SlideShare a Scribd company logo
Modul Ajar
Project Penguatan Profil Pelajar Pancasila
JENIS JENIS SAMPAH
SMA N 1 Kota Cirebon 2022-2023
A. Pengertian Sampah
Menurut Undang-undang Republik Indonesia Nomor
18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah,
Sampah adalah sisa kegiatan sehari-hari manusia
dan/atau proses alam yang berbentuk padat.
Sampah ini dihasilkan manusia setiap melakukan
aktivitas sehari-hari
B. Jenis Jenis Sampah
1. Sampah Organik,
Sampah Organik merupakan barang yang dianggap
sudah tidak terpakai dan dibuang oleh pemilik / pemakai
sebelumnya, tetapi masih bisa dipakai, dikelola dan
dimanfaatkan dengan prosedur yang benar.
Sampah ini dengan mudah dapat diuraikan
melalui proses alami.
Sampah organik merupakan sampah yang
mudah membusuk seperti, sisa daging, sisa
sayuran, daun-daun, sampah kebun dan
lainnya.
B. Jenis Jenis Sampah
2. Sampah Nonorganik (Anorganik)
Sampah nonorganik adalah sampah yang dihasilkan dari
bahan-bahan nonhayati, baik berupa produk sintetik maupun
hasil proses teknologi pengolahan bahan tambang.
Sampah ini merupakan sampah yang tidak
mudah menbusuk seperti, kertas, plastik,
logam, karet, abu gelas, bahan bangunan
bekas dan lainnya.
Sampah jenis ini pada tingkat rumah tangga misalnya botol
plastik, botol gelas, tas plastik, dan kalengSampah Organik,
B. Jenis Jenis Sampah
3. Sampah B3 (Bahan berbahaya beracun)
Pada sampah berbahaya atau bahan beracun (B3), sampah
ini terjadi dari zat kimia organik dan nonorganik serta logam-
logam berat, yang umunnya berasal dari buangan industri.
Pengelolaan sampah B3 tidak
dapat dicampurkan dengan
sampah organik dan
nonorganik. Biasanya ada badan
khusus yang dibentuk untuk
mengelola sampah B3 sesuai
peraturan berlaku.
C. Karakteristik Sampah
a. Sampah Basah adalah jenis sampah yang terdiri dari sisa
sisa potongan hewan atau sayur-sayuran hasil dari
pengolahan, pembuatan dan penyediaan makanan yang
sebagian besar terdiri dari zat-zat yang mudah menbusuk.
b. Sampah Kering adalah sampah yang dapat terbakar dan tidak
dapat terbakar yang berasal dari rumah-rumah, pusat-pusat
perdangangan, kantor-kantor.
c. Abu adalah sampah yang berasal dari sisa pembakaran dari zat
yang mudah terbakar seperti rumah, kantor maupun dipabrik-
pabrik industri.
d. Sampah Jalanan adalah sampah yang berasal dari pembersihan
jalan dan trotoar baik dengan tenaga manusia maupun dengan
tenaga mesin yang terdiri dari kertas kertas, dedaun daunan dan
lain-lain.
C. Karakteristik Sampah
e. Bangkai binatang adalah jenis sampah berupa sampah-
sampah biologis yang berasal dari bangkai binatang yang
mati karena alam, penyakit atau kecelakaan.
f. Sampah rumah tangga merupakan sampah campuran yang
terdiri dari rubbish, garbage, ashes yang berasal dari daerah
perumahan.
g. Bangkai kenderaan adalah sampah yang berasal dari bangkai-
bangkai mobil, truk, kereta api.
h. Sampah industri merupakan sampah padat yang berasal dari
industriindustri pengolahan hasil bumi / tumbuh-tubuhan dan
industri lain
C. Karakteristik Sampah
i. Sampah pembangunan yaitu sampah dari proses
pembangunan gedung, rumah dan sebagainya, yang
berupa puing-puing, potongan-potongan kayu, besi
beton, bambu dan sebagainya.
j. Sampah khusus adalah jenis sampah yang memerlukan
penanganan khusus misalnya kaleng cat, flim bekas, zat
radioaktif dan lain-lain
Dari sekian jenis sampah, yang paling krusial hingga
menjadi perhatian dunia adalah sampah plastik.
Tidak hanya merusak daratan, sampah plastik juga terbawa
sampai laut sehingga mengancam ekosistem laut.
Kecenderungan orang menggunakan plastik, jika dilihat dari
kacamata sosiologi merupakan sebuah fenomena dimana
orang ingin cepat dan praktis. Daripada menggunakan
bungkus daun dan sebagainya, plastik ini relatif lebih cepat,
praktis, murah dan mudah didapat dimana-mana.
D. Darurat Sampah
1. Membawa tas belanja sendiri
2. Membawa kotak makan sendiri
3. Mengurangi penggunaan tisu basah
4. Menggunakan produk yang dikemas dengan beling kaca
atau karton
5. Membawa botol minum sendiri
6. Tidak lagi menggunakan sedotan plastik untuk minuman
7. Melakukan daur ulang sampah plastik
E. Cara Mengurangi Sampah Plastik

More Related Content

What's hot

Ppt jenis limbah
Ppt jenis limbahPpt jenis limbah
Ppt jenis limbah
Lanange Jagad Buana
 
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Azizah Iis
 
penanggulangan sampah
penanggulangan sampahpenanggulangan sampah
penanggulangan sampah
mohamad apriyadi
 
PPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampahPPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampahHermawan Hermawan
 
Powerpoint citra plh
Powerpoint citra plhPowerpoint citra plh
Powerpoint citra plhcitra123456789
 
POWER POINT SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK.pptx
POWER POINT SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK.pptxPOWER POINT SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK.pptx
POWER POINT SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK.pptx
NovietaAyuPratiwi1
 
Pengertian Sampah
Pengertian SampahPengertian Sampah
Pengertian Sampah
Kartika Nindria Pertiwi
 
Pengantar Teknik Lingkungan
Pengantar Teknik LingkunganPengantar Teknik Lingkungan
Pengantar Teknik Lingkungan
guestcb0db
 
Proposal open house 4
Proposal open house 4Proposal open house 4
Proposal open house 4
227985
 
Penilaian Otentik - Penilaian Kinerja dan Portofolio
Penilaian Otentik - Penilaian Kinerja dan PortofolioPenilaian Otentik - Penilaian Kinerja dan Portofolio
Penilaian Otentik - Penilaian Kinerja dan Portofolio
Husna Rifqia
 
Pemilahan Sampah Organik dan Anorganik
Pemilahan Sampah Organik dan AnorganikPemilahan Sampah Organik dan Anorganik
Pemilahan Sampah Organik dan AnorganikAli Murtadho
 
Daur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertasDaur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertasAnang's Succes
 
Pengolahan limbah
Pengolahan limbahPengolahan limbah
Pengolahan limbah
Hasya Nabilah Fathan
 
Pengelolaan sampah 3 r
Pengelolaan sampah 3 rPengelolaan sampah 3 r
Pengelolaan sampah 3 rTomi Saputra
 
materi P5 SAMPAH.ppt
materi P5 SAMPAH.pptmateri P5 SAMPAH.ppt
materi P5 SAMPAH.ppt
TONIChannel1
 
PENGELOLAAN SAMPAH SECARA 3R - PPT
PENGELOLAAN SAMPAH SECARA 3R - PPTPENGELOLAAN SAMPAH SECARA 3R - PPT
PENGELOLAAN SAMPAH SECARA 3R - PPT
Quirella Bellinda
 
Pengelolaan sampah prinsip 4 r untuk jaga lingkungan
Pengelolaan sampah prinsip 4 r untuk jaga lingkunganPengelolaan sampah prinsip 4 r untuk jaga lingkungan
Pengelolaan sampah prinsip 4 r untuk jaga lingkungan
Agus Tri
 
Pengolahan limbah industri
Pengolahan limbah industriPengolahan limbah industri
Pengolahan limbah industri
Alleya Hanifa
 
Presentasi bank sampah hasil revisi akhir
Presentasi bank sampah hasil revisi akhirPresentasi bank sampah hasil revisi akhir
Presentasi bank sampah hasil revisi akhirAdi Prayogo
 
Solusi sampah pada kehidupan sekitar
Solusi sampah pada kehidupan sekitarSolusi sampah pada kehidupan sekitar
Solusi sampah pada kehidupan sekitarMonika Siregar
 

What's hot (20)

Ppt jenis limbah
Ppt jenis limbahPpt jenis limbah
Ppt jenis limbah
 
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
 
penanggulangan sampah
penanggulangan sampahpenanggulangan sampah
penanggulangan sampah
 
PPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampahPPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampah
 
Powerpoint citra plh
Powerpoint citra plhPowerpoint citra plh
Powerpoint citra plh
 
POWER POINT SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK.pptx
POWER POINT SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK.pptxPOWER POINT SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK.pptx
POWER POINT SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK.pptx
 
Pengertian Sampah
Pengertian SampahPengertian Sampah
Pengertian Sampah
 
Pengantar Teknik Lingkungan
Pengantar Teknik LingkunganPengantar Teknik Lingkungan
Pengantar Teknik Lingkungan
 
Proposal open house 4
Proposal open house 4Proposal open house 4
Proposal open house 4
 
Penilaian Otentik - Penilaian Kinerja dan Portofolio
Penilaian Otentik - Penilaian Kinerja dan PortofolioPenilaian Otentik - Penilaian Kinerja dan Portofolio
Penilaian Otentik - Penilaian Kinerja dan Portofolio
 
Pemilahan Sampah Organik dan Anorganik
Pemilahan Sampah Organik dan AnorganikPemilahan Sampah Organik dan Anorganik
Pemilahan Sampah Organik dan Anorganik
 
Daur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertasDaur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertas
 
Pengolahan limbah
Pengolahan limbahPengolahan limbah
Pengolahan limbah
 
Pengelolaan sampah 3 r
Pengelolaan sampah 3 rPengelolaan sampah 3 r
Pengelolaan sampah 3 r
 
materi P5 SAMPAH.ppt
materi P5 SAMPAH.pptmateri P5 SAMPAH.ppt
materi P5 SAMPAH.ppt
 
PENGELOLAAN SAMPAH SECARA 3R - PPT
PENGELOLAAN SAMPAH SECARA 3R - PPTPENGELOLAAN SAMPAH SECARA 3R - PPT
PENGELOLAAN SAMPAH SECARA 3R - PPT
 
Pengelolaan sampah prinsip 4 r untuk jaga lingkungan
Pengelolaan sampah prinsip 4 r untuk jaga lingkunganPengelolaan sampah prinsip 4 r untuk jaga lingkungan
Pengelolaan sampah prinsip 4 r untuk jaga lingkungan
 
Pengolahan limbah industri
Pengolahan limbah industriPengolahan limbah industri
Pengolahan limbah industri
 
Presentasi bank sampah hasil revisi akhir
Presentasi bank sampah hasil revisi akhirPresentasi bank sampah hasil revisi akhir
Presentasi bank sampah hasil revisi akhir
 
Solusi sampah pada kehidupan sekitar
Solusi sampah pada kehidupan sekitarSolusi sampah pada kehidupan sekitar
Solusi sampah pada kehidupan sekitar
 

Similar to Jenis-jenis SAMPAH.pptx

Deskripsi teori sampah
Deskripsi teori sampahDeskripsi teori sampah
Deskripsi teori sampah
Sisi Yanti
 
Biologi kel 5 Limbah dan Daur Ulangnya
Biologi kel 5 Limbah dan Daur UlangnyaBiologi kel 5 Limbah dan Daur Ulangnya
Biologi kel 5 Limbah dan Daur Ulangnya
xduosmapat
 
Jenis jenis sampah
Jenis jenis sampahJenis jenis sampah
Jenis jenis sampah
Eko Tri Budiyanto
 
PPT CT.pptx
PPT CT.pptxPPT CT.pptx
PPT CT.pptx
Firmansyah329782
 
Pemilahan Sampah (120722).pptx
Pemilahan Sampah (120722).pptxPemilahan Sampah (120722).pptx
Pemilahan Sampah (120722).pptx
UsmadiansyahZainudin1
 
1 pengertian dan karakteristik sampah
1 pengertian dan karakteristik sampah1 pengertian dan karakteristik sampah
1 pengertian dan karakteristik sampahNorma Asrika
 
Klasifikasi sampah-121008084759-phpapp02
Klasifikasi sampah-121008084759-phpapp02Klasifikasi sampah-121008084759-phpapp02
Klasifikasi sampah-121008084759-phpapp02Indriati Dewi
 
Memahami polusi dan dampaknya terhadap manusia dan
Memahami polusi dan dampaknya terhadap manusia danMemahami polusi dan dampaknya terhadap manusia dan
Memahami polusi dan dampaknya terhadap manusia dankagawa21
 
Konservasi
KonservasiKonservasi
Konservasi
QieRa Taureian Iepah
 
Makalah pengelolaan limbah padat dan cair
Makalah pengelolaan limbah padat dan cairMakalah pengelolaan limbah padat dan cair
Makalah pengelolaan limbah padat dan cair
Atikah Satyawati
 
Topik 9 makalah plh
Topik 9 makalah plhTopik 9 makalah plh
Topik 9 makalah plh
irmakurniasih
 
Leaflet pengelolaan sampah kelompok 4 promkes.doc
Leaflet pengelolaan sampah kelompok 4 promkes.docLeaflet pengelolaan sampah kelompok 4 promkes.doc
Leaflet pengelolaan sampah kelompok 4 promkes.doc
NiyaCimut
 
Karya Ilmiah Remaja "Sampah"
Karya Ilmiah Remaja "Sampah"Karya Ilmiah Remaja "Sampah"
Karya Ilmiah Remaja "Sampah"
Adityswah Anugraha
 
PPT Karakter Limbah.pptx
PPT Karakter Limbah.pptxPPT Karakter Limbah.pptx
PPT Karakter Limbah.pptx
siskadwiputri8
 
Jenis_limbah.pptx
Jenis_limbah.pptxJenis_limbah.pptx
Jenis_limbah.pptx
ssuserbd04d5
 
Kimia lingkungan limbah plastik
Kimia lingkungan limbah plastikKimia lingkungan limbah plastik
Kimia lingkungan limbah plastik
noviana anjar
 
Landasan teori sampah
Landasan teori sampahLandasan teori sampah
Landasan teori sampah
LuthfiyanRachman
 

Similar to Jenis-jenis SAMPAH.pptx (20)

Deskripsi teori sampah
Deskripsi teori sampahDeskripsi teori sampah
Deskripsi teori sampah
 
Biologi kel 5 Limbah dan Daur Ulangnya
Biologi kel 5 Limbah dan Daur UlangnyaBiologi kel 5 Limbah dan Daur Ulangnya
Biologi kel 5 Limbah dan Daur Ulangnya
 
Jenis jenis sampah
Jenis jenis sampahJenis jenis sampah
Jenis jenis sampah
 
PPT CT.pptx
PPT CT.pptxPPT CT.pptx
PPT CT.pptx
 
Pemilahan Sampah (120722).pptx
Pemilahan Sampah (120722).pptxPemilahan Sampah (120722).pptx
Pemilahan Sampah (120722).pptx
 
1 pengertian dan karakteristik sampah
1 pengertian dan karakteristik sampah1 pengertian dan karakteristik sampah
1 pengertian dan karakteristik sampah
 
Klasifikasi sampah-121008084759-phpapp02
Klasifikasi sampah-121008084759-phpapp02Klasifikasi sampah-121008084759-phpapp02
Klasifikasi sampah-121008084759-phpapp02
 
Klasifikasi sampah
Klasifikasi sampahKlasifikasi sampah
Klasifikasi sampah
 
Memahami polusi dan dampaknya terhadap manusia dan
Memahami polusi dan dampaknya terhadap manusia danMemahami polusi dan dampaknya terhadap manusia dan
Memahami polusi dan dampaknya terhadap manusia dan
 
Konservasi
KonservasiKonservasi
Konservasi
 
Makalah pengelolaan limbah padat dan cair
Makalah pengelolaan limbah padat dan cairMakalah pengelolaan limbah padat dan cair
Makalah pengelolaan limbah padat dan cair
 
Leaflet sampah AKPER PEMKAB MUNA
Leaflet sampah AKPER PEMKAB MUNALeaflet sampah AKPER PEMKAB MUNA
Leaflet sampah AKPER PEMKAB MUNA
 
Topik 9 makalah plh
Topik 9 makalah plhTopik 9 makalah plh
Topik 9 makalah plh
 
Leaflet pengelolaan sampah kelompok 4 promkes.doc
Leaflet pengelolaan sampah kelompok 4 promkes.docLeaflet pengelolaan sampah kelompok 4 promkes.doc
Leaflet pengelolaan sampah kelompok 4 promkes.doc
 
Karya Ilmiah Remaja "Sampah"
Karya Ilmiah Remaja "Sampah"Karya Ilmiah Remaja "Sampah"
Karya Ilmiah Remaja "Sampah"
 
PPT Karakter Limbah.pptx
PPT Karakter Limbah.pptxPPT Karakter Limbah.pptx
PPT Karakter Limbah.pptx
 
lingkungan.pptx
lingkungan.pptxlingkungan.pptx
lingkungan.pptx
 
Jenis_limbah.pptx
Jenis_limbah.pptxJenis_limbah.pptx
Jenis_limbah.pptx
 
Kimia lingkungan limbah plastik
Kimia lingkungan limbah plastikKimia lingkungan limbah plastik
Kimia lingkungan limbah plastik
 
Landasan teori sampah
Landasan teori sampahLandasan teori sampah
Landasan teori sampah
 

Recently uploaded

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 

Jenis-jenis SAMPAH.pptx

  • 1. Modul Ajar Project Penguatan Profil Pelajar Pancasila JENIS JENIS SAMPAH SMA N 1 Kota Cirebon 2022-2023
  • 2. A. Pengertian Sampah Menurut Undang-undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah, Sampah adalah sisa kegiatan sehari-hari manusia dan/atau proses alam yang berbentuk padat. Sampah ini dihasilkan manusia setiap melakukan aktivitas sehari-hari
  • 3.
  • 4. B. Jenis Jenis Sampah 1. Sampah Organik, Sampah Organik merupakan barang yang dianggap sudah tidak terpakai dan dibuang oleh pemilik / pemakai sebelumnya, tetapi masih bisa dipakai, dikelola dan dimanfaatkan dengan prosedur yang benar. Sampah ini dengan mudah dapat diuraikan melalui proses alami. Sampah organik merupakan sampah yang mudah membusuk seperti, sisa daging, sisa sayuran, daun-daun, sampah kebun dan lainnya.
  • 5. B. Jenis Jenis Sampah 2. Sampah Nonorganik (Anorganik) Sampah nonorganik adalah sampah yang dihasilkan dari bahan-bahan nonhayati, baik berupa produk sintetik maupun hasil proses teknologi pengolahan bahan tambang. Sampah ini merupakan sampah yang tidak mudah menbusuk seperti, kertas, plastik, logam, karet, abu gelas, bahan bangunan bekas dan lainnya. Sampah jenis ini pada tingkat rumah tangga misalnya botol plastik, botol gelas, tas plastik, dan kalengSampah Organik,
  • 6. B. Jenis Jenis Sampah 3. Sampah B3 (Bahan berbahaya beracun) Pada sampah berbahaya atau bahan beracun (B3), sampah ini terjadi dari zat kimia organik dan nonorganik serta logam- logam berat, yang umunnya berasal dari buangan industri. Pengelolaan sampah B3 tidak dapat dicampurkan dengan sampah organik dan nonorganik. Biasanya ada badan khusus yang dibentuk untuk mengelola sampah B3 sesuai peraturan berlaku.
  • 7. C. Karakteristik Sampah a. Sampah Basah adalah jenis sampah yang terdiri dari sisa sisa potongan hewan atau sayur-sayuran hasil dari pengolahan, pembuatan dan penyediaan makanan yang sebagian besar terdiri dari zat-zat yang mudah menbusuk. b. Sampah Kering adalah sampah yang dapat terbakar dan tidak dapat terbakar yang berasal dari rumah-rumah, pusat-pusat perdangangan, kantor-kantor. c. Abu adalah sampah yang berasal dari sisa pembakaran dari zat yang mudah terbakar seperti rumah, kantor maupun dipabrik- pabrik industri. d. Sampah Jalanan adalah sampah yang berasal dari pembersihan jalan dan trotoar baik dengan tenaga manusia maupun dengan tenaga mesin yang terdiri dari kertas kertas, dedaun daunan dan lain-lain.
  • 8. C. Karakteristik Sampah e. Bangkai binatang adalah jenis sampah berupa sampah- sampah biologis yang berasal dari bangkai binatang yang mati karena alam, penyakit atau kecelakaan. f. Sampah rumah tangga merupakan sampah campuran yang terdiri dari rubbish, garbage, ashes yang berasal dari daerah perumahan. g. Bangkai kenderaan adalah sampah yang berasal dari bangkai- bangkai mobil, truk, kereta api. h. Sampah industri merupakan sampah padat yang berasal dari industriindustri pengolahan hasil bumi / tumbuh-tubuhan dan industri lain
  • 9. C. Karakteristik Sampah i. Sampah pembangunan yaitu sampah dari proses pembangunan gedung, rumah dan sebagainya, yang berupa puing-puing, potongan-potongan kayu, besi beton, bambu dan sebagainya. j. Sampah khusus adalah jenis sampah yang memerlukan penanganan khusus misalnya kaleng cat, flim bekas, zat radioaktif dan lain-lain
  • 10. Dari sekian jenis sampah, yang paling krusial hingga menjadi perhatian dunia adalah sampah plastik. Tidak hanya merusak daratan, sampah plastik juga terbawa sampai laut sehingga mengancam ekosistem laut. Kecenderungan orang menggunakan plastik, jika dilihat dari kacamata sosiologi merupakan sebuah fenomena dimana orang ingin cepat dan praktis. Daripada menggunakan bungkus daun dan sebagainya, plastik ini relatif lebih cepat, praktis, murah dan mudah didapat dimana-mana. D. Darurat Sampah
  • 11. 1. Membawa tas belanja sendiri 2. Membawa kotak makan sendiri 3. Mengurangi penggunaan tisu basah 4. Menggunakan produk yang dikemas dengan beling kaca atau karton 5. Membawa botol minum sendiri 6. Tidak lagi menggunakan sedotan plastik untuk minuman 7. Melakukan daur ulang sampah plastik E. Cara Mengurangi Sampah Plastik