SlideShare a Scribd company logo
Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari:
Pembuatan Es Krim
A. Penerapan Penurunan Titik Beku dalam Pembuatan Es Krim
Es menyerap energi berupa kalor untuk mencair. Sedangkan untuk membekukan air,
terjadi pelepasan kalor. Ketika kita menggunakan es untuk mendinginkan bahan-bahan es krim,
energi diserap dari bahan-bahan tersebut dan lingkungan di sekitarnya (seperti tangan kita
ketika memegang es).
Saat kita menambahkan garam pada es, titik beku es akan turun, sehingga lebih banyak
energi yang harus diserap dari lingkungan agar es mencair. Dalam pembuatan es krim, kita bisa
mengganti garam NaCl dengan garam lainnya. Akan tetapi, kita tidak bias menggantikan garam
dengan gula, karena gula tidak dapat larut pada air dingin dan partikel gula tidak dapat
terpecahkan seperti garam yang ionik. NaCl yang terurai menjadi Na+
dan Cl-
memiliki
kemampuan yang baik dalam menurunkan titik beku, karena partikel-partikelnya dapat
menghambat air untuk membeku. Semakin banyak partikelnya, semakin besar dampaknya pada
sifat koligatif larutan tersebut, seperti penurunan titik beku, elevasi titik didih, dan tekanan
osmosis.
Untuk membekukan adonan es krim memerlukan suhu di bawah 00
C. Misalkan adonan
es krim dimasukkan dalam wadah logam, kemudian di ruang antara ember kayu dan wadah
logam dimasukkan es. Awalnya, suhu es itu akan kurang dari 00
C. Namun, permukaan es yang
berkontak langsung dengan udara akan segera naik suhunya mencapai 00
C dan sebagiannya
akan mencair. Suhu campuran es dan air tadi akan tetap 00
C selama esnya belum semuanya
mencair. Seperti disebut di atas, jelas campuran es krim tidak membeku pada suhu 00
C akibat
sifat koligatif penurunan titik beku.
Bila ditaburkan sedikit garam ke campuran es dan air tadi, maka akan didapatkan hal
yang berbeda. Air lelehan es dengan segera akan melarutkan garam yang ditaburkan. Dengan
demikian, kristal es akan terapung di larutan garam. Karena larutan garam akan mempunyai titik
beku yang lebih rendah dari 00
C, es akan turun suhunya sampai titik beku air garam tercapai.
Dengan kata lain, campuran es krim tadi dikelilingi oleh larutan garam yang temperaturnya lebih
rendah dari 00
C sehingga adonan es krim itu akan dapat membeku. Tetapi Kalau campuran itu
hanya dibiarkan saja mendingin tidak akan dihasilkan es krim, melainkan gumpalan padat dan
rapat berisi kristal-kristal es yang tidak akan enak kalau dimakan.
B. Komposisi Es Krim dan Manfaatnya
Ada lima komponen penyusun es krim: Krim, Skim, Air, Gula dan Stabilizer. Kadar air dalam
es krim antara 60%-62%, jika air terlalu banyak maka es krim menjadi kasar, jika air terlalu
sedikit maka es krim akan menjadi terlalu padat. Untuk bisa creamy, 60%-62% itu sudah
ukuran yang teruji. Dengan demikian maka kadar bahan kering adalah 38%-40%.
a. Krim
Krim memberikan aroma susu dan mencegah pembentukan kristal yang terlalu besar.
Pada hakekatnya krim adalah lemak, maka kita bisa menggunakan lemak lain, umumnya
adalah santan atau telur. Dengan konsekuensi akan berkurangnya/hilangnya aroma susu
diganti menjadi aroma santan atau aroma telur, bisa juga dicampurkan ketiga lemak
tersebut, sesuai selera. Tapi tidak semua lemak bisa dipakai untuk es krim, mentega
atau korvet akan membuat es krim ngendal, minyak kedelai tidak ngendal tapi aroma es
krim menjadi aneh. Jadi yang direkomendasikan adalah lemak susu, lemak telur dan
lemak santan. Kadar lemak dalam es krim adalah 8%-16%.
b. Skim
Skim pada es krim adalah sebagai tubuh yang membentuk tekstur. Membuat es krim
tanpa skim hasilnya seperti kocokan whipcream itu, memang lembut, tapi ringan. Sama
dengan krim, pada hakekatnya skim ini adalah bahan padatan yang terdiri dari protein,
karbohidrat dan mineral, jadi bisa diambilkan dari telur atau santan. Kadar skim dalam
es krim adalah sama dengan krim yaitu antara 8% sampai 16%.
c. Gula
Gula tidak hanya berfungsi sebagai pemberi rasa manis pada es krim, tapi
jugamenurunkan titik beku adonan, sehingga adonan tidak terlalu cepat membeku saat
diproses. Ini penting agar udara yang masuk kedalam adonan bisa lebih banyak sehingga
tekstur menjadi lebih lembut. Kadar gula dalam es krim adalah 15%.
d. Stabilizer
Stabilizer berfungsi untuk emulsi, yaitu membentuk selaput yang berukuran mikro untuk
mengikat molekul lemak, air dan udara. Dengan demikian air tidak akan mengkristal,
dan lemak tidak akan mengeras. Stabilizer juga bersifat mengentalkan adonan, sehingga
selaput tadi bisa stabil. Kadar stabilizer dalam es krim adalah 0.3%.

More Related Content

What's hot

Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase DaPiDaBi
 
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Nida Chofiya
 
Laporan enzim katalase
Laporan enzim katalaseLaporan enzim katalase
Laporan enzim katalase
Affandi Arrizandy
 
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang HijauLaporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
anurputri
 
Percobaan Elektrolisis
Percobaan ElektrolisisPercobaan Elektrolisis
Percobaan Elektrolisis
rinandani
 
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijauRancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Sa Ya
 
Fermentasi anaerob
Fermentasi anaerobFermentasi anaerob
Fermentasi anaerob
Rinzani Cyzaria Putri
 
Laporan praktikum kimia
Laporan praktikum kimiaLaporan praktikum kimia
Laporan praktikum kimia
Novi Widyawati
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi AlkoholLaporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Dhiarrafii Bintang Matahari
 
Biologi: LAPORAN PERCOBAAN PENGARUH MEDIA TANAM TERHADAP KECEPATAN TUMBUH DAN...
Biologi: LAPORAN PERCOBAAN PENGARUH MEDIA TANAM TERHADAP KECEPATAN TUMBUH DAN...Biologi: LAPORAN PERCOBAAN PENGARUH MEDIA TANAM TERHADAP KECEPATAN TUMBUH DAN...
Biologi: LAPORAN PERCOBAAN PENGARUH MEDIA TANAM TERHADAP KECEPATAN TUMBUH DAN...
MariaAndrian16
 
Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi
Hilya Auliya
 
Biologi ~ perbandingan teori evolusi
Biologi ~ perbandingan teori evolusiBiologi ~ perbandingan teori evolusi
Biologi ~ perbandingan teori evolusi
Nisaksin
 
Biologi 12 laporan praktikum enzim katalase
Biologi 12   laporan praktikum enzim katalaseBiologi 12   laporan praktikum enzim katalase
Biologi 12 laporan praktikum enzim katalase
Nisa 'Icha' El
 
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang BerbedaLaporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Arvina Frida Karela
 
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju ReaksiLaporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Husna Latifatul Karimah Karimah
 
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Dwi Andriani
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji MakananLaporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Dhiarrafii Bintang Matahari
 
Makalah pemanasan global xii ipa 2
Makalah pemanasan global xii ipa 2Makalah pemanasan global xii ipa 2
Makalah pemanasan global xii ipa 2
Septian Muna Barakati
 
Teknologi Fermentasi pada Donat
Teknologi Fermentasi pada DonatTeknologi Fermentasi pada Donat
Teknologi Fermentasi pada Donat
Nuruliswati
 
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentangLaporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Yasinta Surya
 

What's hot (20)

Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase
 
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
 
Laporan enzim katalase
Laporan enzim katalaseLaporan enzim katalase
Laporan enzim katalase
 
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang HijauLaporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
 
Percobaan Elektrolisis
Percobaan ElektrolisisPercobaan Elektrolisis
Percobaan Elektrolisis
 
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijauRancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
 
Fermentasi anaerob
Fermentasi anaerobFermentasi anaerob
Fermentasi anaerob
 
Laporan praktikum kimia
Laporan praktikum kimiaLaporan praktikum kimia
Laporan praktikum kimia
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi AlkoholLaporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
 
Biologi: LAPORAN PERCOBAAN PENGARUH MEDIA TANAM TERHADAP KECEPATAN TUMBUH DAN...
Biologi: LAPORAN PERCOBAAN PENGARUH MEDIA TANAM TERHADAP KECEPATAN TUMBUH DAN...Biologi: LAPORAN PERCOBAAN PENGARUH MEDIA TANAM TERHADAP KECEPATAN TUMBUH DAN...
Biologi: LAPORAN PERCOBAAN PENGARUH MEDIA TANAM TERHADAP KECEPATAN TUMBUH DAN...
 
Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi
 
Biologi ~ perbandingan teori evolusi
Biologi ~ perbandingan teori evolusiBiologi ~ perbandingan teori evolusi
Biologi ~ perbandingan teori evolusi
 
Biologi 12 laporan praktikum enzim katalase
Biologi 12   laporan praktikum enzim katalaseBiologi 12   laporan praktikum enzim katalase
Biologi 12 laporan praktikum enzim katalase
 
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang BerbedaLaporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
 
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju ReaksiLaporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju Reaksi
 
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji MakananLaporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
 
Makalah pemanasan global xii ipa 2
Makalah pemanasan global xii ipa 2Makalah pemanasan global xii ipa 2
Makalah pemanasan global xii ipa 2
 
Teknologi Fermentasi pada Donat
Teknologi Fermentasi pada DonatTeknologi Fermentasi pada Donat
Teknologi Fermentasi pada Donat
 
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentangLaporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
 

Viewers also liked

Rpp smp ipa
Rpp smp ipaRpp smp ipa
Rpp smp ipa
Deky07
 
Pembuatan Es Puter Menggunakan Prinsip Sifat Koligatif
Pembuatan Es Puter Menggunakan Prinsip Sifat KoligatifPembuatan Es Puter Menggunakan Prinsip Sifat Koligatif
Pembuatan Es Puter Menggunakan Prinsip Sifat Koligatif
anggundiantriana
 
Fungsi larutan-buffer
Fungsi larutan-bufferFungsi larutan-buffer
Fungsi larutan-buffer
Diane Arini
 
Rpp ipa smp kurikulum 2013 kelas 7
Rpp ipa smp kurikulum 2013 kelas 7Rpp ipa smp kurikulum 2013 kelas 7
Rpp ipa smp kurikulum 2013 kelas 7
labdasar
 
ARH2050 Syllabus
ARH2050 SyllabusARH2050 Syllabus
ARH2050 Syllabus
ProfWillAdams
 
Update on Institutional Identity Management Priorities at SFU
Update on Institutional Identity Management Priorities at SFUUpdate on Institutional Identity Management Priorities at SFU
Update on Institutional Identity Management Priorities at SFU
Jeremy Rosenberg
 
Hum2220 fa2014 proust questionnaire
Hum2220 fa2014 proust questionnaireHum2220 fa2014 proust questionnaire
Hum2220 fa2014 proust questionnaire
ProfWillAdams
 
Mobilys - Mobile Apps Development
Mobilys - Mobile Apps DevelopmentMobilys - Mobile Apps Development
Mobilys - Mobile Apps Development
Julia Stolyarova
 
(R)evolutionize APM
(R)evolutionize APM(R)evolutionize APM
(R)evolutionize APM
Andreas Grabner
 
Hum2220 fa2014 syllabus
Hum2220 fa2014 syllabusHum2220 fa2014 syllabus
Hum2220 fa2014 syllabus
ProfWillAdams
 
October pti
October ptiOctober pti
October pti
Manish Arora
 
Hum2310 fa2014 exam 4 study guide
Hum2310 fa2014 exam 4 study guideHum2310 fa2014 exam 4 study guide
Hum2310 fa2014 exam 4 study guide
ProfWillAdams
 
Estonia
EstoniaEstonia
Estonia
IESCAComenius
 
Arh1000 sp2016 syllabus
Arh1000 sp2016 syllabusArh1000 sp2016 syllabus
Arh1000 sp2016 syllabus
ProfWillAdams
 
Loopbaanbeleid
LoopbaanbeleidLoopbaanbeleid
Loopbaanbeleid
Augustus consultancy
 
Stenden master l&i 8 maart 2013
Stenden master l&i 8 maart 2013Stenden master l&i 8 maart 2013
Stenden master l&i 8 maart 2013
Augustus consultancy
 
Krishi vijay livestock catalogue new
Krishi vijay livestock catalogue newKrishi vijay livestock catalogue new
Krishi vijay livestock catalogue new
Manish Arora
 
Arh2050mycenaeanarchaicgreekart mainlandgreecesfirstflowering-120605112641-ph...
Arh2050mycenaeanarchaicgreekart mainlandgreecesfirstflowering-120605112641-ph...Arh2050mycenaeanarchaicgreekart mainlandgreecesfirstflowering-120605112641-ph...
Arh2050mycenaeanarchaicgreekart mainlandgreecesfirstflowering-120605112641-ph...
ProfWillAdams
 
Cssbestpracticesjstyleguidejandtips 150830184202-lva1-app6892
Cssbestpracticesjstyleguidejandtips 150830184202-lva1-app6892Cssbestpracticesjstyleguidejandtips 150830184202-lva1-app6892
Cssbestpracticesjstyleguidejandtips 150830184202-lva1-app6892
Deepak Sharma
 
상상지니릴레이 Wmc
상상지니릴레이 Wmc상상지니릴레이 Wmc
상상지니릴레이 Wmc
HaNee Seo
 

Viewers also liked (20)

Rpp smp ipa
Rpp smp ipaRpp smp ipa
Rpp smp ipa
 
Pembuatan Es Puter Menggunakan Prinsip Sifat Koligatif
Pembuatan Es Puter Menggunakan Prinsip Sifat KoligatifPembuatan Es Puter Menggunakan Prinsip Sifat Koligatif
Pembuatan Es Puter Menggunakan Prinsip Sifat Koligatif
 
Fungsi larutan-buffer
Fungsi larutan-bufferFungsi larutan-buffer
Fungsi larutan-buffer
 
Rpp ipa smp kurikulum 2013 kelas 7
Rpp ipa smp kurikulum 2013 kelas 7Rpp ipa smp kurikulum 2013 kelas 7
Rpp ipa smp kurikulum 2013 kelas 7
 
ARH2050 Syllabus
ARH2050 SyllabusARH2050 Syllabus
ARH2050 Syllabus
 
Update on Institutional Identity Management Priorities at SFU
Update on Institutional Identity Management Priorities at SFUUpdate on Institutional Identity Management Priorities at SFU
Update on Institutional Identity Management Priorities at SFU
 
Hum2220 fa2014 proust questionnaire
Hum2220 fa2014 proust questionnaireHum2220 fa2014 proust questionnaire
Hum2220 fa2014 proust questionnaire
 
Mobilys - Mobile Apps Development
Mobilys - Mobile Apps DevelopmentMobilys - Mobile Apps Development
Mobilys - Mobile Apps Development
 
(R)evolutionize APM
(R)evolutionize APM(R)evolutionize APM
(R)evolutionize APM
 
Hum2220 fa2014 syllabus
Hum2220 fa2014 syllabusHum2220 fa2014 syllabus
Hum2220 fa2014 syllabus
 
October pti
October ptiOctober pti
October pti
 
Hum2310 fa2014 exam 4 study guide
Hum2310 fa2014 exam 4 study guideHum2310 fa2014 exam 4 study guide
Hum2310 fa2014 exam 4 study guide
 
Estonia
EstoniaEstonia
Estonia
 
Arh1000 sp2016 syllabus
Arh1000 sp2016 syllabusArh1000 sp2016 syllabus
Arh1000 sp2016 syllabus
 
Loopbaanbeleid
LoopbaanbeleidLoopbaanbeleid
Loopbaanbeleid
 
Stenden master l&i 8 maart 2013
Stenden master l&i 8 maart 2013Stenden master l&i 8 maart 2013
Stenden master l&i 8 maart 2013
 
Krishi vijay livestock catalogue new
Krishi vijay livestock catalogue newKrishi vijay livestock catalogue new
Krishi vijay livestock catalogue new
 
Arh2050mycenaeanarchaicgreekart mainlandgreecesfirstflowering-120605112641-ph...
Arh2050mycenaeanarchaicgreekart mainlandgreecesfirstflowering-120605112641-ph...Arh2050mycenaeanarchaicgreekart mainlandgreecesfirstflowering-120605112641-ph...
Arh2050mycenaeanarchaicgreekart mainlandgreecesfirstflowering-120605112641-ph...
 
Cssbestpracticesjstyleguidejandtips 150830184202-lva1-app6892
Cssbestpracticesjstyleguidejandtips 150830184202-lva1-app6892Cssbestpracticesjstyleguidejandtips 150830184202-lva1-app6892
Cssbestpracticesjstyleguidejandtips 150830184202-lva1-app6892
 
상상지니릴레이 Wmc
상상지니릴레이 Wmc상상지니릴레이 Wmc
상상지니릴레이 Wmc
 

Similar to Kimia Terapan - Pembuatan Es Krim

Es krim jagung & s elai labu
Es krim jagung & s elai labuEs krim jagung & s elai labu
Es krim jagung & s elai labu
daniel muttaqin
 
Sifat Koligatif di Kehidupan Sehari-hari
Sifat Koligatif di Kehidupan Sehari-hariSifat Koligatif di Kehidupan Sehari-hari
Sifat Koligatif di Kehidupan Sehari-hari
RetnoAnggraeni12
 
Kristalisasi gula
Kristalisasi gulaKristalisasi gula
Kristalisasi gula
Tex Defender
 
Presentation materi-140316014057-phpapp01
Presentation materi-140316014057-phpapp01Presentation materi-140316014057-phpapp01
Presentation materi-140316014057-phpapp01deky10
 
Materi Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud ZatMateri Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud Zat
Umandara Budiman
 
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi PanganMateri Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
AtikaYahdiyaniIkhsan
 

Similar to Kimia Terapan - Pembuatan Es Krim (8)

Presentasi kimia
Presentasi kimiaPresentasi kimia
Presentasi kimia
 
Presentasi kimia
Presentasi kimiaPresentasi kimia
Presentasi kimia
 
Es krim jagung & s elai labu
Es krim jagung & s elai labuEs krim jagung & s elai labu
Es krim jagung & s elai labu
 
Sifat Koligatif di Kehidupan Sehari-hari
Sifat Koligatif di Kehidupan Sehari-hariSifat Koligatif di Kehidupan Sehari-hari
Sifat Koligatif di Kehidupan Sehari-hari
 
Kristalisasi gula
Kristalisasi gulaKristalisasi gula
Kristalisasi gula
 
Presentation materi-140316014057-phpapp01
Presentation materi-140316014057-phpapp01Presentation materi-140316014057-phpapp01
Presentation materi-140316014057-phpapp01
 
Materi Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud ZatMateri Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud Zat
 
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi PanganMateri Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
 

More from 21 Memento

Gelombang Stasioner
Gelombang StasionerGelombang Stasioner
Gelombang Stasioner
21 Memento
 
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolitSifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
21 Memento
 
Colligative Properties
Colligative PropertiesColligative Properties
Colligative Properties
21 Memento
 
Laporan Kimia - Hubungan Titik Beku dengan Jumlah Partikel dan Molalitas
Laporan Kimia - Hubungan Titik Beku dengan Jumlah Partikel dan MolalitasLaporan Kimia - Hubungan Titik Beku dengan Jumlah Partikel dan Molalitas
Laporan Kimia - Hubungan Titik Beku dengan Jumlah Partikel dan Molalitas
21 Memento
 
KTI Perkembangan Smartphone di Jember
KTI   Perkembangan Smartphone di JemberKTI   Perkembangan Smartphone di Jember
KTI Perkembangan Smartphone di Jember
21 Memento
 
Rekayasa genetika
Rekayasa genetikaRekayasa genetika
Rekayasa genetika
21 Memento
 
Sistem Pencernaan Manusia dan Hewan
Sistem Pencernaan Manusia dan HewanSistem Pencernaan Manusia dan Hewan
Sistem Pencernaan Manusia dan Hewan
21 Memento
 
Tata Tulis Karya Ilmiah
Tata Tulis Karya IlmiahTata Tulis Karya Ilmiah
Tata Tulis Karya Ilmiah
21 Memento
 
Proposal 2014
Proposal 2014Proposal 2014
Proposal 2014
21 Memento
 
Praktikum Kimia - Penurunan Titik Beku
Praktikum Kimia - Penurunan Titik BekuPraktikum Kimia - Penurunan Titik Beku
Praktikum Kimia - Penurunan Titik Beku
21 Memento
 
Kimia Terapan - Laporan CASSACE
Kimia Terapan - Laporan CASSACEKimia Terapan - Laporan CASSACE
Kimia Terapan - Laporan CASSACE
21 Memento
 
Dasar teori katalase
Dasar teori katalaseDasar teori katalase
Dasar teori katalase
21 Memento
 
Biologi Terapan - Laporan Perbedaan Pengaruh Bahan Tanam Terhadap Produktivi...
Biologi Terapan - Laporan Perbedaan Pengaruh Bahan Tanam  Terhadap Produktivi...Biologi Terapan - Laporan Perbedaan Pengaruh Bahan Tanam  Terhadap Produktivi...
Biologi Terapan - Laporan Perbedaan Pengaruh Bahan Tanam Terhadap Produktivi...
21 Memento
 
Kimia Terapan - Cassace (Cassava Rice/Nasi Singkong)
Kimia Terapan - Cassace (Cassava Rice/Nasi Singkong)Kimia Terapan - Cassace (Cassava Rice/Nasi Singkong)
Kimia Terapan - Cassace (Cassava Rice/Nasi Singkong)
21 Memento
 
Artikel Wirausaha
Artikel WirausahaArtikel Wirausaha
Artikel Wirausaha
21 Memento
 
Biologi un 2014 materi
Biologi un 2014 materiBiologi un 2014 materi
Biologi un 2014 materi21 Memento
 
Uji molisch
Uji molischUji molisch
Uji molisch
21 Memento
 
Uas tik
Uas tikUas tik
Uas tik
21 Memento
 
Praktikum Kimia - Laporan Korosi
Praktikum Kimia - Laporan KorosiPraktikum Kimia - Laporan Korosi
Praktikum Kimia - Laporan Korosi
21 Memento
 

More from 21 Memento (20)

Gelombang Stasioner
Gelombang StasionerGelombang Stasioner
Gelombang Stasioner
 
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolitSifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
 
Colligative Properties
Colligative PropertiesColligative Properties
Colligative Properties
 
Laporan Kimia - Hubungan Titik Beku dengan Jumlah Partikel dan Molalitas
Laporan Kimia - Hubungan Titik Beku dengan Jumlah Partikel dan MolalitasLaporan Kimia - Hubungan Titik Beku dengan Jumlah Partikel dan Molalitas
Laporan Kimia - Hubungan Titik Beku dengan Jumlah Partikel dan Molalitas
 
KTI Perkembangan Smartphone di Jember
KTI   Perkembangan Smartphone di JemberKTI   Perkembangan Smartphone di Jember
KTI Perkembangan Smartphone di Jember
 
Rekayasa genetika
Rekayasa genetikaRekayasa genetika
Rekayasa genetika
 
Sistem Pencernaan Manusia dan Hewan
Sistem Pencernaan Manusia dan HewanSistem Pencernaan Manusia dan Hewan
Sistem Pencernaan Manusia dan Hewan
 
Tata Tulis Karya Ilmiah
Tata Tulis Karya IlmiahTata Tulis Karya Ilmiah
Tata Tulis Karya Ilmiah
 
Proposal 2014
Proposal 2014Proposal 2014
Proposal 2014
 
Praktikum Kimia - Penurunan Titik Beku
Praktikum Kimia - Penurunan Titik BekuPraktikum Kimia - Penurunan Titik Beku
Praktikum Kimia - Penurunan Titik Beku
 
Kimia Terapan - Laporan CASSACE
Kimia Terapan - Laporan CASSACEKimia Terapan - Laporan CASSACE
Kimia Terapan - Laporan CASSACE
 
Dasar teori katalase
Dasar teori katalaseDasar teori katalase
Dasar teori katalase
 
Biologi Terapan - Laporan Perbedaan Pengaruh Bahan Tanam Terhadap Produktivi...
Biologi Terapan - Laporan Perbedaan Pengaruh Bahan Tanam  Terhadap Produktivi...Biologi Terapan - Laporan Perbedaan Pengaruh Bahan Tanam  Terhadap Produktivi...
Biologi Terapan - Laporan Perbedaan Pengaruh Bahan Tanam Terhadap Produktivi...
 
Kimia Terapan - Cassace (Cassava Rice/Nasi Singkong)
Kimia Terapan - Cassace (Cassava Rice/Nasi Singkong)Kimia Terapan - Cassace (Cassava Rice/Nasi Singkong)
Kimia Terapan - Cassace (Cassava Rice/Nasi Singkong)
 
Artikel Wirausaha
Artikel WirausahaArtikel Wirausaha
Artikel Wirausaha
 
Lemak final
Lemak finalLemak final
Lemak final
 
Biologi un 2014 materi
Biologi un 2014 materiBiologi un 2014 materi
Biologi un 2014 materi
 
Uji molisch
Uji molischUji molisch
Uji molisch
 
Uas tik
Uas tikUas tik
Uas tik
 
Praktikum Kimia - Laporan Korosi
Praktikum Kimia - Laporan KorosiPraktikum Kimia - Laporan Korosi
Praktikum Kimia - Laporan Korosi
 

Kimia Terapan - Pembuatan Es Krim

  • 1. Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari: Pembuatan Es Krim A. Penerapan Penurunan Titik Beku dalam Pembuatan Es Krim Es menyerap energi berupa kalor untuk mencair. Sedangkan untuk membekukan air, terjadi pelepasan kalor. Ketika kita menggunakan es untuk mendinginkan bahan-bahan es krim, energi diserap dari bahan-bahan tersebut dan lingkungan di sekitarnya (seperti tangan kita ketika memegang es). Saat kita menambahkan garam pada es, titik beku es akan turun, sehingga lebih banyak energi yang harus diserap dari lingkungan agar es mencair. Dalam pembuatan es krim, kita bisa mengganti garam NaCl dengan garam lainnya. Akan tetapi, kita tidak bias menggantikan garam dengan gula, karena gula tidak dapat larut pada air dingin dan partikel gula tidak dapat terpecahkan seperti garam yang ionik. NaCl yang terurai menjadi Na+ dan Cl- memiliki kemampuan yang baik dalam menurunkan titik beku, karena partikel-partikelnya dapat menghambat air untuk membeku. Semakin banyak partikelnya, semakin besar dampaknya pada sifat koligatif larutan tersebut, seperti penurunan titik beku, elevasi titik didih, dan tekanan osmosis. Untuk membekukan adonan es krim memerlukan suhu di bawah 00 C. Misalkan adonan es krim dimasukkan dalam wadah logam, kemudian di ruang antara ember kayu dan wadah logam dimasukkan es. Awalnya, suhu es itu akan kurang dari 00 C. Namun, permukaan es yang berkontak langsung dengan udara akan segera naik suhunya mencapai 00 C dan sebagiannya akan mencair. Suhu campuran es dan air tadi akan tetap 00 C selama esnya belum semuanya mencair. Seperti disebut di atas, jelas campuran es krim tidak membeku pada suhu 00 C akibat sifat koligatif penurunan titik beku.
  • 2. Bila ditaburkan sedikit garam ke campuran es dan air tadi, maka akan didapatkan hal yang berbeda. Air lelehan es dengan segera akan melarutkan garam yang ditaburkan. Dengan demikian, kristal es akan terapung di larutan garam. Karena larutan garam akan mempunyai titik beku yang lebih rendah dari 00 C, es akan turun suhunya sampai titik beku air garam tercapai. Dengan kata lain, campuran es krim tadi dikelilingi oleh larutan garam yang temperaturnya lebih rendah dari 00 C sehingga adonan es krim itu akan dapat membeku. Tetapi Kalau campuran itu hanya dibiarkan saja mendingin tidak akan dihasilkan es krim, melainkan gumpalan padat dan rapat berisi kristal-kristal es yang tidak akan enak kalau dimakan. B. Komposisi Es Krim dan Manfaatnya Ada lima komponen penyusun es krim: Krim, Skim, Air, Gula dan Stabilizer. Kadar air dalam es krim antara 60%-62%, jika air terlalu banyak maka es krim menjadi kasar, jika air terlalu sedikit maka es krim akan menjadi terlalu padat. Untuk bisa creamy, 60%-62% itu sudah ukuran yang teruji. Dengan demikian maka kadar bahan kering adalah 38%-40%. a. Krim Krim memberikan aroma susu dan mencegah pembentukan kristal yang terlalu besar. Pada hakekatnya krim adalah lemak, maka kita bisa menggunakan lemak lain, umumnya adalah santan atau telur. Dengan konsekuensi akan berkurangnya/hilangnya aroma susu diganti menjadi aroma santan atau aroma telur, bisa juga dicampurkan ketiga lemak tersebut, sesuai selera. Tapi tidak semua lemak bisa dipakai untuk es krim, mentega atau korvet akan membuat es krim ngendal, minyak kedelai tidak ngendal tapi aroma es krim menjadi aneh. Jadi yang direkomendasikan adalah lemak susu, lemak telur dan lemak santan. Kadar lemak dalam es krim adalah 8%-16%. b. Skim Skim pada es krim adalah sebagai tubuh yang membentuk tekstur. Membuat es krim tanpa skim hasilnya seperti kocokan whipcream itu, memang lembut, tapi ringan. Sama dengan krim, pada hakekatnya skim ini adalah bahan padatan yang terdiri dari protein, karbohidrat dan mineral, jadi bisa diambilkan dari telur atau santan. Kadar skim dalam es krim adalah sama dengan krim yaitu antara 8% sampai 16%. c. Gula Gula tidak hanya berfungsi sebagai pemberi rasa manis pada es krim, tapi jugamenurunkan titik beku adonan, sehingga adonan tidak terlalu cepat membeku saat
  • 3. diproses. Ini penting agar udara yang masuk kedalam adonan bisa lebih banyak sehingga tekstur menjadi lebih lembut. Kadar gula dalam es krim adalah 15%. d. Stabilizer Stabilizer berfungsi untuk emulsi, yaitu membentuk selaput yang berukuran mikro untuk mengikat molekul lemak, air dan udara. Dengan demikian air tidak akan mengkristal, dan lemak tidak akan mengeras. Stabilizer juga bersifat mengentalkan adonan, sehingga selaput tadi bisa stabil. Kadar stabilizer dalam es krim adalah 0.3%.