SlideShare a Scribd company logo
EKSPLORASI KONSEP
MODUL 1.1
Forum Diskusi Refleksi Kritis
tentang Pemikiran KHD
Waktu: 2 JP
IDENTITAS MODUL
PAKET MODUL 1
MODUL Refleksi Filosofi Pendidikan Indonesia Ki Hadjar Dewantara
SESI PEMBELAJARAN Forum Diskusi Refleksi Kritis tentang Pemikiran KHD di Ruang Diskusi Virtual
JUMLAH JAM PELAJARAN 2 JP
FASILITATOR
KOMPETENSI LULUSAN YANG DI
TUJU
1. Guru Penggerak memahami peran dan alasan menjadi pemimpin pembelajaran.
2. Guru Penggerak, melalui refleksi diri yang terdokumentasi, mampu secara reguler mengidentifikasi
kebutuhan peningkatan kompetensi dan kematangan diri demi mendukung pembelajaran murid.
CAPAIAN UMUM MODUL
1. CGP mampu memahami pemikiran filosofis pendidikan Ki Hadjar Dewantara dan melakukan refleksi-kritis
atas korelasi pemikiran-pemikiran tersebut dengan konteks pendidikan lokal dan nasional pada saat ini.
2. CGP mampu mengambil pembelajaran dari pemikiran filosofis Ki Hadjar Dewantara untuk diterapkan
sebagai pemimpin pembelajaran yang mengupayakan terwujudnya sekolah sebagai pusat pengembangan
karakter
CAPAIAN KHUSUS MODUL
Secara khusus, modul ini diharapkan dapat membantu CGP untuk mampu memiliki:
1. Pengetahuan tentang dasar-dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara (KHD),
2. Keterampilan mengelola pembelajaran yang berpihak pada murid pada konteks lokal kelas dan sekolah,
3. Sikap reflektif-kritis dalam menerapkan pembelajaran yang merefleksikan dasar-dasar Pendidikan KHD
dalam menuntun murid mencapai kekuatan kodratnya.
AGENDA
1
2
3
4
5
PEMBUKAAN (25’)
REFLEKSI KRITIS CGP (30’)
DIALOG : DISKUSI DAN TANYA JAWAB (20’)
REFLEKSI DAN UMPAN BALIK (10’)
PENUTUP (5’)
PEMBUKAAN
TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta mampu memberikan perspektif
reflektif kritis tentang pemikiran (filosofi
pendidikan) Ki Hadjar Dewantara dalam
forum diskusi
SKENARIO PEMBELAJARAN
NO JUDUL SESI AKTIVITAS DURASI
1 PEMBUKAAN • Fasilitator membuka Forum Diskusi dengan menegaskan tujuan
pembelajaran
• Fasilitator meminta CGP untuk saling membuka diri terhadap perbedaan
dalam berpendapat, bertanya dan berbagi praktik baik untuk lebih kritis dan
reflektif dalam memaknai dan menghayati pemikiran filosofis Ki Hajdar
Dewantara.
(25’)
2 REFLEKSI KRITIS
CGP
• Setiap CGP menyampaikan memberikan perspektif reflektif kritis tentang
pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara.
(30’)
3 DIALOG : DISKUSI
DAN TANYA
JAWAB
• CGP saling berdialog untuk mengkonfirmasi perspektif setiap CGP dalam
memaknai dan menghayati pemikiran KHD dengan saling bertanya atau
mengkonfirmasi perspektif rekan CGP lain
• Fasilitator memandu dialog
(20’)
4 REFLEKSI DAN
UMPAN BALIK
• Fasilitator memberi umpan balik untuk memberi penguatan terhadap
pemahaman CGP.
• Refleksi pembelajaran dituliskan pada aplikasi yang disediakan oleh
Instruktur (padlet).
(10’)
5 PENUTUP • Fasilitator menutup kegiatan pembelajaran Eksplorasi Konsep Forum
Diskusi “ Refleksi Kritis Pemikiran Ki Hadjar Dewantara”
(5’)
KESEPAKATAN BELAJAR
1. Seluruh peserta memiliki kesempatan untuk berpendapat;
2. Berpikiran terbuka dan saling menghormati;
3. Jika ada satu peserta berbicara maka peserta yang lain mendengarkan;
4. Berpendapat setelah dipersilakan;
5. Berpartisipasi penuh; dan
6. Mengikuti sesi kelas dengan perasaan yang gembira.
REFLEKSI KRITIS CGP
PERTANYAAN PEMANTIK
1. Apa makna kata ‘menuntun’ dalam proses pendidikan anak bagi saya?
2. Bagaimana kata “menuntun” saya maknai dalam konteks sosial budaya di
daerah saya? Apa dapat saya lakukan untuk mewujudkan pendidikan anak
yang relevan dengan konteks sosial budaya di daerah saya?
3. Mengapa pendidikan murid (anak) perlu mempertimbangkan kodrat alam dan
kodrat zaman?
4. Apa relevansi pemikiran KHD “Pendidikan yang berhamba pada anak” dengan
peran saya sebagai pendidik?
MIND MAP SUBSTANSI MODUL
Kompetensi Lulusan yang di tuju : 1. Guru Penggerak memahami peran dan alasan menjadi pemimpin pembelajaran.
2. Guru Penggerak, melalui refleksi diri yang terdokumentasi, mampu secara reguler
mengidentifikasi kebutuhan peningkatan kompetensi dan kematangan diri demi
mendukung pembelajaran murid.
DIALOG: DISKUSI & TANYA JAWAB
• CGP saling berdialog untuk mengkonfirmasi perspektif setiap CGP dalam
memaknai dan menghayati pemikiran KHD dengan saling bertanya atau
mengkonfirmasi perspektif rekan CGP lain
• Fasilitator memandu dialog
REFLEKSI DAN UMPAN BALIK
• Fasilitator memberi umpan balik untuk memberi penguatan terhadap
pemahaman CGP.
• Refleksi pembelajaran.
PENUTUP

More Related Content

Similar to Copy of PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptx

PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptxPPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
SufriAsmin1
 
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docxLA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
donal31
 
LA-Paket-1.1. Ruslan.doc
LA-Paket-1.1.  Ruslan.docLA-Paket-1.1.  Ruslan.doc
LA-Paket-1.1. Ruslan.doc
SmkPringgabaya1
 
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptxEKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
DidikTri8
 
LA-Paket-1 (1).docx
LA-Paket-1 (1).docxLA-Paket-1 (1).docx
LA-Paket-1 (1).docx
sundari35
 
PPT _PGP Angkatan 5_Modul 1.2 Sesi 1.pptx
PPT _PGP Angkatan 5_Modul 1.2 Sesi 1.pptxPPT _PGP Angkatan 5_Modul 1.2 Sesi 1.pptx
PPT _PGP Angkatan 5_Modul 1.2 Sesi 1.pptx
CalonGurupenggerak1
 
Tugas Alur Merdeka Modul 1.1_Satromi Aryo Putra_Seluma_Bengkulu.pdf
Tugas Alur Merdeka Modul 1.1_Satromi Aryo Putra_Seluma_Bengkulu.pdfTugas Alur Merdeka Modul 1.1_Satromi Aryo Putra_Seluma_Bengkulu.pdf
Tugas Alur Merdeka Modul 1.1_Satromi Aryo Putra_Seluma_Bengkulu.pdf
SatromiAryoPutra
 
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar PraktikTagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
RifaiRifai27
 
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 OKE.pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 OKE.pptxPPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 OKE.pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 OKE.pptx
esilraja
 
bahan diskusi di sesi ruang kolaborasi besok
bahan diskusi di sesi ruang kolaborasi besokbahan diskusi di sesi ruang kolaborasi besok
bahan diskusi di sesi ruang kolaborasi besok
SdyokoSusanto1
 
KELOMPOK 1.pdf
KELOMPOK 1.pdfKELOMPOK 1.pdf
KELOMPOK 1.pdf
DaniatySrDanial
 
Lembar Aktivitas Modul 1.1.docx
Lembar Aktivitas Modul 1.1.docxLembar Aktivitas Modul 1.1.docx
Lembar Aktivitas Modul 1.1.docx
asef19
 
Ppt ruang kolaborasi (1 dan 2) angkatan 3
Ppt ruang kolaborasi (1 dan 2)   angkatan 3Ppt ruang kolaborasi (1 dan 2)   angkatan 3
Ppt ruang kolaborasi (1 dan 2) angkatan 3
SukmaDeasyArisandi1
 
PPT 1.1 rev.pptx
PPT 1.1 rev.pptxPPT 1.1 rev.pptx
PPT 1.1 rev.pptx
DedekSubagus
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3_Kelas 162.pdf
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3_Kelas 162.pdfSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3_Kelas 162.pdf
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3_Kelas 162.pdf
MSAIFULRIZAL2
 
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptxPPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
YusmantoYusmanto
 
LA Paket 1.1 KEL 2 Pembekalan Calon Pengajar Praktik
LA Paket 1.1 KEL 2 Pembekalan Calon Pengajar PraktikLA Paket 1.1 KEL 2 Pembekalan Calon Pengajar Praktik
LA Paket 1.1 KEL 2 Pembekalan Calon Pengajar Praktik
dinalistiana91
 
LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx
LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docxLA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx
LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx
PutraUlinuha1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
SovyOktavianti
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP.pptx
ZAENALARIFIN385956
 

Similar to Copy of PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptx (20)

PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptxPPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 [Autosaved].pptx
 
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docxLA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
 
LA-Paket-1.1. Ruslan.doc
LA-Paket-1.1.  Ruslan.docLA-Paket-1.1.  Ruslan.doc
LA-Paket-1.1. Ruslan.doc
 
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptxEKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
EKSPLORASI KONSEP_DIDIK TRI UTOMO.pptx
 
LA-Paket-1 (1).docx
LA-Paket-1 (1).docxLA-Paket-1 (1).docx
LA-Paket-1 (1).docx
 
PPT _PGP Angkatan 5_Modul 1.2 Sesi 1.pptx
PPT _PGP Angkatan 5_Modul 1.2 Sesi 1.pptxPPT _PGP Angkatan 5_Modul 1.2 Sesi 1.pptx
PPT _PGP Angkatan 5_Modul 1.2 Sesi 1.pptx
 
Tugas Alur Merdeka Modul 1.1_Satromi Aryo Putra_Seluma_Bengkulu.pdf
Tugas Alur Merdeka Modul 1.1_Satromi Aryo Putra_Seluma_Bengkulu.pdfTugas Alur Merdeka Modul 1.1_Satromi Aryo Putra_Seluma_Bengkulu.pdf
Tugas Alur Merdeka Modul 1.1_Satromi Aryo Putra_Seluma_Bengkulu.pdf
 
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar PraktikTagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
Tagihan LK 1 untuk Calon Pengajar Praktik
 
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 OKE.pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 OKE.pptxPPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 OKE.pptx
PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 OKE.pptx
 
bahan diskusi di sesi ruang kolaborasi besok
bahan diskusi di sesi ruang kolaborasi besokbahan diskusi di sesi ruang kolaborasi besok
bahan diskusi di sesi ruang kolaborasi besok
 
KELOMPOK 1.pdf
KELOMPOK 1.pdfKELOMPOK 1.pdf
KELOMPOK 1.pdf
 
Lembar Aktivitas Modul 1.1.docx
Lembar Aktivitas Modul 1.1.docxLembar Aktivitas Modul 1.1.docx
Lembar Aktivitas Modul 1.1.docx
 
Ppt ruang kolaborasi (1 dan 2) angkatan 3
Ppt ruang kolaborasi (1 dan 2)   angkatan 3Ppt ruang kolaborasi (1 dan 2)   angkatan 3
Ppt ruang kolaborasi (1 dan 2) angkatan 3
 
PPT 1.1 rev.pptx
PPT 1.1 rev.pptxPPT 1.1 rev.pptx
PPT 1.1 rev.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3_Kelas 162.pdf
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3_Kelas 162.pdfSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3_Kelas 162.pdf
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3_Kelas 162.pdf
 
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptxPPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
PPT Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Angkatan 5_Sesi 1.pptx
 
LA Paket 1.1 KEL 2 Pembekalan Calon Pengajar Praktik
LA Paket 1.1 KEL 2 Pembekalan Calon Pengajar PraktikLA Paket 1.1 KEL 2 Pembekalan Calon Pengajar Praktik
LA Paket 1.1 KEL 2 Pembekalan Calon Pengajar Praktik
 
LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx
LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docxLA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx
LA-Paket 1 with putra ulinuha kudus .docx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP.pptx
 

Recently uploaded

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 

Recently uploaded (20)

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 

Copy of PPT EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1.pptx

  • 1. EKSPLORASI KONSEP MODUL 1.1 Forum Diskusi Refleksi Kritis tentang Pemikiran KHD Waktu: 2 JP
  • 2. IDENTITAS MODUL PAKET MODUL 1 MODUL Refleksi Filosofi Pendidikan Indonesia Ki Hadjar Dewantara SESI PEMBELAJARAN Forum Diskusi Refleksi Kritis tentang Pemikiran KHD di Ruang Diskusi Virtual JUMLAH JAM PELAJARAN 2 JP FASILITATOR KOMPETENSI LULUSAN YANG DI TUJU 1. Guru Penggerak memahami peran dan alasan menjadi pemimpin pembelajaran. 2. Guru Penggerak, melalui refleksi diri yang terdokumentasi, mampu secara reguler mengidentifikasi kebutuhan peningkatan kompetensi dan kematangan diri demi mendukung pembelajaran murid. CAPAIAN UMUM MODUL 1. CGP mampu memahami pemikiran filosofis pendidikan Ki Hadjar Dewantara dan melakukan refleksi-kritis atas korelasi pemikiran-pemikiran tersebut dengan konteks pendidikan lokal dan nasional pada saat ini. 2. CGP mampu mengambil pembelajaran dari pemikiran filosofis Ki Hadjar Dewantara untuk diterapkan sebagai pemimpin pembelajaran yang mengupayakan terwujudnya sekolah sebagai pusat pengembangan karakter CAPAIAN KHUSUS MODUL Secara khusus, modul ini diharapkan dapat membantu CGP untuk mampu memiliki: 1. Pengetahuan tentang dasar-dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara (KHD), 2. Keterampilan mengelola pembelajaran yang berpihak pada murid pada konteks lokal kelas dan sekolah, 3. Sikap reflektif-kritis dalam menerapkan pembelajaran yang merefleksikan dasar-dasar Pendidikan KHD dalam menuntun murid mencapai kekuatan kodratnya.
  • 3. AGENDA 1 2 3 4 5 PEMBUKAAN (25’) REFLEKSI KRITIS CGP (30’) DIALOG : DISKUSI DAN TANYA JAWAB (20’) REFLEKSI DAN UMPAN BALIK (10’) PENUTUP (5’)
  • 5. TUJUAN PEMBELAJARAN Peserta mampu memberikan perspektif reflektif kritis tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara dalam forum diskusi
  • 6. SKENARIO PEMBELAJARAN NO JUDUL SESI AKTIVITAS DURASI 1 PEMBUKAAN • Fasilitator membuka Forum Diskusi dengan menegaskan tujuan pembelajaran • Fasilitator meminta CGP untuk saling membuka diri terhadap perbedaan dalam berpendapat, bertanya dan berbagi praktik baik untuk lebih kritis dan reflektif dalam memaknai dan menghayati pemikiran filosofis Ki Hajdar Dewantara. (25’) 2 REFLEKSI KRITIS CGP • Setiap CGP menyampaikan memberikan perspektif reflektif kritis tentang pemikiran (filosofi pendidikan) Ki Hadjar Dewantara. (30’) 3 DIALOG : DISKUSI DAN TANYA JAWAB • CGP saling berdialog untuk mengkonfirmasi perspektif setiap CGP dalam memaknai dan menghayati pemikiran KHD dengan saling bertanya atau mengkonfirmasi perspektif rekan CGP lain • Fasilitator memandu dialog (20’) 4 REFLEKSI DAN UMPAN BALIK • Fasilitator memberi umpan balik untuk memberi penguatan terhadap pemahaman CGP. • Refleksi pembelajaran dituliskan pada aplikasi yang disediakan oleh Instruktur (padlet). (10’) 5 PENUTUP • Fasilitator menutup kegiatan pembelajaran Eksplorasi Konsep Forum Diskusi “ Refleksi Kritis Pemikiran Ki Hadjar Dewantara” (5’)
  • 7. KESEPAKATAN BELAJAR 1. Seluruh peserta memiliki kesempatan untuk berpendapat; 2. Berpikiran terbuka dan saling menghormati; 3. Jika ada satu peserta berbicara maka peserta yang lain mendengarkan; 4. Berpendapat setelah dipersilakan; 5. Berpartisipasi penuh; dan 6. Mengikuti sesi kelas dengan perasaan yang gembira.
  • 9. PERTANYAAN PEMANTIK 1. Apa makna kata ‘menuntun’ dalam proses pendidikan anak bagi saya? 2. Bagaimana kata “menuntun” saya maknai dalam konteks sosial budaya di daerah saya? Apa dapat saya lakukan untuk mewujudkan pendidikan anak yang relevan dengan konteks sosial budaya di daerah saya? 3. Mengapa pendidikan murid (anak) perlu mempertimbangkan kodrat alam dan kodrat zaman? 4. Apa relevansi pemikiran KHD “Pendidikan yang berhamba pada anak” dengan peran saya sebagai pendidik?
  • 10. MIND MAP SUBSTANSI MODUL Kompetensi Lulusan yang di tuju : 1. Guru Penggerak memahami peran dan alasan menjadi pemimpin pembelajaran. 2. Guru Penggerak, melalui refleksi diri yang terdokumentasi, mampu secara reguler mengidentifikasi kebutuhan peningkatan kompetensi dan kematangan diri demi mendukung pembelajaran murid.
  • 11. DIALOG: DISKUSI & TANYA JAWAB
  • 12. • CGP saling berdialog untuk mengkonfirmasi perspektif setiap CGP dalam memaknai dan menghayati pemikiran KHD dengan saling bertanya atau mengkonfirmasi perspektif rekan CGP lain • Fasilitator memandu dialog
  • 14. • Fasilitator memberi umpan balik untuk memberi penguatan terhadap pemahaman CGP. • Refleksi pembelajaran.