Pengertian Akuntansi Umum
Akuntansi adalah
suatu proses pengidentifikasian, pencatatan, dan
penyajian dari kejadian ekonomi atau transaksi-transaksi
keuangan suatu perusahaan selama satu periode
akuntansi.
• Satu periode akuntansi = 3 bulan atau 6 bulan atau 12 bulan.
• Laporan keuangan yang menyajikan informasi berupa laporan
keuangan kurang dari 12 bulan disebut laporan interim.
Pengertian Akuntansi Umum
Proses akuntansi dan informasi
Apa? Kemana? Kapan? Bagaimana? Siapa?
Meng
identifikasi
Mencatat Memposting Menyajikan
Transaksi
keuangan
Jurnal:
j.Umum
j. Khusus
Buku/kartu:
b.Besar
b.Pembantu
k.persediaan
Lap. Keu :
L. Po.keu
L. L-R
L. Po.Mo
L. Arus kas
Ctt. Ats LK
Prinsip Akuntansi Umum
• Prinsip pengukuran
o Cost principle/historical cost principle , aset dicatat
berdasarkan prinsip biaya perolehan (harga beli +
biaya-biaya untuk memperolehnya).
o Fair value principle, aset dan hutang dicatat dengan
nilai wajar.
• Asumsi-asumsi
o Monetary unit, didalam pencatatan akuntansi data
transaksi hanya dapat diekspresikan dalam uang
berjangka.
o Economic entity, aktifitas entitas harus dipisahkan
dengan aktifitas pemiliknya dan semua entitas
ekonomi lainnya.
Profesi Akuntan
Hubungan profesi dengan kualifikasi lulusan pendidikan formal
dan pasar kerja menurut Kerangka Kerja Nasional Indonesia
(KKNI), 2012.
Level
KKNI
Pendiidkn formal
Kualifikasi
Jenjang karir Gelar Bidang
9 S 3 (terapan)
Ahli
Doktor Spesialis
8 S 2 (terapan) Magister
Profesi
7
6 S 1/ D IV Sarjana akuntan, dokter, pengacara
5 D III Teknisi/ analis
4 D II
3 D I
2 SMA/SMK Operator
1 SD & SMP
Profesi Akuntan
Pembukuan
• Mencatat suatu peristiwa
ekonomi kedalam suatu
buku, tanpa
mengkomunikasikannya
dalam sutu laporan
keuangan.
Akuntansi
• Mencatat suatu peristiwa
ekonomi , dan
mengkomunikasikannya
dalam bentuk laporan
keuangan.
• Laporan keuangan ini akan
digunakan oleh pihak-pihak
tertentu untuk pengambilan
keputusan.
Perbedaan antara pembukuan dan akuntansi
Bidang-
bidang
dalam
akuntansi
Akuntansi Keuangan
Akuntansi Manajemen
Akuntansi Perpajakan
Akuntansi Pemeriksaan
Akuntansi Pemerintahan
Akuntansi sistim informasi
Dll.
Profesi Akuntan
Management
There are two broad
groups of users of
financial information:
internal users and
external users.
Human
Resources
Pajak
Labor
Unions
Bapepam
Marketing
Finance
Investors
Creditors
Siapa pengguna data akuntansi (umum)?
SO 2 Identify the users and uses of accounting.
Customers
Internal Users
External Users
Pengguna Informasi Akuntansi
Pengguna Informasi Akuntansi
Internal
• Menilai kelayakan modal
yang ditanamkan pada
perusahaan tersebut.
• Menganalisa tingkat
pengembalian modal
(Return > resiko)
• Mengambil keputusan
lanjut /tidak investasi di
perusahaan tersebut.
eksternal
• Menilai kemampuan kasnya
• Menganalisa kekayaan
terhadap unsur-unsur yang
terdapat pada laporan
keuangan.
• Mengambil keputusan
beri/tidak pinjaman.
Kegunaan akuntansi bagi pengguna
Informasi Keuangan
• Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari
proses akuntansi. Hasil dari proses akuntansi
dapat berbentuk:
1. Laporan posisi keuangan/neraca/balance sheet
2. Laporan laba rugi/income statement
3. Laporan perubahan modal/statement of owners
equity
4. Laporan arus kas/statement of cash flows
5. catatan atas laporan keuangan
RANGKUMAN
• Akuntansi suatu ilmu pengetahuan yang dapat digunakan
perusahaan untuk urusan-urusan keuangan yang berkaitan
dengan pihak internal dan eksternal perusahaan.
• Prinsip-prinsip umum akuntansi: pengukuran (prisip biaya
historis dan nilai wajar) dan asumsi unit moneter dan
kesatuan entitas)
• Profesi akuntan = book keeper; DIV = ahli/sarjana terapan; D
III = teknisi/analis
• Pengguna informasi keuangan : internal dan eksternal
• Informasi keuangan atau laporan keuangan terdiri dari:
laporan posisi keuangan, laporan laba rugi; laporan
perubahan ekuitas, laporan arus kas, dan catatan atas laporan
keuangan End

dasar-dasar akuntansi

  • 1.
    Pengertian Akuntansi Umum Akuntansiadalah suatu proses pengidentifikasian, pencatatan, dan penyajian dari kejadian ekonomi atau transaksi-transaksi keuangan suatu perusahaan selama satu periode akuntansi. • Satu periode akuntansi = 3 bulan atau 6 bulan atau 12 bulan. • Laporan keuangan yang menyajikan informasi berupa laporan keuangan kurang dari 12 bulan disebut laporan interim.
  • 2.
    Pengertian Akuntansi Umum Prosesakuntansi dan informasi Apa? Kemana? Kapan? Bagaimana? Siapa? Meng identifikasi Mencatat Memposting Menyajikan Transaksi keuangan Jurnal: j.Umum j. Khusus Buku/kartu: b.Besar b.Pembantu k.persediaan Lap. Keu : L. Po.keu L. L-R L. Po.Mo L. Arus kas Ctt. Ats LK
  • 3.
    Prinsip Akuntansi Umum •Prinsip pengukuran o Cost principle/historical cost principle , aset dicatat berdasarkan prinsip biaya perolehan (harga beli + biaya-biaya untuk memperolehnya). o Fair value principle, aset dan hutang dicatat dengan nilai wajar. • Asumsi-asumsi o Monetary unit, didalam pencatatan akuntansi data transaksi hanya dapat diekspresikan dalam uang berjangka. o Economic entity, aktifitas entitas harus dipisahkan dengan aktifitas pemiliknya dan semua entitas ekonomi lainnya.
  • 4.
    Profesi Akuntan Hubungan profesidengan kualifikasi lulusan pendidikan formal dan pasar kerja menurut Kerangka Kerja Nasional Indonesia (KKNI), 2012. Level KKNI Pendiidkn formal Kualifikasi Jenjang karir Gelar Bidang 9 S 3 (terapan) Ahli Doktor Spesialis 8 S 2 (terapan) Magister Profesi 7 6 S 1/ D IV Sarjana akuntan, dokter, pengacara 5 D III Teknisi/ analis 4 D II 3 D I 2 SMA/SMK Operator 1 SD & SMP
  • 5.
    Profesi Akuntan Pembukuan • Mencatatsuatu peristiwa ekonomi kedalam suatu buku, tanpa mengkomunikasikannya dalam sutu laporan keuangan. Akuntansi • Mencatat suatu peristiwa ekonomi , dan mengkomunikasikannya dalam bentuk laporan keuangan. • Laporan keuangan ini akan digunakan oleh pihak-pihak tertentu untuk pengambilan keputusan. Perbedaan antara pembukuan dan akuntansi
  • 6.
    Bidang- bidang dalam akuntansi Akuntansi Keuangan Akuntansi Manajemen AkuntansiPerpajakan Akuntansi Pemeriksaan Akuntansi Pemerintahan Akuntansi sistim informasi Dll. Profesi Akuntan
  • 7.
    Management There are twobroad groups of users of financial information: internal users and external users. Human Resources Pajak Labor Unions Bapepam Marketing Finance Investors Creditors Siapa pengguna data akuntansi (umum)? SO 2 Identify the users and uses of accounting. Customers Internal Users External Users Pengguna Informasi Akuntansi
  • 8.
    Pengguna Informasi Akuntansi Internal •Menilai kelayakan modal yang ditanamkan pada perusahaan tersebut. • Menganalisa tingkat pengembalian modal (Return > resiko) • Mengambil keputusan lanjut /tidak investasi di perusahaan tersebut. eksternal • Menilai kemampuan kasnya • Menganalisa kekayaan terhadap unsur-unsur yang terdapat pada laporan keuangan. • Mengambil keputusan beri/tidak pinjaman. Kegunaan akuntansi bagi pengguna
  • 9.
    Informasi Keuangan • Laporankeuangan merupakan hasil akhir dari proses akuntansi. Hasil dari proses akuntansi dapat berbentuk: 1. Laporan posisi keuangan/neraca/balance sheet 2. Laporan laba rugi/income statement 3. Laporan perubahan modal/statement of owners equity 4. Laporan arus kas/statement of cash flows 5. catatan atas laporan keuangan
  • 10.
    RANGKUMAN • Akuntansi suatuilmu pengetahuan yang dapat digunakan perusahaan untuk urusan-urusan keuangan yang berkaitan dengan pihak internal dan eksternal perusahaan. • Prinsip-prinsip umum akuntansi: pengukuran (prisip biaya historis dan nilai wajar) dan asumsi unit moneter dan kesatuan entitas) • Profesi akuntan = book keeper; DIV = ahli/sarjana terapan; D III = teknisi/analis • Pengguna informasi keuangan : internal dan eksternal • Informasi keuangan atau laporan keuangan terdiri dari: laporan posisi keuangan, laporan laba rugi; laporan perubahan ekuitas, laporan arus kas, dan catatan atas laporan keuangan End