SlideShare a Scribd company logo
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Capaian Pembelajaran
TP dan ATP
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
TUJUAN SESI INI :
Memahami CP
Memahami cara menurunkan
CP menjadi TP
Memahami cara membuat ATP
Mendesai Pembelajaran
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Keyakinan Kelas
Yang lainnya
Cek
pemahaman
Cek
pemahaman
Cek
pemahaman
Capaian Pembelajaran
Capaian Pembelajaran
Capaian Pembelajaran
Pengertian
Capaian Pembelajaran (CP) merupakan
kompetensi pembelajaran yang harus dicapai
peserta didik di akhir setiap fase
CP yang disusun untuk mencapai kompetensi peserta didik terdiri atas
Capaian Pembelajaran
A. Rasional Mata Pembelajaran
B. Tujuan Mata Pembelajaran
C. Karakteristik Mata Pembelajaran
D. Capaian Pembelajaran
Capaian Umum
Capaian Per Elemen
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Maksud pendidikan itu adalah
menuntun segala kekuatan kodrat
yang ada pada anak-anak,
agar mereka dapat mencapai
keselamatan dan kebahagiaan
yang setinggi-tingginya baik
sebagai manusia, maupun
anggota masyarakat
(Ki Hadjar Dewantara, 1936, Dasar-Dasar Pendidikan, hal.1, paragraf 4)
Merumuskan Tujuan Pembelajaran
Agar berpihak pada anak dan menuntun
mereka pada kekuatan kodratnya,
Tujuan Pembelajaran harus memperhatikan
tahap perkembangan anak.
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
3 Tahapan Backward Design
Identifikasi
hasil yang
diinginkan
Menentukan
bukti dan
asesmen
Merencanakan
tahapan
kegiatan
pembelajaran
Merumuskan TP
dan ATP dengan
menggunakan CP
sebagai ajuan
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Tujuan Pembelajaran (TP), terdiri dari:
1. Kompetensi → kemampuan yang mencakup sikap,
pengetahuan, dan keterampilan yang dapat
didemonstrasikan peserta didik
2. Konten → ilmu pengetahuan inti / konsep utama
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Kriteria Alur Tujuan Pembelajaran (ATP):
1. Menggambarkan urutan pengembangan kompetensi
yang harus dikuasai
2. ATP dalam 1 fase menggambarkan cakupan dan tahapan
pembelajaran yang linear
3. ATP keseluruhan fase menggambarkan cakupan dan
tahapan pembelajaran antarfase
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
3 CARA MERUMUSKAN TP DARI CP
1. MENURUNKAN TP LANGSUNG DARI CP (baik Capaian
umum maupun capaian per elemen)
2. MENGANALISIS KOMPETENSI DAN KONTEN PADA CP
3. LINTAS ELEMEN CP
Capaian Pembelajaran
Mata Pelajaran : BIMTEK
Capaian Umum:
Di akhir pelaksanaan BIMTEK, peserta bimtek mampu
menggunakan Strategi Pembelajaran Yang Efektif Untuk
Capaian Belajar Literasi Dan Numerasi Peserta Didik
Capaian per elemen:
Pemahaman BIMTEK
Peserta mampu memahami strategi pembelajaran Efektif, sesuai dengan tujuan
pembelajaran, baik pembelajaran berbasis literasi maupun pembelajaran berbasis
numerasi
Ketarmpilan Proses
Mengamati
Merencanakan
Menggunakan
Saya hari ini, melakukan semua hal yang saya sukai
Saya suatu saat nanti, jika berada di tangan Guru yang tepat
Saya hari ini, melakukan semua hal yang saya sukai
ICE BREAKING
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Berlatih Bersama
(jenjang
SMA/SMK)
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Capaian Umum
Pada fase ini, peserta didik menganalisis cara pandang para pendiri negara, kedudukan Pancasila sebagai dasar negara, pandangan hidup, dan
ideologi negara; merumuskan gagasan solutif untuk mengatasi perilaku yang bertentangan dengan nilai Pancasila; menerapkan perilaku taat hukum
berdasarkan peraturan yang berlaku; menganalisis tata urutan peraturan perundang-undangan di Indonesia; menyajikan asal usul dan makna
semboyan Bhinneka Tunggal Ika sebagai modal sosial, membangun harmoni dalam keberagaman; dan mengenal gotong royong sebagai
perwujudan sistem ekonomi Pancasila yang inklusif dan berkeadilan; menerapkan perilaku, peran dan kedudukan sesuai dengan hak dan kewajiban;
memahami sistem pertahanan dan keamanan negara serta peran Indonesia dalam hubungan antarbangsa dan negara; menguraikan nilai-nilai
Pancasila yang harus diwujudkan dalam pembangunan nasional.
Capaian per Elemen
Pancasila
Peserta didik mampu menganalisis cara pandang para pendiri negara tentang dasar negara; menganalisis kedudukan Pancasila sebagai dasar
negara, pandangan hidup, dan ideologi negara; merumuskan gagasan solutif untuk mengatasi perilaku yang bertentangan dengan nilai Pancasila
dalam kehidupan sehari-hari.
Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Peserta didik mampu menerapkan perilaku taat hukum berdasarkan peraturan yang berlaku di masyarakat; menganalisis tata urutan peraturan
perundang-undangan di Indonesia.
Bhinneka Tunggal Ika
Peserta didik mampu menyajikan asal usul dan makna semboyan Bhinneka Tunggal Ika sebagai modal sosial; membangun harmoni dalam
keberagaman; dan mengenal gotong royong sebagai perwujudan sistem ekonomi Pancasila yang inklusif dan berkeadilan
Negara Kesatuan Republik Indonesia
Peserta didik mampu menerapkan perilaku sesuai dengan hak dan kewajiban sebagai warga sekolah, warga masyarakat dan warga negara; serta
memahami peran dan kedudukannya sebagai Warga Negara Indonesia; memahami sistem pertahanan dan keamanan negara; menganalisis peran
Indonesia dalam hubungan antarbangsa dan negara; serta menguraikan nilai-nilai Pancasila yang harus diwujudkan dalam pembangunan nasional.
Bidang Studi: Pendidikan Pancasila
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Kalimat CP Materi Inti (konten) Kompetensi (keterampilan)
1.
2.
3.
dst
1.
2.
3.
dst
Nama Anggota Kelompok :
Bidang studi / fase yang dianalisis :
Rumusan Kalimat TP dari hasil analisa CP :
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Mari berefleksi sejenak tentang apa yang telah kita pelajari bersama.
Silahkan Bapak Ibu melanjutkan kalimat berikut.
1. Sekarang saya paham, bahwa …
2. Modul merumuskan TP dan ATP ini menurut saya …
3. 3 kata kunci yang saya pahami dari modul ini adalah …
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Terima Kasih
Selamat berproses memajukan pendidikan Indonesia.

More Related Content

Similar to CAPAIAN PEMBELAJARAN LITERASI DAN NUMERASI.pptx

1. HAKIKAT PKN SD_.education.for primarppsx
1. HAKIKAT  PKN SD_.education.for primarppsx1. HAKIKAT  PKN SD_.education.for primarppsx
1. HAKIKAT PKN SD_.education.for primarppsx
ptrirsky73
 
Merancang Pembelajaran MENYUSUN TP & ATP.pptx
Merancang Pembelajaran MENYUSUN TP & ATP.pptxMerancang Pembelajaran MENYUSUN TP & ATP.pptx
Merancang Pembelajaran MENYUSUN TP & ATP.pptx
NurilAnwarSpd
 
RPP AKSI 4-LINDA HAYATI-PPKN-UNIPMA.pdf
RPP AKSI 4-LINDA HAYATI-PPKN-UNIPMA.pdfRPP AKSI 4-LINDA HAYATI-PPKN-UNIPMA.pdf
RPP AKSI 4-LINDA HAYATI-PPKN-UNIPMA.pdf
LindaHayati2
 
24217 silabus pkn
24217 silabus pkn24217 silabus pkn
24217 silabus pkn
Titikbudiarti
 
3. Alur Tujuan Pembelajaran Pend Pancasila.doc
3. Alur Tujuan Pembelajaran  Pend Pancasila.doc3. Alur Tujuan Pembelajaran  Pend Pancasila.doc
3. Alur Tujuan Pembelajaran Pend Pancasila.doc
AsriatiDwiNurSetyani
 
ATP_PPKN_LILIANY.docx
ATP_PPKN_LILIANY.docxATP_PPKN_LILIANY.docx
ATP_PPKN_LILIANY.docx
ssuserdf53eb
 
KontrakKuliah_PendidikanKewarganegaraan.pdf
KontrakKuliah_PendidikanKewarganegaraan.pdfKontrakKuliah_PendidikanKewarganegaraan.pdf
KontrakKuliah_PendidikanKewarganegaraan.pdf
RezaWahyuni6
 
pkn__modul_1.pptx.pdf
pkn__modul_1.pptx.pdfpkn__modul_1.pptx.pdf
pkn__modul_1.pptx.pdf
MuhammadSyahrudin6
 
Paparan Modul Merancang Pembelajaran Bagian 1 Menyusun TP dan ATP (Dasmen dan...
Paparan Modul Merancang Pembelajaran Bagian 1 Menyusun TP dan ATP (Dasmen dan...Paparan Modul Merancang Pembelajaran Bagian 1 Menyusun TP dan ATP (Dasmen dan...
Paparan Modul Merancang Pembelajaran Bagian 1 Menyusun TP dan ATP (Dasmen dan...
IpunxzzPoenya
 
Analisis Pengembangan Kurikulum PKn
Analisis Pengembangan Kurikulum PKnAnalisis Pengembangan Kurikulum PKn
Analisis Pengembangan Kurikulum PKn
Hariyatunnisa Ahmad
 
6. Menyusun TP dan ATP.pptx
6. Menyusun TP dan ATP.pptx6. Menyusun TP dan ATP.pptx
6. Menyusun TP dan ATP.pptx
EstyRokhyani1
 
pkn di SD modul 3.ppt
pkn di SD modul 3.pptpkn di SD modul 3.ppt
pkn di SD modul 3.ppt
uniqruhama
 
4. PERUMUSAN TP - ATP DARI CP ( SMKN 1 LBJ ).pptx
4. PERUMUSAN TP - ATP DARI CP ( SMKN 1 LBJ ).pptx4. PERUMUSAN TP - ATP DARI CP ( SMKN 1 LBJ ).pptx
4. PERUMUSAN TP - ATP DARI CP ( SMKN 1 LBJ ).pptx
cvcakrawalakassia
 
Tugas pkn siap tempur
Tugas pkn siap tempurTugas pkn siap tempur
Tugas pkn siap tempur
Armansyah 141611039
 
Sosialisasi Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Sosialisasi Kurikulum Merdeka 2022.pptxSosialisasi Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Sosialisasi Kurikulum Merdeka 2022.pptx
JejeSilalahi
 
Modul Ajar PPKn Kelas 8 BAB 1_ALKAF ASARI.pdf
Modul Ajar PPKn Kelas 8 BAB 1_ALKAF ASARI.pdfModul Ajar PPKn Kelas 8 BAB 1_ALKAF ASARI.pdf
Modul Ajar PPKn Kelas 8 BAB 1_ALKAF ASARI.pdf
Alkaf Asari
 
8. silabus pp kn sd versi 110216
8. silabus pp kn sd versi 1102168. silabus pp kn sd versi 110216
8. silabus pp kn sd versi 110216
Abdur Rasyidharahap
 
silabus pkn 29 september 2022.pdf
silabus pkn 29 september 2022.pdfsilabus pkn 29 september 2022.pdf
silabus pkn 29 september 2022.pdf
satrioafillah
 
RPP BERDIFERENSISAI-PSE.pdf
RPP BERDIFERENSISAI-PSE.pdfRPP BERDIFERENSISAI-PSE.pdf
RPP BERDIFERENSISAI-PSE.pdf
Yullia Riesanthy
 
Cp batubarat.pptx
Cp batubarat.pptxCp batubarat.pptx
Cp batubarat.pptx
PutriAyuAsmaningtyas
 

Similar to CAPAIAN PEMBELAJARAN LITERASI DAN NUMERASI.pptx (20)

1. HAKIKAT PKN SD_.education.for primarppsx
1. HAKIKAT  PKN SD_.education.for primarppsx1. HAKIKAT  PKN SD_.education.for primarppsx
1. HAKIKAT PKN SD_.education.for primarppsx
 
Merancang Pembelajaran MENYUSUN TP & ATP.pptx
Merancang Pembelajaran MENYUSUN TP & ATP.pptxMerancang Pembelajaran MENYUSUN TP & ATP.pptx
Merancang Pembelajaran MENYUSUN TP & ATP.pptx
 
RPP AKSI 4-LINDA HAYATI-PPKN-UNIPMA.pdf
RPP AKSI 4-LINDA HAYATI-PPKN-UNIPMA.pdfRPP AKSI 4-LINDA HAYATI-PPKN-UNIPMA.pdf
RPP AKSI 4-LINDA HAYATI-PPKN-UNIPMA.pdf
 
24217 silabus pkn
24217 silabus pkn24217 silabus pkn
24217 silabus pkn
 
3. Alur Tujuan Pembelajaran Pend Pancasila.doc
3. Alur Tujuan Pembelajaran  Pend Pancasila.doc3. Alur Tujuan Pembelajaran  Pend Pancasila.doc
3. Alur Tujuan Pembelajaran Pend Pancasila.doc
 
ATP_PPKN_LILIANY.docx
ATP_PPKN_LILIANY.docxATP_PPKN_LILIANY.docx
ATP_PPKN_LILIANY.docx
 
KontrakKuliah_PendidikanKewarganegaraan.pdf
KontrakKuliah_PendidikanKewarganegaraan.pdfKontrakKuliah_PendidikanKewarganegaraan.pdf
KontrakKuliah_PendidikanKewarganegaraan.pdf
 
pkn__modul_1.pptx.pdf
pkn__modul_1.pptx.pdfpkn__modul_1.pptx.pdf
pkn__modul_1.pptx.pdf
 
Paparan Modul Merancang Pembelajaran Bagian 1 Menyusun TP dan ATP (Dasmen dan...
Paparan Modul Merancang Pembelajaran Bagian 1 Menyusun TP dan ATP (Dasmen dan...Paparan Modul Merancang Pembelajaran Bagian 1 Menyusun TP dan ATP (Dasmen dan...
Paparan Modul Merancang Pembelajaran Bagian 1 Menyusun TP dan ATP (Dasmen dan...
 
Analisis Pengembangan Kurikulum PKn
Analisis Pengembangan Kurikulum PKnAnalisis Pengembangan Kurikulum PKn
Analisis Pengembangan Kurikulum PKn
 
6. Menyusun TP dan ATP.pptx
6. Menyusun TP dan ATP.pptx6. Menyusun TP dan ATP.pptx
6. Menyusun TP dan ATP.pptx
 
pkn di SD modul 3.ppt
pkn di SD modul 3.pptpkn di SD modul 3.ppt
pkn di SD modul 3.ppt
 
4. PERUMUSAN TP - ATP DARI CP ( SMKN 1 LBJ ).pptx
4. PERUMUSAN TP - ATP DARI CP ( SMKN 1 LBJ ).pptx4. PERUMUSAN TP - ATP DARI CP ( SMKN 1 LBJ ).pptx
4. PERUMUSAN TP - ATP DARI CP ( SMKN 1 LBJ ).pptx
 
Tugas pkn siap tempur
Tugas pkn siap tempurTugas pkn siap tempur
Tugas pkn siap tempur
 
Sosialisasi Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Sosialisasi Kurikulum Merdeka 2022.pptxSosialisasi Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Sosialisasi Kurikulum Merdeka 2022.pptx
 
Modul Ajar PPKn Kelas 8 BAB 1_ALKAF ASARI.pdf
Modul Ajar PPKn Kelas 8 BAB 1_ALKAF ASARI.pdfModul Ajar PPKn Kelas 8 BAB 1_ALKAF ASARI.pdf
Modul Ajar PPKn Kelas 8 BAB 1_ALKAF ASARI.pdf
 
8. silabus pp kn sd versi 110216
8. silabus pp kn sd versi 1102168. silabus pp kn sd versi 110216
8. silabus pp kn sd versi 110216
 
silabus pkn 29 september 2022.pdf
silabus pkn 29 september 2022.pdfsilabus pkn 29 september 2022.pdf
silabus pkn 29 september 2022.pdf
 
RPP BERDIFERENSISAI-PSE.pdf
RPP BERDIFERENSISAI-PSE.pdfRPP BERDIFERENSISAI-PSE.pdf
RPP BERDIFERENSISAI-PSE.pdf
 
Cp batubarat.pptx
Cp batubarat.pptxCp batubarat.pptx
Cp batubarat.pptx
 

Recently uploaded

LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 

CAPAIAN PEMBELAJARAN LITERASI DAN NUMERASI.pptx

  • 1. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Capaian Pembelajaran TP dan ATP
  • 2. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi TUJUAN SESI INI : Memahami CP Memahami cara menurunkan CP menjadi TP Memahami cara membuat ATP Mendesai Pembelajaran
  • 3. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Keyakinan Kelas Yang lainnya
  • 10. Pengertian Capaian Pembelajaran (CP) merupakan kompetensi pembelajaran yang harus dicapai peserta didik di akhir setiap fase CP yang disusun untuk mencapai kompetensi peserta didik terdiri atas
  • 11. Capaian Pembelajaran A. Rasional Mata Pembelajaran B. Tujuan Mata Pembelajaran C. Karakteristik Mata Pembelajaran D. Capaian Pembelajaran Capaian Umum Capaian Per Elemen
  • 12. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Maksud pendidikan itu adalah menuntun segala kekuatan kodrat yang ada pada anak-anak, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya baik sebagai manusia, maupun anggota masyarakat (Ki Hadjar Dewantara, 1936, Dasar-Dasar Pendidikan, hal.1, paragraf 4) Merumuskan Tujuan Pembelajaran
  • 13. Agar berpihak pada anak dan menuntun mereka pada kekuatan kodratnya, Tujuan Pembelajaran harus memperhatikan tahap perkembangan anak.
  • 14.
  • 15. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi 3 Tahapan Backward Design Identifikasi hasil yang diinginkan Menentukan bukti dan asesmen Merencanakan tahapan kegiatan pembelajaran Merumuskan TP dan ATP dengan menggunakan CP sebagai ajuan
  • 16. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Tujuan Pembelajaran (TP), terdiri dari: 1. Kompetensi → kemampuan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang dapat didemonstrasikan peserta didik 2. Konten → ilmu pengetahuan inti / konsep utama
  • 17. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Kriteria Alur Tujuan Pembelajaran (ATP): 1. Menggambarkan urutan pengembangan kompetensi yang harus dikuasai 2. ATP dalam 1 fase menggambarkan cakupan dan tahapan pembelajaran yang linear 3. ATP keseluruhan fase menggambarkan cakupan dan tahapan pembelajaran antarfase
  • 18. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi 3 CARA MERUMUSKAN TP DARI CP 1. MENURUNKAN TP LANGSUNG DARI CP (baik Capaian umum maupun capaian per elemen) 2. MENGANALISIS KOMPETENSI DAN KONTEN PADA CP 3. LINTAS ELEMEN CP
  • 19. Capaian Pembelajaran Mata Pelajaran : BIMTEK Capaian Umum: Di akhir pelaksanaan BIMTEK, peserta bimtek mampu menggunakan Strategi Pembelajaran Yang Efektif Untuk Capaian Belajar Literasi Dan Numerasi Peserta Didik Capaian per elemen: Pemahaman BIMTEK Peserta mampu memahami strategi pembelajaran Efektif, sesuai dengan tujuan pembelajaran, baik pembelajaran berbasis literasi maupun pembelajaran berbasis numerasi Ketarmpilan Proses Mengamati Merencanakan Menggunakan
  • 20. Saya hari ini, melakukan semua hal yang saya sukai
  • 21. Saya suatu saat nanti, jika berada di tangan Guru yang tepat Saya hari ini, melakukan semua hal yang saya sukai
  • 23. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Berlatih Bersama (jenjang SMA/SMK)
  • 24. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Capaian Umum Pada fase ini, peserta didik menganalisis cara pandang para pendiri negara, kedudukan Pancasila sebagai dasar negara, pandangan hidup, dan ideologi negara; merumuskan gagasan solutif untuk mengatasi perilaku yang bertentangan dengan nilai Pancasila; menerapkan perilaku taat hukum berdasarkan peraturan yang berlaku; menganalisis tata urutan peraturan perundang-undangan di Indonesia; menyajikan asal usul dan makna semboyan Bhinneka Tunggal Ika sebagai modal sosial, membangun harmoni dalam keberagaman; dan mengenal gotong royong sebagai perwujudan sistem ekonomi Pancasila yang inklusif dan berkeadilan; menerapkan perilaku, peran dan kedudukan sesuai dengan hak dan kewajiban; memahami sistem pertahanan dan keamanan negara serta peran Indonesia dalam hubungan antarbangsa dan negara; menguraikan nilai-nilai Pancasila yang harus diwujudkan dalam pembangunan nasional. Capaian per Elemen Pancasila Peserta didik mampu menganalisis cara pandang para pendiri negara tentang dasar negara; menganalisis kedudukan Pancasila sebagai dasar negara, pandangan hidup, dan ideologi negara; merumuskan gagasan solutif untuk mengatasi perilaku yang bertentangan dengan nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Peserta didik mampu menerapkan perilaku taat hukum berdasarkan peraturan yang berlaku di masyarakat; menganalisis tata urutan peraturan perundang-undangan di Indonesia. Bhinneka Tunggal Ika Peserta didik mampu menyajikan asal usul dan makna semboyan Bhinneka Tunggal Ika sebagai modal sosial; membangun harmoni dalam keberagaman; dan mengenal gotong royong sebagai perwujudan sistem ekonomi Pancasila yang inklusif dan berkeadilan Negara Kesatuan Republik Indonesia Peserta didik mampu menerapkan perilaku sesuai dengan hak dan kewajiban sebagai warga sekolah, warga masyarakat dan warga negara; serta memahami peran dan kedudukannya sebagai Warga Negara Indonesia; memahami sistem pertahanan dan keamanan negara; menganalisis peran Indonesia dalam hubungan antarbangsa dan negara; serta menguraikan nilai-nilai Pancasila yang harus diwujudkan dalam pembangunan nasional. Bidang Studi: Pendidikan Pancasila
  • 25. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Kalimat CP Materi Inti (konten) Kompetensi (keterampilan) 1. 2. 3. dst 1. 2. 3. dst Nama Anggota Kelompok : Bidang studi / fase yang dianalisis : Rumusan Kalimat TP dari hasil analisa CP :
  • 26. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Mari berefleksi sejenak tentang apa yang telah kita pelajari bersama. Silahkan Bapak Ibu melanjutkan kalimat berikut. 1. Sekarang saya paham, bahwa … 2. Modul merumuskan TP dan ATP ini menurut saya … 3. 3 kata kunci yang saya pahami dari modul ini adalah …
  • 27. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Terima Kasih Selamat berproses memajukan pendidikan Indonesia.