SlideShare a Scribd company logo
KONSEP DASAR MONITORING DAN
EVALUASI PROGRAM PENDIDIKAN
Kelas B – Reguler C
Dosen : Assoc. Prof. Dr. Faisal Rahman D., M.Si
1. ASWINTA KETAREN (2120060138)
2. ELPINA HUTAPEA (2120060157)
3. FRISKA DELIANA PURBA (2120060148)
4. HEDDY PETRA MELIALA (2120060159)
5. MEIDOLA HUTAURUK (2120060149)
6. RUSNITA SIMANJUNTAK (2120060100)
7. SRI MULYA (2120060151)
BAB 1
PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG
Dalam konteks kelembagaan sekolah, monitoring yang
dilakukan kepala sekolah terutama dalam kegiatan
administratif guru dan proses pembelajaran, perlu
dilakukan evaluasi supaya bila terjadi kesalahan atau
kekurangan dapat dengan segera ditangani dan dicarikan
solusinya
Rumusan Masalah
 Apakah alasan perlunya monitoring dan evaluasi program
pendidikan ?
 Apakah pengertian dari monitoring dan evaluasi program
pendidikan ?
 Apakah tujuan dari monitoring dan evaluasi program
pendidikan ?
 Apakah fungsi dari monitoring dan evaluasi program
pendidikan ?
 Bagaimanakah prinsip-prinsip monitoring dan evaluasi
program pendidikan ?
 Apa sajakah ruang lingkup monitoring dan evaluasi
pembelajaran program pendidikan ?
 Bagaimanakah hakikat monitoring dan evaluasi dalam
pelaksanaan pembelajaran program pendidikan ?
 Bagaimanakah pendekatan dan teknik monitoring dan evaluasi
program pendidikan ?
 Bagaimanakah langkah-langkah proses monitoring dan evaluasi
program pendidikan?
Tujuan Penulisan Makalah
 Untuk mengetahui alasan perlunya monitoring dan evaluasi
program pendidikan.
 Untuk mengetahui pengertian dari monitoring dan evaluasi
program pendidikan.
 Untuk mengetahui tujuan dari monitoring dan evaluasi
program pendidikan.
 Untuk mengetahui fungsi dari monitoring dan evaluasi
program pendidikan.
 Untuk mengetahui prinsip-prinsip monitoring dan evaluasi
program pendidikan.
 Untuk mengetahui ruang lingkup monitoring dan
evaluasi pembelajaran program pendidikan.
 Untuk mengetahui hakikat monitoring dan evaluasi
dalam pelaksanaan pembelajaran program pendidikan.
 Untuk mengetahui pendekatan dan teknik monitoring
dan evaluasi program pendidikan.
 Untuk mengetahui langkah-langkah proses monitoring
dan evaluasi program pendidikan
BAB 2
PEmbahasan
KONSEP DASAR MONITORING DAN EVALUASI
PROGRAM PENDIDIKAN
A. Alasan Adanya Monitoring dan Evaluasi :
1. Para pengelola atau penanggung jawab program dan
para stakeholder (termasuk pihak pemberi bantuan)
perlu untuk mengetahui sejauh mana pelaksanaan
program telah mencapai tujuannya dan mengarah pada
dampak yang diharapkan.
2. Monitoring dan evaluasi menciptakan transparansi dan
tanggung jawab yang lebih besar dalam kaitannya
dengan sumber daya program.
3.Informasi yang terkumpul melalui pelaksanaan monitoring dan
evaluasi akan menyediakan dasar pengambilan keputusan yang
lebih jelas bagi pelaksanaan dan pengembangan program ke
depan.
4. Perencanaan dan pengembangan program di masa akan
datang hanya akan dapat ditingkatkan manakala dipandu oleh
lesson learn dari pengalaman selama pelaksanaan program.
B. Pengertian Monitoring dan Evaluasi
Monitoring adalah serangkaian kegiatan yang ditujukan untuk
memberikan informasi tentang sebab dan akibat dari satu
kebijakan yang lebih terfokus pada kegiatan yang sedang
dilaksanakan.
Penilaian (Evaluasi) merupakan tahapan yang berkaitan erat
dengan kegiatan monitoring, karena kegiatan evaluasi dapat
menggunakan data yang disediakan melalui kegiatan
monitoring
C. Tujuan Monitoring dan Evaluasi
1. Mengumpulkan data dan informasi yang diperlukan;
2. Memberikan masukan tentang kebutuhan dalam melaksanakan program;
3. Mendapatkan gambaran ketercapaian tujuan setelah adanya kegiatan;
4. Memberikan informasi tentang metode yang tepat untuk melaksanakan
kegiatan;
5. Mendapatkan informasi tentang adanya kesulitan-kesulitan dan hambatan-
hambatan selama kegiatan;
6. Memberikan umpan balik bagi sistem penilaian program;
7. Memberikan pernyataan yang bersifat penandaan berupa fakta dan nilai.
Tujuan Monitoring dan Evaluasi Pembelajaran adalah :
1. Menyediakan informasi yang relevan dan tepat waktu pada
pelaksanaan kegiatan pembelajaran yang akan membantu
pembuatan keputusan manajemen yang elektif dan merencanakan
berbagai tindakan yang diperlukan.
2. Mengetahui bahwa kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan sesuai
dengan yang direncanakan.
3. Mengetahui rencana pembelajaran yang dibuat dan kesesuaiannya
dengan kurikulum.
4. Memberikan masukan terhadap pengambilan keputusan berkaitan
perlu atau tidaknya inovasi dan revisi dalam kegiatan pembelajaran
D. Fungsi Monitoring dan Evaluasi
Menurut Dunn (1981), monitoring mempunya empat fungsi,
yaitu :
 Ketaatan (compliance).
 Pemeriksaan (auditing).
 Laporan (accounting).
 Penjelasan (explanation).
Menurut Moh.Rifai (1986) evaluasi sebagai kegiatan
yang tidak bisa dipisahkan dari kegiatan monitoring
memiliki fungsi sebagai berikut :
Evaluasi sebagai pengukur kemajuan;
Evaluasi sebagai alat perencanaan;
Evaluasi sebagai alat perbaikan.
E. Prinsip-Prinsip Monitoring dan Evaluasi
1. Sistem monitoring dan evalusi pembelajaran
dibuat sesuai standar.
2. Tujuan yang jelas
3. Dilakukan tepat waktu
4. Sistem monitoring dan evaluasi bersifat
partisipatif dan transparan
5. Sistem monitoring dan evaluasi dibuat fleksibel
6. Bersifat action-oriented
6. Monitoring dan evaluasi diharapkan menjadi dasar dalam
pengambilan keputusan dan tindakan.
7. Kegiatan monitoring dan evaluasi dilakukan secara
cost-effective.
8. Unit monitoring dan evaluasi terdiri dari tim monitoring dan
evaluasi yang tidak hanya bertugas mengumpulkan data
tetapi juga melakukan analisis masalah dan memberikan
rekomendasi pemecahan masalah secara praktis.
F. Ruang Lingkup Monitoring dan Evaluasi Program
Pendidikan
1. Kompetensi Lulusan
2. Isi pembelajaran
3. Proses Pembelajaran
4. Hasil pembelajaran
5. Guru dan tenaga kependidikan
6. Pengelolaan pembelajaran
7. Sarana dan prasarana
8. Pembiayaan
 G. Hakikat Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Program
Pendidikan
 Kegiatan monitoring pelaksanaan pembelajaran
berkaitan dengan evaluasi/penilaian terhadap
pelaksanaan kegiatan pembelajaran dan
pengidentifikasian tindakan untuk memperbaiki
kekurangan dalam kegiatan pembelajaran yang
dilaksanakan.
H. Tahapan Monitoring dan Evaluasi Program
Pendidikan
 Tahap Perencanaan
Persiapan dilaksanakan dengan mengidentifikasi hal-hal yang
akan dimonitor, variabel apa yang akan dimonitor serta
menggunakan indikator mana yang sesuai dengan tujuan
program
 Tahap Pelaksanaan
Pelaksanaan Monitoring ini untuk mengukur keterampilan guru dalam
menggunakan metode mengajar. Setelah memastikan definisi yang
tepat tentang variabel yang dimonitor serta indikatornya, maka
laksanakan monitoring tersebut.
Monitoring pada pasca program, yaitu pemantauan setelah
pembelajaran selesai. Tentu saja ini menyangkut sikap dan
perbuatan siswa yang berhubungan dengan tujuan pembelajaran
 Tahap Pelaporan
Pada langkah ketiga, yaitu menentukan apakah
kegiatan pembelajaran telah memenuhi standar yang
sudah ditentukan. Tindak lanjut selanjutnya temuan-
temuan tersebut ditindaklanjuti dan hasilnya
menjadi perbaikan program
I. Pendekatan Dan Teknik Monitoring Dan Evaluasi
Pendekatan
 pelaporan sistem sosial (social accounting)
 eksperimentasi sosial (social experimentation),
 pemeriksaan sosial (social auditing)
 pengumpulan bahan untuk penelitian sosial (social
research cumulation).
Teknik Observasi
Observasi ialah kunjungan ke tempat
kegiatan secara langsung, sehigga semua
kegiatan yang sedang berlangsung atau
obyek yang ada diobservasi dan dapat
dilihat
Wawancara dan Angket
Wawancara adalah cara yang dilakukan bila
monitoring ditujukan pada seseorang.
Instrumen wawancara adalah pedoman
wawancara. Wawancara itu ada dua macam,
yaitu wawancara langsung dan wawancara
tidak langsung.
Forum Group Discution (FGD)
FGD adalah proses menyamakan persepsi
melalaui urun rembug terhadap sebuah
permasalahan atau substansi tertentu
sehingga diperoleh satu kesamaam
(frame) dalam melihat dan mensikapi hal-
hal yang dimaksud
BAB 3
PENUTUP
Kesimpulan
1. Monitoring adalah serangkaian kegiatan yang ditujukan
untuk memberikan informasi tentang sebab dan akibat dari
satu kebijakan yang lebih terfokus pada kegiatan yang
sedang dilaksanakan.
2. Evaluasi merupakan suatu proses sistematis menetapkan
nilai tentang sesuatu hal, seperti objek, proses, unjuk kerja,
kegiatan, hasil, tujuan, atau hal lain berdasarkan kriteria
tertentu melalui penilaian.
3. Monitoring bertujuan mendapatkan umpan balik bagi
kebutuhan program yang sedang berjalan, dengan
mengetahui kebutuhan ini pelaksanaan program akan
segera mempersiapkan kebutuhan tersebut.
4. Evaluasi bertujuan untuk memperoleh informasi yang tepat
sebagai bahan pertimbangan untuk mengambil keputusan
tentang perencanaan program, keputusan tentang
komponen input pada program, implementasi program
yang mengarah kepada kegiatan dan keputusan tentang
output menyangkut hasil dan dampak dari program
kegiatan.
Saran
1. Diharapkan setiap program yang berjalan di setiap
bidang agar tetap melaksanakan monitoring dan
evaluasi, terutama dalam program pendidikan.
2. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi tersebut
hendaknya sesuai dengan tahapan-tahapan yang
berlaku sebagai langkah-langkah dalam
melaksanakan monitoring dan evaluasi yang tepat.
terima kasih

More Related Content

What's hot

Fungsi Pengawasan dalam Manajemen
Fungsi Pengawasan dalam ManajemenFungsi Pengawasan dalam Manajemen
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen
Angely Putry
 
Metodologi penelitian powerpoint
Metodologi penelitian  powerpointMetodologi penelitian  powerpoint
Metodologi penelitian powerpointRobert Lakka
 
tujuan dan manfaat penelitian
tujuan dan manfaat penelitian tujuan dan manfaat penelitian
tujuan dan manfaat penelitian
alifemon
 
Evaluasi Formatif dan Sumatif
Evaluasi Formatif dan SumatifEvaluasi Formatif dan Sumatif
Evaluasi Formatif dan Sumatif
Muhammad Bahrudin
 
PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN.ppt
PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN.pptPELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN.ppt
PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN.ppt
TriEvelina1
 
Makalah variabel dan definisi operasional
Makalah variabel dan definisi operasionalMakalah variabel dan definisi operasional
Makalah variabel dan definisi operasional
Dewi Bahagia
 
Ppt Eksperimen
Ppt EksperimenPpt Eksperimen
Ppt Eksperimen
Marhamah Fajriyah N
 
Konsep Dasar Manajemen Mutu
Konsep Dasar Manajemen MutuKonsep Dasar Manajemen Mutu
Konsep Dasar Manajemen Mutu
Siti Sahati
 
3. instrumen dan teknik pengumpulan data
3. instrumen dan teknik pengumpulan data3. instrumen dan teknik pengumpulan data
3. instrumen dan teknik pengumpulan data
Jan Hutahaean
 
Organisasi dan Kelembagaan
Organisasi dan KelembagaanOrganisasi dan Kelembagaan
Organisasi dan Kelembagaan
henny ferniza
 
Model Formulasi Kebijakan
Model Formulasi KebijakanModel Formulasi Kebijakan
Model Formulasi Kebijakan
Zakiah dr
 
Modul advokasi kebijakan publik
Modul advokasi kebijakan publikModul advokasi kebijakan publik
Modul advokasi kebijakan publik
Mustika Aji
 
Perencanaan program penyuluhan kesehatan
Perencanaan program penyuluhan kesehatanPerencanaan program penyuluhan kesehatan
Perencanaan program penyuluhan kesehatan
Erulk Khaerul
 
Modul 2. sub modul 1. Pentingnya Data dalam Analisis Kebijakan
Modul 2. sub modul 1. Pentingnya Data dalam Analisis KebijakanModul 2. sub modul 1. Pentingnya Data dalam Analisis Kebijakan
Modul 2. sub modul 1. Pentingnya Data dalam Analisis Kebijakan
unitpublikasi
 
Strategi inovasi pendidikan
Strategi inovasi pendidikanStrategi inovasi pendidikan
Strategi inovasi pendidikansiti nursaripah
 
Makalah supervisi dan evaluasi
Makalah supervisi dan evaluasiMakalah supervisi dan evaluasi
Makalah supervisi dan evaluasi
jatmiko1234
 
Penelitian kualitatif
Penelitian kualitatifPenelitian kualitatif
Penelitian kualitatifocwunj_fip
 
Model model evaluasi program
Model model evaluasi programModel model evaluasi program
Model model evaluasi program
Hiszbul Bahri
 
PERT.2 PERILAKU ORGANISASI
PERT.2 PERILAKU ORGANISASIPERT.2 PERILAKU ORGANISASI
PERT.2 PERILAKU ORGANISASI
Mira Veranita
 

What's hot (20)

Fungsi Pengawasan dalam Manajemen
Fungsi Pengawasan dalam ManajemenFungsi Pengawasan dalam Manajemen
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen
 
Lampiran 3 angket instrumen penelitian
Lampiran 3 angket instrumen penelitianLampiran 3 angket instrumen penelitian
Lampiran 3 angket instrumen penelitian
 
Metodologi penelitian powerpoint
Metodologi penelitian  powerpointMetodologi penelitian  powerpoint
Metodologi penelitian powerpoint
 
tujuan dan manfaat penelitian
tujuan dan manfaat penelitian tujuan dan manfaat penelitian
tujuan dan manfaat penelitian
 
Evaluasi Formatif dan Sumatif
Evaluasi Formatif dan SumatifEvaluasi Formatif dan Sumatif
Evaluasi Formatif dan Sumatif
 
PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN.ppt
PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN.pptPELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN.ppt
PELAKSANAAN PROGRAM KESEHATAN.ppt
 
Makalah variabel dan definisi operasional
Makalah variabel dan definisi operasionalMakalah variabel dan definisi operasional
Makalah variabel dan definisi operasional
 
Ppt Eksperimen
Ppt EksperimenPpt Eksperimen
Ppt Eksperimen
 
Konsep Dasar Manajemen Mutu
Konsep Dasar Manajemen MutuKonsep Dasar Manajemen Mutu
Konsep Dasar Manajemen Mutu
 
3. instrumen dan teknik pengumpulan data
3. instrumen dan teknik pengumpulan data3. instrumen dan teknik pengumpulan data
3. instrumen dan teknik pengumpulan data
 
Organisasi dan Kelembagaan
Organisasi dan KelembagaanOrganisasi dan Kelembagaan
Organisasi dan Kelembagaan
 
Model Formulasi Kebijakan
Model Formulasi KebijakanModel Formulasi Kebijakan
Model Formulasi Kebijakan
 
Modul advokasi kebijakan publik
Modul advokasi kebijakan publikModul advokasi kebijakan publik
Modul advokasi kebijakan publik
 
Perencanaan program penyuluhan kesehatan
Perencanaan program penyuluhan kesehatanPerencanaan program penyuluhan kesehatan
Perencanaan program penyuluhan kesehatan
 
Modul 2. sub modul 1. Pentingnya Data dalam Analisis Kebijakan
Modul 2. sub modul 1. Pentingnya Data dalam Analisis KebijakanModul 2. sub modul 1. Pentingnya Data dalam Analisis Kebijakan
Modul 2. sub modul 1. Pentingnya Data dalam Analisis Kebijakan
 
Strategi inovasi pendidikan
Strategi inovasi pendidikanStrategi inovasi pendidikan
Strategi inovasi pendidikan
 
Makalah supervisi dan evaluasi
Makalah supervisi dan evaluasiMakalah supervisi dan evaluasi
Makalah supervisi dan evaluasi
 
Penelitian kualitatif
Penelitian kualitatifPenelitian kualitatif
Penelitian kualitatif
 
Model model evaluasi program
Model model evaluasi programModel model evaluasi program
Model model evaluasi program
 
PERT.2 PERILAKU ORGANISASI
PERT.2 PERILAKU ORGANISASIPERT.2 PERILAKU ORGANISASI
PERT.2 PERILAKU ORGANISASI
 

Similar to KONSEP DASAR MONITORING DAN EVALUASI PPT.pptx

Makalah promkes p' ca2ng
Makalah promkes p' ca2ngMakalah promkes p' ca2ng
Makalah promkes p' ca2ng
Septian Muna Barakati
 
Teori monitoring dan evaluasi
Teori monitoring dan evaluasiTeori monitoring dan evaluasi
Teori monitoring dan evaluasi
Arfan Fahmi
 
Evaluasi 2.ppt
Evaluasi 2.pptEvaluasi 2.ppt
Evaluasi 2.ppt
MustikaDewiSetyaning1
 
Supervisi, evaluasi, monitoring dan pelaporan
Supervisi, evaluasi, monitoring dan pelaporanSupervisi, evaluasi, monitoring dan pelaporan
Supervisi, evaluasi, monitoring dan pelaporanelpiputriyanti
 
teori monitoring dan evaluasi (vedro)
teori monitoring dan evaluasi (vedro)teori monitoring dan evaluasi (vedro)
teori monitoring dan evaluasi (vedro)vedro agasi
 
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan (1).pptx
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan  (1).pptxKonsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan  (1).pptx
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan (1).pptx
Amiruddin65
 
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatanModul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
pjj_kemenkes
 
Pp. evaluasi administrasi pendidikan
Pp. evaluasi administrasi pendidikanPp. evaluasi administrasi pendidikan
Pp. evaluasi administrasi pendidikan
andra oktaviani thohari
 
PPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptxPPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptx
GABerkatLaSe
 
Evaluasi kebijakan publik
Evaluasi kebijakan publikEvaluasi kebijakan publik
Evaluasi kebijakan publik
StRahmawatiAPabittei
 
Metode dan teknik pengumpulan data
Metode dan teknik pengumpulan dataMetode dan teknik pengumpulan data
Metode dan teknik pengumpulan data
Bayu Pranata
 
Kakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKa Azizah
 
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
Donny kurnianto
 
Bab 8 perencanaan_evaluasi
Bab 8 perencanaan_evaluasiBab 8 perencanaan_evaluasi
Bab 8 perencanaan_evaluasi
Aufan Nuro
 
Perencanaan evaluasi
Perencanaan evaluasiPerencanaan evaluasi
Perencanaan evaluasi
Reza Ambari
 
Monitoring And Evaluation Slide For Workshop
Monitoring  And  Evaluation  Slide For  WorkshopMonitoring  And  Evaluation  Slide For  Workshop
Monitoring And Evaluation Slide For Workshop
irwansyah.yahya
 

Similar to KONSEP DASAR MONITORING DAN EVALUASI PPT.pptx (20)

Makalah promkes AKPER PEMKAB MUNA
Makalah promkes  AKPER PEMKAB MUNA Makalah promkes  AKPER PEMKAB MUNA
Makalah promkes AKPER PEMKAB MUNA
 
Makalah promkes p' ca2ng
Makalah promkes p' ca2ngMakalah promkes p' ca2ng
Makalah promkes p' ca2ng
 
Teori monitoring dan evaluasi
Teori monitoring dan evaluasiTeori monitoring dan evaluasi
Teori monitoring dan evaluasi
 
Evaluasi 2.ppt
Evaluasi 2.pptEvaluasi 2.ppt
Evaluasi 2.ppt
 
Supervisi, evaluasi, monitoring dan pelaporan
Supervisi, evaluasi, monitoring dan pelaporanSupervisi, evaluasi, monitoring dan pelaporan
Supervisi, evaluasi, monitoring dan pelaporan
 
teori monitoring dan evaluasi (vedro)
teori monitoring dan evaluasi (vedro)teori monitoring dan evaluasi (vedro)
teori monitoring dan evaluasi (vedro)
 
Evaluasi supervisi bk 1
Evaluasi supervisi bk 1Evaluasi supervisi bk 1
Evaluasi supervisi bk 1
 
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan (1).pptx
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan  (1).pptxKonsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan  (1).pptx
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan (1).pptx
 
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatanModul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
 
Pp. evaluasi administrasi pendidikan
Pp. evaluasi administrasi pendidikanPp. evaluasi administrasi pendidikan
Pp. evaluasi administrasi pendidikan
 
PPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptxPPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptx
 
Evaluasi kebijakan publik
Evaluasi kebijakan publikEvaluasi kebijakan publik
Evaluasi kebijakan publik
 
Metode dan teknik pengumpulan data
Metode dan teknik pengumpulan dataMetode dan teknik pengumpulan data
Metode dan teknik pengumpulan data
 
Pengertian evaluasipendidikan
Pengertian evaluasipendidikanPengertian evaluasipendidikan
Pengertian evaluasipendidikan
 
Evaluasi
EvaluasiEvaluasi
Evaluasi
 
Kakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulum
 
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
 
Bab 8 perencanaan_evaluasi
Bab 8 perencanaan_evaluasiBab 8 perencanaan_evaluasi
Bab 8 perencanaan_evaluasi
 
Perencanaan evaluasi
Perencanaan evaluasiPerencanaan evaluasi
Perencanaan evaluasi
 
Monitoring And Evaluation Slide For Workshop
Monitoring  And  Evaluation  Slide For  WorkshopMonitoring  And  Evaluation  Slide For  Workshop
Monitoring And Evaluation Slide For Workshop
 

Recently uploaded

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 

Recently uploaded (20)

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 

KONSEP DASAR MONITORING DAN EVALUASI PPT.pptx

  • 1. KONSEP DASAR MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PENDIDIKAN Kelas B – Reguler C Dosen : Assoc. Prof. Dr. Faisal Rahman D., M.Si 1. ASWINTA KETAREN (2120060138) 2. ELPINA HUTAPEA (2120060157) 3. FRISKA DELIANA PURBA (2120060148) 4. HEDDY PETRA MELIALA (2120060159) 5. MEIDOLA HUTAURUK (2120060149) 6. RUSNITA SIMANJUNTAK (2120060100) 7. SRI MULYA (2120060151)
  • 3. LATAR BELAKANG Dalam konteks kelembagaan sekolah, monitoring yang dilakukan kepala sekolah terutama dalam kegiatan administratif guru dan proses pembelajaran, perlu dilakukan evaluasi supaya bila terjadi kesalahan atau kekurangan dapat dengan segera ditangani dan dicarikan solusinya
  • 4. Rumusan Masalah  Apakah alasan perlunya monitoring dan evaluasi program pendidikan ?  Apakah pengertian dari monitoring dan evaluasi program pendidikan ?  Apakah tujuan dari monitoring dan evaluasi program pendidikan ?  Apakah fungsi dari monitoring dan evaluasi program pendidikan ?  Bagaimanakah prinsip-prinsip monitoring dan evaluasi program pendidikan ?
  • 5.  Apa sajakah ruang lingkup monitoring dan evaluasi pembelajaran program pendidikan ?  Bagaimanakah hakikat monitoring dan evaluasi dalam pelaksanaan pembelajaran program pendidikan ?  Bagaimanakah pendekatan dan teknik monitoring dan evaluasi program pendidikan ?  Bagaimanakah langkah-langkah proses monitoring dan evaluasi program pendidikan?
  • 6. Tujuan Penulisan Makalah  Untuk mengetahui alasan perlunya monitoring dan evaluasi program pendidikan.  Untuk mengetahui pengertian dari monitoring dan evaluasi program pendidikan.  Untuk mengetahui tujuan dari monitoring dan evaluasi program pendidikan.  Untuk mengetahui fungsi dari monitoring dan evaluasi program pendidikan.  Untuk mengetahui prinsip-prinsip monitoring dan evaluasi program pendidikan.
  • 7.  Untuk mengetahui ruang lingkup monitoring dan evaluasi pembelajaran program pendidikan.  Untuk mengetahui hakikat monitoring dan evaluasi dalam pelaksanaan pembelajaran program pendidikan.  Untuk mengetahui pendekatan dan teknik monitoring dan evaluasi program pendidikan.  Untuk mengetahui langkah-langkah proses monitoring dan evaluasi program pendidikan
  • 9. KONSEP DASAR MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PENDIDIKAN A. Alasan Adanya Monitoring dan Evaluasi : 1. Para pengelola atau penanggung jawab program dan para stakeholder (termasuk pihak pemberi bantuan) perlu untuk mengetahui sejauh mana pelaksanaan program telah mencapai tujuannya dan mengarah pada dampak yang diharapkan. 2. Monitoring dan evaluasi menciptakan transparansi dan tanggung jawab yang lebih besar dalam kaitannya dengan sumber daya program.
  • 10. 3.Informasi yang terkumpul melalui pelaksanaan monitoring dan evaluasi akan menyediakan dasar pengambilan keputusan yang lebih jelas bagi pelaksanaan dan pengembangan program ke depan. 4. Perencanaan dan pengembangan program di masa akan datang hanya akan dapat ditingkatkan manakala dipandu oleh lesson learn dari pengalaman selama pelaksanaan program.
  • 11. B. Pengertian Monitoring dan Evaluasi Monitoring adalah serangkaian kegiatan yang ditujukan untuk memberikan informasi tentang sebab dan akibat dari satu kebijakan yang lebih terfokus pada kegiatan yang sedang dilaksanakan. Penilaian (Evaluasi) merupakan tahapan yang berkaitan erat dengan kegiatan monitoring, karena kegiatan evaluasi dapat menggunakan data yang disediakan melalui kegiatan monitoring
  • 12. C. Tujuan Monitoring dan Evaluasi 1. Mengumpulkan data dan informasi yang diperlukan; 2. Memberikan masukan tentang kebutuhan dalam melaksanakan program; 3. Mendapatkan gambaran ketercapaian tujuan setelah adanya kegiatan; 4. Memberikan informasi tentang metode yang tepat untuk melaksanakan kegiatan; 5. Mendapatkan informasi tentang adanya kesulitan-kesulitan dan hambatan- hambatan selama kegiatan; 6. Memberikan umpan balik bagi sistem penilaian program; 7. Memberikan pernyataan yang bersifat penandaan berupa fakta dan nilai.
  • 13. Tujuan Monitoring dan Evaluasi Pembelajaran adalah : 1. Menyediakan informasi yang relevan dan tepat waktu pada pelaksanaan kegiatan pembelajaran yang akan membantu pembuatan keputusan manajemen yang elektif dan merencanakan berbagai tindakan yang diperlukan. 2. Mengetahui bahwa kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan sesuai dengan yang direncanakan. 3. Mengetahui rencana pembelajaran yang dibuat dan kesesuaiannya dengan kurikulum. 4. Memberikan masukan terhadap pengambilan keputusan berkaitan perlu atau tidaknya inovasi dan revisi dalam kegiatan pembelajaran
  • 14. D. Fungsi Monitoring dan Evaluasi Menurut Dunn (1981), monitoring mempunya empat fungsi, yaitu :  Ketaatan (compliance).  Pemeriksaan (auditing).  Laporan (accounting).  Penjelasan (explanation).
  • 15. Menurut Moh.Rifai (1986) evaluasi sebagai kegiatan yang tidak bisa dipisahkan dari kegiatan monitoring memiliki fungsi sebagai berikut : Evaluasi sebagai pengukur kemajuan; Evaluasi sebagai alat perencanaan; Evaluasi sebagai alat perbaikan.
  • 16. E. Prinsip-Prinsip Monitoring dan Evaluasi 1. Sistem monitoring dan evalusi pembelajaran dibuat sesuai standar. 2. Tujuan yang jelas 3. Dilakukan tepat waktu 4. Sistem monitoring dan evaluasi bersifat partisipatif dan transparan
  • 17. 5. Sistem monitoring dan evaluasi dibuat fleksibel 6. Bersifat action-oriented 6. Monitoring dan evaluasi diharapkan menjadi dasar dalam pengambilan keputusan dan tindakan. 7. Kegiatan monitoring dan evaluasi dilakukan secara cost-effective. 8. Unit monitoring dan evaluasi terdiri dari tim monitoring dan evaluasi yang tidak hanya bertugas mengumpulkan data tetapi juga melakukan analisis masalah dan memberikan rekomendasi pemecahan masalah secara praktis.
  • 18. F. Ruang Lingkup Monitoring dan Evaluasi Program Pendidikan 1. Kompetensi Lulusan 2. Isi pembelajaran 3. Proses Pembelajaran 4. Hasil pembelajaran 5. Guru dan tenaga kependidikan 6. Pengelolaan pembelajaran 7. Sarana dan prasarana 8. Pembiayaan
  • 19.  G. Hakikat Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Program Pendidikan  Kegiatan monitoring pelaksanaan pembelajaran berkaitan dengan evaluasi/penilaian terhadap pelaksanaan kegiatan pembelajaran dan pengidentifikasian tindakan untuk memperbaiki kekurangan dalam kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan.
  • 20. H. Tahapan Monitoring dan Evaluasi Program Pendidikan  Tahap Perencanaan Persiapan dilaksanakan dengan mengidentifikasi hal-hal yang akan dimonitor, variabel apa yang akan dimonitor serta menggunakan indikator mana yang sesuai dengan tujuan program
  • 21.  Tahap Pelaksanaan Pelaksanaan Monitoring ini untuk mengukur keterampilan guru dalam menggunakan metode mengajar. Setelah memastikan definisi yang tepat tentang variabel yang dimonitor serta indikatornya, maka laksanakan monitoring tersebut. Monitoring pada pasca program, yaitu pemantauan setelah pembelajaran selesai. Tentu saja ini menyangkut sikap dan perbuatan siswa yang berhubungan dengan tujuan pembelajaran
  • 22.  Tahap Pelaporan Pada langkah ketiga, yaitu menentukan apakah kegiatan pembelajaran telah memenuhi standar yang sudah ditentukan. Tindak lanjut selanjutnya temuan- temuan tersebut ditindaklanjuti dan hasilnya menjadi perbaikan program
  • 23. I. Pendekatan Dan Teknik Monitoring Dan Evaluasi Pendekatan  pelaporan sistem sosial (social accounting)  eksperimentasi sosial (social experimentation),  pemeriksaan sosial (social auditing)  pengumpulan bahan untuk penelitian sosial (social research cumulation).
  • 24. Teknik Observasi Observasi ialah kunjungan ke tempat kegiatan secara langsung, sehigga semua kegiatan yang sedang berlangsung atau obyek yang ada diobservasi dan dapat dilihat
  • 25. Wawancara dan Angket Wawancara adalah cara yang dilakukan bila monitoring ditujukan pada seseorang. Instrumen wawancara adalah pedoman wawancara. Wawancara itu ada dua macam, yaitu wawancara langsung dan wawancara tidak langsung.
  • 26. Forum Group Discution (FGD) FGD adalah proses menyamakan persepsi melalaui urun rembug terhadap sebuah permasalahan atau substansi tertentu sehingga diperoleh satu kesamaam (frame) dalam melihat dan mensikapi hal- hal yang dimaksud
  • 28. Kesimpulan 1. Monitoring adalah serangkaian kegiatan yang ditujukan untuk memberikan informasi tentang sebab dan akibat dari satu kebijakan yang lebih terfokus pada kegiatan yang sedang dilaksanakan. 2. Evaluasi merupakan suatu proses sistematis menetapkan nilai tentang sesuatu hal, seperti objek, proses, unjuk kerja, kegiatan, hasil, tujuan, atau hal lain berdasarkan kriteria tertentu melalui penilaian. 3. Monitoring bertujuan mendapatkan umpan balik bagi kebutuhan program yang sedang berjalan, dengan mengetahui kebutuhan ini pelaksanaan program akan segera mempersiapkan kebutuhan tersebut. 4. Evaluasi bertujuan untuk memperoleh informasi yang tepat sebagai bahan pertimbangan untuk mengambil keputusan tentang perencanaan program, keputusan tentang komponen input pada program, implementasi program yang mengarah kepada kegiatan dan keputusan tentang output menyangkut hasil dan dampak dari program kegiatan.
  • 29. Saran 1. Diharapkan setiap program yang berjalan di setiap bidang agar tetap melaksanakan monitoring dan evaluasi, terutama dalam program pendidikan. 2. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi tersebut hendaknya sesuai dengan tahapan-tahapan yang berlaku sebagai langkah-langkah dalam melaksanakan monitoring dan evaluasi yang tepat.