SlideShare a Scribd company logo
Business Analysis
Concept
• Melakukan analisis bisnis menjadi hal pertama
dan penting yang harus dilakukan untuk
menghadapi berbagai kemungkinan yang akan
terjadi dalam membangun atau mengembangkan
sebuah bisnis.
• Banyak pebisnis yang mengalami kerugian
karena tidak melakukan strategi yang tepat,
sebab mereka tidak mencari kelemahan,
ancaman, peluang dan kekuatannya. Tidak heran
bila strategi yang dijalankan pun tidak pernah
tepat sasaran.
Introduction
Pengertian
Business Analysis
• Business Analysis (Analisis bisnis) adalah proses
melakukan evaluasi apakah bisnis yang dijalankan
memiliki risiko-risiko yang mungkin terjadi serta
mengetahui sejauh mana kemungkinan prospeknya.
• Analisis bisnis adalah seperangkat tugas dan
teknik yang digunakan sebagai penghubung antara
para pemangku kepentingan untuk memahami
struktur, kebijakan, dan operasi dari suatu
organisasi, serta merekomendasikan solusi yang
memungkinkan perusahaan untuk mencapai
tujuannya.
Business Analysis …
• Dengan melakukan analisis bisnis maka dapat:
 diidentifikasi kebutuhan bisnis, dan
 menentukan solusi untuk menghadapi berbagai
masalah bisnis.
• Dalam melakukan analisis, beberapa poin penting
akan disoroti termasuk:
 strategi bisnis,
 lingkungan perusahaan,
 keuangan,
 sumber daya, sampai dengan
 cara kerjanya.
• Dengan cara ini, kita akan mengetahui sejauh mana
bisnis akan berkembang dan apakah berjalan
efektif.
• Kadang-kadang, orang mempelajari pengertian
analisis bisnis dan menerapkannya secara
langsung, sebelum membuat keputusan, baik itu
untuk:
 investasi,
 berhutang,
 memperpanjang jangka pinjaman,
 menilai perusahaan, sampai dengan
 persoalan restrukturisasi (merger, akuisisi dan
divestasi).
Business Analysis …
Jenis-Jenis Analisis Bisnis
• Pembagian analisis bisnis ada dua macam,
antara lain:
1. Analisis Kredit
2. Analisis Ekuitas
1. Analisis Kredit
• Kreditor yang akan memberikan pinjaman kepada
perusahaan dan menerima pembayaran pokok dan
bunganya sesuai perjanjian. Analisis kredit ini berfungsi
untuk memberikan penilaian apakah perusahaan layak
mendapatkan kredit.
• Hal ini terkait dengan kemampuan perusahaan
memenuhi kewajiban kredit yang difokuskan pada
analisis likuiditas atau solvabilitas.
• Analisis kredit lebih menitik beratkan pada
evaluasi risiko, bukan dari segi profitnya.
• Analisis likuiditas berarti mengukur kemampuan
perusahaan dalam memenuhi kewajibannya dalam
jangka pendek. sementara solvabilitas adalah
kemampuan perusahaan melunasi kewajibannya dalam
jangka panjang.
2. Analisis Ekuitas
• Analisa ini berupa penyediaan dana untuk
perusahaan sebagai imbalan kepemilikan. Dalam
hal ini yang paling berperan adalah investor yang
mengucurkan dana dalam bentuk modal saham.
• Analisa ini bersifat simetri dimana harus menilai
dua sisi, yaitu risiko dan potensinya. Analisa ini
lebih condong pada nilai perusahan.
Manfaat Analisis Bisnis
Beberapa tujuan dan manfaat analisis bisnis,
antara lain, bagi:
1. Manajer
2. Restrukturisasi
3. Manajemen Keuangan
4. Direktur
5. Auditor Eksternal
6. Regulator (Pembuat Peraturan)
7. Serikat Kerja
8. Pelanggan
1. Manajer
• Analisis bisnis akan memberikan petunjuk bagi
menajer agar bisa mengatur strategi yang lebih
efetif terkait kegiatan investasi, operasional
hingga pendanaan.
• Dalam hal ini, menejer akan melakukan analisa
dari laporan yang ada dan mengevaluasi
profitabilitas dan risiko yang mungkin. Terhadap
perusahaan kompetitor, manajer juga
melakukan hal yang sama, demi melakukan
tindakan yang lebih efektif.
2. Restrukturisasi
• Restrukturisasi meliputi merger, akuisisi dan
divestasi. Ketika perusahaan akan memutuskan
restrukturisasi, tindakan analisis bisnis ini sangat
diperlukan.
• Merger dan akuisisi pada umumnya didasarkan
pada estimasi nilai intrinsik, walaupun harga
saham perusahaan pembeli dan perusahaan
target tersedia.
• Tujuan analisis merger dan akuisisi mirip
dengan analisis ekuitas.
3. Manajemen Keuangan
Dengan analisa bisnis ini, manajemen keuangan
dapat mengevaluasi dampak yang terjadi ketika
sebuah keputusan diambil. Hal ini termasuk
dampak dividen perusahaan.
4. Direktur
• Direktur bertanggung jawab untuk melindungi
kepentingan pemilik saham dengan cara
mengawasi aktifitas perusahaan secara hati-hati.
5. Auditor Eksternal
• Auditor eksternal (berasal dari luar organisasi)
melakukan audit atas kewajiban dan laporan
keuangan perusahaan. Analisis laporan
keuangan kemudian menjadi alat untuk
melakukan pengecekan akhir terhadap laporan
keuangan perusahaan.
6. Regulator (Pembuat Peraturan)
• Internal Revenue Service (IRS) menerapkan alat
analisis laporan keuangan untuk mengaudit
laporan pajak dan memeriksa kewajaran jumlah
yang dilaporkan.
7. Serikat Kerja
• Serikat kerja seringkali menggunakan teknik
analisis laporan keuangan untuk bernegosiasi
tawar-menawar secara kolektif.
8. Pelanggan
• Teknik analisis digunakan untuk menentukan
potensi keuntungan pemasok bersamaan
dengan estimasi keuntungan pemasok dari
transaksi yang saling menguntungkan.
Komponen Analisis Bisnis
Beberapa komponen analisis bisnis tersebut
adalah:
1. Analisis Lingkungan Bisnis dan Strategi
2. Analisis Akuntansi
3. Analisis Keuangan
4. Analisis Prospektif
5. Penilaian
1. Analisis Lingkungan Bisnis dan
Strategi
• Analisis ini meliputi analisis industri dan analisis
strategi yang bisa didapatkan dari jurnal industri
dan perdagangan, publikasi pemerintah, berita
keuangan, media promosi perusahaan, dan
website.
2. Analisis Akuntansi
• Proses evaluasi sejauh
mana akuntansi mencerminkan realitas ekonomi
dengan mempelajari transaksi dan peristiwa,
kebijakan akuntansi, penyesuaian, dan
membuatnya lebih sesuai untuk analisis
walaupun telah disesuaikan dengan Standar
Akuntansi Keuangan.
3. Analisis Keuangan
• Laporan keuangan digunakan untuk
menganalisis posisi dan kinerja keuangan
perusahaan dan untuk menilai kinerja keuangan
perusahaan di masa depan yang mencakup
analisis potensi keuntungan, analisis risiko,
analisis sumber dan penggunaan dana.
4. Analisis Prospektif
• Proses prediksi atau ramalan hasil di masa depan
untuk laba dan arus kas. Analisis ini diambil dari
analisis akuntansi, analisis keuangan, dan analisis
lingkungan bisnis dan strategi.
5. Penilaian
• Proses mengubah ramalan hasil di masa depan
menjadi estimasi nilai perusahaan dengan
memilih suatu model penilaian dan
mengestimasi biaya modal perusahaan.
The Business Analysis Framework
Keahlian Analis Bisnis
• Menentukan ruang lingkup analisis bisnis itu cukup
sulit karena luasnya, oleh karena itu dalam
melaksanakan analisis bisnis seorang analis bisnis
menggunakan keahliannya sebagai :
 Analis Strategi,
 Arsitek Bisnis, atau
 Analis Sistem.
• Singkatnya, seorang analis bisnis dapat melakukan
satu peran dari tiga: Analis Strategi, Arsitek Bisnis,
atau Analis Sistem.
How Do Business Analysts
Analyze Business Requirements?
• In this process, a business analyst
investigates, defines, and documents the
requirements. From this documentation, the
Business Analyst will be able to decide the
scope, timeline, and resources of the
project.
• A business analyst will act as a link between
the client and the technical team.
• Dalam proses ini, seorang analis bisnis
menyelidiki, menentukan, dan
mendokumentasikan persyaratan. Dari
dokumentasi ini, analis bisnis akan dapat
memutuskan ruang lingkup, timeline, dan
sumber daya yang diperlukan.
• Seorang analis bisnis akan bertindak sebagai
penghubung antara klien dan tim teknis.
Business Requirements …
• Poorly defined requirements can badly
affect the projects in terms of time, rework
and cost.
• Hence, defining the requirements correctly
is the basic and most important step in the
project development process.
• Persyaratan yang tidak didefinisikan dengan
baik dapat berdampak buruk pada
bisnis/proyek dari sisi waktu, pengerjaan
ulang, dan biaya.
• Oleh karena itu, menentukan persyaratan
dengan benar adalah langkah dasar dan
terpenting dalam proses pembentukan atau
pengembangan bisnis/proyek.
Business Analysis
Process – Sequentially
• Get complete information about the business/
project.
• Focus on the points which requires more attention
or which are not discussed in detail.
• Defining the scope or describing the requirements
in detail. Describing Requirements correctly is
important for correct implementation.
• Approved requirements will be discussed with the
technical teams for implementing these
requirements.
• Changes required in the project.
1. Dapatkan informasi lengkap tentang bisnis/proyek.
2. Fokus pada poin-poin yang membutuhkan
perhatian lebih atau yang tidak dibahas secara
detail.
3. Definisikan ruang lingkup atau jelaskan persyaratan
secara rinci. Menjelaskan Persyaratan dengan
benar penting untuk implementasi yang benar.
4. Persyaratan yang disetujui akan dibahas dengan
tim teknis untuk menerapkan persyaratan ini.
5. Perubahan yang diperlukan dalam proyek.
Tahapan dalam Proses Analisis Bisnis
(Stages in the Business Analysis Process)
1
2
3
6
5
4
Planning Stage
• Setiap aktivitas harus dimulai dengan sebuah
rencana. Gagal membuat rencana berarti
gagal.
• Tingkat perencanaan berbeda dari satu model
bisnis ke model lainnya, tetapi sangat penting
untuk memiliki pemahaman yang jelas
tentang bisnis apa yang akan dibangun
dengan membuat spesifikasi sistem bisnis.
1
Defining Stage
• Pada tahap ini, dilakukan analisis dan
menentukan struktur sistem bisnis, dengan
mendefinisikan arsitektur bisnis, sumberdaya,
dan bagaimana sumberdaya yang cocok
untuk menghasilkan sistem kerja bisnis.
2
Designing Stage
• Dalam desain sistem bisnis, fungsi dan operasi
desain dijelaskan secara rinci, termasuk tata
kelola, aturan bisnis, diagram proses bisnis,
dan dokumentasi lainnya.
• Output dari tahapan ini akan menggambarkan
bisnis baru yang akan dibangun.
3
Building Stage
• Ini adalah fase pilot project bisnis, sebagai
perwujudan dari rencana implementasi.
• Dimulai dengan pembuatan desain sistem
bisnis yang direncanakan, termasuk sistem
operasi dan proses produksi, sumberdaya dan
sarana, sistem pemasaran, sistem keuangan
dan transaksi, dll.
4
Testing Stage
• Saat berbagai tahapan sebelumnya diselesaikan;
dilakukan serangkaian tes/uji coba terhadap
persyaratan dari pilot project (rencana
implmentasi bisnis), untuk memastikan bahwa
rencana bisnis tersebut benar-benar sesuai
dengan kebutuhan.
• Dalam fase ini, dilakukan berbagai jenis pengujian
seperti : pengujian struktur bisnis, sistem operasi
dan proses produksi, sumberdaya dan sarana,
sistem pemasaran, sistem keuangan dan
transaksi, dll.
5
Pelacakan Cacat dalam Pengujian
(Defect Tracking in Testing)
• Atas fase pengujian ini dibuatkan Laporan
Pengujian digunakan untuk mengkomunikasikan
proses pengujian, apa yang diuji dan hasil dari
pengujian yang dijalankan.
• Pengujian juga dilakukan untuk mencapai dua
tujuan utama, yaitu:
 Mendeteksi kegagalan dan cacat pada rencana
bisnis.
 Mendeteksi ketidak-konsistenan antara
persyaratan dan implementasi.
Deployment Stage
• Setelah fase pengujian berakhir, bisnis mulai
memasuki lingkungan pasar dan dirilis secara
resmi, serta siap untuk dijalankan. Terkadang
penerapan bisnis terjadi secara bertahap sesuai
dengan strategi bisnis organisasi.
• Untuk produk, bisa jadi pertama kali dirilis dalam
segmen yang terbatas dan diuji di lingkungan
bisnis nyata (UAT-User Acceptance Testing/
Pengujian Penerimaan Pengguna). Kemudian
berdasarkan umpan balik, produk dapat dirilis
apa adanya atau dengan peningkatan yang
disarankan pada segmen pasar sasarannya.
6
www.slideshare.net/kenkanaidi
(Narasumber)
www.ken-spektakuler.blogspot.com
e-mail: kanaidi63@gmail.com atau
kanaidi@yahoo.com
Fax. 022-4267749 HP. 0812 2353 284
WA. 0877 5871 1905
www.antawijaya.com

More Related Content

What's hot

Teori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) ulyTeori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
YuRi C'ocengtempe
 
Pengantar manajemen - struktur jenis baru
Pengantar manajemen - struktur jenis baruPengantar manajemen - struktur jenis baru
Pengantar manajemen - struktur jenis baru
ayunidy
 
5 metode perumusan strategi
5 metode perumusan strategi5 metode perumusan strategi
5 metode perumusan strategi
Ida Bagus Suryawan
 
etika, tanggung jawab sosial, & keberlanjutan
etika, tanggung jawab sosial, & keberlanjutanetika, tanggung jawab sosial, & keberlanjutan
etika, tanggung jawab sosial, & keberlanjutan
Santi Duwi Putri Nugroho
 
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Noor Adn
 
Metode Riset untuk Bisnis & Ekonomi
Metode Riset untuk Bisnis & EkonomiMetode Riset untuk Bisnis & Ekonomi
Metode Riset untuk Bisnis & Ekonomi
Dwi Wahyu
 
Riset dan audit sumber daya manusia
Riset dan audit sumber daya manusia Riset dan audit sumber daya manusia
Riset dan audit sumber daya manusia
Yesica Adicondro
 
PPT ERM Identifikasi Resiko
PPT ERM Identifikasi ResikoPPT ERM Identifikasi Resiko
PPT ERM Identifikasi Resikosssf
 
Manajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikManajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategik
Ulan SaProperti
 
Perencanaan s dm_eti
Perencanaan s dm_etiPerencanaan s dm_eti
Perencanaan s dm_eti
zai nudin
 
Masalah dan Tantangan MSDM
Masalah dan Tantangan MSDMMasalah dan Tantangan MSDM
Masalah dan Tantangan MSDM
Reza Aprianti
 
peran strategi manajer dalam manajemen sdm.
peran strategi manajer dalam manajemen sdm.peran strategi manajer dalam manajemen sdm.
peran strategi manajer dalam manajemen sdm.
Immawan Awaluddin
 
Perencanaan dan pengembangan e business
Perencanaan dan pengembangan e businessPerencanaan dan pengembangan e business
Perencanaan dan pengembangan e business
Abdi Rusdyanto
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
DASAR-DASAR PERILAKU KELOMPOK
DASAR-DASAR PERILAKU KELOMPOKDASAR-DASAR PERILAKU KELOMPOK
DASAR-DASAR PERILAKU KELOMPOK
9elevenStarUnila
 
Makalah Etika Bisnis - Sejarah dan Perkembangan Etika Bisnis
Makalah Etika Bisnis - Sejarah dan Perkembangan Etika BisnisMakalah Etika Bisnis - Sejarah dan Perkembangan Etika Bisnis
Makalah Etika Bisnis - Sejarah dan Perkembangan Etika Bisnis
Fajar Jabrik
 
Manajemen Strategi
Manajemen StrategiManajemen Strategi
Manajemen Strategi
Yodhia Antariksa
 
Perilaku Organisasi Organizational Behavior
Perilaku Organisasi Organizational BehaviorPerilaku Organisasi Organizational Behavior
Perilaku Organisasi Organizational Behavior
Dadang Solihin
 
Sap manajemen strategik
Sap manajemen strategikSap manajemen strategik
Sap manajemen strategik
Ega Jalaludin
 
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasiTahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Stemada Kediri
 

What's hot (20)

Teori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) ulyTeori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
Teori penetapan tujuan (goal setting theory) uly
 
Pengantar manajemen - struktur jenis baru
Pengantar manajemen - struktur jenis baruPengantar manajemen - struktur jenis baru
Pengantar manajemen - struktur jenis baru
 
5 metode perumusan strategi
5 metode perumusan strategi5 metode perumusan strategi
5 metode perumusan strategi
 
etika, tanggung jawab sosial, & keberlanjutan
etika, tanggung jawab sosial, & keberlanjutanetika, tanggung jawab sosial, & keberlanjutan
etika, tanggung jawab sosial, & keberlanjutan
 
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
 
Metode Riset untuk Bisnis & Ekonomi
Metode Riset untuk Bisnis & EkonomiMetode Riset untuk Bisnis & Ekonomi
Metode Riset untuk Bisnis & Ekonomi
 
Riset dan audit sumber daya manusia
Riset dan audit sumber daya manusia Riset dan audit sumber daya manusia
Riset dan audit sumber daya manusia
 
PPT ERM Identifikasi Resiko
PPT ERM Identifikasi ResikoPPT ERM Identifikasi Resiko
PPT ERM Identifikasi Resiko
 
Manajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikManajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategik
 
Perencanaan s dm_eti
Perencanaan s dm_etiPerencanaan s dm_eti
Perencanaan s dm_eti
 
Masalah dan Tantangan MSDM
Masalah dan Tantangan MSDMMasalah dan Tantangan MSDM
Masalah dan Tantangan MSDM
 
peran strategi manajer dalam manajemen sdm.
peran strategi manajer dalam manajemen sdm.peran strategi manajer dalam manajemen sdm.
peran strategi manajer dalam manajemen sdm.
 
Perencanaan dan pengembangan e business
Perencanaan dan pengembangan e businessPerencanaan dan pengembangan e business
Perencanaan dan pengembangan e business
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
DASAR-DASAR PERILAKU KELOMPOK
DASAR-DASAR PERILAKU KELOMPOKDASAR-DASAR PERILAKU KELOMPOK
DASAR-DASAR PERILAKU KELOMPOK
 
Makalah Etika Bisnis - Sejarah dan Perkembangan Etika Bisnis
Makalah Etika Bisnis - Sejarah dan Perkembangan Etika BisnisMakalah Etika Bisnis - Sejarah dan Perkembangan Etika Bisnis
Makalah Etika Bisnis - Sejarah dan Perkembangan Etika Bisnis
 
Manajemen Strategi
Manajemen StrategiManajemen Strategi
Manajemen Strategi
 
Perilaku Organisasi Organizational Behavior
Perilaku Organisasi Organizational BehaviorPerilaku Organisasi Organizational Behavior
Perilaku Organisasi Organizational Behavior
 
Sap manajemen strategik
Sap manajemen strategikSap manajemen strategik
Sap manajemen strategik
 
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasiTahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasi
 

Similar to Business Analysis Concept _ Materi Training "Business Analysis and Valuation"

Corporate & Business Valuation _Training "ACCOUNTING ANALYSIS & REPORTING"
Corporate & Business Valuation  _Training "ACCOUNTING ANALYSIS & REPORTING"Corporate & Business Valuation  _Training "ACCOUNTING ANALYSIS & REPORTING"
Corporate & Business Valuation _Training "ACCOUNTING ANALYSIS & REPORTING"
Kanaidi ken
 
tinjauan analisis laporan keuangan
tinjauan analisis laporan keuangantinjauan analisis laporan keuangan
tinjauan analisis laporan keuangan
reidjen raden
 
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
Rudy Harland
 
Essential Elements in Valuation _ Materi Training "Business Analysis and Va...
Essential Elements in Valuation  _ Materi Training  "Business Analysis and Va...Essential Elements in Valuation  _ Materi Training  "Business Analysis and Va...
Essential Elements in Valuation _ Materi Training "Business Analysis and Va...
Kanaidi ken
 
Makalah tentang evaluasi hasil usaha 2
Makalah tentang evaluasi hasil usaha 2Makalah tentang evaluasi hasil usaha 2
Makalah tentang evaluasi hasil usaha 2
faharufath
 
Dasar-Dasar Aspek Keuangan_bagi Eksekutif Non Keuangan_ Training "FINANCE For...
Dasar-Dasar Aspek Keuangan_bagi Eksekutif Non Keuangan_ Training "FINANCE For...Dasar-Dasar Aspek Keuangan_bagi Eksekutif Non Keuangan_ Training "FINANCE For...
Dasar-Dasar Aspek Keuangan_bagi Eksekutif Non Keuangan_ Training "FINANCE For...
Kanaidi ken
 
Analisis kelayakan usaha (13).pdf
Analisis kelayakan usaha (13).pdfAnalisis kelayakan usaha (13).pdf
Analisis kelayakan usaha (13).pdf
SamsudinSalim
 
PERT I.pptx
PERT I.pptxPERT I.pptx
PERT I.pptx
HappyIkaMelpina
 
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic control, universitas mercubuana, ...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic control, universitas mercubuana, ...Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic control, universitas mercubuana, ...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic control, universitas mercubuana, ...
Annisa Nurlestari
 
PERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptxPERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptx
gotasmaster
 
PERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptxPERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptx
ssuserd8535d
 
PERENCANAAN USAHA untuk bisnis di indonesia.pptx
PERENCANAAN USAHA untuk bisnis di indonesia.pptxPERENCANAAN USAHA untuk bisnis di indonesia.pptx
PERENCANAAN USAHA untuk bisnis di indonesia.pptx
agusmustofa20
 
Kel. 5 Pengantar Pengauditan tri.pptx
Kel. 5 Pengantar Pengauditan tri.pptxKel. 5 Pengantar Pengauditan tri.pptx
Kel. 5 Pengantar Pengauditan tri.pptx
WidyaRomadhan
 
Klausul 4: Contect of Organization (ISO 9001:2015)_ Training "SISTEM MANAJEM...
Klausul 4:  Contect of Organization (ISO 9001:2015)_ Training "SISTEM MANAJEM...Klausul 4:  Contect of Organization (ISO 9001:2015)_ Training "SISTEM MANAJEM...
Klausul 4: Contect of Organization (ISO 9001:2015)_ Training "SISTEM MANAJEM...
Kanaidi ken
 
3. TINJAUAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN - ALK.pptx
3. TINJAUAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN - ALK.pptx3. TINJAUAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN - ALK.pptx
3. TINJAUAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN - ALK.pptx
AnggaPratama111616
 
MATERI SISTEM DAN TEHNIK AUDIT SEKTOR PUBLIK.pptx
MATERI SISTEM DAN TEHNIK AUDIT SEKTOR PUBLIK.pptxMATERI SISTEM DAN TEHNIK AUDIT SEKTOR PUBLIK.pptx
MATERI SISTEM DAN TEHNIK AUDIT SEKTOR PUBLIK.pptx
DenzbaguseNugroho
 
Profesi akuntansi
Profesi akuntansiProfesi akuntansi
Profesi akuntansi
sansantika_
 
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives _ Training "FINANCE F...
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives  _ Training "FINANCE F...Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives  _ Training "FINANCE F...
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives _ Training "FINANCE F...
Kanaidi ken
 
PPT Evaluasi.ppt
PPT Evaluasi.pptPPT Evaluasi.ppt
PPT Evaluasi.ppt
XIPS3NailaAlyaF
 

Similar to Business Analysis Concept _ Materi Training "Business Analysis and Valuation" (20)

Corporate & Business Valuation _Training "ACCOUNTING ANALYSIS & REPORTING"
Corporate & Business Valuation  _Training "ACCOUNTING ANALYSIS & REPORTING"Corporate & Business Valuation  _Training "ACCOUNTING ANALYSIS & REPORTING"
Corporate & Business Valuation _Training "ACCOUNTING ANALYSIS & REPORTING"
 
tinjauan analisis laporan keuangan
tinjauan analisis laporan keuangantinjauan analisis laporan keuangan
tinjauan analisis laporan keuangan
 
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
 
Essential Elements in Valuation _ Materi Training "Business Analysis and Va...
Essential Elements in Valuation  _ Materi Training  "Business Analysis and Va...Essential Elements in Valuation  _ Materi Training  "Business Analysis and Va...
Essential Elements in Valuation _ Materi Training "Business Analysis and Va...
 
Makalah tentang evaluasi hasil usaha 2
Makalah tentang evaluasi hasil usaha 2Makalah tentang evaluasi hasil usaha 2
Makalah tentang evaluasi hasil usaha 2
 
Dasar-Dasar Aspek Keuangan_bagi Eksekutif Non Keuangan_ Training "FINANCE For...
Dasar-Dasar Aspek Keuangan_bagi Eksekutif Non Keuangan_ Training "FINANCE For...Dasar-Dasar Aspek Keuangan_bagi Eksekutif Non Keuangan_ Training "FINANCE For...
Dasar-Dasar Aspek Keuangan_bagi Eksekutif Non Keuangan_ Training "FINANCE For...
 
Analisis kelayakan usaha (13).pdf
Analisis kelayakan usaha (13).pdfAnalisis kelayakan usaha (13).pdf
Analisis kelayakan usaha (13).pdf
 
Kew irausahaan
Kew irausahaanKew irausahaan
Kew irausahaan
 
PERT I.pptx
PERT I.pptxPERT I.pptx
PERT I.pptx
 
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic control, universitas mercubuana, ...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic control, universitas mercubuana, ...Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic control, universitas mercubuana, ...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic control, universitas mercubuana, ...
 
PERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptxPERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptx
 
PERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptxPERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptx
 
PERENCANAAN USAHA untuk bisnis di indonesia.pptx
PERENCANAAN USAHA untuk bisnis di indonesia.pptxPERENCANAAN USAHA untuk bisnis di indonesia.pptx
PERENCANAAN USAHA untuk bisnis di indonesia.pptx
 
Kel. 5 Pengantar Pengauditan tri.pptx
Kel. 5 Pengantar Pengauditan tri.pptxKel. 5 Pengantar Pengauditan tri.pptx
Kel. 5 Pengantar Pengauditan tri.pptx
 
Klausul 4: Contect of Organization (ISO 9001:2015)_ Training "SISTEM MANAJEM...
Klausul 4:  Contect of Organization (ISO 9001:2015)_ Training "SISTEM MANAJEM...Klausul 4:  Contect of Organization (ISO 9001:2015)_ Training "SISTEM MANAJEM...
Klausul 4: Contect of Organization (ISO 9001:2015)_ Training "SISTEM MANAJEM...
 
3. TINJAUAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN - ALK.pptx
3. TINJAUAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN - ALK.pptx3. TINJAUAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN - ALK.pptx
3. TINJAUAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN - ALK.pptx
 
MATERI SISTEM DAN TEHNIK AUDIT SEKTOR PUBLIK.pptx
MATERI SISTEM DAN TEHNIK AUDIT SEKTOR PUBLIK.pptxMATERI SISTEM DAN TEHNIK AUDIT SEKTOR PUBLIK.pptx
MATERI SISTEM DAN TEHNIK AUDIT SEKTOR PUBLIK.pptx
 
Profesi akuntansi
Profesi akuntansiProfesi akuntansi
Profesi akuntansi
 
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives _ Training "FINANCE F...
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives  _ Training "FINANCE F...Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives  _ Training "FINANCE F...
Balance Scorecard (BSC); Fungsi BSC & BSC Perspectives _ Training "FINANCE F...
 
PPT Evaluasi.ppt
PPT Evaluasi.pptPPT Evaluasi.ppt
PPT Evaluasi.ppt
 

More from Kanaidi ken

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Kanaidi ken
 
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Kanaidi ken
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
Kanaidi ken
 
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Kanaidi ken
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kanaidi ken
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Kanaidi ken
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Kanaidi ken
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kanaidi ken
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Kanaidi ken
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Kanaidi ken
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Kanaidi ken
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Kanaidi ken
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
 
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
 
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
 

Recently uploaded

Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 

Recently uploaded (20)

Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 

Business Analysis Concept _ Materi Training "Business Analysis and Valuation"

  • 2. • Melakukan analisis bisnis menjadi hal pertama dan penting yang harus dilakukan untuk menghadapi berbagai kemungkinan yang akan terjadi dalam membangun atau mengembangkan sebuah bisnis. • Banyak pebisnis yang mengalami kerugian karena tidak melakukan strategi yang tepat, sebab mereka tidak mencari kelemahan, ancaman, peluang dan kekuatannya. Tidak heran bila strategi yang dijalankan pun tidak pernah tepat sasaran. Introduction
  • 3. Pengertian Business Analysis • Business Analysis (Analisis bisnis) adalah proses melakukan evaluasi apakah bisnis yang dijalankan memiliki risiko-risiko yang mungkin terjadi serta mengetahui sejauh mana kemungkinan prospeknya. • Analisis bisnis adalah seperangkat tugas dan teknik yang digunakan sebagai penghubung antara para pemangku kepentingan untuk memahami struktur, kebijakan, dan operasi dari suatu organisasi, serta merekomendasikan solusi yang memungkinkan perusahaan untuk mencapai tujuannya.
  • 4. Business Analysis … • Dengan melakukan analisis bisnis maka dapat:  diidentifikasi kebutuhan bisnis, dan  menentukan solusi untuk menghadapi berbagai masalah bisnis. • Dalam melakukan analisis, beberapa poin penting akan disoroti termasuk:  strategi bisnis,  lingkungan perusahaan,  keuangan,  sumber daya, sampai dengan  cara kerjanya. • Dengan cara ini, kita akan mengetahui sejauh mana bisnis akan berkembang dan apakah berjalan efektif.
  • 5. • Kadang-kadang, orang mempelajari pengertian analisis bisnis dan menerapkannya secara langsung, sebelum membuat keputusan, baik itu untuk:  investasi,  berhutang,  memperpanjang jangka pinjaman,  menilai perusahaan, sampai dengan  persoalan restrukturisasi (merger, akuisisi dan divestasi). Business Analysis …
  • 6. Jenis-Jenis Analisis Bisnis • Pembagian analisis bisnis ada dua macam, antara lain: 1. Analisis Kredit 2. Analisis Ekuitas
  • 7. 1. Analisis Kredit • Kreditor yang akan memberikan pinjaman kepada perusahaan dan menerima pembayaran pokok dan bunganya sesuai perjanjian. Analisis kredit ini berfungsi untuk memberikan penilaian apakah perusahaan layak mendapatkan kredit. • Hal ini terkait dengan kemampuan perusahaan memenuhi kewajiban kredit yang difokuskan pada analisis likuiditas atau solvabilitas. • Analisis kredit lebih menitik beratkan pada evaluasi risiko, bukan dari segi profitnya. • Analisis likuiditas berarti mengukur kemampuan perusahaan dalam memenuhi kewajibannya dalam jangka pendek. sementara solvabilitas adalah kemampuan perusahaan melunasi kewajibannya dalam jangka panjang.
  • 8. 2. Analisis Ekuitas • Analisa ini berupa penyediaan dana untuk perusahaan sebagai imbalan kepemilikan. Dalam hal ini yang paling berperan adalah investor yang mengucurkan dana dalam bentuk modal saham. • Analisa ini bersifat simetri dimana harus menilai dua sisi, yaitu risiko dan potensinya. Analisa ini lebih condong pada nilai perusahan.
  • 9. Manfaat Analisis Bisnis Beberapa tujuan dan manfaat analisis bisnis, antara lain, bagi: 1. Manajer 2. Restrukturisasi 3. Manajemen Keuangan 4. Direktur 5. Auditor Eksternal 6. Regulator (Pembuat Peraturan) 7. Serikat Kerja 8. Pelanggan
  • 10. 1. Manajer • Analisis bisnis akan memberikan petunjuk bagi menajer agar bisa mengatur strategi yang lebih efetif terkait kegiatan investasi, operasional hingga pendanaan. • Dalam hal ini, menejer akan melakukan analisa dari laporan yang ada dan mengevaluasi profitabilitas dan risiko yang mungkin. Terhadap perusahaan kompetitor, manajer juga melakukan hal yang sama, demi melakukan tindakan yang lebih efektif.
  • 11. 2. Restrukturisasi • Restrukturisasi meliputi merger, akuisisi dan divestasi. Ketika perusahaan akan memutuskan restrukturisasi, tindakan analisis bisnis ini sangat diperlukan. • Merger dan akuisisi pada umumnya didasarkan pada estimasi nilai intrinsik, walaupun harga saham perusahaan pembeli dan perusahaan target tersedia. • Tujuan analisis merger dan akuisisi mirip dengan analisis ekuitas.
  • 12. 3. Manajemen Keuangan Dengan analisa bisnis ini, manajemen keuangan dapat mengevaluasi dampak yang terjadi ketika sebuah keputusan diambil. Hal ini termasuk dampak dividen perusahaan. 4. Direktur • Direktur bertanggung jawab untuk melindungi kepentingan pemilik saham dengan cara mengawasi aktifitas perusahaan secara hati-hati.
  • 13. 5. Auditor Eksternal • Auditor eksternal (berasal dari luar organisasi) melakukan audit atas kewajiban dan laporan keuangan perusahaan. Analisis laporan keuangan kemudian menjadi alat untuk melakukan pengecekan akhir terhadap laporan keuangan perusahaan.
  • 14. 6. Regulator (Pembuat Peraturan) • Internal Revenue Service (IRS) menerapkan alat analisis laporan keuangan untuk mengaudit laporan pajak dan memeriksa kewajaran jumlah yang dilaporkan. 7. Serikat Kerja • Serikat kerja seringkali menggunakan teknik analisis laporan keuangan untuk bernegosiasi tawar-menawar secara kolektif.
  • 15. 8. Pelanggan • Teknik analisis digunakan untuk menentukan potensi keuntungan pemasok bersamaan dengan estimasi keuntungan pemasok dari transaksi yang saling menguntungkan.
  • 16. Komponen Analisis Bisnis Beberapa komponen analisis bisnis tersebut adalah: 1. Analisis Lingkungan Bisnis dan Strategi 2. Analisis Akuntansi 3. Analisis Keuangan 4. Analisis Prospektif 5. Penilaian
  • 17. 1. Analisis Lingkungan Bisnis dan Strategi • Analisis ini meliputi analisis industri dan analisis strategi yang bisa didapatkan dari jurnal industri dan perdagangan, publikasi pemerintah, berita keuangan, media promosi perusahaan, dan website.
  • 18. 2. Analisis Akuntansi • Proses evaluasi sejauh mana akuntansi mencerminkan realitas ekonomi dengan mempelajari transaksi dan peristiwa, kebijakan akuntansi, penyesuaian, dan membuatnya lebih sesuai untuk analisis walaupun telah disesuaikan dengan Standar Akuntansi Keuangan.
  • 19. 3. Analisis Keuangan • Laporan keuangan digunakan untuk menganalisis posisi dan kinerja keuangan perusahaan dan untuk menilai kinerja keuangan perusahaan di masa depan yang mencakup analisis potensi keuntungan, analisis risiko, analisis sumber dan penggunaan dana.
  • 20. 4. Analisis Prospektif • Proses prediksi atau ramalan hasil di masa depan untuk laba dan arus kas. Analisis ini diambil dari analisis akuntansi, analisis keuangan, dan analisis lingkungan bisnis dan strategi. 5. Penilaian • Proses mengubah ramalan hasil di masa depan menjadi estimasi nilai perusahaan dengan memilih suatu model penilaian dan mengestimasi biaya modal perusahaan.
  • 22. Keahlian Analis Bisnis • Menentukan ruang lingkup analisis bisnis itu cukup sulit karena luasnya, oleh karena itu dalam melaksanakan analisis bisnis seorang analis bisnis menggunakan keahliannya sebagai :  Analis Strategi,  Arsitek Bisnis, atau  Analis Sistem. • Singkatnya, seorang analis bisnis dapat melakukan satu peran dari tiga: Analis Strategi, Arsitek Bisnis, atau Analis Sistem.
  • 23. How Do Business Analysts Analyze Business Requirements? • In this process, a business analyst investigates, defines, and documents the requirements. From this documentation, the Business Analyst will be able to decide the scope, timeline, and resources of the project. • A business analyst will act as a link between the client and the technical team. • Dalam proses ini, seorang analis bisnis menyelidiki, menentukan, dan mendokumentasikan persyaratan. Dari dokumentasi ini, analis bisnis akan dapat memutuskan ruang lingkup, timeline, dan sumber daya yang diperlukan. • Seorang analis bisnis akan bertindak sebagai penghubung antara klien dan tim teknis.
  • 24. Business Requirements … • Poorly defined requirements can badly affect the projects in terms of time, rework and cost. • Hence, defining the requirements correctly is the basic and most important step in the project development process. • Persyaratan yang tidak didefinisikan dengan baik dapat berdampak buruk pada bisnis/proyek dari sisi waktu, pengerjaan ulang, dan biaya. • Oleh karena itu, menentukan persyaratan dengan benar adalah langkah dasar dan terpenting dalam proses pembentukan atau pengembangan bisnis/proyek.
  • 25.
  • 26. Business Analysis Process – Sequentially • Get complete information about the business/ project. • Focus on the points which requires more attention or which are not discussed in detail. • Defining the scope or describing the requirements in detail. Describing Requirements correctly is important for correct implementation. • Approved requirements will be discussed with the technical teams for implementing these requirements. • Changes required in the project. 1. Dapatkan informasi lengkap tentang bisnis/proyek. 2. Fokus pada poin-poin yang membutuhkan perhatian lebih atau yang tidak dibahas secara detail. 3. Definisikan ruang lingkup atau jelaskan persyaratan secara rinci. Menjelaskan Persyaratan dengan benar penting untuk implementasi yang benar. 4. Persyaratan yang disetujui akan dibahas dengan tim teknis untuk menerapkan persyaratan ini. 5. Perubahan yang diperlukan dalam proyek.
  • 27. Tahapan dalam Proses Analisis Bisnis (Stages in the Business Analysis Process) 1 2 3 6 5 4
  • 28. Planning Stage • Setiap aktivitas harus dimulai dengan sebuah rencana. Gagal membuat rencana berarti gagal. • Tingkat perencanaan berbeda dari satu model bisnis ke model lainnya, tetapi sangat penting untuk memiliki pemahaman yang jelas tentang bisnis apa yang akan dibangun dengan membuat spesifikasi sistem bisnis. 1
  • 29. Defining Stage • Pada tahap ini, dilakukan analisis dan menentukan struktur sistem bisnis, dengan mendefinisikan arsitektur bisnis, sumberdaya, dan bagaimana sumberdaya yang cocok untuk menghasilkan sistem kerja bisnis. 2
  • 30. Designing Stage • Dalam desain sistem bisnis, fungsi dan operasi desain dijelaskan secara rinci, termasuk tata kelola, aturan bisnis, diagram proses bisnis, dan dokumentasi lainnya. • Output dari tahapan ini akan menggambarkan bisnis baru yang akan dibangun. 3
  • 31. Building Stage • Ini adalah fase pilot project bisnis, sebagai perwujudan dari rencana implementasi. • Dimulai dengan pembuatan desain sistem bisnis yang direncanakan, termasuk sistem operasi dan proses produksi, sumberdaya dan sarana, sistem pemasaran, sistem keuangan dan transaksi, dll. 4
  • 32. Testing Stage • Saat berbagai tahapan sebelumnya diselesaikan; dilakukan serangkaian tes/uji coba terhadap persyaratan dari pilot project (rencana implmentasi bisnis), untuk memastikan bahwa rencana bisnis tersebut benar-benar sesuai dengan kebutuhan. • Dalam fase ini, dilakukan berbagai jenis pengujian seperti : pengujian struktur bisnis, sistem operasi dan proses produksi, sumberdaya dan sarana, sistem pemasaran, sistem keuangan dan transaksi, dll. 5
  • 33. Pelacakan Cacat dalam Pengujian (Defect Tracking in Testing) • Atas fase pengujian ini dibuatkan Laporan Pengujian digunakan untuk mengkomunikasikan proses pengujian, apa yang diuji dan hasil dari pengujian yang dijalankan. • Pengujian juga dilakukan untuk mencapai dua tujuan utama, yaitu:  Mendeteksi kegagalan dan cacat pada rencana bisnis.  Mendeteksi ketidak-konsistenan antara persyaratan dan implementasi.
  • 34. Deployment Stage • Setelah fase pengujian berakhir, bisnis mulai memasuki lingkungan pasar dan dirilis secara resmi, serta siap untuk dijalankan. Terkadang penerapan bisnis terjadi secara bertahap sesuai dengan strategi bisnis organisasi. • Untuk produk, bisa jadi pertama kali dirilis dalam segmen yang terbatas dan diuji di lingkungan bisnis nyata (UAT-User Acceptance Testing/ Pengujian Penerimaan Pengguna). Kemudian berdasarkan umpan balik, produk dapat dirilis apa adanya atau dengan peningkatan yang disarankan pada segmen pasar sasarannya. 6