SlideShare a Scribd company logo
KASUS BATES BOATYARD


Deskripsi Masalah
      Setelah kembali ke kehidupan sipil setelah beberapa tahun di angkatan laut, Sarah Bates
mencari bisnis kecil yang ingin dia beli. Menjadi orang yang hemat tanpa tanggungan, ia
telah mempunyai cukup banyak tabungan. Dan dia melihat di daerah dimana tidak ada yang
membeli.
      Bates akhirnya menemukan lahan kecil untuk perahu yang dijual di sebuah kota di
Pantai Maine dimana ia pernah menghabiskan banyak musim panas. Pemiliknya terdahulu
ingin pensiun dari usahanya itu. Dia menjual lahan kepada Bates dan ia yakin akan bahwa
harganya dapat turun ke angka yang sangat wajar melalui negosiasi.
      Bates membeli lahan tersebut. Usahanya menjadi lebih besar dari yang ia perkirakan,
sampai dia tidak bisa membiayai sendiri, ia meminjam dana tambahan yang diperlukan dari
seorang teman, dengan memberikan gadai dengan jaminan properti miliknya.
      Bates menyadari perlunya catatan akuntansi yang memadai, jika dia ingin mengelola
bisnisnya dengan sukses. Sementara catatan yang ia miliki hanyalah untuk penerimaan dan
pengeluaran kas saja. Neraca aktual dan laporan laba rugi yang telah disiapkan mantan
pemilik untuk tujuan pajak yang juga tersedia. Seseorang yang cukup mampu dalam hal
pembukuan dan pembantu kantor umum yang telah diwarisi dengan bisnis.
      Setelah menjalani kursus akuntansi di perguruan tinggi, Bates merasa mampu
menggunakan biaya dan informasi keuangan dengan kecerdasannya, tapi tidak merasa
mampu memulai sistem akuntansi yang sesuai. Mengetahui bahwa Anda, seorang teman lama
miliknya, telah mempelajari hal-hal seperti ini, dia meminta saran Anda seperti apa jenis
catatan akuntansi harus disimpan dan apa jenis informasi keuangan dan biaya harus
dikembangkan untuk mengendalikan operasi dan membuat harga yang tepat kepada
pelanggan untuk layanan yang diberikan. Selain informasi di atas, dia memberikan informasi
sebgai berikut :
      Salah satu properti bisnis ini adalah gudang besar untuk penyimpanan perahu di musim
dingin. Merupakan bangunan yang paling cocok untuk penyimpanan di wilayah
tersebut,mendatangkan permintaan yang besar untuk ruang penyimpanan kapal-kapal mahal
milik orang-orang di musim panas.
      Ada banyak lahan kosong di tepi pantai untuk penyimpanan luar ruangan. Dalam kasus
ini, ruang tersebut disewakan untuk mengangkut perahu bermuatan.
Pada musim semi dan musim lainnya, ada bisnis cukup baik yang tersedia yaitu
pengecatan dan perbaikan kapal.
       Ada sebuah gudang berukuran besar yang berisi alat-alat pertukangan dan ruang di
mana dapat digunakan untuk membangun perahu pada satu waktu sekitar enam perahu
hingga 40 meter panjangnya. Kapal besar bisa dibangun di luar ketika cuacanya mendukug,
tapi Bates tidak berharap terlalu banyak, jika adaperintah untuk kerajinan tersebut. Dia
berharap untuk memiliki dari satu sampai enam kapal hingga 40 kaki panjang dalam
konstruksi sepanjang waktu, sebagian untuk nelayan setempat dan beberapa orang untuk
musim panas.
       Properti-propertinya mencakup dermaga dan pelampung, sebuah toko untuk penjualan
perlengkapan pelayaran dan persediaan untuk melaut, bensin, dan pompa. Tidak tersedia klub
kapal pesiar di kota, sehingga orang-orang yang ingin berperahu di musim panas cenderung
berkumpul di sekitar dermaga dan toko. Bates ingin membuka klub kapal dan menambahkan
perlengkapan untuk memancing, peralatan olahraga, dan makanan atau minuman ke tokonya.


Rumusan Masalah
1.     Apa jenis catatan akuntansi yang sebaiknya dimiliki oleh Bates?
2.     Apa jenis informasi keuangan dan biaya harus dikembangkan untuk mengontrol kegiatan
       usahanya dan menentukan harga yang tepat bagi pelanggan yang menggunakan jasanya?


Pembahasan :
1. Empat jenis laporan keuangan yang harus dimiliki oleh Bates, yaitu :
            Laporan Laba Rugi
            Laporan perubahan modal
            Laporan Arus Kas
            Neraca


2. Jenis informasi keuangan yang harus dipakai oleh bates adalah full cost accounting
     information dan differential accounting information. Dengan menggunakan informasi
     tersebut, maka ia dapat mengambil keputusan yang tepat.
         Full cost accounting information digunakan untuk biaya keseluruhan yang
            dikeluarkan dan menentukan harga yang dibayar oleh pembeli.
            Untuk    menentukan       harga   jualnya,   Bates   dapat   menentukannya     dengan
            menjumlahkan biaya total dan berapa laba yang Bates inginkan.
 Differential accounting information digunakan untuk meramalkan biaya yang
   dikeluarkan apabila suatu alternatif dipilih dari berbagai alternatif yang ada.
   Seperti yang dijelaskan pada kasus di atas. Bates memiliki usaha yang banyak namun
   tidak jelas usaha inti dan usaha non inti/sambilan. Sebaiknya ia mengidentifikasi aktifitas apa
   yang lebih ingin ia fokuskan, sehingga itu menjadikannya inti dari bisnisnya. Untuk
   mengetahui aktifitas yang akan menjadi fokusnya, maka ia dapat menganalisis laporan
   segmentasi yang dibuat sebelumnya. Tentunya ia harus memilih aktifitas bisnis yang dapat
   memberikan laba secara berkelanjutan.
           Alternatif bisnis :
       a. Musim dingin : Bates bisa menggunakan gudang yang berukuran besar
           untuk kapal-kapal mahal milik wisatawan yang akan datang di musim
           panas.
       b. Musim semi (musim-musim lainya): bisnis yang tersedia yaitu dalam
           melukis dan perbaikan kapal. Sebaiknya Bates mengambil kesempatan ini
           di musim semi saja karena pada musim ini wisatawan yang datang hanya
           sedikit, untuk itu bates harus mengambil potensi bisnis yang lain, selain
           penyewaan tempat untuk kapal. Namun bates harus menyiapkan mekanik
           yang handal dalam pengecetan dan perbaikan                   kapal. Dan mungkin
           penggunaan jasa mekanik ini hanya menggunakan sistem kontrak yang
           mana mekanik hanya dipekerjakan di musim semi.
       c. Terdapat lahan kosong di tepi pantai yang bisa digunakan untuk
           penyimpanan luar ruangan bagi kapal bermuatan.
       d. Selain itu Bates juga memilki properti dermaga yang bagus dan sebuah toko
           yang digunakan untuk berjualan perlengkapan dan persediaan kapal dan
           pompa bensin.
       e. Orang-orang di musim panas cenderung berfikir untuk berkumpul disekitar
           dermaga dan toko ini. Dengan keadaan yang seperti ini Bates bermaksud
           untuk menambahkan barang dagangan ditokonya dengan perlengkapan
           memancing dan minuman.


   Dengan menggunakan differential cost information, maka Bates dapat mengambil keputusan
   mengenai alternatif usaha mana yang nantinya akan menghasilkan profit dan alternatif usaha
mana yang tidak menghasilkan profit. Sehingga bagi bisnisnya yang tidak menghasilkan profit
            dapat dievaluasi atau ditutup saja.



Rekomendasi
- Bates tidak memiliki sistem akuntansi yang tepat. Ia hanya memiliki catatan tentang
   pemasukan dan pengeluaran secara keseluruhan, sehingga informasi yang dimiliki Bates sangat
   terbatas.
      Bates disarankan untuk menggunakan sistem akuntansi keuangan. Sistem tersebut dapat
membantunya dalam mengidentifikasi biaya dari masing-masing departemen, karena begitu banyaknya
macam usaha yang dijalankan Bates. Kami menyarankan Bates menggunakan laporan segmentasi dari
masing-masing departemen, sehingga mempermudah Bates untuk membandingkan kontribusi dan profit
dengan pemasukan dan biaya yang dihasilkan.
      Sebaiknya Bates memiliki empat jenis laporan keuangan, yaitu Laporan Laba Rugi, Laporan
Perubahan Modal, Laporan Arus Kas, dan Neraca.


- Bates memiliki terlalu banyak kegiatan usaha, tapi tidak memiliki akuntansi manajemen yang
   tepat.
      Bates memiliki usaha yang banyak namun tidak jelas usaha inti dan usaha non inti/sambilan.
Sebaiknya ia mengidentifikasi aktifitas apa yang lebih ingin ia fokuskan, sehingga itu menjadikannya inti
dari bisnisnya. Untuk mengetahui aktifitas yang akan menjadi fokusnya, maka ia dapat menganalisis
laporan segmentasi yang dibuat sebelumnya. Tentunya ia harus memilih aktifitas bisnis yang dapat
memberikan laba secara berkelanjutan.


- Bates tidak memiliki sistem teknologi informasi
      Bates sebaiknya mengembangkan sistem akuntansi yang berbasis komputer jika ingin
menghasilkan catatan akuntansi yang baik. Kelemahan dari catatan manual adalah kebanyakan faktor
kesalahan manusia. Menyewa orang yang ahli dalam bidang pengolahan data akuntansi merupakan
langkah yang tepat apabila Bates kurang percaya diri terhadap kemampuan akuntansinya, selain itu
agar hasil laporan dapat lebih akurat.
TUGAS KELOMPOK

                                Studi Kasus
                               Bates Boatyard
Untuk memenuhi tugas terstruktur mata kuliah Akuntansi Manajemen yang dibimbing oleh bapak
                                   Toto Rahardjo, SE., MM.




                                        Kelompok 2
                                      Nama Anggota :
                     Charnia Reinanti Dewantari (115020200111107)
                     Lilik Choirotul Mafula        (115020200111111)
                     Ridha Nurrahma Putri          (115020200111114)
                     Kartika Aji                   (115020201111029)
                     Fita Ria Kinowati             (115020201111062)




                  UNIVERSITAS BRAWIJAYA
                    FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
                             JURUSAN MANAJEMEN
                                        MALANG
II. PROBLEM

1. There is a high level of business opportunity to manage

2. There was a high level of uncertainty of what kind of accounting records or financial
system should Sarah Bates kept

3. What kind of financial and cost information should be developed to control operations and
to make proper charges to customers for services rendered




III. ANALYSIS OF ALTERNATIVES

IV. RECOMMENDATION

1. Subsidiaries should be maintained in every business to be pursued for monitoring of its
operation.

a. This is to maintain specific record and maintain specific report on the income and cost of
each operation and services rendered.

b. Its purpose is also to identify what field generates more income.

2. The four financial statements important to the whole operation should be the following:

a. Balance Sheet

- Statement of financial position at a given point in time.

- The balance sheet ...
1.   Menanggapi masalah tersebut menurut kelompok kami sebaiknya Sarah Bates
     menggunakan akuntansi manajemen juga, selain akuntansi keuangan. Sebab, akuntansi
     manajemen lebih fleksibel dari pada akuntasi keuangan, akuntansi manajemen juga
     ditujukan untuk manajer atau orang-orang internal perusahaan atau organisasi untuk
     merencanakan masa depan, sedangkan akuntansi keuangan ditujukan untuk pihak-pihak
     esternal perusahaan (misal : pemegang saham dan kreditor) dan menyediakan ringkasan
     transaksi yang telah terjadi di masa lalu. Selain itu akuntansi majamen juga dapat
     membantu Sarah Bates dalam mengambil keputusan serta menjalankan beberapa fungsi
     manajemen diantaranya fungsi perencanaan, koordinasi dan pengendalian.


     Pertimbangan lain mengapa kami mengusulkan menggunakan akuntansi manajemen
     karena kemampuan Sarah Bates dalam menggunakan akuntansi (telah mampu membuat
     anggaran biaya dan informasi keuangan dengan kecerdasannya namun kurang mampu
     menggunakan aturan akuntansi yang berlaku). Sehingga ketika dia menggunakan bisa
     menggunakan akuntansi manajemen yang lebih fleksibel dan dapat merancang sendiri
     aturan main untuk isi dan format laporan untuk laporan internal sesuai dengan
     kemampuannya.

     Alternatif bisnis yang dapat dijalankan oleh Bates :


      Dockage and Vessel services
      Persewaan perlengkapan
      Boats Haul-out
      Bahan Bakar kapal
      Persewaan lahan parkir
      Persewaan kapal dan peralatan kapal

More Related Content

What's hot

Buku jurnal ( dedicated to students )
Buku jurnal ( dedicated to students )Buku jurnal ( dedicated to students )
Buku jurnal ( dedicated to students )
Tourism High School 28 JKT
 
Modul akuntansi keuangan
Modul akuntansi keuanganModul akuntansi keuangan
Modul akuntansi keuangan
Shafira Nurul Firdausta
 
Slide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan AkuntansiSlide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan Akuntansi
iraf50
 
Bab 3 xii ips
Bab 3 xii ipsBab 3 xii ips
Bab 3 xii ips
Srestha Anindyanari
 
DASAR AKUNTANSI 1
DASAR AKUNTANSI 1DASAR AKUNTANSI 1
DASAR AKUNTANSI 1
inda gumilang
 
mengelola buku jurnal
mengelola buku jurnalmengelola buku jurnal
mengelola buku jurnal
Yan Chen
 
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecilPembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
robertlambey
 
Bab 4-akuntansi-koperasi-simpan-pinjam
Bab 4-akuntansi-koperasi-simpan-pinjamBab 4-akuntansi-koperasi-simpan-pinjam
Bab 4-akuntansi-koperasi-simpan-pinjam
vikingsyara
 
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Ajp dan neraca saldo pd
Ajp dan neraca saldo pdAjp dan neraca saldo pd
Ajp dan neraca saldo pd
Ejayanti Eka
 
Konsep umum akuntansi
Konsep umum akuntansiKonsep umum akuntansi
Konsep umum akuntansi
Rusmin Galatama
 
Lks jurnal
Lks jurnalLks jurnal
Lks jurnal
rizacikgu
 
Proses akuntansi
Proses akuntansiProses akuntansi
Proses akuntansi
indah sulistyaningsih
 
Persiapan Komprehensif : AKM 1 & AKM 2
Persiapan Komprehensif : AKM 1 & AKM 2Persiapan Komprehensif : AKM 1 & AKM 2
Persiapan Komprehensif : AKM 1 & AKM 2Aninda Stefiani
 
mengelola buku besar
mengelola buku besarmengelola buku besar
mengelola buku besar
Yan Chen
 
Materi Dasar Akuntansi 1
Materi Dasar Akuntansi 1Materi Dasar Akuntansi 1
Materi Dasar Akuntansi 1
inda gumilang
 
Bab iv jurnal dan posting modu l
Bab iv jurnal dan posting modu lBab iv jurnal dan posting modu l
Bab iv jurnal dan posting modu lFebri Phaniank
 
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Fajar Sandy
 
Pai 1 warren
Pai 1 warrenPai 1 warren
Pai 1 warren
Gant Pria
 

What's hot (20)

Buku jurnal ( dedicated to students )
Buku jurnal ( dedicated to students )Buku jurnal ( dedicated to students )
Buku jurnal ( dedicated to students )
 
Modul akuntansi keuangan
Modul akuntansi keuanganModul akuntansi keuangan
Modul akuntansi keuangan
 
Slide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan AkuntansiSlide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan Akuntansi
 
Bab 3 xii ips
Bab 3 xii ipsBab 3 xii ips
Bab 3 xii ips
 
DASAR AKUNTANSI 1
DASAR AKUNTANSI 1DASAR AKUNTANSI 1
DASAR AKUNTANSI 1
 
mengelola buku jurnal
mengelola buku jurnalmengelola buku jurnal
mengelola buku jurnal
 
Dasar dasar akuntansi
Dasar dasar akuntansiDasar dasar akuntansi
Dasar dasar akuntansi
 
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecilPembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
 
Bab 4-akuntansi-koperasi-simpan-pinjam
Bab 4-akuntansi-koperasi-simpan-pinjamBab 4-akuntansi-koperasi-simpan-pinjam
Bab 4-akuntansi-koperasi-simpan-pinjam
 
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
 
Ajp dan neraca saldo pd
Ajp dan neraca saldo pdAjp dan neraca saldo pd
Ajp dan neraca saldo pd
 
Konsep umum akuntansi
Konsep umum akuntansiKonsep umum akuntansi
Konsep umum akuntansi
 
Lks jurnal
Lks jurnalLks jurnal
Lks jurnal
 
Proses akuntansi
Proses akuntansiProses akuntansi
Proses akuntansi
 
Persiapan Komprehensif : AKM 1 & AKM 2
Persiapan Komprehensif : AKM 1 & AKM 2Persiapan Komprehensif : AKM 1 & AKM 2
Persiapan Komprehensif : AKM 1 & AKM 2
 
mengelola buku besar
mengelola buku besarmengelola buku besar
mengelola buku besar
 
Materi Dasar Akuntansi 1
Materi Dasar Akuntansi 1Materi Dasar Akuntansi 1
Materi Dasar Akuntansi 1
 
Bab iv jurnal dan posting modu l
Bab iv jurnal dan posting modu lBab iv jurnal dan posting modu l
Bab iv jurnal dan posting modu l
 
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
 
Pai 1 warren
Pai 1 warrenPai 1 warren
Pai 1 warren
 

Similar to Bates boatyard case

Studi kasus bates boatyard
Studi kasus bates boatyardStudi kasus bates boatyard
Studi kasus bates boatyard
Lilik Mafula
 
Bab 2_Proses Pencatatan (1).pptx
Bab 2_Proses Pencatatan (1).pptxBab 2_Proses Pencatatan (1).pptx
Bab 2_Proses Pencatatan (1).pptx
Davinga Balya Rochmadi
 
16e9bb63-f01b-4b6d-a1f7-0882ce9b7b7a.pptx
16e9bb63-f01b-4b6d-a1f7-0882ce9b7b7a.pptx16e9bb63-f01b-4b6d-a1f7-0882ce9b7b7a.pptx
16e9bb63-f01b-4b6d-a1f7-0882ce9b7b7a.pptx
arifgusdian1
 
Kewirausahaan 2
Kewirausahaan 2Kewirausahaan 2
Kewirausahaan 2
FahrulRosyid1
 
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansiBasic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
NengSarahSalsabila
 
Akuntansi koperasi
Akuntansi koperasiAkuntansi koperasi
Akuntansi koperasi
gunawankusumo
 
Pertemuan 14- manajemen kas dan investasi jangka pendek
Pertemuan 14- manajemen kas dan investasi jangka pendekPertemuan 14- manajemen kas dan investasi jangka pendek
Pertemuan 14- manajemen kas dan investasi jangka pendek
Center For Economic Policy Institute (CEPAT)
 
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
ilham988553
 
Modul Prod. Akuntansi Program Spreadsheet
Modul Prod. Akuntansi Program SpreadsheetModul Prod. Akuntansi Program Spreadsheet
Modul Prod. Akuntansi Program Spreadsheet
Risdiana Hidayat
 
bab3.ppt
bab3.pptbab3.ppt
bab3.ppt
DipoTriMartiano
 
sistem informasi akuntansi untuk akuntansi
sistem informasi akuntansi untuk akuntansisistem informasi akuntansi untuk akuntansi
sistem informasi akuntansi untuk akuntansi
himmatululyah
 
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
sujimantoro1
 
Akm ch 7 kas
Akm ch 7 kasAkm ch 7 kas
The Economic & Institution Setting for Finance Reporting _Training "ACCOUNT...
The Economic & Institution Setting for Finance Reporting   _Training "ACCOUNT...The Economic & Institution Setting for Finance Reporting   _Training "ACCOUNT...
The Economic & Institution Setting for Finance Reporting _Training "ACCOUNT...
Kanaidi ken
 
Bab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kiraBab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kira
Syuhada Shahidan
 
BUKU BESAR AKUTANSI.pptx
BUKU BESAR AKUTANSI.pptxBUKU BESAR AKUTANSI.pptx
BUKU BESAR AKUTANSI.pptx
BAAKStrada
 
menggunakan informasi akuntansi
menggunakan informasi akuntansimenggunakan informasi akuntansi
menggunakan informasi akuntansi
Airlangga University , Indonesia
 
MENJURNAL TRANSAKSI.pptx
MENJURNAL TRANSAKSI.pptxMENJURNAL TRANSAKSI.pptx
MENJURNAL TRANSAKSI.pptx
fayruzkh
 
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptxMATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
DodoAnwar2
 

Similar to Bates boatyard case (20)

Studi kasus bates boatyard
Studi kasus bates boatyardStudi kasus bates boatyard
Studi kasus bates boatyard
 
Bab 2_Proses Pencatatan (1).pptx
Bab 2_Proses Pencatatan (1).pptxBab 2_Proses Pencatatan (1).pptx
Bab 2_Proses Pencatatan (1).pptx
 
16e9bb63-f01b-4b6d-a1f7-0882ce9b7b7a.pptx
16e9bb63-f01b-4b6d-a1f7-0882ce9b7b7a.pptx16e9bb63-f01b-4b6d-a1f7-0882ce9b7b7a.pptx
16e9bb63-f01b-4b6d-a1f7-0882ce9b7b7a.pptx
 
Kewirausahaan 2
Kewirausahaan 2Kewirausahaan 2
Kewirausahaan 2
 
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansiBasic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
 
Akuntansi koperasi
Akuntansi koperasiAkuntansi koperasi
Akuntansi koperasi
 
Pertemuan 14- manajemen kas dan investasi jangka pendek
Pertemuan 14- manajemen kas dan investasi jangka pendekPertemuan 14- manajemen kas dan investasi jangka pendek
Pertemuan 14- manajemen kas dan investasi jangka pendek
 
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
 
makalah madya
makalah madyamakalah madya
makalah madya
 
Modul Prod. Akuntansi Program Spreadsheet
Modul Prod. Akuntansi Program SpreadsheetModul Prod. Akuntansi Program Spreadsheet
Modul Prod. Akuntansi Program Spreadsheet
 
bab3.ppt
bab3.pptbab3.ppt
bab3.ppt
 
sistem informasi akuntansi untuk akuntansi
sistem informasi akuntansi untuk akuntansisistem informasi akuntansi untuk akuntansi
sistem informasi akuntansi untuk akuntansi
 
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
 
Akm ch 7 kas
Akm ch 7 kasAkm ch 7 kas
Akm ch 7 kas
 
The Economic & Institution Setting for Finance Reporting _Training "ACCOUNT...
The Economic & Institution Setting for Finance Reporting   _Training "ACCOUNT...The Economic & Institution Setting for Finance Reporting   _Training "ACCOUNT...
The Economic & Institution Setting for Finance Reporting _Training "ACCOUNT...
 
Bab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kiraBab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kira
 
BUKU BESAR AKUTANSI.pptx
BUKU BESAR AKUTANSI.pptxBUKU BESAR AKUTANSI.pptx
BUKU BESAR AKUTANSI.pptx
 
menggunakan informasi akuntansi
menggunakan informasi akuntansimenggunakan informasi akuntansi
menggunakan informasi akuntansi
 
MENJURNAL TRANSAKSI.pptx
MENJURNAL TRANSAKSI.pptxMENJURNAL TRANSAKSI.pptx
MENJURNAL TRANSAKSI.pptx
 
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptxMATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
 

More from Puw Elroy

Analisa leverage pt gudang garam
Analisa leverage pt gudang garamAnalisa leverage pt gudang garam
Analisa leverage pt gudang garam
Puw Elroy
 
Financial planning using credit and consumer loans
Financial planning   using credit and consumer loansFinancial planning   using credit and consumer loans
Financial planning using credit and consumer loansPuw Elroy
 
Biaya relevan dan keputusan khusus
Biaya relevan dan keputusan khususBiaya relevan dan keputusan khusus
Biaya relevan dan keputusan khususPuw Elroy
 
Biaya relevan dan keputusan khusus (bagian 2)
Biaya relevan dan keputusan khusus (bagian 2)Biaya relevan dan keputusan khusus (bagian 2)
Biaya relevan dan keputusan khusus (bagian 2)Puw Elroy
 
Analisis biaya volume - laba
Analisis biaya   volume - labaAnalisis biaya   volume - laba
Analisis biaya volume - laba
Puw Elroy
 
Informasi biaya penuh dan penggunannya
Informasi biaya penuh dan penggunannyaInformasi biaya penuh dan penggunannya
Informasi biaya penuh dan penggunannyaPuw Elroy
 
Alasan seseorang berinvestasi
Alasan seseorang berinvestasiAlasan seseorang berinvestasi
Alasan seseorang berinvestasi
Puw Elroy
 
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Puw Elroy
 
Hukum perikatan
Hukum perikatanHukum perikatan
Hukum perikatanPuw Elroy
 
Teori produksi dan biaya
Teori produksi dan biayaTeori produksi dan biaya
Teori produksi dan biaya
Puw Elroy
 
Pengorganisasian pesan pesan bisnis
Pengorganisasian pesan pesan bisnisPengorganisasian pesan pesan bisnis
Pengorganisasian pesan pesan bisnis
Puw Elroy
 
Ekspektasi Pelanggan dan Strategi Perbaikan Proses
Ekspektasi Pelanggan dan Strategi Perbaikan Proses Ekspektasi Pelanggan dan Strategi Perbaikan Proses
Ekspektasi Pelanggan dan Strategi Perbaikan Proses
Puw Elroy
 
Konsep biaya dan pola perilaku biaya
Konsep biaya dan pola perilaku biayaKonsep biaya dan pola perilaku biaya
Konsep biaya dan pola perilaku biayaPuw Elroy
 
Analisis perusahaan yang mengalami merger dan akuisisi di indonesia (studi ka...
Analisis perusahaan yang mengalami merger dan akuisisi di indonesia (studi ka...Analisis perusahaan yang mengalami merger dan akuisisi di indonesia (studi ka...
Analisis perusahaan yang mengalami merger dan akuisisi di indonesia (studi ka...Puw Elroy
 

More from Puw Elroy (14)

Analisa leverage pt gudang garam
Analisa leverage pt gudang garamAnalisa leverage pt gudang garam
Analisa leverage pt gudang garam
 
Financial planning using credit and consumer loans
Financial planning   using credit and consumer loansFinancial planning   using credit and consumer loans
Financial planning using credit and consumer loans
 
Biaya relevan dan keputusan khusus
Biaya relevan dan keputusan khususBiaya relevan dan keputusan khusus
Biaya relevan dan keputusan khusus
 
Biaya relevan dan keputusan khusus (bagian 2)
Biaya relevan dan keputusan khusus (bagian 2)Biaya relevan dan keputusan khusus (bagian 2)
Biaya relevan dan keputusan khusus (bagian 2)
 
Analisis biaya volume - laba
Analisis biaya   volume - labaAnalisis biaya   volume - laba
Analisis biaya volume - laba
 
Informasi biaya penuh dan penggunannya
Informasi biaya penuh dan penggunannyaInformasi biaya penuh dan penggunannya
Informasi biaya penuh dan penggunannya
 
Alasan seseorang berinvestasi
Alasan seseorang berinvestasiAlasan seseorang berinvestasi
Alasan seseorang berinvestasi
 
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
 
Hukum perikatan
Hukum perikatanHukum perikatan
Hukum perikatan
 
Teori produksi dan biaya
Teori produksi dan biayaTeori produksi dan biaya
Teori produksi dan biaya
 
Pengorganisasian pesan pesan bisnis
Pengorganisasian pesan pesan bisnisPengorganisasian pesan pesan bisnis
Pengorganisasian pesan pesan bisnis
 
Ekspektasi Pelanggan dan Strategi Perbaikan Proses
Ekspektasi Pelanggan dan Strategi Perbaikan Proses Ekspektasi Pelanggan dan Strategi Perbaikan Proses
Ekspektasi Pelanggan dan Strategi Perbaikan Proses
 
Konsep biaya dan pola perilaku biaya
Konsep biaya dan pola perilaku biayaKonsep biaya dan pola perilaku biaya
Konsep biaya dan pola perilaku biaya
 
Analisis perusahaan yang mengalami merger dan akuisisi di indonesia (studi ka...
Analisis perusahaan yang mengalami merger dan akuisisi di indonesia (studi ka...Analisis perusahaan yang mengalami merger dan akuisisi di indonesia (studi ka...
Analisis perusahaan yang mengalami merger dan akuisisi di indonesia (studi ka...
 

Recently uploaded

UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
unikbetslotbankmaybank
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       pptPASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
forlifeyouu
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi PengusahaBagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
ssuser437b77
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
dyanamaniz78
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
MuhammadRijalulamin
 
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
12Halimatussadiah
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
phbawaslujambi
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
RezvaniDanumihardja2
 
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumenStrategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
mayamonfori
 

Recently uploaded (17)

UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       pptPASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi PengusahaBagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
 
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
 
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumenStrategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
 

Bates boatyard case

  • 1. KASUS BATES BOATYARD Deskripsi Masalah Setelah kembali ke kehidupan sipil setelah beberapa tahun di angkatan laut, Sarah Bates mencari bisnis kecil yang ingin dia beli. Menjadi orang yang hemat tanpa tanggungan, ia telah mempunyai cukup banyak tabungan. Dan dia melihat di daerah dimana tidak ada yang membeli. Bates akhirnya menemukan lahan kecil untuk perahu yang dijual di sebuah kota di Pantai Maine dimana ia pernah menghabiskan banyak musim panas. Pemiliknya terdahulu ingin pensiun dari usahanya itu. Dia menjual lahan kepada Bates dan ia yakin akan bahwa harganya dapat turun ke angka yang sangat wajar melalui negosiasi. Bates membeli lahan tersebut. Usahanya menjadi lebih besar dari yang ia perkirakan, sampai dia tidak bisa membiayai sendiri, ia meminjam dana tambahan yang diperlukan dari seorang teman, dengan memberikan gadai dengan jaminan properti miliknya. Bates menyadari perlunya catatan akuntansi yang memadai, jika dia ingin mengelola bisnisnya dengan sukses. Sementara catatan yang ia miliki hanyalah untuk penerimaan dan pengeluaran kas saja. Neraca aktual dan laporan laba rugi yang telah disiapkan mantan pemilik untuk tujuan pajak yang juga tersedia. Seseorang yang cukup mampu dalam hal pembukuan dan pembantu kantor umum yang telah diwarisi dengan bisnis. Setelah menjalani kursus akuntansi di perguruan tinggi, Bates merasa mampu menggunakan biaya dan informasi keuangan dengan kecerdasannya, tapi tidak merasa mampu memulai sistem akuntansi yang sesuai. Mengetahui bahwa Anda, seorang teman lama miliknya, telah mempelajari hal-hal seperti ini, dia meminta saran Anda seperti apa jenis catatan akuntansi harus disimpan dan apa jenis informasi keuangan dan biaya harus dikembangkan untuk mengendalikan operasi dan membuat harga yang tepat kepada pelanggan untuk layanan yang diberikan. Selain informasi di atas, dia memberikan informasi sebgai berikut : Salah satu properti bisnis ini adalah gudang besar untuk penyimpanan perahu di musim dingin. Merupakan bangunan yang paling cocok untuk penyimpanan di wilayah tersebut,mendatangkan permintaan yang besar untuk ruang penyimpanan kapal-kapal mahal milik orang-orang di musim panas. Ada banyak lahan kosong di tepi pantai untuk penyimpanan luar ruangan. Dalam kasus ini, ruang tersebut disewakan untuk mengangkut perahu bermuatan.
  • 2. Pada musim semi dan musim lainnya, ada bisnis cukup baik yang tersedia yaitu pengecatan dan perbaikan kapal. Ada sebuah gudang berukuran besar yang berisi alat-alat pertukangan dan ruang di mana dapat digunakan untuk membangun perahu pada satu waktu sekitar enam perahu hingga 40 meter panjangnya. Kapal besar bisa dibangun di luar ketika cuacanya mendukug, tapi Bates tidak berharap terlalu banyak, jika adaperintah untuk kerajinan tersebut. Dia berharap untuk memiliki dari satu sampai enam kapal hingga 40 kaki panjang dalam konstruksi sepanjang waktu, sebagian untuk nelayan setempat dan beberapa orang untuk musim panas. Properti-propertinya mencakup dermaga dan pelampung, sebuah toko untuk penjualan perlengkapan pelayaran dan persediaan untuk melaut, bensin, dan pompa. Tidak tersedia klub kapal pesiar di kota, sehingga orang-orang yang ingin berperahu di musim panas cenderung berkumpul di sekitar dermaga dan toko. Bates ingin membuka klub kapal dan menambahkan perlengkapan untuk memancing, peralatan olahraga, dan makanan atau minuman ke tokonya. Rumusan Masalah 1. Apa jenis catatan akuntansi yang sebaiknya dimiliki oleh Bates? 2. Apa jenis informasi keuangan dan biaya harus dikembangkan untuk mengontrol kegiatan usahanya dan menentukan harga yang tepat bagi pelanggan yang menggunakan jasanya? Pembahasan : 1. Empat jenis laporan keuangan yang harus dimiliki oleh Bates, yaitu : Laporan Laba Rugi Laporan perubahan modal Laporan Arus Kas Neraca 2. Jenis informasi keuangan yang harus dipakai oleh bates adalah full cost accounting information dan differential accounting information. Dengan menggunakan informasi tersebut, maka ia dapat mengambil keputusan yang tepat.  Full cost accounting information digunakan untuk biaya keseluruhan yang dikeluarkan dan menentukan harga yang dibayar oleh pembeli. Untuk menentukan harga jualnya, Bates dapat menentukannya dengan menjumlahkan biaya total dan berapa laba yang Bates inginkan.
  • 3.  Differential accounting information digunakan untuk meramalkan biaya yang dikeluarkan apabila suatu alternatif dipilih dari berbagai alternatif yang ada. Seperti yang dijelaskan pada kasus di atas. Bates memiliki usaha yang banyak namun tidak jelas usaha inti dan usaha non inti/sambilan. Sebaiknya ia mengidentifikasi aktifitas apa yang lebih ingin ia fokuskan, sehingga itu menjadikannya inti dari bisnisnya. Untuk mengetahui aktifitas yang akan menjadi fokusnya, maka ia dapat menganalisis laporan segmentasi yang dibuat sebelumnya. Tentunya ia harus memilih aktifitas bisnis yang dapat memberikan laba secara berkelanjutan. Alternatif bisnis : a. Musim dingin : Bates bisa menggunakan gudang yang berukuran besar untuk kapal-kapal mahal milik wisatawan yang akan datang di musim panas. b. Musim semi (musim-musim lainya): bisnis yang tersedia yaitu dalam melukis dan perbaikan kapal. Sebaiknya Bates mengambil kesempatan ini di musim semi saja karena pada musim ini wisatawan yang datang hanya sedikit, untuk itu bates harus mengambil potensi bisnis yang lain, selain penyewaan tempat untuk kapal. Namun bates harus menyiapkan mekanik yang handal dalam pengecetan dan perbaikan kapal. Dan mungkin penggunaan jasa mekanik ini hanya menggunakan sistem kontrak yang mana mekanik hanya dipekerjakan di musim semi. c. Terdapat lahan kosong di tepi pantai yang bisa digunakan untuk penyimpanan luar ruangan bagi kapal bermuatan. d. Selain itu Bates juga memilki properti dermaga yang bagus dan sebuah toko yang digunakan untuk berjualan perlengkapan dan persediaan kapal dan pompa bensin. e. Orang-orang di musim panas cenderung berfikir untuk berkumpul disekitar dermaga dan toko ini. Dengan keadaan yang seperti ini Bates bermaksud untuk menambahkan barang dagangan ditokonya dengan perlengkapan memancing dan minuman. Dengan menggunakan differential cost information, maka Bates dapat mengambil keputusan mengenai alternatif usaha mana yang nantinya akan menghasilkan profit dan alternatif usaha
  • 4. mana yang tidak menghasilkan profit. Sehingga bagi bisnisnya yang tidak menghasilkan profit dapat dievaluasi atau ditutup saja. Rekomendasi - Bates tidak memiliki sistem akuntansi yang tepat. Ia hanya memiliki catatan tentang pemasukan dan pengeluaran secara keseluruhan, sehingga informasi yang dimiliki Bates sangat terbatas. Bates disarankan untuk menggunakan sistem akuntansi keuangan. Sistem tersebut dapat membantunya dalam mengidentifikasi biaya dari masing-masing departemen, karena begitu banyaknya macam usaha yang dijalankan Bates. Kami menyarankan Bates menggunakan laporan segmentasi dari masing-masing departemen, sehingga mempermudah Bates untuk membandingkan kontribusi dan profit dengan pemasukan dan biaya yang dihasilkan. Sebaiknya Bates memiliki empat jenis laporan keuangan, yaitu Laporan Laba Rugi, Laporan Perubahan Modal, Laporan Arus Kas, dan Neraca. - Bates memiliki terlalu banyak kegiatan usaha, tapi tidak memiliki akuntansi manajemen yang tepat. Bates memiliki usaha yang banyak namun tidak jelas usaha inti dan usaha non inti/sambilan. Sebaiknya ia mengidentifikasi aktifitas apa yang lebih ingin ia fokuskan, sehingga itu menjadikannya inti dari bisnisnya. Untuk mengetahui aktifitas yang akan menjadi fokusnya, maka ia dapat menganalisis laporan segmentasi yang dibuat sebelumnya. Tentunya ia harus memilih aktifitas bisnis yang dapat memberikan laba secara berkelanjutan. - Bates tidak memiliki sistem teknologi informasi Bates sebaiknya mengembangkan sistem akuntansi yang berbasis komputer jika ingin menghasilkan catatan akuntansi yang baik. Kelemahan dari catatan manual adalah kebanyakan faktor kesalahan manusia. Menyewa orang yang ahli dalam bidang pengolahan data akuntansi merupakan langkah yang tepat apabila Bates kurang percaya diri terhadap kemampuan akuntansinya, selain itu agar hasil laporan dapat lebih akurat.
  • 5. TUGAS KELOMPOK Studi Kasus Bates Boatyard Untuk memenuhi tugas terstruktur mata kuliah Akuntansi Manajemen yang dibimbing oleh bapak Toto Rahardjo, SE., MM. Kelompok 2 Nama Anggota : Charnia Reinanti Dewantari (115020200111107) Lilik Choirotul Mafula (115020200111111) Ridha Nurrahma Putri (115020200111114) Kartika Aji (115020201111029) Fita Ria Kinowati (115020201111062) UNIVERSITAS BRAWIJAYA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS JURUSAN MANAJEMEN MALANG
  • 6. II. PROBLEM 1. There is a high level of business opportunity to manage 2. There was a high level of uncertainty of what kind of accounting records or financial system should Sarah Bates kept 3. What kind of financial and cost information should be developed to control operations and to make proper charges to customers for services rendered III. ANALYSIS OF ALTERNATIVES IV. RECOMMENDATION 1. Subsidiaries should be maintained in every business to be pursued for monitoring of its operation. a. This is to maintain specific record and maintain specific report on the income and cost of each operation and services rendered. b. Its purpose is also to identify what field generates more income. 2. The four financial statements important to the whole operation should be the following: a. Balance Sheet - Statement of financial position at a given point in time. - The balance sheet ...
  • 7. 1. Menanggapi masalah tersebut menurut kelompok kami sebaiknya Sarah Bates menggunakan akuntansi manajemen juga, selain akuntansi keuangan. Sebab, akuntansi manajemen lebih fleksibel dari pada akuntasi keuangan, akuntansi manajemen juga ditujukan untuk manajer atau orang-orang internal perusahaan atau organisasi untuk merencanakan masa depan, sedangkan akuntansi keuangan ditujukan untuk pihak-pihak esternal perusahaan (misal : pemegang saham dan kreditor) dan menyediakan ringkasan transaksi yang telah terjadi di masa lalu. Selain itu akuntansi majamen juga dapat membantu Sarah Bates dalam mengambil keputusan serta menjalankan beberapa fungsi manajemen diantaranya fungsi perencanaan, koordinasi dan pengendalian. Pertimbangan lain mengapa kami mengusulkan menggunakan akuntansi manajemen karena kemampuan Sarah Bates dalam menggunakan akuntansi (telah mampu membuat anggaran biaya dan informasi keuangan dengan kecerdasannya namun kurang mampu menggunakan aturan akuntansi yang berlaku). Sehingga ketika dia menggunakan bisa menggunakan akuntansi manajemen yang lebih fleksibel dan dapat merancang sendiri aturan main untuk isi dan format laporan untuk laporan internal sesuai dengan kemampuannya. Alternatif bisnis yang dapat dijalankan oleh Bates : Dockage and Vessel services Persewaan perlengkapan Boats Haul-out Bahan Bakar kapal Persewaan lahan parkir Persewaan kapal dan peralatan kapal