Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang diselenggarakan tanggal 13 Juli 2020 sampai 11
Agustus 2020 oleh mahasiswa FKIP Program Studi PGSD merupakan sebuah
kegiatan yang terprogram dan diselenggarakan oleh UNUSIDA dengan menentukan
arah dan tujuan dilaksanakannya program ini. Secara umum KKN UNUSIDA
berdaya ini memiliki tujuan sebagai berikut :
a. Bagi mahasiswa UNUSIDA dapat memperoleh pengalaman belajar melalui
keterlibatannya di dalam masyarakat secara langsung sehingga dapat
menemukan, merumuskan, memecahkan serta membantu menanggulangi
permasalahan pembangunan secara pragmatis baik secara disiplin ilmu
(disipliner) maupun interdisipliner.
b. Mahasiswa dapat memberikan sumbangan pemikiran berdasarkan
ilmu/teknologi dan mempersiapkan kader-kader pembangunan.
c. Bagi perguruan, KKN diharapkan mampu untuk menghasilkan sarjana yang
terampil dan mampu memecahkan permasalahan pembangunan yang dihadapi
oleh masyarakat.
d. Meningkatkan hubungan antara perguruan tinggi dengan pemerintahan daerah
dan masyarakat, sehingga perguruan tinggi UNUSIDA dapat lebih berperan
dalam kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi.
1.3 Manfaat
Manfaat pelaksanaan KKN di Pondok Pesantren Al-Hidayah yaitu memperoleh
cara-cara baru yang dibutuhkan untuk merencanakan, merumuskan dan
melaksanakan pembangunan.
5
BAB II
PROFIL LOKASI KKN UNUSIDA BERDAYA
2.1 Kondisi Geografis
Gambar 2.1 kondisi Geografis Pondok Pesantren Al-Hidayah
Pondok Pesantren Al-Hidayah merupakan salah satu Pondok Pesantren yang berada
di wilayah Desa Ketegan, Kecamatan Tanggulangin Kabupaten Sidoarjo. Kabupaten
Sidoarjo yang tergabung dalam wilayah propinsi Jawa Timur. Letaknya kurang lebih 25
km dari pusat Ibu Kota Jawa Timur, Kabupaten Sidoarjo merupakan salah satu daerah
penyangga (buffer zone) Kota Surabaya yang terletak antara 1125 dan 1129 bujur timur
dan antara 73 dan 75 lintang selatan.
Tanggulangin adalah kecamatan di Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur
Indonesia. Tanggulangin berada di sebelah selatan hanya berjarak 9 Km dari pusat
Kabupaten Sidoarjo, dengan batas wilayah sebagai berikut:
a) Sebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Tulangan.
b) Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Porong.
c) Sebelah Utara Berbatasan dengan Kecamatan Candi.
d) Sedangkan sebelah Timur berbatasan dengan kecamatan Candi dan Porong.
Desa Ketegan terletak di sebelah timur, berjarak 2 Km dari pusat Kecamatan
Candi, dengan batas wilayah sebagai berikut:
a) Bagian Utara : Desa Karang Tanjung Kecamatan Candi.
b) Bagian Selatan : Desa Candi Pari Kecamatan Porong.
c) Bagian Barat : Desa Randegan Kecamatan Tanggulangin.
d) Bagian Timur : Desa Kedensari Kecamatan Tanggulangin.
6
2.2 Kondisi Pondok Pesantren Al-Hidayah
a. Jumlah penduduk menurut tingkatan pendidikan:
Tabel 2.1 jumlah penduduk menurut tingkat pendidikan
b. Jumlah Santri Berdasarkan Usia:
Tabel 2.2 Jumlah santri berdasarkan usia
No Jenjang Pendidikan Jumlah Santri
1 MI/ SD 5 Santri
2 Mts/ SMP 274 Santri
3 MA/ SMA 207 Santri
4 Perguruan Tinggi/ Mahasiswa 60 Santri
5 Non Formal 5 Santri
Jumlah 551 Santri
No Usia Jumlah Santri
1 Usia 7-11 tahun 5 Santri
2 Usia 12-15 tahun 274 Santri
3 Usia 16-18 tahun 207 Santri
4 Usia 19-23 tahun 65 Santri
Jumlah 551 Santri
7
BAB III
PROGRAM KERJA KKN UNUSIDA BERDAYA
3.1 Jenis Program
Jenis program Kuliah Kerja Nyata UNUSIDA BERDAYA yaitu:
a. Program pencegahan Covid-19 di Kawasan Pondok Pesantren adalah Program
pengabdian dalam kawasan pondok pesantren guna membentuk kepedulian
dalam memberdayakan dan mengedukasi masyarakat pesantren untuk mencegah
penyebaran Corona Virus Disease 19 (Covid-19) dengan tetap mematuhi
protokol kesehatan Covid yaitu harus tetap menjaga jarak (Physical Distancing)
dan memakai masker.
b. Program pencegahan Covid-19 bagi siswa MI/SD secara daring di kawasan
pondok pesantren Al-Hidayah adalah suatu program pengabdian bagi siswa
MI/SD secara daring yang dilaksanakan dengan cara membantu siswa MI/SD
dalam menyelesaikan tugas ataupun pembelajaran yang dilaksanakan secara
daring.
c. Program yang dilaksanakan sesuai dengan lingkungan mahasiswa berada adalah
suatu program yang dilaksanakan oleh mahasiswa KKN dengan menjadi petugas
relawan Covid-19 di wilayah pondok pesantren Al-Hidayah.
3.2 Strategi Pelaksanaan
Strategi pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata UNUSIDA BERDAYA penulis
berkoordinasi dengan pengurus pondok pesantren Al-Hidayah untuk bersosialisasi
dengan santriwati dengaan tetap menerapkan physical distancing dengan melakukan
pelaksanaan program sosialisai protokol kesehatan dengan pengecekan suhu tubuh,
pembagian vitamin, pembagian jamu anti corona, pembagian masker kepada semua
santriwati Pondok Pesantren Al-Hidayah. Bagi siswi MI/SD yang melakukan
pembelajaran daring penulis membimbing sekaligus mendampingi kegiatan
pembelajaran daring.
3.3 Mitra Pelaksanaan
Mitra Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata UNUSIDA BERDAYA:
a. Pengasuh Pondok Pesantren Al-Hidayah.
b. Ustadzah diniyah Pondok Pesantren Al-Hidayah.
c. Pengurus Pondok Pesantren Al-Hidayah.
8
d.Satriwati Pondok Pesantren Al-Hidayah.
e. Guru Sekolah Pondok Pesantren Al-Hidayah.
9
BAB IV
PELAKSANAAN PROGRAM
4.1 Pelaksanaan program kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil yang
dicapai
Berdasarkan penyusunan program kerja yang telah disepakati oleh Tim KKN
Pondok Pesantren Al-Hidayah UNUSIDA 2020, berikut pelaksanaan program
kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil yang dicapai yaitu:
a. Program Pencegahan Covid-19 di Kawasan Pondok Pesantren
Program pencegahan Covid-19 di kawasan pondok pesantren Al-Hidayah
dilakukan oleh peserta KKN Pondok pesantren Al-Hidayah UNUSIDA 2020 di
sekitar tempat Pondok Pesantren Al-Hidayah, masyarakat pesantren, dan
masjid. Pencegahan Covid-19 ini memiliki tujuan untuk mengajak masyarakat
pesantren untuk mencegah penyebaran Covid-19. Seperti mengadakan acara
pembuatan jamu, membagikan masker, menempel poster, dan menjaga gerbang
masuk pondok pesantren.
Gambar 4.2 Pengecekan Suhu Badan
Gambar 4.1 Pembuatan Jamu
Program pencegahan Covid-19 pada kawasan pondok pesantren Al-
Hidayah sangat disambut dengan antusias oleh masyarakat pesantren.
10
b. Program Pencegahan Covid-19 Bagi Siswa MI/SD Secara Daring
Program Pencegahan Covid-19 Bagi Siswa MI/SD Secara Daring ini
dilakukan oleh peserta KKN Pondok pesantren Al-Hidayah UNUSIDA 2020 di
sekitar tempat Pondok Pesantren Al-Hidayah kepada siswa MI yang ada di
Pondok Pesantren Al-Hidayah, program ini dilaksanakan dengan tujuan
mencetak kader siswa yang lebih kreatif, dan aktif meskipun hanya melakukan
pembelajaran lewat daring, serta memutus penularan Covid-19.
Gambar 4.3 Pendampingan Pembelajaran Daring Siswa MI
c. Program yang Sesuai dengan Kondisi Lingkungan Mahasiswa
Program yang Sesuai dengan Kondisi Lingkungan Mahasiswa ini
dilakukan oleh peserta KKN Pondok pesantren Al-Hidayah UNUSIDA 2020 di
sekitar tempat Pondok Pesantren Al-Hidayah kepada masyarakat pesantren
untuk mencegah penularan Covid-19 di kawasan pesantren dengan cara menjadi
Satgas Relawan Covid-19, karena semakin merebaknya penularan Covid-19 di
wilayah Jawa Timur terutama Sidoarjo, Surabaya dan sekitarnya. Program ini
disambut sangat antusias oleh masyarakat pesantren.
4.2 Kendala-kendala yang dihadapi
Dalam pembuatan jamu sangat memakan waktu yang lama, dan sulitnya
mencari daun srikaya untuk campuran pembuatan jamu. Serta kurangnya media
untuk pembelajaran daring karena keterbatasan dalam penggunaan handphone di
kawasan Pondok Pesantren Al-Hidayah.
11
4.3 Alternatif Pemecahan Masalah/ Kendala yang Dihadapi
Beberapa cara untuk meminimalisir/ menghemat pemakaian daun srikaya
untuk campuran pembuatan jamu. Serta Memanfaatkan barang abstrak untuk media
sederhana dalam pembelajaran daring.
12
BAB V
PENUTUP
5.1 Simpulan
Program yang disusun penulis di Pondok Pesantren Al-Hidayah telah terlaksana
dengan baik daan tetap sesuai dengan aturan protokol kesehatan. Dimana santriwati
dengan adanya program pencegahan Covid-19 menjadi lebih antusias dalam
menjaga kesehatan tubuh serta kebersihan. Hal ini ditunjukkan dengan antusias
santriwati saat penulis melaksanakan program KKN di Pondok Pesantren Al-
Hidayah.
5.2 Saran-saran
Penulis menyarankan untuk setiap kelompok Kuliah Kerja Nyata lebih banyak
dalam pembagian anggota agar kegiatan yang telah disusun bisa dilakukan secra
maksimal. Financial,maupun tenaga.
13
LAMPIRAN 1
RENCANA PROGRAM KERJA KKN di Pondok Pesantren Al-Hidayah
NO
NAMA
PROGRAM
TUJUAN SASARAN METODE
PELAKSANAAN ALAT /
MEDIA
MITRA PIHAK
TERKAITTANGGAL JAM LOKASI
1 Program Edukasi Pencegahan Covid-19 Di kawasan Pesantren
Pesantren
A. Pembuatan
Dan
Menyalurka
n Alat
Pelindung
Diri(APD)
Berupa
Masker.
Memutus
penularan
Covid-19
di
kawasan
pesantren
Seluruh
santri/ wali
santri
dipesantren
Ceramah-
Simulasi-
Partisipasi.
Selasa 14 Juli
2020 – kamis
13 Agustus
2020
09.00-
selesai
Kawasan
Pondok
Pesantren.
Alat
peraga
masker
B. Pembuatan
dan
Penyaluran
Media
Edukasi
Pencegahan
Memutus
penularan
Covid-19
di dan
berpartisi
pasi
Seluruh
santri/ wali
santri
dipesantren
Simulasi
Selasa 14 Juli
2020 – kamis
13 Agustus
2020
09.00 -
Selesai
Kawasan
Pondok
Pesantren.
Medsos
Pesantren
14
NO
NAMA
PROGRAM
TUJUAN SASARAN METODE
PELAKSANAAN ALAT /
MEDIA
MITRA PIHAK
TERKAITTANGGAL JAM LOKASI
Covid-19
Berupa
Poster
dalam
pencegaha
n
penularan
virus
Covid-19
di
kawasan
pesantren
C. Menjadi
Relawan
Pencegahan
Covid-19 di
kawasan
Pondok
Pesantren.
Memutus
penularan
Covid-19
di
kawasan
pesantren
Seluruh
santri
dipesantren
Partisipasi
Selasa 14 Juli
2020 – kamis
13 Agustus
2020
09.00 –
17.00
Kawasan
Pondok
Pesantren.
-
Pesantren
2 Program Edukasi Pencegahan Covid-19 bagi siswa SD secara Daring.
15
NO
NAMA
PROGRAM
TUJUAN SASARAN METODE
PELAKSANAAN ALAT /
MEDIA
MITRA PIHAK
TERKAITTANGGAL JAM LOKASI
A. Menda
mpingi
Kegiata
n
Pembela
jaran
daring
Bagi
siswa
Sekolah
Dasar
Menjadik
an santri
yang lebih
aktif dan
kreatif
dalam
pembelaja
ran di
Sekolah
Seluruh
santri SD
(sekolah
dasar)
dipesantren
Ceramah
Selasa 14 Juli
2020 – kamis
13 Agustus
2020
19.00 –
20.00
Kawasan
Pondok
Pesantren.
Buku
Pesantren
B. Pembuatan
Dan
Menyalurka
n Alat
Pelindung
Diri(APD)
Berupa
Memutus
penularan
Covid-19
di
kawasan
pesantren
Seluruh
santri/ wali
santri
dipesantren
Ceramah-
Simulasi-
Partisipasi.
Selasa 14 Juli
2020 – kamis
13 Agustus
2020
09.00-
13.00
Kawasan
Pondok
Pesantren.
Alat
peraga
masker
Pesantren
16
NO
NAMA
PROGRAM
TUJUAN SASARAN METODE
PELAKSANAAN ALAT /
MEDIA
MITRA PIHAK
TERKAITTANGGAL JAM LOKASI
Masker.
3 Program Yang Sesuai Dengan Kondisi Lingkungan Mahasiswa Berada.
C. Menjadi
Relawan
Covid-19
Di Sekitar
Lingkungan
Pesantren
Memutus
penularan
Covid-19
di
kawasan
pesantren
Seluruh
santri
dipesantren
Partisipasi
Selasa 14 Juli
2020 – kamis
13 Agustus
2020
08.00 –
20.00
Kawasan
Pondok
Pesantren.
-
Pesantren
Sidoarjo, 13 Juli 2020
Dewi Indar Prawati
NIM.D24170090
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
LAMPIRAN 3
FOTO KEGIATAN
1. Pembukaan KKN UNUSIDA BERDAYA
a. Pembuatan Jamu
31
b. Menjaga Pos Gerbang Pondok Pesantren Al-Hidayah
c. Penyemprotan Disinfektan di kawasan Pondok Pesantren Al-Hidayah
32
d. Pembuatan dan Pembagian Masker
33
e. Pengecekan Suhu Badan
f. Pembagian Vitamin
34
g. Penempelan Poster
h. Mendampingi Pembelajaran Daring
0
35

More Related Content

What's hot

Analisis bahan ajar kurikulum 2013
Analisis bahan ajar kurikulum 2013 Analisis bahan ajar kurikulum 2013
Analisis bahan ajar kurikulum 2013 Rizky Amelia
 
Kajian teori-dan-hipotesis-tindakan-dalam-ptk
Kajian teori-dan-hipotesis-tindakan-dalam-ptkKajian teori-dan-hipotesis-tindakan-dalam-ptk
Kajian teori-dan-hipotesis-tindakan-dalam-ptkgusty_21
 
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasarMateri pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasarIhsan Sulistyawan
 
Teori belajar sosiokultural
Teori belajar sosiokulturalTeori belajar sosiokultural
Teori belajar sosiokultural
titiwerdhy
 
Aneka Pandangan Geografi pada Abad ke-19
Aneka Pandangan Geografi pada Abad ke-19Aneka Pandangan Geografi pada Abad ke-19
Aneka Pandangan Geografi pada Abad ke-19
Nurul Afdal Haris
 
Manfaat Pakan Alami dalam Bidang Akuakultur
Manfaat Pakan Alami dalam Bidang Akuakultur Manfaat Pakan Alami dalam Bidang Akuakultur
Manfaat Pakan Alami dalam Bidang Akuakultur
arifarifstiawan
 
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Khansa Hanun
 
KEDWIBAHASAAN (BILINGUALISME)
KEDWIBAHASAAN (BILINGUALISME)KEDWIBAHASAAN (BILINGUALISME)
KEDWIBAHASAAN (BILINGUALISME)
Lita Tania
 
1686229664_49b698b41af6deb7f2e9.pdf
1686229664_49b698b41af6deb7f2e9.pdf1686229664_49b698b41af6deb7f2e9.pdf
1686229664_49b698b41af6deb7f2e9.pdf
adriantoprasetyo29
 
Pengantar ilmu pendidikan
Pengantar ilmu pendidikanPengantar ilmu pendidikan
Pengantar ilmu pendidikan
Iyan Sudrajat
 
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajarKesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Tohir Haliwaza
 
Jenis Permasalahan Pokok Pendidikan dan Keterkaitan Antara Masalah-Masalah Pe...
Jenis Permasalahan Pokok Pendidikan dan Keterkaitan Antara Masalah-Masalah Pe...Jenis Permasalahan Pokok Pendidikan dan Keterkaitan Antara Masalah-Masalah Pe...
Jenis Permasalahan Pokok Pendidikan dan Keterkaitan Antara Masalah-Masalah Pe...
Nurrahmah Fitria
 
Karakteristik Psikomotorik Peserta Didik
Karakteristik Psikomotorik Peserta DidikKarakteristik Psikomotorik Peserta Didik
Karakteristik Psikomotorik Peserta DidikNoenu Nurjanna
 
Pentingnya landasan pendidikan
Pentingnya landasan pendidikanPentingnya landasan pendidikan
Pentingnya landasan pendidikan
mgganeswara86
 
8. pengembangan bahan ajar
8. pengembangan bahan ajar8. pengembangan bahan ajar
8. pengembangan bahan ajar
Kiki Yulita Sari
 
Perkembangan Masa Bayi
Perkembangan Masa BayiPerkembangan Masa Bayi
Perkembangan Masa Bayi
Dwi Lestariningsih
 
Faktor Eksternal Yang Mempengaruhi Belajar Siswa
Faktor Eksternal Yang Mempengaruhi Belajar SiswaFaktor Eksternal Yang Mempengaruhi Belajar Siswa
Faktor Eksternal Yang Mempengaruhi Belajar SiswaMelda Amelia
 
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smpBahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smpDarwis Maulana
 
Format Silabus
Format Silabus Format Silabus
Format Silabus
EVI PAULINA SIMAREMARE
 

What's hot (20)

Analisis bahan ajar kurikulum 2013
Analisis bahan ajar kurikulum 2013 Analisis bahan ajar kurikulum 2013
Analisis bahan ajar kurikulum 2013
 
Kajian teori-dan-hipotesis-tindakan-dalam-ptk
Kajian teori-dan-hipotesis-tindakan-dalam-ptkKajian teori-dan-hipotesis-tindakan-dalam-ptk
Kajian teori-dan-hipotesis-tindakan-dalam-ptk
 
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasarMateri pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
 
Contoh ptk bahasa indonesia kelas iv
Contoh ptk bahasa indonesia kelas ivContoh ptk bahasa indonesia kelas iv
Contoh ptk bahasa indonesia kelas iv
 
Teori belajar sosiokultural
Teori belajar sosiokulturalTeori belajar sosiokultural
Teori belajar sosiokultural
 
Aneka Pandangan Geografi pada Abad ke-19
Aneka Pandangan Geografi pada Abad ke-19Aneka Pandangan Geografi pada Abad ke-19
Aneka Pandangan Geografi pada Abad ke-19
 
Manfaat Pakan Alami dalam Bidang Akuakultur
Manfaat Pakan Alami dalam Bidang Akuakultur Manfaat Pakan Alami dalam Bidang Akuakultur
Manfaat Pakan Alami dalam Bidang Akuakultur
 
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
 
KEDWIBAHASAAN (BILINGUALISME)
KEDWIBAHASAAN (BILINGUALISME)KEDWIBAHASAAN (BILINGUALISME)
KEDWIBAHASAAN (BILINGUALISME)
 
1686229664_49b698b41af6deb7f2e9.pdf
1686229664_49b698b41af6deb7f2e9.pdf1686229664_49b698b41af6deb7f2e9.pdf
1686229664_49b698b41af6deb7f2e9.pdf
 
Pengantar ilmu pendidikan
Pengantar ilmu pendidikanPengantar ilmu pendidikan
Pengantar ilmu pendidikan
 
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajarKesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
 
Jenis Permasalahan Pokok Pendidikan dan Keterkaitan Antara Masalah-Masalah Pe...
Jenis Permasalahan Pokok Pendidikan dan Keterkaitan Antara Masalah-Masalah Pe...Jenis Permasalahan Pokok Pendidikan dan Keterkaitan Antara Masalah-Masalah Pe...
Jenis Permasalahan Pokok Pendidikan dan Keterkaitan Antara Masalah-Masalah Pe...
 
Karakteristik Psikomotorik Peserta Didik
Karakteristik Psikomotorik Peserta DidikKarakteristik Psikomotorik Peserta Didik
Karakteristik Psikomotorik Peserta Didik
 
Pentingnya landasan pendidikan
Pentingnya landasan pendidikanPentingnya landasan pendidikan
Pentingnya landasan pendidikan
 
8. pengembangan bahan ajar
8. pengembangan bahan ajar8. pengembangan bahan ajar
8. pengembangan bahan ajar
 
Perkembangan Masa Bayi
Perkembangan Masa BayiPerkembangan Masa Bayi
Perkembangan Masa Bayi
 
Faktor Eksternal Yang Mempengaruhi Belajar Siswa
Faktor Eksternal Yang Mempengaruhi Belajar SiswaFaktor Eksternal Yang Mempengaruhi Belajar Siswa
Faktor Eksternal Yang Mempengaruhi Belajar Siswa
 
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smpBahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
 
Format Silabus
Format Silabus Format Silabus
Format Silabus
 

Similar to Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah

Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
faizahrohmah1
 
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULA...
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULA...LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULA...
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULA...
LiaIsmatulMaula
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
ElisIndahSaraswati
 
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020#Siti_Rochmatul_Fitriyah
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020#Siti_Rochmatul_FitriyahLaporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020#Siti_Rochmatul_Fitriyah
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020#Siti_Rochmatul_Fitriyah
RochmatulFitriyah
 
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SID...
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SID...KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SID...
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SID...
NafachaSachariyyah
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJOLaporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
QolifatusSadiyah
 
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah Fitrotul I...
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah Fitrotul I...Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah Fitrotul I...
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah Fitrotul I...
fitrotulislamiyah
 
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJOLAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
mualimatululfa
 
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan SidoarjoLaporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
MasudinFahmi
 
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul MufidahLaporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
NurulIlmiyatulMufida
 
LAPORAN KKN DESA KEBOAN ANOM || UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
LAPORAN KKN DESA KEBOAN ANOM || UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJOLAPORAN KKN DESA KEBOAN ANOM || UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
LAPORAN KKN DESA KEBOAN ANOM || UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
Nia Octaverina
 
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 CLaporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
azzakiyatulkiya
 
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2020
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2020Laporan akhir kkn unusida berdaya 2020
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2020
AinaMardhiyah2
 
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJOKKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
AnandaNevitaSari
 
Laporan akhir kkn maulid dina imamah
Laporan akhir kkn maulid dina imamahLaporan akhir kkn maulid dina imamah
Laporan akhir kkn maulid dina imamah
MaulidDinaImamah
 
Laporan Akhir kkn mita sari pgsd
Laporan Akhir kkn mita sari pgsdLaporan Akhir kkn mita sari pgsd
Laporan Akhir kkn mita sari pgsd
MitaSari14
 
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Rahmadhidayatullah5
 
LAPORAN AKHIR KKN UNUSIDA BERDATA d24180107
LAPORAN AKHIR KKN UNUSIDA BERDATA d24180107LAPORAN AKHIR KKN UNUSIDA BERDATA d24180107
LAPORAN AKHIR KKN UNUSIDA BERDATA d24180107
EccaRahma
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
sindi dwi
 
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TG.ANGIN SIDOARJO
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TG.ANGIN SIDOARJOLaporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TG.ANGIN SIDOARJO
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TG.ANGIN SIDOARJO
lubnaattamimi
 

Similar to Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah (20)

Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
 
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULA...
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULA...LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULA...
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULA...
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
 
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020#Siti_Rochmatul_Fitriyah
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020#Siti_Rochmatul_FitriyahLaporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020#Siti_Rochmatul_Fitriyah
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020#Siti_Rochmatul_Fitriyah
 
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SID...
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SID...KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SID...
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SID...
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJOLaporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
 
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah Fitrotul I...
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah Fitrotul I...Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah Fitrotul I...
Laporan akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah Fitrotul I...
 
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJOLAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO
 
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan SidoarjoLaporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
 
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul MufidahLaporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
 
LAPORAN KKN DESA KEBOAN ANOM || UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
LAPORAN KKN DESA KEBOAN ANOM || UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJOLAPORAN KKN DESA KEBOAN ANOM || UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
LAPORAN KKN DESA KEBOAN ANOM || UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
 
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 CLaporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
 
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2020
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2020Laporan akhir kkn unusida berdaya 2020
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2020
 
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJOKKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
 
Laporan akhir kkn maulid dina imamah
Laporan akhir kkn maulid dina imamahLaporan akhir kkn maulid dina imamah
Laporan akhir kkn maulid dina imamah
 
Laporan Akhir kkn mita sari pgsd
Laporan Akhir kkn mita sari pgsdLaporan Akhir kkn mita sari pgsd
Laporan Akhir kkn mita sari pgsd
 
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
 
LAPORAN AKHIR KKN UNUSIDA BERDATA d24180107
LAPORAN AKHIR KKN UNUSIDA BERDATA d24180107LAPORAN AKHIR KKN UNUSIDA BERDATA d24180107
LAPORAN AKHIR KKN UNUSIDA BERDATA d24180107
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
 
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TG.ANGIN SIDOARJO
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TG.ANGIN SIDOARJOLaporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TG.ANGIN SIDOARJO
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 PONPES AL-HIDAYAH KETEGAN TG.ANGIN SIDOARJO
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 

Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 Pondok Pesantren Al-Hidayah

  • 1. LAPORAN AKHIR PROGRAM KKN UNUSIDA BERDAYA UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAH DESA KETEGAN TANGGULANGIN SIDOARJO 2020 Disusun Oleh : Dewi Indar Prawati D24170090 FKIP LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LPPM) UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO 2020
  • 2. ii
  • 3. iii DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL................................................................................................ i HALAMAN PENGESAHAN .................................................................................. ii DAFTAR ISI ........................................................................................................... iii KATA PENGANTAR ............................................................................................. iv DAFTAR TABEL.................................................................................................... vi DAFTAR GAMBAR ............................................................................................... vii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang.......................................................................................... 1 1.2 Pokok Permasalahan ................................................................................. 3 1.3 Tujuan....................................................................................................... 4 1.4 Manfaat..................................................................................................... 4 BAB II PROFIL LOKASI KKN UNUSIDA BERDAYA 2.1 Kondisi Geografis ..................................................................................... 5 2.2 Kondisi Pondok Pesantren Al-Hdayah....................................................... 6 BAB III PROGRAM KERJA KKN UNUSIDA BERDAYA 3.1 Jenis Program............................................................................................ 7 3.2 Strategi Pelaksanaan ................................................................................. 7 3.3 Mitra Pelaksanaan..................................................................................... 7 BAB IV PELAKSANAAN PROGRAM 4.1 Pelaksanaan Program Kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil yang dicapai..................................................................................... 9 4.2 Kendala-kendala yang dihadapi................................................................. 10 4.3 Alternatif Pemecahan Kendala .................................................................. 11 BAB V PENUTUP 5.1 Simpulan................................................................................................... 12 5.2 Saran-saran ............................................................................................... 12 LAMPIRAN-LAMPIRAN Rencana Program Kerja ................................................................................ 13 Catatan Harian................................................................................................ 16 Foto Kegiatan ................................................................................................. 29
  • 4. iv KATA PENGANTAR Alhamdulillah Puji syukur akan selalu tercurah limpahkan kepada Tuhan Yang Maha Esa , Allah SWT dimana atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan tugas Kuliah Kerja Nyata (KKN) serta menyelesaikan laporan akhir KKN pada masa pandemi Covid-19. Laporan yang ditulis oleh penulis merupakan pertanggungjawaban tertulis atas terlaksananya KKN yang dilaksanakan pada tanggal 13 Juli 2020 sampai dengan 11 Agustus 2020 di kawasan Pondok Pesantren Al-Hidayah yang terletak di desa Ketegan Kecamatan Tanggulangin Kabupaten Sidoarjo. Dengan tujuan memenuhi persyaratan dalam mata kuliah KKN yang dijadikan sebagai bahan bukti tertulis bahwa penulis telah melaksanakan tugas mata kuliah tersebut dengan baik. Pelaksanaan KKN ini dapat berjalan dengan lancar dan baik berkat bantuan dan kerjasama dari berbagai pihak yang telah memberikan semangat dan dukungan penuh kepada penulis dalam pelaksanaan KKN pada pandemi saat ini. Maka dalam kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada pihak terkait: 1. Bapak Dr. H. Fatkul Anam, M.Si Selaku Rektor Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo. 2. Bapak Muhammad Mansur Yafi, S.T., M.T selaku PPL KKN yang telah membimbing dan memberikan pengarahan dalam pelaksanaan kegiatan KKN di kawasan Pondok Pesantren Al-Hidayah. 3. KH. M. Syafi’ Misbah selaku Pengasuh Pondok Pesantren Al-Hidayah Ketegan Tanggulangin Sidoarjo yang telah memberikan izin praktik dalam pelaksanaan kerja lapangan secara langsung. 4. Seluruh jajaran pengurus Pondok Pesantren Al-Hidayah yang telah membantu berjalannya program kerja KKN pada masa pandemi Covid-19. 5. Semua warga pesantren yang telah ikhlas dalam membantu proses kelancaran dan berjalannya program kerja KKN pada masa pandemi Covid-19. 6. Teman-teman seperjuangan KKN UNUSIDA BERDAYA yang telah bekerja sama dalam melaksanakan tugas KKN di kawasan Pondok Pesantren Al- Hidayah Ketegan Tanggulangin Sidoarjo.
  • 5. v 7. Semua pihak yang terkait dalam membantu proses terlaksanya KKN, yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa laporan KKN yang telah di tulis oleh penulis ini sangatlah jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun dari pembaca, sangat penulis harapkan sebagai referensi untuk perbaikan kegiatan selanjutnya agar lebih baik serta penulis mohon maaf apabila dalam pelaksanaan kegiatan KKN terdapat sikap yang kurang berkenan. Penulis berharap semoga laporan ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak yang membutuhkan. Sidoarjo, 08 September 2020 Dewi Indar Prawati
  • 6. vi DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Jumlah Santri Menurut Tingkat Pendidikan ...................................................6 Tabel 2.2 Jumlah Santri Berdasarkan Usia ...................................................................6
  • 7. vii DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kondisi Geografis Pondok Pesantren Al-Hidayah ....................................5 Gambar 4.1 Pembuatan Jamu......................................................................................9 Gambar 4.2 Pengecekan Suhu Badan ..........................................................................9 Gambar 4.3 Pendampingan Pembelajaran Daring Siswa MI ........................................10
  • 8. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kuliah Kerja Nyata (KKN) salah satu bentuk pendidikan dengan cara memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup dan terjun langsung mengabdi pada masyarakat secara terstruktur yang dilakukan melalui beberapa tahap, diantaranya tahap persiapan, pembekalan, observasi sampai pada tahap evaluasi. Persiapan merupakan tahapan yang dilaksanakan agar kegiatan tetap terlaksana sesuai dengan program kerja yang telah terstruktur dan dilaksanakan sebelum kegiatan KKN berlangsung. Pada tahap persiapan pihak LPPM selaku koordinator juga berperan aktif dalam proses terlaksananya KKN. Dalam pelaksanaan KKN di masyarakat mahasiswa berperan sebagai peserta KKN. Pada proses terlaksananya KKN di masyarakat mahasiswa di tuntut untuk dapat memberikan bantuan, baik berupa pemikiran, tenaga, dan ilmu pengetahuan dalam merencanakan dan melaksanakan program pencegahan persebaran virus Covid-19 di kawasan Pondok Pesantren. Pondok Pesantren merupakan salah satu bentuk pembelajaran terpadu yang berpusat pada Lembaga pendidikan yang berbasis agama dan di tunjang dengan beberapa pembelajaran yang berbasis umum, yang mengedepankan terciptanya Akhlakul karimah yang sesuai dengan syariat dan mengedepankan moral serta mengembangkan bakat kreatifitas bagi semua santri. Dalam pondok pesantren juga terdapat beberapa kegiatan yang dilaksanakan oleh beberapa santri dalam jumlah banyak. World Health Organization (WHO) secara resmi menyatakan bahwa virus Corona Covid-19 sebagai pandemi. Menurut WHO, pandemi adalah skala penyebaran penyakit yang terjadi secara global di seluruh dunia. Namun ini tidak memiliki sangkut paut pada pada karakteristik penyakitnya. Hal ini dikarenakan saat sebuah pandemi dinyatakan, artinya kemungkinan adanya penyebaran komunitas akan terjadi. Istilah pandemi ini menyoroti pentingnya untuk negara-negara di deluruh dunia untuk selalu bekerja secara kooperatif dan harus tetap terbuka pada satu sama lain dan tetap bersatu sebagai front persatuan upaya untuk saling bekerja sama dalam mengendalikan situasi pandemi saat ini.
  • 9. 2 Di Indonesia, sejak dua kasus pertama Covid-19 yang di umumkan pada 2 maret 2020, jumlah kasusnya terus meningkat yang tersebar luas di 32 provinsi. Pukul 15.30 WIB terkonfirmasi terdapat 5.923 kasus, dengan korban meninggal sebanyak 502 orang dan pasien yang dinyatakan sembuh sebanyak 607 orang. Berdasarkan data dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, persebaran Covid-19 di wilayah Jakarta sebagai peringkat pertama terinfeksi virus Covid-19. Sedangkan provinsi terbanyak kedua yang terinfeksi virus Covid-19 yaitu Jawa Barat, kemudian Jawa Timur, Banten dan Jawa Tengah. Karena semakin meningkatnya jumlah pasien terinfeksi Covid-19 Presiden Joko Widodo mengambil keputusan untuk dilaksanakannya kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dalam menanggulangi pandemi virus Covid-19 di Indonesia. Sebagai tindak lanjut dari terlaksananya kebijakan PSBB, maka beberapa aktifitas yang berhubungan secara umum, untuk sementara waktu harus dilaksanakan dari rumah. Yang bertujuan untuk memutus mata rantai tersebarnya virus Covid-19. Akan tetapi, karena minimnya tingkat kesadaran masyarakat yang masih acuh terhadap dampak tersebarnya virus Covid-19, masih banyak masyarakat yang tetap beraktifitas di luar rumah yang disebabkan oleh faktor ekonomi. Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan baik di daerah tertentu atau lembaga pendidikan, yang dilaksanakan secara kelompok, terintegrasi antar jurusan, dan terkoordinasi di tingkat Fakultas. Kegiatan KKN (Kuliah Kerja Nyata) bertujuan untuk memberikan pengalaman kerja nyata di lapangan yang membentuk sikap mandiri, tanggung jawab, dalam pelaksanaan pekerjaan di lapangan. Selain itu KKN juga bertujuan untuk membantu masyarakat dalam meningkatkan taraf pengetahuan dan keterampilan. Semakin tersebarnya virus Covid-19 di wilayah Indonesia khususnya Daerah Surabaya, Sidoarjo dan sekitarnya, maka Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo (UNUSIDA) sebagai salah satu perguruan tinggi yang ada di wilayah Jawa Timur terpanggil untuk berkontribusi dalam pencegahan dan penanganan virus Covid-19 yang sedang mewabah di masyarakat. Melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) yang ada di UNUSIDA merumuskan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik di Masa Pandemi Covid-19 untuk percepatan
  • 10. 3 penanggulangan Covid-19. Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik merupakan kegiatan terjadwal secara akademik di Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo. Pelaksanaan KKN ini dimulai dari tanggal 13 Juli 2020 sampai dengan 11 Agustus 2020. Pelaksanaan kegiatan KKN tahun akademik 2020 di adakan di Pondok Pesantren Al-Hidayah Desa Ketegan Kecamatan Tanggulangin Kabupaten Sidoarjo. Sebagai Pembimbing Pelaksanaan Lapangan (PPL) yaitu bapak Muhammad Mansur Yafi, S.T., M.T. Pembimbing pelaksanaan bertugas memantau bagaimana kinerja mahasiswa KKN, baik dalam membaca potensi daerah, perkembangan di lapangan maupun merespon kendala dari permasalahan yang dihadapi dalam kegiatan KKN yang dilakukan oleh mahasiswa. Sehingga para mahasiswa dapat melakukan kegiatan sesuai dengan situasi dan kondisi yang ada serta menjalankan program baik yang sifatnya berdasarkan kompetensi maupun kegiatan diluar kompetensi. Dalam kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA pada tahun ini, mengambil tema ”Gerakan Penanggulangan dan Pencegahan Virus Covid-19” untuk masyarakat pesantren. Mahasiswa diiberikan kewajiban untuk budaya literasi di lingkungan Pondok Pesantren Al-Hidayah Desa Ketegan. 1.2 Pokok Permasalahan Rencana kerja dapat dibuat setelah mengadakan pendekatan dan observasi pada masyarakat setempat. Selanjutnya disusun suatu program kerja, dengan harapan dapat terlaksana dengan baik. Rencana yang merupakan langkah awal dari suatu kerja ini disusun dan disesuaikan dengan kondisi, situasi serta permasalahan yang telah diuraikan dalam rumusan masalah pada masyarakat di Pondok Pesantren Al- Hidayah Desa Ketegan. Di dalam KKN UNUSIDA berdaya ditekankan untuk menanggulangi virus Covid-19 dan pencegahan dari terinfeksi virus Covid-19 yang mana ditemukannya suatu permasalahan yaitu : a. Dalam masalah pencegahan dan penanggulangan dari terinfeksi virus Covid-19. 1) Apa sajakah upaya mahasiswa KKN dalam rangka pencegahan dan penanggulangan terinfeksi virus Covid-19 yang ada di Pondok Pesantren Al- Hidayah Desa Ketegan?
  • 11. 4 2) Bagaimana cara menciptakan kehidupan yang bersih dan sehat dalam mencegah terinfeksi virus Covid-19 yang ada di Pondok Pesantren Al- Hidayah Desa Ketegan? 1.2 Tujuan Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang diselenggarakan tanggal 13 Juli 2020 sampai 11 Agustus 2020 oleh mahasiswa FKIP Program Studi PGSD merupakan sebuah kegiatan yang terprogram dan diselenggarakan oleh UNUSIDA dengan menentukan arah dan tujuan dilaksanakannya program ini. Secara umum KKN UNUSIDA berdaya ini memiliki tujuan sebagai berikut : a. Bagi mahasiswa UNUSIDA dapat memperoleh pengalaman belajar melalui keterlibatannya di dalam masyarakat secara langsung sehingga dapat menemukan, merumuskan, memecahkan serta membantu menanggulangi permasalahan pembangunan secara pragmatis baik secara disiplin ilmu (disipliner) maupun interdisipliner. b. Mahasiswa dapat memberikan sumbangan pemikiran berdasarkan ilmu/teknologi dan mempersiapkan kader-kader pembangunan. c. Bagi perguruan, KKN diharapkan mampu untuk menghasilkan sarjana yang terampil dan mampu memecahkan permasalahan pembangunan yang dihadapi oleh masyarakat. d. Meningkatkan hubungan antara perguruan tinggi dengan pemerintahan daerah dan masyarakat, sehingga perguruan tinggi UNUSIDA dapat lebih berperan dalam kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi. 1.3 Manfaat Manfaat pelaksanaan KKN di Pondok Pesantren Al-Hidayah yaitu memperoleh cara-cara baru yang dibutuhkan untuk merencanakan, merumuskan dan melaksanakan pembangunan.
  • 12. 5 BAB II PROFIL LOKASI KKN UNUSIDA BERDAYA 2.1 Kondisi Geografis Gambar 2.1 kondisi Geografis Pondok Pesantren Al-Hidayah Pondok Pesantren Al-Hidayah merupakan salah satu Pondok Pesantren yang berada di wilayah Desa Ketegan, Kecamatan Tanggulangin Kabupaten Sidoarjo. Kabupaten Sidoarjo yang tergabung dalam wilayah propinsi Jawa Timur. Letaknya kurang lebih 25 km dari pusat Ibu Kota Jawa Timur, Kabupaten Sidoarjo merupakan salah satu daerah penyangga (buffer zone) Kota Surabaya yang terletak antara 1125 dan 1129 bujur timur dan antara 73 dan 75 lintang selatan. Tanggulangin adalah kecamatan di Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur Indonesia. Tanggulangin berada di sebelah selatan hanya berjarak 9 Km dari pusat Kabupaten Sidoarjo, dengan batas wilayah sebagai berikut: a) Sebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Tulangan. b) Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Porong. c) Sebelah Utara Berbatasan dengan Kecamatan Candi. d) Sedangkan sebelah Timur berbatasan dengan kecamatan Candi dan Porong. Desa Ketegan terletak di sebelah timur, berjarak 2 Km dari pusat Kecamatan Candi, dengan batas wilayah sebagai berikut: a) Bagian Utara : Desa Karang Tanjung Kecamatan Candi. b) Bagian Selatan : Desa Candi Pari Kecamatan Porong. c) Bagian Barat : Desa Randegan Kecamatan Tanggulangin. d) Bagian Timur : Desa Kedensari Kecamatan Tanggulangin.
  • 13. 6 2.2 Kondisi Pondok Pesantren Al-Hidayah a. Jumlah penduduk menurut tingkatan pendidikan: Tabel 2.1 jumlah penduduk menurut tingkat pendidikan b. Jumlah Santri Berdasarkan Usia: Tabel 2.2 Jumlah santri berdasarkan usia No Jenjang Pendidikan Jumlah Santri 1 MI/ SD 5 Santri 2 Mts/ SMP 274 Santri 3 MA/ SMA 207 Santri 4 Perguruan Tinggi/ Mahasiswa 60 Santri 5 Non Formal 5 Santri Jumlah 551 Santri No Usia Jumlah Santri 1 Usia 7-11 tahun 5 Santri 2 Usia 12-15 tahun 274 Santri 3 Usia 16-18 tahun 207 Santri 4 Usia 19-23 tahun 65 Santri Jumlah 551 Santri
  • 14. 7 BAB III PROGRAM KERJA KKN UNUSIDA BERDAYA 3.1 Jenis Program Jenis program Kuliah Kerja Nyata UNUSIDA BERDAYA yaitu: a. Program pencegahan Covid-19 di Kawasan Pondok Pesantren adalah Program pengabdian dalam kawasan pondok pesantren guna membentuk kepedulian dalam memberdayakan dan mengedukasi masyarakat pesantren untuk mencegah penyebaran Corona Virus Disease 19 (Covid-19) dengan tetap mematuhi protokol kesehatan Covid yaitu harus tetap menjaga jarak (Physical Distancing) dan memakai masker. b. Program pencegahan Covid-19 bagi siswa MI/SD secara daring di kawasan pondok pesantren Al-Hidayah adalah suatu program pengabdian bagi siswa MI/SD secara daring yang dilaksanakan dengan cara membantu siswa MI/SD dalam menyelesaikan tugas ataupun pembelajaran yang dilaksanakan secara daring. c. Program yang dilaksanakan sesuai dengan lingkungan mahasiswa berada adalah suatu program yang dilaksanakan oleh mahasiswa KKN dengan menjadi petugas relawan Covid-19 di wilayah pondok pesantren Al-Hidayah. 3.2 Strategi Pelaksanaan Strategi pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata UNUSIDA BERDAYA penulis berkoordinasi dengan pengurus pondok pesantren Al-Hidayah untuk bersosialisasi dengan santriwati dengaan tetap menerapkan physical distancing dengan melakukan pelaksanaan program sosialisai protokol kesehatan dengan pengecekan suhu tubuh, pembagian vitamin, pembagian jamu anti corona, pembagian masker kepada semua santriwati Pondok Pesantren Al-Hidayah. Bagi siswi MI/SD yang melakukan pembelajaran daring penulis membimbing sekaligus mendampingi kegiatan pembelajaran daring. 3.3 Mitra Pelaksanaan Mitra Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata UNUSIDA BERDAYA: a. Pengasuh Pondok Pesantren Al-Hidayah. b. Ustadzah diniyah Pondok Pesantren Al-Hidayah. c. Pengurus Pondok Pesantren Al-Hidayah.
  • 15. 8 d.Satriwati Pondok Pesantren Al-Hidayah. e. Guru Sekolah Pondok Pesantren Al-Hidayah.
  • 16. 9 BAB IV PELAKSANAAN PROGRAM 4.1 Pelaksanaan program kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil yang dicapai Berdasarkan penyusunan program kerja yang telah disepakati oleh Tim KKN Pondok Pesantren Al-Hidayah UNUSIDA 2020, berikut pelaksanaan program kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil yang dicapai yaitu: a. Program Pencegahan Covid-19 di Kawasan Pondok Pesantren Program pencegahan Covid-19 di kawasan pondok pesantren Al-Hidayah dilakukan oleh peserta KKN Pondok pesantren Al-Hidayah UNUSIDA 2020 di sekitar tempat Pondok Pesantren Al-Hidayah, masyarakat pesantren, dan masjid. Pencegahan Covid-19 ini memiliki tujuan untuk mengajak masyarakat pesantren untuk mencegah penyebaran Covid-19. Seperti mengadakan acara pembuatan jamu, membagikan masker, menempel poster, dan menjaga gerbang masuk pondok pesantren. Gambar 4.2 Pengecekan Suhu Badan Gambar 4.1 Pembuatan Jamu Program pencegahan Covid-19 pada kawasan pondok pesantren Al- Hidayah sangat disambut dengan antusias oleh masyarakat pesantren.
  • 17. 10 b. Program Pencegahan Covid-19 Bagi Siswa MI/SD Secara Daring Program Pencegahan Covid-19 Bagi Siswa MI/SD Secara Daring ini dilakukan oleh peserta KKN Pondok pesantren Al-Hidayah UNUSIDA 2020 di sekitar tempat Pondok Pesantren Al-Hidayah kepada siswa MI yang ada di Pondok Pesantren Al-Hidayah, program ini dilaksanakan dengan tujuan mencetak kader siswa yang lebih kreatif, dan aktif meskipun hanya melakukan pembelajaran lewat daring, serta memutus penularan Covid-19. Gambar 4.3 Pendampingan Pembelajaran Daring Siswa MI c. Program yang Sesuai dengan Kondisi Lingkungan Mahasiswa Program yang Sesuai dengan Kondisi Lingkungan Mahasiswa ini dilakukan oleh peserta KKN Pondok pesantren Al-Hidayah UNUSIDA 2020 di sekitar tempat Pondok Pesantren Al-Hidayah kepada masyarakat pesantren untuk mencegah penularan Covid-19 di kawasan pesantren dengan cara menjadi Satgas Relawan Covid-19, karena semakin merebaknya penularan Covid-19 di wilayah Jawa Timur terutama Sidoarjo, Surabaya dan sekitarnya. Program ini disambut sangat antusias oleh masyarakat pesantren. 4.2 Kendala-kendala yang dihadapi Dalam pembuatan jamu sangat memakan waktu yang lama, dan sulitnya mencari daun srikaya untuk campuran pembuatan jamu. Serta kurangnya media untuk pembelajaran daring karena keterbatasan dalam penggunaan handphone di kawasan Pondok Pesantren Al-Hidayah.
  • 18. 11 4.3 Alternatif Pemecahan Masalah/ Kendala yang Dihadapi Beberapa cara untuk meminimalisir/ menghemat pemakaian daun srikaya untuk campuran pembuatan jamu. Serta Memanfaatkan barang abstrak untuk media sederhana dalam pembelajaran daring.
  • 19. 12 BAB V PENUTUP 5.1 Simpulan Program yang disusun penulis di Pondok Pesantren Al-Hidayah telah terlaksana dengan baik daan tetap sesuai dengan aturan protokol kesehatan. Dimana santriwati dengan adanya program pencegahan Covid-19 menjadi lebih antusias dalam menjaga kesehatan tubuh serta kebersihan. Hal ini ditunjukkan dengan antusias santriwati saat penulis melaksanakan program KKN di Pondok Pesantren Al- Hidayah. 5.2 Saran-saran Penulis menyarankan untuk setiap kelompok Kuliah Kerja Nyata lebih banyak dalam pembagian anggota agar kegiatan yang telah disusun bisa dilakukan secra maksimal. Financial,maupun tenaga.
  • 20. 13 LAMPIRAN 1 RENCANA PROGRAM KERJA KKN di Pondok Pesantren Al-Hidayah NO NAMA PROGRAM TUJUAN SASARAN METODE PELAKSANAAN ALAT / MEDIA MITRA PIHAK TERKAITTANGGAL JAM LOKASI 1 Program Edukasi Pencegahan Covid-19 Di kawasan Pesantren Pesantren A. Pembuatan Dan Menyalurka n Alat Pelindung Diri(APD) Berupa Masker. Memutus penularan Covid-19 di kawasan pesantren Seluruh santri/ wali santri dipesantren Ceramah- Simulasi- Partisipasi. Selasa 14 Juli 2020 – kamis 13 Agustus 2020 09.00- selesai Kawasan Pondok Pesantren. Alat peraga masker B. Pembuatan dan Penyaluran Media Edukasi Pencegahan Memutus penularan Covid-19 di dan berpartisi pasi Seluruh santri/ wali santri dipesantren Simulasi Selasa 14 Juli 2020 – kamis 13 Agustus 2020 09.00 - Selesai Kawasan Pondok Pesantren. Medsos Pesantren
  • 21. 14 NO NAMA PROGRAM TUJUAN SASARAN METODE PELAKSANAAN ALAT / MEDIA MITRA PIHAK TERKAITTANGGAL JAM LOKASI Covid-19 Berupa Poster dalam pencegaha n penularan virus Covid-19 di kawasan pesantren C. Menjadi Relawan Pencegahan Covid-19 di kawasan Pondok Pesantren. Memutus penularan Covid-19 di kawasan pesantren Seluruh santri dipesantren Partisipasi Selasa 14 Juli 2020 – kamis 13 Agustus 2020 09.00 – 17.00 Kawasan Pondok Pesantren. - Pesantren 2 Program Edukasi Pencegahan Covid-19 bagi siswa SD secara Daring.
  • 22. 15 NO NAMA PROGRAM TUJUAN SASARAN METODE PELAKSANAAN ALAT / MEDIA MITRA PIHAK TERKAITTANGGAL JAM LOKASI A. Menda mpingi Kegiata n Pembela jaran daring Bagi siswa Sekolah Dasar Menjadik an santri yang lebih aktif dan kreatif dalam pembelaja ran di Sekolah Seluruh santri SD (sekolah dasar) dipesantren Ceramah Selasa 14 Juli 2020 – kamis 13 Agustus 2020 19.00 – 20.00 Kawasan Pondok Pesantren. Buku Pesantren B. Pembuatan Dan Menyalurka n Alat Pelindung Diri(APD) Berupa Memutus penularan Covid-19 di kawasan pesantren Seluruh santri/ wali santri dipesantren Ceramah- Simulasi- Partisipasi. Selasa 14 Juli 2020 – kamis 13 Agustus 2020 09.00- 13.00 Kawasan Pondok Pesantren. Alat peraga masker Pesantren
  • 23. 16 NO NAMA PROGRAM TUJUAN SASARAN METODE PELAKSANAAN ALAT / MEDIA MITRA PIHAK TERKAITTANGGAL JAM LOKASI Masker. 3 Program Yang Sesuai Dengan Kondisi Lingkungan Mahasiswa Berada. C. Menjadi Relawan Covid-19 Di Sekitar Lingkungan Pesantren Memutus penularan Covid-19 di kawasan pesantren Seluruh santri dipesantren Partisipasi Selasa 14 Juli 2020 – kamis 13 Agustus 2020 08.00 – 20.00 Kawasan Pondok Pesantren. - Pesantren Sidoarjo, 13 Juli 2020 Dewi Indar Prawati NIM.D24170090
  • 24. 17
  • 25. 18
  • 26. 19
  • 27. 20
  • 28. 21
  • 29. 22
  • 30. 23
  • 31. 24
  • 32. 25
  • 33. 26
  • 34. 27
  • 35. 28
  • 36. 29
  • 37. 30 LAMPIRAN 3 FOTO KEGIATAN 1. Pembukaan KKN UNUSIDA BERDAYA a. Pembuatan Jamu
  • 38. 31 b. Menjaga Pos Gerbang Pondok Pesantren Al-Hidayah c. Penyemprotan Disinfektan di kawasan Pondok Pesantren Al-Hidayah
  • 39. 32 d. Pembuatan dan Pembagian Masker
  • 40. 33 e. Pengecekan Suhu Badan f. Pembagian Vitamin
  • 41. 34 g. Penempelan Poster h. Mendampingi Pembelajaran Daring 0
  • 42. 35