SlideShare a Scribd company logo
Definisi – definisi sistem kendali
Pengertian Sistem
• Sistem : susunan, himpunan atau kumpulan
benda-benda
yang dihubungkan
atau
berhubungan sedemikian rupa sehingga
membentuk suatu satuan atau keseluruhan
• Sistem : susunan komponen-komponen fisik
yang dihubungkan atan berhubungan
sedemikian rupa sehingga membentuk
dan/atau
bertindak
sebagaik
suatu
keseluruhan
• Sistem Kendali : Susunan komponenkomponen fisik yang dihubungkan sedemikian
rupa sehingga memerintah, mengarahkan,
atau mengatur diri sendiri atau sistem lain
• Terdiri dari 3 komponen :
1. Masukan/Input
2. Proses
3. Keluaran/Output
• Input : rangsangan yang diterapkan ke sistem
kendali dari sumber luar agar menghasilkan
tanggapan tertentu dari sistem kendali
• Proses : suatu operasi yang berlangsung
secara kontinyu yang dikontrol secara
sistematis untuk mencapai hasil akhir yang
diinginkan
• Output : tanggapan yang diperoleh dari sistem
kendali. Bisa sesuai dan tidak sesuai dengan
tanggapan yang didapat dari input
• Alat atur : seperangkat alat yg disusun
sedemikian rupa sehingga menghasilkan gerak
untuk mendapatkan hasil yg sesuai kehendak
• Alat ukur : alat yg digunakan untuk melakukan
pengukuran terhadap suatu sistem
• Gangguan : suatu sinyal yang cenderung
mempunyai pengaruh yang merugikan pada
keluaran sistem
Jenis sistem kendali dasar
• Sistem kendali buatan, contoh : saklar listrik
• Sistem kendali alamiah, termasuk biologis,
contoh : sistem pengendalian suhu tubuh,
dengan sistem pengeluaran keringat
• Sistem kendali yang komponennya adalah
buatan dan alamiah, contoh : mengemudikan
kendaraan bermotor
Sistem kendali
• Sistem kendali manual : sistem kendali dimana
manusia menjadi bagian dari sistem kendali
• Sistem kendali otomatis : sistem kendali dimana
manusia tidak menjadi bagian dari sistem kendali.
Terbagi menjadi 2 yaitu :
1. sistem kendali untaian terbuka/sistem kendali
umpan maju, contoh : alat pemanggang roti
2. sistem kendali untaian tertutup/sistem kendali
umpan balik, contoh : otopilot pada pesawat
terbang
Sistem kendali umpan maju
• Adalah sistem kendali yang prinsip kerja
menggunakan hasil pengukuran input untuk
memulai pengendalian
• keistimewaannya :
1. kemampuan kerja dengan teliti ditentukan
dengan kalibrasi
2. tidak terganggu oleh masalah kestabilan
• Keuntungan : proses kerja cepat
Sistem kendali umpan balik
• Adalah sistem kendali yg prinsip kerja
menggunakan beda keluaran terhadap masukan
untuk memulai pengaturan
• Keistimewaan :
1. meningkatkan ketelitian
2. mengurangi kepekaan perbandingan output
terhadap input untuk merubah ciri-ciri sistem
3. mengurangi akibat ketidaklinieran dan distorsi
4. membesar bandwith
5. kecenderungan menuju ketidak stabilan
• Keuntungan :
1. dapat memonitor hasil
2. dapat melawan pengaruh beban
• Kekurangan : proses lambat

More Related Content

What's hot

Prinsip kerja PID
Prinsip kerja PIDPrinsip kerja PID
Prinsip kerja PID
Supar Ramah
 
Modul praktikum kendali lanjut
Modul praktikum kendali lanjutModul praktikum kendali lanjut
Modul praktikum kendali lanjutPressa Surya
 
RL - RANGKAIAN TERGABUNG SECARA MAGNETIK
RL - RANGKAIAN TERGABUNG SECARA MAGNETIKRL - RANGKAIAN TERGABUNG SECARA MAGNETIK
RL - RANGKAIAN TERGABUNG SECARA MAGNETIKMuhammad Dany
 
Desain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
Desain Sistem Kendali dengan Respon FrekuensiDesain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
Desain Sistem Kendali dengan Respon FrekuensiRumah Belajar
 
Proteksi sistem-tenaga-listrik
Proteksi sistem-tenaga-listrikProteksi sistem-tenaga-listrik
Proteksi sistem-tenaga-listrikJohari Zhou Hao Li
 
Makalah phase shift keying
Makalah phase shift keyingMakalah phase shift keying
Makalah phase shift keyingampas03
 
Dasar control system dengan matlab
Dasar control system dengan matlabDasar control system dengan matlab
Dasar control system dengan matlabadi_yus
 
Proses tuning pada pid
Proses tuning pada pidProses tuning pada pid
Proses tuning pada pid
Supar Ramah
 
Analisa respon sistem
Analisa respon sistemAnalisa respon sistem
Analisa respon sistem
Swadexi Istiqphara
 
Jenis - Jenis Gangguan dalam Sistem Transmisi
Jenis - Jenis Gangguan dalam Sistem TransmisiJenis - Jenis Gangguan dalam Sistem Transmisi
Jenis - Jenis Gangguan dalam Sistem Transmisi
Andrean Yogatama
 
Ladder diagram
Ladder diagramLadder diagram
Ladder diagram
Satriya Rizkiyanto
 
Menggunakan cx programmer
Menggunakan  cx programmerMenggunakan  cx programmer
Menggunakan cx programmer
Bonanza Pratama
 
Teori Sampling and Hold
Teori Sampling and HoldTeori Sampling and Hold
Teori Sampling and Hold
Syauqina Idzni Adzhani
 
Latch dan ram
Latch dan ramLatch dan ram
Latch dan ram
achmad_fahmi
 
Sensor Mekanik, Laely Mahmudah
Sensor Mekanik, Laely MahmudahSensor Mekanik, Laely Mahmudah
Sensor Mekanik, Laely Mahmudahkemenag
 
Laporan Percobaan 4 (Common Collector)
Laporan Percobaan 4 (Common Collector)Laporan Percobaan 4 (Common Collector)
Laporan Percobaan 4 (Common Collector)
Moh Ali Fauzi
 
Modul teknik-digital
Modul teknik-digitalModul teknik-digital
Modul teknik-digitalecko gmc
 
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskritPengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskritBeny Nugraha
 

What's hot (20)

Prinsip kerja PID
Prinsip kerja PIDPrinsip kerja PID
Prinsip kerja PID
 
Modul praktikum kendali lanjut
Modul praktikum kendali lanjutModul praktikum kendali lanjut
Modul praktikum kendali lanjut
 
routh hurwitz
routh hurwitzrouth hurwitz
routh hurwitz
 
RL - RANGKAIAN TERGABUNG SECARA MAGNETIK
RL - RANGKAIAN TERGABUNG SECARA MAGNETIKRL - RANGKAIAN TERGABUNG SECARA MAGNETIK
RL - RANGKAIAN TERGABUNG SECARA MAGNETIK
 
Desain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
Desain Sistem Kendali dengan Respon FrekuensiDesain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
Desain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
 
Proteksi sistem-tenaga-listrik
Proteksi sistem-tenaga-listrikProteksi sistem-tenaga-listrik
Proteksi sistem-tenaga-listrik
 
Makalah phase shift keying
Makalah phase shift keyingMakalah phase shift keying
Makalah phase shift keying
 
Dasar control system dengan matlab
Dasar control system dengan matlabDasar control system dengan matlab
Dasar control system dengan matlab
 
Proses tuning pada pid
Proses tuning pada pidProses tuning pada pid
Proses tuning pada pid
 
Analisa respon sistem
Analisa respon sistemAnalisa respon sistem
Analisa respon sistem
 
Jenis - Jenis Gangguan dalam Sistem Transmisi
Jenis - Jenis Gangguan dalam Sistem TransmisiJenis - Jenis Gangguan dalam Sistem Transmisi
Jenis - Jenis Gangguan dalam Sistem Transmisi
 
Ladder diagram
Ladder diagramLadder diagram
Ladder diagram
 
Menggunakan cx programmer
Menggunakan  cx programmerMenggunakan  cx programmer
Menggunakan cx programmer
 
Teori Sampling and Hold
Teori Sampling and HoldTeori Sampling and Hold
Teori Sampling and Hold
 
Latch dan ram
Latch dan ramLatch dan ram
Latch dan ram
 
Sensor Mekanik, Laely Mahmudah
Sensor Mekanik, Laely MahmudahSensor Mekanik, Laely Mahmudah
Sensor Mekanik, Laely Mahmudah
 
Diktat sistem-linier
Diktat sistem-linierDiktat sistem-linier
Diktat sistem-linier
 
Laporan Percobaan 4 (Common Collector)
Laporan Percobaan 4 (Common Collector)Laporan Percobaan 4 (Common Collector)
Laporan Percobaan 4 (Common Collector)
 
Modul teknik-digital
Modul teknik-digitalModul teknik-digital
Modul teknik-digital
 
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskritPengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
 

Viewers also liked

Sistem pengendalian
Sistem pengendalianSistem pengendalian
Sistem pengendalian
Aika Hartini
 
1. pendahuluan
1. pendahuluan1. pendahuluan
1. pendahuluan
Devina R. Kusuma
 
makalah-sistem-kendali
makalah-sistem-kendalimakalah-sistem-kendali
makalah-sistem-kendali
Randi Putra
 
Fungsi alih sistem kontrol
Fungsi alih sistem kontrolFungsi alih sistem kontrol
Fungsi alih sistem kontrol
arie eric
 
Thermodinamika : Hukum I - Sistem Terbuka
Thermodinamika : Hukum I - Sistem TerbukaThermodinamika : Hukum I - Sistem Terbuka
Thermodinamika : Hukum I - Sistem Terbuka
Iskandar Tambunan
 
Penghantaran impuls
Penghantaran impulsPenghantaran impuls
Penghantaran impulsDin Shofyan
 
Bag 1 pengenalan sistem kontrol
Bag 1 pengenalan sistem kontrolBag 1 pengenalan sistem kontrol
Bag 1 pengenalan sistem kontrol
HIMTI
 
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistemSistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
Fery Anugra
 

Viewers also liked (8)

Sistem pengendalian
Sistem pengendalianSistem pengendalian
Sistem pengendalian
 
1. pendahuluan
1. pendahuluan1. pendahuluan
1. pendahuluan
 
makalah-sistem-kendali
makalah-sistem-kendalimakalah-sistem-kendali
makalah-sistem-kendali
 
Fungsi alih sistem kontrol
Fungsi alih sistem kontrolFungsi alih sistem kontrol
Fungsi alih sistem kontrol
 
Thermodinamika : Hukum I - Sistem Terbuka
Thermodinamika : Hukum I - Sistem TerbukaThermodinamika : Hukum I - Sistem Terbuka
Thermodinamika : Hukum I - Sistem Terbuka
 
Penghantaran impuls
Penghantaran impulsPenghantaran impuls
Penghantaran impuls
 
Bag 1 pengenalan sistem kontrol
Bag 1 pengenalan sistem kontrolBag 1 pengenalan sistem kontrol
Bag 1 pengenalan sistem kontrol
 
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistemSistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
 

Similar to Definisi definisi sistem kendali

Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptxSistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
fahmifebrian777
 
Sistem kendali tugas
Sistem kendali tugasSistem kendali tugas
Sistem kendali tugas
Muji Ajhaei Ajhaei
 
Pertemuan 02.Pengantar Sistem Kendali
Pertemuan 02.Pengantar Sistem KendaliPertemuan 02.Pengantar Sistem Kendali
Pertemuan 02.Pengantar Sistem Kendali
Aprianti Putri
 
1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt
adhanefendi
 
Sistem kontrol proses
Sistem kontrol proses Sistem kontrol proses
Sistem kontrol proses
Rahmah Fadhilah
 
Sistem Kontrol Robotik.ppt
Sistem Kontrol Robotik.pptSistem Kontrol Robotik.ppt
Sistem Kontrol Robotik.ppt
DwikiNovriadi1
 
Simulink PID
Simulink PIDSimulink PID
Simulink PIDdenaadi
 
Sistem kendali
Sistem kendaliSistem kendali
Sistem kendali
Rudy Dicinta
 
PPT Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
PPT  Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptxPPT  Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
PPT Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
AliceKuhurima1
 
PPT Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
PPT  Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptxPPT  Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
PPT Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
AliceKuhurima1
 
1. konsep dasar_sistem
1. konsep dasar_sistem1. konsep dasar_sistem
1. konsep dasar_sistem
fatwaamrani
 
Pengertian kontrol
Pengertian kontrolPengertian kontrol
Pengertian kontrol
arie eric
 
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.pptMeeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
FahmiUlhaq1
 
pengantar teknik kendali
 pengantar teknik kendali pengantar teknik kendali
pengantar teknik kendali
Randi Putra
 
SIM, Puji Astuti, Hapzi Ali, Pentingnya Sistem Informasi Menejemen di Perusah...
SIM, Puji Astuti, Hapzi Ali, Pentingnya Sistem Informasi Menejemen di Perusah...SIM, Puji Astuti, Hapzi Ali, Pentingnya Sistem Informasi Menejemen di Perusah...
SIM, Puji Astuti, Hapzi Ali, Pentingnya Sistem Informasi Menejemen di Perusah...
Puji Astuti
 
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
AsepRahmatullah2
 
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
LukmanFathurahmanAri
 

Similar to Definisi definisi sistem kendali (20)

Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptxSistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
 
Nota
NotaNota
Nota
 
Sistem kendali tugas
Sistem kendali tugasSistem kendali tugas
Sistem kendali tugas
 
Pertemuan 02.Pengantar Sistem Kendali
Pertemuan 02.Pengantar Sistem KendaliPertemuan 02.Pengantar Sistem Kendali
Pertemuan 02.Pengantar Sistem Kendali
 
1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt
 
SISTEM KONTROL
SISTEM KONTROLSISTEM KONTROL
SISTEM KONTROL
 
Sistem kontrol proses
Sistem kontrol proses Sistem kontrol proses
Sistem kontrol proses
 
Sistem Kontrol Robotik.ppt
Sistem Kontrol Robotik.pptSistem Kontrol Robotik.ppt
Sistem Kontrol Robotik.ppt
 
Simulink PID
Simulink PIDSimulink PID
Simulink PID
 
Sistem kendali
Sistem kendaliSistem kendali
Sistem kendali
 
PPT Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
PPT  Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptxPPT  Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
PPT Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
 
PPT Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
PPT  Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptxPPT  Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
PPT Memelihara Sistem Monitoring PLTS Fotovoltaik.pptx
 
1. konsep dasar_sistem
1. konsep dasar_sistem1. konsep dasar_sistem
1. konsep dasar_sistem
 
Pengertian kontrol
Pengertian kontrolPengertian kontrol
Pengertian kontrol
 
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.pptMeeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
Meeting I sistem kendali Proses alimuddin agus 2017.ppt
 
pengantar teknik kendali
 pengantar teknik kendali pengantar teknik kendali
pengantar teknik kendali
 
SIM, Puji Astuti, Hapzi Ali, Pentingnya Sistem Informasi Menejemen di Perusah...
SIM, Puji Astuti, Hapzi Ali, Pentingnya Sistem Informasi Menejemen di Perusah...SIM, Puji Astuti, Hapzi Ali, Pentingnya Sistem Informasi Menejemen di Perusah...
SIM, Puji Astuti, Hapzi Ali, Pentingnya Sistem Informasi Menejemen di Perusah...
 
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
 
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
12.-Human-Machine-Interface-Pertemuan-12.ppt
 
Mengenal PLC
Mengenal PLCMengenal PLC
Mengenal PLC
 

Definisi definisi sistem kendali

  • 1. Definisi – definisi sistem kendali
  • 2. Pengertian Sistem • Sistem : susunan, himpunan atau kumpulan benda-benda yang dihubungkan atau berhubungan sedemikian rupa sehingga membentuk suatu satuan atau keseluruhan • Sistem : susunan komponen-komponen fisik yang dihubungkan atan berhubungan sedemikian rupa sehingga membentuk dan/atau bertindak sebagaik suatu keseluruhan
  • 3. • Sistem Kendali : Susunan komponenkomponen fisik yang dihubungkan sedemikian rupa sehingga memerintah, mengarahkan, atau mengatur diri sendiri atau sistem lain • Terdiri dari 3 komponen : 1. Masukan/Input 2. Proses 3. Keluaran/Output
  • 4. • Input : rangsangan yang diterapkan ke sistem kendali dari sumber luar agar menghasilkan tanggapan tertentu dari sistem kendali • Proses : suatu operasi yang berlangsung secara kontinyu yang dikontrol secara sistematis untuk mencapai hasil akhir yang diinginkan • Output : tanggapan yang diperoleh dari sistem kendali. Bisa sesuai dan tidak sesuai dengan tanggapan yang didapat dari input
  • 5. • Alat atur : seperangkat alat yg disusun sedemikian rupa sehingga menghasilkan gerak untuk mendapatkan hasil yg sesuai kehendak • Alat ukur : alat yg digunakan untuk melakukan pengukuran terhadap suatu sistem • Gangguan : suatu sinyal yang cenderung mempunyai pengaruh yang merugikan pada keluaran sistem
  • 6. Jenis sistem kendali dasar • Sistem kendali buatan, contoh : saklar listrik • Sistem kendali alamiah, termasuk biologis, contoh : sistem pengendalian suhu tubuh, dengan sistem pengeluaran keringat • Sistem kendali yang komponennya adalah buatan dan alamiah, contoh : mengemudikan kendaraan bermotor
  • 7. Sistem kendali • Sistem kendali manual : sistem kendali dimana manusia menjadi bagian dari sistem kendali • Sistem kendali otomatis : sistem kendali dimana manusia tidak menjadi bagian dari sistem kendali. Terbagi menjadi 2 yaitu : 1. sistem kendali untaian terbuka/sistem kendali umpan maju, contoh : alat pemanggang roti 2. sistem kendali untaian tertutup/sistem kendali umpan balik, contoh : otopilot pada pesawat terbang
  • 8. Sistem kendali umpan maju • Adalah sistem kendali yang prinsip kerja menggunakan hasil pengukuran input untuk memulai pengendalian • keistimewaannya : 1. kemampuan kerja dengan teliti ditentukan dengan kalibrasi 2. tidak terganggu oleh masalah kestabilan • Keuntungan : proses kerja cepat
  • 9. Sistem kendali umpan balik • Adalah sistem kendali yg prinsip kerja menggunakan beda keluaran terhadap masukan untuk memulai pengaturan • Keistimewaan : 1. meningkatkan ketelitian 2. mengurangi kepekaan perbandingan output terhadap input untuk merubah ciri-ciri sistem 3. mengurangi akibat ketidaklinieran dan distorsi 4. membesar bandwith 5. kecenderungan menuju ketidak stabilan
  • 10. • Keuntungan : 1. dapat memonitor hasil 2. dapat melawan pengaruh beban • Kekurangan : proses lambat