SlideShare a Scribd company logo
Metode Perumusan
Strategi
PSSI
Latar Belakang
 Untuk mencapai kesuksesan baik individu maupun
organisasi haruslah memiliki strategic framework
 Framework adalah kerangka yang akan membantu
mengorganisir dan mengembangkan spesifik projek
menjadi lebih mudah dan terarah
 Framework tidak menunjukkan bagaimana
melakukan perencanaan strategis tapi memandu
hal-hal yang harus diperhatikan dalam melakukan
perencanaan strategis
Framework
 Menurut Susan M. Heathfield Strategic
Framework biasa terdiri dari:
 Visi
 Misi
 Value
 Strategi
 Tujuan dan Rencana Kerja
Visi
 Kemana perusahaan akan dibawa
 Apa yang diinginkan perusahaan
 Jelas, tegas, menarik
Misi
 Alasan mengapa TI diterapkan
 Tujuan dan fungsi TI
 Dikaji ulang untuk mengidentifikasi tema
dan ide
 Identifikasi nilai inti
Strategi
 Bagaimana visi dapat dicapai dalam periode
waktu tertentu
 Penggunaan checkpoint
 Benchmark untuk memeriksa efektifitas
strategi
 Diselaraskan dengan misi dan nilai inti
perusahaan
 Menjadi jembatan antara visi dan misi
Strategi SI/TI
 Terdiri dari 2 bagian :
 Sistem Informasi  “IS strategy defines the organization’s
requirement or ‘demand’ for information and systems to support
the overall strategy of the business. It isfirmly grounded in the
business, taking into consideration both the competitive impact
and alignment requirements of IS/IT“
 Teknologi Informasi ” The IT strategy is concerned with
outlining the vision of how the organization’s demand for information and
systems will be supported by technology—essentially,”
Definisi (1)
 Secara formal, Lederer dan Sethi dalam
‘The Impementation of Strategic
Information Systems Planning
Methodologies’ (1988) mendefinisikan
Strategi TI sebagai suatu proses
menentukan tujuan organisasi/perusahaan
dan mengidentifikasi aplikasi potensial
yang perlu diimplementasikan oleh
organisasi/perusahaan tersebut.
Definisi (2)
 IT Strategic Planning merupakan perencanaan strategis
mengenai penerapan IT dalam suatu organisasi atau
perusahaan, baik penerapan yang benar–benar baru atau
pengembangan dari sistem yang telah ada.
 IT Strategic Planning bergantung kepada sejauh mana visi yang
diterapkan organisasi/perusahaan dapat didukung oleh
teknologi yang akan digunakan.
Tujuan Pengembangan
Alasan yang mendasari suatu organisasi/perusahaan
untuk mengadopsi proses dari strategi SI/TI adalah:
 Untuk mengidentifikasi dimana SI/TI dapat berkontribusi paling
besar sehingga dapat ditentukan prioritas dalam berinvestasi.
 Untuk meningkatkan competitive advantage dari peluang bisnis
yang dibuat dengan menggunakan SI/TI.
 Membangun sebuah cost-effective.
 Mengembangkan sumber daya dan kompetensi yang sesuai
untuk mengimplementasikan SI/TI dengan sukses dalam
organisasi.
Tujuan Pengembangan(2)
 Tujuan inti dari pengembangan strategi SI/TI adalah untuk meyakinkan
bahwa nilai yang sebaik mungkin dapat dihasilkan dari investasi SI/TI.
 Hal ini dapat dicapai dengan menyelaraskan kebutuhan TI dengan
strategi bisnis—keselarasan strategi—dan dengan mengeksplorasi
peluang dimana SI/TI dapat berperan dalam meningkatkan
keseluruhan keuntungan, produktivitas dan ketangguhan
organisasi/perusahaan untuk menghadapi persaingan.
 Sebuah organisasi/perusahaan harus fleksibel dan responsif untuk
mengantisipasi datangnya ancaman dan peluang yang tidak tentu
waktunya.
Dampak Bila Tidak ada Strategi SI/TI
1. Systems investments are made that do not support
business objectives.
2. Loss of control of IS/IT, leading to individuals often
striving to achieve incompatible objectives through IS/IT.
3. Systems are not integrated. This can also lead to
duplication of effort and data leading to inaccuracy and
no coherent information resource.
4. No means of setting priorities for IS projects/resources
and constantly changing plans leading to lower
productivity, etc.
5. No mechanisms for deciding optimum resource levels or
the best means of supplying systems.
6. Poor management information; it is either not available,
inconsistent, inaccurate or too slow.
Dampak Bila Tidak ada Strategi
SI/TI
7. Misunderstanding between users and IT specialists leading to
conflict and dissatisfaction.
8. Technology strategy is incoherent and constrains options.
9. Inadequate infrastructure investments made.
10. All projects evaluated on financial basis only.
11. Problems caused by IS/IT investments can become a source
of conflict between parts of the organization.
12. Localized justification of investments can produce benefits that
are actually counterproductive in the overall business context.
13. Systems, on average, have a shorter than expected business
life and require, overall, considerably greater IS/IT spending to
redevelop more frequently than should be necessary.
Contoh Framework Manajemen
TI Scott- Morton
Structure
Management
Processes
TechnologyStrategy
Individuals & Roles
Eksternal
Sosio-economis
Lingkungan
Organisational
Boundary
Contoh Metodologi Perumusan
Strategi
 Metode IT Strategic Plan Model oleh Bernard Boar
 Metode Strategy Process by Venzin
 Balance Scorecard
 Strategic Grid
 Strategic maps
 SWOT
 Porter’s 5 Force Analysis
 etc
Strategy Process by Venzin
Detil ITSP Bernard Boar
Assessment
 Assessment adalah analisis menyeluruh terhadap
lingkungan bisnis untuk memutuskan fokus apa
yang harus ditetapkan.
 Di tengah banyaknya hal yang harus diperhatikan,
maka melalui assessment ini akan difilter yang
paling sesuai dengan kebutuhan strategis.
 Dalam melaksanakan tahap ini, organisasi IT
harus dipandang sebagai sebuah bisnis.
Business Scope
Atribut Bisnis Definisi
Visi Panduan pokok bisnis
Misi Tujuan dari bisnis
Sistem nilai Yang membedakan apa yang diyakini dan jiwa
khas organisasi
Pelanggan/pasar Target penjualan
Produk/layanan Apa yang dijual
Geografi Ke mana penjualan dilakukan
Perhatian Strategis Ambisi jangka panjang dari usaha yang
dilakukan
Faktor pendorong Penentu utama keberadaan produk/layanan dan
pasar
Keunggulan Kompetitif Berkelanjutan
(Sustainable Competitive Advantage)
Asset, kapabilitas, proses dll yang menarik kita
kepada pelanggan dan menghalangi
kompetitor
Arahan dan Asumsi (Directive and
assumptions)
 Arahan pada organisasi IT haruslah selaras
dengan keinginan dan kebutuhan bisnis.
 Oleh karenanya strategi IT harus diturunkan dari
strategi bisnis untuk selanjutnya dijabaran menjadi
strategi operasioal dan implementai di lapangan.
 Namun terkadang sulit mendapatkan penyataan
resmi dalam bisnis yang dapat digunakan sebagai
dasar arahan dan asumsi sehingga diperlukan
suatu analisis penyelarasan, dimana untuk itu
diperlukan pemahaman mengenai definisi
pendorong bisnis, pendorong teknologi, mayoritas
inisiatif bisnis dan kebutuhan IT.
Pendefinisian posisi (Positions)
 Posisi adalah ilustrasi dari kondisi dari area
strategis di sepanjang satu atau lebih dimensi.
Pendefinisian posisi harus dilakukan dalam
dimensi :
 Posisi sekarang (current position)
 Posisi perhatian strategis
 Posisi kompetitor
 Posisi yang diinginkan di masa depan.
 Gap yang dihasilkan antara posisi sekarang
dengan posisi lainnyaakan digunakan untuk
mengembangkan kesimpulan, tujuan dan
perubahan strategi.
 dst see detail in ITSP Book 
5 metode perumusan strategi

More Related Content

What's hot

Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Dayana Florencia
 
Manajemen Strategi
Manajemen StrategiManajemen Strategi
Manajemen Strategi
Yodhia Antariksa
 
Definisi manajemen strategik
Definisi  manajemen strategikDefinisi  manajemen strategik
Definisi manajemen strategiknasruddien
 
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIKPertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
nurul khaiva
 
Evaluasi Strategi
Evaluasi StrategiEvaluasi Strategi
Evaluasi Strategi
Marthin Rajagukguk
 
Perencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusiaPerencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusia
Frans Dione
 
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi RisikoManajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Deady Rizky Yunanto
 
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanJenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Monang Sinaga
 
Budaya Organisasi
Budaya OrganisasiBudaya Organisasi
Budaya Organisasi
iceu novida adinata
 
Analisis lingkungan eksternal
Analisis lingkungan eksternalAnalisis lingkungan eksternal
Analisis lingkungan eksternalEga Jalaludin
 
Analisis SWOT and Matrix Space PT Indofood
Analisis SWOT and Matrix Space PT IndofoodAnalisis SWOT and Matrix Space PT Indofood
Analisis SWOT and Matrix Space PT Indofood
Alfrianty Sauran
 
4.proses perencanaan
4.proses perencanaan4.proses perencanaan
4.proses perencanaan
Yosie Andre Victora
 
ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL ORGANISASI (RESOURCE-BASED VIEW AND VALUE CHAIN ...
ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL ORGANISASI (RESOURCE-BASED VIEW AND VALUE CHAIN ...ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL ORGANISASI (RESOURCE-BASED VIEW AND VALUE CHAIN ...
ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL ORGANISASI (RESOURCE-BASED VIEW AND VALUE CHAIN ...
novitasuksesmuda
 
Analisis SWOT PT INDOFOOD
Analisis SWOT PT INDOFOODAnalisis SWOT PT INDOFOOD
Analisis SWOT PT INDOFOOD
Alfrianty Sauran
 
Laporan Analisis Strategi Perusahaan - PT Garuda Indonesia Tbk
Laporan Analisis Strategi Perusahaan - PT Garuda Indonesia TbkLaporan Analisis Strategi Perusahaan - PT Garuda Indonesia Tbk
Laporan Analisis Strategi Perusahaan - PT Garuda Indonesia Tbk
TIUPH2013
 
Analisis lingkungan internal
Analisis lingkungan internalAnalisis lingkungan internal
Analisis lingkungan internal
Faridatul Fitriyah
 
Power point manajemen keuangan
Power point manajemen keuanganPower point manajemen keuangan
Power point manajemen keuangan
Padma Sarita
 

What's hot (20)

Contoh soal uas manejemen operasional
Contoh soal uas manejemen operasionalContoh soal uas manejemen operasional
Contoh soal uas manejemen operasional
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
 
Manajemen Strategi
Manajemen StrategiManajemen Strategi
Manajemen Strategi
 
Definisi manajemen strategik
Definisi  manajemen strategikDefinisi  manajemen strategik
Definisi manajemen strategik
 
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIKPertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
 
Evaluasi Strategi
Evaluasi StrategiEvaluasi Strategi
Evaluasi Strategi
 
Perencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusiaPerencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusia
 
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi RisikoManajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
 
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanJenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
 
Budaya Organisasi
Budaya OrganisasiBudaya Organisasi
Budaya Organisasi
 
Analisis lingkungan eksternal
Analisis lingkungan eksternalAnalisis lingkungan eksternal
Analisis lingkungan eksternal
 
Analisis SWOT and Matrix Space PT Indofood
Analisis SWOT and Matrix Space PT IndofoodAnalisis SWOT and Matrix Space PT Indofood
Analisis SWOT and Matrix Space PT Indofood
 
4.proses perencanaan
4.proses perencanaan4.proses perencanaan
4.proses perencanaan
 
ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL ORGANISASI (RESOURCE-BASED VIEW AND VALUE CHAIN ...
ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL ORGANISASI (RESOURCE-BASED VIEW AND VALUE CHAIN ...ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL ORGANISASI (RESOURCE-BASED VIEW AND VALUE CHAIN ...
ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL ORGANISASI (RESOURCE-BASED VIEW AND VALUE CHAIN ...
 
Implementasi Strategi
Implementasi Strategi Implementasi Strategi
Implementasi Strategi
 
Analisis SWOT PT INDOFOOD
Analisis SWOT PT INDOFOODAnalisis SWOT PT INDOFOOD
Analisis SWOT PT INDOFOOD
 
Laporan Analisis Strategi Perusahaan - PT Garuda Indonesia Tbk
Laporan Analisis Strategi Perusahaan - PT Garuda Indonesia TbkLaporan Analisis Strategi Perusahaan - PT Garuda Indonesia Tbk
Laporan Analisis Strategi Perusahaan - PT Garuda Indonesia Tbk
 
Analisis lingkungan internal
Analisis lingkungan internalAnalisis lingkungan internal
Analisis lingkungan internal
 
Power point manajemen keuangan
Power point manajemen keuanganPower point manajemen keuangan
Power point manajemen keuangan
 
Ppt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
Ppt - Perencanaan Sumber Daya ManusiaPpt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
Ppt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
 

Similar to 5 metode perumusan strategi

Analisis Strategis Sistem informasi Market analysis
Analisis Strategis Sistem informasi Market analysisAnalisis Strategis Sistem informasi Market analysis
Analisis Strategis Sistem informasi Market analysis
ALGIFahri3
 
Sim 1, nurdien ashshidiqy, hapzi ali, penyelarasan teknologi informasi dengan...
Sim 1, nurdien ashshidiqy, hapzi ali, penyelarasan teknologi informasi dengan...Sim 1, nurdien ashshidiqy, hapzi ali, penyelarasan teknologi informasi dengan...
Sim 1, nurdien ashshidiqy, hapzi ali, penyelarasan teknologi informasi dengan...
dickyyyou
 
Jurnal si ari wedhasmara
Jurnal si ari wedhasmaraJurnal si ari wedhasmara
Jurnal si ari wedhasmara
Mbak Wahyu
 
Pertemuan 4.pptx
Pertemuan 4.pptxPertemuan 4.pptx
Pertemuan 4.pptx
MuhammadAfrinza
 
Cobit 2849
Cobit 2849Cobit 2849
Cobit 2849sharingk
 
Sistem informasi 0rganisasi dan strategi
Sistem informasi 0rganisasi dan strategiSistem informasi 0rganisasi dan strategi
Sistem informasi 0rganisasi dan strategi
Novita J Akerina
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, informasi dalam praktik,...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, informasi dalam praktik,...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, informasi dalam praktik,...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, informasi dalam praktik,...
WidyaAyundaPutri
 
Jurnal analisis model it menggunakan balanced scorecard
Jurnal   analisis model it menggunakan balanced scorecardJurnal   analisis model it menggunakan balanced scorecard
Jurnal analisis model it menggunakan balanced scorecardRatzman III
 
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
rhosidadesarti
 
n 2009 aang si_2
 n 2009 aang si_2 n 2009 aang si_2
n 2009 aang si_2
Romy G Brader
 
MANAJEMEN LINGKUP (SCOPE) PROYEK
MANAJEMEN LINGKUP (SCOPE) PROYEKMANAJEMEN LINGKUP (SCOPE) PROYEK
MANAJEMEN LINGKUP (SCOPE) PROYEK
DEDE IRYAWAN
 
Jurnal analisis model it menggunakan balanced scorecard
Jurnal   analisis model it menggunakan balanced scorecardJurnal   analisis model it menggunakan balanced scorecard
Jurnal analisis model it menggunakan balanced scorecardUniversitas Putera Batam
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, sistem informasi untuk persaingan ke...
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, sistem informasi untuk persaingan ke...Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, sistem informasi untuk persaingan ke...
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, sistem informasi untuk persaingan ke...
Rahayu Kikan
 
IT Governance
IT GovernanceIT Governance
IT Governance
Putri Damlah
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Dihan Archika
 
IT Enterprise in business technology.pptx
IT Enterprise in business technology.pptxIT Enterprise in business technology.pptx
IT Enterprise in business technology.pptx
kamalurrizal1
 
IT Governance
IT GovernanceIT Governance
IT Governance
Putri Damlah
 
Si pi, dwi rintani, hapzi ali, infrastruktur ti dan teknologi baru, universit...
Si pi, dwi rintani, hapzi ali, infrastruktur ti dan teknologi baru, universit...Si pi, dwi rintani, hapzi ali, infrastruktur ti dan teknologi baru, universit...
Si pi, dwi rintani, hapzi ali, infrastruktur ti dan teknologi baru, universit...
dwi rintani
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisdonasiilmu
 

Similar to 5 metode perumusan strategi (20)

Analisis Strategis Sistem informasi Market analysis
Analisis Strategis Sistem informasi Market analysisAnalisis Strategis Sistem informasi Market analysis
Analisis Strategis Sistem informasi Market analysis
 
Sim 1, nurdien ashshidiqy, hapzi ali, penyelarasan teknologi informasi dengan...
Sim 1, nurdien ashshidiqy, hapzi ali, penyelarasan teknologi informasi dengan...Sim 1, nurdien ashshidiqy, hapzi ali, penyelarasan teknologi informasi dengan...
Sim 1, nurdien ashshidiqy, hapzi ali, penyelarasan teknologi informasi dengan...
 
Jurnal si ari wedhasmara
Jurnal si ari wedhasmaraJurnal si ari wedhasmara
Jurnal si ari wedhasmara
 
Pertemuan 4.pptx
Pertemuan 4.pptxPertemuan 4.pptx
Pertemuan 4.pptx
 
Cobit 2849
Cobit 2849Cobit 2849
Cobit 2849
 
Sistem informasi 0rganisasi dan strategi
Sistem informasi 0rganisasi dan strategiSistem informasi 0rganisasi dan strategi
Sistem informasi 0rganisasi dan strategi
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, informasi dalam praktik,...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, informasi dalam praktik,...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, informasi dalam praktik,...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, informasi dalam praktik,...
 
Jurnal analisis model it menggunakan balanced scorecard
Jurnal   analisis model it menggunakan balanced scorecardJurnal   analisis model it menggunakan balanced scorecard
Jurnal analisis model it menggunakan balanced scorecard
 
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
 
2009 aang si_2
2009 aang si_22009 aang si_2
2009 aang si_2
 
n 2009 aang si_2
 n 2009 aang si_2 n 2009 aang si_2
n 2009 aang si_2
 
MANAJEMEN LINGKUP (SCOPE) PROYEK
MANAJEMEN LINGKUP (SCOPE) PROYEKMANAJEMEN LINGKUP (SCOPE) PROYEK
MANAJEMEN LINGKUP (SCOPE) PROYEK
 
Jurnal analisis model it menggunakan balanced scorecard
Jurnal   analisis model it menggunakan balanced scorecardJurnal   analisis model it menggunakan balanced scorecard
Jurnal analisis model it menggunakan balanced scorecard
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, sistem informasi untuk persaingan ke...
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, sistem informasi untuk persaingan ke...Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, sistem informasi untuk persaingan ke...
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, sistem informasi untuk persaingan ke...
 
IT Governance
IT GovernanceIT Governance
IT Governance
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
 
IT Enterprise in business technology.pptx
IT Enterprise in business technology.pptxIT Enterprise in business technology.pptx
IT Enterprise in business technology.pptx
 
IT Governance
IT GovernanceIT Governance
IT Governance
 
Si pi, dwi rintani, hapzi ali, infrastruktur ti dan teknologi baru, universit...
Si pi, dwi rintani, hapzi ali, infrastruktur ti dan teknologi baru, universit...Si pi, dwi rintani, hapzi ali, infrastruktur ti dan teknologi baru, universit...
Si pi, dwi rintani, hapzi ali, infrastruktur ti dan teknologi baru, universit...
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategis
 

5 metode perumusan strategi

  • 2. Latar Belakang  Untuk mencapai kesuksesan baik individu maupun organisasi haruslah memiliki strategic framework  Framework adalah kerangka yang akan membantu mengorganisir dan mengembangkan spesifik projek menjadi lebih mudah dan terarah  Framework tidak menunjukkan bagaimana melakukan perencanaan strategis tapi memandu hal-hal yang harus diperhatikan dalam melakukan perencanaan strategis
  • 3. Framework  Menurut Susan M. Heathfield Strategic Framework biasa terdiri dari:  Visi  Misi  Value  Strategi  Tujuan dan Rencana Kerja
  • 4.
  • 5. Visi  Kemana perusahaan akan dibawa  Apa yang diinginkan perusahaan  Jelas, tegas, menarik
  • 6. Misi  Alasan mengapa TI diterapkan  Tujuan dan fungsi TI  Dikaji ulang untuk mengidentifikasi tema dan ide  Identifikasi nilai inti
  • 7. Strategi  Bagaimana visi dapat dicapai dalam periode waktu tertentu  Penggunaan checkpoint  Benchmark untuk memeriksa efektifitas strategi  Diselaraskan dengan misi dan nilai inti perusahaan  Menjadi jembatan antara visi dan misi
  • 8. Strategi SI/TI  Terdiri dari 2 bagian :  Sistem Informasi  “IS strategy defines the organization’s requirement or ‘demand’ for information and systems to support the overall strategy of the business. It isfirmly grounded in the business, taking into consideration both the competitive impact and alignment requirements of IS/IT“  Teknologi Informasi ” The IT strategy is concerned with outlining the vision of how the organization’s demand for information and systems will be supported by technology—essentially,”
  • 9. Definisi (1)  Secara formal, Lederer dan Sethi dalam ‘The Impementation of Strategic Information Systems Planning Methodologies’ (1988) mendefinisikan Strategi TI sebagai suatu proses menentukan tujuan organisasi/perusahaan dan mengidentifikasi aplikasi potensial yang perlu diimplementasikan oleh organisasi/perusahaan tersebut.
  • 10. Definisi (2)  IT Strategic Planning merupakan perencanaan strategis mengenai penerapan IT dalam suatu organisasi atau perusahaan, baik penerapan yang benar–benar baru atau pengembangan dari sistem yang telah ada.  IT Strategic Planning bergantung kepada sejauh mana visi yang diterapkan organisasi/perusahaan dapat didukung oleh teknologi yang akan digunakan.
  • 11. Tujuan Pengembangan Alasan yang mendasari suatu organisasi/perusahaan untuk mengadopsi proses dari strategi SI/TI adalah:  Untuk mengidentifikasi dimana SI/TI dapat berkontribusi paling besar sehingga dapat ditentukan prioritas dalam berinvestasi.  Untuk meningkatkan competitive advantage dari peluang bisnis yang dibuat dengan menggunakan SI/TI.  Membangun sebuah cost-effective.  Mengembangkan sumber daya dan kompetensi yang sesuai untuk mengimplementasikan SI/TI dengan sukses dalam organisasi.
  • 12. Tujuan Pengembangan(2)  Tujuan inti dari pengembangan strategi SI/TI adalah untuk meyakinkan bahwa nilai yang sebaik mungkin dapat dihasilkan dari investasi SI/TI.  Hal ini dapat dicapai dengan menyelaraskan kebutuhan TI dengan strategi bisnis—keselarasan strategi—dan dengan mengeksplorasi peluang dimana SI/TI dapat berperan dalam meningkatkan keseluruhan keuntungan, produktivitas dan ketangguhan organisasi/perusahaan untuk menghadapi persaingan.  Sebuah organisasi/perusahaan harus fleksibel dan responsif untuk mengantisipasi datangnya ancaman dan peluang yang tidak tentu waktunya.
  • 13. Dampak Bila Tidak ada Strategi SI/TI 1. Systems investments are made that do not support business objectives. 2. Loss of control of IS/IT, leading to individuals often striving to achieve incompatible objectives through IS/IT. 3. Systems are not integrated. This can also lead to duplication of effort and data leading to inaccuracy and no coherent information resource. 4. No means of setting priorities for IS projects/resources and constantly changing plans leading to lower productivity, etc. 5. No mechanisms for deciding optimum resource levels or the best means of supplying systems. 6. Poor management information; it is either not available, inconsistent, inaccurate or too slow.
  • 14. Dampak Bila Tidak ada Strategi SI/TI 7. Misunderstanding between users and IT specialists leading to conflict and dissatisfaction. 8. Technology strategy is incoherent and constrains options. 9. Inadequate infrastructure investments made. 10. All projects evaluated on financial basis only. 11. Problems caused by IS/IT investments can become a source of conflict between parts of the organization. 12. Localized justification of investments can produce benefits that are actually counterproductive in the overall business context. 13. Systems, on average, have a shorter than expected business life and require, overall, considerably greater IS/IT spending to redevelop more frequently than should be necessary.
  • 15. Contoh Framework Manajemen TI Scott- Morton Structure Management Processes TechnologyStrategy Individuals & Roles Eksternal Sosio-economis Lingkungan Organisational Boundary
  • 16. Contoh Metodologi Perumusan Strategi  Metode IT Strategic Plan Model oleh Bernard Boar  Metode Strategy Process by Venzin  Balance Scorecard  Strategic Grid  Strategic maps  SWOT  Porter’s 5 Force Analysis  etc
  • 17.
  • 19. Detil ITSP Bernard Boar Assessment  Assessment adalah analisis menyeluruh terhadap lingkungan bisnis untuk memutuskan fokus apa yang harus ditetapkan.  Di tengah banyaknya hal yang harus diperhatikan, maka melalui assessment ini akan difilter yang paling sesuai dengan kebutuhan strategis.  Dalam melaksanakan tahap ini, organisasi IT harus dipandang sebagai sebuah bisnis.
  • 20. Business Scope Atribut Bisnis Definisi Visi Panduan pokok bisnis Misi Tujuan dari bisnis Sistem nilai Yang membedakan apa yang diyakini dan jiwa khas organisasi Pelanggan/pasar Target penjualan Produk/layanan Apa yang dijual Geografi Ke mana penjualan dilakukan Perhatian Strategis Ambisi jangka panjang dari usaha yang dilakukan Faktor pendorong Penentu utama keberadaan produk/layanan dan pasar Keunggulan Kompetitif Berkelanjutan (Sustainable Competitive Advantage) Asset, kapabilitas, proses dll yang menarik kita kepada pelanggan dan menghalangi kompetitor
  • 21. Arahan dan Asumsi (Directive and assumptions)  Arahan pada organisasi IT haruslah selaras dengan keinginan dan kebutuhan bisnis.  Oleh karenanya strategi IT harus diturunkan dari strategi bisnis untuk selanjutnya dijabaran menjadi strategi operasioal dan implementai di lapangan.  Namun terkadang sulit mendapatkan penyataan resmi dalam bisnis yang dapat digunakan sebagai dasar arahan dan asumsi sehingga diperlukan suatu analisis penyelarasan, dimana untuk itu diperlukan pemahaman mengenai definisi pendorong bisnis, pendorong teknologi, mayoritas inisiatif bisnis dan kebutuhan IT.
  • 22. Pendefinisian posisi (Positions)  Posisi adalah ilustrasi dari kondisi dari area strategis di sepanjang satu atau lebih dimensi. Pendefinisian posisi harus dilakukan dalam dimensi :  Posisi sekarang (current position)  Posisi perhatian strategis  Posisi kompetitor  Posisi yang diinginkan di masa depan.  Gap yang dihasilkan antara posisi sekarang dengan posisi lainnyaakan digunakan untuk mengembangkan kesimpulan, tujuan dan perubahan strategi.
  • 23.  dst see detail in ITSP Book 