SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
1. -       gelombang Pertama terentang dari tahun 8000 sebelum masehi sampai sekitar
   tahun 1700 masehi. Pada tahapan ini kehidupan manusia ditandai oleh peradaban agraris
   dan pemanfaatan energi yang berbaru (renewable).
   - Gelombang kedua berlangsung antara tahun 1700 hingga tahun 1970-an dimulai dengan
       munculnya Revolusi Industri, pada saat manusia beralih ke energi yang tak terbaharukan
       seperti minyak, batu-bara, dan gas alam. Selain itu tahapan peradaban ini di tandai oleh
       upaya mekanisasi dalam semua aspek kehidupan manusia
   - Gelombang Ketiga yang kini mulai jelas bentuknya adalah peradaban yang didukung oleh
       kemajuan teknologi komunikasi dan pengolah data, penerbangan dan aplikasi angkasa
       luar, energi alternatif yang sedapat mungkin terbarukan. Bioteknologi, dan rekayasa
       genetik dengan komputer dan mikroelektronika sebagai teknologi intinya



2. Pengertian sistem adalah Kumpulan dari bagian-bagian yang tidak dapat dipisah-pisahkan
   satu sama lain dan berkaitan beroperasi di dalam mencapai satu atau lebih tujuan atau
   sasaran.


      Setiap sistem memiliki batas-batas luar yang memisahkannya dari lingkungannya.
Lingkungan sistem disebut dengan Suprasistem sedangkan bagian dari sistem disebut dengan
Subsistem. Terkadang sulit untuk membedakan apakansuatu bagian termasuk subsistem atau
suprasistem. Untuk membedakan hal tersebut dapat digunakan dua pedoman sebagai berikut
(Sudibyo, 1996).
     Pertama, harus dapat menentukan apakah sesuatu itu penting bagi pencapaian tujuan
     sistem atau apakah sesuatu itu memberikan andil bagi pencapaian tujuan sistem. Kedua,
     apakah sesuatu itu dapat dikendalikan dalam analisis yang dilakukan terhadap suatu
     sistem. Jika jawaban dari kedua langkah tersebut positif atau ya, maka sesuatu tersebut
     dapat dikatakan sebagai subsistem.
   Sebagai contoh lihat sistem pendidikan, kini muncul masalah apakah pendidikan atau
   pelatihan hewan termasuk dalam sistem pendidikan. Untuk menjawab pernyataan tersebut
   harus dilihat terlebih dahulu tujuan dari sistem pendidikan. Tujuan dari sistem pendidikan
   adalah meningkatkan pengetahuan dan keterampilan manusia



3. Pada gambar terlihat bahwa masukan yang berupa data diolah menjadi keluaran yang
   berupa informasi, akan tetapi data yang diolah tersebut bisa saja tidak langsung menjadi
   informasi, tetapi disimpan terlebih dahulu dalam suatu tempat penyimpanan yang disebut
   basis data atau database. Sebaliknya informasi juga tidak selalu diolah dari data yang baru
   dimasukan, tetapi informasi didapat dari gabungan antara data yang tersimpan dan data
   baru. Selanjutnya informasi yang dihasilkan digunakan oleh pemakai, berdasarkan informasi
   tersebut, pemakai melakukan tindakan yang akan menghasilkan sesuatu. Pada akhirnya hasil
   tindakan tersebut dapat dipakai kembali sebagai data untuk selanjutnya digunakan sebagai
   masukan. Demikian seterusnya.
Keluaran
               Masukan
                                           Proses




                                          Basis

                                           data



                                                                      Pemakai




           Data Terjaring
                                           Hasil                      Tindakan




   4. Ada empat teori menurut ujung bahwa manusia dalam memilih dan mengampil
      keputusan:


     a. Jenis Pengamat - Perasa.
     b. Jenis Intuitif – Perasa
     c. Jenis Pengamat – Pemikir
     d. Jenis Intuitif – Pemikir


Dan yang menurut saya cocok untuk mengambil satu keputusan dari teori ujung adalah Jenis
Pengamat - Perasa.
                 Orang yang termasuk jenis ini lebih menaruh perhatian pada fakta-fakta tentang
         manusia dan mengkajinya melalui pengamatan pancaindranya. Di dalam pengolahan data
         mereka menilai setiap fakta dengan penekanan pada pribadi manusiannya dan biasanya
         mereka lebih senang pada sesuatu yang teratur dan sangat memperhatikan hal-hal yang
         kecil (detail), Organisasi yang ideal menurut pandangan orang semacam ini adalah yang
         mempunyai aturan yang ditetapkan secara seksama, yang memberikan kemungkinan bagi
         komunikasi terbuka dan yang mampu memenuhi kebutuhan anggotannya.
5.
a. Perencanaan (Planning) menuntun untuk mencapai tujuan adalah sebagai berikut :
1. Organisasi untuk memperoleh dan menggunakan sumberdaya yang diperlukan untuk
   mencapai tujuan yang telah ditetapkan;
2. Orang yang berada dalam organisasi melaksanakan tugas mereka sesuai dengan
   tujuan dan prosedur yang dibuat;
3. Perkembangan ke arah tujua yang dapat dikendalikan dan diukur sehingga dapat
   diadakan perbaikan jika perlu.
b. Pelaksanaan (organizing) adalah fungsi untuk menyusun tugas dan kegiatan yang
   bekerja dalam organisasi sesuai dengan tujua organisasi, penyusunan ini biasanya
   dituangkan dalam bentuk struktur organisasi. Dengan demikian tujuan yang berbeda
   biasannya membutuhkan struktur yang berbeda pula.
c. Pengarahan (leding) adalah suatu kegiatan dimana manajer mengarahkan dan
   memotivasi orang-orang yang berada di dalam organisasi untuk bekerja se-efisien dan
   se-efektif mungkin dalam pencapaian tujuan organisasi yang telah ditetapkan.
d. Penarikan pengawai (staffing) adalah fungsi manajemen yang berhubungan dengan
   memilih orang yang bekerja dalam organisasi, menempatkan mereka pekerjaan yang
   tepat, dan mengadakan pelatihan untuk mengembangkan sumberdaya yang telah
   dimiliki.
e. Pengawasan (controlling) merupakan fungsi untuk mengamati pelaksanaan atas
   kegiatan yang sedang berlangsung, apakah sesuai dengan rencana, jika tidak, maka
   perbaikan akan dilakukan. Setiap pengawasan harus memperhatikan tersebut di bawah
   ini :
1. Mempunyai strandar dari setiap kegiatan yang akan diamati;
2. Dapat mengukur hasil kegiatan dengan standar;
3. Mengadakan perbaikan jika hasil kegiata tidak memenuhi atau tidak sesuasi dengan
     standar.

More Related Content

Viewers also liked

Presentacion astrid uft
Presentacion astrid uftPresentacion astrid uft
Presentacion astrid uftaajja
 
FSA Mozilla Nepal III Meetup
FSA Mozilla Nepal III MeetupFSA Mozilla Nepal III Meetup
FSA Mozilla Nepal III MeetupRaju Dawadi
 
Psyco sportingles
Psyco sportinglesPsyco sportingles
Psyco sportinglesstephanieqh
 
школа 111пухленко
школа 111пухленкошкола 111пухленко
школа 111пухленко178jj178jj
 
Tiempos verbales
Tiempos verbalesTiempos verbales
Tiempos verbalesstephanieqh
 
Presentacion astrid
Presentacion astridPresentacion astrid
Presentacion astridaajja
 
презентация умл
презентация умлпрезентация умл
презентация умл178jj178jj
 
About Rice+Associates
About Rice+AssociatesAbout Rice+Associates
About Rice+AssociatesTom Rice
 
Advantages Over Conventional Error Handling in OOP
Advantages Over Conventional Error Handling in OOPAdvantages Over Conventional Error Handling in OOP
Advantages Over Conventional Error Handling in OOPRaju Dawadi
 
прикметник(ознайомлення)
прикметник(ознайомлення)прикметник(ознайомлення)
прикметник(ознайомлення)178jj178jj
 
25 Tips: Email Lead Generation from Social Media
25 Tips: Email Lead Generation from Social Media25 Tips: Email Lead Generation from Social Media
25 Tips: Email Lead Generation from Social MediaWishpond
 
5 marketing strategies you can learn from Zappos to boost your business
5 marketing strategies you can learn from Zappos to boost your business5 marketing strategies you can learn from Zappos to boost your business
5 marketing strategies you can learn from Zappos to boost your businessWishpond
 

Viewers also liked (15)

Presentacion astrid uft
Presentacion astrid uftPresentacion astrid uft
Presentacion astrid uft
 
FSA Mozilla Nepal III Meetup
FSA Mozilla Nepal III MeetupFSA Mozilla Nepal III Meetup
FSA Mozilla Nepal III Meetup
 
Psyco sportingles
Psyco sportinglesPsyco sportingles
Psyco sportingles
 
школа 111пухленко
школа 111пухленкошкола 111пухленко
школа 111пухленко
 
Tiempos verbales
Tiempos verbalesTiempos verbales
Tiempos verbales
 
Presentacion astrid
Presentacion astridPresentacion astrid
Presentacion astrid
 
презентация
презентацияпрезентация
презентация
 
презентация умл
презентация умлпрезентация умл
презентация умл
 
About Rice+Associates
About Rice+AssociatesAbout Rice+Associates
About Rice+Associates
 
Sajha Bus
Sajha Bus Sajha Bus
Sajha Bus
 
Advantages Over Conventional Error Handling in OOP
Advantages Over Conventional Error Handling in OOPAdvantages Over Conventional Error Handling in OOP
Advantages Over Conventional Error Handling in OOP
 
Smart Meters
Smart MetersSmart Meters
Smart Meters
 
прикметник(ознайомлення)
прикметник(ознайомлення)прикметник(ознайомлення)
прикметник(ознайомлення)
 
25 Tips: Email Lead Generation from Social Media
25 Tips: Email Lead Generation from Social Media25 Tips: Email Lead Generation from Social Media
25 Tips: Email Lead Generation from Social Media
 
5 marketing strategies you can learn from Zappos to boost your business
5 marketing strategies you can learn from Zappos to boost your business5 marketing strategies you can learn from Zappos to boost your business
5 marketing strategies you can learn from Zappos to boost your business
 

Similar to Jawaban sim

Proposal Tugas Akhir Ari Iswanto OKU
Proposal Tugas Akhir Ari Iswanto OKU Proposal Tugas Akhir Ari Iswanto OKU
Proposal Tugas Akhir Ari Iswanto OKU Ari Iswanto
 
Analisa dan Perancangan Sistem Informasi
Analisa dan Perancangan Sistem InformasiAnalisa dan Perancangan Sistem Informasi
Analisa dan Perancangan Sistem InformasiFarichah Riha
 
Publikasi 09.22.1115
Publikasi 09.22.1115Publikasi 09.22.1115
Publikasi 09.22.1115Jamil Jamil
 
PENGAMBANGAN SISTEM INFORMASI
PENGAMBANGAN SISTEM INFORMASIPENGAMBANGAN SISTEM INFORMASI
PENGAMBANGAN SISTEM INFORMASIGita Oktavianti
 
Bab 1 Simdik_KELOMPOK 1_MP 2A.pptx
Bab 1 Simdik_KELOMPOK 1_MP 2A.pptxBab 1 Simdik_KELOMPOK 1_MP 2A.pptx
Bab 1 Simdik_KELOMPOK 1_MP 2A.pptxsuliantojo
 
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...SeptiHendarwati
 
ppt metopen kel 09.pptx
ppt metopen kel 09.pptxppt metopen kel 09.pptx
ppt metopen kel 09.pptxRahmaNatasyah
 
Tugas metpen ane nurussyamsiyah (062410045)
Tugas metpen ane nurussyamsiyah (062410045)Tugas metpen ane nurussyamsiyah (062410045)
Tugas metpen ane nurussyamsiyah (062410045)zhukma
 
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Sistem informasi manajemen, Univ...
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Sistem informasi manajemen, Univ...SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Sistem informasi manajemen, Univ...
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Sistem informasi manajemen, Univ...Bintang Wijaya Andita
 
Mengelola data informasi di tmpt kerja indonesia
Mengelola data informasi di tmpt kerja indonesiaMengelola data informasi di tmpt kerja indonesia
Mengelola data informasi di tmpt kerja indonesiaInsani Jannah
 
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan mulinatul09
 
ANALISIS SISTEM INFORMASI DASAR
ANALISIS SISTEM INFORMASI DASARANALISIS SISTEM INFORMASI DASAR
ANALISIS SISTEM INFORMASI DASARMandiri Sekuritas
 
Chapter 1 pengenalan pada manajemen informasi
Chapter 1 pengenalan pada manajemen informasiChapter 1 pengenalan pada manajemen informasi
Chapter 1 pengenalan pada manajemen informasiAndi Iswoyo
 

Similar to Jawaban sim (20)

3. bab 1 sim
3. bab 1 sim3. bab 1 sim
3. bab 1 sim
 
Proposal Tugas Akhir Ari Iswanto OKU
Proposal Tugas Akhir Ari Iswanto OKU Proposal Tugas Akhir Ari Iswanto OKU
Proposal Tugas Akhir Ari Iswanto OKU
 
Analisa dan Perancangan Sistem Informasi
Analisa dan Perancangan Sistem InformasiAnalisa dan Perancangan Sistem Informasi
Analisa dan Perancangan Sistem Informasi
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
 
Publikasi 09.22.1115
Publikasi 09.22.1115Publikasi 09.22.1115
Publikasi 09.22.1115
 
PENGAMBANGAN SISTEM INFORMASI
PENGAMBANGAN SISTEM INFORMASIPENGAMBANGAN SISTEM INFORMASI
PENGAMBANGAN SISTEM INFORMASI
 
Bab 1 Simdik_KELOMPOK 1_MP 2A.pptx
Bab 1 Simdik_KELOMPOK 1_MP 2A.pptxBab 1 Simdik_KELOMPOK 1_MP 2A.pptx
Bab 1 Simdik_KELOMPOK 1_MP 2A.pptx
 
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
 
ppt metopen kel 09.pptx
ppt metopen kel 09.pptxppt metopen kel 09.pptx
ppt metopen kel 09.pptx
 
2992304.ppt
2992304.ppt2992304.ppt
2992304.ppt
 
Tugas metpen ane nurussyamsiyah (062410045)
Tugas metpen ane nurussyamsiyah (062410045)Tugas metpen ane nurussyamsiyah (062410045)
Tugas metpen ane nurussyamsiyah (062410045)
 
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Sistem informasi manajemen, Univ...
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Sistem informasi manajemen, Univ...SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Sistem informasi manajemen, Univ...
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Sistem informasi manajemen, Univ...
 
Mengelola data informasi di tmpt kerja indonesia
Mengelola data informasi di tmpt kerja indonesiaMengelola data informasi di tmpt kerja indonesia
Mengelola data informasi di tmpt kerja indonesia
 
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
 
Sistem informsi dan ketatausahaan
Sistem informsi dan ketatausahaanSistem informsi dan ketatausahaan
Sistem informsi dan ketatausahaan
 
ANALISIS SISTEM INFORMASI DASAR
ANALISIS SISTEM INFORMASI DASARANALISIS SISTEM INFORMASI DASAR
ANALISIS SISTEM INFORMASI DASAR
 
Chapter 1 pengenalan pada manajemen informasi
Chapter 1 pengenalan pada manajemen informasiChapter 1 pengenalan pada manajemen informasi
Chapter 1 pengenalan pada manajemen informasi
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chickenLaporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
 

Jawaban sim

  • 1. 1. - gelombang Pertama terentang dari tahun 8000 sebelum masehi sampai sekitar tahun 1700 masehi. Pada tahapan ini kehidupan manusia ditandai oleh peradaban agraris dan pemanfaatan energi yang berbaru (renewable). - Gelombang kedua berlangsung antara tahun 1700 hingga tahun 1970-an dimulai dengan munculnya Revolusi Industri, pada saat manusia beralih ke energi yang tak terbaharukan seperti minyak, batu-bara, dan gas alam. Selain itu tahapan peradaban ini di tandai oleh upaya mekanisasi dalam semua aspek kehidupan manusia - Gelombang Ketiga yang kini mulai jelas bentuknya adalah peradaban yang didukung oleh kemajuan teknologi komunikasi dan pengolah data, penerbangan dan aplikasi angkasa luar, energi alternatif yang sedapat mungkin terbarukan. Bioteknologi, dan rekayasa genetik dengan komputer dan mikroelektronika sebagai teknologi intinya 2. Pengertian sistem adalah Kumpulan dari bagian-bagian yang tidak dapat dipisah-pisahkan satu sama lain dan berkaitan beroperasi di dalam mencapai satu atau lebih tujuan atau sasaran. Setiap sistem memiliki batas-batas luar yang memisahkannya dari lingkungannya. Lingkungan sistem disebut dengan Suprasistem sedangkan bagian dari sistem disebut dengan Subsistem. Terkadang sulit untuk membedakan apakansuatu bagian termasuk subsistem atau suprasistem. Untuk membedakan hal tersebut dapat digunakan dua pedoman sebagai berikut (Sudibyo, 1996). Pertama, harus dapat menentukan apakah sesuatu itu penting bagi pencapaian tujuan sistem atau apakah sesuatu itu memberikan andil bagi pencapaian tujuan sistem. Kedua, apakah sesuatu itu dapat dikendalikan dalam analisis yang dilakukan terhadap suatu sistem. Jika jawaban dari kedua langkah tersebut positif atau ya, maka sesuatu tersebut dapat dikatakan sebagai subsistem. Sebagai contoh lihat sistem pendidikan, kini muncul masalah apakah pendidikan atau pelatihan hewan termasuk dalam sistem pendidikan. Untuk menjawab pernyataan tersebut harus dilihat terlebih dahulu tujuan dari sistem pendidikan. Tujuan dari sistem pendidikan adalah meningkatkan pengetahuan dan keterampilan manusia 3. Pada gambar terlihat bahwa masukan yang berupa data diolah menjadi keluaran yang berupa informasi, akan tetapi data yang diolah tersebut bisa saja tidak langsung menjadi informasi, tetapi disimpan terlebih dahulu dalam suatu tempat penyimpanan yang disebut basis data atau database. Sebaliknya informasi juga tidak selalu diolah dari data yang baru dimasukan, tetapi informasi didapat dari gabungan antara data yang tersimpan dan data baru. Selanjutnya informasi yang dihasilkan digunakan oleh pemakai, berdasarkan informasi tersebut, pemakai melakukan tindakan yang akan menghasilkan sesuatu. Pada akhirnya hasil tindakan tersebut dapat dipakai kembali sebagai data untuk selanjutnya digunakan sebagai masukan. Demikian seterusnya.
  • 2. Keluaran Masukan Proses Basis data Pemakai Data Terjaring Hasil Tindakan 4. Ada empat teori menurut ujung bahwa manusia dalam memilih dan mengampil keputusan: a. Jenis Pengamat - Perasa. b. Jenis Intuitif – Perasa c. Jenis Pengamat – Pemikir d. Jenis Intuitif – Pemikir Dan yang menurut saya cocok untuk mengambil satu keputusan dari teori ujung adalah Jenis Pengamat - Perasa. Orang yang termasuk jenis ini lebih menaruh perhatian pada fakta-fakta tentang manusia dan mengkajinya melalui pengamatan pancaindranya. Di dalam pengolahan data mereka menilai setiap fakta dengan penekanan pada pribadi manusiannya dan biasanya mereka lebih senang pada sesuatu yang teratur dan sangat memperhatikan hal-hal yang kecil (detail), Organisasi yang ideal menurut pandangan orang semacam ini adalah yang mempunyai aturan yang ditetapkan secara seksama, yang memberikan kemungkinan bagi komunikasi terbuka dan yang mampu memenuhi kebutuhan anggotannya.
  • 3. 5. a. Perencanaan (Planning) menuntun untuk mencapai tujuan adalah sebagai berikut : 1. Organisasi untuk memperoleh dan menggunakan sumberdaya yang diperlukan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan; 2. Orang yang berada dalam organisasi melaksanakan tugas mereka sesuai dengan tujuan dan prosedur yang dibuat; 3. Perkembangan ke arah tujua yang dapat dikendalikan dan diukur sehingga dapat diadakan perbaikan jika perlu. b. Pelaksanaan (organizing) adalah fungsi untuk menyusun tugas dan kegiatan yang bekerja dalam organisasi sesuai dengan tujua organisasi, penyusunan ini biasanya dituangkan dalam bentuk struktur organisasi. Dengan demikian tujuan yang berbeda biasannya membutuhkan struktur yang berbeda pula. c. Pengarahan (leding) adalah suatu kegiatan dimana manajer mengarahkan dan memotivasi orang-orang yang berada di dalam organisasi untuk bekerja se-efisien dan se-efektif mungkin dalam pencapaian tujuan organisasi yang telah ditetapkan. d. Penarikan pengawai (staffing) adalah fungsi manajemen yang berhubungan dengan memilih orang yang bekerja dalam organisasi, menempatkan mereka pekerjaan yang tepat, dan mengadakan pelatihan untuk mengembangkan sumberdaya yang telah dimiliki. e. Pengawasan (controlling) merupakan fungsi untuk mengamati pelaksanaan atas kegiatan yang sedang berlangsung, apakah sesuai dengan rencana, jika tidak, maka perbaikan akan dilakukan. Setiap pengawasan harus memperhatikan tersebut di bawah ini : 1. Mempunyai strandar dari setiap kegiatan yang akan diamati; 2. Dapat mengukur hasil kegiatan dengan standar; 3. Mengadakan perbaikan jika hasil kegiata tidak memenuhi atau tidak sesuasi dengan standar.