SlideShare a Scribd company logo
Jaringan Epitel
Oleh :
1. Aisyah Septi Hutami (03)
2. Jeremia Christian Alexander (14)
3. Muhammad Pandu Bachtiar (20)
4. Rahardina Praba Melati (23)
5. Kevin Nizam Nabila (30)
Apa itu?
Adalah jaringan
yang melapisi
seluruh permukaan
tubuh, tersusun
atas satu lapis atau
banyak sel yang
melapisi bagian
dalam atau luar
permukaan tubuh
suatu organisme.
Fungsi Jaringan Epitel
1. Alat pertahanan dari benturan atau
luka
2. Pertahanan terhadap mikroorganisme
dan benda asing
3. Mencegah hilangnya cairan di dalam
tubuh
4. Alat sekresi, ekskresi, dan absorpsi
5. Alat difusi dan osmosis
EPITEL
BENTUK FUNGSI
KUBUS
SILINDRI
S
PIPIH
KELENJA
R
penUTU
P
TRANSISI
PIPIH
BERLAPI
S
SELAPI
S
KUBUS
BERLAPI
S
SELAPI
S
SILINDRI
S
SELAPIS BERLAPI
S
BERLAPIS
SEMU
BERSILIA
EPITEL PIPIH SELAPIS
Memiliki lapisan yang
tipis sehingga baik untuk
pertukaran material
secara difusi.
Berfungsi untuk difusi,
osmosis, sekresi, dan
filtrasi
Terdapat di sepanjang
dinding kapiler, kantung
udara pada paru-paru,
peritonium, perikardium,
pleura, glomelurus,
endotelium jantung,
EPITEL PIPIH BERLAPIS
Sitoplasmanya jernih.
Inti selnya bulat
Untuk perlindungan
Memiliki daya
regenerasi yang
tinggi, karena sel yang
berada dekat dengan
membran basal, aktif
membelah
Terdapat di vagina,
mulut, esofagus, anus,
hidung, dan laring
Dikelompokkan
EPITEL KUBUS SELAPIS
Tersusun atas
selapis sel-sel
berbentuk kubus.
Cocok untuk sekresi
dan pelindung
Terdapat pada
kelenjar ludah,
kelenjar keringat,
tubula ginjal, lensa
mata, dan
permukaan ovarium
EPITEL KUBUS BERLAPIS
Tersusun atas
beberapa lapis sel
berbentuk kubus dan
biasanya terletak
dipermukaan
Semakin menuju ke
permukaan,
bentuknya semakin
pipih
Berfungsi untuk
sekresi dan ekskresi,
serta melindungi dari
gesekan dan
EPITEL SILINDRIS SELAPIS
Tersusun atas selapis
sel-sel yang berbentuk
seperti silinder
Terdapat sel-sel goblet
yang berfungsi dalam
menghasilkan lendir
(mukus) yang berperan
dalam mempermudah
penyerapan makanan
(absorpsi), selain itu juga
dapat untuk sekresi,
proteksi, pelicin
Terdapat pada lambung,
EPITEL SILINDRIS BERLAPIS
Tersusun atas lebih
dari satu sel-sel
berbentuk silinder
Berperan dalam
proses sekresi dan
pelindung
Terdapat pada
saluran kelenjar
ludah, glandula
mamae, laring,
faring, trakea, dan
EPITEL SILINDRIS BERLAPIS SEMU BERSILIA
Tersusun atas sel-sel
yang memiliki inti sel
tidak sejajar sehingga
seolah-olah epitel
tersebut terdiri atas
banyak lapisan.
Terdapat silia yang
berfungsi menggerakkan
partikel yang berada di
atasnya.
Untuk proteksi atau
perlindungan
Terdapat pada saluran
EPITEL TRANSISI
Tersusun atas berlapis-
lapis sel
Tapi, sel penyusunnya
dapat berubah-ubah
bentuk
Pada keadaan kontraksi,
sel berbentuk pipih dan
panjang. Pada saat
relaksasi, sel berbentuk
bulat dan besar
Terdapat pada ureter,
EPITEL PENUTUP
Jaringan epitelium penutup
berperan melapisi permukaan
tubuh dan jaringan lainnya.
Jaringan ini terdapat pada
permukaan tubuh, permukaan
organ, melapisi rongga
EPITEL KELENJAR
Merupakan kelenjar yang memiliki saluran
pengeluaran untuk menyalurkan hasil
sekresinya. Zat secret dapat berupa enzim,
keringat, dan air ludah.
Berdasarkan banyaknya sel penyusun,
kelenjar eksokrin dibedakan atas dua
kelompok, yaitu uniseluler dan multiseluler.
Kelenjar eksokrin uniseluler tersusun atas
satu sel. Contohnya sel goblet, yaitu sel
epithelium penghasil mucus (lender) yang
terdapat pada lapisan usus halus dan
saluran pernapasan.
Adapun kelenjar eksokrin multiseluler
EPITEL
KELENJAR
TUBULAR ALVEOLAR
KELENJA
R
TUBULAR
TUBULAR
MELINGKA
R
TUBULAR
BERCABAN
G
TUBULAR
SEDERHAN
A
TUBULAR
MAJEMUK
KELENJA
R
ALVEOLA
R
TUBULAR
-
ALVEOLA
R
ALVEOLAR
MAJEMUK
ALVEOLAR
BERCABAN
G
ALVEOLAR
SEDERHAN
A
TUBULAR SEDERHANA
KELENJAR
LIBERKUHN
PADA USUS
VERTEBRATA
TUBULAR MELINGKAR
KELENJAR
KERINGAT
TUBULAR BERCABANG
KELENJAR FUNDUS
PADA DINDING
LAMBUNG
TUBULAR MAJEMUK
KELENJAR
BRUNNER PADA
USUS MAMALIA
ALVEOLAR SEDERHANA
KELENJAR
MUCUS
ALVEOLAR BERCABANG
KELENJAR
SEBASEA
ALVEOLAR MAJEMUK
KELENJAR SUSU
TUBULAR-ALVEOLAR
KELENJAR
LUDAH,
SUBMAKSILARIS
SEKIAN

More Related Content

What's hot

Retikulum endoplasma
Retikulum endoplasmaRetikulum endoplasma
Retikulum endoplasma
Anita Friska Sihombing
 
Sistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen VertebrataSistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen Vertebrata
Endang Sri Wati Matarru
 
Farmakoqnosi Terpenoid
Farmakoqnosi TerpenoidFarmakoqnosi Terpenoid
Farmakoqnosi Terpenoid
dinana88
 
Bab 3 Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan
Bab 3 Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan Bab 3 Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan
Bab 3 Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan
Kinanti Jati Kinasih
 
Jaringan otot
Jaringan ototJaringan otot
Jaringan otot
Deby Noviyanti
 
Laporan PKL Taksonomi Vertebrata
Laporan PKL Taksonomi VertebrataLaporan PKL Taksonomi Vertebrata
Laporan PKL Taksonomi Vertebrata
Google
 
Laporan Biologi (Jaringan Hewan)
Laporan Biologi (Jaringan Hewan)Laporan Biologi (Jaringan Hewan)
Laporan Biologi (Jaringan Hewan)Monika Sihaloho
 
Sel eukariotik dan prokariotik
Sel eukariotik dan prokariotikSel eukariotik dan prokariotik
Sel eukariotik dan prokariotik
riacantik96
 
Ppt mollusca
Ppt molluscaPpt mollusca
Ppt mollusca
indmal
 
Kartilago
KartilagoKartilago
Jaringan dasar tubuh
Jaringan dasar tubuhJaringan dasar tubuh
Jaringan dasar tubuh
Tom Pratomo
 
Media reagen (pembuatan media ssa)
Media reagen (pembuatan media ssa)Media reagen (pembuatan media ssa)
Media reagen (pembuatan media ssa)
Tom Pratomo
 
Jaringan Ikat
Jaringan IkatJaringan Ikat
Jaringan Ikat
Sulistia Rini
 
ppt Sistem Sirkulasi Darah Manusia
ppt Sistem Sirkulasi Darah Manusia ppt Sistem Sirkulasi Darah Manusia
ppt Sistem Sirkulasi Darah Manusia
sinupid
 
Myriapoda (Chilopoda)
Myriapoda (Chilopoda)Myriapoda (Chilopoda)
Myriapoda (Chilopoda)
Selly Noviyanty Yunus
 

What's hot (20)

Lipid
LipidLipid
Lipid
 
Retikulum endoplasma
Retikulum endoplasmaRetikulum endoplasma
Retikulum endoplasma
 
Kelompok 1 (gastropoda)
Kelompok 1 (gastropoda)Kelompok 1 (gastropoda)
Kelompok 1 (gastropoda)
 
Sistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen VertebrataSistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen Vertebrata
 
Farmakoqnosi Terpenoid
Farmakoqnosi TerpenoidFarmakoqnosi Terpenoid
Farmakoqnosi Terpenoid
 
Bab 3 Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan
Bab 3 Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan Bab 3 Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan
Bab 3 Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan
 
Jaringan otot
Jaringan ototJaringan otot
Jaringan otot
 
Laporan PKL Taksonomi Vertebrata
Laporan PKL Taksonomi VertebrataLaporan PKL Taksonomi Vertebrata
Laporan PKL Taksonomi Vertebrata
 
Anatomi daun
Anatomi daunAnatomi daun
Anatomi daun
 
Laporan Biologi (Jaringan Hewan)
Laporan Biologi (Jaringan Hewan)Laporan Biologi (Jaringan Hewan)
Laporan Biologi (Jaringan Hewan)
 
Laporan jaringan otot
Laporan jaringan ototLaporan jaringan otot
Laporan jaringan otot
 
Sel eukariotik dan prokariotik
Sel eukariotik dan prokariotikSel eukariotik dan prokariotik
Sel eukariotik dan prokariotik
 
Ppt mollusca
Ppt molluscaPpt mollusca
Ppt mollusca
 
Kartilago
KartilagoKartilago
Kartilago
 
Jaringan dasar tubuh
Jaringan dasar tubuhJaringan dasar tubuh
Jaringan dasar tubuh
 
Media reagen (pembuatan media ssa)
Media reagen (pembuatan media ssa)Media reagen (pembuatan media ssa)
Media reagen (pembuatan media ssa)
 
Jaringan Ikat
Jaringan IkatJaringan Ikat
Jaringan Ikat
 
ppt Sistem Sirkulasi Darah Manusia
ppt Sistem Sirkulasi Darah Manusia ppt Sistem Sirkulasi Darah Manusia
ppt Sistem Sirkulasi Darah Manusia
 
Myriapoda (Chilopoda)
Myriapoda (Chilopoda)Myriapoda (Chilopoda)
Myriapoda (Chilopoda)
 
Sistem gerak aktif
Sistem gerak aktif Sistem gerak aktif
Sistem gerak aktif
 

Similar to Jaringan epitel

Epitelium
EpiteliumEpitelium
Epitelium
naufalalfaruq
 
Jaringan epitel
Jaringan epitelJaringan epitel
Jaringan epitel
Arifah Arifin
 
Jaringan epitel (xi science 3)
Jaringan epitel (xi science 3)Jaringan epitel (xi science 3)
Jaringan epitel (xi science 3)
Ferra YuLinar
 
Jaringan epitel
Jaringan epitelJaringan epitel
Jaringan epitel
Luthfi Zuna
 
1. JARINGAN HEWAN (JARINGAN EPITEL).pptx
1. JARINGAN HEWAN (JARINGAN EPITEL).pptx1. JARINGAN HEWAN (JARINGAN EPITEL).pptx
1. JARINGAN HEWAN (JARINGAN EPITEL).pptx
DiwantaraQowim
 
Jaringan Epitel
Jaringan EpitelJaringan Epitel
Jaringan Epitel
Sulistia Rini
 
Jaringan Epitel
Jaringan EpitelJaringan Epitel
Jaringan Epitel
Sulistia Rini
 
Makalah Biologi.docx
Makalah Biologi.docxMakalah Biologi.docx
Makalah Biologi.docx
RiyamaraAulia
 
Power point biologi
Power point biologiPower point biologi
Power point biologifidianaana
 
Jaringan pada hewan.pptx
Jaringan pada hewan.pptxJaringan pada hewan.pptx
Jaringan pada hewan.pptx
ArisSunanto1
 
Struktur dan fungsi (biologi)
Struktur dan fungsi (biologi)Struktur dan fungsi (biologi)
Struktur dan fungsi (biologi)Jenry Saiparudin
 
Jaringan hewan
Jaringan hewanJaringan hewan
Jaringan hewan
arlinda30
 
Jaringan hewan
Jaringan hewanJaringan hewan
Jaringan hewan
arlinda30
 
Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan hewan
Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan hewanStruktur dan fungsi sel penyusun jaringan hewan
Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan hewan
RikiRisandi2
 
Jaringan epitel dan jaringan ikat
Jaringan epitel dan jaringan ikatJaringan epitel dan jaringan ikat
Jaringan epitel dan jaringan ikatGoogle AdSense
 
Jaringan epitel
Jaringan epitelJaringan epitel
Jaringan epitel
Alan Permana
 
Jaringan epitel
Jaringan epitelJaringan epitel
Jaringan epitel05011995
 

Similar to Jaringan epitel (20)

Epitelium
EpiteliumEpitelium
Epitelium
 
KELOMPOK 4 PPKn
KELOMPOK 4 PPKnKELOMPOK 4 PPKn
KELOMPOK 4 PPKn
 
Jaringan epitel
Jaringan epitelJaringan epitel
Jaringan epitel
 
Jaringan Epitelium
Jaringan EpiteliumJaringan Epitelium
Jaringan Epitelium
 
Jaringan epitel (xi science 3)
Jaringan epitel (xi science 3)Jaringan epitel (xi science 3)
Jaringan epitel (xi science 3)
 
Jaringan epitel
Jaringan epitelJaringan epitel
Jaringan epitel
 
1. JARINGAN HEWAN (JARINGAN EPITEL).pptx
1. JARINGAN HEWAN (JARINGAN EPITEL).pptx1. JARINGAN HEWAN (JARINGAN EPITEL).pptx
1. JARINGAN HEWAN (JARINGAN EPITEL).pptx
 
Jaringan Epitel
Jaringan EpitelJaringan Epitel
Jaringan Epitel
 
Jaringan Epitel
Jaringan EpitelJaringan Epitel
Jaringan Epitel
 
Makalah Biologi.docx
Makalah Biologi.docxMakalah Biologi.docx
Makalah Biologi.docx
 
Power point biologi
Power point biologiPower point biologi
Power point biologi
 
Jaringan pada hewan.pptx
Jaringan pada hewan.pptxJaringan pada hewan.pptx
Jaringan pada hewan.pptx
 
Struktur dan fungsi (biologi)
Struktur dan fungsi (biologi)Struktur dan fungsi (biologi)
Struktur dan fungsi (biologi)
 
Jaringan hewan
Jaringan hewanJaringan hewan
Jaringan hewan
 
Jaringan hewan
Jaringan hewanJaringan hewan
Jaringan hewan
 
Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan hewan
Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan hewanStruktur dan fungsi sel penyusun jaringan hewan
Struktur dan fungsi sel penyusun jaringan hewan
 
Jaringan epitel dan jaringan ikat
Jaringan epitel dan jaringan ikatJaringan epitel dan jaringan ikat
Jaringan epitel dan jaringan ikat
 
Jaringan epitel
Jaringan epitelJaringan epitel
Jaringan epitel
 
Jaringan Epitelium
Jaringan EpiteliumJaringan Epitelium
Jaringan Epitelium
 
Jaringan epitel
Jaringan epitelJaringan epitel
Jaringan epitel
 

Jaringan epitel