SlideShare a Scribd company logo
JENIS-JENIS
VARIABLE
PEMBELAJARAN
Kelompok 2
Supardi Al Balikpapani
Tri Haryanto
Lilik Pujianto
Muh Rujib Abdullah
TAKSONOMI VARIABEL
PEMBELAJARAN
Pengelompokan atau taksonomi dapat diartikan sebagai
salah satu metode klasifikasi tujuan instruksional secara
berjenjang dan progresif ke tingkat yang lebih tinggi.
Menurut Reigeluth dan Merill (dalam Sudana Degeng,
1989:12) klasifikasi variabel-variabel pembelajaran ini
dimodifikasi menjad tiga variabel yaitu sebagai berikut :
1. Variabel kondisi pembelajaran
2. Variabel metode pembelajaran
3. Variabel hasil pembelajaran
KONDISI PEMBELAJARAN
• Kondisi pembelajaran dapat didefinisikan:
- faktor yang mempengaruhi efek penggunaan metode tertentu utk meningkatkan hasil
pembelajaran.
- keadaan riil dilapangan atau keadaan pada saat terjadinya proses pembelajaran.
• Variabel yang termasuk kedalam kondisi pembelajaran yaitu:
1. Tujuan dan Karakteristik Bidang Studi
- Mengacu pada hasil pembelajaran yang diharapkan.
- Tujuan pengajaran dapat diklasifikasikan menjadi 2 jenis yaitu tujuan umum & tujuan khusus.
- Karakteristik bidang studi adalah aspek-aspek suatu bidang studi yg dpt memberikan landasan yg
berguna dalam mendeskripsikan strategi pembelajaran.
- Sifat bidan studi satu dg yang lain berbeda maka dituntut untuk menggunakan strategi dam media
yang berbeda pula.
2. Kendala dan Karakteristik Bidang Studi
• Ada dua variabel yang mempengaruhi pemilihan strategi penyampaian, yaitu :
karakteristik bidang studi dan kendala.
• Dalam karakteristik bidang studi perlu memperhatikan media yang pas dan tepat.
(tingkat kecermatan suatu media dalam menyampaikan pembelajaran, kemampuan
khusus yang dimiliki oleh suatu media, & pengaruh motivasional)
• Sedangkan kendala adalah keterbatasan sumber-sumber, seperti media, waktu,
personalia, dan uang.
• Peran media harus sejalur dengan isi dari tujuan pengajaran.
• Media tidaklah harus mahal yang paling penting dari sebuah media adalah dapat
menghantarkan siswa pada tujuan pembelajaran secara efektif dan efisien.
3. Karakteristik Siswa/Siswi Belajar
• Karakteristik siswa-siswi belajar adalah aspek-aspek atau kualitas
perseorangan siswa seperti bakat, motivasi belajar dan
kemampuan awal (hasil belajar) yang telah dimilikinya.
• Karakter siswa yang bermacam-macam menuntut guru untuk
strategi dalam pembelajaran dan pengelolaan pembelajaran.
• mungkin sekali suatu variabel kondisi akan mempengaruhi setiap
variabel metode, disamping pengaruh utamanya pada strategi
pengelolaan pembelajaran.
METODE PEMBELAJARAN
• metode pembelajaran adalah cara melakukan atau penyajikan, menguraikan,
memberi contoh dan memberi latihan isi pelajaran kepada siswa untuk mencapai
tujuan tertentu.
• Dalam mengunakan metode pembelajaran guru hendaknya mengunakan lebih dari
satu metode.
• Variabel-variabel metode pembelajaran diklasifikasikan menjadi 3 (tiga) jenis yaitu :
- Strategi pengorganisasian
- Strategi penyampaian
- Strategi pengelolaan
ORGANIZATIONAL STRATEGY
(STRATEGI PENGORGANISASIAN)
• Metodeuntuk mengorganisasi isi bidang studi yang telah dipilih untuk
pembelajaran. Mengorganisasi mengacu pada kegiatan pemilihan isi, pembuatan
diagram, format, dst. Strategi pengorganisasian dibedakan menjadi 2 yaitu strategi
makro dan strategi mikro. Strategi makro mengacu pada metode untuk
mengorganisasi isi pembelajaran yang melibatkan lebih dari satu konsep, prosedur,
atau prinsip. Strategi mikro mengacu metode untuk mengorganisasi isi
pembelajaran yang hanya satu konsep, prosedur, atau prinsip.
• Strategi makro berkaitan erat dengan proses memilih, menata urutan, membuat
sintesis, dan rangkuman isi pembelajaran. Pemilihan isi dikaitkan dengan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai. Pembuatan sintesis mengacu pada menunjukan
kaitan antar konsep, prosedur, atau prinsip. Pembuatan rangkuman mengacu pada
cara melakukan tinjauan ulang konsep, prosedur, atau prinsip, dan kaitannya.
DELIVERY STRATEGY
(STRATEGI PENYAMPAIAN)
• Metodeuntuk menyampaiakn pembelajaran kepada siswa dan untuk menerima serta
memberikan respon siswa. Bidang kajian utama strategi ini adalah media pembelajaran. Dua
fungsi strategi penyampaian adalah (1) menyampaikan isi pembelajaran kepada siswa, dan
(2) menyediakan informasi atau bahan-bahan yang diperlukan siswa untuk menampilkan
unjuk kerja.
• Ada 5 cara mengklasifikasikan media untuk menentukan strategi pembelajaran, yaitu :
a.Tingkat kecermatannya dalam menggambarkan sesuatu;
b.Tingkat interaksi yang mampu ditimbulkannya;
c.Tingkat kemampuan khusus yang dimilikinya;
d.Tingkat motivasi yang ditimbulkannya;
e.Tingkat biaya yang diperlukan.
MANAGEMENT STRATEGY (STRATEGI
PENGELOLAAN)
Metode untuk menata interaksi antara peserta didik dengan
variabel pembelajaran lainnya. Strategi ini berkaitan dengan
pengambilan keputusan tentang strategi pengorganisasian dan
strategi penyampaian yang akan dipilih dan digunakan selama
proses pembelajaran. Ada 3 klasifikasi penting variabel strategi
pengelolaan, yaitu penjadwalan, pembuatan catatan kemajuan
belajar siswa, dan motivasi.

More Related Content

Similar to Jenis-jenis variable pembelajaran.pptx

Strategi Belajar Mengajar - Made Wena
Strategi Belajar Mengajar - Made WenaStrategi Belajar Mengajar - Made Wena
Strategi Belajar Mengajar - Made WenaHariyatunnisa Ahmad
 
ModelPembelajaranDalamPendidikanJasmani.pdf
ModelPembelajaranDalamPendidikanJasmani.pdfModelPembelajaranDalamPendidikanJasmani.pdf
ModelPembelajaranDalamPendidikanJasmani.pdfirwan prayogo
 
BK (Bimbingan Konseling) XI, Makna Belajar
BK (Bimbingan Konseling) XI, Makna BelajarBK (Bimbingan Konseling) XI, Makna Belajar
BK (Bimbingan Konseling) XI, Makna Belajarnadya1997
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranIcha Acha
 
Aef Saefuddin
Aef SaefuddinAef Saefuddin
Aef SaefuddinAef1990
 
Tugas makalah-strategi-peasambelajaran (2)
Tugas makalah-strategi-peasambelajaran (2)Tugas makalah-strategi-peasambelajaran (2)
Tugas makalah-strategi-peasambelajaran (2)Mask Kur
 
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)Hariyatunnisa Ahmad
 
Kpt6043 Tugasan 2
Kpt6043 Tugasan 2 Kpt6043 Tugasan 2
Kpt6043 Tugasan 2 thong
 
Pengertian pengembangan kurikulum
Pengertian pengembangan kurikulumPengertian pengembangan kurikulum
Pengertian pengembangan kurikulumslamet haryanto
 
PPT ZEIN_Presentation1 (2).pptx
PPT ZEIN_Presentation1 (2).pptxPPT ZEIN_Presentation1 (2).pptx
PPT ZEIN_Presentation1 (2).pptxMuhamadhendro
 
Ppt tekhno umi sahlah
Ppt tekhno umi sahlahPpt tekhno umi sahlah
Ppt tekhno umi sahlah2012620165
 
Mengembangkan Strategi Pembelajaran
Mengembangkan Strategi PembelajaranMengembangkan Strategi Pembelajaran
Mengembangkan Strategi PembelajaranMAR'AH NAILUL FAROH
 

Similar to Jenis-jenis variable pembelajaran.pptx (20)

Strategi Belajar Mengajar - Made Wena
Strategi Belajar Mengajar - Made WenaStrategi Belajar Mengajar - Made Wena
Strategi Belajar Mengajar - Made Wena
 
ModelPembelajaranDalamPendidikanJasmani.pdf
ModelPembelajaranDalamPendidikanJasmani.pdfModelPembelajaranDalamPendidikanJasmani.pdf
ModelPembelajaranDalamPendidikanJasmani.pdf
 
BK (Bimbingan Konseling) XI, Makna Belajar
BK (Bimbingan Konseling) XI, Makna BelajarBK (Bimbingan Konseling) XI, Makna Belajar
BK (Bimbingan Konseling) XI, Makna Belajar
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
 
Aef Saefuddin
Aef SaefuddinAef Saefuddin
Aef Saefuddin
 
Telaah riris pert 3
Telaah riris pert 3Telaah riris pert 3
Telaah riris pert 3
 
TBDPP.pdf
TBDPP.pdfTBDPP.pdf
TBDPP.pdf
 
Makalah model-pembelajaran
Makalah model-pembelajaranMakalah model-pembelajaran
Makalah model-pembelajaran
 
Tugas makalah-strategi-peasambelajaran (2)
Tugas makalah-strategi-peasambelajaran (2)Tugas makalah-strategi-peasambelajaran (2)
Tugas makalah-strategi-peasambelajaran (2)
 
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
 
Kpt6043 Tugasan 2
Kpt6043 Tugasan 2 Kpt6043 Tugasan 2
Kpt6043 Tugasan 2
 
Pengertian pengembangan kurikulum
Pengertian pengembangan kurikulumPengertian pengembangan kurikulum
Pengertian pengembangan kurikulum
 
Model pemb assure
Model pemb assure Model pemb assure
Model pemb assure
 
Tugas kurikulum sule
Tugas kurikulum suleTugas kurikulum sule
Tugas kurikulum sule
 
Tugas kurikulum sule
Tugas kurikulum suleTugas kurikulum sule
Tugas kurikulum sule
 
PPT ZEIN_Presentation1 (2).pptx
PPT ZEIN_Presentation1 (2).pptxPPT ZEIN_Presentation1 (2).pptx
PPT ZEIN_Presentation1 (2).pptx
 
Tugasan 4
Tugasan 4Tugasan 4
Tugasan 4
 
Tugasan 4
Tugasan 4Tugasan 4
Tugasan 4
 
Ppt tekhno umi sahlah
Ppt tekhno umi sahlahPpt tekhno umi sahlah
Ppt tekhno umi sahlah
 
Mengembangkan Strategi Pembelajaran
Mengembangkan Strategi PembelajaranMengembangkan Strategi Pembelajaran
Mengembangkan Strategi Pembelajaran
 

Recently uploaded

Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaimuhammadmasyhuri9
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comFathan Emran
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfheridawesty4
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfgloriosaesy
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaagusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..widyakusuma99
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfUditGheozi2
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogorWILDANREYkun
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxKurnia Fajar
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondelferrydmn1999
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docxRinawatiRinawati10
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 

Recently uploaded (20)

Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 

Jenis-jenis variable pembelajaran.pptx

  • 1. JENIS-JENIS VARIABLE PEMBELAJARAN Kelompok 2 Supardi Al Balikpapani Tri Haryanto Lilik Pujianto Muh Rujib Abdullah
  • 2. TAKSONOMI VARIABEL PEMBELAJARAN Pengelompokan atau taksonomi dapat diartikan sebagai salah satu metode klasifikasi tujuan instruksional secara berjenjang dan progresif ke tingkat yang lebih tinggi. Menurut Reigeluth dan Merill (dalam Sudana Degeng, 1989:12) klasifikasi variabel-variabel pembelajaran ini dimodifikasi menjad tiga variabel yaitu sebagai berikut : 1. Variabel kondisi pembelajaran 2. Variabel metode pembelajaran 3. Variabel hasil pembelajaran
  • 3. KONDISI PEMBELAJARAN • Kondisi pembelajaran dapat didefinisikan: - faktor yang mempengaruhi efek penggunaan metode tertentu utk meningkatkan hasil pembelajaran. - keadaan riil dilapangan atau keadaan pada saat terjadinya proses pembelajaran. • Variabel yang termasuk kedalam kondisi pembelajaran yaitu: 1. Tujuan dan Karakteristik Bidang Studi - Mengacu pada hasil pembelajaran yang diharapkan. - Tujuan pengajaran dapat diklasifikasikan menjadi 2 jenis yaitu tujuan umum & tujuan khusus. - Karakteristik bidang studi adalah aspek-aspek suatu bidang studi yg dpt memberikan landasan yg berguna dalam mendeskripsikan strategi pembelajaran. - Sifat bidan studi satu dg yang lain berbeda maka dituntut untuk menggunakan strategi dam media yang berbeda pula.
  • 4. 2. Kendala dan Karakteristik Bidang Studi • Ada dua variabel yang mempengaruhi pemilihan strategi penyampaian, yaitu : karakteristik bidang studi dan kendala. • Dalam karakteristik bidang studi perlu memperhatikan media yang pas dan tepat. (tingkat kecermatan suatu media dalam menyampaikan pembelajaran, kemampuan khusus yang dimiliki oleh suatu media, & pengaruh motivasional) • Sedangkan kendala adalah keterbatasan sumber-sumber, seperti media, waktu, personalia, dan uang. • Peran media harus sejalur dengan isi dari tujuan pengajaran. • Media tidaklah harus mahal yang paling penting dari sebuah media adalah dapat menghantarkan siswa pada tujuan pembelajaran secara efektif dan efisien.
  • 5. 3. Karakteristik Siswa/Siswi Belajar • Karakteristik siswa-siswi belajar adalah aspek-aspek atau kualitas perseorangan siswa seperti bakat, motivasi belajar dan kemampuan awal (hasil belajar) yang telah dimilikinya. • Karakter siswa yang bermacam-macam menuntut guru untuk strategi dalam pembelajaran dan pengelolaan pembelajaran. • mungkin sekali suatu variabel kondisi akan mempengaruhi setiap variabel metode, disamping pengaruh utamanya pada strategi pengelolaan pembelajaran.
  • 6. METODE PEMBELAJARAN • metode pembelajaran adalah cara melakukan atau penyajikan, menguraikan, memberi contoh dan memberi latihan isi pelajaran kepada siswa untuk mencapai tujuan tertentu. • Dalam mengunakan metode pembelajaran guru hendaknya mengunakan lebih dari satu metode. • Variabel-variabel metode pembelajaran diklasifikasikan menjadi 3 (tiga) jenis yaitu : - Strategi pengorganisasian - Strategi penyampaian - Strategi pengelolaan
  • 7. ORGANIZATIONAL STRATEGY (STRATEGI PENGORGANISASIAN) • Metodeuntuk mengorganisasi isi bidang studi yang telah dipilih untuk pembelajaran. Mengorganisasi mengacu pada kegiatan pemilihan isi, pembuatan diagram, format, dst. Strategi pengorganisasian dibedakan menjadi 2 yaitu strategi makro dan strategi mikro. Strategi makro mengacu pada metode untuk mengorganisasi isi pembelajaran yang melibatkan lebih dari satu konsep, prosedur, atau prinsip. Strategi mikro mengacu metode untuk mengorganisasi isi pembelajaran yang hanya satu konsep, prosedur, atau prinsip. • Strategi makro berkaitan erat dengan proses memilih, menata urutan, membuat sintesis, dan rangkuman isi pembelajaran. Pemilihan isi dikaitkan dengan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai. Pembuatan sintesis mengacu pada menunjukan kaitan antar konsep, prosedur, atau prinsip. Pembuatan rangkuman mengacu pada cara melakukan tinjauan ulang konsep, prosedur, atau prinsip, dan kaitannya.
  • 8. DELIVERY STRATEGY (STRATEGI PENYAMPAIAN) • Metodeuntuk menyampaiakn pembelajaran kepada siswa dan untuk menerima serta memberikan respon siswa. Bidang kajian utama strategi ini adalah media pembelajaran. Dua fungsi strategi penyampaian adalah (1) menyampaikan isi pembelajaran kepada siswa, dan (2) menyediakan informasi atau bahan-bahan yang diperlukan siswa untuk menampilkan unjuk kerja. • Ada 5 cara mengklasifikasikan media untuk menentukan strategi pembelajaran, yaitu : a.Tingkat kecermatannya dalam menggambarkan sesuatu; b.Tingkat interaksi yang mampu ditimbulkannya; c.Tingkat kemampuan khusus yang dimilikinya; d.Tingkat motivasi yang ditimbulkannya; e.Tingkat biaya yang diperlukan.
  • 9. MANAGEMENT STRATEGY (STRATEGI PENGELOLAAN) Metode untuk menata interaksi antara peserta didik dengan variabel pembelajaran lainnya. Strategi ini berkaitan dengan pengambilan keputusan tentang strategi pengorganisasian dan strategi penyampaian yang akan dipilih dan digunakan selama proses pembelajaran. Ada 3 klasifikasi penting variabel strategi pengelolaan, yaitu penjadwalan, pembuatan catatan kemajuan belajar siswa, dan motivasi.