LOGO
WELLY ANDRI, S.Pd
GINJAL
LOGO
GINJAL
Dalam tubuh terdapat sepasang ginjal terletak di
sebelah kanan dan kiri yang berdekatan dengan
tulang-tulang pinggang. Bentuk ginjal seperti
kacang ercis dengan panjang lebih kurang 10 cm.
LOGO
Diagram struktur ginjal
LOGO
STRUKTUR GINJAL
LOGO
STRUKTUR GINJAL
 Ginjal terdiri dari dua lapisan, yaitu lapisan luar yang disebut
korteks dan lapisan dalam disebut medula. Korteks mengandung
jutaan alat penyaring yang disebut nefron. Tiap nefron terdapat
badan Malpighi (badan renalis). Badan Malpighi tersusun dari
kapsul Bowman dan glomerulus. Medula terdapat tubulus
kontorti (tubulus renalis) yang bermuara pada tonjolan di pelvis
renalis (ruang ginjal).
 Tubulus renalis ada tiga macam yaitu tubulus kontortus
proksimal yang menyalurkan filtrat dari kapsul Bowman, lengkung
Henle yang berupa saluran panjang menghujam ke bawah
kemudian berbelok naik ke atas, dan tubulus kontortus distal
yang menyalurkan filtrat ke duktus kolektivus.
LOGO
STRUKTUR GINJAL
 Jadi, perjalanan filtrat secara singkat dapat dituliskan dengan alur
seperti berikut :
Kapsul Bowman → tubulus kontortus distal → lengkung Henle →
tubulus kontortus proksimal → duktus kolektivus.
 Nefron pada ginjal manusia terdapat 2 tipe yaitu nefron cortikal
dan nefron duxtamedular. Nefron cortikal terdiri dari glomerulus
dengan ukuran relatif kecil dan letaknya selalu di dalam korteks
atau di luar medula.
LOGO
STRUKTUR GINJAL
 Di dalam ginjal terjadi proses pembentukan urine. Urine terbentuk
melalui serangkaian proses filtrasi (penyaringan) zat-zat sisa yang
beracun, reabsorpsi dan sekresi , serta augmentasi
(pengumpulan) zat-zat sisa yang tidak diperlukan lagi.
LOGO
PROSES PEMBENTUKAN URINE
 Komposisi utama urin
LOGO
Diagram proses reabsorpsi
LOGO
Langkah-langkah pembentukan urin
LOGO
Sistem urinaria pada manusia
LOGOMenjaga dan Memelihara Kesehatan
Ginjal
 Minum Air Secukupnya
Minum air dalam jumlah cukup (2 liter/hari) merupakan salah satu
cara agar ginjal tetap sehat.
 Tidak Sembarangan Mengonsumsi Obat atau Menggunakan
Bahan Kimia
Hasil proses berbagai macam obat akan dialirkan ke ginjal untuk
difiltrasi.
LOGO

Ginjal

  • 1.
  • 2.
    LOGO GINJAL Dalam tubuh terdapatsepasang ginjal terletak di sebelah kanan dan kiri yang berdekatan dengan tulang-tulang pinggang. Bentuk ginjal seperti kacang ercis dengan panjang lebih kurang 10 cm.
  • 3.
  • 4.
  • 5.
    LOGO STRUKTUR GINJAL  Ginjalterdiri dari dua lapisan, yaitu lapisan luar yang disebut korteks dan lapisan dalam disebut medula. Korteks mengandung jutaan alat penyaring yang disebut nefron. Tiap nefron terdapat badan Malpighi (badan renalis). Badan Malpighi tersusun dari kapsul Bowman dan glomerulus. Medula terdapat tubulus kontorti (tubulus renalis) yang bermuara pada tonjolan di pelvis renalis (ruang ginjal).  Tubulus renalis ada tiga macam yaitu tubulus kontortus proksimal yang menyalurkan filtrat dari kapsul Bowman, lengkung Henle yang berupa saluran panjang menghujam ke bawah kemudian berbelok naik ke atas, dan tubulus kontortus distal yang menyalurkan filtrat ke duktus kolektivus.
  • 6.
    LOGO STRUKTUR GINJAL  Jadi,perjalanan filtrat secara singkat dapat dituliskan dengan alur seperti berikut : Kapsul Bowman → tubulus kontortus distal → lengkung Henle → tubulus kontortus proksimal → duktus kolektivus.  Nefron pada ginjal manusia terdapat 2 tipe yaitu nefron cortikal dan nefron duxtamedular. Nefron cortikal terdiri dari glomerulus dengan ukuran relatif kecil dan letaknya selalu di dalam korteks atau di luar medula.
  • 7.
    LOGO STRUKTUR GINJAL  Didalam ginjal terjadi proses pembentukan urine. Urine terbentuk melalui serangkaian proses filtrasi (penyaringan) zat-zat sisa yang beracun, reabsorpsi dan sekresi , serta augmentasi (pengumpulan) zat-zat sisa yang tidak diperlukan lagi.
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12.
    LOGOMenjaga dan MemeliharaKesehatan Ginjal  Minum Air Secukupnya Minum air dalam jumlah cukup (2 liter/hari) merupakan salah satu cara agar ginjal tetap sehat.  Tidak Sembarangan Mengonsumsi Obat atau Menggunakan Bahan Kimia Hasil proses berbagai macam obat akan dialirkan ke ginjal untuk difiltrasi.
  • 13.