SlideShare a Scribd company logo
1 of 26
A S I S T E N S I 1
M i k r o e k o n o m i U n t u k
K e b i j a k a n
J A K A R T A
2 3 S E P T E M B E R 2 0 2 2
Session Reference Topics Date
Asistensi 1
P: 1.1-1.3; 2.1-2.6 The Basics of Supply and Demand
Fri, 23-Sep-2022
P: 3.1-3.3; 4.1 Consumer Behavior and Individual Demand Curve
Asistensi 2 P: 4.2-4.5 Individual and Market Demand Fri, 30-Sep-2022
Asistensi 3
P: 6.1-6.4 Production
Fri, 07-Oct-2022
P: 7.1-7.5 The Cost of Production
Asistensi 4 P: 8.1-8.8 Profit Maximization and Competitive Supply Wed, 12-Oct-2022
Asistensi 5
P: 9.1-9.6 The Analysis of Competitive Markets I & II
Fri, 14-Oct-2022
P: 10.1-10.4 Market Power: Monopoly
Reference:
P  Pindyck, Robert S. & Rubinstein, Daniel L., (2018). Microeconomics, 9th edition, Pearson.
SCHEDULE
THE BASICS OF SUPPLY AND DEMAND
Siklus Aktivitas Ekonomi
Demand for inputs (capital & labor)
Supply of goods & services
Demand for goods & services
Supply of inputs
Consumer Producer
I
--- Jumlah barang dan jasa yang diminta oleh consumer ---
Faktor Penentu:
• Harga (Price/P) barang dan jasa tersebut
• Selain harga barang dan jasa tersebut:
Harga barang terkait (komplementer atau substitusi);
pendapatan; ekspektasi harga masa depan;
preferensi; jumlah penduduk; dll
Fungsi Permintaan:
• Fungsi umum: Qd = f(Pd)
 Qd = Quantity (X axis) dan Pd = Price (Y axis)
• Fungsi spesifik: Qd = a – bPd
 a = intercept dan -b = 1/slope = ΔQd/ΔPd
Permintaan (Demand)
Shock to The Demand Curve:
• Perubahan harga: Titik bergerak di sepanjang
kurva permintaan – moving along demand curve
• Selain harga: Pergeseran kurva permintaan ke
atas/kanan (permintaan naik) atau ke bawah/kiri
(permintaan turun) – shifting demand curve
P
Q
DC1
A
B
Pd1
Pd2
Qd1 Qd2
DC2
DC3
--- Jumlah barang dan jasa yang diproduksi oleh producer ---
Faktor Penentu:
• Harga (Price/P) barang dan jasa tersebut
• Selain harga barang dan jasa tersebut:
Harga barang terkait (komplementer atau substitusi);
harga faktor produksi; teknologi produksi; jumlah
producer; kebijakan pemerintah, dll
Fungsi Penawaran:
• Fungsi umum: Qs = f(Ps)
 Qs = Quantity (X axis) dan Ps = Price (Y axis)
• Fungsi spesifik: Qs = -c + dPs
 c = intercept dan d = 1/slope = ΔQs/ΔPs
Penawaran (Supply)
Shock to The Supply Curve:
• Perubahan harga: Titik berbegerak di sepanjang
kurva penawaran – moving along supply curve
• Selain harga: Pergeseran kurva penawaran ke
bawah/kanan (penawaran naik) atau ke atas/kiri
(penawaran turun) – shifting supply curve
P
Q
SC1
A
B
Ps1
Ps2
Qs2 Qs1
SC3
SC2
Contoh Shock Pada Demand & Supply Curve
Jenis Shock Respon Demand Curve
Harga barang tsb. (P) naik Titik bergerak (moving) di sepanjang kurva ke kiri (Qd menurun)
Harga barang tsb. (P) turun Titik bergerak (moving) di sepanjang kurva ke kanan (Qd naik)
Harga barang substitusi (Px) naik Kurva bergeser (shifting) ke atas/kanan (demand naik)  vice versa
Harga barang komplementer (Py) naik Kurva bergerak (shifting) ke bawah/kiri (demand turun)  vice versa
Penghasilan (Y) naik Kurva bergeser (shifting) ke atas/kanan (demand naik)  vice versa
Ekspektasi harga barang tsb. (Pd) naik Kurva bergeser (shifting) ke atas/kanan (demand naik)  vice versa
Jenis Shock Respon Supply Curve
Harga barang tsb. (P) naik Titik bergerak (moving) di sepanjang kurva ke kanan (Qs naik)
Harga barang tsb. (P) turun Titik bergerak (moving) di sepanjang kurva ke kiri (Qs turun)
Harga faktor produksi (w, r) naik Kurva bergeser (shifting) ke atas/kiri (supply turun)  vice versa
Teknologi (A) meningkat Kurva bergerak (shifting) ke bawah/kanan (supply naik)  vice versa
Keseimbangan Pasar (Market Equilibrium)
P
Q
Supply
curve
Demand
curve
A
P
Qd Qs
B
Qs > Qd = Surplus
P
Q
Supply
curve
Demand
curve
C
P
Qd Qs
D
Qd > Qs = Shortage
P
Q
Supply
curve
Demand
curve
E
Pd = Ps
Qd = Qs
--- Harga keseimbangan merupakan tingkat harga yang diperoleh pada saat
jumlah permintaan sama dengan penawaran ---
Competitive Market:
• Consumer & producer memiliki
kekuatan pasar yang kecil
(low market force)
• Harga ditentukan oleh
mekanisme pasar (consumer
& producer sebagai price taker)
• Pasar akan selalu bergerak
menuju keseimbangan
(equilibrium)
Elastisitas
--- Elastisitas: responsiveness perubahan proporsional suatu
variabel dari perubahan variabel lain {(ΔQ/Q) / (ΔP/P)} ---
Nilai (absolut) elastisitas:
a. E = 0  Inelastis sempurna
b. 0< E < 1  Inelastis
c. E = 1  Elastis unitair
d. 1< E < ∞  Elastis
e. E = ∞  Elastis sempurna
P
Q
a. Inelastis sempurna
P
Q
e. Elastis sempurna
P
Q
c. Elastis unitair
P
Q
b. Inelastis
P
Q
d. Elastis
--- Slope: responsiveness perubahan suatu variabel dari
perubahan variabel lain dalam satuan unit (ΔQ/ΔP) ---
Point Elasticity vs Arc Elasticity
--- Point Elasticity: Nilai elastisitas (harga) pada satu
titik (harga) tertentu di kurva demand/supply ---
--- Arc Elasticity: Nilai elastisitas (harga) pada
rentang titik (harga) tertentu di kurva demand/supply ---
P
Epd = ~-∞
Epd = 0
Epd = -1
Elastis
Inelastis
Q
Q1 Q2
P1
P2
Epd =
∆𝑄𝑑
𝑄1+𝑄2
2
∆𝑃
𝑃1+𝑃2
2
=
∆𝑄𝑑
∆𝑃
×
𝑃
𝑄𝑑
Epd =
∆𝑄𝑑
𝑄
∆𝑃
𝑃
=
∆𝑄𝑑
∆𝑃
×
𝑃
𝑄𝑑
Elastisitas Permintaan
Jenis Barang Jenis Nilai Keterangan
Elastis sempurna
Epd
~-∞
Barang normal 0>Epd≥-1
Inelastis sempurna 0
Giffen goods >0 No available substitute
Veblen goods >0 Ada Snob value
Barang inferior
Eyd
<0
Inelastis sempurna 0
Barang normal (Necessity) 0<Eyd≤1
Barang normal (Luxury) >1
Perfect substitute
Ecd
~∞
Substitute 0<Ecd<~∞
Netral 0
Complement 0>Ecd>~-∞
Perfect complement ~-∞
Jenis Elastisitas Permintaan:
• Price elasticity of demand (Epd):
Epd =
%∆𝑄𝑑
%∆𝑃
=
∆𝑄𝑑
𝑄𝑑
∆𝑃
𝑃
=
∆𝑄𝑑
∆𝑃
×
𝑃
𝑄𝑑
• Income elasticity of demand (Eyd):
Eyd =
%∆𝑄𝑑
%∆𝑌
=
∆𝑄𝑑
𝑄𝑑
∆𝑌
𝑌
=
∆𝑄𝑑
∆𝑌
×
𝑌
𝑄𝑑
• Cross-price elasticity od demand (Ecd):
Ecd =
%∆𝑄𝑑
%∆𝑃𝑥
=
∆𝑄𝑑
𝑄𝑑
∆𝑃𝑥
𝑃𝑥
=
∆𝑄𝑑
∆𝑃𝑥
×
𝑃𝑥
𝑄𝑑
Elastisitas Permintaan
P
Q
Giffen Goods
P
Q
Veblen Goods Inferior Goods
Y
Q
Barang normal
Y
Q
Luxury
Necessity
Pc
Q
Komplementer
Pc
Q
Substitusi
Elastisitas Penawaran
Eps =
%∆𝑄𝑠
%∆𝑃
=
∆𝑄𝑠
𝑄𝑠
∆𝑃
𝑃
=
∆𝑄𝑠
∆𝑃
×
𝑃
𝑄𝑠
Faktor yang mempengaruhi:
• Jenis produk yang diproduksi
• Perubahan faktor terkait biaya produksi:
- Ketersediaan bahan baku/input produksi
- Penggunaan kapasitas perusahaan seperti
inovasi teknologi
• Jangka waktu (short or long-run)
Intervensi Pemerintah (Price Control)
P
Q
SC
DC
A
Pc
Qdf Qsf
P
Pf
Q
Qsc Qdc
C
D E
Excess supply
Excess demand
B
Kebijakan ceiling price:
• Harga maksimal ditetapkan sebesar Pc
• Produsen memproduksi lebih sedikit menjadi Qsc
• Konsumen meminta lebih banyak menjadi Qdc
• Terjadi excess demand  DWL sebesar kuning
Kebijakan floor price:
• Harga minimal ditetapkan sebesar Pf
• Produsen memproduksi lebih banyak menjadi Qsf
• Konsumen meminta lebih sedikit menjadi Qdf
• Terjadi excess supply  DWL sebesar hijau+kuning
CONSUMER BEHAVIOR & INDIVIDUAL DEMAND CURVE
II
1. Consumer Preferences:
Konsumen mungkin lebih menyukai
satu barang dibandingkan barang lain
2. Budget Constraints:
• Harga barang menjadi pertimbangan
bagi konsumen
• Keterbatasan pendapatan membatasi
jumlah barang dibeli
3. Consumer Choices:
Dengan preferensi dan keterbatasan
pendapatan, konsumen memilih
kombinasi barang-barang untuk
memaksimalkan utilitasnya (rasionality)
1. Consumer Preferences: Asumsi Dasar & Indifference Curve
Asumsi Dasar Preferensi:
1. Completeness: Konsumen mampu
membandingkan dan mengurutkan
keranjang belanja menurut preferensinya
(mengabaikan biaya)
2. Transitivity: Jika A>B dan B>C, maka
A>C
3. More is better than less: Konsumen
akan selalu memilih yang lebih banyak
dibandingkan sedikit
4. Convexity: Terjadi diminishing Marginal
Rate of Substitution (MRS)  IC
berbentuk convex.
IC Properties:
1. Higher IC is preferred to lower one
2. Downward sloping
3. IC do not cross
4. Bowed inward (convexity)
--- Indifference Curve (IC): Kombinasi barang yang
mampu memberikan utility yang setara bagi konsumen ---
--- Utility Function: Formula untuk mengukur tingkat
kepuasan dari setiap kombinasi barang ---
--- Marginal Rate of Substitution (MRS): Jumlah
maksimal suatu barang (X) yang bersedia dikorbankan oleh
konsumen untuk memperolah satu tambahan barang lain (Y)
 MUx/MUy ---
1. Consumer Preferences: IC Properties in Graph
Higher IC (IC3) is preferred
to lower one (IC1 or IC2)
 Kombinasi C lebih tinggi dan
lebih baik dibandingkan B dan A
IC1
IC2
IC3
A
B
C
Y
X
IC1
IC2
A
B
C
Y
X
IC curve do not cross
 Jika berpotongan maka utility
pada B dan C dianggap sama (aneh)
A
B
C
U
X
Law of diminishing
Marginal Utility (MU)
 Tamnbahan utility dari setiap
tambahan barang X semakin kecil
1. Consumer Preferences: Kasus-Kasus Pada IC
Y
B
1
Y
X
2 3 4
1
2
3
4
Perfect Substitutes:
 MRS antar kedua barang
(X;Y) selalu konstan
 Contoh: air mineral
Perfect Complement:
 MRS antar kedua barang
(X;Y) bernilai 0 atau ∞
 Contoh: Sepatu kanan
dan kiri
Y
X
1 2 3 4
1
2
3
4
Inferior Goods:
 Permintaan menurun
ketika pendapatan naik
 Contoh: Y = kopi cafe;
dan F = kopi sachet
(inferior goods)
Bad Goods:
 Jumlah lebih sedikit
justru lebih baik
 Contoh: Y = sabun
deterjen; dan B = polusi
air (bad goods)
Y
F
A
B
2. Budget Constraints
--- Budget Line: Kondisi ketika jumlah uang yang dibelanjakan pada
kombinasi barang-barang adalah sama dengan pendapatan yang dimiliki ---
Kenaikan pendapatan
meningkatkan daya beli terhadap
barang X dan Y  budget line
bergeser dari BL1 ke BL2
Barang Y
Barang X
BL1 BL2
Penurunan harga dari barang
X meningkatkan daya beli
terhadap barang X  budget line
berputar dari BL1 ke BL2
Barang Y
Barang X
BL1 BL2
I = Px*X + Py*Y
Dimana:
I = Pendapatan
X = Jumlah barang X
Y = Jumlah barang Y
Px = Harga barang X
Py = Harga barang Y
3. Consumer Choices: Utility Optimization
--- Konsumen akan memaksimalkan utilitasnya
dengan anggaran yang tersedia ---
--- Kombinasi barang harus selalu berada di
dubget line dan merupakan kombinasi yang
paling diinginkan ---
Fungsi permintaan yang
diturunkan dari fungsi utilitas:
- Max Utility:
• MUx = dU/dX = 0
• Muy = dU/dY = 0
- MRS: MUx/Muy = Px/Py
- Lagrange Multiplier:
• Max U(X;Y) s.t. Budget constraint
• L = U(X,Y) + λ(I – Px*X – Py*Y)
• Order condition:
dL/dX=0; dL/dY=0; dL/dλ=0
3. Consumer Choices: Consumer vs Producer Behavior
Consumer Producer
1. Objective Max. Utility Max. Profit / Min. Cost
2. Step Consumer Preferences
Budget Constraints
Combination of Goods
Production Technology
Cost Constraints
Input Choices
3. Decision Purchase goods Produce goods
4. Function U = f(X1, X2, ..., Xn) Y = f(L, K, ..., M)
5. Constraints I = P1X1 + P2X2 + ... + PnXn C = wL + rK + ... + pM
6. Input productivity MUx1, MUx2 MPL, MPK
7. Time scale Short run Short run & long run
8. Graph of 2 Input Indifference curve & budget line Isoquant & isocost
9. Rate of substitution MRS MRTS
CONTOH SOAL
Soal UTS Sebelumnya:
UTS Mikro 1 Gasal 16-17__Jossy PM.pdf
UTS Mikro 1 Gasal 17-18__Prof AA.pdf
UTS Mikro Gasal 20-21__Tim Dosen.pdf
CONTOH SOAL : UTS 2016/2017; Pak Jossy
Soal 2 Pak Jossy.pdf
CONTOH SOAL : UTS 2017/2018; Prof Aris Ananta
Soal 2 Prof Aris.pdf
CONTOH SOAL : UTS 2020/2021; Tim Dosen
Soal 2 Tim Dosen.pdf
CONTOH SOAL : Tutor 2020-2021; Mas Gama
Soal III Mas Gama.pdf
Terima Kasih
fatqur.Hidayat.08@gmail.com
Fatqur Hidayat
+62 089 111 66766

More Related Content

Similar to Bahan Presentasi Matakuliah Mikroekonomi Untuk Kebijakan

Formula bab2 bab7_mikro___vignes[1]_edited_1
Formula bab2 bab7_mikro___vignes[1]_edited_1Formula bab2 bab7_mikro___vignes[1]_edited_1
Formula bab2 bab7_mikro___vignes[1]_edited_1Dr. Vignes Gopal
 
ekonomi-mikro-elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pdf
ekonomi-mikro-elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pdfekonomi-mikro-elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pdf
ekonomi-mikro-elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pdfWindaNur9
 
Hukum permintaan dan penawaran
Hukum permintaan dan penawaranHukum permintaan dan penawaran
Hukum permintaan dan penawaranAhmad Rudi
 
Ppt demand &amp; supply kelmpk 1
Ppt demand &amp; supply kelmpk 1Ppt demand &amp; supply kelmpk 1
Ppt demand &amp; supply kelmpk 1dewiastutie
 
Latihan bab 3 mikroekonomi
Latihan bab 3 mikroekonomiLatihan bab 3 mikroekonomi
Latihan bab 3 mikroekonomiDr. Vignes Gopal
 
Pertemuan ke iii ---analisis deman suppply
Pertemuan ke iii  ---analisis deman suppplyPertemuan ke iii  ---analisis deman suppply
Pertemuan ke iii ---analisis deman suppplystephaniejessey
 
Permintaan & penawaran 4 tatap muka
Permintaan & penawaran 4 tatap mukaPermintaan & penawaran 4 tatap muka
Permintaan & penawaran 4 tatap mukawardayadi007
 
Ekonomi permintaan-penawaran
Ekonomi   permintaan-penawaranEkonomi   permintaan-penawaran
Ekonomi permintaan-penawaransuyoze
 

Similar to Bahan Presentasi Matakuliah Mikroekonomi Untuk Kebijakan (20)

Formula bab2 bab7_mikro___vignes[1]_edited_1
Formula bab2 bab7_mikro___vignes[1]_edited_1Formula bab2 bab7_mikro___vignes[1]_edited_1
Formula bab2 bab7_mikro___vignes[1]_edited_1
 
Tugas 4 kelas d semester 1 permintaan dan penawaran
Tugas 4 kelas d semester 1 permintaan dan penawaranTugas 4 kelas d semester 1 permintaan dan penawaran
Tugas 4 kelas d semester 1 permintaan dan penawaran
 
Permintaan, penawaran, elastisitas, dan harga
Permintaan, penawaran, elastisitas, dan hargaPermintaan, penawaran, elastisitas, dan harga
Permintaan, penawaran, elastisitas, dan harga
 
ekonomi-mikro-elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pdf
ekonomi-mikro-elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pdfekonomi-mikro-elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pdf
ekonomi-mikro-elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pdf
 
Hukum permintaan dan penawaran
Hukum permintaan dan penawaranHukum permintaan dan penawaran
Hukum permintaan dan penawaran
 
Ppt demand &amp; supply kelmpk 1
Ppt demand &amp; supply kelmpk 1Ppt demand &amp; supply kelmpk 1
Ppt demand &amp; supply kelmpk 1
 
Latihan bab 3 mikroekonomi
Latihan bab 3 mikroekonomiLatihan bab 3 mikroekonomi
Latihan bab 3 mikroekonomi
 
Pertemuan ke iii ---analisis deman suppply
Pertemuan ke iii  ---analisis deman suppplyPertemuan ke iii  ---analisis deman suppply
Pertemuan ke iii ---analisis deman suppply
 
Pertemuan ii teori permintaan
Pertemuan  ii teori permintaanPertemuan  ii teori permintaan
Pertemuan ii teori permintaan
 
Pertemuan ii permintaan
Pertemuan ii permintaanPertemuan ii permintaan
Pertemuan ii permintaan
 
Pertemuan ii teori permintaan
Pertemuan  ii teori permintaanPertemuan  ii teori permintaan
Pertemuan ii teori permintaan
 
Pertemuan ii teori permintaan
Pertemuan  ii teori permintaanPertemuan  ii teori permintaan
Pertemuan ii teori permintaan
 
Pertemuan iii permintaan
Pertemuan iii permintaanPertemuan iii permintaan
Pertemuan iii permintaan
 
Pertemuan ii teori permintaan
Pertemuan  ii teori permintaanPertemuan  ii teori permintaan
Pertemuan ii teori permintaan
 
2023_Kuliah III-IV.pptx
2023_Kuliah III-IV.pptx2023_Kuliah III-IV.pptx
2023_Kuliah III-IV.pptx
 
Surplus
SurplusSurplus
Surplus
 
Pertemuan iii permintaan
Pertemuan iii permintaanPertemuan iii permintaan
Pertemuan iii permintaan
 
PERTEMUAN III PERMINTAAN.pptx
PERTEMUAN III PERMINTAAN.pptxPERTEMUAN III PERMINTAAN.pptx
PERTEMUAN III PERMINTAAN.pptx
 
Permintaan & penawaran 4 tatap muka
Permintaan & penawaran 4 tatap mukaPermintaan & penawaran 4 tatap muka
Permintaan & penawaran 4 tatap muka
 
Ekonomi permintaan-penawaran
Ekonomi   permintaan-penawaranEkonomi   permintaan-penawaran
Ekonomi permintaan-penawaran
 

Recently uploaded

PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptwxmnxfm57w
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptatiakirana1
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 

Recently uploaded (19)

PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 

Bahan Presentasi Matakuliah Mikroekonomi Untuk Kebijakan

  • 1. A S I S T E N S I 1 M i k r o e k o n o m i U n t u k K e b i j a k a n J A K A R T A 2 3 S E P T E M B E R 2 0 2 2
  • 2. Session Reference Topics Date Asistensi 1 P: 1.1-1.3; 2.1-2.6 The Basics of Supply and Demand Fri, 23-Sep-2022 P: 3.1-3.3; 4.1 Consumer Behavior and Individual Demand Curve Asistensi 2 P: 4.2-4.5 Individual and Market Demand Fri, 30-Sep-2022 Asistensi 3 P: 6.1-6.4 Production Fri, 07-Oct-2022 P: 7.1-7.5 The Cost of Production Asistensi 4 P: 8.1-8.8 Profit Maximization and Competitive Supply Wed, 12-Oct-2022 Asistensi 5 P: 9.1-9.6 The Analysis of Competitive Markets I & II Fri, 14-Oct-2022 P: 10.1-10.4 Market Power: Monopoly Reference: P  Pindyck, Robert S. & Rubinstein, Daniel L., (2018). Microeconomics, 9th edition, Pearson. SCHEDULE
  • 3. THE BASICS OF SUPPLY AND DEMAND Siklus Aktivitas Ekonomi Demand for inputs (capital & labor) Supply of goods & services Demand for goods & services Supply of inputs Consumer Producer I
  • 4. --- Jumlah barang dan jasa yang diminta oleh consumer --- Faktor Penentu: • Harga (Price/P) barang dan jasa tersebut • Selain harga barang dan jasa tersebut: Harga barang terkait (komplementer atau substitusi); pendapatan; ekspektasi harga masa depan; preferensi; jumlah penduduk; dll Fungsi Permintaan: • Fungsi umum: Qd = f(Pd)  Qd = Quantity (X axis) dan Pd = Price (Y axis) • Fungsi spesifik: Qd = a – bPd  a = intercept dan -b = 1/slope = ΔQd/ΔPd Permintaan (Demand) Shock to The Demand Curve: • Perubahan harga: Titik bergerak di sepanjang kurva permintaan – moving along demand curve • Selain harga: Pergeseran kurva permintaan ke atas/kanan (permintaan naik) atau ke bawah/kiri (permintaan turun) – shifting demand curve P Q DC1 A B Pd1 Pd2 Qd1 Qd2 DC2 DC3
  • 5. --- Jumlah barang dan jasa yang diproduksi oleh producer --- Faktor Penentu: • Harga (Price/P) barang dan jasa tersebut • Selain harga barang dan jasa tersebut: Harga barang terkait (komplementer atau substitusi); harga faktor produksi; teknologi produksi; jumlah producer; kebijakan pemerintah, dll Fungsi Penawaran: • Fungsi umum: Qs = f(Ps)  Qs = Quantity (X axis) dan Ps = Price (Y axis) • Fungsi spesifik: Qs = -c + dPs  c = intercept dan d = 1/slope = ΔQs/ΔPs Penawaran (Supply) Shock to The Supply Curve: • Perubahan harga: Titik berbegerak di sepanjang kurva penawaran – moving along supply curve • Selain harga: Pergeseran kurva penawaran ke bawah/kanan (penawaran naik) atau ke atas/kiri (penawaran turun) – shifting supply curve P Q SC1 A B Ps1 Ps2 Qs2 Qs1 SC3 SC2
  • 6. Contoh Shock Pada Demand & Supply Curve Jenis Shock Respon Demand Curve Harga barang tsb. (P) naik Titik bergerak (moving) di sepanjang kurva ke kiri (Qd menurun) Harga barang tsb. (P) turun Titik bergerak (moving) di sepanjang kurva ke kanan (Qd naik) Harga barang substitusi (Px) naik Kurva bergeser (shifting) ke atas/kanan (demand naik)  vice versa Harga barang komplementer (Py) naik Kurva bergerak (shifting) ke bawah/kiri (demand turun)  vice versa Penghasilan (Y) naik Kurva bergeser (shifting) ke atas/kanan (demand naik)  vice versa Ekspektasi harga barang tsb. (Pd) naik Kurva bergeser (shifting) ke atas/kanan (demand naik)  vice versa Jenis Shock Respon Supply Curve Harga barang tsb. (P) naik Titik bergerak (moving) di sepanjang kurva ke kanan (Qs naik) Harga barang tsb. (P) turun Titik bergerak (moving) di sepanjang kurva ke kiri (Qs turun) Harga faktor produksi (w, r) naik Kurva bergeser (shifting) ke atas/kiri (supply turun)  vice versa Teknologi (A) meningkat Kurva bergerak (shifting) ke bawah/kanan (supply naik)  vice versa
  • 7. Keseimbangan Pasar (Market Equilibrium) P Q Supply curve Demand curve A P Qd Qs B Qs > Qd = Surplus P Q Supply curve Demand curve C P Qd Qs D Qd > Qs = Shortage P Q Supply curve Demand curve E Pd = Ps Qd = Qs --- Harga keseimbangan merupakan tingkat harga yang diperoleh pada saat jumlah permintaan sama dengan penawaran --- Competitive Market: • Consumer & producer memiliki kekuatan pasar yang kecil (low market force) • Harga ditentukan oleh mekanisme pasar (consumer & producer sebagai price taker) • Pasar akan selalu bergerak menuju keseimbangan (equilibrium)
  • 8. Elastisitas --- Elastisitas: responsiveness perubahan proporsional suatu variabel dari perubahan variabel lain {(ΔQ/Q) / (ΔP/P)} --- Nilai (absolut) elastisitas: a. E = 0  Inelastis sempurna b. 0< E < 1  Inelastis c. E = 1  Elastis unitair d. 1< E < ∞  Elastis e. E = ∞  Elastis sempurna P Q a. Inelastis sempurna P Q e. Elastis sempurna P Q c. Elastis unitair P Q b. Inelastis P Q d. Elastis --- Slope: responsiveness perubahan suatu variabel dari perubahan variabel lain dalam satuan unit (ΔQ/ΔP) ---
  • 9. Point Elasticity vs Arc Elasticity --- Point Elasticity: Nilai elastisitas (harga) pada satu titik (harga) tertentu di kurva demand/supply --- --- Arc Elasticity: Nilai elastisitas (harga) pada rentang titik (harga) tertentu di kurva demand/supply --- P Epd = ~-∞ Epd = 0 Epd = -1 Elastis Inelastis Q Q1 Q2 P1 P2 Epd = ∆𝑄𝑑 𝑄1+𝑄2 2 ∆𝑃 𝑃1+𝑃2 2 = ∆𝑄𝑑 ∆𝑃 × 𝑃 𝑄𝑑 Epd = ∆𝑄𝑑 𝑄 ∆𝑃 𝑃 = ∆𝑄𝑑 ∆𝑃 × 𝑃 𝑄𝑑
  • 10. Elastisitas Permintaan Jenis Barang Jenis Nilai Keterangan Elastis sempurna Epd ~-∞ Barang normal 0>Epd≥-1 Inelastis sempurna 0 Giffen goods >0 No available substitute Veblen goods >0 Ada Snob value Barang inferior Eyd <0 Inelastis sempurna 0 Barang normal (Necessity) 0<Eyd≤1 Barang normal (Luxury) >1 Perfect substitute Ecd ~∞ Substitute 0<Ecd<~∞ Netral 0 Complement 0>Ecd>~-∞ Perfect complement ~-∞ Jenis Elastisitas Permintaan: • Price elasticity of demand (Epd): Epd = %∆𝑄𝑑 %∆𝑃 = ∆𝑄𝑑 𝑄𝑑 ∆𝑃 𝑃 = ∆𝑄𝑑 ∆𝑃 × 𝑃 𝑄𝑑 • Income elasticity of demand (Eyd): Eyd = %∆𝑄𝑑 %∆𝑌 = ∆𝑄𝑑 𝑄𝑑 ∆𝑌 𝑌 = ∆𝑄𝑑 ∆𝑌 × 𝑌 𝑄𝑑 • Cross-price elasticity od demand (Ecd): Ecd = %∆𝑄𝑑 %∆𝑃𝑥 = ∆𝑄𝑑 𝑄𝑑 ∆𝑃𝑥 𝑃𝑥 = ∆𝑄𝑑 ∆𝑃𝑥 × 𝑃𝑥 𝑄𝑑
  • 11. Elastisitas Permintaan P Q Giffen Goods P Q Veblen Goods Inferior Goods Y Q Barang normal Y Q Luxury Necessity Pc Q Komplementer Pc Q Substitusi
  • 12. Elastisitas Penawaran Eps = %∆𝑄𝑠 %∆𝑃 = ∆𝑄𝑠 𝑄𝑠 ∆𝑃 𝑃 = ∆𝑄𝑠 ∆𝑃 × 𝑃 𝑄𝑠 Faktor yang mempengaruhi: • Jenis produk yang diproduksi • Perubahan faktor terkait biaya produksi: - Ketersediaan bahan baku/input produksi - Penggunaan kapasitas perusahaan seperti inovasi teknologi • Jangka waktu (short or long-run)
  • 13. Intervensi Pemerintah (Price Control) P Q SC DC A Pc Qdf Qsf P Pf Q Qsc Qdc C D E Excess supply Excess demand B Kebijakan ceiling price: • Harga maksimal ditetapkan sebesar Pc • Produsen memproduksi lebih sedikit menjadi Qsc • Konsumen meminta lebih banyak menjadi Qdc • Terjadi excess demand  DWL sebesar kuning Kebijakan floor price: • Harga minimal ditetapkan sebesar Pf • Produsen memproduksi lebih banyak menjadi Qsf • Konsumen meminta lebih sedikit menjadi Qdf • Terjadi excess supply  DWL sebesar hijau+kuning
  • 14. CONSUMER BEHAVIOR & INDIVIDUAL DEMAND CURVE II 1. Consumer Preferences: Konsumen mungkin lebih menyukai satu barang dibandingkan barang lain 2. Budget Constraints: • Harga barang menjadi pertimbangan bagi konsumen • Keterbatasan pendapatan membatasi jumlah barang dibeli 3. Consumer Choices: Dengan preferensi dan keterbatasan pendapatan, konsumen memilih kombinasi barang-barang untuk memaksimalkan utilitasnya (rasionality)
  • 15. 1. Consumer Preferences: Asumsi Dasar & Indifference Curve Asumsi Dasar Preferensi: 1. Completeness: Konsumen mampu membandingkan dan mengurutkan keranjang belanja menurut preferensinya (mengabaikan biaya) 2. Transitivity: Jika A>B dan B>C, maka A>C 3. More is better than less: Konsumen akan selalu memilih yang lebih banyak dibandingkan sedikit 4. Convexity: Terjadi diminishing Marginal Rate of Substitution (MRS)  IC berbentuk convex. IC Properties: 1. Higher IC is preferred to lower one 2. Downward sloping 3. IC do not cross 4. Bowed inward (convexity) --- Indifference Curve (IC): Kombinasi barang yang mampu memberikan utility yang setara bagi konsumen --- --- Utility Function: Formula untuk mengukur tingkat kepuasan dari setiap kombinasi barang --- --- Marginal Rate of Substitution (MRS): Jumlah maksimal suatu barang (X) yang bersedia dikorbankan oleh konsumen untuk memperolah satu tambahan barang lain (Y)  MUx/MUy ---
  • 16. 1. Consumer Preferences: IC Properties in Graph Higher IC (IC3) is preferred to lower one (IC1 or IC2)  Kombinasi C lebih tinggi dan lebih baik dibandingkan B dan A IC1 IC2 IC3 A B C Y X IC1 IC2 A B C Y X IC curve do not cross  Jika berpotongan maka utility pada B dan C dianggap sama (aneh) A B C U X Law of diminishing Marginal Utility (MU)  Tamnbahan utility dari setiap tambahan barang X semakin kecil
  • 17. 1. Consumer Preferences: Kasus-Kasus Pada IC Y B 1 Y X 2 3 4 1 2 3 4 Perfect Substitutes:  MRS antar kedua barang (X;Y) selalu konstan  Contoh: air mineral Perfect Complement:  MRS antar kedua barang (X;Y) bernilai 0 atau ∞  Contoh: Sepatu kanan dan kiri Y X 1 2 3 4 1 2 3 4 Inferior Goods:  Permintaan menurun ketika pendapatan naik  Contoh: Y = kopi cafe; dan F = kopi sachet (inferior goods) Bad Goods:  Jumlah lebih sedikit justru lebih baik  Contoh: Y = sabun deterjen; dan B = polusi air (bad goods) Y F A B
  • 18. 2. Budget Constraints --- Budget Line: Kondisi ketika jumlah uang yang dibelanjakan pada kombinasi barang-barang adalah sama dengan pendapatan yang dimiliki --- Kenaikan pendapatan meningkatkan daya beli terhadap barang X dan Y  budget line bergeser dari BL1 ke BL2 Barang Y Barang X BL1 BL2 Penurunan harga dari barang X meningkatkan daya beli terhadap barang X  budget line berputar dari BL1 ke BL2 Barang Y Barang X BL1 BL2 I = Px*X + Py*Y Dimana: I = Pendapatan X = Jumlah barang X Y = Jumlah barang Y Px = Harga barang X Py = Harga barang Y
  • 19. 3. Consumer Choices: Utility Optimization --- Konsumen akan memaksimalkan utilitasnya dengan anggaran yang tersedia --- --- Kombinasi barang harus selalu berada di dubget line dan merupakan kombinasi yang paling diinginkan --- Fungsi permintaan yang diturunkan dari fungsi utilitas: - Max Utility: • MUx = dU/dX = 0 • Muy = dU/dY = 0 - MRS: MUx/Muy = Px/Py - Lagrange Multiplier: • Max U(X;Y) s.t. Budget constraint • L = U(X,Y) + λ(I – Px*X – Py*Y) • Order condition: dL/dX=0; dL/dY=0; dL/dλ=0
  • 20. 3. Consumer Choices: Consumer vs Producer Behavior Consumer Producer 1. Objective Max. Utility Max. Profit / Min. Cost 2. Step Consumer Preferences Budget Constraints Combination of Goods Production Technology Cost Constraints Input Choices 3. Decision Purchase goods Produce goods 4. Function U = f(X1, X2, ..., Xn) Y = f(L, K, ..., M) 5. Constraints I = P1X1 + P2X2 + ... + PnXn C = wL + rK + ... + pM 6. Input productivity MUx1, MUx2 MPL, MPK 7. Time scale Short run Short run & long run 8. Graph of 2 Input Indifference curve & budget line Isoquant & isocost 9. Rate of substitution MRS MRTS
  • 21. CONTOH SOAL Soal UTS Sebelumnya: UTS Mikro 1 Gasal 16-17__Jossy PM.pdf UTS Mikro 1 Gasal 17-18__Prof AA.pdf UTS Mikro Gasal 20-21__Tim Dosen.pdf
  • 22. CONTOH SOAL : UTS 2016/2017; Pak Jossy Soal 2 Pak Jossy.pdf
  • 23. CONTOH SOAL : UTS 2017/2018; Prof Aris Ananta Soal 2 Prof Aris.pdf
  • 24. CONTOH SOAL : UTS 2020/2021; Tim Dosen Soal 2 Tim Dosen.pdf
  • 25. CONTOH SOAL : Tutor 2020-2021; Mas Gama Soal III Mas Gama.pdf