SlideShare a Scribd company logo
BAB. 2
A.
Globalisasi dan dampaknya
terhadap Perubahan sosial di
tingkat Lokal
 Memahami globalisasi dan dampaknya terhadap
perubahan sosial di tingkat lokal atau komunitas.
 Mengidentifikasi berbagai permasalahan sosial
akibat perubahan sosial di tingkat lokal atau
komunitas disebabkan globalisasi.
 Menjelaskan globalisasi dan dampak
ketimpangan sosial di masyarakat.
 Mengidentifikasi strategi dan berbagai
pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi
ketimpangan sosial akibat globalisasi.
Tujuan pembelajaran:
A. Globalisasi dan Dampaknya terhadap Perubahan
Sosial di Tingkat Lokal atau Komunitas
PENGERTIAN GLOBALISASI
1. Selo Soemardjan: globalisasi
adalah terbentuknya sebuah
komunikasi dan organisasi di antara
masyarakat satu dengan yang lainnya
yang berbeda di seluruh dunia yang
memiliki tujuan untuk mengikuti
kaidah-kaidah baru yang sama.
Hubungan tersebut disebabkan oleh
penemuan baru seperti alat elektronik
dan internet.
A. Globalisasi dan Dampaknya terhadap Perubahan
Sosial di Tingkat Lokal atau Komunitas
2. Anthony Giddens: Globalisasi adalah
semua hal yang terjadi yakni hubungan
sosial akhirnya menjadi intens antar
penduduk di dunia ini dan menghubungkan
satu peristiwa dengan peristiwa lainnya
yang menghasilkan dampak timbal balik
antara satu wilayah dengan wilayah yang
lainnya sehingga berkembang luas sampai
aspek-aspek kehidupan antara keduanya.
A. Globalisasi dan Dampaknya terhadap Perubahan
Sosial di Tingkat Lokal atau Komunitas
Secara umum:
Globalisasi adalah sebuah
ketergantungan
antarmasyarakat dunia dalam
hal budaya, ekonomi, dan
interaksi tanpa dihalangi oleh
batas negara/geografi.
Karakteristik Globalisasi
Perubahan dalam konsep ruang dan waktu
Pasar dan produksi ekonomi di negara-negara
yang berbeda menjadi saling bergantung
Peningkatan interaksi kultural melalui
perkembangan media massa
Meningkatnya masalah bersama
Proses Globalisasi
Proses terjadinya globalisasi dibagi menjadi empat: ,
Pertama adalah masa manusia telah mengenal perdagangan lintas
negara atau perdagangan internasional.
Kedua, Proses terjadinya penyebaran agama, nah penyebaran banyak
dilakukan berbarengan dengan proses perdagangan. Tapi, ada juga yang
dilakukan khusus untuk menyebarkan agama saja tanpa dibarengi
dengan kegiatan lainnya.
Ketiga, adalah tahap perkembangan industri dan teknologi, kamu tau kan
apa yang kamu pegang sekarang untuk membaca artikel ini adalah
bentuk teknologi? bahkan artikel ini muncul pun karena dampak dari
perkembangan teknologi lho. Kita akhirnya merasakan kemudahan yang
ada kan akibat adanya penemuan dibidang teknologi.
Keempat adalah berkembangnya pasar bebas.
Faktor Pendorong Globalisasi
Kemajuan ilmu
pengetahuan dan
teknologi
Semakin terbukanya
sistem perekonomian
negara-negara di dunia
di dunia
Mengglobalnya pasar
uang
Faktor
pendorong
globalisasi
Teori Globalisasi
Cochrane dan Pain
George Ritzer
Thomas Friedman
Roland Robertson
Thomas Meyer
William Robinson
Cochrane dan Pain:
berpendapat bahwa globalisasi berada pada pada 3 posisi
teoritis:
a. Para globalis percaya bahwa globalisasi adalah suatu
kenyataan.
b. Para tradisionalis percaya bahwa globalisasi hanyalah
mitos.
c. Para transformalis berada pada globalis dan tradisionalis,
dan percaya bahwa globalisasi adalah seperangkat
hubungan yang saling berkaitan melauli sebuah kekuatan,
yang sebagian besar tidak terjadi secara langsung.
Gejala Globalisasi di Indonesia
• Bidang ilmu pengetahuan dan
teknologi
• Bidang ekonomi
• Bidang politik
• Bidang budaya
• Bidang agama
Komunitas
Menurut Mac Iver, community atau
komunitas diistilahkan sebagai persekutuan
hidup atau paguyuban dan dimaknai
sebagai suatu daerah masyarakat yang
ditandai dengan beberapa
tingkatan pertalian kelompok
sosial satu sama lain.
Dasar keberadaan komunitas
Dasar
keberadaan
komunitas
Loyalitas
Perasaan
komunitas

More Related Content

What's hot

PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
RezaWahyuni5
 
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya revisi
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya revisiPpt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya revisi
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya revisi
vanmook2
 
Globalisasi dan Modernisasi
Globalisasi dan ModernisasiGlobalisasi dan Modernisasi
Globalisasi dan Modernisasi
Rizky Erliyandi
 
Presentasi perubahan sosial
Presentasi  perubahan  sosialPresentasi  perubahan  sosial
Presentasi perubahan sosialSusi Yanti
 
Integrasi sosial
Integrasi sosialIntegrasi sosial
Integrasi sosial
Membangun city
 
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
BudionoDrs
 
Pemerintahan Reformasi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
Pemerintahan Reformasi Presiden Susilo Bambang YudhoyonoPemerintahan Reformasi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
Pemerintahan Reformasi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
Pandu Adi
 
Berakhirnya orde baru dan lahirnya reformasi
Berakhirnya orde baru dan lahirnya reformasiBerakhirnya orde baru dan lahirnya reformasi
Berakhirnya orde baru dan lahirnya reformasi
Ega Millenio
 
Sejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologiSejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologi
Wijining Putri
 
Social Exchange Theory
Social Exchange TheorySocial Exchange Theory
Social Exchange Theorymankoma2013
 
Tuntutan dan agenda reformasi
Tuntutan dan agenda reformasiTuntutan dan agenda reformasi
Tuntutan dan agenda reformasi
SMAN 54 Jakarta
 
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Yaser Lopekabausirah
 
Sosialisasi dan pembentukan kepribadian
Sosialisasi dan pembentukan kepribadianSosialisasi dan pembentukan kepribadian
Sosialisasi dan pembentukan kepribadianDelaneira Puspita
 
Ppt perubahan sosial
Ppt perubahan sosialPpt perubahan sosial
Ppt perubahan sosial
Achmady1
 
RPP SMA Sosiologi Kelas X
RPP SMA Sosiologi Kelas XRPP SMA Sosiologi Kelas X
RPP SMA Sosiologi Kelas X
Diva Pendidikan
 
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosialPerubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Bayu Pangestu
 
Masa pemerintahan bj habibie
Masa pemerintahan bj habibieMasa pemerintahan bj habibie
Masa pemerintahan bj habibie
Sigit W
 
Teori pertukaran sosial
Teori pertukaran sosialTeori pertukaran sosial
Teori pertukaran sosial
Teddy Ayomi
 
Kehidupan Masyarakat Indonesia Sebelum Mengenal Tulisan
Kehidupan Masyarakat Indonesia Sebelum Mengenal TulisanKehidupan Masyarakat Indonesia Sebelum Mengenal Tulisan
Kehidupan Masyarakat Indonesia Sebelum Mengenal Tulisan
Yoga Fachruddin
 

What's hot (20)

PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
 
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya revisi
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya revisiPpt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya revisi
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya revisi
 
Globalisasi dan Modernisasi
Globalisasi dan ModernisasiGlobalisasi dan Modernisasi
Globalisasi dan Modernisasi
 
Presentasi perubahan sosial
Presentasi  perubahan  sosialPresentasi  perubahan  sosial
Presentasi perubahan sosial
 
Integrasi sosial
Integrasi sosialIntegrasi sosial
Integrasi sosial
 
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
 
Pemerintahan Reformasi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
Pemerintahan Reformasi Presiden Susilo Bambang YudhoyonoPemerintahan Reformasi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
Pemerintahan Reformasi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
 
Berakhirnya orde baru dan lahirnya reformasi
Berakhirnya orde baru dan lahirnya reformasiBerakhirnya orde baru dan lahirnya reformasi
Berakhirnya orde baru dan lahirnya reformasi
 
Sejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologiSejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologi
 
Penyimpangan sosial
Penyimpangan sosialPenyimpangan sosial
Penyimpangan sosial
 
Social Exchange Theory
Social Exchange TheorySocial Exchange Theory
Social Exchange Theory
 
Tuntutan dan agenda reformasi
Tuntutan dan agenda reformasiTuntutan dan agenda reformasi
Tuntutan dan agenda reformasi
 
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
 
Sosialisasi dan pembentukan kepribadian
Sosialisasi dan pembentukan kepribadianSosialisasi dan pembentukan kepribadian
Sosialisasi dan pembentukan kepribadian
 
Ppt perubahan sosial
Ppt perubahan sosialPpt perubahan sosial
Ppt perubahan sosial
 
RPP SMA Sosiologi Kelas X
RPP SMA Sosiologi Kelas XRPP SMA Sosiologi Kelas X
RPP SMA Sosiologi Kelas X
 
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosialPerubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
 
Masa pemerintahan bj habibie
Masa pemerintahan bj habibieMasa pemerintahan bj habibie
Masa pemerintahan bj habibie
 
Teori pertukaran sosial
Teori pertukaran sosialTeori pertukaran sosial
Teori pertukaran sosial
 
Kehidupan Masyarakat Indonesia Sebelum Mengenal Tulisan
Kehidupan Masyarakat Indonesia Sebelum Mengenal TulisanKehidupan Masyarakat Indonesia Sebelum Mengenal Tulisan
Kehidupan Masyarakat Indonesia Sebelum Mengenal Tulisan
 

Similar to Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt globalisasi 2

Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
budiono58
 
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Budiono57
 
GLOBALISASI.pdf
GLOBALISASI.pdfGLOBALISASI.pdf
GLOBALISASI.pdf
widia43
 
Pengaruh Globalisasi di Indonesia
Pengaruh Globalisasi di Indonesia Pengaruh Globalisasi di Indonesia
Pengaruh Globalisasi di Indonesia
Siti Hardiyanti
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
Septian Muna Barakati
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
Warnet Raha
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
Warnet Raha
 
Tugas pkn xii ips 1 sman 3 kandangan (isi)
Tugas pkn xii  ips 1  sman 3 kandangan (isi)Tugas pkn xii  ips 1  sman 3 kandangan (isi)
Tugas pkn xii ips 1 sman 3 kandangan (isi)
Muhammad Maulana
 
pkn globalisasi materi lengkap
pkn globalisasi materi lengkappkn globalisasi materi lengkap
pkn globalisasi materi lengkap
Student
 
presentation1-150226104321-conversion-gate01.pdf
presentation1-150226104321-conversion-gate01.pdfpresentation1-150226104321-conversion-gate01.pdf
presentation1-150226104321-conversion-gate01.pdf
munandir1
 
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docxMAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
Rahmat Hidayat
 
Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
Warnet Raha
 
Makalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasiMakalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasi
Photo Setudio Planet solo grand mall
 
Makalah Globalisasi
Makalah GlobalisasiMakalah Globalisasi
Makalah Globalisasi
Wiwit Suryani
 
Bab i golbal
Bab i golbalBab i golbal

Similar to Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt globalisasi 2 (20)

Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
 
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
 
GLOBALISASI.pdf
GLOBALISASI.pdfGLOBALISASI.pdf
GLOBALISASI.pdf
 
Pengaruh Globalisasi di Indonesia
Pengaruh Globalisasi di Indonesia Pengaruh Globalisasi di Indonesia
Pengaruh Globalisasi di Indonesia
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
 
Tugas pkn xii ips 1 sman 3 kandangan (isi)
Tugas pkn xii  ips 1  sman 3 kandangan (isi)Tugas pkn xii  ips 1  sman 3 kandangan (isi)
Tugas pkn xii ips 1 sman 3 kandangan (isi)
 
MYHES
MYHESMYHES
MYHES
 
pkn globalisasi materi lengkap
pkn globalisasi materi lengkappkn globalisasi materi lengkap
pkn globalisasi materi lengkap
 
presentation1-150226104321-conversion-gate01.pdf
presentation1-150226104321-conversion-gate01.pdfpresentation1-150226104321-conversion-gate01.pdf
presentation1-150226104321-conversion-gate01.pdf
 
Makalah globalisasi 2
Makalah globalisasi 2Makalah globalisasi 2
Makalah globalisasi 2
 
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docxMAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
 
Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
 
Makalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasiMakalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasi
 
Makalah Globalisasi
Makalah GlobalisasiMakalah Globalisasi
Makalah Globalisasi
 
Bab i golbal
Bab i golbalBab i golbal
Bab i golbal
 

More from BudionoDrs

P pt bab.2.c. globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakat
P pt bab.2.c.  globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakatP pt bab.2.c.  globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakat
P pt bab.2.c. globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakat
BudionoDrs
 
Bab 2 c. berbagai jenis permasalahan di ranah publik
Bab 2 c. berbagai jenis permasalahan di ranah publikBab 2 c. berbagai jenis permasalahan di ranah publik
Bab 2 c. berbagai jenis permasalahan di ranah publik
BudionoDrs
 
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosialPpt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
BudionoDrs
 
P pt bab 2. d. strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ...
P pt bab 2. d. strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ...P pt bab 2. d. strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ...
P pt bab 2. d. strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ...
BudionoDrs
 
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosialPpt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
BudionoDrs
 
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosialPpt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
BudionoDrs
 
Bab 2 b. partikularisme kelompok dan dilemba pembentukan kepentingan publik
Bab 2 b. partikularisme kelompok dan dilemba pembentukan kepentingan publikBab 2 b. partikularisme kelompok dan dilemba pembentukan kepentingan publik
Bab 2 b. partikularisme kelompok dan dilemba pembentukan kepentingan publik
BudionoDrs
 
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasiPpt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
BudionoDrs
 
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasiPpt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
BudionoDrs
 
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasiPpt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
BudionoDrs
 
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fixBab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
BudionoDrs
 
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fixBab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
BudionoDrs
 
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
BudionoDrs
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
BudionoDrs
 
Bab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosialBab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosial
BudionoDrs
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
BudionoDrs
 
Bab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosialBab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosial
BudionoDrs
 
Bab 1 kelompok sosial di masyarakat std fix
Bab 1 kelompok sosial di masyarakat std fixBab 1 kelompok sosial di masyarakat std fix
Bab 1 kelompok sosial di masyarakat std fix
BudionoDrs
 
Bab 1.e. pola hubungan antarkelompok
Bab 1.e. pola hubungan antarkelompokBab 1.e. pola hubungan antarkelompok
Bab 1.e. pola hubungan antarkelompok
BudionoDrs
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
BudionoDrs
 

More from BudionoDrs (20)

P pt bab.2.c. globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakat
P pt bab.2.c.  globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakatP pt bab.2.c.  globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakat
P pt bab.2.c. globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakat
 
Bab 2 c. berbagai jenis permasalahan di ranah publik
Bab 2 c. berbagai jenis permasalahan di ranah publikBab 2 c. berbagai jenis permasalahan di ranah publik
Bab 2 c. berbagai jenis permasalahan di ranah publik
 
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosialPpt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
 
P pt bab 2. d. strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ...
P pt bab 2. d. strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ...P pt bab 2. d. strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ...
P pt bab 2. d. strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ...
 
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosialPpt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
 
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosialPpt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
Ppt bab 2. b. bentuk bentuk interaksi sosial
 
Bab 2 b. partikularisme kelompok dan dilemba pembentukan kepentingan publik
Bab 2 b. partikularisme kelompok dan dilemba pembentukan kepentingan publikBab 2 b. partikularisme kelompok dan dilemba pembentukan kepentingan publik
Bab 2 b. partikularisme kelompok dan dilemba pembentukan kepentingan publik
 
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasiPpt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
 
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasiPpt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
 
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasiPpt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
 
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fixBab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
 
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fixBab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
Bab 2 a. pengertian, faktor, teori masalah sosial std fix
 
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt g...
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
 
Bab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosialBab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosial
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
 
Bab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosialBab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosial
 
Bab 1 kelompok sosial di masyarakat std fix
Bab 1 kelompok sosial di masyarakat std fixBab 1 kelompok sosial di masyarakat std fix
Bab 1 kelompok sosial di masyarakat std fix
 
Bab 1.e. pola hubungan antarkelompok
Bab 1.e. pola hubungan antarkelompokBab 1.e. pola hubungan antarkelompok
Bab 1.e. pola hubungan antarkelompok
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
 

Recently uploaded

SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 

Recently uploaded (20)

SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 

Bab 2. a. globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan di tingkat lokalp pt globalisasi 2

  • 1. BAB. 2 A. Globalisasi dan dampaknya terhadap Perubahan sosial di tingkat Lokal  Memahami globalisasi dan dampaknya terhadap perubahan sosial di tingkat lokal atau komunitas.  Mengidentifikasi berbagai permasalahan sosial akibat perubahan sosial di tingkat lokal atau komunitas disebabkan globalisasi.  Menjelaskan globalisasi dan dampak ketimpangan sosial di masyarakat.  Mengidentifikasi strategi dan berbagai pendekatan pemberdayaan untuk mengatasi ketimpangan sosial akibat globalisasi. Tujuan pembelajaran:
  • 2. A. Globalisasi dan Dampaknya terhadap Perubahan Sosial di Tingkat Lokal atau Komunitas PENGERTIAN GLOBALISASI 1. Selo Soemardjan: globalisasi adalah terbentuknya sebuah komunikasi dan organisasi di antara masyarakat satu dengan yang lainnya yang berbeda di seluruh dunia yang memiliki tujuan untuk mengikuti kaidah-kaidah baru yang sama. Hubungan tersebut disebabkan oleh penemuan baru seperti alat elektronik dan internet.
  • 3. A. Globalisasi dan Dampaknya terhadap Perubahan Sosial di Tingkat Lokal atau Komunitas 2. Anthony Giddens: Globalisasi adalah semua hal yang terjadi yakni hubungan sosial akhirnya menjadi intens antar penduduk di dunia ini dan menghubungkan satu peristiwa dengan peristiwa lainnya yang menghasilkan dampak timbal balik antara satu wilayah dengan wilayah yang lainnya sehingga berkembang luas sampai aspek-aspek kehidupan antara keduanya.
  • 4. A. Globalisasi dan Dampaknya terhadap Perubahan Sosial di Tingkat Lokal atau Komunitas Secara umum: Globalisasi adalah sebuah ketergantungan antarmasyarakat dunia dalam hal budaya, ekonomi, dan interaksi tanpa dihalangi oleh batas negara/geografi.
  • 5. Karakteristik Globalisasi Perubahan dalam konsep ruang dan waktu Pasar dan produksi ekonomi di negara-negara yang berbeda menjadi saling bergantung Peningkatan interaksi kultural melalui perkembangan media massa Meningkatnya masalah bersama
  • 6. Proses Globalisasi Proses terjadinya globalisasi dibagi menjadi empat: , Pertama adalah masa manusia telah mengenal perdagangan lintas negara atau perdagangan internasional. Kedua, Proses terjadinya penyebaran agama, nah penyebaran banyak dilakukan berbarengan dengan proses perdagangan. Tapi, ada juga yang dilakukan khusus untuk menyebarkan agama saja tanpa dibarengi dengan kegiatan lainnya. Ketiga, adalah tahap perkembangan industri dan teknologi, kamu tau kan apa yang kamu pegang sekarang untuk membaca artikel ini adalah bentuk teknologi? bahkan artikel ini muncul pun karena dampak dari perkembangan teknologi lho. Kita akhirnya merasakan kemudahan yang ada kan akibat adanya penemuan dibidang teknologi. Keempat adalah berkembangnya pasar bebas.
  • 7. Faktor Pendorong Globalisasi Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi Semakin terbukanya sistem perekonomian negara-negara di dunia di dunia Mengglobalnya pasar uang Faktor pendorong globalisasi
  • 8. Teori Globalisasi Cochrane dan Pain George Ritzer Thomas Friedman Roland Robertson Thomas Meyer William Robinson
  • 9. Cochrane dan Pain: berpendapat bahwa globalisasi berada pada pada 3 posisi teoritis: a. Para globalis percaya bahwa globalisasi adalah suatu kenyataan. b. Para tradisionalis percaya bahwa globalisasi hanyalah mitos. c. Para transformalis berada pada globalis dan tradisionalis, dan percaya bahwa globalisasi adalah seperangkat hubungan yang saling berkaitan melauli sebuah kekuatan, yang sebagian besar tidak terjadi secara langsung.
  • 10. Gejala Globalisasi di Indonesia • Bidang ilmu pengetahuan dan teknologi • Bidang ekonomi • Bidang politik • Bidang budaya • Bidang agama
  • 11. Komunitas Menurut Mac Iver, community atau komunitas diistilahkan sebagai persekutuan hidup atau paguyuban dan dimaknai sebagai suatu daerah masyarakat yang ditandai dengan beberapa tingkatan pertalian kelompok sosial satu sama lain.